SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
"S 1 Hospitaliti dan Pariwisata"
*** Salah satu misi "S 1 Hospitaliti dan Pariwisata" STP Trisakti adalah menghasilkan SARJANA
yang mempunyai kompetensi mengelola dan mengembangkan "Commercial Recreation and
Tourism" Abad 21. ***

The Commercial Recreation prepares students to work for companies in the fields of tourism
and sports management, as well as special events and conference planning. The curriculum
focuses on recreation planning, facility operations, business management and marketing.
Students who graduate from this program are qualified to work in a variety of professional
roles. They have the skills and knowledge to respond to social and technological changes in
the recreation and leisure profession, as well as the necessary leadership skills to supervise
and administer quality recreation and leisure programs.
Graduates may expect to find employment as resorts-recreation directors, cruise ship activity
leaders, event managers, health-center supervisors and sports-facilities and organization
supervisors.
Manajemen
Pariwisata & Biro Perjalanan
Dosen Pembimbing : Drs. Noersal Samad, MA

Disusun Oleh :
Agrifina Amanda Nathania / 1353010011
Merry Dwi Susanti / 1353010012
Kevin Kurniawan / 1353010013
Filia Yapriadi / 1353010014
Modul 2
Kepentingan Pariwisata
S1 – Hospitaliti dan Pariwisata

Disusun oleh :
Merry Dwi Susanti / 1353010012
Pentingnya Pariwisata
• Pariwisata merupakan sektor ekonomi terpenting pariwisata
menempati urutan ke tiga dalam penerimaan devisa suatu
negara.Pariwisata sangat menguntungkan untuk suatu negara yang
menjadi daerah pariwisata tersebut yang dapat digunakan untuk
pemasukan uang negara.(1)

• Alasan Penting dalam pariwisata :

-Membantu negara berkembang
-Meningkatkan industri ekspor
-Pertukaran budaya, barang, dan belajar
-Meningkatkan pertumbuhan ekonomi
-Menetapkan pendapatan dan merangsang ekonomi suatu negara.
(2)
Export dan Import Legal
• Hal ini berarti export dan import yang di lakukan berupa
perdagangan barang yang dapat disentuh dan ditimbang.
Contohnya termasuk perdagangan barang seperti minyak, mesin,
makanan,pakaian,dll .(3)

• Efek terhadap neraca perdagangan cenderung menaikkan barangbarang import.Sebaliknya, apabila suatu negara tidak mampu
bersaing maka export tidak berkembang.(4)
Export dan Import Ilegal
• Hal ini kebalikan dari legal yaitu melibatkan impor dan ekspor jasa bukan
barang. Contoh mencakup layanan seperti asuransi, perbankan, pariwisata
dan pendidikan .(5)
• Efek dari neraca pembayaran :
> N.P surplus : Berpengaruh terhadap tingkat harga dalam negeri, yaitu
mempunyai pengaruh inflatoir mendorong/ menjurus ke
arah kenaikan harga (inflasi). Hal ini disebabkan oleh
adanya penambahan permintaan efektif.
> N.P Defisit : - Produsen dalam negeri tidak dapat bersaing dengan
barang-barang impor.
- Pendapatan Negara sedikit, sehingga utang Negara
bertambah besar.
- Perusahaan banyak yang gulung tikar, sehingga
pengangguran meningkat akibat dari phk.
Ketiga dampak di atas disebut pengaruh deflatoir yang
mendorong/menjurus ke arah penurunan harga (deflasi).(6)
Dampak Pariwisata Terhadap
Perekonomian
• Industri pariwisata memberikan dampak positif terhadap perekonomian
nasional. Hal ini terlihat dari kontribusi pariwisata terhadap PDB nasional
dan daya serap lapangan kerja di sektor industri pariwisata. Ini ditunjukkan
dengan kontribusi pariwisata terhadap PDB nasional terus meningkat sejak
tahun 2004 sampai 2007 lalu. kontribusi pariwisata menciptakan lapangan
kerja mengalami pasang surut. Selain mendorong ekonomi makro,
pariwisata juga dituntut untuk ikut mendorong perekonomian lokal. Hal ini
juga membantu pemerintah dalam mengatasi permasalahan ekonomi di
dalam negeri. (7)
• Majunya industri pariwisata suatu daerah sangat bergantung kepada
jumlah wisatawan yang datang, karena itu harus ditunjang dengan
peningkatan pemanfaatan Daerah Tujuan Wisata (DTW) sehingga industri
pariwisata akan berkembang dengan baik,hal ini berguna untuk
mendapatkan keuntungan dalam pariwisata untuk pendapatan negara.(8)
•Untuk menyeimbangkan pemasukan dan pengeluaran dalam
pariwisata dapat dilakukan dengan menggunakan Cara yang
ditempuh oleh kebanyakan negara adalah meningkatkan in
going tourism dan menghambat meningkatnya kegiatan out
going tourism bagi penduduk warga negaranya.(9)
•Alokasi dana dari keuntungan pariwisata pada akhirnya akan di
alokasikan dalam bentuk anggaran untuk membiayai
pembangunan suatu daerah,serta keperluan daerah
lainnya,serta untuk membanu proses pembangunan suatu
negara.(10)
Dampak Sosial dari Pariwisata
•

•

•

•

•

Dampak Negatif : Penduduk khususnya remaja suka mengikuti pola hidup para
wisatawan yang tidak sesuai dengan budaya dan kepribadian bangsa kita sendiri.
Dampak Positif : Pelestarian budaya dan adat Meningkatkan kecerdasan
masyarakat Meningkatkan kesehatan jasmani dan rohani Mengurangi konflik
social.(11)
Dengan adanya pembangunan di bidang pariwisata maka hal ini membuka
lapangan pekerjaan bagi masyarakat luas,seperti adanya pembangunan hotel
restauran ataupun resort,selain membuka lapangan pekerjaan juga memberikan
kenyamanan bagi pengunjung atau wisatawan.(12)
Kerusakan nilai dan budaya lokal merupakan dampak negatif dari adanya
pariwisata,hal ini karena banyak orang yang menyalah gunakan arti pariwisata itu
sendiri,sehingga berdampak pada kerusakan nilai dan budaya yg ada di daerah
tersebut. seperti misalnya perusakan lingkungan, pengalihan fungsi lahan,
eksploitasi sosial budaya dan kriminalitas, yang bila dikalkulasikan biaya yang
ditimbulkan lebih besar dari pada yang dihasilkan dari pariwisata.
Kerugian sosial atas perkembangan pariwisata
Karna pariwisata mencampurkan budaya luar dengan budaya lokal akibatnya
banyak nilai dan norma yg tidak berlaku lagi di daerah lokal yg sangan dirugikaan
karna pengaruh negatif yang datang dri berbagai macam negara dan kebudayaan
lain.
Alasan untuk pengembangan pariwisata di
negara berkembang
a. Persatuan dan Kesatuan Bangsa
warganegara yang melakukan kunjungan wisata di wilayah-wilayah selain tempat
tinggalnya akan timbul rasa persaudaraan dan pengertian terhadap sistem dan
filosofi kehidupan masyarakat yang dikunjungi sehingga akan meningkatkan rasa
persatuan dan kesatuan nasional.
b. Penghapusan Kemiskinan (Poverty Alleviation)
Pembangunan pariwisata seharusnya mampu memberikan kesempatan bagi seluruh
rakyat Indonesia untuk berusaha dan bekerja. Kunjungan wisatawan ke suatu daerah
seharusnya memberikan manfaat yang sebesarbesarnya bagi peningkatan
kesejahteraan masyarakat.

c. Pembangunan Berkesinambungan (Sustainable Development)
pengelolaan kepariwisataan yang baik, kondisi lingkungan alam dan masyarakat
di suatu destinasi wisata mengalami peningkatan yang berarti sebagai akibat dari
pengembangan keparwiwisataan di daerahnya.
d. Pelestarian Budaya (Culture Preservation)
Dalam konteks tersebut, sudah selayaknya bagi Indonesia untuk menjadikan
pembangunan kepariwisataan sebagai pendorong pelestarian kebudayaan
di berbagai daerah.
e. Pemenuhan Kebutuhan Hidup dan Hak Azasi Manusia
Pariwisata pada masa kini telah menjadi kebutuhan dasar kehidupan
masyarakat modern. bahkan telah dikaitkan dengan hak azasi manusia
khususnya melalui pemberian waktu libur yang lebih panjang dan skema
paid holidays.
f. Peningkatan Ekonomi dan Industri
Kemampuan usaha pariwisata setempat dalam memberikan pelayanan
berkelas dunia dengan menggunakan bahan dan produk lokal yang
berkualitas.
g. Pengembangan Teknologi
Dengan demikian pembangunan kepariwisataan akan memberikan manfaat
bagi masyarakat dan pemerintahan di berbagai daerah yang lebih luas dan
bersifat fundamental. Kepariwisataan akan menjadi bagian tidak
terpisahkan dari pembangunan suatu daerah dan terintegrasi dalam
kerangka peningkatan kesejahteraan masyarakat setempat.(13)
peran statistika dalam pariwisata
•

Statistika sebagai bagian dari ilmu pengetahuan analisis data berkembang sangat
cepat dan telah masuk diberbagai penerapan bidang ilmu pengetahuan dan
teknologi. Pengembangan satatistika didukung oleh pengembangan teknologi
informasi dengan perangkat lunak statistika berupa berbagai paket statistika dalam
personal komputer.

•

Undang-Undang Nomor 16 tahun 1997 mengamatkan bahwa statistika adalah sangat
penting artinya bagi perencanaan, pelaksanaan, pemantauaan, dan evaluasi
penyelenggaraan berbagai kegiatan disegenap aspek kehisupan bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara dalam pembangunannasional.

•

Peran statistika semakin menjadi penting akibat dorongan dari beberapa faktor
pengembangan masyarakat antara lain sebagai berikut:
– Meningkatkan kesejahteraan masyarakat menyebabkan data statistika yang
dibutuhakan semakin beragam.
– Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi yang berdampak terhadap
pengembangan metode, cara analisis , dan pemrosesan data sehingga bentuk
pengajian data menjaadi suatu informasi yang berguna.
– Munculnya globalisasi yang ditandai dengan meningkatnya persaingan global.(14)
Pengeluaran finansial atas perkembangan pariwisata
Dari satu sisi pemerintah memperoleh pendapatan dari pariwisata , tetap
tiga pengeluaran besar pemerintah bagi pariwisata adalah :
- Investasi dan pemeliharaan infrastruktur
- Fasilitas pengembangan pariwisata
- Pemasaran pariwisata

Investasi infrastruktur pada umumnya disiapkan pemerintah bagi
kepentingan ekonomi seluruh sektor tidak hanya sektor pariwisata
saja.Hanya bagian kecil dalam aktivitas pariwisata infrastrukturnya
dibangun oleh sektor pariwisata. Pemerintah pusat maupun pemerintah
daerah mendukung sepenuhnya pengembangan pariwisata, karena
melihat akan tumbuhnya pendapat dari kegiatan pariwisata yang terwujud
dari adanya pengembangan tersebut. Untuk ini pemerintah akan memberi
bantuan pengeluaran bagi pengembangan pariwisata tersebut.
Pengeluaran pemerintah dalam pengembangan pariwisata :
a. Pengeluaran langsung :
- Subsidi / bantuan
- Partisipasi pemerintah dalam menyeimbangkan pembangunan
- Bunga Bank
- Bantuan bagi penelitian
- Bantuan bagi pendidikan dan pelatihan
b. Reduksi dari reabilitas
- Reduksi pajak
- Bebas – pajak bagi barang / jasa tertentu
c. Jaminan / Garansi
- Jaminan atas pinjaman komesrsial
- Jaminan ijin atas pekerja asing
Pengeluaran bagi pemasaran pariwisata yang dikerjakan pemerintah, antara lain
untuk :
- Riset dan kegiatan pemasaran (NTO)
- Public Relation
- Iklan dan promosi lainnya
- Komunikasi dan distribusinya
- Pengembangan produk (15)
Daftar Pustaka
Modul 2
1. http://id.wikipedia.org/wiki/Pariwisata_di_Indonesia
2. http://science.blurtit.com/1077445/what-is-the-importance-of-tourism-industry
3. http://www.dineshbakshi.com/igcse-gcse-economics/international-aspects/revision-notes/1337-exportsimports
4. http://www.dineshbakshi.com/igcse-gcse-economics/international-aspects/revision-notes/1337-exportsimports
5. http://www.dineshbakshi.com/igcse-gcse-economics/international-aspects/revision-notes/1337-exportsimports
6. http://irsan90.wordpress.com/
7. http://khaniaanisah.blogspot.com/2013/03/dampak-pariwisata-terhadap-perekonomian.html
8. http://www.pps.unud.ac.id/thesis/pdf_thesis/unud-438-1409560019pengaruh%20jumlah%20kunjungan%20wisatawan%20terhadap%20penerimaan%20retr.pdf
9. http://abdulrohimstpsahid.blogspot.com/2012/09/ekonomi-pariwisata-bab-i.html
10. http://www.pps.unud.ac.id/thesis/pdf_thesis/unud-438-1409560019pengaruh%20jumlah%20kunjungan%20wisatawan%20terhadap%20penerimaan%20retr.pdf
11. http://akomodasi-hotel.blogspot.com/2013/05/manfaat-dan-dampak-negatif-industri.html
12. http://www.researchgate.net/publication/50993789_PENGEMBANGAN_SEKTOR_KEPARIWISATAAN_DALA
M_MENUNJANG_PERLUASAN_KESEMPATAN_KERJA_DI_KABUPATEN_KEDIRI_(Studi_pada_Obyek_Wisata_
Poh_Sarang_dan_Ubalan)
13. http://www.budpar.go.id/userfiles/file/440_1257-PEMBANGUNANSEKTORPARIWISATA1.pdf
14. http://nurindahyuliastuti.blogspot.com/2012/12/mengapa-statistika-diperlukan.html
15. http://emperordeva.wordpress.com/about/peranan-pemerintah-dalam-pariwisata/
"S 1 Hospitaliti dan Pariwisata"
*** Salah satu misi "S 1 Hospitaliti dan Pariwisata" STP Trisakti
adalah menghasilkan SARJANA yang mempunyai kompetensi

mengelola dan mengembangkan "Commercial Recreation and
Tourism" Abad 21. ***

More Related Content

Viewers also liked

Strategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 Lanj
Strategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 LanjStrategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 Lanj
Strategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 LanjMrirfan
 
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...Yuliani Astuti
 
Testing&implementasi 3
Testing&implementasi 3Testing&implementasi 3
Testing&implementasi 3aiiniR
 
Property based Testing - generative data & executable domain rules
Property based Testing - generative data & executable domain rulesProperty based Testing - generative data & executable domain rules
Property based Testing - generative data & executable domain rulesDebasish Ghosh
 
Power point pemanfaatan teknologi informasi
Power point pemanfaatan teknologi informasiPower point pemanfaatan teknologi informasi
Power point pemanfaatan teknologi informasidcspica
 
Makalah Statistika Dasar
Makalah Statistika DasarMakalah Statistika Dasar
Makalah Statistika Dasarsilvia kuswanti
 
Ciberassetjament
CiberassetjamentCiberassetjament
Ciberassetjamentjoaumirant
 
Power point hbsc3103 faudzi
Power point hbsc3103 faudziPower point hbsc3103 faudzi
Power point hbsc3103 faudziZauhari Hussein
 
Taipan Club Presentation
Taipan Club PresentationTaipan Club Presentation
Taipan Club PresentationHappy Tjahyono
 
seattle magazine cowboy
seattle magazine cowboyseattle magazine cowboy
seattle magazine cowboyjoanna kadish
 
Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”
Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”
Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”budzma
 
Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)Tedi Eka
 
Why a yorkie is right for me
Why a yorkie is right for meWhy a yorkie is right for me
Why a yorkie is right for megmancino
 
Pemahaman jihad bagian 2
Pemahaman jihad bagian 2Pemahaman jihad bagian 2
Pemahaman jihad bagian 2Andri Ismail
 

Viewers also liked (18)

Strategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 Lanj
Strategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 LanjStrategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 Lanj
Strategi Pengujian Perangkat Lunak Mg Ke 8 Lanj
 
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
 
Testing&implementasi 3
Testing&implementasi 3Testing&implementasi 3
Testing&implementasi 3
 
Property based Testing - generative data & executable domain rules
Property based Testing - generative data & executable domain rulesProperty based Testing - generative data & executable domain rules
Property based Testing - generative data & executable domain rules
 
tugas karya ilmiah tentang peran statistika
tugas karya ilmiah tentang peran statistikatugas karya ilmiah tentang peran statistika
tugas karya ilmiah tentang peran statistika
 
Power point pemanfaatan teknologi informasi
Power point pemanfaatan teknologi informasiPower point pemanfaatan teknologi informasi
Power point pemanfaatan teknologi informasi
 
Makalah Statistika Dasar
Makalah Statistika DasarMakalah Statistika Dasar
Makalah Statistika Dasar
 
Ciberassetjament
CiberassetjamentCiberassetjament
Ciberassetjament
 
Power point hbsc3103 faudzi
Power point hbsc3103 faudziPower point hbsc3103 faudzi
Power point hbsc3103 faudzi
 
Gempa bumi ok
Gempa bumi okGempa bumi ok
Gempa bumi ok
 
Taipan Club Presentation
Taipan Club PresentationTaipan Club Presentation
Taipan Club Presentation
 
seattle magazine cowboy
seattle magazine cowboyseattle magazine cowboy
seattle magazine cowboy
 
1-APELL Introduction- Gablehouse
1-APELL Introduction- Gablehouse1-APELL Introduction- Gablehouse
1-APELL Introduction- Gablehouse
 
Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”
Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”
Уладзімір Цюлькоў – “Музей культуры і побыту”
 
Edit usul fiqh 2 0506
Edit usul fiqh 2 0506Edit usul fiqh 2 0506
Edit usul fiqh 2 0506
 
Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)
 
Why a yorkie is right for me
Why a yorkie is right for meWhy a yorkie is right for me
Why a yorkie is right for me
 
Pemahaman jihad bagian 2
Pemahaman jihad bagian 2Pemahaman jihad bagian 2
Pemahaman jihad bagian 2
 

Similar to Tugas makalah modul pariwisata

3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri PariwisataSigitHaryadi3
 
PENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdf
PENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdfPENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdf
PENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdfAndriWibisonoSHMSi
 
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan PariwisataSigitHaryadi3
 
7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_x
7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_x7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_x
7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_xadhi nugraha
 
pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...
pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...
pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...UGK
 
Rumusan pelancongan
Rumusan pelanconganRumusan pelancongan
Rumusan pelanconganilma_ismail
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Dadang Solihin
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahInas Intishar
 
(7)pembangunan ekonomi daerah
(7)pembangunan ekonomi daerah(7)pembangunan ekonomi daerah
(7)pembangunan ekonomi daerahElisabeth Marina
 
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerahTugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerahsiti aisah
 
Makalah pariwisata
Makalah pariwisataMakalah pariwisata
Makalah pariwisataagus chasani
 
Ppt tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Ppt tugas 7 pembangunan ekonomi daerahPpt tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Ppt tugas 7 pembangunan ekonomi daerahmohamad amsanudin
 
Pembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi Daerah
Pembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi DaerahPembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi Daerah
Pembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi DaerahHanin Pradita
 
7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerah7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerahAndi Sutandi
 
Konsep pariwisata IT
Konsep pariwisata ITKonsep pariwisata IT
Konsep pariwisata ITSTT Harapan
 
Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...
Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...
Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...Universitas Islam Indonesia
 
Pelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisata
Pelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisataPelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisata
Pelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisataHairullah Gazali
 

Similar to Tugas makalah modul pariwisata (20)

3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
 
PENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdf
PENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdfPENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdf
PENGEMBANGAN PARIWISATA YANG BERKELANJUTAN MELALUI EKOWISATA.pdf
 
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
 
1689-25377-1-PB.pdf
1689-25377-1-PB.pdf1689-25377-1-PB.pdf
1689-25377-1-PB.pdf
 
7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_x
7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_x7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_x
7 pembangunan ekonomi daerah adhi nugraha_5_x
 
pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...
pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...
pengembangan pariwisata di kabupaten gunungkidul Wiwit dan Sigit Prodi AP UGK...
 
Rumusan pelancongan
Rumusan pelanconganRumusan pelancongan
Rumusan pelancongan
 
Presentation1 wisata
Presentation1 wisata Presentation1 wisata
Presentation1 wisata
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah
 
Pembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerahPembangunan ekonomi daerah
Pembangunan ekonomi daerah
 
(7)pembangunan ekonomi daerah
(7)pembangunan ekonomi daerah(7)pembangunan ekonomi daerah
(7)pembangunan ekonomi daerah
 
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerahTugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
 
Makalah pariwisata
Makalah pariwisataMakalah pariwisata
Makalah pariwisata
 
Ppt tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Ppt tugas 7 pembangunan ekonomi daerahPpt tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
Ppt tugas 7 pembangunan ekonomi daerah
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Pembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi Daerah
Pembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi DaerahPembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi Daerah
Pembangunan Pariwisata dalam Era Otonomi Daerah
 
7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerah7 pembangunan ekonomi daerah
7 pembangunan ekonomi daerah
 
Konsep pariwisata IT
Konsep pariwisata ITKonsep pariwisata IT
Konsep pariwisata IT
 
Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...
Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...
Peningkatan Pariwisata, Kemajuan Bagi Ekonomi Indonesia | Artikel Opini Intel...
 
Pelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisata
Pelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisataPelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisata
Pelatihan teknik pembinaan kelompok sadar wisata
 

Tugas makalah modul pariwisata

  • 1. "S 1 Hospitaliti dan Pariwisata" *** Salah satu misi "S 1 Hospitaliti dan Pariwisata" STP Trisakti adalah menghasilkan SARJANA yang mempunyai kompetensi mengelola dan mengembangkan "Commercial Recreation and Tourism" Abad 21. *** The Commercial Recreation prepares students to work for companies in the fields of tourism and sports management, as well as special events and conference planning. The curriculum focuses on recreation planning, facility operations, business management and marketing. Students who graduate from this program are qualified to work in a variety of professional roles. They have the skills and knowledge to respond to social and technological changes in the recreation and leisure profession, as well as the necessary leadership skills to supervise and administer quality recreation and leisure programs. Graduates may expect to find employment as resorts-recreation directors, cruise ship activity leaders, event managers, health-center supervisors and sports-facilities and organization supervisors.
  • 2. Manajemen Pariwisata & Biro Perjalanan Dosen Pembimbing : Drs. Noersal Samad, MA Disusun Oleh : Agrifina Amanda Nathania / 1353010011 Merry Dwi Susanti / 1353010012 Kevin Kurniawan / 1353010013 Filia Yapriadi / 1353010014
  • 3. Modul 2 Kepentingan Pariwisata S1 – Hospitaliti dan Pariwisata Disusun oleh : Merry Dwi Susanti / 1353010012
  • 4. Pentingnya Pariwisata • Pariwisata merupakan sektor ekonomi terpenting pariwisata menempati urutan ke tiga dalam penerimaan devisa suatu negara.Pariwisata sangat menguntungkan untuk suatu negara yang menjadi daerah pariwisata tersebut yang dapat digunakan untuk pemasukan uang negara.(1) • Alasan Penting dalam pariwisata : -Membantu negara berkembang -Meningkatkan industri ekspor -Pertukaran budaya, barang, dan belajar -Meningkatkan pertumbuhan ekonomi -Menetapkan pendapatan dan merangsang ekonomi suatu negara. (2)
  • 5. Export dan Import Legal • Hal ini berarti export dan import yang di lakukan berupa perdagangan barang yang dapat disentuh dan ditimbang. Contohnya termasuk perdagangan barang seperti minyak, mesin, makanan,pakaian,dll .(3) • Efek terhadap neraca perdagangan cenderung menaikkan barangbarang import.Sebaliknya, apabila suatu negara tidak mampu bersaing maka export tidak berkembang.(4)
  • 6. Export dan Import Ilegal • Hal ini kebalikan dari legal yaitu melibatkan impor dan ekspor jasa bukan barang. Contoh mencakup layanan seperti asuransi, perbankan, pariwisata dan pendidikan .(5) • Efek dari neraca pembayaran : > N.P surplus : Berpengaruh terhadap tingkat harga dalam negeri, yaitu mempunyai pengaruh inflatoir mendorong/ menjurus ke arah kenaikan harga (inflasi). Hal ini disebabkan oleh adanya penambahan permintaan efektif. > N.P Defisit : - Produsen dalam negeri tidak dapat bersaing dengan barang-barang impor. - Pendapatan Negara sedikit, sehingga utang Negara bertambah besar. - Perusahaan banyak yang gulung tikar, sehingga pengangguran meningkat akibat dari phk. Ketiga dampak di atas disebut pengaruh deflatoir yang mendorong/menjurus ke arah penurunan harga (deflasi).(6)
  • 7. Dampak Pariwisata Terhadap Perekonomian • Industri pariwisata memberikan dampak positif terhadap perekonomian nasional. Hal ini terlihat dari kontribusi pariwisata terhadap PDB nasional dan daya serap lapangan kerja di sektor industri pariwisata. Ini ditunjukkan dengan kontribusi pariwisata terhadap PDB nasional terus meningkat sejak tahun 2004 sampai 2007 lalu. kontribusi pariwisata menciptakan lapangan kerja mengalami pasang surut. Selain mendorong ekonomi makro, pariwisata juga dituntut untuk ikut mendorong perekonomian lokal. Hal ini juga membantu pemerintah dalam mengatasi permasalahan ekonomi di dalam negeri. (7) • Majunya industri pariwisata suatu daerah sangat bergantung kepada jumlah wisatawan yang datang, karena itu harus ditunjang dengan peningkatan pemanfaatan Daerah Tujuan Wisata (DTW) sehingga industri pariwisata akan berkembang dengan baik,hal ini berguna untuk mendapatkan keuntungan dalam pariwisata untuk pendapatan negara.(8)
  • 8. •Untuk menyeimbangkan pemasukan dan pengeluaran dalam pariwisata dapat dilakukan dengan menggunakan Cara yang ditempuh oleh kebanyakan negara adalah meningkatkan in going tourism dan menghambat meningkatnya kegiatan out going tourism bagi penduduk warga negaranya.(9) •Alokasi dana dari keuntungan pariwisata pada akhirnya akan di alokasikan dalam bentuk anggaran untuk membiayai pembangunan suatu daerah,serta keperluan daerah lainnya,serta untuk membanu proses pembangunan suatu negara.(10)
  • 9. Dampak Sosial dari Pariwisata • • • • • Dampak Negatif : Penduduk khususnya remaja suka mengikuti pola hidup para wisatawan yang tidak sesuai dengan budaya dan kepribadian bangsa kita sendiri. Dampak Positif : Pelestarian budaya dan adat Meningkatkan kecerdasan masyarakat Meningkatkan kesehatan jasmani dan rohani Mengurangi konflik social.(11) Dengan adanya pembangunan di bidang pariwisata maka hal ini membuka lapangan pekerjaan bagi masyarakat luas,seperti adanya pembangunan hotel restauran ataupun resort,selain membuka lapangan pekerjaan juga memberikan kenyamanan bagi pengunjung atau wisatawan.(12) Kerusakan nilai dan budaya lokal merupakan dampak negatif dari adanya pariwisata,hal ini karena banyak orang yang menyalah gunakan arti pariwisata itu sendiri,sehingga berdampak pada kerusakan nilai dan budaya yg ada di daerah tersebut. seperti misalnya perusakan lingkungan, pengalihan fungsi lahan, eksploitasi sosial budaya dan kriminalitas, yang bila dikalkulasikan biaya yang ditimbulkan lebih besar dari pada yang dihasilkan dari pariwisata. Kerugian sosial atas perkembangan pariwisata Karna pariwisata mencampurkan budaya luar dengan budaya lokal akibatnya banyak nilai dan norma yg tidak berlaku lagi di daerah lokal yg sangan dirugikaan karna pengaruh negatif yang datang dri berbagai macam negara dan kebudayaan lain.
  • 10. Alasan untuk pengembangan pariwisata di negara berkembang a. Persatuan dan Kesatuan Bangsa warganegara yang melakukan kunjungan wisata di wilayah-wilayah selain tempat tinggalnya akan timbul rasa persaudaraan dan pengertian terhadap sistem dan filosofi kehidupan masyarakat yang dikunjungi sehingga akan meningkatkan rasa persatuan dan kesatuan nasional. b. Penghapusan Kemiskinan (Poverty Alleviation) Pembangunan pariwisata seharusnya mampu memberikan kesempatan bagi seluruh rakyat Indonesia untuk berusaha dan bekerja. Kunjungan wisatawan ke suatu daerah seharusnya memberikan manfaat yang sebesarbesarnya bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat. c. Pembangunan Berkesinambungan (Sustainable Development) pengelolaan kepariwisataan yang baik, kondisi lingkungan alam dan masyarakat di suatu destinasi wisata mengalami peningkatan yang berarti sebagai akibat dari pengembangan keparwiwisataan di daerahnya.
  • 11. d. Pelestarian Budaya (Culture Preservation) Dalam konteks tersebut, sudah selayaknya bagi Indonesia untuk menjadikan pembangunan kepariwisataan sebagai pendorong pelestarian kebudayaan di berbagai daerah. e. Pemenuhan Kebutuhan Hidup dan Hak Azasi Manusia Pariwisata pada masa kini telah menjadi kebutuhan dasar kehidupan masyarakat modern. bahkan telah dikaitkan dengan hak azasi manusia khususnya melalui pemberian waktu libur yang lebih panjang dan skema paid holidays. f. Peningkatan Ekonomi dan Industri Kemampuan usaha pariwisata setempat dalam memberikan pelayanan berkelas dunia dengan menggunakan bahan dan produk lokal yang berkualitas. g. Pengembangan Teknologi Dengan demikian pembangunan kepariwisataan akan memberikan manfaat bagi masyarakat dan pemerintahan di berbagai daerah yang lebih luas dan bersifat fundamental. Kepariwisataan akan menjadi bagian tidak terpisahkan dari pembangunan suatu daerah dan terintegrasi dalam kerangka peningkatan kesejahteraan masyarakat setempat.(13)
  • 12. peran statistika dalam pariwisata • Statistika sebagai bagian dari ilmu pengetahuan analisis data berkembang sangat cepat dan telah masuk diberbagai penerapan bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. Pengembangan satatistika didukung oleh pengembangan teknologi informasi dengan perangkat lunak statistika berupa berbagai paket statistika dalam personal komputer. • Undang-Undang Nomor 16 tahun 1997 mengamatkan bahwa statistika adalah sangat penting artinya bagi perencanaan, pelaksanaan, pemantauaan, dan evaluasi penyelenggaraan berbagai kegiatan disegenap aspek kehisupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara dalam pembangunannasional. • Peran statistika semakin menjadi penting akibat dorongan dari beberapa faktor pengembangan masyarakat antara lain sebagai berikut: – Meningkatkan kesejahteraan masyarakat menyebabkan data statistika yang dibutuhakan semakin beragam. – Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi yang berdampak terhadap pengembangan metode, cara analisis , dan pemrosesan data sehingga bentuk pengajian data menjaadi suatu informasi yang berguna. – Munculnya globalisasi yang ditandai dengan meningkatnya persaingan global.(14)
  • 13. Pengeluaran finansial atas perkembangan pariwisata Dari satu sisi pemerintah memperoleh pendapatan dari pariwisata , tetap tiga pengeluaran besar pemerintah bagi pariwisata adalah : - Investasi dan pemeliharaan infrastruktur - Fasilitas pengembangan pariwisata - Pemasaran pariwisata Investasi infrastruktur pada umumnya disiapkan pemerintah bagi kepentingan ekonomi seluruh sektor tidak hanya sektor pariwisata saja.Hanya bagian kecil dalam aktivitas pariwisata infrastrukturnya dibangun oleh sektor pariwisata. Pemerintah pusat maupun pemerintah daerah mendukung sepenuhnya pengembangan pariwisata, karena melihat akan tumbuhnya pendapat dari kegiatan pariwisata yang terwujud dari adanya pengembangan tersebut. Untuk ini pemerintah akan memberi bantuan pengeluaran bagi pengembangan pariwisata tersebut.
  • 14. Pengeluaran pemerintah dalam pengembangan pariwisata : a. Pengeluaran langsung : - Subsidi / bantuan - Partisipasi pemerintah dalam menyeimbangkan pembangunan - Bunga Bank - Bantuan bagi penelitian - Bantuan bagi pendidikan dan pelatihan b. Reduksi dari reabilitas - Reduksi pajak - Bebas – pajak bagi barang / jasa tertentu c. Jaminan / Garansi - Jaminan atas pinjaman komesrsial - Jaminan ijin atas pekerja asing Pengeluaran bagi pemasaran pariwisata yang dikerjakan pemerintah, antara lain untuk : - Riset dan kegiatan pemasaran (NTO) - Public Relation - Iklan dan promosi lainnya - Komunikasi dan distribusinya - Pengembangan produk (15)
  • 15. Daftar Pustaka Modul 2 1. http://id.wikipedia.org/wiki/Pariwisata_di_Indonesia 2. http://science.blurtit.com/1077445/what-is-the-importance-of-tourism-industry 3. http://www.dineshbakshi.com/igcse-gcse-economics/international-aspects/revision-notes/1337-exportsimports 4. http://www.dineshbakshi.com/igcse-gcse-economics/international-aspects/revision-notes/1337-exportsimports 5. http://www.dineshbakshi.com/igcse-gcse-economics/international-aspects/revision-notes/1337-exportsimports 6. http://irsan90.wordpress.com/ 7. http://khaniaanisah.blogspot.com/2013/03/dampak-pariwisata-terhadap-perekonomian.html 8. http://www.pps.unud.ac.id/thesis/pdf_thesis/unud-438-1409560019pengaruh%20jumlah%20kunjungan%20wisatawan%20terhadap%20penerimaan%20retr.pdf 9. http://abdulrohimstpsahid.blogspot.com/2012/09/ekonomi-pariwisata-bab-i.html 10. http://www.pps.unud.ac.id/thesis/pdf_thesis/unud-438-1409560019pengaruh%20jumlah%20kunjungan%20wisatawan%20terhadap%20penerimaan%20retr.pdf 11. http://akomodasi-hotel.blogspot.com/2013/05/manfaat-dan-dampak-negatif-industri.html 12. http://www.researchgate.net/publication/50993789_PENGEMBANGAN_SEKTOR_KEPARIWISATAAN_DALA M_MENUNJANG_PERLUASAN_KESEMPATAN_KERJA_DI_KABUPATEN_KEDIRI_(Studi_pada_Obyek_Wisata_ Poh_Sarang_dan_Ubalan) 13. http://www.budpar.go.id/userfiles/file/440_1257-PEMBANGUNANSEKTORPARIWISATA1.pdf 14. http://nurindahyuliastuti.blogspot.com/2012/12/mengapa-statistika-diperlukan.html 15. http://emperordeva.wordpress.com/about/peranan-pemerintah-dalam-pariwisata/
  • 16. "S 1 Hospitaliti dan Pariwisata" *** Salah satu misi "S 1 Hospitaliti dan Pariwisata" STP Trisakti adalah menghasilkan SARJANA yang mempunyai kompetensi mengelola dan mengembangkan "Commercial Recreation and Tourism" Abad 21. ***