SlideShare a Scribd company logo
EKSPLORASI
NILAI NILAI SOSIO KULTURAL
KI HAJAR DEWANTARA
Pendidikan Calon Guru Penggerak Angkatan 7
Kelas A Fasilitator 77
Kelas A
CGP Angkatan 7
Fasil 77
• Indri Lestari Arifin
• Siti Julaeha
• Nurokhim
• Roenah
• Abu Bakar
• Masriyah Noviyanti
• Syawqi Mabrur
Kekuatan Sosio-
Kultural
01
yang sejalan dengan pemikiran Ki
Hajar Dewantara
- Kidung Bumi Segandu Sunan Gunung Djati-
Sangu urip dudu emas dudu
pari, tetapi guna kaya purun ingkang den
antepi Ruhoni trah utama.
(Bekal hidup bukan pada gemerlap harta
emas dan mutu manikam, tetapi pada
kekayaan akal, kalbu dan orioentasi
istiqamah menjadi manusia utama).
Falsafah
Kidung adalah sejenis pupuh, guguritan yang
memiliki makna mendalam biasanya
ditembangkan pada malam hari oleh pujangga,
maha guru, atau pun seorang ibu yang sedang
memberi wejangan kepada anaknya. Kidung bumi
segandu merupakan pepeling hidup masyarakat
Cirebon-Dermayon dengan memakai varian tafsir
makna lahiriah, berisi tentang falsafah
hidup, dawuh Kanjeng Sunan Gunung Jati.
Falsafah
Bumi segandu merupakan babakan cerita lahirnya manusia
Cirebon-Dermayon ke muka bumi, yang berbuat kebajikan,
menjelma membentuk peradaban.
Dalam sejaranhnya, daerah utara Tatar Pasundan, orang-orang
Sunda sebagai penghuni awal hutan, kemudian menerima cara
hidup baru. Mereka menetap dan meleburkan diri melakukan
adaptasi dan akulturasi budaya yang sekarang terwujud semacam
subkultur dari kebudayaan Sunda, kemudian mengkristal sebagai
subkultur baru budaya Sunda-Jawa Pesisiran (Budaya Cirebon-
Dermayon).
Falsafah
Hal ini kemudian bisa terlihat dari Bahasa dan aktifitas social
kebudayaan sunda yang melebur terhadap kebudayaan jawa.
Adapun perwujudan aktifitas social budaya di indramayu yang
mengandung nilai nilai luhur dari kidung bumi segandu
diantaranya adalah :
● Tari Topeng
● Perawan Ngarot
● Sandiwara
● Wayang
● Sedekah Bumi
● Mapag Sri
● Batik Indramayu
Tari Topeng Kelana
Menggambarkan seseorang yang tengah marah,
mabuk, gandrung, tertawa terbahak-bahak, dan
sebagainya.
Pesan tari topeng ini yaitu manusia harus bisa
mengendalikan nafsu dan amarah,
Sandiwara Indramayu
Merupakan sebuah pentas seni yang serupa
dengan drama, teater , ludruk, ketoprak yang alur
pementasanya meceritakan tentang sejarah dan
nilai nilai falsafah Sunan Gunung Djati. Dalam
pementasanya menggunakan Bahasa kromo inggil
Indramayu (Bahasa Halus). Biasanya diringi
dengan music karawitan dan gamelan jawa.
Perawan Ngarot
Merupakan sebuah upacara kebudayaan berupa
pawai yang pesertanya adalah perempuan dan
laki laki yang masih lajang. Uniknya ada pada
dandanan perempuang yang kepalanya di hias
dengan aneka bunga.
Nilai filosofis dari kegiatan ini adalah sebagai
pembuktian terhadap para perawan dan perjaka
yang ada di desa tersebut bahwa mereka benar
benar mampu menjaga kehormatan dirinya.
Dalam acara ini juga biasanya digunakan untuk
ajang mencari jodoh yang Bebet Bibit dan
Bobotnya dapat dipertangung jawabkan.
Batik Paoman Indramayu
Merupakan sebuah kebudanyaan membatik
dengan ciri khas gambar lingkungan pesisir laut
dan menggunakan kombinasi warna warna yang
cerah.
Nilai filosofis dari kegiatan ini adalah kemandirian
seorang perempuan yang di tinggal suaminya
pergi berlayar untuk menangkap ikan.
Perempuan bisa berdikari tanpa harus menunggu
atau bergantung pada pemberian nafkah dari
suaminya dengan cara menjual batik khas ini.
Pemikiran KHD
02
yang relevan menjadi
penguatan karakter murid
pada konteks lokal sosial
budaya
Pemikiran KHD yang relevan menjadi penguatan karakter murid
pada konteks lokal sosial budaya
Gotong Royong
Masyarakat Indramayu
memiliki rasa gotong royong
dalam setiap aktifitas sosial
budaya
Menghormati Leluhur
Masyarakat Indramayu
sangat menghormati Leluhur
dan Falsafah hidup yang di
ajarkan oleh leluhur
Ketrampilan
Masyarakat Indramayu
memilki ketrampilan dalam
bidang kesenian yang
beragam
Menghargai
Masyarakat Indramayu sangat
menghargai aktifitas kebudayaan
yang ada di daerah. Hal ini
dibuktikan dengan masih banyaknya
kesenian dan upacara kebudayaan
yang masih eksis hingga saat ini
Saling Berbagi
Kekuatan simpati dan empati
yang tinggi di masyarakat
indramayu melahirkan
aktifitas kebudayaan yang
bernilai saling berbagi
seperti sedekah bumi.
Aktualisasi di Lingkungan Sekolah
Pelajaran
Bahasa
Indramayu
Ektrakurikuler
Kesenian Lokal
Mata pelajaran Bahasa Indramayu berkategori
sebagai mata pelajaran dalam
lingkup muatan lokal. Dengan demikian,
kurikulum yang dijadikan acuan bukan
merupakan produk nasional, melainkan produk
daerah setempat.
Tari Topeng, membatik dan sandiwara
merupakan salah satu ekstrakurikuler yang ada
di sekolah sekolah yang ada di indramayu
sebagai wujud pelestarian seni budaya
indramayu
03
Satu kekuatan pemikiran
KHD yang menebalkan
laku murid di kelas
Kebudayaan yang melahirkan
“Budi Pekerti”
CIPTA
(Pikiran)
RASA
(Perasaan)
KARSA
(Kemauan)
PEKERTI
(Tenaga)
“KEBIJAKSANAAN”
CREDITS:
This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics
& images by Freepik
Thanks

More Related Content

Similar to Tugas Analisis Sosio Kultur KHD ROENAH.pptx

TITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptx
TITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptxTITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptx
TITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptx
TITINASNITAPOHANSPD
 
KLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docx
KLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docxKLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docx
KLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docx
IlilRohma
 
Paparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptx
Paparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptxPaparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptx
Paparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptx
EndahNurmalaSari2
 
Makalah karia
Makalah kariaMakalah karia
Makalah karia
Septian Muna Barakati
 
Pencari Kehidupan melalui Seni dan Budaya
Pencari Kehidupan melalui Seni dan BudayaPencari Kehidupan melalui Seni dan Budaya
Pencari Kehidupan melalui Seni dan Budaya
Kandi Windoe
 
04 bab i
04 bab i04 bab i
04 bab i
Royen Bengkulu
 
Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3
Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3
Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3
Rashidi Shaari
 
sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan
dlli_ah
 
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal TulisanTradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Wiyanto Hardjono
 
Kelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptx
Kelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptxKelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptx
Kelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptx
SitiNurhalisa33
 
Buku kearifan lokal
Buku kearifan lokalBuku kearifan lokal
Buku kearifan lokal
Jonaedi Efendi
 

Similar to Tugas Analisis Sosio Kultur KHD ROENAH.pptx (20)

Budaya muna
Budaya munaBudaya muna
Budaya muna
 
Budaya muna
Budaya munaBudaya muna
Budaya muna
 
Seni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten munaSeni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten muna
 
Seni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten munaSeni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten muna
 
Seni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten munaSeni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten muna
 
TITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptx
TITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptxTITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptx
TITIN ASNITA POHAN,S.Pd_TUGAS RUANG KOLABORASI_MODUL1.1 (1).pptx
 
KLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docx
KLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docxKLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docx
KLIPING KEBERAGAMAN BUDAYA INDONESIA.docx
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Makalah karia
Makalah kariaMakalah karia
Makalah karia
 
Makalah karia
Makalah kariaMakalah karia
Makalah karia
 
Paparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptx
Paparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptxPaparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptx
Paparan dan Hasil Diskusi Selvinia Kel 1.pptx
 
Makalah karia
Makalah kariaMakalah karia
Makalah karia
 
Pencari Kehidupan melalui Seni dan Budaya
Pencari Kehidupan melalui Seni dan BudayaPencari Kehidupan melalui Seni dan Budaya
Pencari Kehidupan melalui Seni dan Budaya
 
04 bab i
04 bab i04 bab i
04 bab i
 
Power point plsbt
Power point plsbtPower point plsbt
Power point plsbt
 
Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3
Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3
Pembentangan laskar pelangi kumpulan 3
 
sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan
 
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal TulisanTradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
 
Kelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptx
Kelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptxKelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptx
Kelompok 1 (satu)_T2 Ruang Kolaborasi_Bahasa Indonesia.pptx
 
Buku kearifan lokal
Buku kearifan lokalBuku kearifan lokal
Buku kearifan lokal
 

Recently uploaded

ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 

Recently uploaded (20)

ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 

Tugas Analisis Sosio Kultur KHD ROENAH.pptx

  • 1. EKSPLORASI NILAI NILAI SOSIO KULTURAL KI HAJAR DEWANTARA Pendidikan Calon Guru Penggerak Angkatan 7 Kelas A Fasilitator 77
  • 2. Kelas A CGP Angkatan 7 Fasil 77 • Indri Lestari Arifin • Siti Julaeha • Nurokhim • Roenah • Abu Bakar • Masriyah Noviyanti • Syawqi Mabrur
  • 3. Kekuatan Sosio- Kultural 01 yang sejalan dengan pemikiran Ki Hajar Dewantara
  • 4. - Kidung Bumi Segandu Sunan Gunung Djati- Sangu urip dudu emas dudu pari, tetapi guna kaya purun ingkang den antepi Ruhoni trah utama. (Bekal hidup bukan pada gemerlap harta emas dan mutu manikam, tetapi pada kekayaan akal, kalbu dan orioentasi istiqamah menjadi manusia utama).
  • 5. Falsafah Kidung adalah sejenis pupuh, guguritan yang memiliki makna mendalam biasanya ditembangkan pada malam hari oleh pujangga, maha guru, atau pun seorang ibu yang sedang memberi wejangan kepada anaknya. Kidung bumi segandu merupakan pepeling hidup masyarakat Cirebon-Dermayon dengan memakai varian tafsir makna lahiriah, berisi tentang falsafah hidup, dawuh Kanjeng Sunan Gunung Jati.
  • 6. Falsafah Bumi segandu merupakan babakan cerita lahirnya manusia Cirebon-Dermayon ke muka bumi, yang berbuat kebajikan, menjelma membentuk peradaban. Dalam sejaranhnya, daerah utara Tatar Pasundan, orang-orang Sunda sebagai penghuni awal hutan, kemudian menerima cara hidup baru. Mereka menetap dan meleburkan diri melakukan adaptasi dan akulturasi budaya yang sekarang terwujud semacam subkultur dari kebudayaan Sunda, kemudian mengkristal sebagai subkultur baru budaya Sunda-Jawa Pesisiran (Budaya Cirebon- Dermayon).
  • 7. Falsafah Hal ini kemudian bisa terlihat dari Bahasa dan aktifitas social kebudayaan sunda yang melebur terhadap kebudayaan jawa. Adapun perwujudan aktifitas social budaya di indramayu yang mengandung nilai nilai luhur dari kidung bumi segandu diantaranya adalah : ● Tari Topeng ● Perawan Ngarot ● Sandiwara ● Wayang ● Sedekah Bumi ● Mapag Sri ● Batik Indramayu
  • 8. Tari Topeng Kelana Menggambarkan seseorang yang tengah marah, mabuk, gandrung, tertawa terbahak-bahak, dan sebagainya. Pesan tari topeng ini yaitu manusia harus bisa mengendalikan nafsu dan amarah,
  • 9. Sandiwara Indramayu Merupakan sebuah pentas seni yang serupa dengan drama, teater , ludruk, ketoprak yang alur pementasanya meceritakan tentang sejarah dan nilai nilai falsafah Sunan Gunung Djati. Dalam pementasanya menggunakan Bahasa kromo inggil Indramayu (Bahasa Halus). Biasanya diringi dengan music karawitan dan gamelan jawa.
  • 10. Perawan Ngarot Merupakan sebuah upacara kebudayaan berupa pawai yang pesertanya adalah perempuan dan laki laki yang masih lajang. Uniknya ada pada dandanan perempuang yang kepalanya di hias dengan aneka bunga. Nilai filosofis dari kegiatan ini adalah sebagai pembuktian terhadap para perawan dan perjaka yang ada di desa tersebut bahwa mereka benar benar mampu menjaga kehormatan dirinya. Dalam acara ini juga biasanya digunakan untuk ajang mencari jodoh yang Bebet Bibit dan Bobotnya dapat dipertangung jawabkan.
  • 11. Batik Paoman Indramayu Merupakan sebuah kebudanyaan membatik dengan ciri khas gambar lingkungan pesisir laut dan menggunakan kombinasi warna warna yang cerah. Nilai filosofis dari kegiatan ini adalah kemandirian seorang perempuan yang di tinggal suaminya pergi berlayar untuk menangkap ikan. Perempuan bisa berdikari tanpa harus menunggu atau bergantung pada pemberian nafkah dari suaminya dengan cara menjual batik khas ini.
  • 12. Pemikiran KHD 02 yang relevan menjadi penguatan karakter murid pada konteks lokal sosial budaya
  • 13. Pemikiran KHD yang relevan menjadi penguatan karakter murid pada konteks lokal sosial budaya Gotong Royong Masyarakat Indramayu memiliki rasa gotong royong dalam setiap aktifitas sosial budaya Menghormati Leluhur Masyarakat Indramayu sangat menghormati Leluhur dan Falsafah hidup yang di ajarkan oleh leluhur Ketrampilan Masyarakat Indramayu memilki ketrampilan dalam bidang kesenian yang beragam Menghargai Masyarakat Indramayu sangat menghargai aktifitas kebudayaan yang ada di daerah. Hal ini dibuktikan dengan masih banyaknya kesenian dan upacara kebudayaan yang masih eksis hingga saat ini Saling Berbagi Kekuatan simpati dan empati yang tinggi di masyarakat indramayu melahirkan aktifitas kebudayaan yang bernilai saling berbagi seperti sedekah bumi.
  • 14. Aktualisasi di Lingkungan Sekolah Pelajaran Bahasa Indramayu Ektrakurikuler Kesenian Lokal Mata pelajaran Bahasa Indramayu berkategori sebagai mata pelajaran dalam lingkup muatan lokal. Dengan demikian, kurikulum yang dijadikan acuan bukan merupakan produk nasional, melainkan produk daerah setempat. Tari Topeng, membatik dan sandiwara merupakan salah satu ekstrakurikuler yang ada di sekolah sekolah yang ada di indramayu sebagai wujud pelestarian seni budaya indramayu
  • 15. 03 Satu kekuatan pemikiran KHD yang menebalkan laku murid di kelas
  • 16. Kebudayaan yang melahirkan “Budi Pekerti” CIPTA (Pikiran) RASA (Perasaan) KARSA (Kemauan) PEKERTI (Tenaga) “KEBIJAKSANAAN”
  • 17. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik Thanks