SlideShare a Scribd company logo
REKAYASA WEB
Tugas 3 Individu
Nama : Alvin Yosua
NIM : 1411510454
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Unified Modeling
Language (UML), berikan beberapa contoh sederhana !
• Unified Modelling Language (UML) adalah sebuah "bahasa" yg telah
menjadi standar dalam industri untuk visualisasi, merancang dan
mendokumentasikan sistem piranti lunak.
• UML menawarkan sebuah standar untuk merancang model sebuah sistem.
• Dengan menggunakan UML kita dapat membuat model untuk semua jenis
aplikasi piranti lunak, dimana aplikasi tersebut dapat berjalan pada piranti
keras, sistem operasi dan jaringan apapun, serta ditulis dalam bahasa
pemrograman apapun.
• Untuk menguasai UML, sebenarnya cukup dua hal yang harus kita
perhatikan:
1. Menguasai pembuatan diagram UML
2. Menguasai langkah-langkah dalam analisa dan pengembangan
dengan UML
• Diagram UML mendefinisikan diagram-diagram sebagai berikut:
• use case diagram
• class diagram
• statechart diagram
• activity diagram
• sequence diagram
• collaboration diagram
• component diagram
• deployment diagram
Contoh sederhana UML :
Activity Diagram masuk
2. Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case diagram,
activity diagram, Sequence diagram, class diagram !
A. Use Case Diagram
• Use case diagram menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari
sebuah sistem.
• Yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan
“bagaimana”.
• Sebuah use case merepresentasikan sebuah interaksi antara aktor dengan
sistem.
• Use case merupakan sebuah pekerjaan tertentu, misalnya login ke sistem,
meng-create sebuah daftar belanja, dan sebagainya.
• Seorang/sebuah aktor adalah sebuah entitas manusia atau mesin yang
berinteraksi dengan sistem untuk melakukan pekerjaan-pekerjaan
tertentu.
• Example:
Buka
Deposito
Nasabah
Buka
Rekening
<<extend>>
Buka
Rekening
<<include>> catat
data pribadi
Nasabah
B. Activity Diagram
• Menggambarkan proses bisnis dan urutan aktivitas dalam sebuah proses.
• Dipakai pada business modeling untuk memperlihatkan urutan aktifitas
proses bisnis.
• Sebuah activity diagram mempunyai :
 Start point (initial node) dengan tanda
letakkan pada pojok kiri atas
 End point (activity final node) dengan tanda
 Activities
Menggambarkan proses bisnis dan dikenal sebagai activity state
Digambarkan dengan bentuk
Bisa diberi keterangan sesuai dengan syntax bahasa program
Lambang Activity Diagram
Simbol Keterangan
Start Point
End Point
Activities
Fork (Percabangan)
Join (Penggabungan)
Decision
Swimlane
Sebuah cara untuk mengelompokkan activity berdasarkan
Actor (mengelompokkan activity dalam sebuah urutan yang
sama)
Example:
Staff PenjualanPelanggan
registrasi pelanggan
verifikasi pelanggan
input data pelanggan
rekam pelanggan
Data OkTidak Ok
C. Sequence Diagram
• Suatu sequence diagram adalah suatu penyajian perilaku yang tersusun
sebagai rangkaian langkah-langkah percontohan dari waktu ke waktu.
Sequence diagram digunakan untuk menggambarkan arus pekerjaan,
pesan yang sampaikan dan bagaimana elemen-elemen di dalamnya
bekerja sama dari waktu ke waktu untuk mencapai suatu hasil. Masing –
masing urutan elemen diatur di dalam suatu urutan horisontal, dengan
pesan yang disampaikan dibelakang dan didepan diantara elemen-elemen.
• Seorang elemen aktor digunakan untuk menghadirkan pemakai yang
memulai alur peristiwa / kejadian.
• Elemen – elemen yang ditiru, seperti boundary, control dan entity,
digunakan untuk menggambarkan layar, pengontrol, dan materi database,
secara berturut-turut.
• masing-masing elemen yang dihubungkan garis – garis batang disebut
suatu lifeline, di mana jika unsur itu berpotensi mengambil bagian dalam
interaksi itu.
Example:
D. Class Diagram
• Class adalah sebuah spesifikasi yang jika diinstansiasi akan menghasilkan
sebuah objek dan merupakan inti dari pengembangan dan desain
berorientasi objek. Class menggambarkan keadaan (atribut/properti)
suatu sistem, sekaligus menawarkan layanan untuk memanipulasi
keadaan tersebut (metoda/fungsi).
• Class diagram menggambarkan struktur dan deskripsi class, package dan
objek beserta hubungan satu sama lain seperti containment, pewarisan,
asosiasi, dan lain-lain.
Class memiliki tiga area pokok :
1. Nama (dan stereotype)
2. Atribut
3. Metoda
Atribut dan metoda dapat memiliki salah satu sifat berikut :
Private, tidak dapat dipanggil dari luar class yang bersangkutan
Protected, hanya dapat dipanggil oleh class yang bersangkutan dan anak-
anak yang mewarisinya
Public, dapat dipanggil oleh siapa saja
Example:
NAME
Car
OPERATION
accelerate
breaking
turn left
turn right
ATTRIBUTE
brand name
model name
serial number
engine capacity
Car
brandName
modelName
serialNumber
engineCapacity
accelerate()
breaking()
turnLeft()
turnRight()
Classfacts
3. Kenapa kita membutuhkan model design dalam
implementasi/pembuatan software (web) ?
• Dalam pembuatan software, pemrograman adalah pokok dari proses
pembuatan software itu sendiri namun pemrograman bergantung dari
pemahaman persoalan, analisis sistem, perencanaan-perencanaan dalam
mendesain program itu sendiri.
• Perencanaan/Planning/Desain sistem
Pada tahap ini adalah medefinisikan langkah-langkah apa saja yang
dilakukan oleh program dalam menyelesaikan permasalahan yang ada.
Bentuk dari perencanaan itu bisa berupa flowchart ataupun algoritma dari
program, sehingga kita akan tahu proses apa saja yang ada dalam program
tersebut. semakin detail flowchart atau algoritma yang dibuat semakin
mudah juga pada tahap implementasi nantinya.

More Related Content

What's hot

Lap.praktikum
Lap.praktikumLap.praktikum
Lap.praktikum
Risman Gunawan
 
Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)
Azhar Krisna
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
muslim rohadi
 
Rekayasa web tugas 3 0916
Rekayasa web tugas 3   0916Rekayasa web tugas 3   0916
Rekayasa web tugas 3 0916
ronald adriansyah
 
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Adul28
 
Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893
Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893
Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893
Riyadi Saputra
 
Tugas 3 rekayasaweb
Tugas 3 rekayasawebTugas 3 rekayasaweb
Tugas 3 rekayasaweb
Sugianto oo
 
Tugas 3 rekayasa web (0916)
Tugas 3   rekayasa web (0916)Tugas 3   rekayasa web (0916)
Tugas 3 rekayasa web (0916)
Zaid Ahmad Ramadhani
 
Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)
Holong Nainggolan
 
Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)
Adola Silaban
 
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Hani Nurrahmi
 
System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)
System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)
System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)
Dudy Ali
 
Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316
Iich-oNe Hidayat
 
UML & Use Case Diagram
UML & Use Case DiagramUML & Use Case Diagram
UML & Use Case Diagram
mellmeli
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
rizkyripai
 
Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511
Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511
Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511
lailyfitria
 
Tugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa WebTugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa Web
Mohammad Arief
 
Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213
Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213
Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213
helmy afifi
 
Tugas 3 rekweb – 0916 individu
Tugas 3 rekweb – 0916 individuTugas 3 rekweb – 0916 individu
Tugas 3 rekweb – 0916 individu
Muhamad Fahrul Azis
 
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Doni Wijoyo
 

What's hot (20)

Lap.praktikum
Lap.praktikumLap.praktikum
Lap.praktikum
 
Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Rekayasa web tugas 3 0916
Rekayasa web tugas 3   0916Rekayasa web tugas 3   0916
Rekayasa web tugas 3 0916
 
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
 
Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893
Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893
Tugas 3 – rekayasa web - Riyadi Saputra - 1311510893
 
Tugas 3 rekayasaweb
Tugas 3 rekayasawebTugas 3 rekayasaweb
Tugas 3 rekayasaweb
 
Tugas 3 rekayasa web (0916)
Tugas 3   rekayasa web (0916)Tugas 3   rekayasa web (0916)
Tugas 3 rekayasa web (0916)
 
Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)
 
Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)
 
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
 
System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)
System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)
System Analysis and Design - Unified Modeling Language (UML)
 
Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316
 
UML & Use Case Diagram
UML & Use Case DiagramUML & Use Case Diagram
UML & Use Case Diagram
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511
Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511
Tugas 3 rekweb laily fitria 1412510511
 
Tugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa WebTugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa Web
 
Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213
Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213
Tugas3 0316-hilmi afifi-1512510213
 
Tugas 3 rekweb – 0916 individu
Tugas 3 rekweb – 0916 individuTugas 3 rekweb – 0916 individu
Tugas 3 rekweb – 0916 individu
 
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
 

Viewers also liked

Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454
Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454
Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454
alvinyosua
 
Compare
CompareCompare
Life in future
Life in futureLife in future
Life in future
Julian Otalora
 
Story past tense
Story past tenseStory past tense
Story past tense
Julian Otalora
 
Презентация CMS Bitrix
Презентация CMS BitrixПрезентация CMS Bitrix
Презентация CMS Bitrix
Александр Логачев
 
How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...
How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...
How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...
Brian Bourbeau
 
Stegnography
StegnographyStegnography
Stegnography
keerthi505
 
мої досягнення
мої досягненнямої досягнення
мої досягнення
Oksana Siruk
 
Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454
alvinyosua
 
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
alvinyosua
 
PORTER CYNTHIA FINAL
PORTER CYNTHIA FINALPORTER CYNTHIA FINAL
PORTER CYNTHIA FINAL
Dr. Cynthia Porter
 

Viewers also liked (11)

Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454
Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454
Tugas 2 rekweb alvin yosua 1411510454
 
Compare
CompareCompare
Compare
 
Life in future
Life in futureLife in future
Life in future
 
Story past tense
Story past tenseStory past tense
Story past tense
 
Презентация CMS Bitrix
Презентация CMS BitrixПрезентация CMS Bitrix
Презентация CMS Bitrix
 
How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...
How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...
How Does the Medicare Access & CHIP Reauthorization Act of 2015 (MACRA) Affec...
 
Stegnography
StegnographyStegnography
Stegnography
 
мої досягнення
мої досягненнямої досягнення
мої досягнення
 
Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 5 ki-0316-alvin yosua-1411510454
 
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
 
PORTER CYNTHIA FINAL
PORTER CYNTHIA FINALPORTER CYNTHIA FINAL
PORTER CYNTHIA FINAL
 

Similar to Tugas 3 ki-0316-alvin yosua-1411510454

Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
pika glavikantara
 
Tugas3 rekayasa web-1412510917
Tugas3 rekayasa web-1412510917Tugas3 rekayasa web-1412510917
Tugas3 rekayasa web-1412510917
rimaafauziaah
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
Novita Sari
 
Rational Unified Process
Rational Unified ProcessRational Unified Process
Rational Unified Process
Robby Firmansyah
 
Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916
Dimas Setiadi
 
Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316
Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316
Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316
septianarul
 
TD-635-02-PSBO
TD-635-02-PSBOTD-635-02-PSBO
TD-635-02-PSBO
Tino Dwiantoro
 
Unified Modelling Language (UML)
Unified Modelling Language (UML)Unified Modelling Language (UML)
Unified Modelling Language (UML)
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)
Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)
Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)
istudana13
 
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarinaTugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
osta92
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
faisalawai
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
faisalawai
 
Tgs 3 rekweb
Tgs 3 rekwebTgs 3 rekweb
Tgs 3 rekweb
alchdila boyda
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
Fitra Ramadhan
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
Ummi khairani
 
Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916
rangga priyatna
 
Uml
UmlUml
Uml
Mrirfan
 
Unified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project SoftwareUnified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project Software
Aditya Indraprasti
 
Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316
muhamad arsyan
 

Similar to Tugas 3 ki-0316-alvin yosua-1411510454 (20)

Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
 
Tugas3 rekayasa web-1412510917
Tugas3 rekayasa web-1412510917Tugas3 rekayasa web-1412510917
Tugas3 rekayasa web-1412510917
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 
Rational Unified Process
Rational Unified ProcessRational Unified Process
Rational Unified Process
 
Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916
 
Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316
Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316
Tugas 3 (individu) rekayasa web 0316
 
TD-635-02-PSBO
TD-635-02-PSBOTD-635-02-PSBO
TD-635-02-PSBO
 
Unified Modelling Language (UML)
Unified Modelling Language (UML)Unified Modelling Language (UML)
Unified Modelling Language (UML)
 
Modul uml
Modul umlModul uml
Modul uml
 
Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)
Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)
Istu dana aditya 1112510811 tugas 2 (kelompok)
 
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarinaTugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tgs 3 rekweb
Tgs 3 rekwebTgs 3 rekweb
Tgs 3 rekweb
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916
 
Uml
UmlUml
Uml
 
Unified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project SoftwareUnified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project Software
 
Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Tugas 3 ki-0316-alvin yosua-1411510454

  • 1. REKAYASA WEB Tugas 3 Individu Nama : Alvin Yosua NIM : 1411510454
  • 2. 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Unified Modeling Language (UML), berikan beberapa contoh sederhana ! • Unified Modelling Language (UML) adalah sebuah "bahasa" yg telah menjadi standar dalam industri untuk visualisasi, merancang dan mendokumentasikan sistem piranti lunak. • UML menawarkan sebuah standar untuk merancang model sebuah sistem. • Dengan menggunakan UML kita dapat membuat model untuk semua jenis aplikasi piranti lunak, dimana aplikasi tersebut dapat berjalan pada piranti keras, sistem operasi dan jaringan apapun, serta ditulis dalam bahasa pemrograman apapun. • Untuk menguasai UML, sebenarnya cukup dua hal yang harus kita perhatikan: 1. Menguasai pembuatan diagram UML 2. Menguasai langkah-langkah dalam analisa dan pengembangan dengan UML
  • 3. • Diagram UML mendefinisikan diagram-diagram sebagai berikut: • use case diagram • class diagram • statechart diagram • activity diagram • sequence diagram • collaboration diagram • component diagram • deployment diagram Contoh sederhana UML : Activity Diagram masuk
  • 4. 2. Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case diagram, activity diagram, Sequence diagram, class diagram ! A. Use Case Diagram • Use case diagram menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem. • Yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan “bagaimana”. • Sebuah use case merepresentasikan sebuah interaksi antara aktor dengan sistem. • Use case merupakan sebuah pekerjaan tertentu, misalnya login ke sistem, meng-create sebuah daftar belanja, dan sebagainya. • Seorang/sebuah aktor adalah sebuah entitas manusia atau mesin yang berinteraksi dengan sistem untuk melakukan pekerjaan-pekerjaan tertentu.
  • 5.
  • 7. B. Activity Diagram • Menggambarkan proses bisnis dan urutan aktivitas dalam sebuah proses. • Dipakai pada business modeling untuk memperlihatkan urutan aktifitas proses bisnis. • Sebuah activity diagram mempunyai :  Start point (initial node) dengan tanda letakkan pada pojok kiri atas  End point (activity final node) dengan tanda  Activities Menggambarkan proses bisnis dan dikenal sebagai activity state Digambarkan dengan bentuk Bisa diberi keterangan sesuai dengan syntax bahasa program
  • 8. Lambang Activity Diagram Simbol Keterangan Start Point End Point Activities Fork (Percabangan) Join (Penggabungan) Decision Swimlane Sebuah cara untuk mengelompokkan activity berdasarkan Actor (mengelompokkan activity dalam sebuah urutan yang sama)
  • 9. Example: Staff PenjualanPelanggan registrasi pelanggan verifikasi pelanggan input data pelanggan rekam pelanggan Data OkTidak Ok
  • 10. C. Sequence Diagram • Suatu sequence diagram adalah suatu penyajian perilaku yang tersusun sebagai rangkaian langkah-langkah percontohan dari waktu ke waktu. Sequence diagram digunakan untuk menggambarkan arus pekerjaan, pesan yang sampaikan dan bagaimana elemen-elemen di dalamnya bekerja sama dari waktu ke waktu untuk mencapai suatu hasil. Masing – masing urutan elemen diatur di dalam suatu urutan horisontal, dengan pesan yang disampaikan dibelakang dan didepan diantara elemen-elemen. • Seorang elemen aktor digunakan untuk menghadirkan pemakai yang memulai alur peristiwa / kejadian. • Elemen – elemen yang ditiru, seperti boundary, control dan entity, digunakan untuk menggambarkan layar, pengontrol, dan materi database, secara berturut-turut. • masing-masing elemen yang dihubungkan garis – garis batang disebut suatu lifeline, di mana jika unsur itu berpotensi mengambil bagian dalam interaksi itu.
  • 12. D. Class Diagram • Class adalah sebuah spesifikasi yang jika diinstansiasi akan menghasilkan sebuah objek dan merupakan inti dari pengembangan dan desain berorientasi objek. Class menggambarkan keadaan (atribut/properti) suatu sistem, sekaligus menawarkan layanan untuk memanipulasi keadaan tersebut (metoda/fungsi). • Class diagram menggambarkan struktur dan deskripsi class, package dan objek beserta hubungan satu sama lain seperti containment, pewarisan, asosiasi, dan lain-lain. Class memiliki tiga area pokok : 1. Nama (dan stereotype) 2. Atribut 3. Metoda Atribut dan metoda dapat memiliki salah satu sifat berikut : Private, tidak dapat dipanggil dari luar class yang bersangkutan Protected, hanya dapat dipanggil oleh class yang bersangkutan dan anak- anak yang mewarisinya Public, dapat dipanggil oleh siapa saja
  • 13. Example: NAME Car OPERATION accelerate breaking turn left turn right ATTRIBUTE brand name model name serial number engine capacity Car brandName modelName serialNumber engineCapacity accelerate() breaking() turnLeft() turnRight() Classfacts
  • 14. 3. Kenapa kita membutuhkan model design dalam implementasi/pembuatan software (web) ? • Dalam pembuatan software, pemrograman adalah pokok dari proses pembuatan software itu sendiri namun pemrograman bergantung dari pemahaman persoalan, analisis sistem, perencanaan-perencanaan dalam mendesain program itu sendiri. • Perencanaan/Planning/Desain sistem Pada tahap ini adalah medefinisikan langkah-langkah apa saja yang dilakukan oleh program dalam menyelesaikan permasalahan yang ada. Bentuk dari perencanaan itu bisa berupa flowchart ataupun algoritma dari program, sehingga kita akan tahu proses apa saja yang ada dalam program tersebut. semakin detail flowchart atau algoritma yang dibuat semakin mudah juga pada tahap implementasi nantinya.