SlideShare a Scribd company logo
Prof. Dr. Teguh Prasetyo, SH, MSi
Dr. Drs. H. Muh. Khambali, SH, MH
Program Doktor Ilmu Hukum
UNISSULA SEMARANG
28 April 2018
PENGGAGAS
 Teori keadilan bermartabat digagas oleh:
 PROF. DR. TEGUH PRASETYO, S.H., M.Si.
 Guru besar Fak. Hukum UKSW Salatiga
 Anggota DKPP Republik Indonesia.
 Karya tulis buku yang telah diterbitkan 35 judul.
 Aktif menulis di jurnal nasional/internasional hukum.
BUKU UTAMA TEORI KEADILAN
BERMARTABAT
Hakikat Teori Keadilan Bermartabat
• Ontologis:
• Apa pengertian teori keadilan bermartabat?
• Epistemologis:
• Bagaimana asal-muasal teori keadilan bermartabat?
• Aksiologis:
• Untuk apa teori keadilan bermartabat dibangun?
Teori Keadilan Bermartabat adalah suatu usaha untuk memahami
atau mendekati pikiran Tuhan. (Prof Teguh Prasetyo)
Pikiran Tuhan
SkopaTeoriKeadilanBermartabat
Lapisan-lapisandalamilmuhukum
 Dalam teori keadilan bermartabat tidak dikehendaki adanya konflik dalam
lapisan-lapisan ilmu hukum itu.
Filsafat Hukum
( Philosophy of Law )
Teori Hukum
( Legal Theory )
Dogmatik Hukum
( Jurisprudence )
Hukum dan Praktik Hukum
( Law and Legal Practice )
Kerangka Kerja Teori Keadilan Beermartabat
Dikte
hukum
sebagai
Masukan
Proses Legislasi dan
Diskresi, serta proses
peradilan menurut
hukum acara sebagai
konversi
Loloh balik
(Feedback)
Eksekusi/
Pelaksanaan
Keluaran
(Output)
Peraturan,
Keputusan, dan
Putusan
Periode Hukum
Periode Pertama:
• Berlangsung di
taman eden/sorga.
• Berbentuk lisan.
Periode Kedua:
• Setelah negara terbentuk.
• Tertulis.
• Otoritas pembuat adalah Tuhan.
• Karakter hukum tidak berubah
(tetap sejumlah perintah dan
larangan).
Ciri-ciri yang sama antara kedua periode
 Hukum sebagai peraturan tingkah-laku
manusia.
 Adanya perintah dan larangan.
 Adanya sanksi yang tegas apabila perintah dan
larangan itu tidak dipatuhi.
 Adanya otoritas pembuat hukum yang jelas
keberadaannya, sehingga hukum itu
mempunyai kekuatan mengikat dan
memperoleh legitimasi yang kuat.
ASAL-USUL
Tarik menarik antara Lex Eterna
(arus atas) dan Volksgeist (arus
bawah), dalam memahami
Hukum sebagai Usaha untuk
mendekati Pikiran Tuhan,
menurut Sistem Hukum
Berdasarkan Pancasila.
PENDEKATAN
Hukum sebagai Filsafat
Hukum, Teori Hukum,
Dogmatik Hukum dan
Praktik Hukum;
Berdialektika secara sistemik
TUJUAN
Menjelaskan apa itu
Hukum.
PRINSIP-PRINSIP
 Teori keadilan bermartabat menawarkan postulat hukum
sebagai suatu sistem; dimana satu ciri penting di dalamnya
adalah tidak dikehendaki adanya konflik. Yang
dikehendaki adalah suatu perdebatan yang sehat,
dialektika yang bermanfaat bagi pembangunan pemikiran
hukum.
 Teori keadilan bermartabat tidak sekedar mendasar dan
radikal.
 Karakter teori keadilan bermartabat antara lain juga adalah
suatu sistem filsafat hukum yang mengarahkan atau
memberi tuntunan serta tidak memisahkan seluruh kaidah
dan asas atau substantive legal disciplines.
Latar belakang teori keadilan bermartabat
Teori keadilan bermartabat tidak
mengabaikan Renaissance.
Teori keadilan bermartabat memberi
konteks kepada pemikiran hukum
modern menurut Volksgeist Indonesia
yang bersumber kepada Pancasila.
VOLKSGEIST = PANCASILA
Jiwa bangsa,
Telah disepakati sebagai suatu
kesepakatan bersama,
Sumber dari segala sumber
kesepakatan,
Sumber dari segala sumber hukum,
Falsafah bangsa.
Teori Keadilan Bermartabat
memandang bahwa
Volksgeist atau Pancasila itu
menjadi inspirasi
pencerahan yang digali dari
dalam jiwa bangsa.
PANCASILA
DASAR TEORI KEADILAN BERMARTABAT
 Pancasila didasari oleh sikap keseimbangan antara
kekeluargaan, namun tidak begitu saja
mengesampingkan individu.
 Pancasila merupakan suatu falsafah yang bersistem.
 Pancasila sebagai suatu sistem filsafat mempunyai
sifat koheren, yakni mempunyai hubungan satu
dengan yang lainnya. Antara sila yang satu dengan sila
yang lainnya saling terkait dan tidak bertentangan.
Teori Keadilan Bermartabat dapat
disebut juga dengan suatu teori
sistem hukum berdasarkan
Pancasila.
( Hlm 90 )
KEBERSATUAN
HUKUM DAN KEADILAN
 Keadilan adalah tujuan yang hendak dicapai oleh setiap
sistem hukum. (Akan tetapi sementara pihak berpendapat
bahwa keadilan yang hendak dicapai adalah keadilan
ekonomi, bersifat kebendaan ~ utilitarian).
 Teori keadilan bermartabat berpandangan bahwa keadilan
yang wajib disediakan oleh setiap sistem hukum adalah
keadilan yang berdimensi spiritual, yang berada di
kedalaman konsep kemerdekaan itu sendiri.
 Kemerdekaan adalah tiang pokok dalam seluruh sistem
hukum di dunia.
GAGASAN KEADILAN
Sumber
Keadilan
• Titik temu antara “arus atas”, pemikiran Tuhan, dan “arus bawah”,
Volksgeist bangsa Indonesia dalam Pancasila.
• Meneruskan amanat Proklamasi Kemerdekaan Bangsa Indonesia.
Pendekatan
• Murni pendekatan hukum yang tidak hanya mengandung dimensi
filosofis, yuridis, sosiologis, kultural, etis, dan religiusitas.
• Mendasarkan diri kepada rechtsidee yaitu Pancasila, bela negara.
Sasaran
Akhir
• Hukum dan sistem hukum.
• Negara hukum berdasarkan Pancasila (Bermartabat)
Teori Keadilan Bermartabat
berangkat dari postulat sistem;
bekerja mencapai tujuan, yaitu
keadilan bermartabat.
Keadilan yang memanusiakan
manusia, keadilan yang nge wong
ke wong.
Buku PEMILU BERMARTABAT
VIDEO TALK SHOW
PEMILU BERMARTABAT
 https://www.youtube.com/watch?v=8uutReAoJDU
Wujudkan Pemilu Bermartabat #1
 https://www.youtube.com/watch?time_continue=35&
v=hMq6jOlYlPw Wujudkan Pemilu Bermartabat #2
 https://www.youtube.com/watch?v=hMq6jOlYlPw
Wujudkan Pemilu Bermartabat #3
 https://www.youtube.com/channel/UCce4xc6fb1YnH
gAgRlrKBJA/videos Acara Pro Justisia di Ratih TV
BEBERAPA ARTIKEL
Teori Keadilan Bermartabat
 http://www.hmk.co.id/2018/03/10/sekilas-teori-keadilan-
bermartabatnya-prof-teguh-prasetyo/ Sekilas Teori Keadilan
Bermartabatnya Prof Teguh Prasetyo
 http://www.kebumenekspres.com/2017/08/perspektif-keadilan-
bermartabat-dalam_15.html Merokok Perspektif Keadilan Bermartabat
 https://www.youtube.com/watch?v=GCfhphHbR8g LGBT Perspektif
Keadilan Bermartabat
 http://kabarkebumen.com/web/read/1463/perspektif.keadilan.bermart
abat.dalam.jurus.penanganan.konflik.sosial Jurus Penanganan Konflik
Sosial Perspektif Keadilan Bermartabat
 https://www.academia.edu/35020016/Penanganan_Konflik_Sosial_Ber
basis_Keadilan_Bermartabat
Beberapa Artikel
 http://www.hmk.co.id/2018/03/04/perlindungan-
masyarakat-dari-cybercrimes-berbasis-keadilan-
bermartabat/ PERLINDUNGAN MASYARAKAT DARI
CYBERCRIMES BERBASIS KEADILAN
BERMARTABAT
 http://www.hmk.co.id/
 https://www.youtube.com/channel/UCce4xc6fb1YnH
gAgRlrKBJA/videos
 https://www.facebook.com/ahmad.lee.752861
SAMPAI JUMPA LAGI
No HP: 0819 83 7055
eMmail: hmkhambali@yahoo.com

More Related Content

What's hot

Anatomi Sains
Anatomi SainsAnatomi Sains
Anatomi Sains
Rini Fakhrunnisa
 
Legal drafting
Legal draftingLegal drafting
Legal drafting
David Simatupang
 
pembuktian dan daluarsa
pembuktian dan daluarsapembuktian dan daluarsa
pembuktian dan daluarsa
johantorqi
 
Pertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.ppt
Pertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.pptPertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.ppt
Pertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.ppt
nlpt3435
 
Kuhp buku kedua
Kuhp buku keduaKuhp buku kedua
Kuhp buku kedua
Sei Enim
 
Kumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukumKumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukumsyophi
 
Hukum pidana internasional
Hukum pidana internasionalHukum pidana internasional
Hukum pidana internasional
Kardoman Tumangger
 
Teori Hukum Pembangunan
Teori Hukum PembangunanTeori Hukum Pembangunan
Teori Hukum Pembangunan
Kardoman Tumangger
 
Hukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi NegaraHukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi Negara
Tri Widodo W. UTOMO
 
PPT-PHI.ppt
PPT-PHI.pptPPT-PHI.ppt
PPT-PHI.ppt
muhammadaliffidia
 
PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1
PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1
PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1
dina susiani
 
HUKUM PERSAINGAN USAHA
HUKUM PERSAINGAN USAHAHUKUM PERSAINGAN USAHA
HUKUM PERSAINGAN USAHA
Fair Nurfachrizi
 
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum PerikatanAsas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
Riska Dewi Permata Sutrisno
 
Bab Tata Hukum Indonesia
Bab  Tata Hukum IndonesiaBab  Tata Hukum Indonesia
Bab Tata Hukum Indonesia
Fenti Anita Sari
 
Hukum acara perdata
Hukum acara perdataHukum acara perdata
Hukum acara perdatasesukakita
 
Pengantar Hukum Dagang
Pengantar Hukum DagangPengantar Hukum Dagang
Pengantar Hukum Dagang
Manunggal Amethyst
 
Makalah pancasila sebagai filsafat
Makalah pancasila sebagai filsafatMakalah pancasila sebagai filsafat
Makalah pancasila sebagai filsafat
Dea_tita
 
P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..
P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..
P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..
yudikrismen1
 
Natal kristiono mata kuliah hukum adat hukum waris adat
Natal kristiono mata kuliah hukum adat  hukum waris  adatNatal kristiono mata kuliah hukum adat  hukum waris  adat
Natal kristiono mata kuliah hukum adat hukum waris adat
natal kristiono
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Idik Saeful Bahri
 

What's hot (20)

Anatomi Sains
Anatomi SainsAnatomi Sains
Anatomi Sains
 
Legal drafting
Legal draftingLegal drafting
Legal drafting
 
pembuktian dan daluarsa
pembuktian dan daluarsapembuktian dan daluarsa
pembuktian dan daluarsa
 
Pertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.ppt
Pertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.pptPertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.ppt
Pertemuan 14 Hukum Acara Tata Usaha Negara.ppt
 
Kuhp buku kedua
Kuhp buku keduaKuhp buku kedua
Kuhp buku kedua
 
Kumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukumKumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukum
 
Hukum pidana internasional
Hukum pidana internasionalHukum pidana internasional
Hukum pidana internasional
 
Teori Hukum Pembangunan
Teori Hukum PembangunanTeori Hukum Pembangunan
Teori Hukum Pembangunan
 
Hukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi NegaraHukum Administrasi Negara
Hukum Administrasi Negara
 
PPT-PHI.ppt
PPT-PHI.pptPPT-PHI.ppt
PPT-PHI.ppt
 
PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1
PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1
PENGANTAR ILMU HUKUM PERTEMUAN 1
 
HUKUM PERSAINGAN USAHA
HUKUM PERSAINGAN USAHAHUKUM PERSAINGAN USAHA
HUKUM PERSAINGAN USAHA
 
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum PerikatanAsas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
 
Bab Tata Hukum Indonesia
Bab  Tata Hukum IndonesiaBab  Tata Hukum Indonesia
Bab Tata Hukum Indonesia
 
Hukum acara perdata
Hukum acara perdataHukum acara perdata
Hukum acara perdata
 
Pengantar Hukum Dagang
Pengantar Hukum DagangPengantar Hukum Dagang
Pengantar Hukum Dagang
 
Makalah pancasila sebagai filsafat
Makalah pancasila sebagai filsafatMakalah pancasila sebagai filsafat
Makalah pancasila sebagai filsafat
 
P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..
P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..
P. 1 pengertian, tujuan, fungsi dan manfaat viktimologi..
 
Natal kristiono mata kuliah hukum adat hukum waris adat
Natal kristiono mata kuliah hukum adat  hukum waris  adatNatal kristiono mata kuliah hukum adat  hukum waris  adat
Natal kristiono mata kuliah hukum adat hukum waris adat
 
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
Hukum perdata internasional - Asas-asas hukum perdata internasional tentang h...
 

Similar to Teori keadilan bermartabat

Teori keadilan bermartabat 2019
Teori keadilan bermartabat 2019Teori keadilan bermartabat 2019
Teori keadilan bermartabat 2019
mkhambali
 
Teori keadilan bermartabat 11 mei 2019 Rev
Teori keadilan bermartabat 11 mei 2019 RevTeori keadilan bermartabat 11 mei 2019 Rev
Teori keadilan bermartabat 11 mei 2019 Rev
mkhambali
 
Bahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdf
Bahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdfBahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdf
Bahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdf
AndiMuhammadAlqadri1
 
FILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.ppt
FILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.pptFILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.ppt
FILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.ppt
AfrinaldRizhan1
 
ppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptx
ppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptxppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptx
ppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptx
DonnyNazar
 
214 article text-740-1-10-20160528
214 article text-740-1-10-20160528214 article text-740-1-10-20160528
214 article text-740-1-10-20160528
Yori Feriyandi
 
05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum
05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum
05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum
mudanp.com
 
Pengembanan hukum teoretikal
Pengembanan hukum teoretikalPengembanan hukum teoretikal
Pengembanan hukum teoretikalKau Hatiku
 
5 (lima) dalil filsafat hukum
5 (lima) dalil filsafat hukum5 (lima) dalil filsafat hukum
5 (lima) dalil filsafat hukumKau Hatiku
 
BAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.ppt
BAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.pptBAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.ppt
BAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.ppt
asifsardari
 
Etika Pemerintahan
Etika PemerintahanEtika Pemerintahan
Etika Pemerintahan
Nanda Ravenska
 
Peranan filsafat pancasila dalam pembangunan
Peranan filsafat pancasila dalam pembangunanPeranan filsafat pancasila dalam pembangunan
Peranan filsafat pancasila dalam pembangunan
Universitas Gadjah Mada-Yogyakarta, Indonesia
 
hahah.docx
hahah.docxhahah.docx
hahah.docx
Tenouye
 
Teori Hukum
Teori HukumTeori Hukum
Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)
Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)
Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)
Bagoes Prasetya
 
Filsafat_Hukum dan Teori Hukum oleh Zen Zanibar
Filsafat_Hukum dan Teori Hukum  oleh Zen ZanibarFilsafat_Hukum dan Teori Hukum  oleh Zen Zanibar
Filsafat_Hukum dan Teori Hukum oleh Zen Zanibar
helmiputrisiregar
 
Filsafat_Hukum.ppt
Filsafat_Hukum.pptFilsafat_Hukum.ppt
Filsafat_Hukum.ppt
AndyWarnet99
 
Filsafat hukum
Filsafat hukumFilsafat hukum
Filsafat hukumKau Hatiku
 

Similar to Teori keadilan bermartabat (20)

Teori keadilan bermartabat 2019
Teori keadilan bermartabat 2019Teori keadilan bermartabat 2019
Teori keadilan bermartabat 2019
 
Teori keadilan bermartabat 11 mei 2019 Rev
Teori keadilan bermartabat 11 mei 2019 RevTeori keadilan bermartabat 11 mei 2019 Rev
Teori keadilan bermartabat 11 mei 2019 Rev
 
Bahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdf
Bahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdfBahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdf
Bahan ajar 2 S2, SOSIOLOGI HUKUM Dr.Salle(1).pdf
 
RPT Tahun 5
RPT Tahun 5RPT Tahun 5
RPT Tahun 5
 
FILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.ppt
FILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.pptFILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.ppt
FILSAFAT HUKUM PERTEMUAN KE 2 2020.ppt
 
ppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptx
ppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptxppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptx
ppt FILSAFAT HUKUM KEL 2.pptx
 
Tujuan hukum
Tujuan hukumTujuan hukum
Tujuan hukum
 
214 article text-740-1-10-20160528
214 article text-740-1-10-20160528214 article text-740-1-10-20160528
214 article text-740-1-10-20160528
 
05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum
05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum
05 definisi,tujuan,fungsi,pokok2hukum
 
Pengembanan hukum teoretikal
Pengembanan hukum teoretikalPengembanan hukum teoretikal
Pengembanan hukum teoretikal
 
5 (lima) dalil filsafat hukum
5 (lima) dalil filsafat hukum5 (lima) dalil filsafat hukum
5 (lima) dalil filsafat hukum
 
BAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.ppt
BAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.pptBAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.ppt
BAHAN-1-PENGANTAR-ILMU-HUKUM-1.ppt
 
Etika Pemerintahan
Etika PemerintahanEtika Pemerintahan
Etika Pemerintahan
 
Peranan filsafat pancasila dalam pembangunan
Peranan filsafat pancasila dalam pembangunanPeranan filsafat pancasila dalam pembangunan
Peranan filsafat pancasila dalam pembangunan
 
hahah.docx
hahah.docxhahah.docx
hahah.docx
 
Teori Hukum
Teori HukumTeori Hukum
Teori Hukum
 
Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)
Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)
Beberapa mazhab-dalam-ilmu-hukum(4)
 
Filsafat_Hukum dan Teori Hukum oleh Zen Zanibar
Filsafat_Hukum dan Teori Hukum  oleh Zen ZanibarFilsafat_Hukum dan Teori Hukum  oleh Zen Zanibar
Filsafat_Hukum dan Teori Hukum oleh Zen Zanibar
 
Filsafat_Hukum.ppt
Filsafat_Hukum.pptFilsafat_Hukum.ppt
Filsafat_Hukum.ppt
 
Filsafat hukum
Filsafat hukumFilsafat hukum
Filsafat hukum
 

Teori keadilan bermartabat

  • 1. Prof. Dr. Teguh Prasetyo, SH, MSi Dr. Drs. H. Muh. Khambali, SH, MH Program Doktor Ilmu Hukum UNISSULA SEMARANG 28 April 2018
  • 2. PENGGAGAS  Teori keadilan bermartabat digagas oleh:  PROF. DR. TEGUH PRASETYO, S.H., M.Si.  Guru besar Fak. Hukum UKSW Salatiga  Anggota DKPP Republik Indonesia.  Karya tulis buku yang telah diterbitkan 35 judul.  Aktif menulis di jurnal nasional/internasional hukum.
  • 3. BUKU UTAMA TEORI KEADILAN BERMARTABAT
  • 4. Hakikat Teori Keadilan Bermartabat • Ontologis: • Apa pengertian teori keadilan bermartabat? • Epistemologis: • Bagaimana asal-muasal teori keadilan bermartabat? • Aksiologis: • Untuk apa teori keadilan bermartabat dibangun?
  • 5. Teori Keadilan Bermartabat adalah suatu usaha untuk memahami atau mendekati pikiran Tuhan. (Prof Teguh Prasetyo) Pikiran Tuhan
  • 6. SkopaTeoriKeadilanBermartabat Lapisan-lapisandalamilmuhukum  Dalam teori keadilan bermartabat tidak dikehendaki adanya konflik dalam lapisan-lapisan ilmu hukum itu. Filsafat Hukum ( Philosophy of Law ) Teori Hukum ( Legal Theory ) Dogmatik Hukum ( Jurisprudence ) Hukum dan Praktik Hukum ( Law and Legal Practice )
  • 7. Kerangka Kerja Teori Keadilan Beermartabat Dikte hukum sebagai Masukan Proses Legislasi dan Diskresi, serta proses peradilan menurut hukum acara sebagai konversi Loloh balik (Feedback) Eksekusi/ Pelaksanaan Keluaran (Output) Peraturan, Keputusan, dan Putusan
  • 8. Periode Hukum Periode Pertama: • Berlangsung di taman eden/sorga. • Berbentuk lisan. Periode Kedua: • Setelah negara terbentuk. • Tertulis. • Otoritas pembuat adalah Tuhan. • Karakter hukum tidak berubah (tetap sejumlah perintah dan larangan).
  • 9. Ciri-ciri yang sama antara kedua periode  Hukum sebagai peraturan tingkah-laku manusia.  Adanya perintah dan larangan.  Adanya sanksi yang tegas apabila perintah dan larangan itu tidak dipatuhi.  Adanya otoritas pembuat hukum yang jelas keberadaannya, sehingga hukum itu mempunyai kekuatan mengikat dan memperoleh legitimasi yang kuat.
  • 10. ASAL-USUL Tarik menarik antara Lex Eterna (arus atas) dan Volksgeist (arus bawah), dalam memahami Hukum sebagai Usaha untuk mendekati Pikiran Tuhan, menurut Sistem Hukum Berdasarkan Pancasila.
  • 11. PENDEKATAN Hukum sebagai Filsafat Hukum, Teori Hukum, Dogmatik Hukum dan Praktik Hukum; Berdialektika secara sistemik
  • 13. PRINSIP-PRINSIP  Teori keadilan bermartabat menawarkan postulat hukum sebagai suatu sistem; dimana satu ciri penting di dalamnya adalah tidak dikehendaki adanya konflik. Yang dikehendaki adalah suatu perdebatan yang sehat, dialektika yang bermanfaat bagi pembangunan pemikiran hukum.  Teori keadilan bermartabat tidak sekedar mendasar dan radikal.  Karakter teori keadilan bermartabat antara lain juga adalah suatu sistem filsafat hukum yang mengarahkan atau memberi tuntunan serta tidak memisahkan seluruh kaidah dan asas atau substantive legal disciplines.
  • 14. Latar belakang teori keadilan bermartabat Teori keadilan bermartabat tidak mengabaikan Renaissance. Teori keadilan bermartabat memberi konteks kepada pemikiran hukum modern menurut Volksgeist Indonesia yang bersumber kepada Pancasila.
  • 15. VOLKSGEIST = PANCASILA Jiwa bangsa, Telah disepakati sebagai suatu kesepakatan bersama, Sumber dari segala sumber kesepakatan, Sumber dari segala sumber hukum, Falsafah bangsa.
  • 16. Teori Keadilan Bermartabat memandang bahwa Volksgeist atau Pancasila itu menjadi inspirasi pencerahan yang digali dari dalam jiwa bangsa.
  • 17. PANCASILA DASAR TEORI KEADILAN BERMARTABAT  Pancasila didasari oleh sikap keseimbangan antara kekeluargaan, namun tidak begitu saja mengesampingkan individu.  Pancasila merupakan suatu falsafah yang bersistem.  Pancasila sebagai suatu sistem filsafat mempunyai sifat koheren, yakni mempunyai hubungan satu dengan yang lainnya. Antara sila yang satu dengan sila yang lainnya saling terkait dan tidak bertentangan.
  • 18. Teori Keadilan Bermartabat dapat disebut juga dengan suatu teori sistem hukum berdasarkan Pancasila. ( Hlm 90 )
  • 19. KEBERSATUAN HUKUM DAN KEADILAN  Keadilan adalah tujuan yang hendak dicapai oleh setiap sistem hukum. (Akan tetapi sementara pihak berpendapat bahwa keadilan yang hendak dicapai adalah keadilan ekonomi, bersifat kebendaan ~ utilitarian).  Teori keadilan bermartabat berpandangan bahwa keadilan yang wajib disediakan oleh setiap sistem hukum adalah keadilan yang berdimensi spiritual, yang berada di kedalaman konsep kemerdekaan itu sendiri.  Kemerdekaan adalah tiang pokok dalam seluruh sistem hukum di dunia.
  • 20. GAGASAN KEADILAN Sumber Keadilan • Titik temu antara “arus atas”, pemikiran Tuhan, dan “arus bawah”, Volksgeist bangsa Indonesia dalam Pancasila. • Meneruskan amanat Proklamasi Kemerdekaan Bangsa Indonesia. Pendekatan • Murni pendekatan hukum yang tidak hanya mengandung dimensi filosofis, yuridis, sosiologis, kultural, etis, dan religiusitas. • Mendasarkan diri kepada rechtsidee yaitu Pancasila, bela negara. Sasaran Akhir • Hukum dan sistem hukum. • Negara hukum berdasarkan Pancasila (Bermartabat)
  • 21. Teori Keadilan Bermartabat berangkat dari postulat sistem; bekerja mencapai tujuan, yaitu keadilan bermartabat. Keadilan yang memanusiakan manusia, keadilan yang nge wong ke wong.
  • 23. VIDEO TALK SHOW PEMILU BERMARTABAT  https://www.youtube.com/watch?v=8uutReAoJDU Wujudkan Pemilu Bermartabat #1  https://www.youtube.com/watch?time_continue=35& v=hMq6jOlYlPw Wujudkan Pemilu Bermartabat #2  https://www.youtube.com/watch?v=hMq6jOlYlPw Wujudkan Pemilu Bermartabat #3  https://www.youtube.com/channel/UCce4xc6fb1YnH gAgRlrKBJA/videos Acara Pro Justisia di Ratih TV
  • 24. BEBERAPA ARTIKEL Teori Keadilan Bermartabat  http://www.hmk.co.id/2018/03/10/sekilas-teori-keadilan- bermartabatnya-prof-teguh-prasetyo/ Sekilas Teori Keadilan Bermartabatnya Prof Teguh Prasetyo  http://www.kebumenekspres.com/2017/08/perspektif-keadilan- bermartabat-dalam_15.html Merokok Perspektif Keadilan Bermartabat  https://www.youtube.com/watch?v=GCfhphHbR8g LGBT Perspektif Keadilan Bermartabat  http://kabarkebumen.com/web/read/1463/perspektif.keadilan.bermart abat.dalam.jurus.penanganan.konflik.sosial Jurus Penanganan Konflik Sosial Perspektif Keadilan Bermartabat  https://www.academia.edu/35020016/Penanganan_Konflik_Sosial_Ber basis_Keadilan_Bermartabat
  • 25. Beberapa Artikel  http://www.hmk.co.id/2018/03/04/perlindungan- masyarakat-dari-cybercrimes-berbasis-keadilan- bermartabat/ PERLINDUNGAN MASYARAKAT DARI CYBERCRIMES BERBASIS KEADILAN BERMARTABAT  http://www.hmk.co.id/  https://www.youtube.com/channel/UCce4xc6fb1YnH gAgRlrKBJA/videos  https://www.facebook.com/ahmad.lee.752861
  • 26. SAMPAI JUMPA LAGI No HP: 0819 83 7055 eMmail: hmkhambali@yahoo.com