SlideShare a Scribd company logo
1 of 45
SMA KATOLIK YOS SUDARSO BATAM
PENDIDIKAN YANG MEMERDEKAKAN
Program pilihan vokasi bekerja sama dengan PT berupa:
1. Sistem informatika (Programing danDesain Grafis),
2. Sistem Pencatatan Akuntansi
3. Teknik Informatika (Cyber Security, Cloud, Networking)
Tujuan:
1. Menyediakan alternative program vokasi pilihan selain mapel pilihan
2. Membekali peserta didik dengan ketrampilan hidup
3. Membantu peserta didik yang berpotensi tidak melanjutkan pendidikan dengan
menyediakan sertifikasi ketrampilan
4. Membantu peserta didik berupa pendalaman minat dengan program vokasi yang
diakui sks-nya di PT tersebut jika peserta didik akan melanjutkan ke PT tersebut
• Alokasi waktu program vokasi 2 JP/ minggu setiap hari Sabtu selama 4 semester
bertempat di Kampus Universitas Internasional Batam atau SMA Yos Sudarso Batam.
• Program dilaksanakan secara luring dan atau daring
• Setiap kelas diampu oleh 1 orang dosen dibantu 1 guru SMA Yos Sudarso Batam
sebagai pendamping
• Pembiayaan program vokasi bersumber dari dana BOS
Proses Analisa Pengolahan Data dan Penjadwalan
01
Survey
Kebutuhan
Siswa
• Tim kurikulum menjaring data
bidang vokasi melalui G.form
• Hal ini dilakukan setelah sosialisasi
bakat minat dan pendampingan wali
kelas dan guru BK
02
Sekolah
mengidentifik
asi jejaring
Tim kurikulum
merekapitulasi jumlah
Peserta didik pada setiap
bidang vokasi
03
Analisis data,
membuat
kerjasama
Sekolah dan Perguruan
Tinggi menyusun draft
kerjasama
04
Pendampingan
siswa dan
pemilihan bidang
yang diberikan
sekolah
Dilakukan pihak sekolah
dan Perguruan Tinggi
REFLEKSI VOKASI
• Sudah menjalankan program vokasi sesuai minat siswa
• Pelaksanaan tidak mengganggu jam intrakurikuler
• Tantangan dan catatan Kritis :
Perlu pengembangan bidang agar lebih banyak menampung siswa
yang berminat di bidang lain
Perlu capaian kurikulum yang menjawab kebutuhan di lapangan
Perlu bantuan dinas Pendidikan untuk lebih mengembangkan jalinan
Kerjasama dengan instansi perguruan tinggi lainnya
PEMILIHAN MAPEL PILIHAN YANG MERDEKA
Prinsip Pemilihan Mapel
02
Kemampuan yang dimiliki
individu yang ditampilkan
secara produktif, cepat dikuasai
dan tampil lebihdibandingkan
orang lain
Bakat
03
Kapasitas seseorang
untuk melakukan
beragam tugas dalam
suatu kegiatan
Kemampua
n
01
Minat Peserta didik dalam
merencanakan dan
menentukan alternatif karier
serta aktivitas yang dapat
mendukung karier
Minat
MATA PELAJARAN PILIHAN STRUKTUR KURIKULUM SMA
Kepmendikbudristek No.262/M/2022
Penjadwalan dan
penetapan rombel
mapel pilihan
• Tim kurikulum menyusun jadwal
berdasarkan hasil survey pemilihan
• PD dilibatkan untuk memilih rombel
terjadwal masing-masing dengan
memperhatikan pilihan melalui
google form
Pendataan &
pengolahan data
Tim kurikulum melakukan
survey mapel pilihan
melalui google form
Pendampingan
pemilihan
• Pendampingan oleh psikolog-guru BK
dan wali kelas secara klasikal-invidual
• Pendampingan oleh alumni ( alumni
yang bekerja tidak sesuai latar belakang
pendidikan & yang sesuai latar belakang
pendidikan) kepada ortu dan peserta
didik
Pemetaan bakat
minat &
kemampuan
Proses
Pemilihan
Sosialisasi
• Membangun pemahaman
pemangku kepentingan satdik
oleh kepala sekolah dan komite
pembelajaran
• Manajemen sekolah melakukan
refleksi kesiapan sekolah
Persiapan
Dilakukan kepada orangtua dan siswa terkait
mata pelajaran pilihan dan minat bakat serta
rencana karier oleh Kepala sekolah-wakil
kurikulum dan guru BK serta Alumni
Januari Januari Maret-April
Februari
Pendampingan pasca
pemilihan
Mei-Juni Juli
SMA K Yos Sudarso
Batam
Praktik pengorganisasian mapel Kelas XI
di SMA K Yos Sudarso Batam
Kondisi kesiapan sekolah dalam pengorganisasian mapel kelas XI
Jumlah rombel Jumlah siswa
Kelas X 10 rombel 375 siswa
Kelas XI 10 rombel 366 siswa
Kelas XII 10 rombel 348 siswa
JUMLAH 1089 siswa
Tahun Pelajaran 2022/2023
Ketersediaan guru
Mata pelajaran Jumlah guru Beban mengajar Mata pelajaran Jumlah guru Beban mengajar
Pendidikan Agama 3 34 - 36 JP Matematika 6 18 - 36 JP
PKn 2 20 - 30 JP Informatika 2 12 - 23 JP
B.Inggris 4 12 - 35 JP Fisika 3 15 - 35 JP
B.Indonesia 4 30 - 40 JP Biologi 3 20 - 25 JP
Seni 2 30 JP PJOK 3 20 - 30 JP
B.Mandarin 2 37 - 38 JP Sosiologi 2 25 - 30 JP
Ekonomi 3 20 - 35 JP Antropologi 1 20 JP
Geografi 2 30 JP Sejarah 3 24 - 32 JP
Kimia 3 20 - 35 JP BK 3 18 JP
Jumlah guru 49
Analisis ketersediaan prasarana belajar tambahan yang bisa digunakan untuk moving class
Jenis Ruang Jumlah ruang kapasitas Keterangan
RKB 30 Sudah terpakai semua
Perpustakaan 1 potensi tambahan
Lab. Komputer 2 Potensi tambahan
Lab.Kimia 1 Potensi tambahan
Lab Fisika 1 Potensi tambahan
Lab Biologi 1 Potensi tambahan
GOR 1 Potensi tambahan
Ruang lainnya 2 Potensi tambahan
Ruang…..
Lapangan OR
Potensi jumlah prasarana yang dapat
dimanfaatkan untuk moving class
10 unit
• Laboratorium Kimia, Fisika
dan Biologi dapat
dimanfaatkan untuk
ruang belajar karena
praktikum menjadi
kokurikuler di luar jam
intrakurikuler
Mata pelajaran pilihan yang disediakan berdasarkan kesiapan guru dan ketersediaan ruang
1.Matematika tingkat Lanjut 5. Informatika 9. Anthropologi
2.Biologi 6. Ekonomi 10. Bahasa Inggris tingkat Lanjut
3.Fisika 7. Geografi 11. Bahasa Indonesia Tk Lanjut
4.Kimia 8. Sosiologi 12. Bahasa Mandarin Tk Lanjut
 Selain mapel pilihan, disediakan program pilihan vokasi bekerja sama dengan PT berupa: Sistem
informatika mencakup Programing danDesain Grafis, Sistem Pencatatan Akuntansi, Teknik
Informatika mencakup Cyber Security, Cloud, Networking
 Tidak ada menu atau paket yang disiapkan oleh sekolah.
 Siswa bebas memilih 4 sampai 5 mapel dari 12 mata pelajaran pilihan yang disiapkan oleh sekolah.
 Dalam pengorganisasian mata pelajaran umum dan pilihan SMA Yos Sudarso Batam menggunakan
pendekatan mata pelajaran.
Dasar pertimbangan adalah ketersediaan guru yang ada dan ketersediaan ruang. Dengan 12 mapel pilihan sekolah
menyiapkan 12 ruang sesuai mapel pilihan yang ada sehingga hanya perlu menambah 2 ruang lagi selain yang telah
digunakan untuk ruang regularnya.
Struktur kurikulum kelas XI SMA Yos Sudarso Batam
No Mata Pelajaran JP (Reguler) ( Tahun) Proyek Jumlah/th
1. Pendidikan Agama Katholik dan Budi Pekerti 2 ( 72 ) 36 108
2. Pendidikan Pancasila 2 (54) 18 72
3. Bahasa Indonesia 3 (108) 36 144
4. Matematika 3 (108) 36 144
5 Sejarah 2 (54) 18 72
6. Bahasa Inggris 2 (54) 18 72
7. PJOK 2 (72) 36 108
8. Seni dan Budaya : Musik dan Rupa 2 (54) 18 72
9. Mata pelajaran pilihan 20-25 (720-900) - 720-900
10 Muatan local* 2 (72) - 72
11 Bahasa Inggris Cambridge* 1 (36) - 36
12 Pendalaman Iman* 1 (36) - 36
13 BK 1 (36)
Total 43-48 (1.548-1.728) 216 1.728-1.908
* Mapel tambahan
Guru BK Sekolah bekerja
sama dengan psikolog
mengeksplor bakat minat
potensi peserta didik
Tim kurikulum mendata
permintaan peserta didik
dan orang tua sesuai rencana
pilihan jurusan di perguruan
tinggi
Dasar pemilihan mapel
Hasil tes bakat
dan minat
Pilihan Peserta
didik
Peserta didik dapat memilih 4
mapel pilihan dan 1 program
vokasi atau 5 mapel pilihan
jika memiliki prestasi
akademik yang sangat baik
Proses pengolahan data hasil pemilihan mata pelajaran
0
1
Survey
pemilihan
mapel
pilihan
• Tim kurikulum menjaring data mapel
pilihan melalui G.form
• Hal ini dilakukan setelah sosialisasi
bakat minat dan pendampingan wali
kelas dan guru BK
0
2
Rekapitulasi
jumlah PD
sesuai mapel
pilihan
Tim kurikulum
merekapitulasi jumlah
Peserta didik pada setiap
mapel pilihan
03
Tim kurikulum menghitung
kebutuhan rombel , jumlah
jam dan jumlah guru yang
dibutuhkan
0
4
penjadwalan
Tim kurikulum
menyusun jadwal sesuai
hasil analisis
Analisis
kebutuhan rombel,
jumlah jam dan
kebutuhan guru
N
o*
Kelas
Mapel Pilihan
Matem
atika
Tingkat
Lanjut
Fisika Kimia
Biolo
gi
Informa
tika
Ekono
mi
Sosiol
ogi
Geogra
fi
Antropo
logi
Bahasa
Inggris
Tingkat
Lanjut
Bahasa
Indonesi
a
Tingkat
Lanjut
Bahasa
Mandari
n
1 XI1 17 19 18 21 11 18 15 12 10 5 1 3
2 XI2 14 15 15 19 8 22 14 20 12 10 1 3
3 XI3 14 19 13 14 12 22 15 16 15 5 2 5
4 XI4 22 20 20 24 16 16 5 8 7 9 - 2
5 XI5 16 12 14 16 5 21 20 20 15 12 2 3
6 XI6 21 22 19 22 8 16 10 11 11 9 - 3
7 XI7 16 16 14 16 19 18 15 12 9 15 2 3
8 XI8 18 16 18 20 8 19 13 14 11 8 - 7
9 XI9 14 16 18 18 13 20 14 12 10 10 - 4
10 XI10 15 14 12 15 6 23 20 20 18 6 - 2
Jumlah 167 169 161 185 106 195 141 145 128 89 8 35
Rekapitulasi jumlah siswa pada setiap mapel pilihan
Analisis kebutuhan rombel dan jumlah guru yang dibutuhkan berdasarkan hasil pilihan
peserta didik
NO MATA PELAJARAN Jlh siswa yg
memilih
Jlh Rombel Jlh jam Jlh guru
pengampu
Total guru yg
ada
1 MTK 167 5 25 1 4
2 FISIKA 169 5 25 2 3
3 KIMIA 161 5 25 2 3
4 BIOLOGI 185 5 25 1 3
5 INFORMATIKA 106 3 15 1 2
6 EKONOMI 195 5 25 1 3
7 SOSIOLOGI 141 4 20 1 2
8 GEOGRAFI 145 4 20 1 3
9 ANTHROPOLOGI 128 4 20 2 2
10 BAHASA INDONESIA LANJUTAN 8 1 5 1 3
11 BAHASA MANDARIN LANJUTAN 35 1 5 1 2
12 BAHASA INGGRIS LANJUTAN 89 3 15 1 4
45
Mapel pilihan dijadwalkan sesudah mapel umum
dari Senin sd Jumat.
Penempatan ruang khusus untuk masing-masing
mapel seperti ruang Matematika, ruang Ekonomi
dst. Sehingga dibutuhkan 12 kelas mapel pilihan
Pengaturan jadwal
Mapel pilihan menggunakan
pengaturan moving class
Jadwal mata pelajaran umum
dipolakan dengan mem-plotkan jam
ke 1-6 pada hari Senin dan Selasa,
jam 1-5 pada hari Rabu dan Kamis
serta ke 1 -4 pada hari Jumat.
mata pelajaran umum
menggunakan fixed class sesuai
jumlah rombel kelas X sebelumnya
Contoh jadwal mapel pilihan semester I
Contoh jadwal mapel pilihan semester II
Jadwal mapel umum dan pilihan
Pengorganisasian P5 menggunakan sistem blok setelah mid semester
Alokasi 1 JP 40 menit karena ada jam tambahan program khas sekolah
Penetapan peserta didik ke dalam rombel
Sosialisasi jadwal
mapel pilihan
Tim kurikulum
menginformasikan jadwal
mapel pilihan yang telah
disusun kepada peserta
didik
Identifikasi
jadwal oleh PD
Peserta didik
mengidentifikasi jadwal
mapel pilihannya
masing-masing agar
tidak bentrok
Pemilihan rombel sesuai
jadwal oleh Peserta Didik
• Tim kurikulum menyiapkan
Google form untuk menetapkan
PD ke dalam rombel dengan
kapasitas maksimal 40/rombel
• Peserta didik mengisi form
sesuai hasil identifikasi jadwal
sebelumnya
Peserta didik yang
masih bermasalah
melapor dalam form
digital khusus dan
diatur secara manual
oleh tim kurikulum
Step
4
Step
1
Step
2
Step
3
CONTOH FORM PENETAPAN PESERTA DIDIK KE DALAM ROMBEL
https://sites.google.com/smakyossudarsobatam.sch.id/mapelpilihan/ipa
REFLEKSI
Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki
Tahap sosialisasi :Sebagian besar orang tua hadir dan siswa
hadir. Orang tua juga aktif dalam sosialisasi, memberikan
pertanyaan terkait dengan pemilihan mapel dan bakat
minat hasil eksplorasi psikolog dan guru BK .
Belum mengantisipasi orangtua yang tidak mengetahui mapel
pilihan anaknya. Perlu ada form pernyataan tertulis orangtua
menyetujui mapel pilihan peserta didik
Sekolah melibatkan alumni dalam pendampingan kepada
orang tua dan peserta didik untuk memberi wawasan
terutama ketika ada perbedaan keinginan orangtua dengan
peserta didik.
Kriteria alumni yang terlibat dipilih dari alumni yang
profesinya berbeda dari latar belakang pendidikannya dan
juga yang sesuai dengan pendidikannya.
Bimbingan personal untuk anak- anak yang ‘cuek ‘dan hanya ikut -
ikutan teman. Bimbingan personal hanya terjadi ketika ada anak
yang datang. Sebaiknya guru BK dan wali kelas lebih proaktif
mendekati setiap peserta didik
Pendampingan dilakukan oleh walas dan guru BK untuk memastikan
anak telah memilih jurusan yang tepat. Pendampingan dilakukan
secara kelompok maupun individual. Juga dibuka kesempatan ortu
untuk ke sekolah berkonsultasi dengan guru mapel dan BK.
Belum ada rekap data yang menggabungkan antara profesi dan
jurusan kuliah anak sebagai penegasan atas mapel pilihannya. Guru
BK perlu merekap data profesi atau rencana pendidikan lanjut
dengan mapel pilihannya
Pendataan peminatan berlangsung dengan baik, anak - anak juga
tepat waktu untuk mengumpulkan data. Wali kelas telah berperan
optimal pada tahap ini.
REFLEKSI
Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki
Untuk pemetaan data berjalan dengan dengan
baik. Untuk anak - anak yang bermasalah dibuatkan
form khusus untuk masalah mereka sehingga dapat
dicarikan solusinya secara manual oleh team
kurikulum
Ada kelas yang akhirnya berisi mencapai 42 siswa.
Ke depan lebih mempriorotaskan siswa yang
memilih 5 mapel adalah memang yang
direkomendasikan dari catatan dari guru mapel,
orang tua dan guru BK
Pada penetapan peserta didik ke dalam rombel
tidak ada tabrakan mapel pilihan yang dipilih
peserta didik. Peserta didik dapat memilih jadwal
mapel sendiri
Adanya jam kosong di antara mapel pilihan. Kadang
anak harus menunggu 1 sesi sebelum masuk ke sesi
berikutnya. Solusinya disediakan pojok baca untuk
anak menggunakan waktu ( masih dibuat pojok
bacanya) atau membentuk kelompok belajar
MEMBENTUK KOMUNITAS BELAJAR
BERBAGI BEST PRACTISE DAN PENGUATAN
PEMBELAJARAN TERDIFERENSIASI
BELAJAR SAAT GURU REKAN MENGAJAR
BERSAMA PIMPINAN SAAT SUPERVISI
BELAJAR BERSAMA DI PMM
REFLEKSI
Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki
Ditengah padatnya mengajar guru, ada waktu yang
dibuat sekolah untuk belajar bersama saling
memberikan masukan serta adanya pendampingan
dari pimpinan
Perlu waktu yang dialokasikan untuk
menindaklanjuti
Proses refleksi pelaksanaan pembelajaran dilakukan
Bersama dan saling mengisi kekurangan yang ada
sehingga proses belajar bersama berjalan baik
Perlu dibuat secara rutin di tingkat mata pelajaran
- Identifikasi kebutuhan dari Program
- Identifikasi stakeholder yang terlibat
- Kebutuhan : pendamping/narasumber sebagai tenaga pendidik, penyedia sarana prasarana
PROYEK TEMA BHINEKA TUNGGAL IKA
Menghadirkan
5 tokoh agama
PROYEK TEMA PEMANASAN GLOBAL
Dinas KPHL II
Batam
Co founder waste management batam
PENDAMPINGAN BAKAT MINAT OLEH LEMBAGA
PSIKOlOG ORANG TUA DAN SISWA
PROYEK TEMA KESEHATAN MENTAL
Psikolog memberikan
penguatan atas permasalahan
mental yang terjadi pada siswa
REFLEKSI
Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki
Siswa mendapatkan penerapan dalam
praktek kehidupan sehari hari yang
bermanfaat baik diri sendiri maupun
lingkungan sekitar sehingga siswa
semangat menggali informasi dari
lingkungan yang ada di sekitar mereka
Perlu program tindak lanjut untuk
mengontrol ketercapaian dari capaian
yang diperoleh dari proses pelaksanaan
PPP
Dukungan guru dan masyarakat
menjawab kebutuhan permasalahan
yang ditemukan dan digali oleh siswa
Sekolah masih perlu melibatkan orang
tua untuk terlibat dalam kegiatan
Setiap guru mata pelajaran di kelas terlibat
menjadi tutor/pendamping
Perlu mengatur jadwal khusus pada
minggu proyek agar pendamping secara
berkelanjutan mendampingi proyek
https://www.youtube.com/watch?v=7sajkLQmd6A&ab_channel=%7CSMAKYS%7CS
MAKYOSSUDARSOBATAM
tentang BEST PRACTICE di SMAKYS BATAM.pptx

More Related Content

Similar to tentang BEST PRACTICE di SMAKYS BATAM.pptx

wokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptx
wokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptxwokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptx
wokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptxlutfi584351
 
2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptx
2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptx2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptx
2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptxabdulrosid46
 
Sosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptx
Sosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptxSosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptx
Sosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptxYudhaPrawira55
 
PROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdf
PROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdfPROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdf
PROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdfTitinSolikhah2
 
Sosialisasi Kurikulum life skill.pptx
Sosialisasi Kurikulum life skill.pptxSosialisasi Kurikulum life skill.pptx
Sosialisasi Kurikulum life skill.pptxMuhammadFajarShiddiq3
 
MESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptx
MESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptxMESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptx
MESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptxssuseref9602
 
mesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdf
mesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdfmesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdf
mesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdfShafizad Kamaludin
 
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdfDokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdfAniLiu1
 
MESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptx
MESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptxMESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptx
MESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptxwnjaey
 
PROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptx
PROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptxPROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptx
PROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptxAjiSetyoSambodo1
 
Materi Sosialisasi KM 6 universitas .pptx
Materi Sosialisasi KM 6 universitas .pptxMateri Sosialisasi KM 6 universitas .pptx
Materi Sosialisasi KM 6 universitas .pptxyudisupriyadi7
 
AKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptx
AKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptxAKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptx
AKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptxSaeranSaeran
 
Surat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdf
Surat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdfSurat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdf
Surat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdfBangRio4
 
02. perkembangan permendikbud yasmin
02. perkembangan permendikbud yasmin02. perkembangan permendikbud yasmin
02. perkembangan permendikbud yasminTheo Wahana
 
JABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptx
JABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptxJABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptx
JABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptxIramaya21
 
Kebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptx
Kebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptxKebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptx
Kebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptxJohn Arios Arios
 
01 kebijakan un
01 kebijakan un01 kebijakan un
01 kebijakan unTony Angga
 

Similar to tentang BEST PRACTICE di SMAKYS BATAM.pptx (20)

wokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptx
wokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptxwokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptx
wokshop IKM THN 2022-Drs.Muslich, SH.,M.Hum (1).pptx
 
2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptx
2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptx2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptx
2019-07-22 PENYEGARAN DPL PROGRAM, MATRIK, DLL.pptx
 
Sosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptx
Sosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptxSosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptx
Sosialisasi dan Persiapan IHT PSP 3.pptx
 
PROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdf
PROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdfPROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdf
PROGRAM PGP 2024 KOMPAK_TITIN SOLIKHAH.pdf
 
Osn guru-2013
Osn guru-2013Osn guru-2013
Osn guru-2013
 
Sosialisasi Kurikulum life skill.pptx
Sosialisasi Kurikulum life skill.pptxSosialisasi Kurikulum life skill.pptx
Sosialisasi Kurikulum life skill.pptx
 
MESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptx
MESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptxMESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptx
MESYUARAT 3 UNIT 2023=2024.pptx
 
mesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdf
mesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdfmesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdf
mesyuarat3unit20232024-230313153424-5459027d.pdf
 
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdfDokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
 
MESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptx
MESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptxMESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptx
MESYUARAT BIDANG KEM BIL 1 2023-1.pptx
 
PROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptx
PROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptxPROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptx
PROFIL SMA NEGERI 1 TANJUNG (2).pptx
 
Materi Sosialisasi KM 6 universitas .pptx
Materi Sosialisasi KM 6 universitas .pptxMateri Sosialisasi KM 6 universitas .pptx
Materi Sosialisasi KM 6 universitas .pptx
 
AKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptx
AKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptxAKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptx
AKSI NYATA SAERAN TENTANG Strategi IKM SMA N 1 Pwt 5 juli 2022.pptx
 
Surat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdf
Surat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdfSurat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdf
Surat-Rekrutmen-CPP-A8_A9-dan-A10-1.pdf
 
RPS 2022-2025.pptx
RPS 2022-2025.pptxRPS 2022-2025.pptx
RPS 2022-2025.pptx
 
02. perkembangan permendikbud yasmin
02. perkembangan permendikbud yasmin02. perkembangan permendikbud yasmin
02. perkembangan permendikbud yasmin
 
JABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptx
JABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptxJABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptx
JABATAN FUNGSIONAL GURU PENILAIAN KINERJA GURUKG.pptx
 
Kebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptx
Kebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptxKebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptx
Kebijakan_Kurikulum_Merdeka.pptx
 
25.3.instrumen
25.3.instrumen 25.3.instrumen
25.3.instrumen
 
01 kebijakan un
01 kebijakan un01 kebijakan un
01 kebijakan un
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 

tentang BEST PRACTICE di SMAKYS BATAM.pptx

  • 1. SMA KATOLIK YOS SUDARSO BATAM
  • 3.
  • 4.
  • 5. Program pilihan vokasi bekerja sama dengan PT berupa: 1. Sistem informatika (Programing danDesain Grafis), 2. Sistem Pencatatan Akuntansi 3. Teknik Informatika (Cyber Security, Cloud, Networking)
  • 6. Tujuan: 1. Menyediakan alternative program vokasi pilihan selain mapel pilihan 2. Membekali peserta didik dengan ketrampilan hidup 3. Membantu peserta didik yang berpotensi tidak melanjutkan pendidikan dengan menyediakan sertifikasi ketrampilan 4. Membantu peserta didik berupa pendalaman minat dengan program vokasi yang diakui sks-nya di PT tersebut jika peserta didik akan melanjutkan ke PT tersebut • Alokasi waktu program vokasi 2 JP/ minggu setiap hari Sabtu selama 4 semester bertempat di Kampus Universitas Internasional Batam atau SMA Yos Sudarso Batam. • Program dilaksanakan secara luring dan atau daring • Setiap kelas diampu oleh 1 orang dosen dibantu 1 guru SMA Yos Sudarso Batam sebagai pendamping • Pembiayaan program vokasi bersumber dari dana BOS
  • 7. Proses Analisa Pengolahan Data dan Penjadwalan 01 Survey Kebutuhan Siswa • Tim kurikulum menjaring data bidang vokasi melalui G.form • Hal ini dilakukan setelah sosialisasi bakat minat dan pendampingan wali kelas dan guru BK 02 Sekolah mengidentifik asi jejaring Tim kurikulum merekapitulasi jumlah Peserta didik pada setiap bidang vokasi 03 Analisis data, membuat kerjasama Sekolah dan Perguruan Tinggi menyusun draft kerjasama 04 Pendampingan siswa dan pemilihan bidang yang diberikan sekolah Dilakukan pihak sekolah dan Perguruan Tinggi
  • 8. REFLEKSI VOKASI • Sudah menjalankan program vokasi sesuai minat siswa • Pelaksanaan tidak mengganggu jam intrakurikuler • Tantangan dan catatan Kritis : Perlu pengembangan bidang agar lebih banyak menampung siswa yang berminat di bidang lain Perlu capaian kurikulum yang menjawab kebutuhan di lapangan Perlu bantuan dinas Pendidikan untuk lebih mengembangkan jalinan Kerjasama dengan instansi perguruan tinggi lainnya
  • 9. PEMILIHAN MAPEL PILIHAN YANG MERDEKA
  • 10. Prinsip Pemilihan Mapel 02 Kemampuan yang dimiliki individu yang ditampilkan secara produktif, cepat dikuasai dan tampil lebihdibandingkan orang lain Bakat 03 Kapasitas seseorang untuk melakukan beragam tugas dalam suatu kegiatan Kemampua n 01 Minat Peserta didik dalam merencanakan dan menentukan alternatif karier serta aktivitas yang dapat mendukung karier Minat
  • 11. MATA PELAJARAN PILIHAN STRUKTUR KURIKULUM SMA Kepmendikbudristek No.262/M/2022
  • 12. Penjadwalan dan penetapan rombel mapel pilihan • Tim kurikulum menyusun jadwal berdasarkan hasil survey pemilihan • PD dilibatkan untuk memilih rombel terjadwal masing-masing dengan memperhatikan pilihan melalui google form Pendataan & pengolahan data Tim kurikulum melakukan survey mapel pilihan melalui google form Pendampingan pemilihan • Pendampingan oleh psikolog-guru BK dan wali kelas secara klasikal-invidual • Pendampingan oleh alumni ( alumni yang bekerja tidak sesuai latar belakang pendidikan & yang sesuai latar belakang pendidikan) kepada ortu dan peserta didik Pemetaan bakat minat & kemampuan Proses Pemilihan Sosialisasi • Membangun pemahaman pemangku kepentingan satdik oleh kepala sekolah dan komite pembelajaran • Manajemen sekolah melakukan refleksi kesiapan sekolah Persiapan Dilakukan kepada orangtua dan siswa terkait mata pelajaran pilihan dan minat bakat serta rencana karier oleh Kepala sekolah-wakil kurikulum dan guru BK serta Alumni Januari Januari Maret-April Februari Pendampingan pasca pemilihan Mei-Juni Juli SMA K Yos Sudarso Batam
  • 13. Praktik pengorganisasian mapel Kelas XI di SMA K Yos Sudarso Batam Kondisi kesiapan sekolah dalam pengorganisasian mapel kelas XI Jumlah rombel Jumlah siswa Kelas X 10 rombel 375 siswa Kelas XI 10 rombel 366 siswa Kelas XII 10 rombel 348 siswa JUMLAH 1089 siswa Tahun Pelajaran 2022/2023
  • 14. Ketersediaan guru Mata pelajaran Jumlah guru Beban mengajar Mata pelajaran Jumlah guru Beban mengajar Pendidikan Agama 3 34 - 36 JP Matematika 6 18 - 36 JP PKn 2 20 - 30 JP Informatika 2 12 - 23 JP B.Inggris 4 12 - 35 JP Fisika 3 15 - 35 JP B.Indonesia 4 30 - 40 JP Biologi 3 20 - 25 JP Seni 2 30 JP PJOK 3 20 - 30 JP B.Mandarin 2 37 - 38 JP Sosiologi 2 25 - 30 JP Ekonomi 3 20 - 35 JP Antropologi 1 20 JP Geografi 2 30 JP Sejarah 3 24 - 32 JP Kimia 3 20 - 35 JP BK 3 18 JP Jumlah guru 49
  • 15. Analisis ketersediaan prasarana belajar tambahan yang bisa digunakan untuk moving class Jenis Ruang Jumlah ruang kapasitas Keterangan RKB 30 Sudah terpakai semua Perpustakaan 1 potensi tambahan Lab. Komputer 2 Potensi tambahan Lab.Kimia 1 Potensi tambahan Lab Fisika 1 Potensi tambahan Lab Biologi 1 Potensi tambahan GOR 1 Potensi tambahan Ruang lainnya 2 Potensi tambahan Ruang….. Lapangan OR Potensi jumlah prasarana yang dapat dimanfaatkan untuk moving class 10 unit • Laboratorium Kimia, Fisika dan Biologi dapat dimanfaatkan untuk ruang belajar karena praktikum menjadi kokurikuler di luar jam intrakurikuler
  • 16. Mata pelajaran pilihan yang disediakan berdasarkan kesiapan guru dan ketersediaan ruang 1.Matematika tingkat Lanjut 5. Informatika 9. Anthropologi 2.Biologi 6. Ekonomi 10. Bahasa Inggris tingkat Lanjut 3.Fisika 7. Geografi 11. Bahasa Indonesia Tk Lanjut 4.Kimia 8. Sosiologi 12. Bahasa Mandarin Tk Lanjut  Selain mapel pilihan, disediakan program pilihan vokasi bekerja sama dengan PT berupa: Sistem informatika mencakup Programing danDesain Grafis, Sistem Pencatatan Akuntansi, Teknik Informatika mencakup Cyber Security, Cloud, Networking  Tidak ada menu atau paket yang disiapkan oleh sekolah.  Siswa bebas memilih 4 sampai 5 mapel dari 12 mata pelajaran pilihan yang disiapkan oleh sekolah.  Dalam pengorganisasian mata pelajaran umum dan pilihan SMA Yos Sudarso Batam menggunakan pendekatan mata pelajaran. Dasar pertimbangan adalah ketersediaan guru yang ada dan ketersediaan ruang. Dengan 12 mapel pilihan sekolah menyiapkan 12 ruang sesuai mapel pilihan yang ada sehingga hanya perlu menambah 2 ruang lagi selain yang telah digunakan untuk ruang regularnya.
  • 17. Struktur kurikulum kelas XI SMA Yos Sudarso Batam No Mata Pelajaran JP (Reguler) ( Tahun) Proyek Jumlah/th 1. Pendidikan Agama Katholik dan Budi Pekerti 2 ( 72 ) 36 108 2. Pendidikan Pancasila 2 (54) 18 72 3. Bahasa Indonesia 3 (108) 36 144 4. Matematika 3 (108) 36 144 5 Sejarah 2 (54) 18 72 6. Bahasa Inggris 2 (54) 18 72 7. PJOK 2 (72) 36 108 8. Seni dan Budaya : Musik dan Rupa 2 (54) 18 72 9. Mata pelajaran pilihan 20-25 (720-900) - 720-900 10 Muatan local* 2 (72) - 72 11 Bahasa Inggris Cambridge* 1 (36) - 36 12 Pendalaman Iman* 1 (36) - 36 13 BK 1 (36) Total 43-48 (1.548-1.728) 216 1.728-1.908 * Mapel tambahan
  • 18. Guru BK Sekolah bekerja sama dengan psikolog mengeksplor bakat minat potensi peserta didik Tim kurikulum mendata permintaan peserta didik dan orang tua sesuai rencana pilihan jurusan di perguruan tinggi Dasar pemilihan mapel Hasil tes bakat dan minat Pilihan Peserta didik Peserta didik dapat memilih 4 mapel pilihan dan 1 program vokasi atau 5 mapel pilihan jika memiliki prestasi akademik yang sangat baik
  • 19. Proses pengolahan data hasil pemilihan mata pelajaran 0 1 Survey pemilihan mapel pilihan • Tim kurikulum menjaring data mapel pilihan melalui G.form • Hal ini dilakukan setelah sosialisasi bakat minat dan pendampingan wali kelas dan guru BK 0 2 Rekapitulasi jumlah PD sesuai mapel pilihan Tim kurikulum merekapitulasi jumlah Peserta didik pada setiap mapel pilihan 03 Tim kurikulum menghitung kebutuhan rombel , jumlah jam dan jumlah guru yang dibutuhkan 0 4 penjadwalan Tim kurikulum menyusun jadwal sesuai hasil analisis Analisis kebutuhan rombel, jumlah jam dan kebutuhan guru
  • 20. N o* Kelas Mapel Pilihan Matem atika Tingkat Lanjut Fisika Kimia Biolo gi Informa tika Ekono mi Sosiol ogi Geogra fi Antropo logi Bahasa Inggris Tingkat Lanjut Bahasa Indonesi a Tingkat Lanjut Bahasa Mandari n 1 XI1 17 19 18 21 11 18 15 12 10 5 1 3 2 XI2 14 15 15 19 8 22 14 20 12 10 1 3 3 XI3 14 19 13 14 12 22 15 16 15 5 2 5 4 XI4 22 20 20 24 16 16 5 8 7 9 - 2 5 XI5 16 12 14 16 5 21 20 20 15 12 2 3 6 XI6 21 22 19 22 8 16 10 11 11 9 - 3 7 XI7 16 16 14 16 19 18 15 12 9 15 2 3 8 XI8 18 16 18 20 8 19 13 14 11 8 - 7 9 XI9 14 16 18 18 13 20 14 12 10 10 - 4 10 XI10 15 14 12 15 6 23 20 20 18 6 - 2 Jumlah 167 169 161 185 106 195 141 145 128 89 8 35 Rekapitulasi jumlah siswa pada setiap mapel pilihan
  • 21. Analisis kebutuhan rombel dan jumlah guru yang dibutuhkan berdasarkan hasil pilihan peserta didik NO MATA PELAJARAN Jlh siswa yg memilih Jlh Rombel Jlh jam Jlh guru pengampu Total guru yg ada 1 MTK 167 5 25 1 4 2 FISIKA 169 5 25 2 3 3 KIMIA 161 5 25 2 3 4 BIOLOGI 185 5 25 1 3 5 INFORMATIKA 106 3 15 1 2 6 EKONOMI 195 5 25 1 3 7 SOSIOLOGI 141 4 20 1 2 8 GEOGRAFI 145 4 20 1 3 9 ANTHROPOLOGI 128 4 20 2 2 10 BAHASA INDONESIA LANJUTAN 8 1 5 1 3 11 BAHASA MANDARIN LANJUTAN 35 1 5 1 2 12 BAHASA INGGRIS LANJUTAN 89 3 15 1 4 45
  • 22. Mapel pilihan dijadwalkan sesudah mapel umum dari Senin sd Jumat. Penempatan ruang khusus untuk masing-masing mapel seperti ruang Matematika, ruang Ekonomi dst. Sehingga dibutuhkan 12 kelas mapel pilihan Pengaturan jadwal Mapel pilihan menggunakan pengaturan moving class Jadwal mata pelajaran umum dipolakan dengan mem-plotkan jam ke 1-6 pada hari Senin dan Selasa, jam 1-5 pada hari Rabu dan Kamis serta ke 1 -4 pada hari Jumat. mata pelajaran umum menggunakan fixed class sesuai jumlah rombel kelas X sebelumnya
  • 23. Contoh jadwal mapel pilihan semester I
  • 24. Contoh jadwal mapel pilihan semester II
  • 25. Jadwal mapel umum dan pilihan Pengorganisasian P5 menggunakan sistem blok setelah mid semester Alokasi 1 JP 40 menit karena ada jam tambahan program khas sekolah
  • 26.
  • 27.
  • 28. Penetapan peserta didik ke dalam rombel Sosialisasi jadwal mapel pilihan Tim kurikulum menginformasikan jadwal mapel pilihan yang telah disusun kepada peserta didik Identifikasi jadwal oleh PD Peserta didik mengidentifikasi jadwal mapel pilihannya masing-masing agar tidak bentrok Pemilihan rombel sesuai jadwal oleh Peserta Didik • Tim kurikulum menyiapkan Google form untuk menetapkan PD ke dalam rombel dengan kapasitas maksimal 40/rombel • Peserta didik mengisi form sesuai hasil identifikasi jadwal sebelumnya Peserta didik yang masih bermasalah melapor dalam form digital khusus dan diatur secara manual oleh tim kurikulum Step 4 Step 1 Step 2 Step 3
  • 29. CONTOH FORM PENETAPAN PESERTA DIDIK KE DALAM ROMBEL https://sites.google.com/smakyossudarsobatam.sch.id/mapelpilihan/ipa
  • 30. REFLEKSI Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki Tahap sosialisasi :Sebagian besar orang tua hadir dan siswa hadir. Orang tua juga aktif dalam sosialisasi, memberikan pertanyaan terkait dengan pemilihan mapel dan bakat minat hasil eksplorasi psikolog dan guru BK . Belum mengantisipasi orangtua yang tidak mengetahui mapel pilihan anaknya. Perlu ada form pernyataan tertulis orangtua menyetujui mapel pilihan peserta didik Sekolah melibatkan alumni dalam pendampingan kepada orang tua dan peserta didik untuk memberi wawasan terutama ketika ada perbedaan keinginan orangtua dengan peserta didik. Kriteria alumni yang terlibat dipilih dari alumni yang profesinya berbeda dari latar belakang pendidikannya dan juga yang sesuai dengan pendidikannya. Bimbingan personal untuk anak- anak yang ‘cuek ‘dan hanya ikut - ikutan teman. Bimbingan personal hanya terjadi ketika ada anak yang datang. Sebaiknya guru BK dan wali kelas lebih proaktif mendekati setiap peserta didik Pendampingan dilakukan oleh walas dan guru BK untuk memastikan anak telah memilih jurusan yang tepat. Pendampingan dilakukan secara kelompok maupun individual. Juga dibuka kesempatan ortu untuk ke sekolah berkonsultasi dengan guru mapel dan BK. Belum ada rekap data yang menggabungkan antara profesi dan jurusan kuliah anak sebagai penegasan atas mapel pilihannya. Guru BK perlu merekap data profesi atau rencana pendidikan lanjut dengan mapel pilihannya Pendataan peminatan berlangsung dengan baik, anak - anak juga tepat waktu untuk mengumpulkan data. Wali kelas telah berperan optimal pada tahap ini.
  • 31. REFLEKSI Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki Untuk pemetaan data berjalan dengan dengan baik. Untuk anak - anak yang bermasalah dibuatkan form khusus untuk masalah mereka sehingga dapat dicarikan solusinya secara manual oleh team kurikulum Ada kelas yang akhirnya berisi mencapai 42 siswa. Ke depan lebih mempriorotaskan siswa yang memilih 5 mapel adalah memang yang direkomendasikan dari catatan dari guru mapel, orang tua dan guru BK Pada penetapan peserta didik ke dalam rombel tidak ada tabrakan mapel pilihan yang dipilih peserta didik. Peserta didik dapat memilih jadwal mapel sendiri Adanya jam kosong di antara mapel pilihan. Kadang anak harus menunggu 1 sesi sebelum masuk ke sesi berikutnya. Solusinya disediakan pojok baca untuk anak menggunakan waktu ( masih dibuat pojok bacanya) atau membentuk kelompok belajar
  • 33. BERBAGI BEST PRACTISE DAN PENGUATAN PEMBELAJARAN TERDIFERENSIASI
  • 34. BELAJAR SAAT GURU REKAN MENGAJAR BERSAMA PIMPINAN SAAT SUPERVISI
  • 36. REFLEKSI Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki Ditengah padatnya mengajar guru, ada waktu yang dibuat sekolah untuk belajar bersama saling memberikan masukan serta adanya pendampingan dari pimpinan Perlu waktu yang dialokasikan untuk menindaklanjuti Proses refleksi pelaksanaan pembelajaran dilakukan Bersama dan saling mengisi kekurangan yang ada sehingga proses belajar bersama berjalan baik Perlu dibuat secara rutin di tingkat mata pelajaran
  • 37. - Identifikasi kebutuhan dari Program - Identifikasi stakeholder yang terlibat - Kebutuhan : pendamping/narasumber sebagai tenaga pendidik, penyedia sarana prasarana
  • 38. PROYEK TEMA BHINEKA TUNGGAL IKA Menghadirkan 5 tokoh agama
  • 39. PROYEK TEMA PEMANASAN GLOBAL Dinas KPHL II Batam
  • 40. Co founder waste management batam
  • 41. PENDAMPINGAN BAKAT MINAT OLEH LEMBAGA PSIKOlOG ORANG TUA DAN SISWA
  • 42. PROYEK TEMA KESEHATAN MENTAL Psikolog memberikan penguatan atas permasalahan mental yang terjadi pada siswa
  • 43. REFLEKSI Yang sudah berjalan baik Yang perlu diperbaiki Siswa mendapatkan penerapan dalam praktek kehidupan sehari hari yang bermanfaat baik diri sendiri maupun lingkungan sekitar sehingga siswa semangat menggali informasi dari lingkungan yang ada di sekitar mereka Perlu program tindak lanjut untuk mengontrol ketercapaian dari capaian yang diperoleh dari proses pelaksanaan PPP Dukungan guru dan masyarakat menjawab kebutuhan permasalahan yang ditemukan dan digali oleh siswa Sekolah masih perlu melibatkan orang tua untuk terlibat dalam kegiatan Setiap guru mata pelajaran di kelas terlibat menjadi tutor/pendamping Perlu mengatur jadwal khusus pada minggu proyek agar pendamping secara berkelanjutan mendampingi proyek