SlideShare a Scribd company logo
STANDAR TENAGA PERPUSTAKAAN
SEKOLAH/MADRASAH
PERATURAN
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL
REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 25 TAHUN 2008
Anggota Kelompok 1B
• Arrafi Yustomo (A2D009041)
• Achmad Wijayanto (A2D009059)
• Abrian Satria Hutama (A2D009060)
• Heru Prananto (A2D009070)
• Aan Prabowo (A2D009071)
CAKUPANNYA….
Kepala
perpustakaan
sekolah/madrasah
Tenaga
perpustakaan
sekolah/madrasah
Kepala Perpustakaan
Sekolah/Madrasah
Kualifikasi Kepala Perpustakaan
Sekolah/Madrasah
• jumlah tenaga perpustakaan
sekolah/madrasah lebih dari satu orang
• mempunyai lebih dari enam rombongan
belajar (rombel)
• memiliki koleksi minimal 1000 (seribu) judul
materi perpustakaan
Kepala perpustakaan sekolah/madrasah
harus memenuhi syarat:
Jalur Pendidik
• Berkualifikasi serendah-rendahnya diploma
empat (D4) atau sarjana (S1);
• Memiliki sertifikat kompetensi pengelolaan
perpustakaan sekolah/madrasah dari lembaga
yang ditetapkan oleh pemerintah;
• Masa kerja minimal 3 (tiga) tahun.
Tenaga Kependidikan
• Berkualifikasi diploma dua (D2) Ilmu
Perpustakaan dan Informasi bagi pustakawan
dengan masa kerja minimal 4 tahun; atau
• Berkualifikasi diploma dua (D2) non-Ilmu
Perpustakaan dan Informasi dengan sertifikat
kompetensi pengelolaan perpustakaan
sekolah/madrasah dari lembaga yang ditetapkan
oleh pemerintah dengan masa kerja minimal 4
tahun di perpustakaan sekolah/madrasah.
Kompetensi Kepala Perpustakaan
Sekolah/Madrasah
Kompetensi
Manajerial
Kompetensi
Pengelolaan
Informasi
Kompetensi
Kependidikan
Kompetensi
Kepribadian
Kompetensi
Sosial
Kompetensi
Pengembangan
Profesi
Kompetensi Manajerial
• Memimpin tenaga perpustakaan
sekolah/madrasah
• Merencanakan program perpustakaan
sekolah/madrasah
• Melaksanakan program perpustakaan
sekolah/madrasah
• Memantau pelaksanaan program perpustakaan
sekolah/madrasah
• Mengevaluasi program perpustakaan
sekolah/madrasah
• Mengembangkan koleksi perpustakaan
sekolah/madrasah
• Mengorganisasi informasi
• Memberikan jasa dan sumber informasi
• Menerapkan teknologi informasi dan
komunikasi
Kompetensi Pengelolaan Informasi
Kompetensi Kependidikan
• Memiliki wawasan kependidikan
• Mengembangkan keterampilan
memanfaatkan informasi
• Mempromosikan perpustakaan
• Memberikan bimbingan literasi informasi
• Memiliki integritas yang tinggi
• Memiliki etos kerja yang tinggi
Kompetensi
Kepribadian
• Membangun Hubungan sosial
• Membangun Komunikasi
Kompetensi
Sosial
• Mengembangkan ilmu
• Menghayati etika profesi
• Menunjukkan kebiasaan
membaca
Kompetensi
Pengembangan
Profesi
Tenaga Perpustakaan
Sekolah/Madrasah
Setiap perpustakaan sekolah/madrasah
memiliki sekurang-kurangnya satu tenaga
perpustakaan sekolah/madrasah yang
berkualifikasi SMA atau yang sederajat dan
bersertifikat kompetensi pengelolaan
perpustakaan sekolah/madrasah dari lembaga
yang ditetapkan oleh pemerintah.
Kompetensi
Kependidikan
Memiliki
wawasan
kependidikan
Mengembangkan
keterampilan
memanfaatkan
informasi
Melakukan
promosi
perpustakaan
Memberikan
bimbingan
literasi informasi
Kompetensi
Pengelolaan
Informasi
Mengembangkan
koleksi
perpustakaan
sekolah/madrasah
Mengembangkan
keterampilan
memanfaatkan
informasi
Memberikan
jasa dan sumber
informasii
Menerapkan
teknologi
informasi dan
komunikasi
Kompetensi
Manajerial
Melaksanakan
kebijakan
Melakukan
perawatan
koleksi
Melakukan
pengelolaan
anggaran dan
keuangan
Kompetensi
Sosial
Membangun
Hubungan sosial
Membangun
Komunikasi
Kompetensi
Pengembangan
Profesi
Mengembangkan
ilmu
Menghayati etika
profesi
Menunjukkan
kebiasaan
membaca
Kompetensi
Kepribadian
Memiliki
integritas yang
tinggi
Memiliki etos
kerja yang tinggi
Pertanyaan:
1. Apa perbedaan kompetensi kepribadian
kepala perpustakan dengan tenaga
perpustakaan? (Dicki)
2. Apa yang dimaksud Rombel dalam kualifikasi
adanya kepala perpustakaan sekolah? (Nafsil)
3. Apa yang dimaksud sertifikat apa
kompetensi? (Yuni)
Jawaban
1. Tidak ada perbedaan di kompetensi
kepribadian. Perbedaan terletak di tugasnya,
kepala memberi tugas, tenaga melaksanakan
tugas yang diberikan kepala.
2. Rombel (rombongan belajar) yang dimaksud
disini adalah kelas.
3. Sertifikat yang bisa didapatkan melalui
pelatihan/ diklat, biasanya pelatihan
dilakukan lebih dari 1 bulan.

More Related Content

Similar to Tenaga kerja-perpustakaan-sekolah

Pengembangan Perpustakaan Madrasah.pptx
Pengembangan Perpustakaan Madrasah.pptxPengembangan Perpustakaan Madrasah.pptx
Pengembangan Perpustakaan Madrasah.pptx
AldyanShankar2
 
Tri darma pt
Tri darma ptTri darma pt
Tri darma pt
arumsila
 
Tridharma pt-itjen-1
Tridharma pt-itjen-1Tridharma pt-itjen-1
Tridharma pt-itjen-1
Dara Aisyah
 
Manajemen Pemasaran Perpustakaan sekolah
Manajemen Pemasaran Perpustakaan sekolahManajemen Pemasaran Perpustakaan sekolah
Manajemen Pemasaran Perpustakaan sekolah
ArifAtpusilampung
 
Esti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agung
Esti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agungEsti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agung
Esti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agung
esti-sulis
 
Penataran KSSM
Penataran KSSMPenataran KSSM
Penataran KSSM
Mshafez Nini
 
digital-library
digital-librarydigital-library
digital-library
DonKepras1
 
ETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAH
ETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAHETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAH
ETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAH
University of Selangor
 
Program Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptxProgram Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptx
AnggrekIx
 
Kertas kerja kursus asas pengawas 2015
Kertas kerja kursus asas pengawas 2015Kertas kerja kursus asas pengawas 2015
Kertas kerja kursus asas pengawas 2015
Kamal Sabaruddin
 
Kertas kerja projek meja bermaklumat -2012
Kertas kerja   projek meja bermaklumat -2012Kertas kerja   projek meja bermaklumat -2012
Kertas kerja projek meja bermaklumat -2012
Kamal Sabaruddin
 
MATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMA
MATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMAMATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMA
MATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMA
LaSuwardiSida
 
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptxPENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
NurohmanNurohman1
 
B6 3b-presentasi-literasi informasi 2
B6 3b-presentasi-literasi informasi 2B6 3b-presentasi-literasi informasi 2
B6 3b-presentasi-literasi informasi 2
Rose Meea
 
Program lawatan ke pesta buku antarabangsa
Program lawatan ke pesta buku antarabangsaProgram lawatan ke pesta buku antarabangsa
Program lawatan ke pesta buku antarabangsa
izz_zafran
 
LOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptx
LOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptxLOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptx
LOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptx
ViskalBayu
 
Studi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIY
Studi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIYStudi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIY
Studi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIYTaufik Muhtarom LookforTruth
 
001. portofolio budaya mutu
001. portofolio budaya mutu001. portofolio budaya mutu
001. portofolio budaya mutu
Omay Widyana
 
LAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptx
LAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptxLAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptx
LAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptx
OktaviaWarhamni4
 
Presentasi 1
Presentasi 1Presentasi 1
Presentasi 1
Abdurrahman Musaba
 

Similar to Tenaga kerja-perpustakaan-sekolah (20)

Pengembangan Perpustakaan Madrasah.pptx
Pengembangan Perpustakaan Madrasah.pptxPengembangan Perpustakaan Madrasah.pptx
Pengembangan Perpustakaan Madrasah.pptx
 
Tri darma pt
Tri darma ptTri darma pt
Tri darma pt
 
Tridharma pt-itjen-1
Tridharma pt-itjen-1Tridharma pt-itjen-1
Tridharma pt-itjen-1
 
Manajemen Pemasaran Perpustakaan sekolah
Manajemen Pemasaran Perpustakaan sekolahManajemen Pemasaran Perpustakaan sekolah
Manajemen Pemasaran Perpustakaan sekolah
 
Esti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agung
Esti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agungEsti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agung
Esti Sulistyaningsih (2011-31-058)Ppt p. agung
 
Penataran KSSM
Penataran KSSMPenataran KSSM
Penataran KSSM
 
digital-library
digital-librarydigital-library
digital-library
 
ETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAH
ETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAHETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAH
ETD 2113 : PERANCANGAN, PENUBUHAN DAN PENGURUSAN PRASEKOLAH
 
Program Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptxProgram Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptx
 
Kertas kerja kursus asas pengawas 2015
Kertas kerja kursus asas pengawas 2015Kertas kerja kursus asas pengawas 2015
Kertas kerja kursus asas pengawas 2015
 
Kertas kerja projek meja bermaklumat -2012
Kertas kerja   projek meja bermaklumat -2012Kertas kerja   projek meja bermaklumat -2012
Kertas kerja projek meja bermaklumat -2012
 
MATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMA
MATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMAMATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMA
MATERI PELATIHAN LITERASI DAN NUMERASI SMA
 
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptxPENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
 
B6 3b-presentasi-literasi informasi 2
B6 3b-presentasi-literasi informasi 2B6 3b-presentasi-literasi informasi 2
B6 3b-presentasi-literasi informasi 2
 
Program lawatan ke pesta buku antarabangsa
Program lawatan ke pesta buku antarabangsaProgram lawatan ke pesta buku antarabangsa
Program lawatan ke pesta buku antarabangsa
 
LOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptx
LOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptxLOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptx
LOKAKARYA PENGUATAN PROFIL LULUSAN PRODI BAHASA INGGRIS.pptx
 
Studi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIY
Studi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIYStudi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIY
Studi Komparasi Budaya Sekolah SDSN dan SD RSBI di Provinsi DIY
 
001. portofolio budaya mutu
001. portofolio budaya mutu001. portofolio budaya mutu
001. portofolio budaya mutu
 
LAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptx
LAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptxLAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptx
LAPORAN OJT CAKAPERPUS ANG. V 2021 oktavia.pptx
 
Presentasi 1
Presentasi 1Presentasi 1
Presentasi 1
 

Recently uploaded

PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
MardhatilaFitriSopal
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
FORTRESS
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
unikbetslotbankmaybank
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
rioeradeka
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
RamonaChasdiana
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 

Recently uploaded (10)

PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 

Tenaga kerja-perpustakaan-sekolah