SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENENTUAN
KOMODITAS TERBAIK MENGGUNAKAN FUZZY ANALITYCAL
HIERARCHY PROCESS (AHP) DAN FUZZY C-MEANS
(Studi Kasus Kabupaten Ngawi)
Disusun Oleh :
- Agus Panji Hermawan (08043139) / Teknik Informatika – A
- Chusnul Astri C (12043037) / Teknik Informatika – A
- Erly Widya (12043071) / Teknik Informatika - A
Program Studi Teknik Informatika
Fakultas Teknik
Universitas Bhayangkara
Surabaya
2015
SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENENTUAN KOMODITAS
TERBAIK MENGGUNAKAN FUZZY ANALITYCAL HIERARCHY PROCESS
(AHP) DAN FUZZYC-MEANS
(Studi Kasus Kabupaten Ngawi)
Agus Panji H, Chusnul Astri C, Erly Widya
Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik,
Universitas Bhayangkara Surabaya
Abstrak
Penentuan komoditas lahan pertanian sering kali tidak sesuai dengan kriteria
tanah dan sumber daya alam yang ada di sekitar. Sehingga berdampak pada hasil
produksi yang tidak maksimal. Diperlukan adanya suatu metode untuk menentukan
kriteria penentu komoditas terbaik dengan yang diantaranya yaitu : struktur luas
lahan, ketersediaan sumber daya alam, iklim area pertanian.
Untuk mengatasi permasalah di atas, pada paper ini diusulkan menggunakan
penggabungan dua metode atau biasa disebut dengan Hybird, yaitu metode
penggabungan antara Fuzzy AHP dan metode Fuzzy C-Means. Yang dinilai mampu
menentukan jenis komoditas lahan terbaik, yang dapat ditanam pada wilayah
kabupaten ngawi. Setelah menganalisa beberapa kriteria penentu standart deviasi dari
jenis lahan terbaik yang sudah di tentukan melalui beberapa tahap metode,
diantaranya : Rekoleksi data (pengumpulan berbagai macam data literature, dan
informasi mengenai evaluasi lahan kabupaten ngawi), klasifikasi kelas kesesuaian
lahan, penentuan tingkat kesesuaian lahan, penentuan peningkatan kesesuaian
tanaman.
Hasil yang ingin dicapai dengan adanya pembuatan program dan
penggabungan dua metode ini, adalah diharapkan masyarakat ngawi khususnya para
petani lebih mengerti jenis lahan yang seperti apa yang cocok untuk ditanami tanaman
yang sesuai dengan kriteria yang sudah ditentukan, agar hasil produksi pertanian lebih
maksimal dan mengalami peningkatan kualitas yang lebih baik, serta dapat
memanfaatkan ketersediaan sumber daya alam yang ada di sekitar.
Kata kunci : SPK, Fuzzy AHP, Fuzzy C-Means
I.PENDAHULUAN
Kabupaten Ngawi merupakan daerah dataran tinggi dan tanah datar, Luas
wilayah Kabupaten Ngawi adalah 1.295,58 km2
, di mana sekitar 39 persen atau
sekitar 504,76 km2
berupa lahan sawah. Sebagian besar masyarakatnya berprofesi
sebagai seorang petani. Tercatat pada tahun 2011 hingga sekarang, hasil produksi para
petani menurun sekitar 30% salah satu penyebab menurunya hasil produksi tersebut
adalah karena ketidak cocokan tanaman yang di tanam pada lahan pertanian. Inilah
yang menyebabkan lahan pertanian tidak dapat berproduksi secara maksimal.
Menurunya hasil produksi dapat mempengaruhi faktor ekonomi masyarakat
kabupaten ngawi mengingat sebagian besar menggantungkan mata pencahariannya
sebagai seorang petani. Selama ini tidak ada upaya untuk memperbaiki hasil produksi
pertanian tanaman serta pengadaan perbaikan komoditas lahan, maka untuk
melakukan perbaikan tersebut diperlukan beberapa criteria untuk menentukan jenis
lahan terbaik, diantaranya sebagai berikut : Struktur luas lahan, ketersediaan sumber
daya alam, serta iklim area lahan pertanian.
Rujukan penelitian :
1. SISTEM PEMILIHAN PERUMAHAN DENGAN METODE KOMBINASI
FUZZY C-MEANS CLUSTERING DAN SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING
Perumahan merupakan salah satu kebutuhan sekunder, sehingga dalam pemilihan
perumahan yang tepat agar sesuai dengan keinginan konsumen. Dalam pemilihan
perumahan ada beberapa kriteria yang digunakan seperti harga, lokasi, fasilitas
umum, perijinan, desain rumah, dan kredibilitas pengembang.
2. KLASIFIKASI USAHA KECIL DAN MENENGAH (UKM) SEKTOR
INDUSTRI DENGAN METODE FUZZY C-MEANS CLUSTERING
WILAYAH KOTA CILEGON
Permasalahan utama yang sering dihadapi oleh UKM adalah sulitnya
mendapatkan akses permodalan, keterbatasan sumber daya manusia yang kurang
siap dalam kemampuan manajemen dan bisnis, serta terbatasnya kemampuan
akses informasi untuk membaca peluang pasar juga meramalkan perubahan pasar
yang cepat.
3. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMELIHARAAN IKAN AIR
TAWAR EKONOMIS MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL
HIERARCHY PROCESS (AHP)
Sistem pendukung keputusan pemeliharaan ikan air tawar ini merupakan suatu
perangkat lunak yang dibangun untuk sebagai bahan pertimbangan dan membantu
seseorang yang ingin memelihara ikan air tawar, dengan hasil yang diinginkan
sesuai dengan jenis kolamnya.
Dari beberapa uraian permasalahan serta contoh masalah menggunakan
metode yang sama, maka tujuan utama penentuan komoditas terbaik lahan pertanian
adalah untuk membantu masyarakat khususnya para petani yang ada di kabupaten
ngawi, untuk lebih bias mengenali jenis komoditas lahan terbaik, serta penentuan
tingkat kesesuaian tanaman dengan menggunakan beberapa kriteria yang sudah di
bahas di atas, serta memberikan pengetahuan yang lebih kepada para petani tentang
pemanfaatan sumber daya alam yang ada di sekitar agar apa yang terdapat di sekitar
lahan dapat dimanfaatkan sehingga dapat menjadikan hasil produksi tanaman lebih
maksimal dan dengan kualitas yang bagus.
II. PEMBAHASAN
Metode penggabungan Fuzzy AHP dan Fuzzy C-Means merupakan dua metode
penggabungan yang dapat memecahkan problem dengan baik, Analitycal Hierarchy
Process (AHP) adalah metode untuk memecahkan suatu situasi yang komplek tidak
terstruktur kedalam beberapa komponen dalam susunan yang hirarki, dengan member
nilai subjektif tentang pentingnya setiap variable secara relatif, dan menetapkan
variable mana yang memiliki prioritas paling tinggi guna mempengaruhi hasil pada
situasi tersebut, sedangkan pengertian fuzzy C-Means adalah salah satu algoritma
fuzzy clustering. Fuzzy C-Means (FCM) adalah suatu teknik pengclusteran data
yang keberadaan setiap titik data dalam suatu cluster ditentukan oleh derajat
keanggotaan.
Aplikasi ini di buat dengan bahasa pemrograman Visual Basic, dengan beberapa
fitur menu yang akan di jelaskan sesuai dengan fungsi yang ada dalam aplikasi.
Aplikasi dibantu dengan data base Xampp untuk lebih mengoptimalkan data-data
komoditas serta daftar nama daerah yang akan ditentukan sesuai dengan kriteria.
User Manual Login
Saat form utama tampil dilayar form utama hanya menampilkan menu file yang
ddidalam nya mempunyai sub menu login dan exit. Sub menu login dimaksudkan
untuk user atau pengguna dapat menjalakan program sesuai dengan hak akses yang
tersedia dan pengguna juga dibekali sebuah user dan password untuk mengakses
sesuai hak akses atau level pengungguna masing masing, untuk itu user diharapkan
login terlebih dahulu dengan cara pilih menu File -> klik sub menu Login hasilnya
seperti dibawah ini :
User “admin” memiliki password “admin” dengan hak akses atau level “ADMIN”
Sedangkan user “user” memiliki password “user” dengan hak akses atau level
“USER” Mengapa hak akses dibedakan karena suatu alasan dengan prioritas admin
dengan full hak akses atas semua menu dan sub menu dimana didalamnya terdapat
sebuah proses yang sangat penting sehingga dikhawatikan ketika selain admin juga
memiliki hak akses full dapat melakukan kesalahan dalam menjalakan proses2
perhitungan yang ada didalam program Pada intinya hak akses untuk admin adalah
full akses kontrol sedangkan untuk admin adalah limited akses kontrol
USER MANUAL MASTER DATA
Pada menu master data terdapat beberapa sub menu seperti data kabupaten,
kecamatan, sektor, komoditi dan satuan seperti gambar yang ada dibawah ini
Pada masing masing sub menu memberikan sebuah informasi tentang data yang sudah
ada dan tidak hanya itu saja setiap informasi dapat diedit, delete dan tambah sesuai
kebutuhan sang pengguna atau user akan sebuah data yang valid
DATA KABUPATEN
Berisi tentang informasi kabupaten melingkupi nama kabupaten, luas wilayah
kabupaten, jumlah penduduknya
Untuk menambah data kabupaten baru caranya adalah tekan tombol baru terlebih
dahulu, kemudian isikan nama kabupaten, luas dan jumlah penduduknya
Lalu tekan tombol simpan untuk menyimpan data kabupaten yang baru, jika data
tersebut tidak jadi disimpan tekan tombol batal . Untuk mengedit data kabupaten,
terlebih dahulu klik data kabupaten yang ada pada panel tabel
Maka data akan muncul kembali ke form isian kabupaten, luas dan jumlah penduduk
kemudian edit sesuai kebutuhan setelah itu tekan tombol edit untuk konfirmasi edit
data akan keluar sebuah informasi bawasanya data akan disimpan setelah diedit jika
ya tekan tombol ok jika tidak tekan cancel
Untuk delete data atau menghapus data stepnya sama seperti waktu edit data yaitu
pilih data pada panel tabel. Kemudian jika sudah tekan tombol delete sampai keluar
sebuah konfirmasi delete, jika data ingin di hapus tekan tombol ok jika tidak tekan
cancel
Semua step yang ada pada data kabupaten untuk menambahkan, mengedit dan
menghapus data berlaku sama pada data kecamatan, data sektor, data komoditi dan
satuan .
USER MANUAL DETAIL KOMODITI
Pada proses detail komoditi adalah sebuah proses informasi transaksi komoditi di
sebuah kecamatan dalam sebuah kabupaten yang mencakup hasil komoditi, pada
sebuah sektor beserta jumlah komoditi dan harga komoditi beserta total harga
bedasarkan jumlah komoditi
Cara untuk mengisi data transaksi detail komoditi semua sama seperti pada step data
kabupaten atau yang lainnya akan tetapi data yang ada pada detail ini sudah terelasi
pada data kabupaten, kecamatan, sektor, komoditi dan satuan sehingga memudahkan
user untuk langsung memilih data apa saja yang diperlukan pada detail komoditi tanpa
harus menulis satu persatu sehingga menghemat efesiensi waktu
Jika sudah terisi data bisa disimpan , data lama bisa diedit dan delete.
USER PROSES MINING INISALISASI
Proses inisialisasi merupakan proses penggabungan perhitungan menggunakan
metode Fuzzy C-Mean. Pilih tahun terlebih dahulu, untuk mengetahui sector pangan
mana yang akan diproses oleh FCM (Fuzzy C-Mean). Pilih sektor tanaman pangan
mana yang akan di proses, contoh pada gambar adalah sektor jagung, maka di situ
sudah tertera sektor produksi jagung ada di 19 kecamatan.
Selanjutnya akan keluar perintah seperti gambar di bawah ini, yang menandakan
bahwa pada tahun 2012 sektor tanaman jagung akan dianalisa dengan metode FCM.
Setelah tekan ok, maka tampilan proses selanjutnya akan seperti pada gambar di
bawah ini. Yang menunjukan hasil analisa menggunakan metode FCM.
USER MANUAL FUZZY AHP
Pada proses User Manual ada 5 menu yaitu Data Kriteria, Proses Perhitungan Fuzzy
Ahp, From FGD, Perangkingan & Solusi F-AHP.
Pada pilihan proses Perhitungan Fuzzy AHP ada 2 pilihan juga, Data Kriteria, & Data
Sub Kriteria.
DATA KRITERIA
Untuk perhitungan kriteria klik pada tombol Data Kriteria maka akan muncul form
sebagai berikut :
Maka akan keluar tampilan seperti gambar berikut :
Isikan kondisi perbadingan dengan meng-klik tanda panah pada kondisi
perbandingan. Setelah kondisi perbandingan terpenuhi semua kemudian tekan tombol
proses untuk proses perhitungan criteria.
Kemudian tekan tombol simpan, maka akan muncul peringatan data criteria sudah
tersimpan, tekan OK.
SUB KRITERIA
Setelah perhitungan criteria selesai kemudian form pilihan perhitungan akan muncul
kembali, tekan tombol sub kriteria untuk proses perhitungan sub kriteria. Pada form
sub kriteria akan muncul kembali kriteria yang sudah tersimpan tadi.
Tekan tombol kriteria yang sudah tersimpan maka akan muncul form perhitungan sub
kriteria
Isikan kondisi perbandingan seperti pada proses perhitungan criteria, setelah terpenuhi
semua kemudian tekan tombol proses lalu simpan.
Proses perhitungan sub criteria selanjutnya langkah-langkahnya sama seperti yang
diatas tadi.
DATA KRITERIA
Untuk perhitungan Data Kriteria yaitu dengan meng-klik tombol data sub kriteria.
Kemudian akan muncul form pemilihan subkriteria yang akan dihitung data
kriterianya.
Maka akan muncul form proses perhitungan data kriteria. Isikan kondisi perbandingan
sampai terpenuhi semua. Setelah terpenuhi tekan tombol proses.
Maka akan muncul form hasil perhitungan dibawah ini, kemudian tekan simpan.
Setelah perhitungan proses fuzzy AHP selesai semua klik menu proses fuzzy AHP
kemudian klik menu perangkingan maka akan muncul form dibawah ini
Tekan simpan kemudian ada pemberitahuan proses perangkingan telah disimpan.
Selanjutnya pilih form Solusi F-AHP, tampilan seperti gambar di bawah ini :
Solusi F-AHP berfungsi sebagai petunjuk atau form solusi akhir dari proses Fuzzy
AHP. Yang tampilanya dapat dilihat seperti gambar berikut :
Ada beberapa form tambahan yang berfungsi untuk melengkapi tampilan program,
yaitu ada Peta, dan Report, seperti gambar di bawah ini:
Peta berfungsi sebagai petunjuk luas dan detail dari daerah kabupaten ngawi. Form
yang Terakhir yaitu ada form Report, yang terdiri dari Report FCM, Cetak Nilai
Komoditi, Cetak Nilai Kecamatan, Cetak Solusi FAHP.
Untuk melengkapi fungsi dari kinerja program komoditas terbaik ini, maka dibuatlah
form yang tersedia seperti yang ada pada gambar diatas, Masing-masing from
mempunyai fungsi yang berbeda-beda, yang kegunaanya sesuai dengan kebutuhan
administrator atau yang menjalankan program.

More Related Content

Viewers also liked

Implementasi metode f ahp untuk pemilihan sdm
Implementasi metode f ahp untuk pemilihan sdmImplementasi metode f ahp untuk pemilihan sdm
Implementasi metode f ahp untuk pemilihan sdmIni Saya
 
KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...
KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...
KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...Agung Sulistyanto
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitianJoni Candra
 
Skripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-Commerce
Skripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-CommerceSkripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-Commerce
Skripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-CommerceSeto Elkahfi
 
Pengambilan keputusan dalam organisasi
Pengambilan keputusan dalam organisasiPengambilan keputusan dalam organisasi
Pengambilan keputusan dalam organisasiDinda Atika Komariah
 
Skripsi Metode SAW Iwan Basinu
Skripsi Metode SAW Iwan BasinuSkripsi Metode SAW Iwan Basinu
Skripsi Metode SAW Iwan BasinuIwan Basinu
 
Analisis pengambilan keputusan bisnis
Analisis pengambilan keputusan bisnisAnalisis pengambilan keputusan bisnis
Analisis pengambilan keputusan bisnisIka Wardhani
 
02 sistem pengambilan-keputusan_revised
02 sistem pengambilan-keputusan_revised02 sistem pengambilan-keputusan_revised
02 sistem pengambilan-keputusan_revisedAbrianto Nugraha
 
Pengambilan Keputusan
Pengambilan KeputusanPengambilan Keputusan
Pengambilan KeputusanEko Mardianto
 
Sistem pendukung keputusan
Sistem pendukung keputusanSistem pendukung keputusan
Sistem pendukung keputusanWisnu Dewobroto
 
Etika umum, peran, dan contoh kasus
Etika umum, peran, dan contoh kasusEtika umum, peran, dan contoh kasus
Etika umum, peran, dan contoh kasusnadhifah pratiwi
 
makalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusanmakalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusanMJM Networks
 
Apply AHP in decision making
Apply AHP in decision makingApply AHP in decision making
Apply AHP in decision makingMohd Farid Awang
 
Pertemuan 7 _8-pengambilan_keputusan
Pertemuan 7 _8-pengambilan_keputusanPertemuan 7 _8-pengambilan_keputusan
Pertemuan 7 _8-pengambilan_keputusansandi217
 

Viewers also liked (20)

Implementasi metode f ahp untuk pemilihan sdm
Implementasi metode f ahp untuk pemilihan sdmImplementasi metode f ahp untuk pemilihan sdm
Implementasi metode f ahp untuk pemilihan sdm
 
Skripsi heri
Skripsi heriSkripsi heri
Skripsi heri
 
KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...
KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...
KKP_SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN ASISTEN TERBAIK DENGAN METODE...
 
Tugas ahp amiga
Tugas ahp amigaTugas ahp amiga
Tugas ahp amiga
 
Evaluation of services using a fuzzy analytic hierarchy process
Evaluation of services using a fuzzy analytic hierarchy processEvaluation of services using a fuzzy analytic hierarchy process
Evaluation of services using a fuzzy analytic hierarchy process
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
 
Skripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-Commerce
Skripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-CommerceSkripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-Commerce
Skripsi Integrasi Media Sosial Pada Sistem E-Commerce
 
Pengambilan keputusan dalam organisasi
Pengambilan keputusan dalam organisasiPengambilan keputusan dalam organisasi
Pengambilan keputusan dalam organisasi
 
Judul Skripsi Politik
Judul Skripsi PolitikJudul Skripsi Politik
Judul Skripsi Politik
 
Skripsi Metode SAW Iwan Basinu
Skripsi Metode SAW Iwan BasinuSkripsi Metode SAW Iwan Basinu
Skripsi Metode SAW Iwan Basinu
 
Analisis pengambilan keputusan bisnis
Analisis pengambilan keputusan bisnisAnalisis pengambilan keputusan bisnis
Analisis pengambilan keputusan bisnis
 
02 sistem pengambilan-keputusan_revised
02 sistem pengambilan-keputusan_revised02 sistem pengambilan-keputusan_revised
02 sistem pengambilan-keputusan_revised
 
Pengambilan Keputusan
Pengambilan KeputusanPengambilan Keputusan
Pengambilan Keputusan
 
Sistem pendukung keputusan
Sistem pendukung keputusanSistem pendukung keputusan
Sistem pendukung keputusan
 
Etika umum, peran, dan contoh kasus
Etika umum, peran, dan contoh kasusEtika umum, peran, dan contoh kasus
Etika umum, peran, dan contoh kasus
 
makalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusanmakalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusan
 
Apply AHP in decision making
Apply AHP in decision makingApply AHP in decision making
Apply AHP in decision making
 
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
PENGAMBILAN KEPUTUSANPENGAMBILAN KEPUTUSAN
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
 
Pertemuan 7 _8-pengambilan_keputusan
Pertemuan 7 _8-pengambilan_keputusanPertemuan 7 _8-pengambilan_keputusan
Pertemuan 7 _8-pengambilan_keputusan
 
Ahp calculations
Ahp calculationsAhp calculations
Ahp calculations
 

Similar to SPK PENENTUAN KOMODITAS TERBAIK

Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018
Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018
Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018edwinjunianto
 
Sistem restoran pada restoran cinta alam
Sistem restoran pada restoran cinta alamSistem restoran pada restoran cinta alam
Sistem restoran pada restoran cinta alamSteven Tjioe
 
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...mercubuana university
 
Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...
Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...
Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...Sri Anjani
 
JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...
JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...
JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...Mu'thi Cinsayf
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...muhammad khoirul huda
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...muhammad khoirul huda
 
Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )
Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )
Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )Suwondo Chan
 
Psycho Tugas Besar Pengembangan Sistem Informasi
Psycho Tugas Besar Pengembangan Sistem InformasiPsycho Tugas Besar Pengembangan Sistem Informasi
Psycho Tugas Besar Pengembangan Sistem InformasiAnnisaAlyanida
 
1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptx
1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptx1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptx
1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptxichannudin1
 
Cara menentukan faktor determinan tingkat kesukaan
Cara menentukan faktor determinan tingkat kesukaanCara menentukan faktor determinan tingkat kesukaan
Cara menentukan faktor determinan tingkat kesukaanYohanes Kristianto
 
Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...
Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...
Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...RaihanAbid1
 

Similar to SPK PENENTUAN KOMODITAS TERBAIK (20)

Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018
Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018
Edwin junianto, hapzi ali, tugas desain eis, ut, 2018
 
Sistem restoran pada restoran cinta alam
Sistem restoran pada restoran cinta alamSistem restoran pada restoran cinta alam
Sistem restoran pada restoran cinta alam
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Tugas spk
Tugas spkTugas spk
Tugas spk
 
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , analisis dan pernca...
 
Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...
Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...
Sim uas, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, analisis dan perancanga...
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...
JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...
JURNAL PROSES PERHITUNGAN GAJI PENSIUN KARYAWAN PDAM KRUENG PEUSANGAN KABUPAT...
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
 
Pedoman keudesa
Pedoman keudesaPedoman keudesa
Pedoman keudesa
 
Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )
Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )
Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa ( Aplikasi SISKEUDES )
 
Presentation skripsi
Presentation skripsiPresentation skripsi
Presentation skripsi
 
Absensi sekolah
Absensi sekolahAbsensi sekolah
Absensi sekolah
 
Software Quality Factors
Software Quality FactorsSoftware Quality Factors
Software Quality Factors
 
Djaenudin et al, (2011)
Djaenudin et al, (2011)Djaenudin et al, (2011)
Djaenudin et al, (2011)
 
Psycho Tugas Besar Pengembangan Sistem Informasi
Psycho Tugas Besar Pengembangan Sistem InformasiPsycho Tugas Besar Pengembangan Sistem Informasi
Psycho Tugas Besar Pengembangan Sistem Informasi
 
1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptx
1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptx1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptx
1-zv2Thh900fnv_bslVdRio9ojEMA3DO2lH0DSVPlzYM.pptx
 
Cara menentukan faktor determinan tingkat kesukaan
Cara menentukan faktor determinan tingkat kesukaanCara menentukan faktor determinan tingkat kesukaan
Cara menentukan faktor determinan tingkat kesukaan
 
Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...
Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...
Analisis Implementasi Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Pengg...
 

SPK PENENTUAN KOMODITAS TERBAIK

  • 1. SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENENTUAN KOMODITAS TERBAIK MENGGUNAKAN FUZZY ANALITYCAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DAN FUZZY C-MEANS (Studi Kasus Kabupaten Ngawi) Disusun Oleh : - Agus Panji Hermawan (08043139) / Teknik Informatika – A - Chusnul Astri C (12043037) / Teknik Informatika – A - Erly Widya (12043071) / Teknik Informatika - A Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Bhayangkara Surabaya 2015
  • 2. SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENENTUAN KOMODITAS TERBAIK MENGGUNAKAN FUZZY ANALITYCAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DAN FUZZYC-MEANS (Studi Kasus Kabupaten Ngawi) Agus Panji H, Chusnul Astri C, Erly Widya Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Bhayangkara Surabaya Abstrak Penentuan komoditas lahan pertanian sering kali tidak sesuai dengan kriteria tanah dan sumber daya alam yang ada di sekitar. Sehingga berdampak pada hasil produksi yang tidak maksimal. Diperlukan adanya suatu metode untuk menentukan kriteria penentu komoditas terbaik dengan yang diantaranya yaitu : struktur luas lahan, ketersediaan sumber daya alam, iklim area pertanian. Untuk mengatasi permasalah di atas, pada paper ini diusulkan menggunakan penggabungan dua metode atau biasa disebut dengan Hybird, yaitu metode penggabungan antara Fuzzy AHP dan metode Fuzzy C-Means. Yang dinilai mampu menentukan jenis komoditas lahan terbaik, yang dapat ditanam pada wilayah kabupaten ngawi. Setelah menganalisa beberapa kriteria penentu standart deviasi dari jenis lahan terbaik yang sudah di tentukan melalui beberapa tahap metode, diantaranya : Rekoleksi data (pengumpulan berbagai macam data literature, dan informasi mengenai evaluasi lahan kabupaten ngawi), klasifikasi kelas kesesuaian lahan, penentuan tingkat kesesuaian lahan, penentuan peningkatan kesesuaian tanaman. Hasil yang ingin dicapai dengan adanya pembuatan program dan penggabungan dua metode ini, adalah diharapkan masyarakat ngawi khususnya para petani lebih mengerti jenis lahan yang seperti apa yang cocok untuk ditanami tanaman yang sesuai dengan kriteria yang sudah ditentukan, agar hasil produksi pertanian lebih maksimal dan mengalami peningkatan kualitas yang lebih baik, serta dapat memanfaatkan ketersediaan sumber daya alam yang ada di sekitar. Kata kunci : SPK, Fuzzy AHP, Fuzzy C-Means I.PENDAHULUAN Kabupaten Ngawi merupakan daerah dataran tinggi dan tanah datar, Luas wilayah Kabupaten Ngawi adalah 1.295,58 km2 , di mana sekitar 39 persen atau sekitar 504,76 km2 berupa lahan sawah. Sebagian besar masyarakatnya berprofesi sebagai seorang petani. Tercatat pada tahun 2011 hingga sekarang, hasil produksi para petani menurun sekitar 30% salah satu penyebab menurunya hasil produksi tersebut adalah karena ketidak cocokan tanaman yang di tanam pada lahan pertanian. Inilah yang menyebabkan lahan pertanian tidak dapat berproduksi secara maksimal.
  • 3. Menurunya hasil produksi dapat mempengaruhi faktor ekonomi masyarakat kabupaten ngawi mengingat sebagian besar menggantungkan mata pencahariannya sebagai seorang petani. Selama ini tidak ada upaya untuk memperbaiki hasil produksi pertanian tanaman serta pengadaan perbaikan komoditas lahan, maka untuk melakukan perbaikan tersebut diperlukan beberapa criteria untuk menentukan jenis lahan terbaik, diantaranya sebagai berikut : Struktur luas lahan, ketersediaan sumber daya alam, serta iklim area lahan pertanian. Rujukan penelitian : 1. SISTEM PEMILIHAN PERUMAHAN DENGAN METODE KOMBINASI FUZZY C-MEANS CLUSTERING DAN SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING Perumahan merupakan salah satu kebutuhan sekunder, sehingga dalam pemilihan perumahan yang tepat agar sesuai dengan keinginan konsumen. Dalam pemilihan perumahan ada beberapa kriteria yang digunakan seperti harga, lokasi, fasilitas umum, perijinan, desain rumah, dan kredibilitas pengembang. 2. KLASIFIKASI USAHA KECIL DAN MENENGAH (UKM) SEKTOR INDUSTRI DENGAN METODE FUZZY C-MEANS CLUSTERING WILAYAH KOTA CILEGON Permasalahan utama yang sering dihadapi oleh UKM adalah sulitnya mendapatkan akses permodalan, keterbatasan sumber daya manusia yang kurang siap dalam kemampuan manajemen dan bisnis, serta terbatasnya kemampuan akses informasi untuk membaca peluang pasar juga meramalkan perubahan pasar yang cepat. 3. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMELIHARAAN IKAN AIR TAWAR EKONOMIS MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) Sistem pendukung keputusan pemeliharaan ikan air tawar ini merupakan suatu perangkat lunak yang dibangun untuk sebagai bahan pertimbangan dan membantu seseorang yang ingin memelihara ikan air tawar, dengan hasil yang diinginkan sesuai dengan jenis kolamnya. Dari beberapa uraian permasalahan serta contoh masalah menggunakan metode yang sama, maka tujuan utama penentuan komoditas terbaik lahan pertanian adalah untuk membantu masyarakat khususnya para petani yang ada di kabupaten ngawi, untuk lebih bias mengenali jenis komoditas lahan terbaik, serta penentuan tingkat kesesuaian tanaman dengan menggunakan beberapa kriteria yang sudah di bahas di atas, serta memberikan pengetahuan yang lebih kepada para petani tentang pemanfaatan sumber daya alam yang ada di sekitar agar apa yang terdapat di sekitar lahan dapat dimanfaatkan sehingga dapat menjadikan hasil produksi tanaman lebih maksimal dan dengan kualitas yang bagus.
  • 4. II. PEMBAHASAN Metode penggabungan Fuzzy AHP dan Fuzzy C-Means merupakan dua metode penggabungan yang dapat memecahkan problem dengan baik, Analitycal Hierarchy Process (AHP) adalah metode untuk memecahkan suatu situasi yang komplek tidak terstruktur kedalam beberapa komponen dalam susunan yang hirarki, dengan member nilai subjektif tentang pentingnya setiap variable secara relatif, dan menetapkan variable mana yang memiliki prioritas paling tinggi guna mempengaruhi hasil pada situasi tersebut, sedangkan pengertian fuzzy C-Means adalah salah satu algoritma fuzzy clustering. Fuzzy C-Means (FCM) adalah suatu teknik pengclusteran data yang keberadaan setiap titik data dalam suatu cluster ditentukan oleh derajat keanggotaan. Aplikasi ini di buat dengan bahasa pemrograman Visual Basic, dengan beberapa fitur menu yang akan di jelaskan sesuai dengan fungsi yang ada dalam aplikasi. Aplikasi dibantu dengan data base Xampp untuk lebih mengoptimalkan data-data komoditas serta daftar nama daerah yang akan ditentukan sesuai dengan kriteria. User Manual Login Saat form utama tampil dilayar form utama hanya menampilkan menu file yang ddidalam nya mempunyai sub menu login dan exit. Sub menu login dimaksudkan untuk user atau pengguna dapat menjalakan program sesuai dengan hak akses yang tersedia dan pengguna juga dibekali sebuah user dan password untuk mengakses sesuai hak akses atau level pengungguna masing masing, untuk itu user diharapkan login terlebih dahulu dengan cara pilih menu File -> klik sub menu Login hasilnya seperti dibawah ini : User “admin” memiliki password “admin” dengan hak akses atau level “ADMIN” Sedangkan user “user” memiliki password “user” dengan hak akses atau level “USER” Mengapa hak akses dibedakan karena suatu alasan dengan prioritas admin
  • 5. dengan full hak akses atas semua menu dan sub menu dimana didalamnya terdapat sebuah proses yang sangat penting sehingga dikhawatikan ketika selain admin juga memiliki hak akses full dapat melakukan kesalahan dalam menjalakan proses2 perhitungan yang ada didalam program Pada intinya hak akses untuk admin adalah full akses kontrol sedangkan untuk admin adalah limited akses kontrol USER MANUAL MASTER DATA Pada menu master data terdapat beberapa sub menu seperti data kabupaten, kecamatan, sektor, komoditi dan satuan seperti gambar yang ada dibawah ini Pada masing masing sub menu memberikan sebuah informasi tentang data yang sudah ada dan tidak hanya itu saja setiap informasi dapat diedit, delete dan tambah sesuai kebutuhan sang pengguna atau user akan sebuah data yang valid DATA KABUPATEN Berisi tentang informasi kabupaten melingkupi nama kabupaten, luas wilayah kabupaten, jumlah penduduknya Untuk menambah data kabupaten baru caranya adalah tekan tombol baru terlebih dahulu, kemudian isikan nama kabupaten, luas dan jumlah penduduknya
  • 6. Lalu tekan tombol simpan untuk menyimpan data kabupaten yang baru, jika data tersebut tidak jadi disimpan tekan tombol batal . Untuk mengedit data kabupaten, terlebih dahulu klik data kabupaten yang ada pada panel tabel Maka data akan muncul kembali ke form isian kabupaten, luas dan jumlah penduduk kemudian edit sesuai kebutuhan setelah itu tekan tombol edit untuk konfirmasi edit data akan keluar sebuah informasi bawasanya data akan disimpan setelah diedit jika ya tekan tombol ok jika tidak tekan cancel Untuk delete data atau menghapus data stepnya sama seperti waktu edit data yaitu pilih data pada panel tabel. Kemudian jika sudah tekan tombol delete sampai keluar sebuah konfirmasi delete, jika data ingin di hapus tekan tombol ok jika tidak tekan cancel Semua step yang ada pada data kabupaten untuk menambahkan, mengedit dan menghapus data berlaku sama pada data kecamatan, data sektor, data komoditi dan satuan . USER MANUAL DETAIL KOMODITI Pada proses detail komoditi adalah sebuah proses informasi transaksi komoditi di sebuah kecamatan dalam sebuah kabupaten yang mencakup hasil komoditi, pada sebuah sektor beserta jumlah komoditi dan harga komoditi beserta total harga bedasarkan jumlah komoditi
  • 7. Cara untuk mengisi data transaksi detail komoditi semua sama seperti pada step data kabupaten atau yang lainnya akan tetapi data yang ada pada detail ini sudah terelasi pada data kabupaten, kecamatan, sektor, komoditi dan satuan sehingga memudahkan user untuk langsung memilih data apa saja yang diperlukan pada detail komoditi tanpa harus menulis satu persatu sehingga menghemat efesiensi waktu Jika sudah terisi data bisa disimpan , data lama bisa diedit dan delete. USER PROSES MINING INISALISASI
  • 8. Proses inisialisasi merupakan proses penggabungan perhitungan menggunakan metode Fuzzy C-Mean. Pilih tahun terlebih dahulu, untuk mengetahui sector pangan mana yang akan diproses oleh FCM (Fuzzy C-Mean). Pilih sektor tanaman pangan mana yang akan di proses, contoh pada gambar adalah sektor jagung, maka di situ sudah tertera sektor produksi jagung ada di 19 kecamatan. Selanjutnya akan keluar perintah seperti gambar di bawah ini, yang menandakan bahwa pada tahun 2012 sektor tanaman jagung akan dianalisa dengan metode FCM. Setelah tekan ok, maka tampilan proses selanjutnya akan seperti pada gambar di bawah ini. Yang menunjukan hasil analisa menggunakan metode FCM.
  • 9. USER MANUAL FUZZY AHP Pada proses User Manual ada 5 menu yaitu Data Kriteria, Proses Perhitungan Fuzzy Ahp, From FGD, Perangkingan & Solusi F-AHP. Pada pilihan proses Perhitungan Fuzzy AHP ada 2 pilihan juga, Data Kriteria, & Data Sub Kriteria. DATA KRITERIA Untuk perhitungan kriteria klik pada tombol Data Kriteria maka akan muncul form sebagai berikut : Maka akan keluar tampilan seperti gambar berikut :
  • 10. Isikan kondisi perbadingan dengan meng-klik tanda panah pada kondisi perbandingan. Setelah kondisi perbandingan terpenuhi semua kemudian tekan tombol proses untuk proses perhitungan criteria. Kemudian tekan tombol simpan, maka akan muncul peringatan data criteria sudah tersimpan, tekan OK. SUB KRITERIA Setelah perhitungan criteria selesai kemudian form pilihan perhitungan akan muncul kembali, tekan tombol sub kriteria untuk proses perhitungan sub kriteria. Pada form sub kriteria akan muncul kembali kriteria yang sudah tersimpan tadi.
  • 11. Tekan tombol kriteria yang sudah tersimpan maka akan muncul form perhitungan sub kriteria Isikan kondisi perbandingan seperti pada proses perhitungan criteria, setelah terpenuhi semua kemudian tekan tombol proses lalu simpan. Proses perhitungan sub criteria selanjutnya langkah-langkahnya sama seperti yang diatas tadi. DATA KRITERIA Untuk perhitungan Data Kriteria yaitu dengan meng-klik tombol data sub kriteria. Kemudian akan muncul form pemilihan subkriteria yang akan dihitung data kriterianya.
  • 12. Maka akan muncul form proses perhitungan data kriteria. Isikan kondisi perbandingan sampai terpenuhi semua. Setelah terpenuhi tekan tombol proses. Maka akan muncul form hasil perhitungan dibawah ini, kemudian tekan simpan. Setelah perhitungan proses fuzzy AHP selesai semua klik menu proses fuzzy AHP kemudian klik menu perangkingan maka akan muncul form dibawah ini Tekan simpan kemudian ada pemberitahuan proses perangkingan telah disimpan.
  • 13. Selanjutnya pilih form Solusi F-AHP, tampilan seperti gambar di bawah ini : Solusi F-AHP berfungsi sebagai petunjuk atau form solusi akhir dari proses Fuzzy AHP. Yang tampilanya dapat dilihat seperti gambar berikut : Ada beberapa form tambahan yang berfungsi untuk melengkapi tampilan program, yaitu ada Peta, dan Report, seperti gambar di bawah ini: Peta berfungsi sebagai petunjuk luas dan detail dari daerah kabupaten ngawi. Form yang Terakhir yaitu ada form Report, yang terdiri dari Report FCM, Cetak Nilai Komoditi, Cetak Nilai Kecamatan, Cetak Solusi FAHP.
  • 14. Untuk melengkapi fungsi dari kinerja program komoditas terbaik ini, maka dibuatlah form yang tersedia seperti yang ada pada gambar diatas, Masing-masing from mempunyai fungsi yang berbeda-beda, yang kegunaanya sesuai dengan kebutuhan administrator atau yang menjalankan program.