SlideShare a Scribd company logo
Ilmu Bukan sekedar Pengetahuan (Knowledge), tetapi merangkum sekumpulan 
Pegetahuan berdasarkan teori-teori yang di sepakati dan dapat secara sistematik diuji dengan 
seperangkat metode yang di akui dalam bidang ilmu tertentu. Berbeda dengan pengetahuan 
Ilmumerupakan pengetahuan khusus tentang apa penyebab sesuatu danmengapa. 
Pengetahuan adalah Informasi atau maklumat yang di ketahui atau di 
sadari oleh seseorang. Dalam pengertian lain, Pengetahuan adalah berbagai gejala 
yang ditemui dan di peroleh manusia melalui pengamatan akal. Pengetahuan muncul 
ketika seseorang menggunakan akal budinya untuk mengenali benda atau kejadian 
yang belum pernah di lihat atau di rasakan sebelumnya.
Ilmu Pengetahuan adalah Seluruh usaha sadar untuk 
menyelidiki, menemukan, dan meningkatkan pemahaman manusia 
dari berbagi segi kenyataan dalam alam Manusia. Segi-segi ini di 
batasi agar di hasilkan rumusan-rumusan yang pasti. Ilmu 
memberikan kepastian dengan membatasi lingkup pandangannya, 
dan kepastian ilmu-ilmu di peroleh dari keterbatasannya.
“sosiologi adalah ilmu yang terutama mempelajari 
manusia sebagai makhluk yang mempunyai naluri untuk 
senantiasa hidup bersama dengan sesamanya”. 
“Ilmu yang berhubungan dengan 
pemahaman interpretative mengenai 
aktifitas atau tindakan social Manusia 
atau masayarakat”. 
Emile Durkheim 
“Ilmu yang mempelajari Fenomena atau Fakta Sosial”
Pitirim. A. Sorokin 
“sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hubungan dan 
pengaruh timbal balik antar aneka macam gejala social 
dengan gejala non Sosial serta ciri-ciri umum semua jenis 
gejala sosial lain”. 
Selo sumardjan dan Soeleman Soemardi 
“Ilmu ke masyarakatan yang mempelajari tentang struktur 
Sosial dan proses-proses Sosial termasuk perubahan Sosial”. 
Soerjono Soekanto 
“Ilmu yang memusatkan perhatian pada segi-segi kemasyarkatan yang 
bersiftat umum dan berusaha untuk mendapatkan pola-pola umum 
kehidupan masyarakat”.
1. Perkembangan Awal 
Para pemikir Yunani Kuno beranggapan bahwa masyarakat terbentuk begitu saja 
(abad ke-5 ke abad ke-14) 
2. Abad Pencerahan : rintisan kelahiran Sosiologi 
Abad ini di tandai dengan beragam penemuan di bidang Ilmu Pengetahuan 
3. Abad revolusi : Pemicu Lahirnya Sosiologi 
•Terjadinya perubahan revolusioner sepanjang abad ke-18 M 
•Muncul kesadaran akan HAM yang mengakibatkan terjadinya revolusi Prancis 
4. Kelahiran Sosiologi 
•Sejumlah ilmuwan menyadari perlunya secara khusus 
mempelajari kondisi dan perubahan sosial berdasarkan cirri-ciri 
hakikat masyarakat pada tiap tahapa peradaban manusia, 
•Sosiologi dicetuskan pertama kali oleh Auguste comte sebagai 
ilmu positif tentang masyarakat dengan pendekatan Makro.
5. Kelahiran Sosiologi Modern 
•Sosiologi lahir di eropa namun berkembang pesat di Amerika, 
• Imigrasi di Amerika mengakibatkan banyak Perubahan 
•Ilmuwan mempelajari fakta sosial dengan pendekatan baru, pendekatan Makro
yang berarti bahwa ilmu pengetahuan tersebut 
didasarkan pada observasi terhadap kenyataan dan akal sehat serta hasilnya 
tidak bersifat spekulatif. 
yaitu ilmu pengetahuan tersebut selalu berusaha 
untuk menyusun abstraksi dari hasil-hasil observasi. Abstraksi tersebut 
merupakan kerangka dari unsur-unsur yang tersusun secara logis serta 
bertujuan untuk menjelaskan hubungan-hubungan sebab akibat, sehingga 
menjadi teori. 
yang berarti bahwa teori-teori sosiologi dibentuk 
atas dasar teori-teori yang sudah ada, dalam arti memperbaiki, memperluas 
serta memperhalus teori-teori yang lama. 
yakni yang dipersoalkan bukanlah baik 
buruknya fakta tertentu, tetapi tujuannya adalah untuk menjelaskan 
fakta tersebut secara analitis.
Sosiologi merupakan rumpun ilmu sosial, 
 Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan kategoris (bukan normatif), 
Sosiologi merupakan ilmu murni (bukan terapan), 
Sosiologi adalah ilmu yang abstrak, 
Sosiologi bertujuan untuk menghasilkan pengertian-pengertian dan pola umum, 
Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang rasional, terkait dengan metode 
yang dipergunakannya 
Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan umum, bukan ilmu pengetahuan khusus
Metode kualitatif adalah metode penelitian yang menggunakan data 
yang tidak dinyatakan dengan angka-angka, misalnya dengan kata-kata 
atau simbol. 
yaitu penelitian yang bertujuan untuk 
membuat rekonstruksi masa lampau secara sistematis dan objektif, 
dengan cara mengumpulkan, mengevaluasi, memverifikasikan, 
serta mensintesiskan bukti-bukti untuk menegakkan fakta dan 
memperoleh kesimpulan yang kuat. 
yaitu penelitian yang bertujuan untuk 
menyelidiki kemungkinan hubungan sebab akibat dengan cara 
melakukan pengamatan terhadap akibat yang ada dan mencari 
kembali factor yang mungkin menjadi penyebab melalui data 
tertentu.
Metode kuantitatif adalah metode penelitian yang menggunakan data yang 
dapat dinyatakan dalam angka-angka. Yang termasuk metode kuantitatif adalah 
sebagai berikut : 
yang bertujuan menelaah gejala-gejala sosial secara 
matematis. 
yang bertujuan meneliti masyarakat mempergunakan 
skala-skala dan angka-angka untuk mempelajari hubungan-hubungan antar 
masyarakat.
 Sosiologi adalah ilmu sosial, 
 Di lihat dari segi penerapannya, sosiologi di golongkan ke dalam ilmu 
pengetahuan murni dan dapat pula menjadi ilmu terapan, 
 Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang abstrak dan bukan 
pengetahuan yang konkret, dan 
 Sosiologi bertujuan untuk menghasilkan pengertian-pengertian dan 
pola-polaumum manusia dan masyarakatnya
 Objek Formal, Kehidupan sosial, gejala-gejala dan proses 
hubungan manusia, 
 ObjekMaterial, Manusia sebagai mahkluk sosial ataumasyarakat
Aliran banyak di pengaruhi oleh pemikiran ilmu pengetahuan alam. Lebih banyak 
menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode Survei sebagai andalannya, 
Sudut pandang ini menyatakan tidak semua fenomena sosial dapat di angkakan 
dan pendekatan kuantitatif dapat mengunkapkan fenomena sosial yang 
kompleks, oleh karena itu aliran ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan 
teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik pengamatan.
Sosiologi membantu seseorang untukmengontrol danmengendalikan 
setiap tindakan dan perilaku kita dalam kehidupan bermasyarakat, 
Mengkaji situasi dan peran kita sebagai anggota masyarakat serta 
menilai budaya lain yang belumkita ketahui, 
Membantumemahami nilai, norma, tradisi dan keyakinan yang di anut 
oleh masyarakat lain serta memafaatkan perbedaaan tanpa 
menimbulkan konflik, 
Membuat kita lebih tanggap, kritis dan rasional dalam menghadapi 
gejala-geja sosial masyarakat yang makin kompleks.
Pengetahuan (Knowledge) 
Tersusun Sistematis 
Logiaka (menggunakan pemikiran) 
 Bersifat objektif (bisa di pelajari secara kritis sehingga benar-benar 
nyaata.
Dalam mempelajari sosiologi, data memegang peranan yang cukup 
penting, yaitu sebagai alat pembuktian berbagai teori yang dikemukakan 
oleh para ahli, selain itu juga sebagai dasar untuk meneliti berbagai kejadian 
sosial di masyarakat. Data merupakan fakta atau keterangan mengenai 
fenomena yang terdapat dilapangan. Contoh fenomena sosial yang ada di 
kehidupan masyarakat sekitar kita yaitu : 
1. Meningkatnya angka kemiskinan 
2. Merebaknya kasus perdagangan anak 
3. Dst.
Sosiologi sebagai ilmu pengetahuan
Sosiologi sebagai ilmu pengetahuan

More Related Content

What's hot

Sosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmuSosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmu
Cornelia Riasdita
 
Konsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologiKonsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologi
Adi Noegraha
 
Sosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian SosiologiSosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian Sosiologi
Rania Afifa Dewi
 
1 pengantar-antropologi-sosial 2
1 pengantar-antropologi-sosial 21 pengantar-antropologi-sosial 2
1 pengantar-antropologi-sosial 2
Arief Hanafie
 
Sosiologi sebagai ilmu masyarakat
Sosiologi sebagai ilmu masyarakatSosiologi sebagai ilmu masyarakat
Sosiologi sebagai ilmu masyarakat
Anisa Fitri
 
ruang lingkup dan perkembangan sosiologi
 ruang lingkup dan perkembangan sosiologi ruang lingkup dan perkembangan sosiologi
ruang lingkup dan perkembangan sosiologisuher lambang
 
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologiJelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Ayu Aliyatun
 
Ilmu Sosiologi
Ilmu SosiologiIlmu Sosiologi
Ilmu Sosiologi
Kartika Kartika
 
SOSIOLOGI - PM
SOSIOLOGI - PMSOSIOLOGI - PM
SOSIOLOGI - PM
Azhar Mohammad
 
Ppt sosiologi x sem.1 bab 1
Ppt sosiologi x sem.1 bab 1Ppt sosiologi x sem.1 bab 1
Ppt sosiologi x sem.1 bab 1
sri ani
 
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. PasuruanI. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
Heru Paryono
 
Objek dan ciri ciri sosiologi
Objek dan ciri ciri sosiologiObjek dan ciri ciri sosiologi
Objek dan ciri ciri sosiologiArinda Natalia
 
Sosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkungan
Sosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkunganSosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkungan
Sosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkunganMeita Purnamasari
 
53356030 konsep-sosiologi
53356030 konsep-sosiologi53356030 konsep-sosiologi
53356030 konsep-sosiologi
fansuritanta
 
Ilmu sosiologi
Ilmu sosiologiIlmu sosiologi
Ilmu sosiologi
Robbie AkaChopa
 
[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi
[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi
[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi
Alifia Putri Yudanti
 

What's hot (20)

Sosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmuSosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmu
 
Sosiologi Sebagai Ilmu
Sosiologi Sebagai IlmuSosiologi Sebagai Ilmu
Sosiologi Sebagai Ilmu
 
Konsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologiKonsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologi
 
Sosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian SosiologiSosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian Sosiologi
 
1 pengantar-antropologi-sosial 2
1 pengantar-antropologi-sosial 21 pengantar-antropologi-sosial 2
1 pengantar-antropologi-sosial 2
 
Hakekat sosiologi
Hakekat sosiologiHakekat sosiologi
Hakekat sosiologi
 
Sosiologi sebagai ilmu masyarakat
Sosiologi sebagai ilmu masyarakatSosiologi sebagai ilmu masyarakat
Sosiologi sebagai ilmu masyarakat
 
ruang lingkup dan perkembangan sosiologi
 ruang lingkup dan perkembangan sosiologi ruang lingkup dan perkembangan sosiologi
ruang lingkup dan perkembangan sosiologi
 
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologiJelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
 
Ilmu Sosiologi
Ilmu SosiologiIlmu Sosiologi
Ilmu Sosiologi
 
SOSIOLOGI - PM
SOSIOLOGI - PMSOSIOLOGI - PM
SOSIOLOGI - PM
 
Dasar dasar sosiologi
Dasar dasar sosiologiDasar dasar sosiologi
Dasar dasar sosiologi
 
Ppt sosiologi x sem.1 bab 1
Ppt sosiologi x sem.1 bab 1Ppt sosiologi x sem.1 bab 1
Ppt sosiologi x sem.1 bab 1
 
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. PasuruanI. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
 
Objek dan ciri ciri sosiologi
Objek dan ciri ciri sosiologiObjek dan ciri ciri sosiologi
Objek dan ciri ciri sosiologi
 
Sosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkungan
Sosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkunganSosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkungan
Sosiologi sebagai kajian tentang masyarakat dan lingkungan
 
Sosiologi
SosiologiSosiologi
Sosiologi
 
53356030 konsep-sosiologi
53356030 konsep-sosiologi53356030 konsep-sosiologi
53356030 konsep-sosiologi
 
Ilmu sosiologi
Ilmu sosiologiIlmu sosiologi
Ilmu sosiologi
 
[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi
[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi
[KELAS X- Semester 1] Sosiologi Bab 1: Sosiologi
 

Viewers also liked

(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial
(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial
(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial
Bagus Adhi Pratama
 
Kelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosial
Kelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosialKelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosial
Kelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosialIhsan TheFallen
 
Definisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosialDefinisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosial
Mahmudaah Mahmudaah
 
Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...
Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...
Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...KANDA IZUL
 
BENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIAL
BENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIALBENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIAL
BENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIAL
Fransiscaveria Desyyanti
 
Bentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena Kehidupan
Bentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena KehidupanBentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena Kehidupan
Bentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena Kehidupan
zara vho
 
Pengendalian sosial
Pengendalian sosialPengendalian sosial
Pengendalian sosial
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompokKelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Nari Chaos
 
Penyimpangan sosial
Penyimpangan sosial Penyimpangan sosial
Penyimpangan sosial Jeung Titiez
 
Bentuk- bentuk Interaksi Sosial
Bentuk- bentuk Interaksi SosialBentuk- bentuk Interaksi Sosial
Bentuk- bentuk Interaksi SosialSella Simamora
 
Penyimpangan sosiologi kelas X
Penyimpangan sosiologi kelas XPenyimpangan sosiologi kelas X
Penyimpangan sosiologi kelas XKarina Febrianti
 
Fungsi dan peran sosiologi
Fungsi dan peran sosiologi Fungsi dan peran sosiologi
Fungsi dan peran sosiologi
Hana Subagya
 
Bab 1 struktur sosial
Bab 1 struktur sosialBab 1 struktur sosial
Bab 1 struktur sosial
mirna hiroshi
 
Norma Sosial sosiologi Kelas X SMA
Norma Sosial sosiologi Kelas X SMANorma Sosial sosiologi Kelas X SMA
Norma Sosial sosiologi Kelas X SMA
SMA Negeri 89 Jakarta
 

Viewers also liked (14)

(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial
(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial
(B). Faktor-Faktor Pendorong Interaksi Sosial
 
Kelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosial
Kelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosialKelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosial
Kelompok 5 faktor faktor yang mempengaruhi interaksi sosial
 
Definisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosialDefinisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosial
 
Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...
Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...
Pengaruh Pola Komunikasi Keluarga dalam Fungsi Sosialisasi Keluarga terhadap ...
 
BENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIAL
BENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIALBENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIAL
BENTUK DAN STRUKTUR STRATIFIKASI SOSIAL
 
Bentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena Kehidupan
Bentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena KehidupanBentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena Kehidupan
Bentuk Bentuk Struktur Sosial dalam Fenomena Kehidupan
 
Pengendalian sosial
Pengendalian sosialPengendalian sosial
Pengendalian sosial
 
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompokKelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
 
Penyimpangan sosial
Penyimpangan sosial Penyimpangan sosial
Penyimpangan sosial
 
Bentuk- bentuk Interaksi Sosial
Bentuk- bentuk Interaksi SosialBentuk- bentuk Interaksi Sosial
Bentuk- bentuk Interaksi Sosial
 
Penyimpangan sosiologi kelas X
Penyimpangan sosiologi kelas XPenyimpangan sosiologi kelas X
Penyimpangan sosiologi kelas X
 
Fungsi dan peran sosiologi
Fungsi dan peran sosiologi Fungsi dan peran sosiologi
Fungsi dan peran sosiologi
 
Bab 1 struktur sosial
Bab 1 struktur sosialBab 1 struktur sosial
Bab 1 struktur sosial
 
Norma Sosial sosiologi Kelas X SMA
Norma Sosial sosiologi Kelas X SMANorma Sosial sosiologi Kelas X SMA
Norma Sosial sosiologi Kelas X SMA
 

Similar to Sosiologi sebagai ilmu pengetahuan

1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt
1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt
1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt
ALTAFJAUHAR32
 
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Ghina Maudy
 
Nilai dan norma sosial
Nilai dan norma sosialNilai dan norma sosial
Nilai dan norma sosial
sman 2 mataram
 
Sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA
Sosiology  sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA Sosiology  sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA
Sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Ringkasan Definisi sosiologi
Ringkasan Definisi sosiologiRingkasan Definisi sosiologi
Ringkasan Definisi sosiologiNaiya Naiya
 
Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA
Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA
Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada PendidikanGPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
Atifah Ruzana Abd Wahab
 
Sosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmuSosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmu
Cornelia Riasdita
 
Materi 1 mengenal ilmu sosial
Materi 1 mengenal ilmu sosialMateri 1 mengenal ilmu sosial
Materi 1 mengenal ilmu sosial
Starren Screamo
 
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains SosialWanBK Leo
 
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Rizky Fatima
 
bahanklasikal soio.docx
bahanklasikal soio.docxbahanklasikal soio.docx
bahanklasikal soio.docx
Chorong Park
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...
aswarrasyid1
 
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptxSLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
renjiryuujinjakka
 
Pengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptx
Pengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptxPengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptx
Pengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptx
Lalu Amri Yasir
 
Sosiologi.smt1
Sosiologi.smt1Sosiologi.smt1
Sosiologi.smt1
Mutiarafah Rafa
 
fungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptx
fungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptxfungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptx
fungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptx
lesydeswanti
 

Similar to Sosiologi sebagai ilmu pengetahuan (20)

1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt
1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt
1. Kuliah Sosiologi dan Antropologi.ppt
 
Pengantar sosiologi
Pengantar sosiologiPengantar sosiologi
Pengantar sosiologi
 
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
 
Nilai dan norma sosial
Nilai dan norma sosialNilai dan norma sosial
Nilai dan norma sosial
 
Sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA
Sosiology  sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA Sosiology  sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA
Sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER PEMKAB MUNA
 
Ringkasan Definisi sosiologi
Ringkasan Definisi sosiologiRingkasan Definisi sosiologi
Ringkasan Definisi sosiologi
 
Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA
Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA
Sosiologyy sosiology sebagai ilmu pengetahuan AKPER MUNA
 
Materi ssbi 2012
Materi ssbi 2012Materi ssbi 2012
Materi ssbi 2012
 
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada PendidikanGPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
GPP1063 : Implikasi Sosiologi Pendidikan Kepada Pendidikan
 
Sosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmuSosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmu
 
Materi 1 mengenal ilmu sosial
Materi 1 mengenal ilmu sosialMateri 1 mengenal ilmu sosial
Materi 1 mengenal ilmu sosial
 
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
01 Mja1013 Pengenalan Sains Sosial
 
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
 
bahanklasikal soio.docx
bahanklasikal soio.docxbahanklasikal soio.docx
bahanklasikal soio.docx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Fungsi dan Peran Sosiologi (Kurikulum 2013 2)...
 
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptxSLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
 
Sosiologi SMA
Sosiologi SMASosiologi SMA
Sosiologi SMA
 
Pengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptx
Pengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptxPengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptx
Pengantar_Sosiologi_dan_Antropologi_1.pptx
 
Sosiologi.smt1
Sosiologi.smt1Sosiologi.smt1
Sosiologi.smt1
 
fungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptx
fungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptxfungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptx
fungsi sosiologi untuk mengenali gejala sosial di masyarakat.pptx
 

Recently uploaded

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 

Recently uploaded (20)

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 

Sosiologi sebagai ilmu pengetahuan

  • 1.
  • 2.
  • 3. Ilmu Bukan sekedar Pengetahuan (Knowledge), tetapi merangkum sekumpulan Pegetahuan berdasarkan teori-teori yang di sepakati dan dapat secara sistematik diuji dengan seperangkat metode yang di akui dalam bidang ilmu tertentu. Berbeda dengan pengetahuan Ilmumerupakan pengetahuan khusus tentang apa penyebab sesuatu danmengapa. Pengetahuan adalah Informasi atau maklumat yang di ketahui atau di sadari oleh seseorang. Dalam pengertian lain, Pengetahuan adalah berbagai gejala yang ditemui dan di peroleh manusia melalui pengamatan akal. Pengetahuan muncul ketika seseorang menggunakan akal budinya untuk mengenali benda atau kejadian yang belum pernah di lihat atau di rasakan sebelumnya.
  • 4. Ilmu Pengetahuan adalah Seluruh usaha sadar untuk menyelidiki, menemukan, dan meningkatkan pemahaman manusia dari berbagi segi kenyataan dalam alam Manusia. Segi-segi ini di batasi agar di hasilkan rumusan-rumusan yang pasti. Ilmu memberikan kepastian dengan membatasi lingkup pandangannya, dan kepastian ilmu-ilmu di peroleh dari keterbatasannya.
  • 5.
  • 6. “sosiologi adalah ilmu yang terutama mempelajari manusia sebagai makhluk yang mempunyai naluri untuk senantiasa hidup bersama dengan sesamanya”. “Ilmu yang berhubungan dengan pemahaman interpretative mengenai aktifitas atau tindakan social Manusia atau masayarakat”. Emile Durkheim “Ilmu yang mempelajari Fenomena atau Fakta Sosial”
  • 7. Pitirim. A. Sorokin “sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hubungan dan pengaruh timbal balik antar aneka macam gejala social dengan gejala non Sosial serta ciri-ciri umum semua jenis gejala sosial lain”. Selo sumardjan dan Soeleman Soemardi “Ilmu ke masyarakatan yang mempelajari tentang struktur Sosial dan proses-proses Sosial termasuk perubahan Sosial”. Soerjono Soekanto “Ilmu yang memusatkan perhatian pada segi-segi kemasyarkatan yang bersiftat umum dan berusaha untuk mendapatkan pola-pola umum kehidupan masyarakat”.
  • 8. 1. Perkembangan Awal Para pemikir Yunani Kuno beranggapan bahwa masyarakat terbentuk begitu saja (abad ke-5 ke abad ke-14) 2. Abad Pencerahan : rintisan kelahiran Sosiologi Abad ini di tandai dengan beragam penemuan di bidang Ilmu Pengetahuan 3. Abad revolusi : Pemicu Lahirnya Sosiologi •Terjadinya perubahan revolusioner sepanjang abad ke-18 M •Muncul kesadaran akan HAM yang mengakibatkan terjadinya revolusi Prancis 4. Kelahiran Sosiologi •Sejumlah ilmuwan menyadari perlunya secara khusus mempelajari kondisi dan perubahan sosial berdasarkan cirri-ciri hakikat masyarakat pada tiap tahapa peradaban manusia, •Sosiologi dicetuskan pertama kali oleh Auguste comte sebagai ilmu positif tentang masyarakat dengan pendekatan Makro.
  • 9. 5. Kelahiran Sosiologi Modern •Sosiologi lahir di eropa namun berkembang pesat di Amerika, • Imigrasi di Amerika mengakibatkan banyak Perubahan •Ilmuwan mempelajari fakta sosial dengan pendekatan baru, pendekatan Makro
  • 10. yang berarti bahwa ilmu pengetahuan tersebut didasarkan pada observasi terhadap kenyataan dan akal sehat serta hasilnya tidak bersifat spekulatif. yaitu ilmu pengetahuan tersebut selalu berusaha untuk menyusun abstraksi dari hasil-hasil observasi. Abstraksi tersebut merupakan kerangka dari unsur-unsur yang tersusun secara logis serta bertujuan untuk menjelaskan hubungan-hubungan sebab akibat, sehingga menjadi teori. yang berarti bahwa teori-teori sosiologi dibentuk atas dasar teori-teori yang sudah ada, dalam arti memperbaiki, memperluas serta memperhalus teori-teori yang lama. yakni yang dipersoalkan bukanlah baik buruknya fakta tertentu, tetapi tujuannya adalah untuk menjelaskan fakta tersebut secara analitis.
  • 11. Sosiologi merupakan rumpun ilmu sosial,  Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan kategoris (bukan normatif), Sosiologi merupakan ilmu murni (bukan terapan), Sosiologi adalah ilmu yang abstrak, Sosiologi bertujuan untuk menghasilkan pengertian-pengertian dan pola umum, Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang rasional, terkait dengan metode yang dipergunakannya Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan umum, bukan ilmu pengetahuan khusus
  • 12. Metode kualitatif adalah metode penelitian yang menggunakan data yang tidak dinyatakan dengan angka-angka, misalnya dengan kata-kata atau simbol. yaitu penelitian yang bertujuan untuk membuat rekonstruksi masa lampau secara sistematis dan objektif, dengan cara mengumpulkan, mengevaluasi, memverifikasikan, serta mensintesiskan bukti-bukti untuk menegakkan fakta dan memperoleh kesimpulan yang kuat. yaitu penelitian yang bertujuan untuk menyelidiki kemungkinan hubungan sebab akibat dengan cara melakukan pengamatan terhadap akibat yang ada dan mencari kembali factor yang mungkin menjadi penyebab melalui data tertentu.
  • 13. Metode kuantitatif adalah metode penelitian yang menggunakan data yang dapat dinyatakan dalam angka-angka. Yang termasuk metode kuantitatif adalah sebagai berikut : yang bertujuan menelaah gejala-gejala sosial secara matematis. yang bertujuan meneliti masyarakat mempergunakan skala-skala dan angka-angka untuk mempelajari hubungan-hubungan antar masyarakat.
  • 14.  Sosiologi adalah ilmu sosial,  Di lihat dari segi penerapannya, sosiologi di golongkan ke dalam ilmu pengetahuan murni dan dapat pula menjadi ilmu terapan,  Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan yang abstrak dan bukan pengetahuan yang konkret, dan  Sosiologi bertujuan untuk menghasilkan pengertian-pengertian dan pola-polaumum manusia dan masyarakatnya
  • 15.  Objek Formal, Kehidupan sosial, gejala-gejala dan proses hubungan manusia,  ObjekMaterial, Manusia sebagai mahkluk sosial ataumasyarakat
  • 16. Aliran banyak di pengaruhi oleh pemikiran ilmu pengetahuan alam. Lebih banyak menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode Survei sebagai andalannya, Sudut pandang ini menyatakan tidak semua fenomena sosial dapat di angkakan dan pendekatan kuantitatif dapat mengunkapkan fenomena sosial yang kompleks, oleh karena itu aliran ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik pengamatan.
  • 17. Sosiologi membantu seseorang untukmengontrol danmengendalikan setiap tindakan dan perilaku kita dalam kehidupan bermasyarakat, Mengkaji situasi dan peran kita sebagai anggota masyarakat serta menilai budaya lain yang belumkita ketahui, Membantumemahami nilai, norma, tradisi dan keyakinan yang di anut oleh masyarakat lain serta memafaatkan perbedaaan tanpa menimbulkan konflik, Membuat kita lebih tanggap, kritis dan rasional dalam menghadapi gejala-geja sosial masyarakat yang makin kompleks.
  • 18. Pengetahuan (Knowledge) Tersusun Sistematis Logiaka (menggunakan pemikiran)  Bersifat objektif (bisa di pelajari secara kritis sehingga benar-benar nyaata.
  • 19. Dalam mempelajari sosiologi, data memegang peranan yang cukup penting, yaitu sebagai alat pembuktian berbagai teori yang dikemukakan oleh para ahli, selain itu juga sebagai dasar untuk meneliti berbagai kejadian sosial di masyarakat. Data merupakan fakta atau keterangan mengenai fenomena yang terdapat dilapangan. Contoh fenomena sosial yang ada di kehidupan masyarakat sekitar kita yaitu : 1. Meningkatnya angka kemiskinan 2. Merebaknya kasus perdagangan anak 3. Dst.