SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
PROGRAM PENDIDIKAN
KESETARAAN TINGKAT
DESA
Oleh:
DINAS PENDIDIKAN
KABUPATEN
TANGERANG
• Program Pendidikan Kesetaraan Tingkat Desa (PAKADES) adalah
Program Pemerintah Daerah untuk menjamin pengentasan wajib
belajar 12 tahun dan dalam rangka memberdayakan masyarakat
Desa melalui Pendidikan kesetaraan
• Pendidikan Kesetaraan adalah program pendidikan nonformal
yang menyelenggarakan pendidikan umum setara Sekolah
Dasar/Madrasah Ibtidaiyah, Sekolah Menengah
Peratama/Madrasah Tsanawiyah, dan Sekolah Menengah
Atas/Madrasah Aliyah yang mencakup program Paket A, Paket B,
dan Paket C
“Program PAKADES Merupakan Wujud nyata dari Desa Peduli Pendidikan”
APA ITU DESA PEDULI PENDIDIKAN?
Desa Peduli Pendidikan adalah Desa yang mampu mengelola
pembangunan Desa dan pemberdayaan masyarakat Desa untuk
meningkatkan layanan dasar bidang pendidikan sesuai dengan
kewenangan Desa
“PENCAPAIAN SDGS DESA 4
(PENDIDIKAN DESA BERKUALITAS)
MELALUI PERWUJUDAN
“Desa Peduli Pendidikan”
INDIKATOR PENDIDIKAN DESA BERKUALITAS YANG
AKAN DICAPAI MELALUI DESA PEDULI PENDIDIKAN
• Akses anak ke SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA
berakreditasi minimal B mencapai 100%
• Akses anak ke pesantren mencapai 100%
• APK PAUD/TK, SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA
mencapai 100%
• APM PAUD/TK, SD/MI, SMP/MTs,
SMA/MA laki-laki dan perempuan
mencapai 100%
• Angka melek aksara latin dan non latin
pada penduduk usia di atas 15 tahun
mencapai 100%
• Rata-rata lama sekolah penduduk >20
tahun mencapai 12 tahun
• Tersedia Taman Bacaan Masyarakat atau
perpustakaan
• Pendataan warga Desa usia
sekolah dan Anak Tidak Sekolah
(ATS);
• Pembudayaan literasi di Desa;
• Mendorong peningkatan pendidikan
vokasi bagi warga Desa;
• Peningkatan perlindungan sosial
bidang pendidikan bagi anak
sekolah; dan
• Peningkatan akses pelayanan dasar
bidang pendidikan.
5
KEGIATAN DESA PEDULI PENDIDIKAN
 Kabupaten Tangerang adalah wilayah kabupaten di Provinsi Banten, Indonesia,
yang terdiri dari 29 kecamatan, 28 kelurahan, dan 246 desa, dengan Luas wilayah 959,6
KM2 dan jumlah penduduk sekitar 2.838.621 Jiwa
 DATA DARI PUSDATIN tanggal 01 November 2023 bahwa Jumlah Peserta Didik yang
dinyatakan Drof Out (DO), Lulus Tidak Melanjutkan (LTM) di kabupaten tangerang
dengan jumlah total dari Jenjang SD s.d SMA dan jika dilihat dari jenjang SD s.d
SMP berjumlah 18.966 Peserta Didik
Faktor-faktor yang dapat membuat
anak berisiko putus sekolah/TIDAK SEKOLAH
Kondisi
Eksternal 4
Bekerja 1 Kondisi
Keluarga 2 Kondisi
Diri 3
a) Merawat/menjaga
adik
b) Menikah
c) Orang tua berpikir
untuk
menghentikan
pendidikan anak
d) Jumlah ponsel per
keluarga lebih
sedikit dari jumlah
anak usia sekolah
di dalamnya
dengan maupun
tanpa upah
a)Difabel
b)Melakukan
kegiatan lain
yang menyita
waktu (tidak
belajar namun
bermain
sepanjang hari)
Tidak ada
monitoring oleh
guru atau kepala
sekolah maupun
pemerintah desa
Keterbatasan Akses Pendidikan
Kondisi
Geografis
SASARAN PENERIMA LAYANAN DASAR
BIDANG PENDIDIKAN
(CAPAIAN TINGKAT PARTISIPASI 100% SETIAP TAHUN)
ANAK USIA PENDIDIKAN YANG TIDAK
BERSEKOLAH (ATS):
1.ANAK PUTUS SEKOLAH
2.ANAK YANG LULUS DAN TIDAK MELANJUTKAN
3.ANAK YANG BELUM PERNAH BERSEKOLAH
(Diluar sistem)
PESETA DIDIK YANG BELUM
TERLAYANI
(Dalam Sistem)
1. ATS karena faktor ekonomi
2. ATS karena faktor akses, satuan
pendidikan, dan sarana prasarana
3. ATS Karena Kondisi Geografi
4. ATS Karena faktor sosial dan budaya
5. ATS disabilitas
1. Peserta didik miskin
2. Peserta didik mengalami kekerasan
3. Peserta didik menikah usia dini
4. Peserta didik bermasalah hukum
5. Peserta didik bermasalah narkoba
6. Peserta didik bermasalah akses
7. Peserta didik disabilitas
8. Peserta didik yang bekerja
9. Peserta didik yang terganggu Kesehatan
PERAN PARA PIHAK DALAM
PENANGANAN ATS - ABPS
Peran Para Pihak
PERAN
DESA
•Memastikan warganya dapat mengakses layanan Pendidikan yang sesuai kebutuhannya
•Melaksanakan seluruh tahapan pendataan
•Melakukan pemutakhiran data SIPBM ATS secara periodik
•Merumuskan program/kegiatan untuk menjawab permasalahan terkait penanganan ATS
•Mengadvokasi hasil pendataan kepada para pihak
PERAN
KABUPATEN
(DPMD, DISDIK)
•Fasilitasi desa untuk mengoptimalkan pemanfaatan data ATS/ABPS
•Sosialisasi data hasil pelaksanaan monitoring
•Fasilitasi penanganan ATS jenjang pendidikan dasar
•Merumuskan program kebijakan penanganan ATS
•Replikasi Kegiatan monitoring
PERAN
PROVINSI
•Mendukung penanganan ATS/ABPS terutama di jenjang pendidikan menengah dan pendidikan khusus
•Rekapitulasi data ATS/ABPS tingkat Kabupaten sebagai sumber perumusan kebijakan tingkat provinsi
•Memfasilitasi ATS/ABPS khususnya jenjang pendidikan menengah untuk tetap bersekolah/penambahan ilmu sebagai kesiapan memasuki usia dewasa
•Mendukung Replikasi program monitoring ATS/ABPS
PERAN
PENDAMPING
(TAPM)
•Membantu pemerintah daerah/desa sesuai dengan jenjangnya dalam mengoordinasikan pelaksanaan kegiatan
•Membantu pemerintah daerah/desa sesuai jenjangnya dalam melakukan pengawasan dan memfasilitasi pelaksanaan seluruh tahapan kegiatan
•Sosialisasi dalam rangka meningkatkan kapasitas pelaku di wilayah yang menjadi dampingannya
Dalam rangka pemenuhan SPM dan
penanganan ATS di DESA
“PROGRAM PAKADES”
adalah sebuah
28/01/2024
13
Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek
Tujuan Pendidikan Kesetaraan
Pendidikan Kesetaraan
adalah pendidikan
nonformal yang
ditujukan kepada warga
negara yang tidak
berkesempatan
mengikuti pendidikan
formal di sekolah.
Pendidikan Kesetaraan
terdiri dari Program
Paket A untuk setara
SD, Program Paket B
untuk setara SMP, dan
Program Paket C untuk
setara SMA.
Pendidikan kesetaraan
dengan slogan
"Menjangkau yang tidak
terjangkau" berupaya
memberikan layanan
pendidikan bagi warga
yang tidak
berkesempatan
mengikuti pendidikan
formal dengan berbagai
alasan. Pendidikan
kesetaraan selain
diberikan materi ilmu
pengetahuan juga
diberikan materi
vokasional atau
pendidikan kecakapan
hidup (life skill).
14
Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek
Dasar Hukum Pogram “PAKADES”
1. Pasal 26 Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah
3. Pasal 114 Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaran Pendidikan
4. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
5. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah
6. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan
7. Instruksi Presiden Nomor 5 Tahun 2006 tentang Gerakan Nasional Percepatan Penuntasan Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9
Tahun dan Pemberantasan Buta Aksara (GNP-PWB/PBA)
8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 35 Tahun 2006 tentang Petunjuk teknis Pelaksanaan Gerakan Nasional
PercepatanPenuntasan Wajib Belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun dan Pemberantasan Buta Aksara
9. Permendikbud No. 81 Tahun 2013 tentang Satuan Pendidikan Nonformal
10.Peraturan Kementerian Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah
11.Permendikbudristek No. 5 tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada jenjang PAUD Dikdasmen
12.Permendikbudristek No. 7 Tahun 2022 Tentang Standar Isi Pada PAUD, Jenjang PAUD Dikdasmen
13.Permendikbudristek No. 21 Tahun 2022 Tentang Standar Penilaian pada Jenjang PAUD Dikdasmen
14.Permendikbudristek No. 16 Tahun 2022 Tentang Standar Proses pada Jenjang PAUD Dikdasmen
15.Permendikbudristek No. 18 Tahun 2023 Tentang Standar Pembiayaan
16.Peraturan Derah Kabupaten Tangerang Nomor 9 Tahun 2014 Tentang Desa
17.Peraturan Bupati Tangerang Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Tata cara Pemberian Alokasi Dana Desa serta Bagian dari Hasil
Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Kepada Desa
18.Peraturan Bupati Tangerang Tahun 2023 tentang Program Penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan Tingkat Desa
(PAKADES) di Kabupaten Tangerang (Proses)
15
Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek
Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018
Standar Pelayanan Minimal (SPM)
SPM adalah ketentuan mengenai Jenis dan Mutu Pelayanan Dasar yang merupakan Urusan
Pemerintahan Wajib yang berhak diperoleh setiap Warga Negara secara minimal.
Pasal 4 (2): Pasal 5 (3):
Materi muatan SPM mencakup:
a. Jenis Pelayanan Dasar;
b. Mutu Pelayanan Dasar; dan
c. Penerima Pelayanan Dasar.
Jenis Pelayanan Dasar pada SPM
pendidikan daerah kabupaten/kota
terdiri atas:
a. pendidikan anak usia dini;
b. pendidikan dasar; dan
c. pendidikan kesetaraan.
16
Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek
Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021
Tujuan PROGRAM PAKADES
 memperluas layanan akses pendidikan yang berkualitas bagi masyarakat
Kabupaten Tangerang;
 peningkatan sumber daya manusia melalui penyelenggaraan pendidikan
kesetaraan bagi masyarakat tidak bersekolah, masyarakat putus sekolah, dan
masyarakat beresiko putus sekolah;
 percepatan peningkatan rata-rata lama sekolah di Kabupaten Tangerang
28/01/2024
SASARAN
28/01/2024
PERSYARATAN
28/01/2024
Paket B Setara SMP
1) Lulusan SD, MI, Paket A atau
pendidikan lain yang sederajat
yang dibuktikan dengan salinan
ijazah yang dilegalisir;
2) Putus sekolah SMP, MTs, Paket B
atau pendidikan lain yang
sederajat pada kelas 7, 8, atau
kelas 9 yang dibuktikan dengan
buku rapor terakhir;
3) Memiliki Nomor Induk
Kependudukan (NIK) dan Terdata
dalam Data Kependudukan Online
yang dibuktikan dengan Kartu
Keluarga.
Paket C Setara SMA
1) Lulusan SMP, MTs, Paket B atau
pendidikan lain yang sederajat yang
dibuktikan dengan salinan ijazah
yang dilegalisir;
2) Putus sekolah SMA, SMK, MA, Paket C
atau pendidikan sederajad pada
kelas 10, kelas 11, atau kelas 12 yang
dibuktikan dengan buku rapor
terakhir;
3) Memiliki Nomor Induk
Kependudukan (NIK) dan Terdata
dalam Data Kependudukan Online
yang dibuktikan dengan Kartu
Keluarga.
Paket A Setara SD
1) Penduduk yang tidak sekolah SD, MI,
Paket A atau pendidikan lain yang
sederajat
2) Lulusan Pendidikan Keaksaraan Lanjutan
yang dibuktikan dengan Surat Keterangan
Melek Aksara Lanjutan (SUKMA-L);
3) Putus Sekolah SD, MI, Paket A atau
pendidikan lain yang sederajat pada
kelas 4, 5, atau kelas 6 yang dibuktikan
dengan buku rapor terakhir;
4) Memiliki Nomor Induk Kependudukan
(NIK) dan Terdata dalam Data
Kependudukan Online yang dibuktikan
dengan Kartu Keluarga.
PENYELENGGARA PROGRAM
PAKADES TINGKAT DESA
• Tim penyelenggara program pakades dibentuk berdasarkan keputusan kepala desa yang berasal
dari unsur perangkat desa;
• Tim penyelenggara program pakades memiliki tugas:
a. Bersama-sama pelaksana program pendidikan kesetaraan tingkat desa (SKB/PKBM) melaksanakan
pendataan masyarakat putus sekolah yang menjadi calon peserta didik, pendidik/tutor dan narasumber
teknis;
b. Menyediakan sarana/prasarana pembelajaran sebagaimana usulan penyelenggara program;
c. Mengendalikan kegiatan penyelenggaraan program;
d. Membantu kepala desa dalam menyiapkan bahan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan program;
e. Menerima pengaduan masyarakat terkait dengan pelaksanaan program pendidikan kesetaraan untuk
dilaporkan kepada kepala desa.
28/01/2024
SARANA DAN PRASARANA
(1) Sarana pembelajaran minimal pada pendidikankesetaraan adalah :
a. Papan tulis;
(2) Prasarana minimal yang harus dipenuhi dalam penyelenggaraan pendidikan kesetaraan
adalah ruang pembelajaran yang representatif;
(3) Ruang pembelajaran berlokasi di desa setempat.
28/01/2024
PELAKSANAAN PROGRAM
• Pendataan peserta
didik
(1) Pemerintah desa dan satuan
pendidikan melaksanakan verifikasi
lapangan terhadap sasaran calon
peserta didik berdasarkan data
sinkronisasi dinas pendidikan.
(2) Pemerintah desa dan satuan
pendidikan melakukan validasi atas
hasil verifikasi lapangan
sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
untuk penetapan calon peserta
didik.
(3) Calon peserta didik sebagaimana
dimaksud pada ayat (2) ditetapkan
berdasarkan peraturan kepala desa
• Pembentukan
Kelompok Belajar
(1) Kelompok belajar dibentuk oleh
satuan pendidikan penyelenggara
pendidikan kesetaraan.
(2) Kelompok belajar dibentuk dengan
jumlah paling sedikit 10 (sepuluh)
orang peserta didik;
(3) Pembentukan kelompok belajar
sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
mempertimbangkan jumlah peserta
didik yang berdomisili pada desa
setempat.
• Kegiatan
pembelajaran
(1) Kegiatan pembelajaran didasarkan pada
struktur kurikulum program pendidikan
kesetaraan;
(2) Setiap satuan kredit kompetensi (SKK) pada
struktur kurikulum sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) dicapai melalui 1 (satu) jam
pelajaran, 2 (dua) jam pelajaran tutorial, 3
(tiga) jam pelajaran mandiri, atau
kombinasi secara proporsional dari
ketiganya.
(3) Satuan jam pelajaran sebagaimana
dimaksud pada ayat (2) sebagai berikut :
a. Paket a setara sd 35 (tiga puluh lima) menit;
b. Paket B setara SMP 40 (empat puluh)
menit; dan
c. Paket C setara SMA 45 (empat puluh
lima) menit.
28/01/2024
25
Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek
PEMBIAYAAN
• Sumber Pembiayaan
a. Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah (APBD)
Kabupaten Tangerang;
b. Anggaran Pendapatan dan
Belanja Desa (APB Desa);
dan/atau;
c. sumber pembiayaan lain yang
sah dan tidak mengikat
• Pola Pengelolaan
Pembiayaan
a. peserta didik yang berdomisili
pada desa setempat dan belum
dibiayai melalui mekanisme
BOP kesetaraan, maka
Pembiayaannya bersumber dari
APBDesa;
b. peserta didik yang telah dibiayai
melalui mekanisme BOP
Kesetaraan tidak dapat dibiayai
oleh APB Desa.
c. Masyarakat yang mengikuti
Program Pakades dan telah
berusia diatas 21 Tahun dapat
di biayai oleh Pemerintah Desa
melalui APBDesa
• Alokasi Anggaran
(1) Besaran dana program Pakades
ini dihitung berdasarkan jumlah
peserta didik dikali satuan biaya
pertahun.
(2) Besaran dana sebagaimana
dimaksud digunakan sekurang-
kurangnya untuk memenuhi
sarana pembelajaran minimal.
(3) Satuan biaya pertahun dan
besaran dana serta
pemanfaatannya ditetapkan
dalam Peraturan Bupati Tentang
Pedoman Penyusunan APBDesa
Tahun Berjalan.
Paket A: Rp. 1.310.000,-
Paket B: Rp. 1.510.000,-
Paket C: Rp. 1.810.000,-
26
Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek
TEKNIS PELAKSANAAN PROGRAM PAKADES DAN TIME SCHEDULE
• PERSIAPAN
a. Peyusunan Rencana
Anggaran PAKADES di
Desa;
b. Sosialisasi Teknis
Persiapan Pelaksanaan
Program PAKADES;
c. Pembuatan SK Tim
Penyelenggara Program
PAKADES Oleh Desa
Waktu: 1 - 30 November 2023
• PELAKSANAAN TEKNIS
a. Desa melakukan Verifikasi dan
Validasi Data ATS;
b. Desa Menyerahkan Data Calon
Sasaran Program PAKADES ke
Lembaga PKBM/SKB berikut
Persyaratan sesuai jenjang program;
c. PKBM/SKB menginfut data sasaran
PAKADES ke aplikasi DAPODIK
Waktu: 30 Nov- 04 Des 2023
a. Pembuatan Perkades PAKADES
b. Penandatanganan Akad Kerjasama
/MOU
Waktu: 04 - 06 Des 2023
dilajutkan Proses Tahapan Pencairan
Anggran PAKADES
• MONITORING DAN EVALUASI
a. Pelaksanaan Proses Pembelajaran oleh Satuan
Pendidikan (SKB/PKBM) dimulai setelah data
dipastikan masuk DAPODIK dimulai awal
Desember 2023;
b. Pelaksanaan Pembelajaran Program PAKADES
tahun Anggaran 2023 s.d berakhirnya tahun
ajaran 2023/2024 (s.d Juni 2024);
c. Pada saat Program PAKADES Berjalan Desa
Memantau dan memastikan program berjalan
sesuai jadwal pembelajaran oleh tim
Penyelenggara Program PAKADES;
d. Monitoring dapat dilaksanakan oleh Desa,
Kecamatan, Dinas Pendidikan (termasuk Penilik),
DPMPD, Inspektorat, Bupati dan Pihak lain
Waktu: Desember 2023 s.d Juni 2024
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Pendidikan adalah
senjata paling
mematikan di dunia,
karena dengan
Pendidikan anda dapat
mengubah dunia.
-Nelson Mandela

More Related Content

Similar to SOSIALISASI PROGRAM PAKADES 2023 (1).pptx

Buku 2 bansos keterampilan 2014
Buku 2 bansos keterampilan 2014Buku 2 bansos keterampilan 2014
Buku 2 bansos keterampilan 2014paketbpsmp
 
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptxProgram Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptxEkoPurnomo80
 
23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdf
23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdf23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdf
23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdfArifinCahyono1
 
Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...
Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...
Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...Habsy Hotib
 
Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020
Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020
Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020MAHMADFIBRIANSYAHWAN
 
Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...
Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...
Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...paketbpsmp
 
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptxSosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptxWidyantoro2
 
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptxSosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptxSMKASADIYAHTKJ2012
 
29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelas
29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelas29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelas
29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelasFajar Baskoro
 
Buku 6 Rintisan BOP Paket B LN
Buku 6 Rintisan BOP Paket B LNBuku 6 Rintisan BOP Paket B LN
Buku 6 Rintisan BOP Paket B LNpaketbpsmp
 
5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdf
5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdf5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdf
5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdftriharyanto38
 
1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdf
1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdf1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdf
1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdfMonicaNova3
 
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdfAnwarRosyid3
 
05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptx
05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptx05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptx
05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptxHeniSuhaini
 
Diknas kewirausahaan 2021 pendidikan kewirausahaan
Diknas kewirausahaan 2021   pendidikan kewirausahaanDiknas kewirausahaan 2021   pendidikan kewirausahaan
Diknas kewirausahaan 2021 pendidikan kewirausahaanFajar Baskoro
 
BAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptx
BAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptxBAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptx
BAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptxAzruddinSitompulSSiM1
 
Sosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptx
Sosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptxSosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptx
Sosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptxAldiseArishela1
 
Tz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudin
Tz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudinTz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudin
Tz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudinJenry Saiparudin
 

Similar to SOSIALISASI PROGRAM PAKADES 2023 (1).pptx (20)

Buku 2 bansos keterampilan 2014
Buku 2 bansos keterampilan 2014Buku 2 bansos keterampilan 2014
Buku 2 bansos keterampilan 2014
 
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptxProgram Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
 
Bos 2011
Bos 2011Bos 2011
Bos 2011
 
23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdf
23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdf23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdf
23.2 Dokumen RKS 2 Periode.pdf
 
Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...
Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...
Kebijakan pemprov dki jakarta di bidang pendidikan 27122018 (gunas mahdianto)...
 
Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020
Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020
Dokumen 1 ktsp_SMP Negeri 5 Satu Atap Sungaiselan_2019-2020
 
Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...
Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...
Buku 2 Panduan Bantuan Ketrampilan Berbasis Kewirausahaan Program Paket B Tah...
 
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptxSosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik (1).pptx
 
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptxSosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptx
Sosialisasi PIP 2020 Puslapdik.pptx
 
Bos kabupaten 2011
Bos kabupaten 2011Bos kabupaten 2011
Bos kabupaten 2011
 
29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelas
29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelas29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelas
29. perbup 29_th_2021_-pembelajaran di luar kelas
 
Buku 6 Rintisan BOP Paket B LN
Buku 6 Rintisan BOP Paket B LNBuku 6 Rintisan BOP Paket B LN
Buku 6 Rintisan BOP Paket B LN
 
5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdf
5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdf5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdf
5.a. Buku-Saku-Indikator-Prioritas-SPM-2024.pdf
 
1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdf
1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdf1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdf
1. Materi Kebijakan Asesmen Nasional.pdf
 
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
----MATERI -- RANCANGAN JUKNIS PPDB 2023.pdf
 
05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptx
05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptx05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptx
05 PROGRAM SEKOLAH KOMUNITAS -270224.pptx
 
Diknas kewirausahaan 2021 pendidikan kewirausahaan
Diknas kewirausahaan 2021   pendidikan kewirausahaanDiknas kewirausahaan 2021   pendidikan kewirausahaan
Diknas kewirausahaan 2021 pendidikan kewirausahaan
 
BAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptx
BAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptxBAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptx
BAHAN PBD KEGIATAN ADVOKASI PEMDA .pptx
 
Sosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptx
Sosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptxSosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptx
Sosialisasi-PIP-Madrasah-Tahun-2022.pptx
 
Tz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudin
Tz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudinTz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudin
Tz20106b jurnal pendidikan jenry saiparudin
 

Recently uploaded

Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiCristianoRonaldo185977
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptAhmadSyajili
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 

Recently uploaded (7)

Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 

SOSIALISASI PROGRAM PAKADES 2023 (1).pptx

  • 2. • Program Pendidikan Kesetaraan Tingkat Desa (PAKADES) adalah Program Pemerintah Daerah untuk menjamin pengentasan wajib belajar 12 tahun dan dalam rangka memberdayakan masyarakat Desa melalui Pendidikan kesetaraan • Pendidikan Kesetaraan adalah program pendidikan nonformal yang menyelenggarakan pendidikan umum setara Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah, Sekolah Menengah Peratama/Madrasah Tsanawiyah, dan Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah yang mencakup program Paket A, Paket B, dan Paket C “Program PAKADES Merupakan Wujud nyata dari Desa Peduli Pendidikan”
  • 3. APA ITU DESA PEDULI PENDIDIKAN? Desa Peduli Pendidikan adalah Desa yang mampu mengelola pembangunan Desa dan pemberdayaan masyarakat Desa untuk meningkatkan layanan dasar bidang pendidikan sesuai dengan kewenangan Desa “PENCAPAIAN SDGS DESA 4 (PENDIDIKAN DESA BERKUALITAS) MELALUI PERWUJUDAN “Desa Peduli Pendidikan”
  • 4. INDIKATOR PENDIDIKAN DESA BERKUALITAS YANG AKAN DICAPAI MELALUI DESA PEDULI PENDIDIKAN • Akses anak ke SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA berakreditasi minimal B mencapai 100% • Akses anak ke pesantren mencapai 100% • APK PAUD/TK, SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA mencapai 100% • APM PAUD/TK, SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA laki-laki dan perempuan mencapai 100% • Angka melek aksara latin dan non latin pada penduduk usia di atas 15 tahun mencapai 100% • Rata-rata lama sekolah penduduk >20 tahun mencapai 12 tahun • Tersedia Taman Bacaan Masyarakat atau perpustakaan • Pendataan warga Desa usia sekolah dan Anak Tidak Sekolah (ATS); • Pembudayaan literasi di Desa; • Mendorong peningkatan pendidikan vokasi bagi warga Desa; • Peningkatan perlindungan sosial bidang pendidikan bagi anak sekolah; dan • Peningkatan akses pelayanan dasar bidang pendidikan.
  • 6.  Kabupaten Tangerang adalah wilayah kabupaten di Provinsi Banten, Indonesia, yang terdiri dari 29 kecamatan, 28 kelurahan, dan 246 desa, dengan Luas wilayah 959,6 KM2 dan jumlah penduduk sekitar 2.838.621 Jiwa  DATA DARI PUSDATIN tanggal 01 November 2023 bahwa Jumlah Peserta Didik yang dinyatakan Drof Out (DO), Lulus Tidak Melanjutkan (LTM) di kabupaten tangerang dengan jumlah total dari Jenjang SD s.d SMA dan jika dilihat dari jenjang SD s.d SMP berjumlah 18.966 Peserta Didik
  • 7. Faktor-faktor yang dapat membuat anak berisiko putus sekolah/TIDAK SEKOLAH Kondisi Eksternal 4 Bekerja 1 Kondisi Keluarga 2 Kondisi Diri 3 a) Merawat/menjaga adik b) Menikah c) Orang tua berpikir untuk menghentikan pendidikan anak d) Jumlah ponsel per keluarga lebih sedikit dari jumlah anak usia sekolah di dalamnya dengan maupun tanpa upah a)Difabel b)Melakukan kegiatan lain yang menyita waktu (tidak belajar namun bermain sepanjang hari) Tidak ada monitoring oleh guru atau kepala sekolah maupun pemerintah desa
  • 9. SASARAN PENERIMA LAYANAN DASAR BIDANG PENDIDIKAN (CAPAIAN TINGKAT PARTISIPASI 100% SETIAP TAHUN) ANAK USIA PENDIDIKAN YANG TIDAK BERSEKOLAH (ATS): 1.ANAK PUTUS SEKOLAH 2.ANAK YANG LULUS DAN TIDAK MELANJUTKAN 3.ANAK YANG BELUM PERNAH BERSEKOLAH (Diluar sistem) PESETA DIDIK YANG BELUM TERLAYANI (Dalam Sistem) 1. ATS karena faktor ekonomi 2. ATS karena faktor akses, satuan pendidikan, dan sarana prasarana 3. ATS Karena Kondisi Geografi 4. ATS Karena faktor sosial dan budaya 5. ATS disabilitas 1. Peserta didik miskin 2. Peserta didik mengalami kekerasan 3. Peserta didik menikah usia dini 4. Peserta didik bermasalah hukum 5. Peserta didik bermasalah narkoba 6. Peserta didik bermasalah akses 7. Peserta didik disabilitas 8. Peserta didik yang bekerja 9. Peserta didik yang terganggu Kesehatan
  • 10. PERAN PARA PIHAK DALAM PENANGANAN ATS - ABPS
  • 11. Peran Para Pihak PERAN DESA •Memastikan warganya dapat mengakses layanan Pendidikan yang sesuai kebutuhannya •Melaksanakan seluruh tahapan pendataan •Melakukan pemutakhiran data SIPBM ATS secara periodik •Merumuskan program/kegiatan untuk menjawab permasalahan terkait penanganan ATS •Mengadvokasi hasil pendataan kepada para pihak PERAN KABUPATEN (DPMD, DISDIK) •Fasilitasi desa untuk mengoptimalkan pemanfaatan data ATS/ABPS •Sosialisasi data hasil pelaksanaan monitoring •Fasilitasi penanganan ATS jenjang pendidikan dasar •Merumuskan program kebijakan penanganan ATS •Replikasi Kegiatan monitoring PERAN PROVINSI •Mendukung penanganan ATS/ABPS terutama di jenjang pendidikan menengah dan pendidikan khusus •Rekapitulasi data ATS/ABPS tingkat Kabupaten sebagai sumber perumusan kebijakan tingkat provinsi •Memfasilitasi ATS/ABPS khususnya jenjang pendidikan menengah untuk tetap bersekolah/penambahan ilmu sebagai kesiapan memasuki usia dewasa •Mendukung Replikasi program monitoring ATS/ABPS PERAN PENDAMPING (TAPM) •Membantu pemerintah daerah/desa sesuai dengan jenjangnya dalam mengoordinasikan pelaksanaan kegiatan •Membantu pemerintah daerah/desa sesuai jenjangnya dalam melakukan pengawasan dan memfasilitasi pelaksanaan seluruh tahapan kegiatan •Sosialisasi dalam rangka meningkatkan kapasitas pelaku di wilayah yang menjadi dampingannya
  • 12. Dalam rangka pemenuhan SPM dan penanganan ATS di DESA “PROGRAM PAKADES” adalah sebuah 28/01/2024
  • 13. 13 Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek Tujuan Pendidikan Kesetaraan Pendidikan Kesetaraan adalah pendidikan nonformal yang ditujukan kepada warga negara yang tidak berkesempatan mengikuti pendidikan formal di sekolah. Pendidikan Kesetaraan terdiri dari Program Paket A untuk setara SD, Program Paket B untuk setara SMP, dan Program Paket C untuk setara SMA. Pendidikan kesetaraan dengan slogan "Menjangkau yang tidak terjangkau" berupaya memberikan layanan pendidikan bagi warga yang tidak berkesempatan mengikuti pendidikan formal dengan berbagai alasan. Pendidikan kesetaraan selain diberikan materi ilmu pengetahuan juga diberikan materi vokasional atau pendidikan kecakapan hidup (life skill).
  • 14. 14 Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek Dasar Hukum Pogram “PAKADES” 1. Pasal 26 Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah 3. Pasal 114 Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaran Pendidikan 4. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa 5. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah 6. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan 7. Instruksi Presiden Nomor 5 Tahun 2006 tentang Gerakan Nasional Percepatan Penuntasan Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9 Tahun dan Pemberantasan Buta Aksara (GNP-PWB/PBA) 8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 35 Tahun 2006 tentang Petunjuk teknis Pelaksanaan Gerakan Nasional PercepatanPenuntasan Wajib Belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun dan Pemberantasan Buta Aksara 9. Permendikbud No. 81 Tahun 2013 tentang Satuan Pendidikan Nonformal 10.Peraturan Kementerian Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah 11.Permendikbudristek No. 5 tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada jenjang PAUD Dikdasmen 12.Permendikbudristek No. 7 Tahun 2022 Tentang Standar Isi Pada PAUD, Jenjang PAUD Dikdasmen 13.Permendikbudristek No. 21 Tahun 2022 Tentang Standar Penilaian pada Jenjang PAUD Dikdasmen 14.Permendikbudristek No. 16 Tahun 2022 Tentang Standar Proses pada Jenjang PAUD Dikdasmen 15.Permendikbudristek No. 18 Tahun 2023 Tentang Standar Pembiayaan 16.Peraturan Derah Kabupaten Tangerang Nomor 9 Tahun 2014 Tentang Desa 17.Peraturan Bupati Tangerang Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Tata cara Pemberian Alokasi Dana Desa serta Bagian dari Hasil Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Kepada Desa 18.Peraturan Bupati Tangerang Tahun 2023 tentang Program Penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan Tingkat Desa (PAKADES) di Kabupaten Tangerang (Proses)
  • 15. 15 Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018 Standar Pelayanan Minimal (SPM) SPM adalah ketentuan mengenai Jenis dan Mutu Pelayanan Dasar yang merupakan Urusan Pemerintahan Wajib yang berhak diperoleh setiap Warga Negara secara minimal. Pasal 4 (2): Pasal 5 (3): Materi muatan SPM mencakup: a. Jenis Pelayanan Dasar; b. Mutu Pelayanan Dasar; dan c. Penerima Pelayanan Dasar. Jenis Pelayanan Dasar pada SPM pendidikan daerah kabupaten/kota terdiri atas: a. pendidikan anak usia dini; b. pendidikan dasar; dan c. pendidikan kesetaraan.
  • 16. 16 Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021
  • 17. Tujuan PROGRAM PAKADES  memperluas layanan akses pendidikan yang berkualitas bagi masyarakat Kabupaten Tangerang;  peningkatan sumber daya manusia melalui penyelenggaraan pendidikan kesetaraan bagi masyarakat tidak bersekolah, masyarakat putus sekolah, dan masyarakat beresiko putus sekolah;  percepatan peningkatan rata-rata lama sekolah di Kabupaten Tangerang 28/01/2024
  • 19. PERSYARATAN 28/01/2024 Paket B Setara SMP 1) Lulusan SD, MI, Paket A atau pendidikan lain yang sederajat yang dibuktikan dengan salinan ijazah yang dilegalisir; 2) Putus sekolah SMP, MTs, Paket B atau pendidikan lain yang sederajat pada kelas 7, 8, atau kelas 9 yang dibuktikan dengan buku rapor terakhir; 3) Memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Terdata dalam Data Kependudukan Online yang dibuktikan dengan Kartu Keluarga. Paket C Setara SMA 1) Lulusan SMP, MTs, Paket B atau pendidikan lain yang sederajat yang dibuktikan dengan salinan ijazah yang dilegalisir; 2) Putus sekolah SMA, SMK, MA, Paket C atau pendidikan sederajad pada kelas 10, kelas 11, atau kelas 12 yang dibuktikan dengan buku rapor terakhir; 3) Memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Terdata dalam Data Kependudukan Online yang dibuktikan dengan Kartu Keluarga. Paket A Setara SD 1) Penduduk yang tidak sekolah SD, MI, Paket A atau pendidikan lain yang sederajat 2) Lulusan Pendidikan Keaksaraan Lanjutan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Melek Aksara Lanjutan (SUKMA-L); 3) Putus Sekolah SD, MI, Paket A atau pendidikan lain yang sederajat pada kelas 4, 5, atau kelas 6 yang dibuktikan dengan buku rapor terakhir; 4) Memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Terdata dalam Data Kependudukan Online yang dibuktikan dengan Kartu Keluarga.
  • 20.
  • 21.
  • 22. PENYELENGGARA PROGRAM PAKADES TINGKAT DESA • Tim penyelenggara program pakades dibentuk berdasarkan keputusan kepala desa yang berasal dari unsur perangkat desa; • Tim penyelenggara program pakades memiliki tugas: a. Bersama-sama pelaksana program pendidikan kesetaraan tingkat desa (SKB/PKBM) melaksanakan pendataan masyarakat putus sekolah yang menjadi calon peserta didik, pendidik/tutor dan narasumber teknis; b. Menyediakan sarana/prasarana pembelajaran sebagaimana usulan penyelenggara program; c. Mengendalikan kegiatan penyelenggaraan program; d. Membantu kepala desa dalam menyiapkan bahan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan program; e. Menerima pengaduan masyarakat terkait dengan pelaksanaan program pendidikan kesetaraan untuk dilaporkan kepada kepala desa. 28/01/2024
  • 23. SARANA DAN PRASARANA (1) Sarana pembelajaran minimal pada pendidikankesetaraan adalah : a. Papan tulis; (2) Prasarana minimal yang harus dipenuhi dalam penyelenggaraan pendidikan kesetaraan adalah ruang pembelajaran yang representatif; (3) Ruang pembelajaran berlokasi di desa setempat. 28/01/2024
  • 24. PELAKSANAAN PROGRAM • Pendataan peserta didik (1) Pemerintah desa dan satuan pendidikan melaksanakan verifikasi lapangan terhadap sasaran calon peserta didik berdasarkan data sinkronisasi dinas pendidikan. (2) Pemerintah desa dan satuan pendidikan melakukan validasi atas hasil verifikasi lapangan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) untuk penetapan calon peserta didik. (3) Calon peserta didik sebagaimana dimaksud pada ayat (2) ditetapkan berdasarkan peraturan kepala desa • Pembentukan Kelompok Belajar (1) Kelompok belajar dibentuk oleh satuan pendidikan penyelenggara pendidikan kesetaraan. (2) Kelompok belajar dibentuk dengan jumlah paling sedikit 10 (sepuluh) orang peserta didik; (3) Pembentukan kelompok belajar sebagaimana dimaksud pada ayat (1) mempertimbangkan jumlah peserta didik yang berdomisili pada desa setempat. • Kegiatan pembelajaran (1) Kegiatan pembelajaran didasarkan pada struktur kurikulum program pendidikan kesetaraan; (2) Setiap satuan kredit kompetensi (SKK) pada struktur kurikulum sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dicapai melalui 1 (satu) jam pelajaran, 2 (dua) jam pelajaran tutorial, 3 (tiga) jam pelajaran mandiri, atau kombinasi secara proporsional dari ketiganya. (3) Satuan jam pelajaran sebagaimana dimaksud pada ayat (2) sebagai berikut : a. Paket a setara sd 35 (tiga puluh lima) menit; b. Paket B setara SMP 40 (empat puluh) menit; dan c. Paket C setara SMA 45 (empat puluh lima) menit. 28/01/2024
  • 25. 25 Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek PEMBIAYAAN • Sumber Pembiayaan a. Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Tangerang; b. Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APB Desa); dan/atau; c. sumber pembiayaan lain yang sah dan tidak mengikat • Pola Pengelolaan Pembiayaan a. peserta didik yang berdomisili pada desa setempat dan belum dibiayai melalui mekanisme BOP kesetaraan, maka Pembiayaannya bersumber dari APBDesa; b. peserta didik yang telah dibiayai melalui mekanisme BOP Kesetaraan tidak dapat dibiayai oleh APB Desa. c. Masyarakat yang mengikuti Program Pakades dan telah berusia diatas 21 Tahun dapat di biayai oleh Pemerintah Desa melalui APBDesa • Alokasi Anggaran (1) Besaran dana program Pakades ini dihitung berdasarkan jumlah peserta didik dikali satuan biaya pertahun. (2) Besaran dana sebagaimana dimaksud digunakan sekurang- kurangnya untuk memenuhi sarana pembelajaran minimal. (3) Satuan biaya pertahun dan besaran dana serta pemanfaatannya ditetapkan dalam Peraturan Bupati Tentang Pedoman Penyusunan APBDesa Tahun Berjalan. Paket A: Rp. 1.310.000,- Paket B: Rp. 1.510.000,- Paket C: Rp. 1.810.000,-
  • 26. 26 Dokumen Rahasia I 2022 - Kemendikbudristek. Informasi ini bersifat pribadi dan rahasia. Konten apa pun hanya milik Kemendikbudristek TEKNIS PELAKSANAAN PROGRAM PAKADES DAN TIME SCHEDULE • PERSIAPAN a. Peyusunan Rencana Anggaran PAKADES di Desa; b. Sosialisasi Teknis Persiapan Pelaksanaan Program PAKADES; c. Pembuatan SK Tim Penyelenggara Program PAKADES Oleh Desa Waktu: 1 - 30 November 2023 • PELAKSANAAN TEKNIS a. Desa melakukan Verifikasi dan Validasi Data ATS; b. Desa Menyerahkan Data Calon Sasaran Program PAKADES ke Lembaga PKBM/SKB berikut Persyaratan sesuai jenjang program; c. PKBM/SKB menginfut data sasaran PAKADES ke aplikasi DAPODIK Waktu: 30 Nov- 04 Des 2023 a. Pembuatan Perkades PAKADES b. Penandatanganan Akad Kerjasama /MOU Waktu: 04 - 06 Des 2023 dilajutkan Proses Tahapan Pencairan Anggran PAKADES • MONITORING DAN EVALUASI a. Pelaksanaan Proses Pembelajaran oleh Satuan Pendidikan (SKB/PKBM) dimulai setelah data dipastikan masuk DAPODIK dimulai awal Desember 2023; b. Pelaksanaan Pembelajaran Program PAKADES tahun Anggaran 2023 s.d berakhirnya tahun ajaran 2023/2024 (s.d Juni 2024); c. Pada saat Program PAKADES Berjalan Desa Memantau dan memastikan program berjalan sesuai jadwal pembelajaran oleh tim Penyelenggara Program PAKADES; d. Monitoring dapat dilaksanakan oleh Desa, Kecamatan, Dinas Pendidikan (termasuk Penilik), DPMPD, Inspektorat, Bupati dan Pihak lain Waktu: Desember 2023 s.d Juni 2024
  • 27. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 28. Pendidikan adalah senjata paling mematikan di dunia, karena dengan Pendidikan anda dapat mengubah dunia. -Nelson Mandela