SlideShare a Scribd company logo
I. Berilah tanda silang (X) pada salah satu jawaban yang paling tepat dan jujur!
1. Perhatikan Lambang negara di bawah ini.
Lambang negara Indonesia adalah Garuda Pancasila dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika. Pada lambing negara
Indonesia yang berbentuk burung Garuda dengan kepalanya menoleh ke sebalah kanan, terdapat perisai
berbentuk menyerupai jantung yang digantung dengan rantai pada leher burung Garuda, serta semboyan Bhineka
Tunggal Ika tertulis di atas pita yang dicengkerem oleh sang burung Garuda.
(sumber;https://id.wikipedia.org/wiki/Lambang_negara_Indone sia_dengan_pengubahan).
Berdasarkan teks di atas, pada lambang negara kita ada sesuatu yang menggambarkan bahwa persatuan sangat penting
bagi bangsa Indonesia, yaitu ….
A. Garuda Pancasila
B.√ Tulisan Bhineka Tunggal Ika
C. Lambing negara menggambarkan Proklamasi
Kemerdekaan Indonesia
D. Perisai berbentuk menyerupai jantung yang digantung dengan rantai pada leher Garuda
2. Pada perisai yang menggantung di leher Garuda terdapat lima lambang yaitu bintang bersudut lima berwarna
keemas an, rantai, pohon beringin, kepala banteng, serta padi dan kapas. Lambang padi dan kapas menggambarkan
….
A. Sila pertama: Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Sila kedua: Kemanusiaan yang adil dan beradab
C. Sila keempat: Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebjikasanaan dalam permusywaratan/perwakilan
D.√ Sila kelima: Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
3. Menjelang tahun 1945, jepang mengalami kekalahan di Asia Timur Raya. Jepang pun menggunakan beragam cara untuk
menarik simpati, khususnya dari bangsa Indonesia. Misalnya dengan membuat janji bahwa jepang akan
memberikan kemerdekaan bagi bangsa Indonesia. Hal ini diucapkan oleh Perdana Menteri Kaiso pada tanggal 7
september 1944. Jepang pun berusaha membuktikan keseriusan janjinya terhadap bangsa Indonesia untuk
dimerdekakan dengan membentuk Badan Penyelidikan Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan
Indonesia(BPUPKI) atau dalambahasa jepangnya Dokuritsu Junbi Tyoosakai. (sumber:https://www.artikelsiana.com/proses-
perumusan- pancasila-sebagai-dasar-negara/dengan penyesuaian)
Dari artikel di atas menggambarkan ….
A. Pemerintah Jepang sangat simpati pada bangsa
Indonesia
B. Jepang akan memberikan kemerdekaan Indonesia
C. Pembentukan Badan Penyelidik Usaha-usaha
Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI)
D.√ Jepang berusaha menarik simpati bangsa Indonesia agar membantu berjuang Jepang dalam Perang Timur Raya.
4. Proses perumusan Pancasila sebagai dasar negara tidak terlepas dari proses perjuangan bangsa dalam merebut
kemerdekaan. Begitu pula dengan nilai-nilai Pancasila yang kita anut sebenarnya sudah ada sejak dahulu kala. Dari
bacaan di atas dapat disimpulkan mengenai …
A. Sejarah Lahirnya Pancasila
B.√ Nilai-nilai Pancasila sudah ada sejak nenek moyang kita
C. Pancasila sebagai nilai yang harus ditaati dalam kehidupan sehari-hari
D. Pancasila mengandung nilai yang dijunjung tinggi oleh bangsa Indonesia
5. Perjuangan bangsa Indonesia untuk merebut kemerdekaan telah memakan waktu berabab-abad lamanya. Namun
perjuangan itu selalu gagal, upaya merebut kemerdekaan dapat dipatahkan oleh penjajah mengagalkan oleh penjajah
adalah …
A.√ Belum adanya persatuan dan kesatuan bangsa
Indonesia
B. Perjuangan dilakukan oleh tokoh-tokoh daerah
C. Penjajah memiliki persenjataan yang lengkap
D. Tidak terkordinir waktu melakukan peperangan
6. Kebangkitan nasional baru muncul pada abad
XX, perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajah mulai dilakukan melalui berbagai bentuk organisasi, baik
organisasi politik, pendidikan maupun sosial. Pada tanggal 20 Mei 1908 lahir organisasi pertama bangsa
Indonesia, yaitu Budi Utomo. Budi Utomo dirintis oleh dr. Wahidin Sudirohusodo dan diketuai oleh dr.
Soetomo. Kelahiran Budi Utomo ini dikuti timbulnya organisasi-organisasi pergerakan kebangsaan lainnya,
yang semakin besar dan semakin meningkat kesadaran nasionalnya. antara lain: Organisasi-organisasi
tersebut Sarekat Dagang Islam tahun 1909 (tahun 1911 berubah menjadi Sarekat Islam), Indische Partij tahun
1913 dipimpin oleh Tiga Serangkai: Douwes Dekker, Tjipto Mangoenkoesoemo, dan Suwardi Suryaningrat (Ki
Hajar Dewantara).
Dari bacaan di atas kelahiran Budi Utomo
telah menandai ....
A. Munculnya perjuangan tokoh-tokoh nasional
B.√ Berdirinya organisasi sosial politik di Indonesia
C. Timbulnya kesadaran para tokoh nasional untuk menggalang persatuan dan kesatuan
D. Pentingnya membentuk organisasi-organisasi politik untuk mengusir penjajah
7. Dari bacaan nomor 6, yang termasuk tokoh pendiri Indische Partij adalah …
A. dr. Wahidin Sudiro Husodo
B. Ki Hajar Dewantara
C. Suwardi Suryaningrat
D.√ Douwes Dekker, Tjipto Mangoenkoe- soemo, dan Ki Hajar Dewantara
8. Perhatikan pernyataan berikut ini dengan saksama!
(1) BPUPKI mengadakan sidang yang
pertama tanggal 29 Mei sampai dengan 1
Juni 1945.
(2) Peresmian atau pelantikan anggota
BPUPKI tanggal 28 Mei 1945.
(3) Pengesahan UUD tanggal 18 Agustus
1945 oleh PPKI.
(4) BPUPKI mengadakan sidang yang kedua tanggal 10 - 17 Juli 1945.
Rangkaian kegiatan perumusan UUD 1945 secara berurutan adalah …
A. (1), (3), (2), dan (4)
B. (1), (2), (3), dan (4)
C. (1), (4), (2), dan (3)
D. D.√ (2), (1), (4), dan (3)
9. Perhatikan rumusan calon dasar negara Indonesia merdeka yang diusulkan para tokoh nasional dalam sidang
BPUPKI berikut ini!
I II
1 Peri kebangsaan 1 Kebangsaan Indonesia
2 Peri kemanusiaan 2 Internasionalisme
atau peri
kemanusiaan
3 Peri Ketuhanan 3 Mufakatatau
demokrasi
4 Peri Kerakyatan 4 Kesejahteraan social
5 Peri Kesejahteraan
rakyat
5 Ke- Tuhanan yang
berkebudayaan
III IV
1 Persatuan
/Nasionalisme
1 Ketuhanan dengan
kewajiban menjalankan
syariat Islam bagi
pemeluk-pemeluknya
2 Kekeluargaan 2 Kemanusiaan yang adil
dan beradab
3 Takluk kepada
Tuhan
3 Persatuan Indonesia
4 Musyawarah 4 Kerakyatan yang dipimpi
oleh hikmat
kebijaksanaan dalam
permusyawaratan
/perwakilan
5 Keadilan rakyat 5 Keadilan bagi seluruh
rakyat Indonesia
Rumusan calon dasar negara tersebut di atas yang tercantum dalam piagam Jakarta adalah …
A. I
B. II
C. III
D. √ IV
10. Ir. Soekarno (Bung Karno) menyampaikan usulan mengenai dasar negara Indonesia merdeka pada tanggal 1
Juni 1945.Usulan dasar negara tersebut selengkapnya sebagai berikut.
1) Kebangsaan Indonesia
2) Internasionalisme atau peri-kemanusiaan
3) Mufakat atau demokrasi
4) Kesejahteraan sosial
5) Ke-Tuhanan yang berkebudayaan
Usulan nama Pancasila terscbut mendapat tepuk tangan meriah dari peserta sidang BPUPKI.Ir. Soekarno
mengemukakan dalam pidatonya atas petunjuk temannya, seorang ahli bahasa, kelima asas tersebut diberi
nama Pancasila. Adapun makna yang terkandung dalam pidato Ir. Soekarno yang mengemukakan dasar
negara dengan sebut Pancasila mendapat tepuk tangan meriah dari peserta sidang BPUPKI. Hal yang ini
disebabkankarena
A. Peserta sidang tidak setuju atas usulan nama dasar negara tersebut.
B. √ Peserta sidang mengapresiasí atas usulan Ir.Soekarno tentang dasar negara Indonesia merdeka.
C. Peserta sidang tidak setuju atas usulan nama dasar negara tersebut. Peserta sidang setuju dasar negara
seperti yang diusulkan Ir. Soekarno.
D. Ir. Soekarno agar segera menghentikan pidatonya yang berisi dasar negara Indonesia merdeka.
11. Hari lahir Pancasila diperingati setiap tanggal...
A. √ 1 Juni
B. 1 Agustus
C. 1 Juli
D. 1 September
12. Tiga tokoh Indonesia yang mengusulkan dasar negara pada sidang BPUPKI adalah …
A. Moh.Hatta, Moh.Yamin, Soepomo
B. Ir. Soekarno, Moh.Yamin, Subarjo
C. Moh.Hatta, Moh. Yamin, Soekarno
D. √ Moh.Yamin, Soepomo, Ir.Soekarno
13. Salah satu rumusan dasar negara yang disusun oleh Moh.Yamin adalah …
A. Persatuan C. Kesejahteraan Nasional
B. Musyawarah D.√ Peri Kemanusiaan
14. Isi Piagam Jakarta yang tidak sesuai dengan Pancasila, yaitu sila ke …
A. 2 C. 3
B. √1 D. 4
15. Rumusan Pancasila yang resmi dan sah terdapat dalam …
A.√ Pembukaan UUD 1945
B. Paiagam Jakarta
C. Ketetapan MPR
D. Keputusan Presiden
16. Dilaksanakan pada tanggal berapa sidang pertama BPUPKI yang membahas tentang rumusan dasar negara
Indonesia …
A. 31 Mei-21 Juni 1945
B. 29 Mei-2 Juni 1945
C.√ 29 Mei-1 Juni 1945
D. 29 Mei-31 Mei 1945
17. Tujuan dibentuknya BPUPKI adalah untuk …
A. Menyelidiki kemerdekaan Indonesia
B. Mengusahakan kemerdekaan Indonesia
C.√ Mempersiapkan kemerdekaan Indonesia
D. Membuat panitia kemerdekaan
18. Ketua BPUPKI adalah …
A. Prof.Dr.Soepomo
B. Mr.Moh.Yamin
C. Ir. Soekarno
D.√ Dr.KRT Radjiman Wedyodiningrat
19. Setelah pembentukan PPKI, mulai melaksanakan sidang pada tanggal …
A. 16 Agustus 1945
B. 15 Agustus 1945
C.√ 18 Agustus 1945
D. 17 Agustus 1945
20. Tokoh yang menjadi ketua PPKI adalah …
A. Prof.Dr.Soepomo
B. Dr.KRT.Radjiman Wedyodiningrat
C. √ Ir. Soekarno
D. Mr.MuhammadYamin
11. Hari lahir Pancasila diperingati setiap tanggal...
A.√ 1 Juni C. 1 Agustus
B. 1 Juli D. 1 September
12. Tiga tokoh Indonesia yang mengusulkan dasar negara pada sidang BPUPKI adalah …
A. Moh.Hatta, Moh.Yamin, Soepomo B. Ir. Soekarno, Moh.Yamin, Subarjo C. Moh.Hatta, Moh.
Yamin, Soekarno D.√ Moh.Yamin, Soepomo, Ir.Soekarno
13. Salah satu rumusan dasar negara yang disusun oleh Moh.Yamin adalah …
A. Persatuan C. Kesejahteraan Nasional
B. Musyawarah D.√ Peri Kemanusiaan
14. Isi Piagam Jakarta yang tidak sesuai dengan Pancasila, yaitu sila ke …
A. 2 C. 3
B. √ 1 D. 4
15. Rumusan Pancasila yang resmi dan sah terdapat dalam …
A.√ Pembukaan UUD 1945
B. Paiagam Jakarta
C. Ketetapan MPR
D. Keputusan Presiden
16. Dilaksanakan pada tanggal berapa sidang pertama BPUPKI yang membahas tentang rumusan dasar negara
Indonesia …
A. 31 Mei-21 Juni 1945
B. 29 Mei-2 Juni 1945
C.√ 29 Mei-1 Juni 1945
D. 29 Mei-31 Mei 1945
17. Tujuan dibentuknya BPUPKI adalah untuk …
A. Menyelidiki kemerdekaan Indonesia
B. Mengusahakan kemerdekaan Indonesia
C.√ Mempersiapkan kemerdekaan Indonesia
D. Membuat panitia kemerdekaan
18. Ketua BPUPKI adalah …
A. Prof.Dr.Soepomo
B. Mr.Moh.Yamin
C. Ir. Soekarno
D.√ Dr.KRT Radjiman Wedyodiningrat
19. Setelah pembentukan PPKI, mulai melaksanakan sidang pada tanggal …
A. 16 Agustus 1945
B. 15 Agustus 1945
C.√ 18 Agustus 1945
D. 17 Agustus 1945
20. Tokoh yang menjadi ketua PPKI adalah …
A. Prof.Dr.Soepomo
B. Dr.KRT.Radjiman Wedyodiningrat
C.√ Ir. Soekarno
D. Mr.Muhammad Yamin
Pada tanggal 7 September 1944 Perdana Menteri Jepang Kuniaki Koiso mengeluarkan pernyataan politik
dalam sidang istimewa "Teikoku Ginkai" ke 85 di Ibu kota Kekaisaran Jepang Tokyo. Pernyataan politik
tersebut berupa Janii akan memberikan kemerdekaan kepada bangsa Indonesia, namun demikian jani tersebut
tidak terlaksana, karena pasukan Sekutu yang dipimpin Amerika Serikat berhasil menjatuhkan bom di kota
Hiroshima dan Nagasaki. Namun demikian pemerintahan kekaisaran Jepang tidak mau disebut ingkar janji,
maka sebagai tindak lanjutnya pada tanggal 1 Maret 1945 dibentuk Badan untuk mempersiapkan
kemerdekaan Indonesia, Badan itu bernama Badan Penyelidik Usaha Persiapan kemerdekaan Indonesia
(BPUPKI) yang diketuai oleh Dr. Kanjeng Raden Tumenggung Radiiman Wedvodiningrat dan ada juga ketua
mudanya yaitu Raden Pandji Soeroso dan Ichibangase, Yosio. Sedangkan untuk anggotanya ada 69 orang
yang beranggotakan 62 orang anggota aktif pergerakan nasional Indonesia serta 7 orang perwakilan
pemerintah pendudukan militer Jepang. Pada tanggal 28 Maret 1945 Jepang melantik keanggotan BPUPKI.
Selama keberadaannya, Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) mengadakan
dua kali sidang. Menurut sumber resmi, dalam masa sidang pertama yang belangsung tgl. 29 Mei-1 Juni 1945.
tokoh- tokoh yang menyampaikan pandangannya antara lain Mr. Soepomo. Ir. Soekarno, dan Mr. Moh.
Yamin. Agenda sidang pertama ini adalah membahas tentang rumusan dasar Negara Indonesia merdeka.
(Penulis, Naskah disesuaikan untuk keperluan pendidikan) Sumber: Nino Oktorino, Ensiklopedi Pendudukan Jepang di Indonesia,
Jakarta: Elex Media Komputindo, 2013, hal. 46.
21. "Fakta sejarah di atas yang menguraikan tentang dilaksanakannya Sidang BPUPKI dalam
mempersiapkan kemerdekaan Indonesia mendapatkan dukungan dari Pemerintahan Jepang dengan
alasan utama...."
a. Mr. Soepomo, Ir. Soekarno, dan Mr. Moh. Yamin. Agenda sidang pertama Inl adalah
membahas tentang rumusan dasar Negara Indonesia merdeka
b. √Pasukan Sekutu yang dipimpin Amerika Serikat berhasil menjatuhkan bom di kota Hiroshima
dan Nagasaki
c. BPUPKI diketual oleh Dr. KRT Radjlman Wedyodiningrat dan ketua muda Raden Pandji
Soeroso dan Ichibangase Yosio
d. √Pemerintahan Jepang menghadapi kesulitan dalam menghadapi perang dunia yang terus-
menerus mengalami kekalahan
"Salah satu usulan dasar negara dalam Sidang BPUPKI pada tanggal 29 Mel-1 Juni 1945 antara lain:"
1. Kebangsaan Indonesia
2. Internasionalisme atau peri kemanusiaan
3. Mufakat atau demokrasi
4. Kesejahteraan sosial
5. Ketuhanan yang berkebudayaan
22. Rumusan usulan dasar negara dalam Sidang BPUPKI di atas adalah rumusan yang diusulkan oleh..
a. Ir. Soekarno
b. √Mr. Moh Yamin
c. √Mr. Soepomo
d. Drs. Mohammad Hatta
23.
II. Uraian
21. Sebutkan nilai-nilai Pancasila yang tumbuh dan berkembang pada masa sejarah awal !
22. Sebutkan pada masa penjajahan Belanda nilai-nilai pncasila yang tumbuh dalam kehidupan bangsa Indonesia!
23. Apa isi dari rumusan dasar negara pada sidang
BPUPKI tanggal 29 Mei 1945 yang dikemukakan oleh Mr.Muhammad Yamin !
24. Sebutkan isi naskah Piagam Jakarta pada alinea
keempat yang terkadnung dalam dasar negara !
25. Apa isi penyampaian hasil kerja Panitia perancangan Undang-undang Dasar yang dilaksanakan pada
tanggal 14 Juli 1945 yang diketuai oleh Ir. Soekarno!
KUNCI JAWABAN

More Related Content

Similar to SOAL STS GANJIL kewarganegaraan KELA 7 23-24.

Materi PPKN BAB I Kelas 7
Materi PPKN BAB I Kelas 7Materi PPKN BAB I Kelas 7
Materi PPKN BAB I Kelas 7Hakman Hamdani
 
Bab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negaraBab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negaraCatharina School
 
perumusan pancasila sebagai dasar negara
perumusan pancasila sebagai dasar negaraperumusan pancasila sebagai dasar negara
perumusan pancasila sebagai dasar negarafentinugraheni90
 
Bab i.pptx kelas xi ipa
Bab i.pptx kelas xi ipaBab i.pptx kelas xi ipa
Bab i.pptx kelas xi ipaJoko Sriyatno
 
Rpp karakter 8.2
Rpp karakter 8.2Rpp karakter 8.2
Rpp karakter 8.2iwan Alit
 
Bab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptx
Bab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptxBab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptx
Bab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptxncuymarley
 
Bab I - Pancasila.pptx
Bab I - Pancasila.pptxBab I - Pancasila.pptx
Bab I - Pancasila.pptxDidiRosadi11
 
PKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptxPKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptxNanangKonang
 
Bahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptx
Bahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptxBahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptx
Bahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptxJamilHusain5
 
WAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARA
WAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARAWAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARA
WAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARAHerry Prasetyo
 
Materi PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.doc
Materi PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.docMateri PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.doc
Materi PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.docTunggulRohmadi1
 

Similar to SOAL STS GANJIL kewarganegaraan KELA 7 23-24. (20)

Materi PPKN BAB I Kelas 7
Materi PPKN BAB I Kelas 7Materi PPKN BAB I Kelas 7
Materi PPKN BAB I Kelas 7
 
Bab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negaraBab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 berkomitmen terhadap pancasila sebagai dasar negara
 
perumusan pancasila sebagai dasar negara
perumusan pancasila sebagai dasar negaraperumusan pancasila sebagai dasar negara
perumusan pancasila sebagai dasar negara
 
Bpupki
BpupkiBpupki
Bpupki
 
Bab i.pptx kelas xi ipa
Bab i.pptx kelas xi ipaBab i.pptx kelas xi ipa
Bab i.pptx kelas xi ipa
 
Rpp karakter 8.2
Rpp karakter 8.2Rpp karakter 8.2
Rpp karakter 8.2
 
Bab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptx
Bab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptxBab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptx
Bab I - Kelas x Pend Pancasila SMKN3.pptx
 
Yuli
YuliYuli
Yuli
 
Yuli
YuliYuli
Yuli
 
Yuli
YuliYuli
Yuli
 
bab 1 PPKN.pptx
bab 1 PPKN.pptxbab 1 PPKN.pptx
bab 1 PPKN.pptx
 
Bab I - Pancasila.pptx
Bab I - Pancasila.pptxBab I - Pancasila.pptx
Bab I - Pancasila.pptx
 
Bab I.pptx
Bab I.pptxBab I.pptx
Bab I.pptx
 
Soal p kn 6
Soal p kn 6Soal p kn 6
Soal p kn 6
 
PKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptxPKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptx
 
Bahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptx
Bahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptxBahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptx
Bahan Ajar Pendidikan Pancasila - Jamil Husain.pptx
 
Soal pppk twk 2
  Soal pppk twk 2  Soal pppk twk 2
Soal pppk twk 2
 
Bab 9
Bab 9Bab 9
Bab 9
 
WAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARA
WAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARAWAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARA
WAWASAN KEBANGSAAN DAN NILAI NILAI BELA NEGARA
 
Materi PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.doc
Materi PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.docMateri PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.doc
Materi PKN Bab 1 unit 1 kelas 10.doc
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...Kanaidi ken
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxKurnia Fajar
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt xjohan199969
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)LabibAqilFawaizElB
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxAgungRomadhon3
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfSEMUELSAMBOKARAENG
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxEkoPutuKromo
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 

SOAL STS GANJIL kewarganegaraan KELA 7 23-24.

  • 1. I. Berilah tanda silang (X) pada salah satu jawaban yang paling tepat dan jujur! 1. Perhatikan Lambang negara di bawah ini. Lambang negara Indonesia adalah Garuda Pancasila dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika. Pada lambing negara Indonesia yang berbentuk burung Garuda dengan kepalanya menoleh ke sebalah kanan, terdapat perisai berbentuk menyerupai jantung yang digantung dengan rantai pada leher burung Garuda, serta semboyan Bhineka Tunggal Ika tertulis di atas pita yang dicengkerem oleh sang burung Garuda. (sumber;https://id.wikipedia.org/wiki/Lambang_negara_Indone sia_dengan_pengubahan). Berdasarkan teks di atas, pada lambang negara kita ada sesuatu yang menggambarkan bahwa persatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia, yaitu …. A. Garuda Pancasila B.√ Tulisan Bhineka Tunggal Ika C. Lambing negara menggambarkan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia D. Perisai berbentuk menyerupai jantung yang digantung dengan rantai pada leher Garuda 2. Pada perisai yang menggantung di leher Garuda terdapat lima lambang yaitu bintang bersudut lima berwarna keemas an, rantai, pohon beringin, kepala banteng, serta padi dan kapas. Lambang padi dan kapas menggambarkan …. A. Sila pertama: Ketuhanan Yang Maha Esa B. Sila kedua: Kemanusiaan yang adil dan beradab C. Sila keempat: Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebjikasanaan dalam permusywaratan/perwakilan D.√ Sila kelima: Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
  • 2. 3. Menjelang tahun 1945, jepang mengalami kekalahan di Asia Timur Raya. Jepang pun menggunakan beragam cara untuk menarik simpati, khususnya dari bangsa Indonesia. Misalnya dengan membuat janji bahwa jepang akan memberikan kemerdekaan bagi bangsa Indonesia. Hal ini diucapkan oleh Perdana Menteri Kaiso pada tanggal 7 september 1944. Jepang pun berusaha membuktikan keseriusan janjinya terhadap bangsa Indonesia untuk dimerdekakan dengan membentuk Badan Penyelidikan Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia(BPUPKI) atau dalambahasa jepangnya Dokuritsu Junbi Tyoosakai. (sumber:https://www.artikelsiana.com/proses- perumusan- pancasila-sebagai-dasar-negara/dengan penyesuaian) Dari artikel di atas menggambarkan …. A. Pemerintah Jepang sangat simpati pada bangsa Indonesia B. Jepang akan memberikan kemerdekaan Indonesia C. Pembentukan Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) D.√ Jepang berusaha menarik simpati bangsa Indonesia agar membantu berjuang Jepang dalam Perang Timur Raya. 4. Proses perumusan Pancasila sebagai dasar negara tidak terlepas dari proses perjuangan bangsa dalam merebut kemerdekaan. Begitu pula dengan nilai-nilai Pancasila yang kita anut sebenarnya sudah ada sejak dahulu kala. Dari bacaan di atas dapat disimpulkan mengenai … A. Sejarah Lahirnya Pancasila B.√ Nilai-nilai Pancasila sudah ada sejak nenek moyang kita C. Pancasila sebagai nilai yang harus ditaati dalam kehidupan sehari-hari D. Pancasila mengandung nilai yang dijunjung tinggi oleh bangsa Indonesia 5. Perjuangan bangsa Indonesia untuk merebut kemerdekaan telah memakan waktu berabab-abad lamanya. Namun perjuangan itu selalu gagal, upaya merebut kemerdekaan dapat dipatahkan oleh penjajah mengagalkan oleh penjajah adalah … A.√ Belum adanya persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia
  • 3. B. Perjuangan dilakukan oleh tokoh-tokoh daerah C. Penjajah memiliki persenjataan yang lengkap D. Tidak terkordinir waktu melakukan peperangan 6. Kebangkitan nasional baru muncul pada abad XX, perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajah mulai dilakukan melalui berbagai bentuk organisasi, baik organisasi politik, pendidikan maupun sosial. Pada tanggal 20 Mei 1908 lahir organisasi pertama bangsa Indonesia, yaitu Budi Utomo. Budi Utomo dirintis oleh dr. Wahidin Sudirohusodo dan diketuai oleh dr. Soetomo. Kelahiran Budi Utomo ini dikuti timbulnya organisasi-organisasi pergerakan kebangsaan lainnya, yang semakin besar dan semakin meningkat kesadaran nasionalnya. antara lain: Organisasi-organisasi tersebut Sarekat Dagang Islam tahun 1909 (tahun 1911 berubah menjadi Sarekat Islam), Indische Partij tahun 1913 dipimpin oleh Tiga Serangkai: Douwes Dekker, Tjipto Mangoenkoesoemo, dan Suwardi Suryaningrat (Ki Hajar Dewantara). Dari bacaan di atas kelahiran Budi Utomo telah menandai .... A. Munculnya perjuangan tokoh-tokoh nasional B.√ Berdirinya organisasi sosial politik di Indonesia C. Timbulnya kesadaran para tokoh nasional untuk menggalang persatuan dan kesatuan D. Pentingnya membentuk organisasi-organisasi politik untuk mengusir penjajah 7. Dari bacaan nomor 6, yang termasuk tokoh pendiri Indische Partij adalah … A. dr. Wahidin Sudiro Husodo B. Ki Hajar Dewantara C. Suwardi Suryaningrat D.√ Douwes Dekker, Tjipto Mangoenkoe- soemo, dan Ki Hajar Dewantara 8. Perhatikan pernyataan berikut ini dengan saksama! (1) BPUPKI mengadakan sidang yang pertama tanggal 29 Mei sampai dengan 1 Juni 1945. (2) Peresmian atau pelantikan anggota BPUPKI tanggal 28 Mei 1945. (3) Pengesahan UUD tanggal 18 Agustus 1945 oleh PPKI. (4) BPUPKI mengadakan sidang yang kedua tanggal 10 - 17 Juli 1945. Rangkaian kegiatan perumusan UUD 1945 secara berurutan adalah … A. (1), (3), (2), dan (4) B. (1), (2), (3), dan (4) C. (1), (4), (2), dan (3) D. D.√ (2), (1), (4), dan (3) 9. Perhatikan rumusan calon dasar negara Indonesia merdeka yang diusulkan para tokoh nasional dalam sidang BPUPKI berikut ini! I II 1 Peri kebangsaan 1 Kebangsaan Indonesia 2 Peri kemanusiaan 2 Internasionalisme atau peri kemanusiaan 3 Peri Ketuhanan 3 Mufakatatau demokrasi 4 Peri Kerakyatan 4 Kesejahteraan social 5 Peri Kesejahteraan rakyat 5 Ke- Tuhanan yang berkebudayaan III IV 1 Persatuan /Nasionalisme 1 Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya 2 Kekeluargaan 2 Kemanusiaan yang adil dan beradab
  • 4. 3 Takluk kepada Tuhan 3 Persatuan Indonesia 4 Musyawarah 4 Kerakyatan yang dipimpi oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan /perwakilan 5 Keadilan rakyat 5 Keadilan bagi seluruh rakyat Indonesia Rumusan calon dasar negara tersebut di atas yang tercantum dalam piagam Jakarta adalah … A. I B. II C. III D. √ IV 10. Ir. Soekarno (Bung Karno) menyampaikan usulan mengenai dasar negara Indonesia merdeka pada tanggal 1 Juni 1945.Usulan dasar negara tersebut selengkapnya sebagai berikut. 1) Kebangsaan Indonesia 2) Internasionalisme atau peri-kemanusiaan 3) Mufakat atau demokrasi 4) Kesejahteraan sosial 5) Ke-Tuhanan yang berkebudayaan Usulan nama Pancasila terscbut mendapat tepuk tangan meriah dari peserta sidang BPUPKI.Ir. Soekarno mengemukakan dalam pidatonya atas petunjuk temannya, seorang ahli bahasa, kelima asas tersebut diberi nama Pancasila. Adapun makna yang terkandung dalam pidato Ir. Soekarno yang mengemukakan dasar negara dengan sebut Pancasila mendapat tepuk tangan meriah dari peserta sidang BPUPKI. Hal yang ini disebabkankarena A. Peserta sidang tidak setuju atas usulan nama dasar negara tersebut. B. √ Peserta sidang mengapresiasí atas usulan Ir.Soekarno tentang dasar negara Indonesia merdeka. C. Peserta sidang tidak setuju atas usulan nama dasar negara tersebut. Peserta sidang setuju dasar negara seperti yang diusulkan Ir. Soekarno. D. Ir. Soekarno agar segera menghentikan pidatonya yang berisi dasar negara Indonesia merdeka. 11. Hari lahir Pancasila diperingati setiap tanggal... A. √ 1 Juni B. 1 Agustus C. 1 Juli D. 1 September 12. Tiga tokoh Indonesia yang mengusulkan dasar negara pada sidang BPUPKI adalah … A. Moh.Hatta, Moh.Yamin, Soepomo B. Ir. Soekarno, Moh.Yamin, Subarjo C. Moh.Hatta, Moh. Yamin, Soekarno D. √ Moh.Yamin, Soepomo, Ir.Soekarno 13. Salah satu rumusan dasar negara yang disusun oleh Moh.Yamin adalah … A. Persatuan C. Kesejahteraan Nasional B. Musyawarah D.√ Peri Kemanusiaan 14. Isi Piagam Jakarta yang tidak sesuai dengan Pancasila, yaitu sila ke … A. 2 C. 3 B. √1 D. 4 15. Rumusan Pancasila yang resmi dan sah terdapat dalam …
  • 5. A.√ Pembukaan UUD 1945 B. Paiagam Jakarta C. Ketetapan MPR D. Keputusan Presiden 16. Dilaksanakan pada tanggal berapa sidang pertama BPUPKI yang membahas tentang rumusan dasar negara Indonesia … A. 31 Mei-21 Juni 1945 B. 29 Mei-2 Juni 1945 C.√ 29 Mei-1 Juni 1945 D. 29 Mei-31 Mei 1945 17. Tujuan dibentuknya BPUPKI adalah untuk … A. Menyelidiki kemerdekaan Indonesia B. Mengusahakan kemerdekaan Indonesia C.√ Mempersiapkan kemerdekaan Indonesia D. Membuat panitia kemerdekaan 18. Ketua BPUPKI adalah … A. Prof.Dr.Soepomo B. Mr.Moh.Yamin C. Ir. Soekarno D.√ Dr.KRT Radjiman Wedyodiningrat 19. Setelah pembentukan PPKI, mulai melaksanakan sidang pada tanggal … A. 16 Agustus 1945 B. 15 Agustus 1945 C.√ 18 Agustus 1945 D. 17 Agustus 1945 20. Tokoh yang menjadi ketua PPKI adalah … A. Prof.Dr.Soepomo B. Dr.KRT.Radjiman Wedyodiningrat C. √ Ir. Soekarno D. Mr.MuhammadYamin
  • 6. 11. Hari lahir Pancasila diperingati setiap tanggal... A.√ 1 Juni C. 1 Agustus B. 1 Juli D. 1 September 12. Tiga tokoh Indonesia yang mengusulkan dasar negara pada sidang BPUPKI adalah … A. Moh.Hatta, Moh.Yamin, Soepomo B. Ir. Soekarno, Moh.Yamin, Subarjo C. Moh.Hatta, Moh. Yamin, Soekarno D.√ Moh.Yamin, Soepomo, Ir.Soekarno 13. Salah satu rumusan dasar negara yang disusun oleh Moh.Yamin adalah … A. Persatuan C. Kesejahteraan Nasional B. Musyawarah D.√ Peri Kemanusiaan 14. Isi Piagam Jakarta yang tidak sesuai dengan Pancasila, yaitu sila ke … A. 2 C. 3 B. √ 1 D. 4 15. Rumusan Pancasila yang resmi dan sah terdapat dalam … A.√ Pembukaan UUD 1945 B. Paiagam Jakarta C. Ketetapan MPR D. Keputusan Presiden 16. Dilaksanakan pada tanggal berapa sidang pertama BPUPKI yang membahas tentang rumusan dasar negara Indonesia … A. 31 Mei-21 Juni 1945 B. 29 Mei-2 Juni 1945 C.√ 29 Mei-1 Juni 1945 D. 29 Mei-31 Mei 1945 17. Tujuan dibentuknya BPUPKI adalah untuk … A. Menyelidiki kemerdekaan Indonesia B. Mengusahakan kemerdekaan Indonesia C.√ Mempersiapkan kemerdekaan Indonesia D. Membuat panitia kemerdekaan
  • 7. 18. Ketua BPUPKI adalah … A. Prof.Dr.Soepomo B. Mr.Moh.Yamin C. Ir. Soekarno D.√ Dr.KRT Radjiman Wedyodiningrat 19. Setelah pembentukan PPKI, mulai melaksanakan sidang pada tanggal … A. 16 Agustus 1945 B. 15 Agustus 1945 C.√ 18 Agustus 1945 D. 17 Agustus 1945 20. Tokoh yang menjadi ketua PPKI adalah … A. Prof.Dr.Soepomo B. Dr.KRT.Radjiman Wedyodiningrat C.√ Ir. Soekarno D. Mr.Muhammad Yamin Pada tanggal 7 September 1944 Perdana Menteri Jepang Kuniaki Koiso mengeluarkan pernyataan politik dalam sidang istimewa "Teikoku Ginkai" ke 85 di Ibu kota Kekaisaran Jepang Tokyo. Pernyataan politik tersebut berupa Janii akan memberikan kemerdekaan kepada bangsa Indonesia, namun demikian jani tersebut tidak terlaksana, karena pasukan Sekutu yang dipimpin Amerika Serikat berhasil menjatuhkan bom di kota Hiroshima dan Nagasaki. Namun demikian pemerintahan kekaisaran Jepang tidak mau disebut ingkar janji, maka sebagai tindak lanjutnya pada tanggal 1 Maret 1945 dibentuk Badan untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia, Badan itu bernama Badan Penyelidik Usaha Persiapan kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) yang diketuai oleh Dr. Kanjeng Raden Tumenggung Radiiman Wedvodiningrat dan ada juga ketua mudanya yaitu Raden Pandji Soeroso dan Ichibangase, Yosio. Sedangkan untuk anggotanya ada 69 orang yang beranggotakan 62 orang anggota aktif pergerakan nasional Indonesia serta 7 orang perwakilan pemerintah pendudukan militer Jepang. Pada tanggal 28 Maret 1945 Jepang melantik keanggotan BPUPKI. Selama keberadaannya, Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) mengadakan dua kali sidang. Menurut sumber resmi, dalam masa sidang pertama yang belangsung tgl. 29 Mei-1 Juni 1945. tokoh- tokoh yang menyampaikan pandangannya antara lain Mr. Soepomo. Ir. Soekarno, dan Mr. Moh. Yamin. Agenda sidang pertama ini adalah membahas tentang rumusan dasar Negara Indonesia merdeka. (Penulis, Naskah disesuaikan untuk keperluan pendidikan) Sumber: Nino Oktorino, Ensiklopedi Pendudukan Jepang di Indonesia, Jakarta: Elex Media Komputindo, 2013, hal. 46. 21. "Fakta sejarah di atas yang menguraikan tentang dilaksanakannya Sidang BPUPKI dalam mempersiapkan kemerdekaan Indonesia mendapatkan dukungan dari Pemerintahan Jepang dengan alasan utama...." a. Mr. Soepomo, Ir. Soekarno, dan Mr. Moh. Yamin. Agenda sidang pertama Inl adalah membahas tentang rumusan dasar Negara Indonesia merdeka b. √Pasukan Sekutu yang dipimpin Amerika Serikat berhasil menjatuhkan bom di kota Hiroshima dan Nagasaki c. BPUPKI diketual oleh Dr. KRT Radjlman Wedyodiningrat dan ketua muda Raden Pandji Soeroso dan Ichibangase Yosio d. √Pemerintahan Jepang menghadapi kesulitan dalam menghadapi perang dunia yang terus- menerus mengalami kekalahan "Salah satu usulan dasar negara dalam Sidang BPUPKI pada tanggal 29 Mel-1 Juni 1945 antara lain:" 1. Kebangsaan Indonesia 2. Internasionalisme atau peri kemanusiaan 3. Mufakat atau demokrasi 4. Kesejahteraan sosial 5. Ketuhanan yang berkebudayaan 22. Rumusan usulan dasar negara dalam Sidang BPUPKI di atas adalah rumusan yang diusulkan oleh.. a. Ir. Soekarno b. √Mr. Moh Yamin c. √Mr. Soepomo d. Drs. Mohammad Hatta
  • 8. 23. II. Uraian 21. Sebutkan nilai-nilai Pancasila yang tumbuh dan berkembang pada masa sejarah awal ! 22. Sebutkan pada masa penjajahan Belanda nilai-nilai pncasila yang tumbuh dalam kehidupan bangsa Indonesia! 23. Apa isi dari rumusan dasar negara pada sidang BPUPKI tanggal 29 Mei 1945 yang dikemukakan oleh Mr.Muhammad Yamin ! 24. Sebutkan isi naskah Piagam Jakarta pada alinea keempat yang terkadnung dalam dasar negara ! 25. Apa isi penyampaian hasil kerja Panitia perancangan Undang-undang Dasar yang dilaksanakan pada tanggal 14 Juli 1945 yang diketuai oleh Ir. Soekarno!