SlideShare a Scribd company logo
1
Latihan soal 4_Bakteri_Maman Sulaeman, S.Pd
LATIHAN SOAL 4
BAKTERI
__________________________________________________________
Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!
1. Semua organisme yang termasuk dalam
kingdom monera memiliki ciri ....
a. berkoloni d. prokariot
b. autotrof e. eukariot
c. heterotrof
2. Suatu makluk hidup bersel tunggal, tidak
berklorofil, dapat membuat makanan sendiri
dan bila lingkungan tidak sesuai dapat
membuat endospora. Didasarkan atas sifat
tersebut kita dapat menarik kesimpulan
bahwa makhluk hidup tersebut adalah ....
a. virus d. alga biru
b. bakteri e. protozoa
c. protista
3. Perhatikan bentuk bakteri dibawah ini!
Nama bentuk koloni bakteri di atas adalah
....
a. monobacil d. diplobasil
b. diplococcus e. streptobasil
c. sarcina
4. Dinding sel bakteri memiliki struktur
yang disebut ....
a. selubung lendir d. lipoprotein
b. kapsid e. fosfolipid
c. peptidoglikan
5. Bakteri yang memiliki lapisan
peptidoglikan yang tebal pada dinding
selnya disebut ....
a. gram positif d. autotrof
b. gram negatif e. patogen
c. heterotrof
6. Selubung lendir yang melapisi bagian luar
dari dinding sel, dimanfaatkan bakteri untuk
....
a. berkembang biak
b. melekatkan diri pada inangnya
c. menyebabkan penyakit
d. membusukkan makanan
e. menguraikan makanan
7. Manakah dari pernyataan ini yang tidak
termasuk struktur dasar bakteri?
a. DNA
b. Ribosom
c. dinding sel
d. flagel
e. sitoplasma
8. Bakteri yang hidup dengan cara
memanfaatkan sisa-sisa produk buangan
organisme disebut ....
a. heterotrof d. saprofit
b. autotrof e. aerob
c. parasit
9. Kelompok bakteri yang tidak memiliki
lapisan peptidoglikan, dapat hidup pada
tempat yang terlalu ekstrim, dan memiliki
lipopolisakarida pada dinding selnya
termasuk dalam kelompok ....
a. eukariota d. eubacteria
b. prokariota e. monera
c. archaebacteria
10. Bakteri halofil merupakan bakteri yang
dapat hidup pada lingkungan ekstrin yang
sangat ....
a. panas d. asam
b. dingin e. manis
2
Latihan soal 4_Bakteri_Maman Sulaeman, S.Pd
c. asin
11. Untuk memperbanyak diri bakteri
melakukan reproduksi dengan cara ....
a. pembelahan biner d. konjugasi
b. transformasi e. replikasi
c. transduksi
12. Perkembangbiakan bakteri secara
konjugasi dilakukan dengan tujuan ....
a. memperbanyak diri
b. melestarikan jenisnya
c. membentuk variasi genetik
d. memecah diri
e. menyebabkan penyakit
13. Bakteri yang menyebabkan penyakit raja
singa adalah ....
a. Neischeria gonorrhoe
b. Treponema palidum
c. Bacilus antrachis
d. Vibrio cholerae
e. Escherisia coli
14. Bakteri yang banyak dimanfaatkan untuk
pembuatan yogurth adalah ....
a. Lactobacillus bulgaricus
b. Rhyzobium leguminosorum
c. Pseudomonas solancearum
d. Nitrosomonas sp
e. Bacilus polymixa
15. Untuk mengatasi serangan bakteri yang
merugikan pada bahan makanan ikan dapat
dilakukan dengan cara ....
a. pasterurilisasi d. sterilisasi
b. pengasinan e. pengapuran
c. pemanisan
16. Untuk menghindari penyakit TBC /
Tuberculosis dilakukan dengan pemberian
vaksin ….
a. BCG d. vaksin kolera
b. vaksin tifus e. vaksin tifus
c. DPT
17. Kelompok penyakit dibawah ini
disebabkan yang disebabkan oleh bakteri
adalah ….
a. influenza, cacar, rabies
b. gonorhoe, TBC, sifilis
c. trachoma, cacar, rabies
d. kolera, sifilis, TBC
e. kolera, rabies, kanker

More Related Content

What's hot

SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
Budi Haryono
 
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawabanSoal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
Amphie Yuurisman
 
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
sajidintuban
 
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 TahunKumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XSOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
dasi anto
 
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Nurul Shufa
 
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09
sajidintuban
 
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdfSoal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
ZainulHasan13
 
Soal ukk ipa kelas 4
Soal ukk ipa kelas 4Soal ukk ipa kelas 4
Soal ukk ipa kelas 4
ernidewita
 
SOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH  IPA8 S1.docSOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH  IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH IPA8 S1.doc
sajidintuban
 
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
sajidintuban
 
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANCONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
almansyahnis .
 
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Nurul Shufa
 
Soal pre test dan post test ipa
Soal pre test dan post test ipaSoal pre test dan post test ipa
Soal pre test dan post test ipa
Lin Hidayati
 
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMAMATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
Zona Bebas
 
Latihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumiLatihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumi
rini02879
 
Lkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupanLkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupan
Sigit Rahman Sugandi
 
Soal cerdas cermat swc 2015 ipa kelas viii h
Soal cerdas cermat swc  2015 ipa kelas viii hSoal cerdas cermat swc  2015 ipa kelas viii h
Soal cerdas cermat swc 2015 ipa kelas viii hHisbulloh Huda
 
Contoh soal anabolisme
Contoh soal anabolismeContoh soal anabolisme
Contoh soal anabolismeRaha Sia
 

What's hot (20)

SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
 
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawabanSoal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
 
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2-
 
Soal lab
Soal labSoal lab
Soal lab
 
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 TahunKumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
Kumpulan Latihan Soal IPA SMP Kelas VIII Lengkap 1 Tahun
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XSOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
 
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
 
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09
Soal UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP kelas 8 smt 2- 08-09
 
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdfSoal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
 
Soal ukk ipa kelas 4
Soal ukk ipa kelas 4Soal ukk ipa kelas 4
Soal ukk ipa kelas 4
 
SOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH  IPA8 S1.docSOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH  IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.STM PEREDARAN DARAH IPA8 S1.doc
 
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
 
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANCONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
 
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal suhu, pemuaian dan kalor UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
 
Soal pre test dan post test ipa
Soal pre test dan post test ipaSoal pre test dan post test ipa
Soal pre test dan post test ipa
 
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMAMATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
 
Latihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumiLatihan soal ipa lapisan bumi
Latihan soal ipa lapisan bumi
 
Lkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupanLkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupan
 
Soal cerdas cermat swc 2015 ipa kelas viii h
Soal cerdas cermat swc  2015 ipa kelas viii hSoal cerdas cermat swc  2015 ipa kelas viii h
Soal cerdas cermat swc 2015 ipa kelas viii h
 
Contoh soal anabolisme
Contoh soal anabolismeContoh soal anabolisme
Contoh soal anabolisme
 

Viewers also liked

Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1
Dadan Suherman
 
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14Viiindri27
 
Soal reproduksi
Soal reproduksiSoal reproduksi
Soal reproduksi
home
 
Macam-macam tes
Macam-macam tesMacam-macam tes
Macam-macam teskypoenya
 
Soal ksm-propinsi-2013-ma-biologi
Soal ksm-propinsi-2013-ma-biologiSoal ksm-propinsi-2013-ma-biologi
Soal ksm-propinsi-2013-ma-biologi
Eni Mar'a Qoneta
 
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
SMAN 2 Indramayu
 

Viewers also liked (6)

Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1Soal latihan-osn-biologi 1
Soal latihan-osn-biologi 1
 
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14
 
Soal reproduksi
Soal reproduksiSoal reproduksi
Soal reproduksi
 
Macam-macam tes
Macam-macam tesMacam-macam tes
Macam-macam tes
 
Soal ksm-propinsi-2013-ma-biologi
Soal ksm-propinsi-2013-ma-biologiSoal ksm-propinsi-2013-ma-biologi
Soal ksm-propinsi-2013-ma-biologi
 
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
 

Similar to Soal latihan 4 bakteri

Latihan soal kingdom animalia x semester 2
Latihan soal kingdom animalia x semester 2Latihan soal kingdom animalia x semester 2
Latihan soal kingdom animalia x semester 2BiomaPublishing
 
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan EubacteriaMengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Welly Rosadi, Mochamad
 
Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014zul karnain
 
biologi
biologibiologi
biologi
fathi habibi
 
Bakteri
Bakteri Bakteri
Bakteri
Rfr Egha
 
dokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docx
dokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docxdokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docx
dokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docx
army62
 
4.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 14.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 1
gusharya
 
Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2
Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2
Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2
BiomaPublishing
 
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB ISoal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Agistiar Ma'ul
 
Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...
Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...
Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...
Merindaoktaviana
 
Lima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupLima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupnenkrozz
 
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Nurman King'na Liza
 
05 soal uas 2016
05 soal uas  201605 soal uas  2016
05 soal uas 2016
Eko Kamarullah
 
Prediksi biologi un sma 2009
Prediksi biologi un sma 2009Prediksi biologi un sma 2009
Prediksi biologi un sma 2009ngadirojo
 
Ciri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteri
Ciri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteriCiri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteri
Ciri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteriVinnyhayati
 

Similar to Soal latihan 4 bakteri (20)

Ulsem 1 2013
Ulsem 1 2013Ulsem 1 2013
Ulsem 1 2013
 
Latihan soal kingdom animalia x semester 2
Latihan soal kingdom animalia x semester 2Latihan soal kingdom animalia x semester 2
Latihan soal kingdom animalia x semester 2
 
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan EubacteriaMengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
 
Kompetensi inti
Kompetensi intiKompetensi inti
Kompetensi inti
 
Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014
 
biologi
biologibiologi
biologi
 
Bakteri
Bakteri Bakteri
Bakteri
 
SOAL ULANGAN MONERA
SOAL ULANGAN MONERASOAL ULANGAN MONERA
SOAL ULANGAN MONERA
 
dokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docx
dokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docxdokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docx
dokumen.tips_download-soal-babak-penyisihan-obi-iv - Copy.docx
 
4.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 14.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 1
 
Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2
Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2
Ulangan harian biologi kingdom animalia x_semester 2
 
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB ISoal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
Soal biologi SMA Kelas X Semester I BAB I
 
Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...
Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...
Ppt pertemuan 2 (cara hidup, pertahanan, reproduksi, klasifikasi, peranan, pe...
 
Lima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupLima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidup
 
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
 
05 soal uas 2016
05 soal uas  201605 soal uas  2016
05 soal uas 2016
 
Prediksi biologi un sma 2009
Prediksi biologi un sma 2009Prediksi biologi un sma 2009
Prediksi biologi un sma 2009
 
Ciri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteri
Ciri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteriCiri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteri
Ciri ciri perkembangbiakan dan manfaat bakteri
 
Pretest jamur
Pretest jamurPretest jamur
Pretest jamur
 
fisika
fisikafisika
fisika
 

More from Maman Sulaeman

Tutorial analisis butir soal esai anates v4.05
Tutorial analisis butir soal esai   anates v4.05Tutorial analisis butir soal esai   anates v4.05
Tutorial analisis butir soal esai anates v4.05
Maman Sulaeman
 
Tutorial analisis butir soal pilihan ganda anates v4.09
Tutorial analisis butir soal pilihan ganda   anates v4.09Tutorial analisis butir soal pilihan ganda   anates v4.09
Tutorial analisis butir soal pilihan ganda anates v4.09Maman Sulaeman
 
Virus group 1
Virus group 1Virus group 1
Virus group 1
Maman Sulaeman
 
Fungi group 5
Fungi group 5Fungi group 5
Fungi group 5
Maman Sulaeman
 
Protista group 4
Protista group 4Protista group 4
Protista group 4
Maman Sulaeman
 
Archebacteria group 3
Archebacteria group 3Archebacteria group 3
Archebacteria group 3
Maman Sulaeman
 
Eubacteria group 2
Eubacteria group 2Eubacteria group 2
Eubacteria group 2
Maman Sulaeman
 
Group 7 phylum amfibi
Group 7 phylum amfibiGroup 7 phylum amfibi
Group 7 phylum amfibi
Maman Sulaeman
 
Lembar kegiatan 4 bakteri 2
Lembar kegiatan 4 bakteri 2Lembar kegiatan 4 bakteri 2
Lembar kegiatan 4 bakteri 2Maman Sulaeman
 
Lembar kegiatan 4 bakteri 1
Lembar kegiatan 4 bakteri 1Lembar kegiatan 4 bakteri 1
Lembar kegiatan 4 bakteri 1Maman Sulaeman
 
Lembar kegiatan 3 virus
Lembar kegiatan 3 virusLembar kegiatan 3 virus
Lembar kegiatan 3 virusMaman Sulaeman
 
Group 9 ekosistem
Group 9 ekosistemGroup 9 ekosistem
Group 9 ekosistem
Maman Sulaeman
 
Group 6 phylum echinodermata
Group 6 phylum echinodermataGroup 6 phylum echinodermata
Group 6 phylum echinodermata
Maman Sulaeman
 
Group 6 phylum arthropoda
Group 6 phylum arthropodaGroup 6 phylum arthropoda
Group 6 phylum arthropoda
Maman Sulaeman
 
Group 4 phylum platyhelminthes
Group 4 phylum platyhelminthesGroup 4 phylum platyhelminthes
Group 4 phylum platyhelminthes
Maman Sulaeman
 
Group 8 phylum reptilia
Group 8 phylum reptiliaGroup 8 phylum reptilia
Group 8 phylum reptiliaMaman Sulaeman
 
Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01
Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01
Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01
Maman Sulaeman
 

More from Maman Sulaeman (20)

Tutorial analisis butir soal esai anates v4.05
Tutorial analisis butir soal esai   anates v4.05Tutorial analisis butir soal esai   anates v4.05
Tutorial analisis butir soal esai anates v4.05
 
Tutorial analisis butir soal pilihan ganda anates v4.09
Tutorial analisis butir soal pilihan ganda   anates v4.09Tutorial analisis butir soal pilihan ganda   anates v4.09
Tutorial analisis butir soal pilihan ganda anates v4.09
 
Virus group 1
Virus group 1Virus group 1
Virus group 1
 
Fungi group 5
Fungi group 5Fungi group 5
Fungi group 5
 
Protista group 4
Protista group 4Protista group 4
Protista group 4
 
Archebacteria group 3
Archebacteria group 3Archebacteria group 3
Archebacteria group 3
 
Eubacteria group 2
Eubacteria group 2Eubacteria group 2
Eubacteria group 2
 
Virus group 1
Virus group 1Virus group 1
Virus group 1
 
Group 7 phylum amfibi
Group 7 phylum amfibiGroup 7 phylum amfibi
Group 7 phylum amfibi
 
Group 7 phylum pisces
Group 7 phylum piscesGroup 7 phylum pisces
Group 7 phylum pisces
 
Lembar kegiatan 4 bakteri 2
Lembar kegiatan 4 bakteri 2Lembar kegiatan 4 bakteri 2
Lembar kegiatan 4 bakteri 2
 
Lembar kegiatan 4 bakteri 1
Lembar kegiatan 4 bakteri 1Lembar kegiatan 4 bakteri 1
Lembar kegiatan 4 bakteri 1
 
Lembar kegiatan 3 virus
Lembar kegiatan 3 virusLembar kegiatan 3 virus
Lembar kegiatan 3 virus
 
Group 9 ekosistem
Group 9 ekosistemGroup 9 ekosistem
Group 9 ekosistem
 
Group 6 phylum echinodermata
Group 6 phylum echinodermataGroup 6 phylum echinodermata
Group 6 phylum echinodermata
 
Group 6 phylum arthropoda
Group 6 phylum arthropodaGroup 6 phylum arthropoda
Group 6 phylum arthropoda
 
Group 4 phylum platyhelminthes
Group 4 phylum platyhelminthesGroup 4 phylum platyhelminthes
Group 4 phylum platyhelminthes
 
Group 8 phylum aves
Group 8 phylum avesGroup 8 phylum aves
Group 8 phylum aves
 
Group 8 phylum reptilia
Group 8 phylum reptiliaGroup 8 phylum reptilia
Group 8 phylum reptilia
 
Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01
Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01
Kunci jawaban siap un ipa smp 2013 paket 01
 

Soal latihan 4 bakteri

  • 1. 1 Latihan soal 4_Bakteri_Maman Sulaeman, S.Pd LATIHAN SOAL 4 BAKTERI __________________________________________________________ Pilihlah satu jawaban yang paling tepat! 1. Semua organisme yang termasuk dalam kingdom monera memiliki ciri .... a. berkoloni d. prokariot b. autotrof e. eukariot c. heterotrof 2. Suatu makluk hidup bersel tunggal, tidak berklorofil, dapat membuat makanan sendiri dan bila lingkungan tidak sesuai dapat membuat endospora. Didasarkan atas sifat tersebut kita dapat menarik kesimpulan bahwa makhluk hidup tersebut adalah .... a. virus d. alga biru b. bakteri e. protozoa c. protista 3. Perhatikan bentuk bakteri dibawah ini! Nama bentuk koloni bakteri di atas adalah .... a. monobacil d. diplobasil b. diplococcus e. streptobasil c. sarcina 4. Dinding sel bakteri memiliki struktur yang disebut .... a. selubung lendir d. lipoprotein b. kapsid e. fosfolipid c. peptidoglikan 5. Bakteri yang memiliki lapisan peptidoglikan yang tebal pada dinding selnya disebut .... a. gram positif d. autotrof b. gram negatif e. patogen c. heterotrof 6. Selubung lendir yang melapisi bagian luar dari dinding sel, dimanfaatkan bakteri untuk .... a. berkembang biak b. melekatkan diri pada inangnya c. menyebabkan penyakit d. membusukkan makanan e. menguraikan makanan 7. Manakah dari pernyataan ini yang tidak termasuk struktur dasar bakteri? a. DNA b. Ribosom c. dinding sel d. flagel e. sitoplasma 8. Bakteri yang hidup dengan cara memanfaatkan sisa-sisa produk buangan organisme disebut .... a. heterotrof d. saprofit b. autotrof e. aerob c. parasit 9. Kelompok bakteri yang tidak memiliki lapisan peptidoglikan, dapat hidup pada tempat yang terlalu ekstrim, dan memiliki lipopolisakarida pada dinding selnya termasuk dalam kelompok .... a. eukariota d. eubacteria b. prokariota e. monera c. archaebacteria 10. Bakteri halofil merupakan bakteri yang dapat hidup pada lingkungan ekstrin yang sangat .... a. panas d. asam b. dingin e. manis
  • 2. 2 Latihan soal 4_Bakteri_Maman Sulaeman, S.Pd c. asin 11. Untuk memperbanyak diri bakteri melakukan reproduksi dengan cara .... a. pembelahan biner d. konjugasi b. transformasi e. replikasi c. transduksi 12. Perkembangbiakan bakteri secara konjugasi dilakukan dengan tujuan .... a. memperbanyak diri b. melestarikan jenisnya c. membentuk variasi genetik d. memecah diri e. menyebabkan penyakit 13. Bakteri yang menyebabkan penyakit raja singa adalah .... a. Neischeria gonorrhoe b. Treponema palidum c. Bacilus antrachis d. Vibrio cholerae e. Escherisia coli 14. Bakteri yang banyak dimanfaatkan untuk pembuatan yogurth adalah .... a. Lactobacillus bulgaricus b. Rhyzobium leguminosorum c. Pseudomonas solancearum d. Nitrosomonas sp e. Bacilus polymixa 15. Untuk mengatasi serangan bakteri yang merugikan pada bahan makanan ikan dapat dilakukan dengan cara .... a. pasterurilisasi d. sterilisasi b. pengasinan e. pengapuran c. pemanisan 16. Untuk menghindari penyakit TBC / Tuberculosis dilakukan dengan pemberian vaksin …. a. BCG d. vaksin kolera b. vaksin tifus e. vaksin tifus c. DPT 17. Kelompok penyakit dibawah ini disebabkan yang disebabkan oleh bakteri adalah …. a. influenza, cacar, rabies b. gonorhoe, TBC, sifilis c. trachoma, cacar, rabies d. kolera, sifilis, TBC e. kolera, rabies, kanker