SlideShare a Scribd company logo
BAB 8
Mikroorganisme yang secara alami terdapat pada tubuh manusia normal dan sehat disebut....
a. Flora tidak normal
b. bakteri
c. Mikrobiota
d. parasit
e. Mikroorganisme
Bagian tubuh orang sehat yang biasanya bebas dari mikroorganisme adalah...
a. Ginjal
b. Mulut
c. Usus
d. Telinga
e. Hidung
Faktor-faktor yang mempengaruhi kekebalan alamiah kecuali....
a. Umur
b. Gizi
c. Pengaruh hormon
d. Stress
e. Tinggi badan
Makrofag adalah salah satu sel fagosit yang paling besar. Makrofag merupakan sel yang
beradal dari....
a. Neotrofil
b. Monosit
c. Limfosit
d. Eosinofil
e. Kemokin
Berikut ini yang merupakan salah satu dari bentuk pertahanan spesifik adalah…
a. Air mata
b. Enzim
c. Mukus
d. Mikroflora normal
e. Antibodi
BAB 9
Bakteri yang dapat bersimbiosis dengan tanaman legum membentuk bintil akar untuk
mengikat nitrogen adalah....
a. Rhizopus oligosporus
b. Bacillus thuringiensis
c. Bacillus popillae
d. Rhizobium leguminosarum
e. Azotobacter
Mikroorganisme yang berperan dalam proses pembuatan tempe adalah ...
a. Aspergilus wentii
b. Neurospora sitophila
c. Rhizopus oryzae
d. Saccharomyces
e. Achromobacter
Produksi Insulin oleh bakteri E.coli ini dapat dilakukan dengan teknik....
a. Teknik kultur
b. Teknik isolasi
c. Teknik Plasmid
d. Teknik elektrolisis
e. Teknik fermentasi
Aspergillus neger menghasilkan asam glukonat. Asam glukonat yang memiliki kegunaan
sebagai asupan besi untuk mengobati anemia adalah....
a. Asam giberelat
b. Kalsium glukonat
c. Ferrous glukonate
d. Asam sitrat
e. Asam laktat
Asam laktat diproduksi oleh bakteri ….
a. Lactobasillus delbrueckii
b. Aspergillus terreus
c. Penicillium chrysogenum
d. Mucor pussilus
e. Bacillus coagulan
BAB 10
Mutasi adalah suatu perubahan yang terjadi pada urutan basa DNA. Tujuan bakteri
mengadakan mutasi adalah....
a. Untuk melindungi diri terhadap seleksi alam
b. Untuk bereproduksi
c. Untuk tahap awal pembelahan
d. Untuk mempermudah bakteri masuk kedalam inangya
e. Untuk membuat koloni bakteri
Pita nukleotida panjang yang saling melingkar dan berpasangan (terpilin) membentuk
untaian ganda (double helix) adalah …
a. DNA
b. Plasmid
c. Kromosom
d. RNA
e. Gen
Materi genetik di luar kromosom dan tersebar luas dalam populasi bakteri adalah …
a. DNA
b. Kromosom
c. Genom
d. Plasmid
e. Kodon
Proses perpindahan gen dari satu bakteri ke bakteri lain oleh virus disebut….
a. Konjugasi
b. transduksi
c. Transkripsi
d. Transformasi
e. Elongasi
Arah pertumbuhan pada sintesis DNA adalah...
a. 5 – 3
b. 8– 5
c. 5 – 8
d. 3’ – 5’
e. 5’ – 3’
BAB 11
Infeksi silang yang terjadi pada perawat atau pasien saat dilakukan perawatan di rumah sakit
disebut sebagai infeksi....
a. Dirrect
b. Indirrect
c. Nosokomial
d. Bawaan
e. Alamiah
Berikut ini yang bukan merupakan penyebab terjadinya infeksi nosokomial adalah...
a. Suntikan yang tidak aman dan seringkali tidak perlu.
b. Penggunaan alat medis dengan ditunjang pelatihan maupun dukungan
laboratorium.
c. Standar dan praktek yang tidak memadai untuk pengoperasian bank darah dan
pelayanan transfusi
d. Penggunaan cairan infus yang terkontaminasi, khususnya di rumah sakit yang
membuat cairan sendiri
e. Meningkatnya resistensi terhadap antibiotik karena penggunaan antibiotik spektrum
luas yang berlebih atau salah
Infeksi dapat terjadi di dalam kandungan, lebih sering terjadi pasca waktu bayi melalui jalan
lahir. Infeksi tersebut biasanya disebabkan oleh bakteri....
a. Listeria monocytogenes
b. Streptococcus pyogenes
c. Pneumocoocus
d. Neisseria gonorrhoeae
e. Staphylococcus aureus
Bakteri yang dapat menyebabkan penyakit cholera adalah ...
a. Escherechia coli
b. Vibrio cholera
c. Salmonella thyposa
d. Stapylococcus
e. Streptococcus
Keracunan makanan disebabkan asupan makanan yang mengandung toksin yang terdapat
pada makanan yang tidak tepat cara pengawetannya, akibat bakteri….
a. Stafilococcus aureus
b. Bacillus cereus
c. Clostridium perfringens
d. Vibrio cholera
e. Shigella
BAB 12
Berikut ini yang bukan merupakan tujuan dilakukannya sterilisasi adalah....
a. Mencegah inflasi pada manusia , hewan dan tumbuhan
b. Mencegah makanan dan lain-lain menjadi rusak
c. Mencegah rusaknya komponen sel bakteri
d. Mencegah gangguan kontaminasi terhadap mikroorganisme
e. Mencegah kontaminasi bahan-bahan yang dipakai
Pressure cooker, autoklaf (autoclave) dan retort merupakan alat untuk sterilisasi yang
menggunakan metode....
a. Panas uap
b. Panas kering
c. Pengeringan
d. Pemanasan
e. Radiasi
Faktor yang tidak mempengaruhi efektivitas desinfektan di dalam mengendalikan mikroba
adalah….
a. Konsentrasi desinfektan
b. pH atau derajat keasaman
c. Kelembaban
d. Waktu kontak
e. Sifat dan jenis mikroba
Destruksi secara kimiawi atau secara fisika semua organisme pada benda-benda yang telah
terkontaminasi atau tercemari selama dalam penggunaannya di klinik atau di laboratorium
disebut...
a. Dekontaminasi
b. Bakteristatik
c. Kontaminan
d. Desinfeksi
e. Sterilisasi
Zat yang mempunyai aktivitas antimikroba yang membunuh semua atau hampir semua
mikroorganisme patogenik disebut ....
a. Antiseptik
b. Desinfektan
c. Detergen
d. Alkohol
e. Antibiotik
BAB 13
Bakteri yang bekerja pada sel darah merah dalam Blood agar plate (BAP) dengan
menghancurkan sel darah merah menghasilkan enzim yang disebut....
a. hemolysins
b. Amilase
c. Proteinase
d. Katalase
e. Koagulase
Untuk mengetahui pergerakan bakteri biasanya dilakukan uji motilias dengan menggunakan
media sulfid indol motility (SIM), hasil positif bakteri melakukan pergerakan ditunjukan
dengan....
a. Warna media menjadi bening
b. Timbul warna hitam pada media
c. Bagian permukaan media berwarna merah
d. Adanya kekeruhan pada media uji
e. Media timbul gelembung
Untuk mengetahui apakah bakteri memiliki enzim yang mampu memecah H2O2 menjadi H2O
dan O2 adalah dengan melakukan uji...
a. Koagulase
b. Katalase
c. Motilitas
d. Indol
e. Oksidase
Salah satu teknik penanaman bakteri pada agar plate yang hasil akhir pertumbuhan bakterinya
tidak hanya pada permukaan agar saja melainkan juga pada sel terendam agar (di dalam agar)
adalah...
a. Spread Plate (agar tabur ulas)
b. Streak quadrant (Goresan Kuadran)
c. Swab (ulas)
d. Streak (Goresan)
e. Pour Plate (agar tuang)
Media enrichment adalah media yang diperkaya dengan zat-zat tertentu sehingga dapat
menyuburkan pertumbuhan mikroba yang hendak diisolasi. Yang tidak termasuk media
enrichment adalah...
a. BHIB
b. TSB
c. TSIA
d. SCB
e. APW
BAB 14
Bakteri pengurai dapat menguraikan protein, karbohidrat dan senyawa organik lainnya
menjadi ...
a. H2O, O2, dan senyawa sederhana
b. H2O, gas amoniak dan senyawa sederhana
c. CO2, gas amoniak dan senyawa sederhana
d. CO, gas amoniak dan senyawa sederhana
e. H2O, CO2, dan senyawa sederhana
Proses pencernaan anaerob dan pencernaan aerob oleh bakteri dalam bidang pengolahan
limbah dan air berturut-turut di bawah ini adalah ....
a. Lumpur aktif dan biogas
b. Lumpur aktif dan pengomposan
c. Biogas dan pengomposan
d. Pengomposan dan lumpur aktif
e. Pengomposan dan biogas
Enzim yang diproduksi dengan bantuan mikroorganisme kecuali ....
a. α-amilase
b. Tripsin
c. Protease
d. glukosa isomerase
e. Glukamilase
Asam laktat diproduksi oleh bakteri ….
a. Aspergillus terreus
b. Penicillium chrysogenum
c. Mucor pussilus
d. Bacillus coagulan
e. Lactobasillus delbrueckii
Asam organik yang dapat diproduksi dengan bantuan bakteri kecuali ....
a. Asam asetat
b. Asam glikonat
c. Asam sitrat
d. Asam klorida
e. Asam laktat

More Related Content

What's hot

Laporan praktikum media
Laporan praktikum mediaLaporan praktikum media
Laporan praktikum media
Tidar University
 
Mikrobiologi - Pewarnaan spora
Mikrobiologi - Pewarnaan spora Mikrobiologi - Pewarnaan spora
Mikrobiologi - Pewarnaan spora
Dhanti Utari
 
Persiapan pengambilan spesimen.bag.4
Persiapan pengambilan spesimen.bag.4Persiapan pengambilan spesimen.bag.4
Persiapan pengambilan spesimen.bag.4tristyanto
 
Vaksin rekombinan
Vaksin rekombinanVaksin rekombinan
Laporan toksikologi
Laporan toksikologiLaporan toksikologi
Laporan toksikologi
Uswatun Khasanah
 
FLORA NORMAL
FLORA NORMALFLORA NORMAL
FLORA NORMAL
dewisetiyana52
 
PERANAN JAMUR KELAS X 2014
PERANAN JAMUR KELAS X 2014PERANAN JAMUR KELAS X 2014
PERANAN JAMUR KELAS X 2014afrays iwd
 
Pengecatan bakteri secara sederhana
Pengecatan bakteri secara sederhanaPengecatan bakteri secara sederhana
Pengecatan bakteri secara sederhana
Tidar University
 
Virologi
VirologiVirologi
Giardia Lamblia
Giardia LambliaGiardia Lamblia
Giardia Lamblia
Candra Wiguna
 
Mikro makalah pseudomonas aeruginosa
Mikro makalah pseudomonas aeruginosaMikro makalah pseudomonas aeruginosa
Mikro makalah pseudomonas aeruginosa
niakris
 
Pemeriksan laboratorium imunologi
Pemeriksan laboratorium imunologiPemeriksan laboratorium imunologi
Pemeriksan laboratorium imunologitristyanto
 
Laporan mikrobiologi morfologi mikroba
Laporan mikrobiologi   morfologi mikrobaLaporan mikrobiologi   morfologi mikroba
Laporan mikrobiologi morfologi mikroba
Mifta Rahmat
 
Laporan Mikrobiologi - Pengamatan Morfologi Fungi
Laporan Mikrobiologi -  Pengamatan Morfologi FungiLaporan Mikrobiologi -  Pengamatan Morfologi Fungi
Laporan Mikrobiologi - Pengamatan Morfologi Fungi
Rukmana Suharta
 
pre formulasi Ciprofloxacin tab
pre formulasi Ciprofloxacin tabpre formulasi Ciprofloxacin tab
pre formulasi Ciprofloxacin tab
Maranata Gultom
 
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - BiokimiaLaporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Ria Rohmawati
 
Laporan praktikukum parasitologi
Laporan praktikukum parasitologiLaporan praktikukum parasitologi
Laporan praktikukum parasitologi
Google
 
Teknik isolasi mikroba
Teknik isolasi mikrobaTeknik isolasi mikroba
Teknik isolasi mikrobaf' yagami
 
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)Welly Andrei
 

What's hot (20)

Laporan praktikum media
Laporan praktikum mediaLaporan praktikum media
Laporan praktikum media
 
Mikrobiologi - Pewarnaan spora
Mikrobiologi - Pewarnaan spora Mikrobiologi - Pewarnaan spora
Mikrobiologi - Pewarnaan spora
 
Persiapan pengambilan spesimen.bag.4
Persiapan pengambilan spesimen.bag.4Persiapan pengambilan spesimen.bag.4
Persiapan pengambilan spesimen.bag.4
 
Vaksin rekombinan
Vaksin rekombinanVaksin rekombinan
Vaksin rekombinan
 
Laporan toksikologi
Laporan toksikologiLaporan toksikologi
Laporan toksikologi
 
FLORA NORMAL
FLORA NORMALFLORA NORMAL
FLORA NORMAL
 
PERANAN JAMUR KELAS X 2014
PERANAN JAMUR KELAS X 2014PERANAN JAMUR KELAS X 2014
PERANAN JAMUR KELAS X 2014
 
Pengecatan bakteri secara sederhana
Pengecatan bakteri secara sederhanaPengecatan bakteri secara sederhana
Pengecatan bakteri secara sederhana
 
Virologi
VirologiVirologi
Virologi
 
Giardia Lamblia
Giardia LambliaGiardia Lamblia
Giardia Lamblia
 
Mikro makalah pseudomonas aeruginosa
Mikro makalah pseudomonas aeruginosaMikro makalah pseudomonas aeruginosa
Mikro makalah pseudomonas aeruginosa
 
Pemeriksan laboratorium imunologi
Pemeriksan laboratorium imunologiPemeriksan laboratorium imunologi
Pemeriksan laboratorium imunologi
 
Laporan mikrobiologi morfologi mikroba
Laporan mikrobiologi   morfologi mikrobaLaporan mikrobiologi   morfologi mikroba
Laporan mikrobiologi morfologi mikroba
 
Laporan Mikrobiologi - Pengamatan Morfologi Fungi
Laporan Mikrobiologi -  Pengamatan Morfologi FungiLaporan Mikrobiologi -  Pengamatan Morfologi Fungi
Laporan Mikrobiologi - Pengamatan Morfologi Fungi
 
pre formulasi Ciprofloxacin tab
pre formulasi Ciprofloxacin tabpre formulasi Ciprofloxacin tab
pre formulasi Ciprofloxacin tab
 
ENTAMOEBA HISTOLYTICA
ENTAMOEBA HISTOLYTICAENTAMOEBA HISTOLYTICA
ENTAMOEBA HISTOLYTICA
 
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - BiokimiaLaporan Uji Karbohidrat - Biokimia
Laporan Uji Karbohidrat - Biokimia
 
Laporan praktikukum parasitologi
Laporan praktikukum parasitologiLaporan praktikukum parasitologi
Laporan praktikukum parasitologi
 
Teknik isolasi mikroba
Teknik isolasi mikrobaTeknik isolasi mikroba
Teknik isolasi mikroba
 
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
Sistem imunitas bawaan (non spesifik respon)
 

Similar to Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14

Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014zul karnain
 
dokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docx
dokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docxdokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docx
dokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docx
MayaLatifahRy
 
05 soal uas 2016
05 soal uas  201605 soal uas  2016
05 soal uas 2016
Eko Kamarullah
 
Materi bioteknologi
Materi bioteknologiMateri bioteknologi
Materi bioteknologi
REVINA SRI UTAMI,S.Pd
 
Latihan semester genap
Latihan semester genapLatihan semester genap
Latihan semester genap
Akhmad Fajrin
 
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
ganish anggraeni
 
Soal uas 1 semester 1
Soal uas 1 semester 1Soal uas 1 semester 1
Soal uas 1 semester 1maryamcharming
 
Uh 1 (ruang lingkup & virus a)
Uh 1 (ruang lingkup & virus a)Uh 1 (ruang lingkup & virus a)
Uh 1 (ruang lingkup & virus a)Mirza Faishal
 
biologi
biologibiologi
biologi
fathi habibi
 
Soal uas bio kelas 10
Soal uas bio kelas 10Soal uas bio kelas 10
Soal uas bio kelas 10
AhmadFauzan608050
 
Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2Casini Mu'thi
 
4.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 14.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 1
gusharya
 
Kompetensi inti
Kompetensi intiKompetensi inti
Kompetensi intiTis Initameru
 
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Frandy Feliciano
 
Latihan soal virus
Latihan soal virusLatihan soal virus
Latihan soal virus
olawulan
 
Latihansoalvirus
LatihansoalvirusLatihansoalvirus
Latihansoalvirus
Yunita Murni Sihombing
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
Merina Safitri
 

Similar to Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14 (20)

Ulsem 1 2013
Ulsem 1 2013Ulsem 1 2013
Ulsem 1 2013
 
Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014
 
dokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docx
dokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docxdokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docx
dokumen.tips_kisi-kisi-soal-biologi-x-1-x2-semester-i.docx
 
05 soal uas 2016
05 soal uas  201605 soal uas  2016
05 soal uas 2016
 
Materi bioteknologi
Materi bioteknologiMateri bioteknologi
Materi bioteknologi
 
Latihan semester genap
Latihan semester genapLatihan semester genap
Latihan semester genap
 
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
 
Soal uas 1 semester 1
Soal uas 1 semester 1Soal uas 1 semester 1
Soal uas 1 semester 1
 
Uh 1 (ruang lingkup & virus a)
Uh 1 (ruang lingkup & virus a)Uh 1 (ruang lingkup & virus a)
Uh 1 (ruang lingkup & virus a)
 
biologi
biologibiologi
biologi
 
Soal uas bio kelas 10
Soal uas bio kelas 10Soal uas bio kelas 10
Soal uas bio kelas 10
 
Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2
 
Bank soal biologi
Bank soal biologiBank soal biologi
Bank soal biologi
 
4.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 14.1.tes pr ozoa 1
4.1.tes pr ozoa 1
 
Kompetensi inti
Kompetensi intiKompetensi inti
Kompetensi inti
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
 
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
 
Latihan soal virus
Latihan soal virusLatihan soal virus
Latihan soal virus
 
Latihansoalvirus
LatihansoalvirusLatihansoalvirus
Latihansoalvirus
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
 

Recently uploaded

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 

Soal bakteriologi (dwi p) bab 8-14

  • 1. BAB 8 Mikroorganisme yang secara alami terdapat pada tubuh manusia normal dan sehat disebut.... a. Flora tidak normal b. bakteri c. Mikrobiota d. parasit e. Mikroorganisme Bagian tubuh orang sehat yang biasanya bebas dari mikroorganisme adalah... a. Ginjal b. Mulut c. Usus d. Telinga e. Hidung Faktor-faktor yang mempengaruhi kekebalan alamiah kecuali.... a. Umur b. Gizi c. Pengaruh hormon d. Stress e. Tinggi badan Makrofag adalah salah satu sel fagosit yang paling besar. Makrofag merupakan sel yang beradal dari.... a. Neotrofil b. Monosit c. Limfosit d. Eosinofil e. Kemokin Berikut ini yang merupakan salah satu dari bentuk pertahanan spesifik adalah… a. Air mata b. Enzim c. Mukus d. Mikroflora normal e. Antibodi
  • 2. BAB 9 Bakteri yang dapat bersimbiosis dengan tanaman legum membentuk bintil akar untuk mengikat nitrogen adalah.... a. Rhizopus oligosporus b. Bacillus thuringiensis c. Bacillus popillae d. Rhizobium leguminosarum e. Azotobacter Mikroorganisme yang berperan dalam proses pembuatan tempe adalah ... a. Aspergilus wentii b. Neurospora sitophila c. Rhizopus oryzae d. Saccharomyces e. Achromobacter Produksi Insulin oleh bakteri E.coli ini dapat dilakukan dengan teknik.... a. Teknik kultur b. Teknik isolasi c. Teknik Plasmid d. Teknik elektrolisis e. Teknik fermentasi Aspergillus neger menghasilkan asam glukonat. Asam glukonat yang memiliki kegunaan sebagai asupan besi untuk mengobati anemia adalah.... a. Asam giberelat b. Kalsium glukonat c. Ferrous glukonate d. Asam sitrat e. Asam laktat Asam laktat diproduksi oleh bakteri …. a. Lactobasillus delbrueckii b. Aspergillus terreus c. Penicillium chrysogenum d. Mucor pussilus e. Bacillus coagulan
  • 3. BAB 10 Mutasi adalah suatu perubahan yang terjadi pada urutan basa DNA. Tujuan bakteri mengadakan mutasi adalah.... a. Untuk melindungi diri terhadap seleksi alam b. Untuk bereproduksi c. Untuk tahap awal pembelahan d. Untuk mempermudah bakteri masuk kedalam inangya e. Untuk membuat koloni bakteri Pita nukleotida panjang yang saling melingkar dan berpasangan (terpilin) membentuk untaian ganda (double helix) adalah … a. DNA b. Plasmid c. Kromosom d. RNA e. Gen Materi genetik di luar kromosom dan tersebar luas dalam populasi bakteri adalah … a. DNA b. Kromosom c. Genom d. Plasmid e. Kodon Proses perpindahan gen dari satu bakteri ke bakteri lain oleh virus disebut…. a. Konjugasi b. transduksi c. Transkripsi d. Transformasi e. Elongasi Arah pertumbuhan pada sintesis DNA adalah... a. 5 – 3 b. 8– 5 c. 5 – 8 d. 3’ – 5’ e. 5’ – 3’
  • 4. BAB 11 Infeksi silang yang terjadi pada perawat atau pasien saat dilakukan perawatan di rumah sakit disebut sebagai infeksi.... a. Dirrect b. Indirrect c. Nosokomial d. Bawaan e. Alamiah Berikut ini yang bukan merupakan penyebab terjadinya infeksi nosokomial adalah... a. Suntikan yang tidak aman dan seringkali tidak perlu. b. Penggunaan alat medis dengan ditunjang pelatihan maupun dukungan laboratorium. c. Standar dan praktek yang tidak memadai untuk pengoperasian bank darah dan pelayanan transfusi d. Penggunaan cairan infus yang terkontaminasi, khususnya di rumah sakit yang membuat cairan sendiri e. Meningkatnya resistensi terhadap antibiotik karena penggunaan antibiotik spektrum luas yang berlebih atau salah Infeksi dapat terjadi di dalam kandungan, lebih sering terjadi pasca waktu bayi melalui jalan lahir. Infeksi tersebut biasanya disebabkan oleh bakteri.... a. Listeria monocytogenes b. Streptococcus pyogenes c. Pneumocoocus d. Neisseria gonorrhoeae e. Staphylococcus aureus Bakteri yang dapat menyebabkan penyakit cholera adalah ... a. Escherechia coli b. Vibrio cholera c. Salmonella thyposa d. Stapylococcus e. Streptococcus Keracunan makanan disebabkan asupan makanan yang mengandung toksin yang terdapat pada makanan yang tidak tepat cara pengawetannya, akibat bakteri…. a. Stafilococcus aureus b. Bacillus cereus c. Clostridium perfringens d. Vibrio cholera e. Shigella
  • 5. BAB 12 Berikut ini yang bukan merupakan tujuan dilakukannya sterilisasi adalah.... a. Mencegah inflasi pada manusia , hewan dan tumbuhan b. Mencegah makanan dan lain-lain menjadi rusak c. Mencegah rusaknya komponen sel bakteri d. Mencegah gangguan kontaminasi terhadap mikroorganisme e. Mencegah kontaminasi bahan-bahan yang dipakai Pressure cooker, autoklaf (autoclave) dan retort merupakan alat untuk sterilisasi yang menggunakan metode.... a. Panas uap b. Panas kering c. Pengeringan d. Pemanasan e. Radiasi Faktor yang tidak mempengaruhi efektivitas desinfektan di dalam mengendalikan mikroba adalah…. a. Konsentrasi desinfektan b. pH atau derajat keasaman c. Kelembaban d. Waktu kontak e. Sifat dan jenis mikroba Destruksi secara kimiawi atau secara fisika semua organisme pada benda-benda yang telah terkontaminasi atau tercemari selama dalam penggunaannya di klinik atau di laboratorium disebut... a. Dekontaminasi b. Bakteristatik c. Kontaminan d. Desinfeksi e. Sterilisasi Zat yang mempunyai aktivitas antimikroba yang membunuh semua atau hampir semua mikroorganisme patogenik disebut .... a. Antiseptik b. Desinfektan c. Detergen d. Alkohol e. Antibiotik
  • 6. BAB 13 Bakteri yang bekerja pada sel darah merah dalam Blood agar plate (BAP) dengan menghancurkan sel darah merah menghasilkan enzim yang disebut.... a. hemolysins b. Amilase c. Proteinase d. Katalase e. Koagulase Untuk mengetahui pergerakan bakteri biasanya dilakukan uji motilias dengan menggunakan media sulfid indol motility (SIM), hasil positif bakteri melakukan pergerakan ditunjukan dengan.... a. Warna media menjadi bening b. Timbul warna hitam pada media c. Bagian permukaan media berwarna merah d. Adanya kekeruhan pada media uji e. Media timbul gelembung Untuk mengetahui apakah bakteri memiliki enzim yang mampu memecah H2O2 menjadi H2O dan O2 adalah dengan melakukan uji... a. Koagulase b. Katalase c. Motilitas d. Indol e. Oksidase Salah satu teknik penanaman bakteri pada agar plate yang hasil akhir pertumbuhan bakterinya tidak hanya pada permukaan agar saja melainkan juga pada sel terendam agar (di dalam agar) adalah... a. Spread Plate (agar tabur ulas) b. Streak quadrant (Goresan Kuadran) c. Swab (ulas) d. Streak (Goresan) e. Pour Plate (agar tuang) Media enrichment adalah media yang diperkaya dengan zat-zat tertentu sehingga dapat menyuburkan pertumbuhan mikroba yang hendak diisolasi. Yang tidak termasuk media enrichment adalah... a. BHIB b. TSB c. TSIA d. SCB e. APW
  • 7. BAB 14 Bakteri pengurai dapat menguraikan protein, karbohidrat dan senyawa organik lainnya menjadi ... a. H2O, O2, dan senyawa sederhana b. H2O, gas amoniak dan senyawa sederhana c. CO2, gas amoniak dan senyawa sederhana d. CO, gas amoniak dan senyawa sederhana e. H2O, CO2, dan senyawa sederhana Proses pencernaan anaerob dan pencernaan aerob oleh bakteri dalam bidang pengolahan limbah dan air berturut-turut di bawah ini adalah .... a. Lumpur aktif dan biogas b. Lumpur aktif dan pengomposan c. Biogas dan pengomposan d. Pengomposan dan lumpur aktif e. Pengomposan dan biogas Enzim yang diproduksi dengan bantuan mikroorganisme kecuali .... a. α-amilase b. Tripsin c. Protease d. glukosa isomerase e. Glukamilase Asam laktat diproduksi oleh bakteri …. a. Aspergillus terreus b. Penicillium chrysogenum c. Mucor pussilus d. Bacillus coagulan e. Lactobasillus delbrueckii Asam organik yang dapat diproduksi dengan bantuan bakteri kecuali .... a. Asam asetat b. Asam glikonat c. Asam sitrat d. Asam klorida e. Asam laktat