SlideShare a Scribd company logo
BAB IX
SISTEM KOORDINASI / REGULASI PADA
MANUSIA
Kelompok 1
1. Kadek Ari Rachmawati (10)
2. Putu Diah Kirana Purnama Dewi (17)
3. Ni Putu Sherly Novitayanti (31)
4. Putu Widhiatmika Coryka (39)
5. Yosephina Feolita Swecandari Wake (40)
6. I Gede Toby Pratama (41)
7. Muhammad Juan Komajaya (42)
KELAS XI MIA 6
TAHUN AJARAN 2015-2016
SMA NEGERI 2
DENPASAR
1. Berikut adalah beberapa sistem organ uang terdapat dalam tubuh manusia.
1) Sistem saraf
2) Sistem peredaran darah
3) Sistem endokrin
4) Sistem Indra
Sistem yang termasuk dalam sistem koordinasi manusia adalah ....
a. 1, 2, 3.
b. 1, 3, 4.
c. 2, 3, 4.
d. 1, 4.
e. 1, 2, 3, 4.
Jawaban : B
Pembahasan
Sistem Koordinasi terdiri atas sistem saraf, sistem indra, dan sistem endokrin. Sistem ini
mengkoordinasi organ atau kelejar ditubuh untuk bisa menerima rangsang baik dari luar
maupun dari dalam dan menanggapi rangsang tersebut dengan tindakan. Sebagai
penerima rangsang adalah indera (panca indera) diteruskan ke sistem saraf , dikelola , di
koordinasikan ke organ sehingga terjadi aktivitas.
2. Perhatikan gambar sel saraf berikut!
Bagian yang bernomor 1,2, dan 3 berturut-turut adalah ....
a. dendrit, akson, dan badan sel.
b. nukleus, dendrit, dan sel schwann.
c. dendrit, nukleus, dan badan sel.
d. akson, nukleus, dan badan sel.
e. sel schwann, akson, dan badan sel.
Jawaban : C
Pembahasan
Bagian yang bernomor 1,2, dan 3 berturut-turut adalah dendrit, nukleus, dan badan sel.
3. Susunan saraf pusat manusia terdiri dari ....
a. otak dan serabut saraf.
b. sumsum lanjutan dan serabut saraf.
c. sumsum lanjutan dan otak.
d. saraf sadar dan saraf tak sadar.
e. otak dan sumsum tulang belakang.
Jawaban : E
Pembahasan
sistem saraf pusat berfungsi mengatur dan mengedalikan semua aktivitas tubuh, dan yang
bisa melakukannya adalah otak dan sumsum tulang belakang.
4. Bagian otak besar yang berperan dalam ingatan dan emosi adalah lobus ....
a. frontalis.
b. temporalis.
c. parietalis.
d. oksipitalis.
e. anterior.
Jawaban : A
Pembahasan
(1) Lobus frontalis, di bagian depan, merupakan pusat perkembangan kecerdasan,
ingatan, kemauan, dan sikap.
(2) Lobus temporalis, di bagian samping, sebagai pusat pendengaran dan bahasa.
(3) Lobus parietalis, di bagian tengah, merupakan pusat pengatur kerja kulit dan otot
terhadap pengaruh panas, dingin, sentuhan, dan tekanan.
(4) Lobus oksipitalis, di bagian belakang, sebagai pusat penglihatan.
5. Berikut ini adalah pengaruh dari saraf simpatik pada kerja organ tubuh, kecuali ....
a. Mempercepat denyut jantung.
b. Memperbesar pupil mata.
c. Mempercepat proses pencernaan.
d. Menghambat keluarnya air ludah.
e. Menghambat kontraksi kandung kemih.
Jawaban : C
Pembahasan
6. Apabila kita mencium masakan yang sedap, air liur terangsang mau keluar. Hal ini
menunjukkan adanya hubungan antara indra ....
a. perasa dan pengecap.
b. perasa dan peraba.
c. pembau dan perasa.
d. pembau dan pengecap.
e. penglihat dan pembau.
Jawaban : D
Pembahasan
Antara hidung dan lidah memiliki keterkaitan satu sama lain. Lidah berhubungan dengan
kelenjar ludah, apabila kita mencium bau sedap secara sadar maupun tidak kita akan
mengeluarkan air liur
7. Perhatikan gambar indra penglihatan berikut untuk menjawab soal no. 7-10.
Bagian mata no. 3 berfungsi untuk ....
a. memberi warna mata.
b. mengatur jumlah cahaya yang masuk ke mata.
c. membiaskan cahaya ke bagian dalam mata.
d. sebagai penyangga lensa kristalin.
e. mensuplai kebutuhan makanan dan oksigen ke retina.
Jawaban : A
Pembahasan
Gambar no. 3 adalah gambar iris. Iris berfungsi untuk memberi warna mata dan mengatur
perbesaran pupil.
8. Bagian mata yang berfungsi untuk mengatur jumlah cahaya yang masuk ke mata
ditunjukkan oleh nomor ....
a. 1
b. 4
c. 5
d. 7
e. 10
Jawaban : B
Pembahasan
Bagian mata yang berfungsi untuk mengatur jumlah cahaya yang masuk ke mata adalah
pupil. Gambar pupil ditunjukkan oleh nomor 4.
9. Bagian mata yang mampu mengubah bentuknya sehingga memungkinkan kita untuk
melihat objek dekat dan jauh ditunjukkan oleh nomor ....
a. 3
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
b. 6
c. 8
d. 9
e. 11
Jawaban : B
Pembahasan
Bagian mata yang mampu mengubah bentuknya sehingga memungkinkan kita untuk
melihat objek dekat dan jauh adalah lensa mata. Gambar lensa mata ditunjukkan oleh
nomor 6.
10. Bagian mata yang berfungsi untuk mensuplai nutrisi dan O2 bagi retina ditunjukkan
dengan nomor ....
a. 2
b. 5
c. 7
d. 8
e. 9
Jawaban : E
Pembahasan
Koroid berfungsi memberi zat makanan pada retina. Zat makanan berupa nutrisi dan O2.
Gambar koroid ditunjukkan dengan nomor 9.
11. Neuron yang berfungsi menghantarkan impuls saraf dari alat indera menuju ke otak atau
sumsum tulang belakang adalah ....
a. Neuron bipolar
b. Neuron sensorik
c. Neuron motorik
d. Neuron konektor
e. Neuron unipolar
Jawaban : B
Pembahasan
 Neuron sensorik berfungsi menghantarkan impuls dari indera menuju ke otak atau
sumsum tulang belakang.
 Neuron motorik berfungsi membawa impuls dari otak atau sumsum tulang belakang
menuju otot atau kelenjar tubuh.
 Neuron konektor berfungsi meneruskan rangsangan dari sensorik ke motorik.
12. Kelenjar yang menghasilkan hormon insulin dan hormon glukagon adalah ....
a. kelenjar pankreas.
b. kelenjar hipofisis lobus posterior.
c. kelenjar hipofisis lobus anterior.
d. kelenjar timus.
e. kelenjar paratiroid.
Jawaban : A
Pembahasan
 Kelenjar pankreas menghasilkan hormon insulin dan hormon glukagon.
 Kelenjar hipofisis lobus posterior menghasilkan hormon antidiuretik (ADH) dan
hormon oksitoksin.
 Kelenjar hipofisis lobus anterior menghasilkan hormon somatotropin (STH), hormon
tirotropin atau Thyroid Stimulating Hormone (TSH), dan hormon gonadotropin.
 Kelenjar timus menghasilkan hormon timosin.
 Kelenjar paratiroid menghasilkan hormon parathormon.
13. Jika proses gerak yang diatur oleh sistem saraf disadari, impuls akan menempuh jalan
sebagai berikut ....
a. Reseptor → neuron sensorik → otak → neuron motorik → efektor
b. Reseptor → neuron sensorik → interneuron → neuron motorik → efektor
c. Reseptor → neuron motorik → otak → neuron sensorik → efektor
d. Reseptor → neuron motorik → sumsum tulang belakang → efektor
e. Reseptor → neuron sensorik → neuron konektor → otak → efektor
Jawaban : A
Pembahasan
Secara umum gerak manusia selalu dipengaruhi oleh otak yang memberikan perintah.
14. Sistem saraf keseimbangan disebut juga...
a. fotoreseptor
b. fonoreseptor
c. kemoreseptor
d. stratoreseptor
e. reseptor
Jawaban : D
Pembahasan
fotoreseptor: saraf mata
fonoreseptor: telinga
kemoreseptor: lidah/hidung
reseptor : penerima rangsang
15. Bagian X adalah otak tengah (mesensefalon). kerusakan di bagian
ini menyebabkan . . . .
a. Hilangnya ingatan
b. Terganggunya pengelihatan
c. Tidak dapat berbicara
d. Denyut jantung tidak teratur
e. Hilangnya keseimbangan
Jawaban : B
Pembahasan
Otak tengah/mesensefalon bertugas sebagai pusat refleks mata. Jika bagian ini mengalami
kerusakan, pengelihatan akan terganggu.
16. Adrenalin adalah hormon yang berfungsi untuk . . . .
a. Mengatur metabolisme
b. Mempengaruhi kerja hormon lainnya
c. Merangsang kerja usus
d. Mengatur metabolisme senyawa fosfat
e. Menaikan tekanan darah dengan mengubah glikogen
Jawaban : E
Pembahasan
Adrenalin mengubah glikogen dalam darah menjadi glukosa, yang mempercepat denyut
jantung dan menaikan tekanan darah.
17. Pada telinga tengah terdapat tulang-tulang kecil yang terangkai berurutan dari luar ke
dalam adalah ....
a. martil-landasan-sanggurdi
b. martil-sanggurdi-landasan
c. landasan-martil-sanggurdi
d. landasan-sanggurdi-martil
e. sanggurdi-landasan-martil
Jawaban : A
Pembahasan
Tulang-tulang kecil yang terdapat pada telinga tengah, terangkai berurutan dari luar ke
dalam sebagai berikut: martil (malleus) – landasan (inkus) – sanggurdi (stapes).
18. Penyebab dari orang yang terkena penyakit ini adalah ....
a. Kekurangan yodium
b. Kekurangan hormon tiroid
c. Kurangnya vitamin A dalam tubuh
d. Kelebihan zat lemak
e. Kelebihan yodium
Jawaban : A
Pembahasan
Itu adalah gambar penyakit gondok. Penyebab terjadinya penyakit gondok karena
kekurangan yodium.
19. Zat kimia yang berkhasiat menstimulasi susunan saraf pusat pada kopi dan teh adalah ….
a. Tar
b. morfin
c. kafein
d. nikotin
e. ganja
Jawaban : C
Pembahasan
Di dalam kopi dan teh terkandung zat kafein yang berkhasiat menstimulasi susunan saraf
pusat
20. Penderita mengalami kesulitan dalam melangkah dan seringkali berjalan tertatih-tatih
dimana lengannya tidak berayun sesuai dengan langkahnya. Wajah penderita menjadi
kurang ekspresif karena otot-otot wajah untuk membentuk ekspresi tidak bergerak.
Nama penyakit berdasarkan gejala tersebut adalah ....
a. Epilepsi
b. Parkinson
c. Transeksi
d. Rabun senja
e. Eksim
Jawaban : C
Pembahasan
Gejala orang yang terkena penyakit epilepsi : kejang-kejang
Gejala orang yang terkena penyakit parkinson : kesulitan melangkah dan wajahnya
kurang ekspresif
Gejala orang yang terkena penyakit transeksi : penderita akan kehilangan segala rasa
(mati rasa)
Gejala orang yang terkena penyakit rabun senja : tidak dapat melihat dengan baik pada
saat senja dan malam hari
Gejala orang yang terkena penyakit eksim : gatal-gatal

More Related Content

What's hot

Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPABab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPATezzara Clara Sutjipto
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaRian Maulana
 
Laporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIA
Laporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIALaporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIA
Laporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIAKlara Tri Meiyana
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMATezzara Clara Sutjipto
 
Tabel Hormon dan Fungsinya
Tabel Hormon dan FungsinyaTabel Hormon dan Fungsinya
Tabel Hormon dan Fungsinya
azzam zukhrofani iman
 
Presentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasanPresentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasan
Arika Sari
 
Percobaan Elektrolisis
Percobaan ElektrolisisPercobaan Elektrolisis
Percobaan Elektrolisis
rinandani
 
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
novipridayantiii
 
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju ReaksiLaporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Husna Latifatul Karimah Karimah
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji MakananLaporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Dhiarrafii Bintang Matahari
 
MATERI MAKANAN KELAS XI SMA
MATERI MAKANAN KELAS XI SMAMATERI MAKANAN KELAS XI SMA
MATERI MAKANAN KELAS XI SMA
Zona Bebas
 
Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Hilya Auliya
 
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XIContoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Erwan Pradipta
 
Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase DaPiDaBi
 
Tabel organel sel 2003
Tabel organel sel 2003Tabel organel sel 2003
Tabel organel sel 2003
Katarina Yuliana
 
Power point peredaran darah
Power point peredaran darahPower point peredaran darah
Power point peredaran darah
sicua050896
 
MATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMAMATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMA
Zona Bebas
 
Tanya Jawab Biologi Molekuler
Tanya Jawab Biologi MolekulerTanya Jawab Biologi Molekuler
Tanya Jawab Biologi Molekuler
dewisetiyana52
 

What's hot (20)

Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPABab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
 
Laporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIA
Laporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIALaporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIA
Laporan praktikum biologi GERAK REFLEKS PADA MANUSIA
 
Laporan enzim katalase
Laporan enzim katalaseLaporan enzim katalase
Laporan enzim katalase
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
 
Tabel Hormon dan Fungsinya
Tabel Hormon dan FungsinyaTabel Hormon dan Fungsinya
Tabel Hormon dan Fungsinya
 
Presentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasanPresentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasan
 
Percobaan Elektrolisis
Percobaan ElektrolisisPercobaan Elektrolisis
Percobaan Elektrolisis
 
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
Powerpoint Sistem Pertahanan Tubuh Pada Manusia BAB V Biologi kelas 11 semest...
 
Laporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju ReaksiLaporan Praktikum Laju Reaksi
Laporan Praktikum Laju Reaksi
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji MakananLaporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
Laporan Resmi Praktikum Biologi Uji Makanan
 
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPA
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPABab 3 substansi genetik kelas XII IPA
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPA
 
MATERI MAKANAN KELAS XI SMA
MATERI MAKANAN KELAS XI SMAMATERI MAKANAN KELAS XI SMA
MATERI MAKANAN KELAS XI SMA
 
Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi
 
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XIContoh Soal ulangan harian sel kelas XI
Contoh Soal ulangan harian sel kelas XI
 
Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase
 
Tabel organel sel 2003
Tabel organel sel 2003Tabel organel sel 2003
Tabel organel sel 2003
 
Power point peredaran darah
Power point peredaran darahPower point peredaran darah
Power point peredaran darah
 
MATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMAMATERI Sistem imun KELAS XII SMA
MATERI Sistem imun KELAS XII SMA
 
Tanya Jawab Biologi Molekuler
Tanya Jawab Biologi MolekulerTanya Jawab Biologi Molekuler
Tanya Jawab Biologi Molekuler
 

Similar to Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia

Indra manusia
Indra manusiaIndra manusia
Indra manusia
Heri Triyono
 
sistem regulasi manusia
sistem regulasi manusiasistem regulasi manusia
sistem regulasi manusia
eka noviana
 
Contoh Soal Sistem Saraf
Contoh Soal Sistem SarafContoh Soal Sistem Saraf
Contoh Soal Sistem Saraf
Riski Putri Puspitahati
 
SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA
SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA
SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA
Johan Setiawan
 
Soal soal biologi
Soal soal biologiSoal soal biologi
Soal soal biologi
Muhammad Luthfan
 
Topik 3 koordinasi dan gerakbalas
Topik 3 koordinasi dan gerakbalasTopik 3 koordinasi dan gerakbalas
Topik 3 koordinasi dan gerakbalas
smktsj2
 
Soal Sistem Regulasi
Soal Sistem RegulasiSoal Sistem Regulasi
Soal Sistem Regulasi
priskyra
 
KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)
KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)
KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)
tita_chubie
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
mazidahsenjaramadhan qurrotuaini
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
mazidahsenjaramadhan qurrotuaini
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
mazidahsenjaramadhan qurrotuaini
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
mazidahsenjaramadhan qurrotuaini
 
Topik3 KOORDINASI DAN GERAK BALAS
Topik3 KOORDINASI DAN GERAK BALASTopik3 KOORDINASI DAN GERAK BALAS
Topik3 KOORDINASI DAN GERAK BALAS
JANGAN TENGOK
 
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidupUh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Agustinus Wiyarno
 
Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014
Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014
Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014
mazidahsenjaramadhan qurrotuaini
 
Soal koordinasi dan alat indra pada manusia
Soal koordinasi dan alat indra pada manusiaSoal koordinasi dan alat indra pada manusia
Soal koordinasi dan alat indra pada manusia
home
 
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9jBab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9jNining Mtsnkra
 
Tugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSD
Tugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSDTugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSD
Tugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSD
nadsapp
 

Similar to Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia (20)

Indra manusia
Indra manusiaIndra manusia
Indra manusia
 
sistem regulasi manusia
sistem regulasi manusiasistem regulasi manusia
sistem regulasi manusia
 
Contoh Soal Sistem Saraf
Contoh Soal Sistem SarafContoh Soal Sistem Saraf
Contoh Soal Sistem Saraf
 
SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA
SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA
SOAL SOAL LATIHAN Biologi SMA KELAS 11 IPA
 
Soal soal biologi
Soal soal biologiSoal soal biologi
Soal soal biologi
 
Topik 3 koordinasi dan gerakbalas
Topik 3 koordinasi dan gerakbalasTopik 3 koordinasi dan gerakbalas
Topik 3 koordinasi dan gerakbalas
 
Soal Sistem Regulasi
Soal Sistem RegulasiSoal Sistem Regulasi
Soal Sistem Regulasi
 
KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)
KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)
KONSEP DASAR PRAKTIK KEBIDANAN (Sistem elimasi saraf)
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
 
1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini1113016100053 mazidah qurrotuaini
1113016100053 mazidah qurrotuaini
 
Topik3 KOORDINASI DAN GERAK BALAS
Topik3 KOORDINASI DAN GERAK BALASTopik3 KOORDINASI DAN GERAK BALAS
Topik3 KOORDINASI DAN GERAK BALAS
 
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidupUh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
 
Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014
Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014
Mazidah qurrotu aini 1113016100053-pendidikan biologi 3b 2014
 
Soal koordinasi dan alat indra pada manusia
Soal koordinasi dan alat indra pada manusiaSoal koordinasi dan alat indra pada manusia
Soal koordinasi dan alat indra pada manusia
 
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9jBab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
 
regulasi (koordinasi) xii sma
regulasi (koordinasi) xii smaregulasi (koordinasi) xii sma
regulasi (koordinasi) xii sma
 
Tugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSD
Tugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSDTugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSD
Tugas Makalah TIK Nadia Safira 2D PGSD
 
Kb 3
Kb 3Kb 3
Kb 3
 

More from Universities Pendidikan Ganesha

Histologi Hati dan Pankreas
Histologi Hati dan PankreasHistologi Hati dan Pankreas
Histologi Hati dan Pankreas
Universities Pendidikan Ganesha
 
LAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANG
LAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANGLAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANG
LAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANG
Universities Pendidikan Ganesha
 
Laporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 Denpasar
Laporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 DenpasarLaporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 Denpasar
Laporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 Denpasar
Universities Pendidikan Ganesha
 
Makalah Nemathelminthes
Makalah NemathelminthesMakalah Nemathelminthes
Makalah Nemathelminthes
Universities Pendidikan Ganesha
 
Lesson plan Biology
Lesson plan BiologyLesson plan Biology
Lesson plan Biology
Universities Pendidikan Ganesha
 
Metabolisme Mikroba
Metabolisme MikrobaMetabolisme Mikroba
Metabolisme Mikroba
Universities Pendidikan Ganesha
 
Lembar Kerja Mahasiswa Fisiologi Tumbuhan
Lembar Kerja Mahasiswa Fisiologi TumbuhanLembar Kerja Mahasiswa Fisiologi Tumbuhan
Lembar Kerja Mahasiswa Fisiologi Tumbuhan
Universities Pendidikan Ganesha
 
Penulisan Unsur Serapan
Penulisan Unsur SerapanPenulisan Unsur Serapan
Penulisan Unsur Serapan
Universities Pendidikan Ganesha
 
Jenis jenis teks dalam bahasa inggris
Jenis jenis teks dalam bahasa inggrisJenis jenis teks dalam bahasa inggris
Jenis jenis teks dalam bahasa inggris
Universities Pendidikan Ganesha
 
Naskah Audio "Menstruasi"
Naskah Audio "Menstruasi"Naskah Audio "Menstruasi"
Naskah Audio "Menstruasi"
Universities Pendidikan Ganesha
 
Sistem Koordinasi pada Manusia
Sistem Koordinasi pada ManusiaSistem Koordinasi pada Manusia
Sistem Koordinasi pada Manusia
Universities Pendidikan Ganesha
 
Pengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijau
Pengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijauPengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijau
Pengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijau
Universities Pendidikan Ganesha
 
Enzim
EnzimEnzim
Konsep esensial geografi
Konsep esensial geografiKonsep esensial geografi
Konsep esensial geografi
Universities Pendidikan Ganesha
 
Perairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinyaPerairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinya
Universities Pendidikan Ganesha
 
Kolonialisme dan imperialisme
Kolonialisme dan imperialismeKolonialisme dan imperialisme
Kolonialisme dan imperialisme
Universities Pendidikan Ganesha
 
Mengupas penyelenggara kekuasaan negara
Mengupas penyelenggara kekuasaan negaraMengupas penyelenggara kekuasaan negara
Mengupas penyelenggara kekuasaan negara
Universities Pendidikan Ganesha
 
Selama langit masih berwarna biru
Selama langit masih berwarna biruSelama langit masih berwarna biru
Selama langit masih berwarna biru
Universities Pendidikan Ganesha
 
Resep membuat kentang goreng
Resep membuat kentang gorengResep membuat kentang goreng
Resep membuat kentang goreng
Universities Pendidikan Ganesha
 

More from Universities Pendidikan Ganesha (20)

Reaksi Reduksi-Oksidasi
Reaksi Reduksi-OksidasiReaksi Reduksi-Oksidasi
Reaksi Reduksi-Oksidasi
 
Histologi Hati dan Pankreas
Histologi Hati dan PankreasHistologi Hati dan Pankreas
Histologi Hati dan Pankreas
 
LAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANG
LAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANGLAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANG
LAPORAN INDIVIDU KKN DESA ABANG
 
Laporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 Denpasar
Laporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 DenpasarLaporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 Denpasar
Laporan Akhirnya PPL Awal di SMA Negeri 2 Denpasar
 
Makalah Nemathelminthes
Makalah NemathelminthesMakalah Nemathelminthes
Makalah Nemathelminthes
 
Lesson plan Biology
Lesson plan BiologyLesson plan Biology
Lesson plan Biology
 
Metabolisme Mikroba
Metabolisme MikrobaMetabolisme Mikroba
Metabolisme Mikroba
 
Lembar Kerja Mahasiswa Fisiologi Tumbuhan
Lembar Kerja Mahasiswa Fisiologi TumbuhanLembar Kerja Mahasiswa Fisiologi Tumbuhan
Lembar Kerja Mahasiswa Fisiologi Tumbuhan
 
Penulisan Unsur Serapan
Penulisan Unsur SerapanPenulisan Unsur Serapan
Penulisan Unsur Serapan
 
Jenis jenis teks dalam bahasa inggris
Jenis jenis teks dalam bahasa inggrisJenis jenis teks dalam bahasa inggris
Jenis jenis teks dalam bahasa inggris
 
Naskah Audio "Menstruasi"
Naskah Audio "Menstruasi"Naskah Audio "Menstruasi"
Naskah Audio "Menstruasi"
 
Sistem Koordinasi pada Manusia
Sistem Koordinasi pada ManusiaSistem Koordinasi pada Manusia
Sistem Koordinasi pada Manusia
 
Pengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijau
Pengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijauPengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijau
Pengaruh cahaya bagi pertumbuhan tanaman kacang hijau
 
Enzim
EnzimEnzim
Enzim
 
Konsep esensial geografi
Konsep esensial geografiKonsep esensial geografi
Konsep esensial geografi
 
Perairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinyaPerairan laut dan potensinya
Perairan laut dan potensinya
 
Kolonialisme dan imperialisme
Kolonialisme dan imperialismeKolonialisme dan imperialisme
Kolonialisme dan imperialisme
 
Mengupas penyelenggara kekuasaan negara
Mengupas penyelenggara kekuasaan negaraMengupas penyelenggara kekuasaan negara
Mengupas penyelenggara kekuasaan negara
 
Selama langit masih berwarna biru
Selama langit masih berwarna biruSelama langit masih berwarna biru
Selama langit masih berwarna biru
 
Resep membuat kentang goreng
Resep membuat kentang gorengResep membuat kentang goreng
Resep membuat kentang goreng
 

Recently uploaded

ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 

Recently uploaded (20)

ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 

Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia

  • 1. BAB IX SISTEM KOORDINASI / REGULASI PADA MANUSIA Kelompok 1 1. Kadek Ari Rachmawati (10) 2. Putu Diah Kirana Purnama Dewi (17) 3. Ni Putu Sherly Novitayanti (31) 4. Putu Widhiatmika Coryka (39) 5. Yosephina Feolita Swecandari Wake (40) 6. I Gede Toby Pratama (41) 7. Muhammad Juan Komajaya (42) KELAS XI MIA 6 TAHUN AJARAN 2015-2016 SMA NEGERI 2 DENPASAR
  • 2. 1. Berikut adalah beberapa sistem organ uang terdapat dalam tubuh manusia. 1) Sistem saraf 2) Sistem peredaran darah 3) Sistem endokrin 4) Sistem Indra Sistem yang termasuk dalam sistem koordinasi manusia adalah .... a. 1, 2, 3. b. 1, 3, 4. c. 2, 3, 4. d. 1, 4. e. 1, 2, 3, 4. Jawaban : B Pembahasan Sistem Koordinasi terdiri atas sistem saraf, sistem indra, dan sistem endokrin. Sistem ini mengkoordinasi organ atau kelejar ditubuh untuk bisa menerima rangsang baik dari luar maupun dari dalam dan menanggapi rangsang tersebut dengan tindakan. Sebagai penerima rangsang adalah indera (panca indera) diteruskan ke sistem saraf , dikelola , di koordinasikan ke organ sehingga terjadi aktivitas. 2. Perhatikan gambar sel saraf berikut! Bagian yang bernomor 1,2, dan 3 berturut-turut adalah .... a. dendrit, akson, dan badan sel. b. nukleus, dendrit, dan sel schwann. c. dendrit, nukleus, dan badan sel. d. akson, nukleus, dan badan sel. e. sel schwann, akson, dan badan sel. Jawaban : C
  • 3. Pembahasan Bagian yang bernomor 1,2, dan 3 berturut-turut adalah dendrit, nukleus, dan badan sel. 3. Susunan saraf pusat manusia terdiri dari .... a. otak dan serabut saraf. b. sumsum lanjutan dan serabut saraf. c. sumsum lanjutan dan otak. d. saraf sadar dan saraf tak sadar. e. otak dan sumsum tulang belakang. Jawaban : E Pembahasan sistem saraf pusat berfungsi mengatur dan mengedalikan semua aktivitas tubuh, dan yang bisa melakukannya adalah otak dan sumsum tulang belakang. 4. Bagian otak besar yang berperan dalam ingatan dan emosi adalah lobus .... a. frontalis. b. temporalis. c. parietalis. d. oksipitalis. e. anterior. Jawaban : A Pembahasan (1) Lobus frontalis, di bagian depan, merupakan pusat perkembangan kecerdasan, ingatan, kemauan, dan sikap. (2) Lobus temporalis, di bagian samping, sebagai pusat pendengaran dan bahasa. (3) Lobus parietalis, di bagian tengah, merupakan pusat pengatur kerja kulit dan otot terhadap pengaruh panas, dingin, sentuhan, dan tekanan. (4) Lobus oksipitalis, di bagian belakang, sebagai pusat penglihatan. 5. Berikut ini adalah pengaruh dari saraf simpatik pada kerja organ tubuh, kecuali .... a. Mempercepat denyut jantung. b. Memperbesar pupil mata. c. Mempercepat proses pencernaan. d. Menghambat keluarnya air ludah.
  • 4. e. Menghambat kontraksi kandung kemih. Jawaban : C Pembahasan 6. Apabila kita mencium masakan yang sedap, air liur terangsang mau keluar. Hal ini menunjukkan adanya hubungan antara indra .... a. perasa dan pengecap. b. perasa dan peraba. c. pembau dan perasa. d. pembau dan pengecap. e. penglihat dan pembau. Jawaban : D Pembahasan Antara hidung dan lidah memiliki keterkaitan satu sama lain. Lidah berhubungan dengan kelenjar ludah, apabila kita mencium bau sedap secara sadar maupun tidak kita akan mengeluarkan air liur 7. Perhatikan gambar indra penglihatan berikut untuk menjawab soal no. 7-10.
  • 5. Bagian mata no. 3 berfungsi untuk .... a. memberi warna mata. b. mengatur jumlah cahaya yang masuk ke mata. c. membiaskan cahaya ke bagian dalam mata. d. sebagai penyangga lensa kristalin. e. mensuplai kebutuhan makanan dan oksigen ke retina. Jawaban : A Pembahasan Gambar no. 3 adalah gambar iris. Iris berfungsi untuk memberi warna mata dan mengatur perbesaran pupil. 8. Bagian mata yang berfungsi untuk mengatur jumlah cahaya yang masuk ke mata ditunjukkan oleh nomor .... a. 1 b. 4 c. 5 d. 7 e. 10 Jawaban : B Pembahasan Bagian mata yang berfungsi untuk mengatur jumlah cahaya yang masuk ke mata adalah pupil. Gambar pupil ditunjukkan oleh nomor 4. 9. Bagian mata yang mampu mengubah bentuknya sehingga memungkinkan kita untuk melihat objek dekat dan jauh ditunjukkan oleh nomor .... a. 3 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
  • 6. b. 6 c. 8 d. 9 e. 11 Jawaban : B Pembahasan Bagian mata yang mampu mengubah bentuknya sehingga memungkinkan kita untuk melihat objek dekat dan jauh adalah lensa mata. Gambar lensa mata ditunjukkan oleh nomor 6. 10. Bagian mata yang berfungsi untuk mensuplai nutrisi dan O2 bagi retina ditunjukkan dengan nomor .... a. 2 b. 5 c. 7 d. 8 e. 9 Jawaban : E Pembahasan Koroid berfungsi memberi zat makanan pada retina. Zat makanan berupa nutrisi dan O2. Gambar koroid ditunjukkan dengan nomor 9. 11. Neuron yang berfungsi menghantarkan impuls saraf dari alat indera menuju ke otak atau sumsum tulang belakang adalah .... a. Neuron bipolar b. Neuron sensorik c. Neuron motorik d. Neuron konektor e. Neuron unipolar Jawaban : B Pembahasan  Neuron sensorik berfungsi menghantarkan impuls dari indera menuju ke otak atau sumsum tulang belakang.
  • 7.  Neuron motorik berfungsi membawa impuls dari otak atau sumsum tulang belakang menuju otot atau kelenjar tubuh.  Neuron konektor berfungsi meneruskan rangsangan dari sensorik ke motorik. 12. Kelenjar yang menghasilkan hormon insulin dan hormon glukagon adalah .... a. kelenjar pankreas. b. kelenjar hipofisis lobus posterior. c. kelenjar hipofisis lobus anterior. d. kelenjar timus. e. kelenjar paratiroid. Jawaban : A Pembahasan  Kelenjar pankreas menghasilkan hormon insulin dan hormon glukagon.  Kelenjar hipofisis lobus posterior menghasilkan hormon antidiuretik (ADH) dan hormon oksitoksin.  Kelenjar hipofisis lobus anterior menghasilkan hormon somatotropin (STH), hormon tirotropin atau Thyroid Stimulating Hormone (TSH), dan hormon gonadotropin.  Kelenjar timus menghasilkan hormon timosin.  Kelenjar paratiroid menghasilkan hormon parathormon. 13. Jika proses gerak yang diatur oleh sistem saraf disadari, impuls akan menempuh jalan sebagai berikut .... a. Reseptor → neuron sensorik → otak → neuron motorik → efektor b. Reseptor → neuron sensorik → interneuron → neuron motorik → efektor c. Reseptor → neuron motorik → otak → neuron sensorik → efektor d. Reseptor → neuron motorik → sumsum tulang belakang → efektor e. Reseptor → neuron sensorik → neuron konektor → otak → efektor Jawaban : A Pembahasan Secara umum gerak manusia selalu dipengaruhi oleh otak yang memberikan perintah. 14. Sistem saraf keseimbangan disebut juga... a. fotoreseptor b. fonoreseptor
  • 8. c. kemoreseptor d. stratoreseptor e. reseptor Jawaban : D Pembahasan fotoreseptor: saraf mata fonoreseptor: telinga kemoreseptor: lidah/hidung reseptor : penerima rangsang 15. Bagian X adalah otak tengah (mesensefalon). kerusakan di bagian ini menyebabkan . . . . a. Hilangnya ingatan b. Terganggunya pengelihatan c. Tidak dapat berbicara d. Denyut jantung tidak teratur e. Hilangnya keseimbangan Jawaban : B Pembahasan Otak tengah/mesensefalon bertugas sebagai pusat refleks mata. Jika bagian ini mengalami kerusakan, pengelihatan akan terganggu. 16. Adrenalin adalah hormon yang berfungsi untuk . . . . a. Mengatur metabolisme b. Mempengaruhi kerja hormon lainnya c. Merangsang kerja usus d. Mengatur metabolisme senyawa fosfat e. Menaikan tekanan darah dengan mengubah glikogen Jawaban : E Pembahasan Adrenalin mengubah glikogen dalam darah menjadi glukosa, yang mempercepat denyut jantung dan menaikan tekanan darah.
  • 9. 17. Pada telinga tengah terdapat tulang-tulang kecil yang terangkai berurutan dari luar ke dalam adalah .... a. martil-landasan-sanggurdi b. martil-sanggurdi-landasan c. landasan-martil-sanggurdi d. landasan-sanggurdi-martil e. sanggurdi-landasan-martil Jawaban : A Pembahasan Tulang-tulang kecil yang terdapat pada telinga tengah, terangkai berurutan dari luar ke dalam sebagai berikut: martil (malleus) – landasan (inkus) – sanggurdi (stapes). 18. Penyebab dari orang yang terkena penyakit ini adalah .... a. Kekurangan yodium b. Kekurangan hormon tiroid c. Kurangnya vitamin A dalam tubuh d. Kelebihan zat lemak e. Kelebihan yodium Jawaban : A Pembahasan Itu adalah gambar penyakit gondok. Penyebab terjadinya penyakit gondok karena kekurangan yodium. 19. Zat kimia yang berkhasiat menstimulasi susunan saraf pusat pada kopi dan teh adalah …. a. Tar b. morfin c. kafein
  • 10. d. nikotin e. ganja Jawaban : C Pembahasan Di dalam kopi dan teh terkandung zat kafein yang berkhasiat menstimulasi susunan saraf pusat 20. Penderita mengalami kesulitan dalam melangkah dan seringkali berjalan tertatih-tatih dimana lengannya tidak berayun sesuai dengan langkahnya. Wajah penderita menjadi kurang ekspresif karena otot-otot wajah untuk membentuk ekspresi tidak bergerak. Nama penyakit berdasarkan gejala tersebut adalah .... a. Epilepsi b. Parkinson c. Transeksi d. Rabun senja e. Eksim Jawaban : C Pembahasan Gejala orang yang terkena penyakit epilepsi : kejang-kejang Gejala orang yang terkena penyakit parkinson : kesulitan melangkah dan wajahnya kurang ekspresif Gejala orang yang terkena penyakit transeksi : penderita akan kehilangan segala rasa (mati rasa) Gejala orang yang terkena penyakit rabun senja : tidak dapat melihat dengan baik pada saat senja dan malam hari Gejala orang yang terkena penyakit eksim : gatal-gatal