SlideShare a Scribd company logo
MAKRIFATULLAH
Mengenal Allah menurut
Al-Quran dan Hadits –
Tauhid
Sebagai upaya memegang
tali ALLAH semampunya
dari seorang hamba – Rifki
Rizal
MENGAPA
MAKRIFATULLAH
HARUS DISEBARKAN?
Mengenal Allah dengan
Tauhid
SAHIH MUSLIM BK. 1, 28
Engkau akan datang pada suatu kaum Ahli Kitab. Karena itu,
hendaklah yang pertama-tama engkau serukan kepada mereka
adalah beriman kepada ALLAH Azza Wa Jalla. Apabila mereka sudah
mengenal ALLAH (Makrifat), maka beritahulah mereka bahwa ALLAH
mewajibkan kepada mereka shalat lima waktu sehari semalam
DASAR MENYEBARKAN
MAKRIFATULLAH: AL-
BAQARAH 159-160
Sesungguhnya orang-orang yang menyembunyikan apa yang telah
KAMI turunkan berupa keterangan-keterangan yang jelas dan
petunjuk, setelah KAMI menerangkannya kepada manusia dalam Al-
kitab, mereka itu dilaknat ALLAH dan dilaknat pula oleh semua yang
dapat melaknati, kecuali mereka yang telah taubat dan mengadakan
perbaikan dan menerangkan kebenaran terhadap mereka itu. AKU
menerima taubatnya dan AKU lah yang Maha Penerima Taubat lagi
Maha Penyayang
DZIKRULLAH Mengingat Allah TERUS
MENERUS
SUNAN IBNU MAJAH BK. 4,
494
Rasulullah SAW bersabda: “maukah aku beritahukan kepada kamu
semua tentang amal-amal yang terbaik dan paling diridhai di sisi
Tuhan kamu, yang akan membuat kamu mencapai derajat tinggi dan
lebih baik bagi kamu semua jika dibandingkan dengan memberikan
sedekah emas dan perak dan lebih baik daripada kamu semua
bertemu musuh lalu kamu penggal leher mereka (jihad) dan mereka
memenggal leher kamu semua (jihad). “mereka menjawab, Mau”
Baginda menjawab, Dzikrullah (mengingat ALLAH)”
RIWAYAT BUKHARI MUSLIM:
“ 7 golongan yang akan dinaungi ALLAH SWT pada hari di mana tidak
ada naungan kecuali naunganNYA: Imam yang adil, pemuda yang
dibesarkan dalam beribadat kepada ALLAH, orang yang hatinya selalu
rindu pada masjid, dua orang yang berkasih sayang semata-mata
karena ALLAH yaitu berkumpul karena ALLAH dan berpisah karena
ALLAH. Seorang laki-laki yang diajak berzina oleh wanita bangsawan
dan rupawan lalu ditolaknya dengan ucapan “ aku takut kepada
ALLAH”, seorang yang bersedekah yang dirahasiakan sehingga tangan
kirinya tidak tahu apa yang dilakukan oleh tangan kanannya dan
terakhir adalah seorang yang berdzikir kepada ALLAH dalam keadaan
menyendiri lalu menitiskan air matanya”
AL BAQARAH 152
Ingatlah kamu kepadaKU niscaya AKU ingat (pula) kepadamu
ANNISA 103
Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat, ingatlah ALLAH di
waktu berdiri, duduk, dan berbaring
ANNUR 37
Lelaki yang tidak dilalaikan oleh perniagaan dan tidak (pula) oleh jual
beli daripada mengingat ALLAH
SAHIH MUSLIM BUKU 4, 608
Sesungguhnya Allah SWT telah berfirman, “Apabila hambaKU
mendekati AKU sejengkal maka AKU mendekatinya sehasta. Apabila
dia mendekati AKU sehasta maka AKU mendekatinya sedepa. Dan bila
dia mendekati AKU sedepa, AKU akan datang menemuinya lebih cepat
lagi”
SAHIH MUSLIM BUKU 4, 608
Aku bersamanya jika ia mengingat AKU. Sekiranya ia mengingat AKU
dalam dirinya, AKU akan mengingatnya dalam diriKU
AL ANKABUT 45
Sesungguhnya ingat ALLAH adalah lebih besar (keutamaannya dari
ibadah-ibadah yang lain)
AL JUMU’AH 10
Ingatlah ALLAH sebanyak-banyaknya supaya kamu beruntung
AL AHZAB 35
Lelaki dan perempuan yang banyak mengingat ALLAH, ALLAH telah
menyediakan untuk mereka ampunan dan pahala yang besar
RA’D 28
Orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tentram dengan
mengingat ALLAH. Ingatlah, HANYA dengan mengingat ALLAH lah
hati menjadi tentram
HR. BUKHARI
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Perumpamaan
orang yang mengingat Rabbnya (Allah) dengan orang yang tidak
mengingat Rabbnya, seperti perumpamaan orang yang hidup dengan
orang yang sudah mati.”
AZ-ZUKHRUF 36
Allah ta’ala berfirman (yang artinya), “Barangsiapa yang berpaling dari
mengingat ar-Rahman maka akan Kami jadikan setan sebagai
pendamping yang selalu menemaninya.”
BISAKAH DZIKRULLAH
TERUS MENERUS 24
JAM?
Mengingat Allah TERUS
MENERUS
HADITS AISYAH RA
Rasulullah SAW mengingat ALLAH sepanjang waktu
SAHIH AL BUKHARI VOL 4,
495
Mataku tidur namun hatiku tidak
ANNISA 103
Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat, ingatlah ALLAH di
waktu berdiri, duduk, dan berbaring
ANNUR 37
Lelaki yang tidak dilalaikan oleh perniagaan dan tidak (pula) oleh jual
beli daripada mengingat ALLAH
AZ-ZUKHRUF 36
Allah ta’ala berfirman (yang artinya), “Barangsiapa yang berpaling dari
mengingat ar-Rahman maka akan Kami jadikan setan sebagai
pendamping yang selalu menemaninya.”
BISAKAH DZIKRULLAH
TERUS-MENERUS
1. Mengingat Allah terus-menerus adalah perintah Allah (berdiri,
duduk, berbaring (tidur), dan sedang beraktivitas sehari-hari
sekalipun (tidak dilalaikan dalam perniagaan (urusan bisnis sehari-
hari) dan jual beli)….makna tersembunyi adalah berarti manusia
dapat melakukannya karena Allah telah memerintahkannya kepada
manusia, maka Insya Allah Allah akan memampukan
2. Saat kita tidak ingat Allah, maka OTOMATIS Syaitan menjadi
pendamping kita
3. Rasulullah sebagai manusia telah mencontohkan mengingat Allah
sepanjang waktu, bahkan waktu tidur. Artinya, kita sebagai
manusia BISA SEKALI…mari berjuang ke arah sana…
TENTANG ALLAH Mengenal Allah dengan
Tauhid
AL MULK 12
Sesungguhnya orang-orang yang takut kepada Tuhannya yang tidak
Nampak oleh mereka
ASY SYURA 11
Tidak ada sesuatupun yang serupa dengan DIA
AL IKHLAS 4
Tidak ada seseorangpun yang seumpama dengan DIA
AL ANAAM 103
DIA tidak dapat dicapai oleh penglihatan mata
HADITS AISYAH RA
Barangsiapa yang menyangka bahwa Muhammad melihat Tuhannya
(semasa mikraj) maka telah benar-benar membuat kedustaan yang
besar terhadap ALLAH. Belumkah engkau mendengar bahwa ALLAH
berfirman, “DIA tidak dapat dicapai oleh penglihatan mata”
SAHIH MUSLIM BK. 1 228
TiraiNYA adalah NUR dan seandainya terangkat pasti keagungan
DZATNYA akan membakar makhluk yang terpandang olehNYA
AL MULK 19
Sesungguhnya DIA Maha Melihat
AL MUKMIN 56
DIA lah yang Maha Mendengar
AL AN’AAM 59
Tiada sehelai daun jatuh tanpa DIA mengetahuinya
THAHA 14
Sesungguhnya AKU inilah ALLAH, tidak ada Tuhan (yang hak) selain
AKU maka sembahlah AKU dan dirikanlah shalat untuk mengingatKU
LUQMAN 16
Sesungguhnya ALLAH Maha Halus lagi Maha Mengetahui
FUSSILAT 54
Sesungguhnya DIA Maha Meliputi segala sesuatu
SAHIH MUSLIM BK 4, 6
Maka demi DZAT yang jiwaku berada dalam genggamanNYA
AL BAQARAH 115
Dan ALLAH jualah yang memiliki timur dan barat, maka kemana saja
kamu menghadap di situlah Wajah ALLAH
AL HADID 4
DIA bersama kamu di mana saja kamu berada
QAAF 16
Kami lebih dekat kepadanya dari urat lehernya
AL BAQARAH 110
Sesungguhnya ALLAH Maha Melihat apa apa yang kamu kerjakan
SAHIH MUSLIM BK. 1, 95
Demi DZAT yang tiada Tuhan selain DIA
AR RAD 9
Dia Yang Maha Besar
AL HAJJ 62
ALLAH yang Maha Luas
AL MUKMIN 12
Yang Maha Tinggi
AL HADID 3
DIA lah Yang Awal dan Yang Akhir
AL HADID 3
Yang Dzahir dan Yang Batin
AN NISA 126
ALLAH senantiasa Meliputi akan tiap-tiap sesuatu
AL MUKMIN 56
DIA lah yang Maha Mendengar
AL HIJR 25
Sesungguhnya ALLAH Maha Mengetahui segala sesuatu
AL MUJADILAH 7
ALLAH Maha Mengawasi segala sesuatu
SIFAT HAKIKAT MAKRIFAT
LA MAUJUDA ILALLAAH
AL ISRAA 70
Kami angkut mereka di daratan dan di lautan
Ayat ini kalau direnungkan SANGAT LUAR BIASA
Yang mengangkut transportasi di darat laut itu apa yang terlihat oleh
mata penglihatan manusia? Ya benar! Berbagai kendaraan darat (mobil,
motor, bis, dll) dan berbagai kendaraan laut (kapal, perahu, kapal selam)
Inilah sebuah ungkapan Makrifatullah, bahwa pada realitas penglihatan
mata kita naik mobil, motor, kapal laut, pesawat udara dan lain-lain, tapi
pada HAKIKATNYAa DZAT NYA yang sedikit (yang setitik dari
keseluruhan yang MAHA BESAR…ALLAHUAKBAR….) itulah yang
mengangkut kita-kita ini…dan pada MAKRIFATNYA, DZATNYA yang
mengangkut kita itu hanya setitik dari samudra DZAT ALLAH yang tak
berhingga dan tak terdefinisi, serta tak terjangkau oleh imajinasi seliar
AL ANFAAL 17
Maka bukan kamu yang membunuh mereka, akan tetapi ALLAH lah
yang membunuh mereka, dan bukan kamu yang melempar ketika
kamu melempar, tetapi ALLAH lah yang melempar
MENGENAL ALLAH
MENURUT RASULULLAH
SAW DAN ULAMA
SHALEH
Mengenal Allah dengan
Tauhid
SAHIH MUSLIM BK. 1, 28
Engkau akan datang pada suatu kaum Ahli Kitab. Karena itu,
hendaklah yang pertama-tama engkau serukan kepada mereka
adalah beriman kepada ALLAH Azza Wa Jalla. Apabila mereka sudah
mengenal ALLAH (Makrifat), maka beritahulah mereka bahwa ALLAH
mewajibkan kepada mereka shalat lima waktu sehari semalam
IMAM GHAZALI MINHAJUL
ABIDIN
Wajib bagimu mengenal dahulu siapa yang harus disembah. Setelah
itu baru engkau menyembah kepadaNYA
SAYID SABIQ, AQIDAH ISLAM,
30
Makrifat kepada ALLAH Ta’ala itulah yang merupakan asas atau dasar
yang diatasnya didirikanlah segala kehidupan kerohanian
IMAM GHAZALI, IHYA
ULUMIDDIN BK. 7, 427
Orang yang mengenal dirinya dan mengenal Tuhannya niscaya sudah
pasti ia mengenal bahwa ia tiada lagi memiliki wujud bagi dirinya
KAUM
MAKRIFATULLAH
Bagaimana Keadaan
Mereka
IMAM GHAZALI, IHYA
ULUMIDDIN
Ketahuilah bahwa yang Maujud yang paling terang dan nyata ialah
ALLAH Ta’ala. Dan ini menghendaki pada Makrifatullah
AD DHUHA 110
DIA mendapatimu (Muhammad) sebagai orang yang bingung, lalu DIA
memberikan petunjuk
Sebuah keterangan yang membuat Rasulullah sangat manusiawi
sekali..beliaupun bingung dan ALLAH lah yang memberikan
petunjuk….
AL ISRAA 93
Katakanlah, “Maha Suci Tuhanku, bukankah aku (Muhammad) ini
hanya seorang manusia yang menjadi Rasul?
AL ARAAF 188
Dan sekiranya aku (Muhammad) mengetahui yang ghaib
tentulah aku membuat kebajikan sebanyak-banyaknya dan aku
tidak akan ditimpa kemudharatan
Luar biasa sangat manusia sekali beliau ini….Dari dimensi ALLAH yang
MAHA…ALLAH sudah tahu tempat kita ini di Surga atau Neraka, semua
sudah ditetapkan dengan sempurna dalam Lauh Mahfudz…semua hanya
hanya tinggal menjalani waktu-waktu yang tepat untuk mengejawantahkan
KUN yang telah diserukan ALLAH secara kolosal dan serentak…..
Dan beliau sebagai orang Makrifatullah…dengan sangat rendah hati
menyatakan bahwa beliau tidak mengetahui yang gaib sama sekali. Beliau
sangat manusia, berjuang, berusaha dalam dimensi manusia untuk
menjalankan semua ketetapan-ketetapan ALLAH.
AL MUMTAHANAH 60
ALLAH ridho terhadap mereka dan merekapun merasa puas
terhadapNYA. Mereka itulah golongan ALLAH. Ketahuilah, bahwa
sesungguhnya golongan ALLAH itulah golongan yang beruntung
SAHIH MUSLIM JILID 4, 819
Tidak seseorang itu masuk ke Syurga dengan amalannya tetapi
dengan keridhoan ALLAH SWT, begitu juga diriku
SUNAN IBNU MAJAH BK 1,
179
Satu orang berilmu adalah lebih berat bagi syaitan daripada 1000
orang abid (ahli ibadah)
Dengan ilmu yang terang, dapat membedakan mana yang bathil dan
mana yang benar. Maka tanpa ilmu yang haq, bisa saja seseorang
merasa telah beribadah dan telah merasa menemukan ALLAH padahal
ternyata itu hanya angan-angan atau khayalan semata. Subhanallooh
AL ANBIYA
Maka tanyakanlah olehmu kepada orang-orang yang berilmu, jika
kamu tiada mengetahui
AL A’RAAF 201
Sesungguhnya orang-orang yang bertaqwa, apabila mereka diganggu
oleh Syaitan, mereka ingat ALLAH SWT maka dengan itu mereka
Nampak jalan yang benar
AL AHZAB 72
Sesungguhnya ia telah berpegang kepada buhul tali yang amat kuat
yang tidak akan putus. Dan ALLAH Maha Mendengar lagi Maha
Mengetahui
AL HAJJ 78
Dan berpeganglah kamu pada TALI ALLAH. DIA adalah pelindungmu,
maka DIALAH sebaik-baik pelindung dan sebaik-baik penolong
AL FAJR 27
Wahai orang yang memiliki jiwa yang tentram, kembalilah kepada
Tuhanmu dengan berpuas hati lagi diridhoi, dan masuklah engkau
dalam jama’ah hamba-hambaKU dan masuklah ke dalam SyurgaKU
SUNAN AT TIRMIDZI BK. 4, 237
Hendaklah kamu sembahyang seolah olah kamu melihat ALLAH, kalau
tidak ketahuilah DIA melihat kamu
AL ARAAF 172
Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak anak
Adam dari sulbi mereka dan ALLAH mengambil kesaksian terhadap
jiwa mereka seraya berfirman: “Bukankah AKU ini Tuhanmu?” Mereka
menjawab: “Benar (Engkau Tuhan kami), kami jadi saksi. “
AL ANFAAL 2
Sesungguhnya orang-orang yang beriman itu adalah mereka yang
apabila disebut nama ALLAH gemetarlah hati mereka
HADITS
Bumi dan langitKU tak dapat memuat DzatKU. Yang dapat memuat
DzatKU ialah hati hambaKU yang mukmin, lunak dan tenang
TENTANG ALAM
SEMESTA
Mengenal Allah dengan
Tauhid
BERAWAL DARI KUN Mengenal Allah dengan
Tauhid
SAHIH BUKHARI VOL. 9, 381
Pada permulaan ALLAH SWT saja yang ada dan tiada apapun
bersamaNYA
KUN
[Al Baqarah:117]
Allah Pencipta langit dan bumi, dan bila Dia berkehendak sesuatu,
maka Dia hanya mengatakan kepadaNYA: "Jadilah!" Lalu jadilah ia."
[An Nahl:40]
Sesungguhnya perkataan Kami terhadap sesuatu apabila Kami
menghendakinya, Kami hanya mengatakan kepadaNYA: "kun
(jadilah)", maka jadilah ia".
IMRAN HOESIN, ISLAM AND
THE CHANGING WORLD
ORDER, 9
Kalau ALLAH SWT saja yang ada saat permulaan, maka kepada siapa
DIA tujukan firman itu?
Kalau ada seseuatu selain daripadaNYA maka pada permulaan sudah
ada 2 wujud. Dan dengan ini runtuhlah TAUHID
KUN
[Yaasiin:82]
Sesungguhnya keadaan-Nya apabila Dia menghendaki sesuatu
hanyalah berkata kepadaNYA: "Jadilah!" maka terjadilah ia".
[Al An'aam:73]
Dan Dialah yang menciptakan langit dan bumi dengan benar. Dan
benarlah perkataan-Nya di waktu Dia mengatakan: "Jadilah, lalu
terjadilah", dan di tangan-Nyalah segala kekuasaan di waktu
sangkakala ditiup. Dia mengetahui yang ghaib dan yang nampak. Dan
Dialah Yang Maha Bijaksana lagi Maha Mengetahui
SIFAT HAKIKAT MAKRIFAT
LA MAUJUDA ILALLAAH
AL ISRAA 70
Kami angkut mereka di daratan dan di lautan
AL ANFAAL 17
Maka bukan kamu yang membunuh mereka, akan tetapi ALLAH lah
yang membunuh mereka, dan bukan kamu yang melempar ketika
kamu melempar, tetapi ALLAH lah yang melempar
ALLAH DAN ALAM
SEMESTA
Mengenal Allah dengan
Tauhid
SAHIH MUSLIM BK. 1, 195
Jibril (AS) membawaku naik ke langit ke tujuh. Ternyata di sana aku
menemukan Ibrahim as sedang menyandarkan punggungnya pada Al
Baitul Makmur. Ternyata setiap hari ada 70 ribu malaikat masuk ke
Baitul Makmur itu dan mereka tidak kembali lagi ke sana
AN NAJM 13
Dan sesungguhnya (Muhammad) telah melihat (jibril itu) pada waktu
yang lain (yaitu) di Sidratul Muntaha
SAHIH MUSLIM BK 1, 194
Kemudian aku dibawa pergi ke Sidratul Muntaha
SAHIH MUSLIM BK. 1, 202
Setelah itu Jibril naik bersamaku sehingga aku melihat Al Mustawa. Di
situ aku terdengar bunyi PENA
SUNAN AT TIRMIDZI BK. 5, 215
Sesungguhnya seseuatu yang diciptakan ALLAH yang pertama adalah
pena lalu DIA berfirman kepadanya, TULISLAH!
AL ALAQ 3-4
Bacalah dan Tuhanmu Yang Maha Pemurah. Yang mengajar manusia
melalui PENA
HTTP://NEWS.YAHOO.COM/AS
TRONOMERS-LARGEST-
OLDEST-MASS-WATER-
UNIVERSEAstronomers have discovered the largest and oldest mass of water
ever detected in the universe – a gigantic, 12 billion year old cloud
harboring 140 trillion times more water than all of earth’s oceans
combined. The cloud of water vapor surrounds a supermassive black
hole called a quasar located 12 billion light years from earth. The
discovery shows that water has been prevalent in the universe for
nearly its entire existence, researcher said.
HUD 7
Arasy-NYA berada di atas air
AL HADITS (MISTAKUL
MASABIH) VOL 4, 226
Malaikat Jibril as berkata bahwa ada 70 tirai NUR yang meniraikan
DZAT dan sekiranya dia mendekati tirai NUR yang pertama saja, dia
akan binasa
SAHIH MUSLIM BK. 1 228
TiraiNYA adalah NUR dan seandainya terakngkat pasti keagungan
DZATNYA akan membakar makhluk yang terpandang olehNYA
AL ARAAF 143
Dan tatkala Musa datang untuk pada waktu yang telah Kami tentukan
dan Tuhan telah berfirman kepadanya, berkatalah Musa, “Ya
Tuhanku, nampakkanlah diri ENGKAU kepadaku agar aku dapat
melihat ENGKAU.” Tuhan berfirman, “Kamu sekali kali tidak sanggup
melihatKU, tetapi lihatlah ke bukit itu maka jika ia tetap di tempatnya
niscaya kamu dapat melihatKU. Tatlkala Tuhannya menampakkan
diriNYA kepada gunung itu, dijadikan gunung itu hancur luluh dan
Musapun jatuh pingsan
SUNAN AT TIRMIDZI BK. 5, 342
Engkaulah Dzat yang mendahulukan dan Dzat yang mengakhirkan,
tidak ada Tuhan selain ENGKAU.
SUNAN ABU DAWUD VOL. 3,
1342
“Seperti bulan Purnama (di waktu malam) tetapi itu hanya kecil saja.
Allah lebih Mulia dan Lebih Besar daripada itu”
GOSPEL OF BARNABAS 132
“Setitik air masin daripada lautan”
“segala sesuatu tidaklah sebesar daripada sebutir pasir kepada
Tuhan”
KEMANA KESADARAN
DIARAHKAN, KE
SANALAH SEMUA
ENERGI BERGERAK
Sebuah kajian mengenai
kesadaran
HR. ABU DAUD NO. 4982
Dari Abul Malih dari seseorang, dia berkata, “Aku pernah diboncengi
Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, lalu tunggangan yang kami naiki
tergelincir. Kemudian aku pun mengatakan, “Celakalah syaithan”.
Namun Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam menyanggah ucapanku tadi,
َّ‫ت‬َ‫ح‬ َ‫م‬َ‫ظ‬‫ا‬َ‫ع‬َ‫ت‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫ذ‬ َ‫ت‬ْ‫ل‬ُ‫ق‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬ َ‫ك‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫ف‬ ُ‫ن‬‫ا‬َ‫ط‬ْ‫ي‬َّ‫ش‬‫ال‬ َ‫س‬ِ‫ع‬َ‫ت‬ ْ‫ل‬ُ‫ق‬َ‫ت‬ َ‫ال‬َ‫و‬ ‫ى‬ِ‫ت‬َّ‫و‬ُ‫ق‬ِ‫ب‬ َ‫ل‬‫و‬ُ‫ق‬َ‫ي‬ َ‫و‬ ِ‫ت‬ْ‫ي‬َ‫ب‬ْ‫ال‬ َ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬ َ‫ون‬ُ‫ك‬َ‫ي‬ ‫ى‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬ َ‫ك‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫ف‬ ِ َّ‫اَّلل‬ ِ‫م‬ْ‫س‬ِ‫ب‬ ْ‫ل‬ُ‫ق‬ ْ‫ن‬ِ‫ك‬
ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ب‬ُّ‫ذ‬‫ال‬ َ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬ َ‫ون‬ُ‫ك‬َ‫ي‬ ‫ى‬َّ‫ت‬َ‫ح‬ َ‫َر‬‫غ‬‫ا‬َ‫ص‬َ‫ت‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫ذ‬ َ‫ت‬ْ‫ل‬ُ‫ق‬
“Janganlah engkau ucapkan ‘celakalah syaithan’, karena jika engkau
mengucapkan demikian, setan akan semakin besar seperti rumah.
Lalu setan pun dengan sombongnya mengatakan, ‘Itu semua terjadi
karena kekuatanku’. Akan tetapi, yang tepat ucapkanlah “Bismillah”.
Jika engkau mengatakan seperti ini, setan akan semakin kecil
sampai-sampai dia akan seperti lalat.”
MAKA APA KONSEKUENSI
DARI SEMUA INI?
1. Daripada mau demo anti kekerasan lebih baik sebarkan cintakasih
(Rahman Rahiim)
2. Daripada tidak mau miskin lebih baik mohon kekayaan
3. Daripada membahas kejelekan seseorang, bahaslah kebaikannya
4. Daripada membahas kelemahan, bahaslah kelebihannya
Apakah sudah dapat pesan di balik pernyataan-pernyataan di atas?
PROSES
MENGINTERNALISASI
KESADARAN INGAT
ALLAH
Sebuah upaya untuk dapat
mengingat ALLAH 24 jam
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Sekarang mohon didengarkan apa yang saya katakan baik baik
dan niatkan ini menjadi bagian dari diri Anda demi kebaikan
Anda…
Saya hanya ingin mengingatkan Anda kembali mengenai diri
Anda yang luar biasa. Manusia diciptakan dan dilebihkan Tuhan
sedemikian rupa dibandingkan makhluk lain.
Jadi, sebenarnya di dalam diri Anda ada bagian diri Anda yang
selalu bahagia, selalu semangat, selalu mengingat Tuhan, dan
selalu siap membantu Anda untuk menjadi diri Anda yang
terbaik…
Bagian diri Anda yang sangat luar biasa ini akan secara otomatis
membantu Anda menyelesaikan semua permasalahan emosi, 129
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Caranya mudah, mulai sekarang dan seterusnya, kapanpun Anda
MENIATKAN melakukan pembersihan permasalahan, perasaan,
pikiran, anggapan buruk dalam diri Anda, dan setelah itu
MENGATAKAN masalahnya, atau perasaan negatifnya, atau
pikiran negatifnya, atau anggapan negatifnya, lalu diikuti
dengan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA
itu akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua
permasalahan emosi yang dirasakan sampai ke akar akarnya
yang terdalam, dari berbagai kehidupan yang mungkin pernah
Anda lalui
130
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda merasakan
adanya ganjalan emosional, baik yang Anda tahu namanya
ataupun tidak namun bisa Anda rasakan, dan Anda
menggunakan kata TERAPI…maka bagian diri Anda yang LUAR
BIASA akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikannya
secara tuntas dari sekarang untuk selama-lamanya…
Dan setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI atau, maka
bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan menutup
segala kemungkinan bagi Anda untuk mengambil kembali
permasalahan permasalahan yang sudah diterapi ini baik secara
sengaja maupun tidak. Dan juga menutup segala kemungkinan
munculnya rasa ragu akan keberhasilan terapi ini dalam diri
Anda , di masa sekarang dan untuk seterusnya… 131
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membuat diri Anda:
ingin bebas dari masalah Anda
bersedia bebas dari masalah Anda
merasa layak bebas dari masalah Anda
merasa walaupun Anda punya masalah masalah ini Anda
memutuskan mengijinkan diri Anda tetap merasa aman,
dicintai, dipahami, diakui, dihargai, dan punya kendali diri
penuh
132
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata
TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan
langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang
disebabkan oleh adanya satu atau lebih bagian dalam diri Anda yang
membuat Anda tidak bisa melepas permasalahan ini karena ia
memiliki tujuan positif , namun hal itu tidak disetujui bagian lain dari
diri Anda.
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata
TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan
langsung membantu Anda untuk memutuskan mengijinkan diri Anda
menyatukan dan mendamaikan semua bagian diri Anda, mendukung
Anda untuk lepas dari permasalahan ini, dengan tetap mendapatkan
manfaat positif dari setiap bagian. Sekarang dan selamanya
133
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI,
maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu
Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya
satu bagian atau lebih dari diri Anda yang merasa diuntungkan dengan
adanya masalah ini. Keuntungan yang tidak Anda sadari itu bisa berupa
perhatian, perasaan dicintai , keinginan untuk bebas dari suatu tugas jika
Anda tetap punya masalah ini, perasaan bebas dari keharusan mengambil
keputusan jika saya tetap punya masalah ini , atau keuntungan positif lain
yang tanpa Anda sadari membuat Anda tetap memegang masalah ini.
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata, maka
bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda
untuk memutuskan mengijinkan diri Anda untuk menyatukan semua bagian
diri Anda untuk mendukung Anda lepas dari masalah ini, dengan tetap
memperoleh manfaat positif dari setiap bagian bagian tadi, dan tujuan
positif dari bagian bagian itu, dari sekarang untuk selama lamanya.
134
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua
masalah yang disebabkan oleh adanya satu atau lebih peristiwa
dalam hidup Anda yang membuat Anda ketakutan , menilai
rendah diri Anda, menyalahkan diri Anda, tidak mampu
memaafkan , ataupun memberikan pemaknaan negative
terhadap peristiwa tersebut yang Anda bawa hingga sekarang
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk langsung memutuskan 135
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua
masalah yang disebabkan oleh adanya satu orang atau lebih
dalam hidup Anda yang karena tindakan ataupun ucapannya
kepada Anda langsung maupun tidak langsung, membuat Anda
menilai diri Anda rendah, tidak berharga, tidak berdaya ,
jengkel , benci, marah ataupun perasaan perasaan negative
lainnya.
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk langsung memutuskan
mengijinkan diri Anda memaafkan setiap orang tersebut , 136
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua
masalah yang disebabkan oleh adanya satu atau lebih tindakan
atau ucapan Anda pada orang lain yang membuat Anda merasa
menyesal , atau merasa bersalah atau perasaan negative lain
yang belum bisa saya definisikan
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk langsung memutuskan
mengijinkan diri Anda meminta maaf pada orang tersebut , dan
melepaskan diri Anda dari semua perasaan negative tersebut
137
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata
TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan
langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang
disebabkan oleh adanya satu atau lebih tindakan, ucapan atupun
pemikiran yang Anda tujukan kepada diri Anda sendiri sehingga Anda
menilai diri Anda sendiri rendah, tidak layak, tidak mampu, tidak
berharga ataupun perasaan perasaan negative lain yang belum bisa
Anda sebutkan satu persatu
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata
TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan
langsung membantu Anda untuk memutuskan mengijinkan diri Anda
untuk memaafkan diri Anda sendiri , menerima diri Anda apa adanya,
setulus tulusnya , mulai sekarang dan selamanya
138
ANDA MAKHLUK CIPTAAN
TUHAN YANG LUAR BIASA
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua
masalah yang disebabkan oleh adanya satu tindakan, ucapan,
ataupun pemikiran Anda, baik yang Anda sadari maupun yang
tidak Anda sadari, yang sifatnya menyalahkan ALLAH / TUHAN
atas masalah Anda ini.
Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan
kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut
akan langsung membantu Anda untuk memutuskan memohon
ampun dan mengaku bersalah atas tindakan tersebut, serta
memohon maaf dan memohon ampun kepada ALLAH / TUHAN
setulus-tulusnya. 139

More Related Content

What's hot

Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)
Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)
Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)
Mush'ab Abdurrahman
 
Menjadi Pembina Dakwah
Menjadi Pembina DakwahMenjadi Pembina Dakwah
Menjadi Pembina Dakwah
Nur Rohim
 
Memelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quranMemelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quranaldianzeta
 
Dokter muslim, berprestasi dan mentoring
Dokter muslim, berprestasi dan  mentoringDokter muslim, berprestasi dan  mentoring
Dokter muslim, berprestasi dan mentoring
Abdul Rozy
 
Syahadatayn sebagai teras tawhid1
Syahadatayn sebagai teras tawhid1Syahadatayn sebagai teras tawhid1
Syahadatayn sebagai teras tawhid1
Kamarudin Jaafar
 
Masuk surga tanpa hisab tanpa azab
Masuk surga tanpa hisab tanpa azabMasuk surga tanpa hisab tanpa azab
Masuk surga tanpa hisab tanpa azab
Doddy Elzha Al Jambary
 
Tauhid
TauhidTauhid
Tauhid
Mohammad Ali
 
Proklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah MelayuProklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
makodimslide
 
Manifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Manifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah MelayuManifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Manifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
makodimslide
 
Mabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika UmatMabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika Umat
Erwin Wahyu
 
Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)
Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)
Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)
Tolak Ahmad Anwar
 
Lembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMA
Lembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMALembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMA
Lembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMA
ruangkuliahpai6f
 
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 6
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 6BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 6
Zikir pagi petang (pdf)
Zikir pagi petang (pdf)Zikir pagi petang (pdf)
Zikir pagi petang (pdf)ayunieys anis
 
Islam rukun dan makna
Islam rukun dan maknaIslam rukun dan makna
Islam rukun dan makna
Helmon Chan
 
Iman kepada rasul allah swt
Iman  kepada  rasul  allah  swtIman  kepada  rasul  allah  swt
Iman kepada rasul allah swt
Operator Warnet Vast Raha
 

What's hot (18)

Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)
Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)
Taqwa taat pada syariah kaffah (refleksi idul fitri 1437 h)
 
Menjadi Pembina Dakwah
Menjadi Pembina DakwahMenjadi Pembina Dakwah
Menjadi Pembina Dakwah
 
Presentation BBQ 'mengenal ALLAH'
Presentation BBQ 'mengenal ALLAH'Presentation BBQ 'mengenal ALLAH'
Presentation BBQ 'mengenal ALLAH'
 
Memelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quranMemelihara dan mengamalkan al quran
Memelihara dan mengamalkan al quran
 
Dokter muslim, berprestasi dan mentoring
Dokter muslim, berprestasi dan  mentoringDokter muslim, berprestasi dan  mentoring
Dokter muslim, berprestasi dan mentoring
 
Syahadatayn sebagai teras tawhid1
Syahadatayn sebagai teras tawhid1Syahadatayn sebagai teras tawhid1
Syahadatayn sebagai teras tawhid1
 
Masuk surga tanpa hisab tanpa azab
Masuk surga tanpa hisab tanpa azabMasuk surga tanpa hisab tanpa azab
Masuk surga tanpa hisab tanpa azab
 
Tauhid
TauhidTauhid
Tauhid
 
Proklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah MelayuProklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
 
Manifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Manifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah MelayuManifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Manifesto Politik Negara Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
 
4 zakat
4 zakat4 zakat
4 zakat
 
Mabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika UmatMabda Islam - Solusi Problematika Umat
Mabda Islam - Solusi Problematika Umat
 
Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)
Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)
Panduan pencapaian tingkat laksana (tolak ahmad saiful anwar)
 
Lembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMA
Lembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMALembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMA
Lembar Kerja Mata Pelajaran PAI SMA
 
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 6
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 6BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 6
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 6
 
Zikir pagi petang (pdf)
Zikir pagi petang (pdf)Zikir pagi petang (pdf)
Zikir pagi petang (pdf)
 
Islam rukun dan makna
Islam rukun dan maknaIslam rukun dan makna
Islam rukun dan makna
 
Iman kepada rasul allah swt
Iman  kepada  rasul  allah  swtIman  kepada  rasul  allah  swt
Iman kepada rasul allah swt
 

Viewers also liked

Sifat shalat nabi 3
Sifat shalat nabi 3Sifat shalat nabi 3
Sifat shalat nabi 3
Doddy Elzha Al Jambary
 
Allah dan ciptaan Nya
Allah dan ciptaan NyaAllah dan ciptaan Nya
Allah dan ciptaan Nya
Eko Sudibyo
 
The master one
The master oneThe master one
The master one
ORCHIDSIGN
 
Bmf 20 cahaya pengharapan
Bmf 20 cahaya pengharapanBmf 20 cahaya pengharapan
Bmf 20 cahaya pengharapan
PT Wings Surya
 
Manhaj hidup muslim kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududi
Manhaj hidup muslim   kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududiManhaj hidup muslim   kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududi
Manhaj hidup muslim kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududiRahmat Hidayat
 
Ilmu rijal al hadits
Ilmu rijal al haditsIlmu rijal al hadits
Ilmu rijal al hadits
Yudi Wahyudin
 
Makalah realisasi islam dalam kehidupan
Makalah realisasi islam dalam kehidupanMakalah realisasi islam dalam kehidupan
Makalah realisasi islam dalam kehidupan
Sentra Komputer dan Foto Copy
 
21st century skills_education_and_competitiveness_guide
21st century skills_education_and_competitiveness_guide21st century skills_education_and_competitiveness_guide
21st century skills_education_and_competitiveness_guide
Eko Sudibyo
 
Comprehensive political guidance
Comprehensive political guidanceComprehensive political guidance
Comprehensive political guidance
Eko Sudibyo
 
Personality devol
Personality devolPersonality devol
Personality devol
dedisuriadi
 
Orang yang beruntung dan rugi
Orang yang beruntung dan rugiOrang yang beruntung dan rugi
Orang yang beruntung dan rugi
Muhsin Hariyanto
 
Hadits hadits qudsi - muwaththa malik
Hadits hadits qudsi - muwaththa malikHadits hadits qudsi - muwaththa malik
Hadits hadits qudsi - muwaththa malik
Arifuddin Ali.
 
Wasiat rasulullah kepada sayyidina 'ali
Wasiat rasulullah kepada sayyidina 'aliWasiat rasulullah kepada sayyidina 'ali
Wasiat rasulullah kepada sayyidina 'aliEko Sudibyo
 
Tatacara Shalat
Tatacara ShalatTatacara Shalat
Tatacara Shalat
Arifuddin Ali.
 
BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]
BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]
BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]
andri zulfikar
 

Viewers also liked (17)

Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Sifat shalat nabi 3
Sifat shalat nabi 3Sifat shalat nabi 3
Sifat shalat nabi 3
 
Allah dan ciptaan Nya
Allah dan ciptaan NyaAllah dan ciptaan Nya
Allah dan ciptaan Nya
 
The master one
The master oneThe master one
The master one
 
Bmf 20 cahaya pengharapan
Bmf 20 cahaya pengharapanBmf 20 cahaya pengharapan
Bmf 20 cahaya pengharapan
 
Manhaj hidup muslim kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududi
Manhaj hidup muslim   kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududiManhaj hidup muslim   kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududi
Manhaj hidup muslim kompilasi karangan sayyid qutb dan al-maududi
 
Ilmu rijal al hadits
Ilmu rijal al haditsIlmu rijal al hadits
Ilmu rijal al hadits
 
Makalah realisasi islam dalam kehidupan
Makalah realisasi islam dalam kehidupanMakalah realisasi islam dalam kehidupan
Makalah realisasi islam dalam kehidupan
 
21st century skills_education_and_competitiveness_guide
21st century skills_education_and_competitiveness_guide21st century skills_education_and_competitiveness_guide
21st century skills_education_and_competitiveness_guide
 
Comprehensive political guidance
Comprehensive political guidanceComprehensive political guidance
Comprehensive political guidance
 
Personality devol
Personality devolPersonality devol
Personality devol
 
Orang yang beruntung dan rugi
Orang yang beruntung dan rugiOrang yang beruntung dan rugi
Orang yang beruntung dan rugi
 
Hadits hadits qudsi - muwaththa malik
Hadits hadits qudsi - muwaththa malikHadits hadits qudsi - muwaththa malik
Hadits hadits qudsi - muwaththa malik
 
Wasiat rasulullah kepada sayyidina 'ali
Wasiat rasulullah kepada sayyidina 'aliWasiat rasulullah kepada sayyidina 'ali
Wasiat rasulullah kepada sayyidina 'ali
 
Tatacara Shalat
Tatacara ShalatTatacara Shalat
Tatacara Shalat
 
BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]
BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]
BAWALAH HATIKU BERSAMA CINTA [1]
 
Ulum al quran
Ulum al quranUlum al quran
Ulum al quran
 

Similar to Setitik makrifatullah 1

2. shalat
2. shalat2. shalat
4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allah4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allahAbyanuddin Salam
 
Idul adha 2014
Idul adha 2014Idul adha 2014
Idul adha 2014
Syamsul Hadi
 
Buletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan Kemaslahatan
Buletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan KemaslahatanBuletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan Kemaslahatan
Buletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan Kemaslahatan
LAZNas Chevron
 
Keistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalatKeistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalat
Syahlul D'hasrap
 
Kitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahKitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayah
Tikno Grs
 
Kategori fiqih
Kategori fiqihKategori fiqih
Kategori fiqih
abu_dzikri
 
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
kautsarali3
 
Bab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin ppt
Bab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin pptBab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin ppt
Bab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin ppt
soleh solehudin
 
Dzikrullah
DzikrullahDzikrullah
Dzikrullah
Bambang Dhoni
 
Kultum puasa tq
Kultum puasa tqKultum puasa tq
Kultum puasa tq
teguh.qi
 
Bab 1(keikhlasan)
Bab 1(keikhlasan)Bab 1(keikhlasan)
Bab 1(keikhlasan)
Zeinudin Harits
 
Bidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazaliBidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazali
Rachardy Andriyanto
 
Dampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptx
Dampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptxDampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptx
Dampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptx
WahyuAbadi15
 
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
Ustadz Ahmad Ridwan
 
REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)
REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)
REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)
andrew gromiko
 
15 petunjuk menguatkan iman
15 petunjuk menguatkan iman15 petunjuk menguatkan iman
15 petunjuk menguatkan iman
nyongkoh
 
Nasakh
Nasakh Nasakh
Nasakh
jaguasaga123
 

Similar to Setitik makrifatullah 1 (20)

2. shalat
2. shalat2. shalat
2. shalat
 
4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allah4 orang yang dilaknat allah
4 orang yang dilaknat allah
 
Idul adha 2014
Idul adha 2014Idul adha 2014
Idul adha 2014
 
Buletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan Kemaslahatan
Buletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan KemaslahatanBuletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan Kemaslahatan
Buletin Rumbai Edisi 12 Mengingat Kematian Melancarkan Kemaslahatan
 
Keistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalatKeistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalat
 
Kitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahKitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayah
 
Kategori fiqih
Kategori fiqihKategori fiqih
Kategori fiqih
 
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
 
Bab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin ppt
Bab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin pptBab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin ppt
Bab 3 lanjutan hadits-hadits ttg Sabar riyadus shalihin ppt
 
Dzikrullah
DzikrullahDzikrullah
Dzikrullah
 
Kultum puasa tq
Kultum puasa tqKultum puasa tq
Kultum puasa tq
 
Bab 1(keikhlasan)
Bab 1(keikhlasan)Bab 1(keikhlasan)
Bab 1(keikhlasan)
 
Bidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazaliBidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazali
 
Dampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptx
Dampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptxDampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptx
Dampak Akidah dalam Kehidupan seorang Muslim.pptx
 
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
 
REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)
REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)
REVOLUSI KEUANGAN MELALUI SHOLAT DAN ZAKAT (PART IV)
 
Syahadatain
SyahadatainSyahadatain
Syahadatain
 
15 petunjuk menguatkan iman
15 petunjuk menguatkan iman15 petunjuk menguatkan iman
15 petunjuk menguatkan iman
 
Nasakh
Nasakh Nasakh
Nasakh
 
Sakînah
SakînahSakînah
Sakînah
 

Setitik makrifatullah 1

  • 1. MAKRIFATULLAH Mengenal Allah menurut Al-Quran dan Hadits – Tauhid Sebagai upaya memegang tali ALLAH semampunya dari seorang hamba – Rifki Rizal
  • 3. SAHIH MUSLIM BK. 1, 28 Engkau akan datang pada suatu kaum Ahli Kitab. Karena itu, hendaklah yang pertama-tama engkau serukan kepada mereka adalah beriman kepada ALLAH Azza Wa Jalla. Apabila mereka sudah mengenal ALLAH (Makrifat), maka beritahulah mereka bahwa ALLAH mewajibkan kepada mereka shalat lima waktu sehari semalam
  • 4. DASAR MENYEBARKAN MAKRIFATULLAH: AL- BAQARAH 159-160 Sesungguhnya orang-orang yang menyembunyikan apa yang telah KAMI turunkan berupa keterangan-keterangan yang jelas dan petunjuk, setelah KAMI menerangkannya kepada manusia dalam Al- kitab, mereka itu dilaknat ALLAH dan dilaknat pula oleh semua yang dapat melaknati, kecuali mereka yang telah taubat dan mengadakan perbaikan dan menerangkan kebenaran terhadap mereka itu. AKU menerima taubatnya dan AKU lah yang Maha Penerima Taubat lagi Maha Penyayang
  • 6. SUNAN IBNU MAJAH BK. 4, 494 Rasulullah SAW bersabda: “maukah aku beritahukan kepada kamu semua tentang amal-amal yang terbaik dan paling diridhai di sisi Tuhan kamu, yang akan membuat kamu mencapai derajat tinggi dan lebih baik bagi kamu semua jika dibandingkan dengan memberikan sedekah emas dan perak dan lebih baik daripada kamu semua bertemu musuh lalu kamu penggal leher mereka (jihad) dan mereka memenggal leher kamu semua (jihad). “mereka menjawab, Mau” Baginda menjawab, Dzikrullah (mengingat ALLAH)”
  • 7. RIWAYAT BUKHARI MUSLIM: “ 7 golongan yang akan dinaungi ALLAH SWT pada hari di mana tidak ada naungan kecuali naunganNYA: Imam yang adil, pemuda yang dibesarkan dalam beribadat kepada ALLAH, orang yang hatinya selalu rindu pada masjid, dua orang yang berkasih sayang semata-mata karena ALLAH yaitu berkumpul karena ALLAH dan berpisah karena ALLAH. Seorang laki-laki yang diajak berzina oleh wanita bangsawan dan rupawan lalu ditolaknya dengan ucapan “ aku takut kepada ALLAH”, seorang yang bersedekah yang dirahasiakan sehingga tangan kirinya tidak tahu apa yang dilakukan oleh tangan kanannya dan terakhir adalah seorang yang berdzikir kepada ALLAH dalam keadaan menyendiri lalu menitiskan air matanya”
  • 8. AL BAQARAH 152 Ingatlah kamu kepadaKU niscaya AKU ingat (pula) kepadamu
  • 9. ANNISA 103 Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat, ingatlah ALLAH di waktu berdiri, duduk, dan berbaring
  • 10. ANNUR 37 Lelaki yang tidak dilalaikan oleh perniagaan dan tidak (pula) oleh jual beli daripada mengingat ALLAH
  • 11. SAHIH MUSLIM BUKU 4, 608 Sesungguhnya Allah SWT telah berfirman, “Apabila hambaKU mendekati AKU sejengkal maka AKU mendekatinya sehasta. Apabila dia mendekati AKU sehasta maka AKU mendekatinya sedepa. Dan bila dia mendekati AKU sedepa, AKU akan datang menemuinya lebih cepat lagi”
  • 12. SAHIH MUSLIM BUKU 4, 608 Aku bersamanya jika ia mengingat AKU. Sekiranya ia mengingat AKU dalam dirinya, AKU akan mengingatnya dalam diriKU
  • 13. AL ANKABUT 45 Sesungguhnya ingat ALLAH adalah lebih besar (keutamaannya dari ibadah-ibadah yang lain)
  • 14. AL JUMU’AH 10 Ingatlah ALLAH sebanyak-banyaknya supaya kamu beruntung
  • 15. AL AHZAB 35 Lelaki dan perempuan yang banyak mengingat ALLAH, ALLAH telah menyediakan untuk mereka ampunan dan pahala yang besar
  • 16. RA’D 28 Orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tentram dengan mengingat ALLAH. Ingatlah, HANYA dengan mengingat ALLAH lah hati menjadi tentram
  • 17. HR. BUKHARI Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Perumpamaan orang yang mengingat Rabbnya (Allah) dengan orang yang tidak mengingat Rabbnya, seperti perumpamaan orang yang hidup dengan orang yang sudah mati.”
  • 18. AZ-ZUKHRUF 36 Allah ta’ala berfirman (yang artinya), “Barangsiapa yang berpaling dari mengingat ar-Rahman maka akan Kami jadikan setan sebagai pendamping yang selalu menemaninya.”
  • 19. BISAKAH DZIKRULLAH TERUS MENERUS 24 JAM? Mengingat Allah TERUS MENERUS
  • 20. HADITS AISYAH RA Rasulullah SAW mengingat ALLAH sepanjang waktu
  • 21. SAHIH AL BUKHARI VOL 4, 495 Mataku tidur namun hatiku tidak
  • 22. ANNISA 103 Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat, ingatlah ALLAH di waktu berdiri, duduk, dan berbaring
  • 23. ANNUR 37 Lelaki yang tidak dilalaikan oleh perniagaan dan tidak (pula) oleh jual beli daripada mengingat ALLAH
  • 24. AZ-ZUKHRUF 36 Allah ta’ala berfirman (yang artinya), “Barangsiapa yang berpaling dari mengingat ar-Rahman maka akan Kami jadikan setan sebagai pendamping yang selalu menemaninya.”
  • 25. BISAKAH DZIKRULLAH TERUS-MENERUS 1. Mengingat Allah terus-menerus adalah perintah Allah (berdiri, duduk, berbaring (tidur), dan sedang beraktivitas sehari-hari sekalipun (tidak dilalaikan dalam perniagaan (urusan bisnis sehari- hari) dan jual beli)….makna tersembunyi adalah berarti manusia dapat melakukannya karena Allah telah memerintahkannya kepada manusia, maka Insya Allah Allah akan memampukan 2. Saat kita tidak ingat Allah, maka OTOMATIS Syaitan menjadi pendamping kita 3. Rasulullah sebagai manusia telah mencontohkan mengingat Allah sepanjang waktu, bahkan waktu tidur. Artinya, kita sebagai manusia BISA SEKALI…mari berjuang ke arah sana…
  • 26. TENTANG ALLAH Mengenal Allah dengan Tauhid
  • 27. AL MULK 12 Sesungguhnya orang-orang yang takut kepada Tuhannya yang tidak Nampak oleh mereka
  • 28. ASY SYURA 11 Tidak ada sesuatupun yang serupa dengan DIA
  • 29. AL IKHLAS 4 Tidak ada seseorangpun yang seumpama dengan DIA
  • 30. AL ANAAM 103 DIA tidak dapat dicapai oleh penglihatan mata
  • 31. HADITS AISYAH RA Barangsiapa yang menyangka bahwa Muhammad melihat Tuhannya (semasa mikraj) maka telah benar-benar membuat kedustaan yang besar terhadap ALLAH. Belumkah engkau mendengar bahwa ALLAH berfirman, “DIA tidak dapat dicapai oleh penglihatan mata”
  • 32. SAHIH MUSLIM BK. 1 228 TiraiNYA adalah NUR dan seandainya terangkat pasti keagungan DZATNYA akan membakar makhluk yang terpandang olehNYA
  • 33. AL MULK 19 Sesungguhnya DIA Maha Melihat
  • 34. AL MUKMIN 56 DIA lah yang Maha Mendengar
  • 35. AL AN’AAM 59 Tiada sehelai daun jatuh tanpa DIA mengetahuinya
  • 36. THAHA 14 Sesungguhnya AKU inilah ALLAH, tidak ada Tuhan (yang hak) selain AKU maka sembahlah AKU dan dirikanlah shalat untuk mengingatKU
  • 37. LUQMAN 16 Sesungguhnya ALLAH Maha Halus lagi Maha Mengetahui
  • 38. FUSSILAT 54 Sesungguhnya DIA Maha Meliputi segala sesuatu
  • 39. SAHIH MUSLIM BK 4, 6 Maka demi DZAT yang jiwaku berada dalam genggamanNYA
  • 40. AL BAQARAH 115 Dan ALLAH jualah yang memiliki timur dan barat, maka kemana saja kamu menghadap di situlah Wajah ALLAH
  • 41. AL HADID 4 DIA bersama kamu di mana saja kamu berada
  • 42. QAAF 16 Kami lebih dekat kepadanya dari urat lehernya
  • 43. AL BAQARAH 110 Sesungguhnya ALLAH Maha Melihat apa apa yang kamu kerjakan
  • 44. SAHIH MUSLIM BK. 1, 95 Demi DZAT yang tiada Tuhan selain DIA
  • 45. AR RAD 9 Dia Yang Maha Besar
  • 46. AL HAJJ 62 ALLAH yang Maha Luas
  • 47. AL MUKMIN 12 Yang Maha Tinggi
  • 48. AL HADID 3 DIA lah Yang Awal dan Yang Akhir
  • 49. AL HADID 3 Yang Dzahir dan Yang Batin
  • 50. AN NISA 126 ALLAH senantiasa Meliputi akan tiap-tiap sesuatu
  • 51. AL MUKMIN 56 DIA lah yang Maha Mendengar
  • 52. AL HIJR 25 Sesungguhnya ALLAH Maha Mengetahui segala sesuatu
  • 53. AL MUJADILAH 7 ALLAH Maha Mengawasi segala sesuatu
  • 54.
  • 55.
  • 56.
  • 57.
  • 60. AL ISRAA 70 Kami angkut mereka di daratan dan di lautan Ayat ini kalau direnungkan SANGAT LUAR BIASA Yang mengangkut transportasi di darat laut itu apa yang terlihat oleh mata penglihatan manusia? Ya benar! Berbagai kendaraan darat (mobil, motor, bis, dll) dan berbagai kendaraan laut (kapal, perahu, kapal selam) Inilah sebuah ungkapan Makrifatullah, bahwa pada realitas penglihatan mata kita naik mobil, motor, kapal laut, pesawat udara dan lain-lain, tapi pada HAKIKATNYAa DZAT NYA yang sedikit (yang setitik dari keseluruhan yang MAHA BESAR…ALLAHUAKBAR….) itulah yang mengangkut kita-kita ini…dan pada MAKRIFATNYA, DZATNYA yang mengangkut kita itu hanya setitik dari samudra DZAT ALLAH yang tak berhingga dan tak terdefinisi, serta tak terjangkau oleh imajinasi seliar
  • 61. AL ANFAAL 17 Maka bukan kamu yang membunuh mereka, akan tetapi ALLAH lah yang membunuh mereka, dan bukan kamu yang melempar ketika kamu melempar, tetapi ALLAH lah yang melempar
  • 62. MENGENAL ALLAH MENURUT RASULULLAH SAW DAN ULAMA SHALEH Mengenal Allah dengan Tauhid
  • 63. SAHIH MUSLIM BK. 1, 28 Engkau akan datang pada suatu kaum Ahli Kitab. Karena itu, hendaklah yang pertama-tama engkau serukan kepada mereka adalah beriman kepada ALLAH Azza Wa Jalla. Apabila mereka sudah mengenal ALLAH (Makrifat), maka beritahulah mereka bahwa ALLAH mewajibkan kepada mereka shalat lima waktu sehari semalam
  • 64. IMAM GHAZALI MINHAJUL ABIDIN Wajib bagimu mengenal dahulu siapa yang harus disembah. Setelah itu baru engkau menyembah kepadaNYA
  • 65. SAYID SABIQ, AQIDAH ISLAM, 30 Makrifat kepada ALLAH Ta’ala itulah yang merupakan asas atau dasar yang diatasnya didirikanlah segala kehidupan kerohanian
  • 66. IMAM GHAZALI, IHYA ULUMIDDIN BK. 7, 427 Orang yang mengenal dirinya dan mengenal Tuhannya niscaya sudah pasti ia mengenal bahwa ia tiada lagi memiliki wujud bagi dirinya
  • 68. IMAM GHAZALI, IHYA ULUMIDDIN Ketahuilah bahwa yang Maujud yang paling terang dan nyata ialah ALLAH Ta’ala. Dan ini menghendaki pada Makrifatullah
  • 69. AD DHUHA 110 DIA mendapatimu (Muhammad) sebagai orang yang bingung, lalu DIA memberikan petunjuk Sebuah keterangan yang membuat Rasulullah sangat manusiawi sekali..beliaupun bingung dan ALLAH lah yang memberikan petunjuk….
  • 70. AL ISRAA 93 Katakanlah, “Maha Suci Tuhanku, bukankah aku (Muhammad) ini hanya seorang manusia yang menjadi Rasul?
  • 71. AL ARAAF 188 Dan sekiranya aku (Muhammad) mengetahui yang ghaib tentulah aku membuat kebajikan sebanyak-banyaknya dan aku tidak akan ditimpa kemudharatan Luar biasa sangat manusia sekali beliau ini….Dari dimensi ALLAH yang MAHA…ALLAH sudah tahu tempat kita ini di Surga atau Neraka, semua sudah ditetapkan dengan sempurna dalam Lauh Mahfudz…semua hanya hanya tinggal menjalani waktu-waktu yang tepat untuk mengejawantahkan KUN yang telah diserukan ALLAH secara kolosal dan serentak….. Dan beliau sebagai orang Makrifatullah…dengan sangat rendah hati menyatakan bahwa beliau tidak mengetahui yang gaib sama sekali. Beliau sangat manusia, berjuang, berusaha dalam dimensi manusia untuk menjalankan semua ketetapan-ketetapan ALLAH.
  • 72. AL MUMTAHANAH 60 ALLAH ridho terhadap mereka dan merekapun merasa puas terhadapNYA. Mereka itulah golongan ALLAH. Ketahuilah, bahwa sesungguhnya golongan ALLAH itulah golongan yang beruntung
  • 73. SAHIH MUSLIM JILID 4, 819 Tidak seseorang itu masuk ke Syurga dengan amalannya tetapi dengan keridhoan ALLAH SWT, begitu juga diriku
  • 74. SUNAN IBNU MAJAH BK 1, 179 Satu orang berilmu adalah lebih berat bagi syaitan daripada 1000 orang abid (ahli ibadah) Dengan ilmu yang terang, dapat membedakan mana yang bathil dan mana yang benar. Maka tanpa ilmu yang haq, bisa saja seseorang merasa telah beribadah dan telah merasa menemukan ALLAH padahal ternyata itu hanya angan-angan atau khayalan semata. Subhanallooh
  • 75. AL ANBIYA Maka tanyakanlah olehmu kepada orang-orang yang berilmu, jika kamu tiada mengetahui
  • 76. AL A’RAAF 201 Sesungguhnya orang-orang yang bertaqwa, apabila mereka diganggu oleh Syaitan, mereka ingat ALLAH SWT maka dengan itu mereka Nampak jalan yang benar
  • 77. AL AHZAB 72 Sesungguhnya ia telah berpegang kepada buhul tali yang amat kuat yang tidak akan putus. Dan ALLAH Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui
  • 78. AL HAJJ 78 Dan berpeganglah kamu pada TALI ALLAH. DIA adalah pelindungmu, maka DIALAH sebaik-baik pelindung dan sebaik-baik penolong
  • 79. AL FAJR 27 Wahai orang yang memiliki jiwa yang tentram, kembalilah kepada Tuhanmu dengan berpuas hati lagi diridhoi, dan masuklah engkau dalam jama’ah hamba-hambaKU dan masuklah ke dalam SyurgaKU
  • 80. SUNAN AT TIRMIDZI BK. 4, 237 Hendaklah kamu sembahyang seolah olah kamu melihat ALLAH, kalau tidak ketahuilah DIA melihat kamu
  • 81. AL ARAAF 172 Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak anak Adam dari sulbi mereka dan ALLAH mengambil kesaksian terhadap jiwa mereka seraya berfirman: “Bukankah AKU ini Tuhanmu?” Mereka menjawab: “Benar (Engkau Tuhan kami), kami jadi saksi. “
  • 82. AL ANFAAL 2 Sesungguhnya orang-orang yang beriman itu adalah mereka yang apabila disebut nama ALLAH gemetarlah hati mereka
  • 83. HADITS Bumi dan langitKU tak dapat memuat DzatKU. Yang dapat memuat DzatKU ialah hati hambaKU yang mukmin, lunak dan tenang
  • 85. BERAWAL DARI KUN Mengenal Allah dengan Tauhid
  • 86. SAHIH BUKHARI VOL. 9, 381 Pada permulaan ALLAH SWT saja yang ada dan tiada apapun bersamaNYA
  • 87. KUN [Al Baqarah:117] Allah Pencipta langit dan bumi, dan bila Dia berkehendak sesuatu, maka Dia hanya mengatakan kepadaNYA: "Jadilah!" Lalu jadilah ia." [An Nahl:40] Sesungguhnya perkataan Kami terhadap sesuatu apabila Kami menghendakinya, Kami hanya mengatakan kepadaNYA: "kun (jadilah)", maka jadilah ia".
  • 88. IMRAN HOESIN, ISLAM AND THE CHANGING WORLD ORDER, 9 Kalau ALLAH SWT saja yang ada saat permulaan, maka kepada siapa DIA tujukan firman itu? Kalau ada seseuatu selain daripadaNYA maka pada permulaan sudah ada 2 wujud. Dan dengan ini runtuhlah TAUHID
  • 89. KUN [Yaasiin:82] Sesungguhnya keadaan-Nya apabila Dia menghendaki sesuatu hanyalah berkata kepadaNYA: "Jadilah!" maka terjadilah ia". [Al An'aam:73] Dan Dialah yang menciptakan langit dan bumi dengan benar. Dan benarlah perkataan-Nya di waktu Dia mengatakan: "Jadilah, lalu terjadilah", dan di tangan-Nyalah segala kekuasaan di waktu sangkakala ditiup. Dia mengetahui yang ghaib dan yang nampak. Dan Dialah Yang Maha Bijaksana lagi Maha Mengetahui
  • 90.
  • 91.
  • 92.
  • 93.
  • 96. AL ISRAA 70 Kami angkut mereka di daratan dan di lautan
  • 97. AL ANFAAL 17 Maka bukan kamu yang membunuh mereka, akan tetapi ALLAH lah yang membunuh mereka, dan bukan kamu yang melempar ketika kamu melempar, tetapi ALLAH lah yang melempar
  • 98. ALLAH DAN ALAM SEMESTA Mengenal Allah dengan Tauhid
  • 99.
  • 100.
  • 101.
  • 102.
  • 103.
  • 104.
  • 105.
  • 106.
  • 107. SAHIH MUSLIM BK. 1, 195 Jibril (AS) membawaku naik ke langit ke tujuh. Ternyata di sana aku menemukan Ibrahim as sedang menyandarkan punggungnya pada Al Baitul Makmur. Ternyata setiap hari ada 70 ribu malaikat masuk ke Baitul Makmur itu dan mereka tidak kembali lagi ke sana
  • 108. AN NAJM 13 Dan sesungguhnya (Muhammad) telah melihat (jibril itu) pada waktu yang lain (yaitu) di Sidratul Muntaha
  • 109. SAHIH MUSLIM BK 1, 194 Kemudian aku dibawa pergi ke Sidratul Muntaha
  • 110. SAHIH MUSLIM BK. 1, 202 Setelah itu Jibril naik bersamaku sehingga aku melihat Al Mustawa. Di situ aku terdengar bunyi PENA
  • 111. SUNAN AT TIRMIDZI BK. 5, 215 Sesungguhnya seseuatu yang diciptakan ALLAH yang pertama adalah pena lalu DIA berfirman kepadanya, TULISLAH!
  • 112. AL ALAQ 3-4 Bacalah dan Tuhanmu Yang Maha Pemurah. Yang mengajar manusia melalui PENA
  • 113. HTTP://NEWS.YAHOO.COM/AS TRONOMERS-LARGEST- OLDEST-MASS-WATER- UNIVERSEAstronomers have discovered the largest and oldest mass of water ever detected in the universe – a gigantic, 12 billion year old cloud harboring 140 trillion times more water than all of earth’s oceans combined. The cloud of water vapor surrounds a supermassive black hole called a quasar located 12 billion light years from earth. The discovery shows that water has been prevalent in the universe for nearly its entire existence, researcher said.
  • 114. HUD 7 Arasy-NYA berada di atas air
  • 115. AL HADITS (MISTAKUL MASABIH) VOL 4, 226 Malaikat Jibril as berkata bahwa ada 70 tirai NUR yang meniraikan DZAT dan sekiranya dia mendekati tirai NUR yang pertama saja, dia akan binasa
  • 116. SAHIH MUSLIM BK. 1 228 TiraiNYA adalah NUR dan seandainya terakngkat pasti keagungan DZATNYA akan membakar makhluk yang terpandang olehNYA
  • 117.
  • 118.
  • 119.
  • 120.
  • 121. AL ARAAF 143 Dan tatkala Musa datang untuk pada waktu yang telah Kami tentukan dan Tuhan telah berfirman kepadanya, berkatalah Musa, “Ya Tuhanku, nampakkanlah diri ENGKAU kepadaku agar aku dapat melihat ENGKAU.” Tuhan berfirman, “Kamu sekali kali tidak sanggup melihatKU, tetapi lihatlah ke bukit itu maka jika ia tetap di tempatnya niscaya kamu dapat melihatKU. Tatlkala Tuhannya menampakkan diriNYA kepada gunung itu, dijadikan gunung itu hancur luluh dan Musapun jatuh pingsan
  • 122. SUNAN AT TIRMIDZI BK. 5, 342 Engkaulah Dzat yang mendahulukan dan Dzat yang mengakhirkan, tidak ada Tuhan selain ENGKAU.
  • 123. SUNAN ABU DAWUD VOL. 3, 1342 “Seperti bulan Purnama (di waktu malam) tetapi itu hanya kecil saja. Allah lebih Mulia dan Lebih Besar daripada itu”
  • 124. GOSPEL OF BARNABAS 132 “Setitik air masin daripada lautan” “segala sesuatu tidaklah sebesar daripada sebutir pasir kepada Tuhan”
  • 125. KEMANA KESADARAN DIARAHKAN, KE SANALAH SEMUA ENERGI BERGERAK Sebuah kajian mengenai kesadaran
  • 126. HR. ABU DAUD NO. 4982 Dari Abul Malih dari seseorang, dia berkata, “Aku pernah diboncengi Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, lalu tunggangan yang kami naiki tergelincir. Kemudian aku pun mengatakan, “Celakalah syaithan”. Namun Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam menyanggah ucapanku tadi, َّ‫ت‬َ‫ح‬ َ‫م‬َ‫ظ‬‫ا‬َ‫ع‬َ‫ت‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫ذ‬ َ‫ت‬ْ‫ل‬ُ‫ق‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬ َ‫ك‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫ف‬ ُ‫ن‬‫ا‬َ‫ط‬ْ‫ي‬َّ‫ش‬‫ال‬ َ‫س‬ِ‫ع‬َ‫ت‬ ْ‫ل‬ُ‫ق‬َ‫ت‬ َ‫ال‬َ‫و‬ ‫ى‬ِ‫ت‬َّ‫و‬ُ‫ق‬ِ‫ب‬ َ‫ل‬‫و‬ُ‫ق‬َ‫ي‬ َ‫و‬ ِ‫ت‬ْ‫ي‬َ‫ب‬ْ‫ال‬ َ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬ َ‫ون‬ُ‫ك‬َ‫ي‬ ‫ى‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ذ‬ِ‫إ‬ َ‫ك‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬َ‫ف‬ ِ َّ‫اَّلل‬ ِ‫م‬ْ‫س‬ِ‫ب‬ ْ‫ل‬ُ‫ق‬ ْ‫ن‬ِ‫ك‬ ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ب‬ُّ‫ذ‬‫ال‬ َ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬ َ‫ون‬ُ‫ك‬َ‫ي‬ ‫ى‬َّ‫ت‬َ‫ح‬ َ‫َر‬‫غ‬‫ا‬َ‫ص‬َ‫ت‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬َ‫ذ‬ َ‫ت‬ْ‫ل‬ُ‫ق‬ “Janganlah engkau ucapkan ‘celakalah syaithan’, karena jika engkau mengucapkan demikian, setan akan semakin besar seperti rumah. Lalu setan pun dengan sombongnya mengatakan, ‘Itu semua terjadi karena kekuatanku’. Akan tetapi, yang tepat ucapkanlah “Bismillah”. Jika engkau mengatakan seperti ini, setan akan semakin kecil sampai-sampai dia akan seperti lalat.”
  • 127. MAKA APA KONSEKUENSI DARI SEMUA INI? 1. Daripada mau demo anti kekerasan lebih baik sebarkan cintakasih (Rahman Rahiim) 2. Daripada tidak mau miskin lebih baik mohon kekayaan 3. Daripada membahas kejelekan seseorang, bahaslah kebaikannya 4. Daripada membahas kelemahan, bahaslah kelebihannya Apakah sudah dapat pesan di balik pernyataan-pernyataan di atas?
  • 128. PROSES MENGINTERNALISASI KESADARAN INGAT ALLAH Sebuah upaya untuk dapat mengingat ALLAH 24 jam
  • 129. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Sekarang mohon didengarkan apa yang saya katakan baik baik dan niatkan ini menjadi bagian dari diri Anda demi kebaikan Anda… Saya hanya ingin mengingatkan Anda kembali mengenai diri Anda yang luar biasa. Manusia diciptakan dan dilebihkan Tuhan sedemikian rupa dibandingkan makhluk lain. Jadi, sebenarnya di dalam diri Anda ada bagian diri Anda yang selalu bahagia, selalu semangat, selalu mengingat Tuhan, dan selalu siap membantu Anda untuk menjadi diri Anda yang terbaik… Bagian diri Anda yang sangat luar biasa ini akan secara otomatis membantu Anda menyelesaikan semua permasalahan emosi, 129
  • 130. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Caranya mudah, mulai sekarang dan seterusnya, kapanpun Anda MENIATKAN melakukan pembersihan permasalahan, perasaan, pikiran, anggapan buruk dalam diri Anda, dan setelah itu MENGATAKAN masalahnya, atau perasaan negatifnya, atau pikiran negatifnya, atau anggapan negatifnya, lalu diikuti dengan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA itu akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua permasalahan emosi yang dirasakan sampai ke akar akarnya yang terdalam, dari berbagai kehidupan yang mungkin pernah Anda lalui 130
  • 131. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda merasakan adanya ganjalan emosional, baik yang Anda tahu namanya ataupun tidak namun bisa Anda rasakan, dan Anda menggunakan kata TERAPI…maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikannya secara tuntas dari sekarang untuk selama-lamanya… Dan setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI atau, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan menutup segala kemungkinan bagi Anda untuk mengambil kembali permasalahan permasalahan yang sudah diterapi ini baik secara sengaja maupun tidak. Dan juga menutup segala kemungkinan munculnya rasa ragu akan keberhasilan terapi ini dalam diri Anda , di masa sekarang dan untuk seterusnya… 131
  • 132. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membuat diri Anda: ingin bebas dari masalah Anda bersedia bebas dari masalah Anda merasa layak bebas dari masalah Anda merasa walaupun Anda punya masalah masalah ini Anda memutuskan mengijinkan diri Anda tetap merasa aman, dicintai, dipahami, diakui, dihargai, dan punya kendali diri penuh 132
  • 133. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya satu atau lebih bagian dalam diri Anda yang membuat Anda tidak bisa melepas permasalahan ini karena ia memiliki tujuan positif , namun hal itu tidak disetujui bagian lain dari diri Anda. Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk memutuskan mengijinkan diri Anda menyatukan dan mendamaikan semua bagian diri Anda, mendukung Anda untuk lepas dari permasalahan ini, dengan tetap mendapatkan manfaat positif dari setiap bagian. Sekarang dan selamanya 133
  • 134. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya satu bagian atau lebih dari diri Anda yang merasa diuntungkan dengan adanya masalah ini. Keuntungan yang tidak Anda sadari itu bisa berupa perhatian, perasaan dicintai , keinginan untuk bebas dari suatu tugas jika Anda tetap punya masalah ini, perasaan bebas dari keharusan mengambil keputusan jika saya tetap punya masalah ini , atau keuntungan positif lain yang tanpa Anda sadari membuat Anda tetap memegang masalah ini. Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk memutuskan mengijinkan diri Anda untuk menyatukan semua bagian diri Anda untuk mendukung Anda lepas dari masalah ini, dengan tetap memperoleh manfaat positif dari setiap bagian bagian tadi, dan tujuan positif dari bagian bagian itu, dari sekarang untuk selama lamanya. 134
  • 135. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya satu atau lebih peristiwa dalam hidup Anda yang membuat Anda ketakutan , menilai rendah diri Anda, menyalahkan diri Anda, tidak mampu memaafkan , ataupun memberikan pemaknaan negative terhadap peristiwa tersebut yang Anda bawa hingga sekarang Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk langsung memutuskan 135
  • 136. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya satu orang atau lebih dalam hidup Anda yang karena tindakan ataupun ucapannya kepada Anda langsung maupun tidak langsung, membuat Anda menilai diri Anda rendah, tidak berharga, tidak berdaya , jengkel , benci, marah ataupun perasaan perasaan negative lainnya. Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk langsung memutuskan mengijinkan diri Anda memaafkan setiap orang tersebut , 136
  • 137. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya satu atau lebih tindakan atau ucapan Anda pada orang lain yang membuat Anda merasa menyesal , atau merasa bersalah atau perasaan negative lain yang belum bisa saya definisikan Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk langsung memutuskan mengijinkan diri Anda meminta maaf pada orang tersebut , dan melepaskan diri Anda dari semua perasaan negative tersebut 137
  • 138. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya satu atau lebih tindakan, ucapan atupun pemikiran yang Anda tujukan kepada diri Anda sendiri sehingga Anda menilai diri Anda sendiri rendah, tidak layak, tidak mampu, tidak berharga ataupun perasaan perasaan negative lain yang belum bisa Anda sebutkan satu persatu Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk memutuskan mengijinkan diri Anda untuk memaafkan diri Anda sendiri , menerima diri Anda apa adanya, setulus tulusnya , mulai sekarang dan selamanya 138
  • 139. ANDA MAKHLUK CIPTAAN TUHAN YANG LUAR BIASA Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk menyelesaikan semua masalah yang disebabkan oleh adanya satu tindakan, ucapan, ataupun pemikiran Anda, baik yang Anda sadari maupun yang tidak Anda sadari, yang sifatnya menyalahkan ALLAH / TUHAN atas masalah Anda ini. Mulai saat ini dan seterusnya, setiap kali Anda mengucapkan kata TERAPI, maka bagian diri Anda yang LUAR BIASA tersebut akan langsung membantu Anda untuk memutuskan memohon ampun dan mengaku bersalah atas tindakan tersebut, serta memohon maaf dan memohon ampun kepada ALLAH / TUHAN setulus-tulusnya. 139