SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Gresik
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI (Sebelas) / Genap
Tema : Toleransi sebagai alat pemersatu Bangsa
Alokasi Waktu : 135 menit
A. Kompetensi Inti:
KI.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya;
KI-3 Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah;
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
12.4 Menunjukkan sikap toleran, rukun
dan menghindarkan diri dari
tindak kekerasan sebagai
implementasi dari pemahaman
Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S.
Al-Maidah (5) : 32, serta hadits
terkait
1. Siswa dapat menunjukkan contoh perilaku toleran
dan menghindari tindak kekerasan sebagai
implementasi dari pemahamanQ.S. Yŭnus/10: 40-
41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis yang
terkait.
2. Siswa dapat menampilkan perilaku sebagai
implementasi dari pemahaman Q.S. Yŭnus/10:40-
41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32serta hadis yang
terkait.
23.2 Menganalisis Q.S. Yunus (10) : 40-
41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32,
serta hadits tentang toleransi dan
menghindarkan diri dari tindak
kekerasan.
1. Siswa dapat membaca Q.S. Yŭnus/10: 40-
41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 dengan benar.
2. Siswa dapat mengidentifikasi hukum bacaan
tajwĩd Q.S. Yŭnus/10: 40-41 danQ.S. al-Māidah
/5: 32.
3. Siswa dapat menyebutkan arti Q.S. Yŭnus/10: 40-
41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32serta hadis yang
terkait tentang perilaku toleran, rukun dan
menghindari tindak kekerasan.
43.6 Memahami makna toleransi dan
kerukunan
1. Siswa dapat menjelaskan isi Q.S. Yŭnus/10: 40-
41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32serta hadis. yang
terkait tentang perilaku toleran, rukun dan
menghindari tindak kekerasan.
54.3 Membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41
dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32sesuai
dengan kaidah tajwid dan
makhrajul huruf.
1. Siswa dapat mendemonstrasikan bacaan Q.S.
Yŭnus (10): 40-41 dan Q.S. al-Māidah (5):32.
64.4 Mendemonstrasikan hafalan Q.S.
Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-
Maidah (5) : 32 dengan lancar
1. Siswa dapat mendemonstrasikan hafalanQ.S.
Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32.
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan dapat :
1. Menunjukkan contoh perilaku toleran dan menghindari tindak kekerasan sebagai implementasi dari
pemahaman Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis yang terkait.
2. Menampilkan perilaku sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Yŭnus/10:40-41 dan Q.S. al-Māidah /5:
32 serta hadis yang terkait.
3. Membaca Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 dengan benar.
4. Mengidentifikasi hukum bacaan tajwĩd Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32.
5. Menyebutkan arti Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis yang terkait tentang perilaku
toleran, rukun dan menghindari tindak kekerasan.
6. Menjelaskan isi Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis. yang terkait tentang perilaku
toleran, rukun dan menghindari tindak kekerasan.
7. Mendemonstrasikan bacaan Q.S. Yŭnus (10): 40-41 dan Q.S. al-Māidah (5):32.
8. Mendemonstrasikan hafalan Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32.
D. Materi Pembelajaran
“Dan di antara mereka ada orang-orang yang beriman kepadanya (al-Qur’ān), dan di antaranya ada
(pula) orang-orang yang tidak beriman kepadanya. Sedangkan Tuhanmu lebih mengetahui tentang orang-
orang yang berbuat kerusakan.” (Q.S. Yūnus/10: 40)
“Dan jika mereka (tetap) mendustakanmu (Muhammad), maka katakanlah, Bagiku pekerjaanku dan
bagimu pekerjaanmu. Kamu tidak bertanggung jawab terhadap apa yang aku kerjakan dan aku pun tidak
bertanggung jawab terhadap apa yang kamu kerjakan.” (Q.S. Yūnus/10: 41)
Allah Swt. menjelaskan bahwa setelah Nabi Muhammad saw. berdakwah, ada orang yang beriman
kepada al-Qur’āndan mengikutinya serta memperoleh manfaat dari risalah yang disampaikan, tapi ada juga
yang tidak beriman dan mereka mati dalam kekafiran.
Ayat di atas juga menjelaskan perlunya menghargai perbedaan dan toleransi. Cara menghargai perbedaan
dan toleransi antara lain tidak mengganggu aktivitas keagamaan orang lain. Rasulullah saw. bersabda:
“Dari Ibn Umar ra. Sesungguhnya Rasulullah saw bersabda, “Sebaik-baik sahabat di sisi Allah adalah yang
paling baik di antara mereka terhadap sesama saudaranya. Dan sebaik-baik tetangga di sisi Allah adalah
yang paling baik di antara mereka terhadap tetangganya.” (HR. Attirmizy)
“Dari Anas ra. Sesungguhnya Rasulullah saw. bersabda, “Demi (Allah) yang jiwaku di tangan-Nya, tidaklah
beriman seorang hamba sehingga dia mencintai tetangganya sebagaimana dia mencintai dirinya sendiri.”
(HR. Bukhari Muslim)
IsIam melarang perilaku kekerasan terhadap siapapun. Allah Swt.berfirman:
“Oleh karena itu Kami tetapkan (suatu hukum) bagi Bani Israil, bahwa barangsiapa membunuh seseorang,
bukan karena orang itu membunuh orang lain (qisas), atau bukan karena berbuat kerusakan di bumi, maka
seakan-akan dia telah membunuh semua manusia. Barangsiapa memelihara kehidupan seorang manusia,
maka seakan-akan dia telah memelihara kehidupan semua manusia. Sesungguhnya rasul-rasul Kami telah
datang kepada mereka dengan (membawa) keterangan-keterangan yang jelas. Tetapi kemudian banyak di
antara mereka setelah itu melampaui batas di bumi.”(Q.S. al-Māidah/5: )
Dalam Q.S. al-Māidah/5: 32terdapat tiga pelajaran yang dapat dipetik.
1. Nasib kehidupan manusia sepanjang sejarah memiliki kaitan dengan orang lain. Sejarah kemanusiaan
merupakan mata rantai yang saling berhubungan. Karena itu, terputusnya sebuah mata rantai akan
mengakibatkan musnahnya sejumlah besar umat manusia
2. Nilai suatu pekerjaan berkaitan dengan tujuan mereka. Pembunuhan seorang manusia dengan maksud jahat
merupakan pemusnahan sebuah masyarakat, tetapi keputusan pengadilan untuk melakukan eksekusi terhadap
seorang pembunuh dalam rangka qisas merupakan sumber kehidupan masyarakat.
3. Mereka yang memiliki pekerjaan yang berhubungan dengan penyelamatan jiwa manusia, seperti para dokter,
perawat, polisi harus mengerti nilai pekerjaan mereka. Menyembuhkan atau menyelamatkan orang yang sakit
dari kematian bagaikan menyelamatkan sebuah masyarakat dari kehancuran
Berikut perilaku-perilaku toleransi yang harus dibina sesuai dengan ajaran Islam
1. Saling menghargai adanya perbedaan keyakinan.
2. Saling menghargai adanya perbedaan pendapat. Manusia diciptakan dengan
3. membawa perbedaan. Kita mencoba menghargai perbedaan tersebut
4. Belajar empati, yaitu merasakan apa yang dirasakan oleh orang lain, lalu bantulah orang yang membutuhkan.
E. Metode Pembelajaran
a. Pendekatan Pembelajaran : Scientific
b. Model Pembelajaran : Discovery Learning
c. Teknik Pembelajaran : diskusi, tanya jawab
F. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran
Media : LCD, whiteboard, spidol.
Metode : discovery, diskusi, drill, dan Tanya jawab
Sumber belajar:
1. Buku pelajaran PAI kelas 10 kemendikbud & Kemenag
2. Al-Qur’an & Tafsir
3. Kitab Hadis,
4. Buku Pelajaran Tajwid,
5. Internet.
G. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
 Guru membuka proses pembelajaran salam dan berdo’a,
 Guru mengecek kesiapan kelas (absensi, tempat duduk,)
 Guru menyampaikan penjelasan tentang tujuan pembelajaran
yang akan dicapai,
 Guru membagi kelompok sesuai dengan kondisi peserta didik di
kelas,
 Guru melakukan appersepsi,
 Guru melaksanakan tes awal untuk mengetahui pemahaman
peserta didik terhadap materi yang akan disampaikan.
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan
mengamati, menanya, eksplorasi, mengomunikasikan serta
menyimpulkan dengan membagi lembar kerja siswa
10 menit
2. Kegiatan Inti
a. Mengamati
 Peserta didik mengamati gambar, tayangan,
atau penjelasanseputar toleransi.
 Peserta didik membaca dan mencermati/mengidentifikasi hukum
tajwid pada teks bacaan tentang toleransi dan QS. Yunus:40-41,
QS.Al-maidah:32 dan hadist tentang toleransi secara individu
dan kelompok
b. Menanya
 Menanyakan arti, isi kandungan Q.S. Yŭnus/10: 40-41dan Q.S. al-
Māidah /5: 32 , dan hadist terkait
 Siswa & guru bertanya jawab, untuk menelaah dan menganalisis
110 menit
No. Kegiatan Waktu
teks ayat pilihan, dengan menggunakan buku panduan ilmu
tajwid, mengungkapkan apa saja hukum bacaan yang ada
pada Q.S. Yŭnus/10: 40-41 danQ.S. al-Māidah /5: 32 Kemudian
membuat laporan hasil analisis dalam lembar kerja siswa (LKS).
c. Mengumpulkan Data /Explore
 Secara berkelompok peserta didik
mendiskusikandefinisi toleransi, kandungan dalil
naqli toleransimenunjukkan perilaku yang
mencerminkan toleransi terhadap sesama
 Secara berkelompok siswa Mendiskusikan tentang pelajaran
penting yang dapat diambil dari hadis tentang toleransi sebagai
alat pemersatu bangsa, berupa dampak negatif tidak adanya
toleransi, manfaat dan hikmahnya.
d. Asosiasi
 Peserta didik menganalisis, menghubungkan, dan
menyimpulkan data-data yang didapat dari hasil
diskusi tentang toleransi terhadap sesame
d. Komunikasi
Peserta didik Mendemonstrasikan bacaan Q.S. Yŭnus/10: 40-
41dan Q.S. al-Māidah /5: 32 dan menyampaikan hasil diskusi
kepada guru atau teman sejawat dan meminta tanggapan dari
guru atau teman sejawat.
3. Penutup
 Melaksanakan penilaian dan refleksi serta penguatan terhadap
hasil diskusi, sebagai bahan masukan untuk perbaikan langkah
selanjutnya;
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan memberikan tugas
baik secara individu maupun kelompok
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya.
15 menit
H. Penilaian Hasil Pembelajaran (Jenis, bentuk dan teknik penskoran)
NO TEKNIK PENILAIAN
AUTENTIK
BENTUK
INSTRUMEN
INSTRUMEN
1 Penilaian Sikap Spiritual Penilaian Diri Terlampir
2 Penilaian Sikap Sosial Observasi,
3
Penilaian Sikap Pengetahuan
Penugasan (Pilihan
Ganda dan Esay,
portofolio), tes lisan
Rumusan Soal
(Terlampir)
4
Penilaian Sikap Ketrampilan Non Tes
Unjuk
Kerja/(Performance)
Lampiran 1. Instrumen penilaian (Aspek Sikap spiritual)
Nama Siswa :
Kelas/Semester : I (satu) / I
Teknik Penilaian : Penilaian Diri
Penilai : Guru
NO PERNYATAAN
PILIHAN JAWABAN
SKORSangat
Setuju
Setuju Ragu-
Ragu
Tidak
Setuju
1. Setiap mau belajar dan sebelum
mengakhirinya kita dianjurkan untuk
berdo’a
2. Setiap akan memulai aktivitas kita
dianjurkan untuk mengucapkan
kalimat basmalah.
3. Kita harus mensyukuri nikmat
berupa kesehatan dan kesempatan
bisa belajar..
4. Dalam mengikuti kegiatan
pembelajaran harus memasang niat
dengan ikhlas
JUMLAH SKOR
KETERANGAN
Sangat Setuju = 4
Setuju = 3
Ragu-Ragu = 2
Tidak Setuju = 1
Skor maksimum = 20
Skor yang diperoleh
NILAI = ------------------------- X 100
Skor maksimal
20
NILAI AKHIR = ------------------------- x 100
20
= 100
Lampiran 2. Instrumen penilaian (Aspek Sikap Sosial)
Lembar Pengamatan
Rubrik kegiatan Diskusi (Penilaian Sikap Selama Diskusi):
No. Nama Siswa A s p e k P e n g a m a t a n Jml Nilai Ket.
Kerjasama
Meng-
komunika
sikan
pen-
dapat
ToleransiKeaktifan
Menghargai
pendapat
teman
Skor
01
02
03
04
05
Keterangan Skor :
Masing-masing kolom diisi dengan kriteria
4= Baik Sekali
3= Baik
2= Cukup
1 = Kurang
4 = Apabila peserta didik belum memperlihatkan perilaku yang dinyatakan dalam indikator.
3 = Apabila sudah memperlihatkan perilaku tetapi belum konsisten yang dinyatakan dalam indikator.
2 = Apabila sudah memperlihatkan perilaku dan sudah kosisten yang dinyatakan dalam indikator.
1 = Apabila sudah memperlihatkan perilaku kebiasaan yang dinyatakan dalam indikator.
Skor maksimum = 20
Skor yang diperoleh
NILAI = ------------------------- X 100
Skor maksimal
20
NILAI AKHIR = ------------------------- x 100
20
= 100
Kriteria Nilai
A = 90 – 100 : Baik Sekali
B = 80 – 89 : Baik
C = 75 – 79 : Cukup Baik
D = <75 : : Kurang
Lampiran 3. Instrumen penilaian (Aspek Pengetahuan)
Portofolio;
- Membuat Laporan Hasil Analisis tentang hukum bacaan dan kandungan ayat pada Q.S. Yŭnus/10: 40-
41dan Q.S. al-Māidah /5: 32
- Membaca dan menghafal Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32
Tes tetulis; Soal essay
1. Jelaskan manfaat dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa?
2. Jelaskan hikmah dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa?
Kunci jawaban: Pedoman
1. Manfaat dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa
a. Terjaga kehormatan dan kesucian jasmani dan rohani 1
b. Terhindar dari berbagai penyakit kelamin 1
c. Terhindar dari azab (siksaan) dan murka Allah 1
Jumlah (3)
2. Hikmah dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa
a. Dilapangkan rezekinya dan diberkahi hidupnya oleh Allah 1
b. Hidup dalam ketenteraman dan ketenangan 1
Jumlah (2)
C. Tugas Kelompok
- Buatlah kelompok sesuai dengan jumlah peserta didik di kelasmu! (Maksimal lima orang satu kelompok)
- mendiskusikan definisi toleransi, kandungan dalil naqli toleransi menunjukkan perilaku yang
mencerminkan toleransi terhadap sesama
- Setiap kelompok mempresentasikan hasil kerjanya, kelompok lain menanggapi.
Lembar Penilaian
No
Nama Peserta
didik
Skor Yang Diperoleh
Nilai Ket
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Jml
2 2 2 2 2 5 5 5 5 5 10
1
2
3
4
5
Catatan :
a. Skor maksimum = 35
∑ Skor perolehan
Nilai = X 100
Skor Maksimal
35
Nilai siswa = ---------- x 100
35
= 100
b. Keterangan nilai
< 75 = kurang, 75 – 80 = cukup, 81 – 90 = baik, 91 – 100 = baik sekali
Lampiran 4. Instrumen penilaian (Aspek Ketrampilan)
Lembar Penilaian Presentasi
No. Nama SiswaA s p aspe k P e n g a m a t a n JmlsssjumlahNilain nil-Ket.keketerangan
Siste sistematika
dan isi
pe-
nyajian
Peng
peggu
naan
bahasa
Ketep
ket
epa
tan
wa
ktu
Kema
kem
amp
uan
menj
elask
an
Ketep
ketepat
an
jawaba
n
skor
Skor
ai
01
02
03
04
05
Keterangan Skor :
4= Baik Sekali
3= Baik
2= Cukup
1 = Kurang
Skor Maksimal = 20
∑ Skor perolehan
Nilai = =X 100
Skor Maksimal
20
Nilai siswa = ---------- x 100
20
= 100
Keterangan nilai
< 75 = kurang, 75 – 80 = cukup, 81 – 90 = baik, 91 – 100 = baik sekali
Mengetahui,
Kepala SMAN 1 Gresik
Drs. MAHMUDI
NIP. 19650101 198903 1 024
Greik, mei 2015-05-26
Guru Mata Pelajaran,
ARIS MAFULAH
NIP. .19761216 200701 2 006

More Related Content

What's hot

Rpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang Haram
Rpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang HaramRpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang Haram
Rpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang Haram
Amalia Sofitri
 
Iman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul AllahIman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul Allah
Citra Puspawardhani
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikanRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikan
yasirmaster web.id
 
Rpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swt
Rpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swtRpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swt
Rpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swt
yukbelajar
 
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIRLKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
Muhamad Roji
 
RPP MA Quran Hadits Kelas X
RPP MA Quran Hadits Kelas XRPP MA Quran Hadits Kelas X
RPP MA Quran Hadits Kelas X
Diva Pendidikan
 
1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam
Bank Ryan
 
Rpp shalat jenazah kelas vii.g
Rpp shalat jenazah kelas vii.gRpp shalat jenazah kelas vii.g
Rpp shalat jenazah kelas vii.giwan Alit
 
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Lili Rohily
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
muhammad ali nuruddin
 
Husnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awun
Husnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awunHusnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awun
Husnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awun
Insan Cendikia6f
 
PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )
PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )
PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )
DinaRosdianaFauziah
 
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester Genap
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester GenapProta dan Prosem Kelas 8 Semester Genap
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasanRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasan
yasirmaster web.id
 

What's hot (20)

Rpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang Haram
Rpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang HaramRpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang Haram
Rpp Mengkonsumsi Makanan Dan Minuman Yang Halal Dan Menjauhi Yang Haram
 
4. sumber hukum islam
4. sumber hukum islam4. sumber hukum islam
4. sumber hukum islam
 
Iman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul AllahIman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul Allah
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikanRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.1 berlomba dalam kebaikan
 
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester Ganjil
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester GanjilProta dan Prosem Kelas 8 Semester Ganjil
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester Ganjil
 
Rpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swt
Rpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swtRpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swt
Rpp materi meneladani kemuliaan dan kejujuran para rasul allah swt
 
Surat at tin
Surat at tinSurat at tin
Surat at tin
 
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIRLKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
LKPD AKIDAH AKHLAK IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
RPP MA Quran Hadits Kelas X
RPP MA Quran Hadits Kelas XRPP MA Quran Hadits Kelas X
RPP MA Quran Hadits Kelas X
 
1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam1. modul penyusunan soal hots pa islam
1. modul penyusunan soal hots pa islam
 
Rpp shalat jenazah kelas vii.g
Rpp shalat jenazah kelas vii.gRpp shalat jenazah kelas vii.g
Rpp shalat jenazah kelas vii.g
 
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
RPP Relas 8 Semester Genap
RPP Relas 8 Semester GenapRPP Relas 8 Semester Genap
RPP Relas 8 Semester Genap
 
Ppt fiqh syahadat
Ppt fiqh syahadatPpt fiqh syahadat
Ppt fiqh syahadat
 
Husnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awun
Husnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awunHusnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awun
Husnudzan, Tawadhu', Tasamuh & Ta'awun
 
PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )
PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )
PAI-BAB 11 (Toleransi sebagai Alat pemersatu bangsa )
 
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester Genap
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester GenapProta dan Prosem Kelas 8 Semester Genap
Prota dan Prosem Kelas 8 Semester Genap
 
RPP Puasa Ramadhan
RPP Puasa RamadhanRPP Puasa Ramadhan
RPP Puasa Ramadhan
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasanRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasan
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.7 menjauhi kekerasan
 

Viewers also liked

toleransi dalam islam
toleransi dalam islamtoleransi dalam islam
toleransi dalam islamRoyyan Faizin
 
Power point toleransi
Power point toleransiPower point toleransi
Power point toleransigalihlatiano
 
Power ponint toleransi
Power ponint toleransiPower ponint toleransi
Power ponint toleransiGalih Latiano
 
RPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWT
RPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWTRPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWT
RPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWT
Amalia Sofitri
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Kementerian Agama Kota Pontianak Kalbar / SMPN 3 Kota Pontianak Kalbar
 
Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )
Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )
Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )
dwitabrian
 
Presentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaPresentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaArief Anzarullah
 
makalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docxmakalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docx
Amalia Sofitri
 
Rpp materi PAI
Rpp materi PAIRpp materi PAI
Rpp materi PAI
Amalia Sofitri
 
Materi jenazah
Materi jenazah Materi jenazah
Materi jenazah
Amalia Sofitri
 
Materi Makanan Halal
Materi Makanan HalalMateri Makanan Halal
Materi Makanan Halal
Amalia Sofitri
 
Word materi PAI
Word materi PAIWord materi PAI
Word materi PAI
Amalia Sofitri
 
Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
Amalia Sofitri
 
Program semester kelas 8
Program semester kelas 8Program semester kelas 8
Program semester kelas 8
Amalia Sofitri
 
Jenazah (saniatun nimah)
Jenazah (saniatun nimah)Jenazah (saniatun nimah)
Jenazah (saniatun nimah)
Amalia Sofitri
 
Rpp Penyelenggaraan Jenazah
Rpp Penyelenggaraan JenazahRpp Penyelenggaraan Jenazah
Rpp Penyelenggaraan Jenazah
Amalia Sofitri
 
Word makanan halal
Word makanan halalWord makanan halal
Word makanan halal
Amalia Sofitri
 
Materi perkembangan islam pada masa modern
Materi perkembangan islam pada masa modern Materi perkembangan islam pada masa modern
Materi perkembangan islam pada masa modern
Amalia Sofitri
 
Silabus SMA 1 kedungwuni
Silabus SMA 1 kedungwuniSilabus SMA 1 kedungwuni
Silabus SMA 1 kedungwuni
Amalia Sofitri
 
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang BertakwaRPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
Amalia Sofitri
 

Viewers also liked (20)

toleransi dalam islam
toleransi dalam islamtoleransi dalam islam
toleransi dalam islam
 
Power point toleransi
Power point toleransiPower point toleransi
Power point toleransi
 
Power ponint toleransi
Power ponint toleransiPower ponint toleransi
Power ponint toleransi
 
RPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWT
RPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWTRPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWT
RPP Makna Iman Kepada Rasul- Rasul Allah SWT
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
 
Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )
Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )
Pendidikan Agama Islam (MATERI "TOLERANSI" )
 
Presentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaPresentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragama
 
makalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docxmakalah-media-materi-pai-docx
makalah-media-materi-pai-docx
 
Rpp materi PAI
Rpp materi PAIRpp materi PAI
Rpp materi PAI
 
Materi jenazah
Materi jenazah Materi jenazah
Materi jenazah
 
Materi Makanan Halal
Materi Makanan HalalMateri Makanan Halal
Materi Makanan Halal
 
Word materi PAI
Word materi PAIWord materi PAI
Word materi PAI
 
Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
 
Program semester kelas 8
Program semester kelas 8Program semester kelas 8
Program semester kelas 8
 
Jenazah (saniatun nimah)
Jenazah (saniatun nimah)Jenazah (saniatun nimah)
Jenazah (saniatun nimah)
 
Rpp Penyelenggaraan Jenazah
Rpp Penyelenggaraan JenazahRpp Penyelenggaraan Jenazah
Rpp Penyelenggaraan Jenazah
 
Word makanan halal
Word makanan halalWord makanan halal
Word makanan halal
 
Materi perkembangan islam pada masa modern
Materi perkembangan islam pada masa modern Materi perkembangan islam pada masa modern
Materi perkembangan islam pada masa modern
 
Silabus SMA 1 kedungwuni
Silabus SMA 1 kedungwuniSilabus SMA 1 kedungwuni
Silabus SMA 1 kedungwuni
 
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang BertakwaRPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
RPP Ibadah Puasa Membentuk Pribadi Yang Bertakwa
 

Similar to RPP Toleransi sebagai alat pemersatu agama

Surat Yunus Tentang Toleransi
Surat Yunus Tentang ToleransiSurat Yunus Tentang Toleransi
Surat Yunus Tentang Toleransi
samiul12
 
Rpp Pentingnya Toleransi
Rpp Pentingnya ToleransiRpp Pentingnya Toleransi
Rpp Pentingnya Toleransi
samiul12
 
Rpp teknologi pendidikan
Rpp teknologi pendidikanRpp teknologi pendidikan
Rpp teknologi pendidikan
Amalia Sofitri
 
RPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan
RPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasanRPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan
RPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan
yasirmaster web.id
 
Rpp (samiul)
Rpp (samiul)Rpp (samiul)
Rpp (samiul)
Nisrokhah6
 
RPP surat yunus dan al maidah
RPP surat yunus dan al maidahRPP surat yunus dan al maidah
RPP surat yunus dan al maidah
mea_ascha
 
Rpp surat yunus dan al maidah
Rpp surat yunus dan al maidahRpp surat yunus dan al maidah
Rpp surat yunus dan al maidah
elifitriani
 
RPP QS Yunus dan Maidah
RPP QS Yunus dan MaidahRPP QS Yunus dan Maidah
RPP QS Yunus dan Maidah
kiatbelajar95
 
Promes Sma1 Kdw
Promes Sma1 KdwPromes Sma1 Kdw
Promes Sma1 Kdw
samiul12
 
Promes sma1 kdw
Promes sma1 kdwPromes sma1 kdw
Promes sma1 kdw
Amalia Sofitri
 
12. rpp 2
12. rpp 212. rpp 2
12. rpp 2
Toni Amrizal
 
Promes sma1 kdw
Promes sma1 kdwPromes sma1 kdw
Promes sma1 kdw
mea_ascha
 
PROGAM SEMETER (PROMES)
PROGAM SEMETER (PROMES)PROGAM SEMETER (PROMES)
PROGAM SEMETER (PROMES)
kiatbelajar95
 
Promes sma1 kdw
Promes sma1 kdwPromes sma1 kdw
Promes sma1 kdw
Nisrokhah6
 
Promes sma1 kedungwuni
Promes sma1 kedungwuniPromes sma1 kedungwuni
Promes sma1 kedungwuni
elifitriani
 
Leranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasan
LeranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasanLeranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasan
LeranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasanKang Behan
 
4. rpp pergaulan bebas sma
4. rpp pergaulan bebas sma4. rpp pergaulan bebas sma
4. rpp pergaulan bebas smaUlin Nuha
 
Program Tahunan
Program TahunanProgram Tahunan
Program Tahunan
kiatbelajar95
 
Prota sma1 kdw
Prota sma1 kdwProta sma1 kdw
Prota sma1 kdw
Nisrokhah6
 
Prota sma1 kdw
Prota sma1 kdwProta sma1 kdw
Prota sma1 kdw
mea_ascha
 

Similar to RPP Toleransi sebagai alat pemersatu agama (20)

Surat Yunus Tentang Toleransi
Surat Yunus Tentang ToleransiSurat Yunus Tentang Toleransi
Surat Yunus Tentang Toleransi
 
Rpp Pentingnya Toleransi
Rpp Pentingnya ToleransiRpp Pentingnya Toleransi
Rpp Pentingnya Toleransi
 
Rpp teknologi pendidikan
Rpp teknologi pendidikanRpp teknologi pendidikan
Rpp teknologi pendidikan
 
RPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan
RPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasanRPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan
RPP Kurikulum 2013 PKN X rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan
 
Rpp (samiul)
Rpp (samiul)Rpp (samiul)
Rpp (samiul)
 
RPP surat yunus dan al maidah
RPP surat yunus dan al maidahRPP surat yunus dan al maidah
RPP surat yunus dan al maidah
 
Rpp surat yunus dan al maidah
Rpp surat yunus dan al maidahRpp surat yunus dan al maidah
Rpp surat yunus dan al maidah
 
RPP QS Yunus dan Maidah
RPP QS Yunus dan MaidahRPP QS Yunus dan Maidah
RPP QS Yunus dan Maidah
 
Promes Sma1 Kdw
Promes Sma1 KdwPromes Sma1 Kdw
Promes Sma1 Kdw
 
Promes sma1 kdw
Promes sma1 kdwPromes sma1 kdw
Promes sma1 kdw
 
12. rpp 2
12. rpp 212. rpp 2
12. rpp 2
 
Promes sma1 kdw
Promes sma1 kdwPromes sma1 kdw
Promes sma1 kdw
 
PROGAM SEMETER (PROMES)
PROGAM SEMETER (PROMES)PROGAM SEMETER (PROMES)
PROGAM SEMETER (PROMES)
 
Promes sma1 kdw
Promes sma1 kdwPromes sma1 kdw
Promes sma1 kdw
 
Promes sma1 kedungwuni
Promes sma1 kedungwuniPromes sma1 kedungwuni
Promes sma1 kedungwuni
 
Leranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasan
LeranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasanLeranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasan
Leranrukundanmenghindarkandiridaritindakkekerasan
 
4. rpp pergaulan bebas sma
4. rpp pergaulan bebas sma4. rpp pergaulan bebas sma
4. rpp pergaulan bebas sma
 
Program Tahunan
Program TahunanProgram Tahunan
Program Tahunan
 
Prota sma1 kdw
Prota sma1 kdwProta sma1 kdw
Prota sma1 kdw
 
Prota sma1 kdw
Prota sma1 kdwProta sma1 kdw
Prota sma1 kdw
 

More from Amalia Sofitri

program tahunan keas 8
program tahunan keas 8program tahunan keas 8
program tahunan keas 8
Amalia Sofitri
 
materi tentang PUASA
materi tentang PUASAmateri tentang PUASA
materi tentang PUASA
Amalia Sofitri
 
materi Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujud
materi Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujudmateri Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujud
materi Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujud
Amalia Sofitri
 
materi Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Mulia
materi Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Muliamateri Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Mulia
materi Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Mulia
Amalia Sofitri
 
RPP Memahami macam-macam Sujud
RPP Memahami macam-macam SujudRPP Memahami macam-macam Sujud
RPP Memahami macam-macam Sujud
Amalia Sofitri
 
Rpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari
Rpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hariRpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari
Rpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari
Amalia Sofitri
 
Rpp Iman Kepada Kitab Allah
Rpp Iman Kepada Kitab AllahRpp Iman Kepada Kitab Allah
Rpp Iman Kepada Kitab Allah
Amalia Sofitri
 
Rpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa Kejayaan
Rpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa KejayaanRpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa Kejayaan
Rpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa Kejayaan
Amalia Sofitri
 
Rpp Khutbah dan Ceramah
Rpp Khutbah dan CeramahRpp Khutbah dan Ceramah
Rpp Khutbah dan Ceramah
Amalia Sofitri
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa ModernRpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Amalia Sofitri
 
Prota sma1 kdw
Prota sma1 kdwProta sma1 kdw
Prota sma1 kdw
Amalia Sofitri
 
Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan
Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan
Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan
Amalia Sofitri
 
Materi khutbah
Materi khutbah Materi khutbah
Materi khutbah
Amalia Sofitri
 
Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah
Amalia Sofitri
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah
Amalia Sofitri
 
Makalah teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikan
Makalah  teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikanMakalah  teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikan
Makalah teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikan
Amalia Sofitri
 
Makalah media pembelajaran berbasis web blog
Makalah media pembelajaran berbasis web blogMakalah media pembelajaran berbasis web blog
Makalah media pembelajaran berbasis web blog
Amalia Sofitri
 
PPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWT
PPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWTPPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWT
PPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWT
Amalia Sofitri
 
Khutbah
Khutbah Khutbah
Khutbah
Amalia Sofitri
 

More from Amalia Sofitri (19)

program tahunan keas 8
program tahunan keas 8program tahunan keas 8
program tahunan keas 8
 
materi tentang PUASA
materi tentang PUASAmateri tentang PUASA
materi tentang PUASA
 
materi Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujud
materi Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujudmateri Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujud
materi Jiwa Lebih Tenang Dengan Banyak Melakukan Sujud
 
materi Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Mulia
materi Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Muliamateri Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Mulia
materi Rendah Hati, Hemat, Sederhana Membuat Hidup Menjadi Lebih Mulia
 
RPP Memahami macam-macam Sujud
RPP Memahami macam-macam SujudRPP Memahami macam-macam Sujud
RPP Memahami macam-macam Sujud
 
Rpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari
Rpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hariRpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari
Rpp Menerapkan rendah hati, hemat dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari
 
Rpp Iman Kepada Kitab Allah
Rpp Iman Kepada Kitab AllahRpp Iman Kepada Kitab Allah
Rpp Iman Kepada Kitab Allah
 
Rpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa Kejayaan
Rpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa KejayaanRpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa Kejayaan
Rpp Materi Perkembangan Peradaban Islam Pada Masa Kejayaan
 
Rpp Khutbah dan Ceramah
Rpp Khutbah dan CeramahRpp Khutbah dan Ceramah
Rpp Khutbah dan Ceramah
 
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa ModernRpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
Rpp Perkembangan Islam Pada Masa Modern
 
Prota sma1 kdw
Prota sma1 kdwProta sma1 kdw
Prota sma1 kdw
 
Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan
Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan
Materi perkembangan peradaban islam pada masa kejayaan
 
Materi khutbah
Materi khutbah Materi khutbah
Materi khutbah
 
Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah
 
Makalah teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikan
Makalah  teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikanMakalah  teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikan
Makalah teknologi sebagai pendekatan dalam problem pendidikan
 
Makalah media pembelajaran berbasis web blog
Makalah media pembelajaran berbasis web blogMakalah media pembelajaran berbasis web blog
Makalah media pembelajaran berbasis web blog
 
PPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWT
PPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWTPPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWT
PPT materi meneladani kemuliaan dan kejujuran Rasul Allah SWT
 
Khutbah
Khutbah Khutbah
Khutbah
 

Recently uploaded

ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 

Recently uploaded (20)

ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 

RPP Toleransi sebagai alat pemersatu agama

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Gresik Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas/Semester : XI (Sebelas) / Genap Tema : Toleransi sebagai alat pemersatu Bangsa Alokasi Waktu : 135 menit A. Kompetensi Inti: KI.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya; KI-3 Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah; KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI 12.4 Menunjukkan sikap toleran, rukun dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32, serta hadits terkait 1. Siswa dapat menunjukkan contoh perilaku toleran dan menghindari tindak kekerasan sebagai implementasi dari pemahamanQ.S. Yŭnus/10: 40- 41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis yang terkait. 2. Siswa dapat menampilkan perilaku sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Yŭnus/10:40- 41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32serta hadis yang terkait. 23.2 Menganalisis Q.S. Yunus (10) : 40- 41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32, serta hadits tentang toleransi dan menghindarkan diri dari tindak kekerasan. 1. Siswa dapat membaca Q.S. Yŭnus/10: 40- 41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 dengan benar. 2. Siswa dapat mengidentifikasi hukum bacaan tajwĩd Q.S. Yŭnus/10: 40-41 danQ.S. al-Māidah /5: 32. 3. Siswa dapat menyebutkan arti Q.S. Yŭnus/10: 40- 41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32serta hadis yang terkait tentang perilaku toleran, rukun dan menghindari tindak kekerasan. 43.6 Memahami makna toleransi dan kerukunan 1. Siswa dapat menjelaskan isi Q.S. Yŭnus/10: 40- 41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32serta hadis. yang terkait tentang perilaku toleran, rukun dan menghindari tindak kekerasan.
  • 2. 54.3 Membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf. 1. Siswa dapat mendemonstrasikan bacaan Q.S. Yŭnus (10): 40-41 dan Q.S. al-Māidah (5):32. 64.4 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S. Al- Maidah (5) : 32 dengan lancar 1. Siswa dapat mendemonstrasikan hafalanQ.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32. C. Tujuan Pembelajaran Melalui kegiatan pembelajaran ini, peserta didik diharapkan dapat : 1. Menunjukkan contoh perilaku toleran dan menghindari tindak kekerasan sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis yang terkait. 2. Menampilkan perilaku sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Yŭnus/10:40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis yang terkait. 3. Membaca Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 dengan benar. 4. Mengidentifikasi hukum bacaan tajwĩd Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32. 5. Menyebutkan arti Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis yang terkait tentang perilaku toleran, rukun dan menghindari tindak kekerasan. 6. Menjelaskan isi Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 serta hadis. yang terkait tentang perilaku toleran, rukun dan menghindari tindak kekerasan. 7. Mendemonstrasikan bacaan Q.S. Yŭnus (10): 40-41 dan Q.S. al-Māidah (5):32. 8. Mendemonstrasikan hafalan Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32. D. Materi Pembelajaran “Dan di antara mereka ada orang-orang yang beriman kepadanya (al-Qur’ān), dan di antaranya ada (pula) orang-orang yang tidak beriman kepadanya. Sedangkan Tuhanmu lebih mengetahui tentang orang- orang yang berbuat kerusakan.” (Q.S. Yūnus/10: 40) “Dan jika mereka (tetap) mendustakanmu (Muhammad), maka katakanlah, Bagiku pekerjaanku dan bagimu pekerjaanmu. Kamu tidak bertanggung jawab terhadap apa yang aku kerjakan dan aku pun tidak bertanggung jawab terhadap apa yang kamu kerjakan.” (Q.S. Yūnus/10: 41) Allah Swt. menjelaskan bahwa setelah Nabi Muhammad saw. berdakwah, ada orang yang beriman kepada al-Qur’āndan mengikutinya serta memperoleh manfaat dari risalah yang disampaikan, tapi ada juga yang tidak beriman dan mereka mati dalam kekafiran. Ayat di atas juga menjelaskan perlunya menghargai perbedaan dan toleransi. Cara menghargai perbedaan dan toleransi antara lain tidak mengganggu aktivitas keagamaan orang lain. Rasulullah saw. bersabda:
  • 3. “Dari Ibn Umar ra. Sesungguhnya Rasulullah saw bersabda, “Sebaik-baik sahabat di sisi Allah adalah yang paling baik di antara mereka terhadap sesama saudaranya. Dan sebaik-baik tetangga di sisi Allah adalah yang paling baik di antara mereka terhadap tetangganya.” (HR. Attirmizy) “Dari Anas ra. Sesungguhnya Rasulullah saw. bersabda, “Demi (Allah) yang jiwaku di tangan-Nya, tidaklah beriman seorang hamba sehingga dia mencintai tetangganya sebagaimana dia mencintai dirinya sendiri.” (HR. Bukhari Muslim) IsIam melarang perilaku kekerasan terhadap siapapun. Allah Swt.berfirman: “Oleh karena itu Kami tetapkan (suatu hukum) bagi Bani Israil, bahwa barangsiapa membunuh seseorang, bukan karena orang itu membunuh orang lain (qisas), atau bukan karena berbuat kerusakan di bumi, maka seakan-akan dia telah membunuh semua manusia. Barangsiapa memelihara kehidupan seorang manusia, maka seakan-akan dia telah memelihara kehidupan semua manusia. Sesungguhnya rasul-rasul Kami telah datang kepada mereka dengan (membawa) keterangan-keterangan yang jelas. Tetapi kemudian banyak di antara mereka setelah itu melampaui batas di bumi.”(Q.S. al-Māidah/5: ) Dalam Q.S. al-Māidah/5: 32terdapat tiga pelajaran yang dapat dipetik. 1. Nasib kehidupan manusia sepanjang sejarah memiliki kaitan dengan orang lain. Sejarah kemanusiaan merupakan mata rantai yang saling berhubungan. Karena itu, terputusnya sebuah mata rantai akan mengakibatkan musnahnya sejumlah besar umat manusia 2. Nilai suatu pekerjaan berkaitan dengan tujuan mereka. Pembunuhan seorang manusia dengan maksud jahat merupakan pemusnahan sebuah masyarakat, tetapi keputusan pengadilan untuk melakukan eksekusi terhadap seorang pembunuh dalam rangka qisas merupakan sumber kehidupan masyarakat. 3. Mereka yang memiliki pekerjaan yang berhubungan dengan penyelamatan jiwa manusia, seperti para dokter, perawat, polisi harus mengerti nilai pekerjaan mereka. Menyembuhkan atau menyelamatkan orang yang sakit dari kematian bagaikan menyelamatkan sebuah masyarakat dari kehancuran Berikut perilaku-perilaku toleransi yang harus dibina sesuai dengan ajaran Islam 1. Saling menghargai adanya perbedaan keyakinan.
  • 4. 2. Saling menghargai adanya perbedaan pendapat. Manusia diciptakan dengan 3. membawa perbedaan. Kita mencoba menghargai perbedaan tersebut 4. Belajar empati, yaitu merasakan apa yang dirasakan oleh orang lain, lalu bantulah orang yang membutuhkan. E. Metode Pembelajaran a. Pendekatan Pembelajaran : Scientific b. Model Pembelajaran : Discovery Learning c. Teknik Pembelajaran : diskusi, tanya jawab F. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran Media : LCD, whiteboard, spidol. Metode : discovery, diskusi, drill, dan Tanya jawab Sumber belajar: 1. Buku pelajaran PAI kelas 10 kemendikbud & Kemenag 2. Al-Qur’an & Tafsir 3. Kitab Hadis, 4. Buku Pelajaran Tajwid, 5. Internet. G. Langkah-langkah Pembelajaran No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan  Guru membuka proses pembelajaran salam dan berdo’a,  Guru mengecek kesiapan kelas (absensi, tempat duduk,)  Guru menyampaikan penjelasan tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai,  Guru membagi kelompok sesuai dengan kondisi peserta didik di kelas,  Guru melakukan appersepsi,  Guru melaksanakan tes awal untuk mengetahui pemahaman peserta didik terhadap materi yang akan disampaikan.  Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan mengamati, menanya, eksplorasi, mengomunikasikan serta menyimpulkan dengan membagi lembar kerja siswa 10 menit 2. Kegiatan Inti a. Mengamati  Peserta didik mengamati gambar, tayangan, atau penjelasanseputar toleransi.  Peserta didik membaca dan mencermati/mengidentifikasi hukum tajwid pada teks bacaan tentang toleransi dan QS. Yunus:40-41, QS.Al-maidah:32 dan hadist tentang toleransi secara individu dan kelompok b. Menanya  Menanyakan arti, isi kandungan Q.S. Yŭnus/10: 40-41dan Q.S. al- Māidah /5: 32 , dan hadist terkait  Siswa & guru bertanya jawab, untuk menelaah dan menganalisis 110 menit
  • 5. No. Kegiatan Waktu teks ayat pilihan, dengan menggunakan buku panduan ilmu tajwid, mengungkapkan apa saja hukum bacaan yang ada pada Q.S. Yŭnus/10: 40-41 danQ.S. al-Māidah /5: 32 Kemudian membuat laporan hasil analisis dalam lembar kerja siswa (LKS). c. Mengumpulkan Data /Explore  Secara berkelompok peserta didik mendiskusikandefinisi toleransi, kandungan dalil naqli toleransimenunjukkan perilaku yang mencerminkan toleransi terhadap sesama  Secara berkelompok siswa Mendiskusikan tentang pelajaran penting yang dapat diambil dari hadis tentang toleransi sebagai alat pemersatu bangsa, berupa dampak negatif tidak adanya toleransi, manfaat dan hikmahnya. d. Asosiasi  Peserta didik menganalisis, menghubungkan, dan menyimpulkan data-data yang didapat dari hasil diskusi tentang toleransi terhadap sesame d. Komunikasi Peserta didik Mendemonstrasikan bacaan Q.S. Yŭnus/10: 40- 41dan Q.S. al-Māidah /5: 32 dan menyampaikan hasil diskusi kepada guru atau teman sejawat dan meminta tanggapan dari guru atau teman sejawat. 3. Penutup  Melaksanakan penilaian dan refleksi serta penguatan terhadap hasil diskusi, sebagai bahan masukan untuk perbaikan langkah selanjutnya;  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan memberikan tugas baik secara individu maupun kelompok  Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya. 15 menit H. Penilaian Hasil Pembelajaran (Jenis, bentuk dan teknik penskoran) NO TEKNIK PENILAIAN AUTENTIK BENTUK INSTRUMEN INSTRUMEN 1 Penilaian Sikap Spiritual Penilaian Diri Terlampir 2 Penilaian Sikap Sosial Observasi, 3 Penilaian Sikap Pengetahuan Penugasan (Pilihan Ganda dan Esay, portofolio), tes lisan Rumusan Soal (Terlampir)
  • 6. 4 Penilaian Sikap Ketrampilan Non Tes Unjuk Kerja/(Performance) Lampiran 1. Instrumen penilaian (Aspek Sikap spiritual) Nama Siswa : Kelas/Semester : I (satu) / I Teknik Penilaian : Penilaian Diri Penilai : Guru NO PERNYATAAN PILIHAN JAWABAN SKORSangat Setuju Setuju Ragu- Ragu Tidak Setuju 1. Setiap mau belajar dan sebelum mengakhirinya kita dianjurkan untuk berdo’a 2. Setiap akan memulai aktivitas kita dianjurkan untuk mengucapkan kalimat basmalah. 3. Kita harus mensyukuri nikmat berupa kesehatan dan kesempatan bisa belajar.. 4. Dalam mengikuti kegiatan pembelajaran harus memasang niat dengan ikhlas JUMLAH SKOR KETERANGAN Sangat Setuju = 4 Setuju = 3 Ragu-Ragu = 2 Tidak Setuju = 1 Skor maksimum = 20 Skor yang diperoleh NILAI = ------------------------- X 100 Skor maksimal 20 NILAI AKHIR = ------------------------- x 100 20 = 100 Lampiran 2. Instrumen penilaian (Aspek Sikap Sosial) Lembar Pengamatan Rubrik kegiatan Diskusi (Penilaian Sikap Selama Diskusi): No. Nama Siswa A s p e k P e n g a m a t a n Jml Nilai Ket.
  • 7. Kerjasama Meng- komunika sikan pen- dapat ToleransiKeaktifan Menghargai pendapat teman Skor 01 02 03 04 05 Keterangan Skor : Masing-masing kolom diisi dengan kriteria 4= Baik Sekali 3= Baik 2= Cukup 1 = Kurang 4 = Apabila peserta didik belum memperlihatkan perilaku yang dinyatakan dalam indikator. 3 = Apabila sudah memperlihatkan perilaku tetapi belum konsisten yang dinyatakan dalam indikator. 2 = Apabila sudah memperlihatkan perilaku dan sudah kosisten yang dinyatakan dalam indikator. 1 = Apabila sudah memperlihatkan perilaku kebiasaan yang dinyatakan dalam indikator. Skor maksimum = 20 Skor yang diperoleh NILAI = ------------------------- X 100 Skor maksimal 20 NILAI AKHIR = ------------------------- x 100 20 = 100 Kriteria Nilai A = 90 – 100 : Baik Sekali B = 80 – 89 : Baik C = 75 – 79 : Cukup Baik D = <75 : : Kurang Lampiran 3. Instrumen penilaian (Aspek Pengetahuan) Portofolio; - Membuat Laporan Hasil Analisis tentang hukum bacaan dan kandungan ayat pada Q.S. Yŭnus/10: 40- 41dan Q.S. al-Māidah /5: 32 - Membaca dan menghafal Q.S. Yŭnus/10: 40-41 dan Q.S. al-Māidah /5: 32 Tes tetulis; Soal essay 1. Jelaskan manfaat dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa? 2. Jelaskan hikmah dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa? Kunci jawaban: Pedoman
  • 8. 1. Manfaat dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa a. Terjaga kehormatan dan kesucian jasmani dan rohani 1 b. Terhindar dari berbagai penyakit kelamin 1 c. Terhindar dari azab (siksaan) dan murka Allah 1 Jumlah (3) 2. Hikmah dari toleransi sebagai alat pemersatu bangsa a. Dilapangkan rezekinya dan diberkahi hidupnya oleh Allah 1 b. Hidup dalam ketenteraman dan ketenangan 1 Jumlah (2) C. Tugas Kelompok - Buatlah kelompok sesuai dengan jumlah peserta didik di kelasmu! (Maksimal lima orang satu kelompok) - mendiskusikan definisi toleransi, kandungan dalil naqli toleransi menunjukkan perilaku yang mencerminkan toleransi terhadap sesama - Setiap kelompok mempresentasikan hasil kerjanya, kelompok lain menanggapi. Lembar Penilaian No Nama Peserta didik Skor Yang Diperoleh Nilai Ket 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Jml 2 2 2 2 2 5 5 5 5 5 10 1 2 3 4 5 Catatan : a. Skor maksimum = 35 ∑ Skor perolehan Nilai = X 100 Skor Maksimal 35 Nilai siswa = ---------- x 100 35 = 100 b. Keterangan nilai < 75 = kurang, 75 – 80 = cukup, 81 – 90 = baik, 91 – 100 = baik sekali Lampiran 4. Instrumen penilaian (Aspek Ketrampilan) Lembar Penilaian Presentasi No. Nama SiswaA s p aspe k P e n g a m a t a n JmlsssjumlahNilain nil-Ket.keketerangan
  • 9. Siste sistematika dan isi pe- nyajian Peng peggu naan bahasa Ketep ket epa tan wa ktu Kema kem amp uan menj elask an Ketep ketepat an jawaba n skor Skor ai 01 02 03 04 05 Keterangan Skor : 4= Baik Sekali 3= Baik 2= Cukup 1 = Kurang Skor Maksimal = 20 ∑ Skor perolehan Nilai = =X 100 Skor Maksimal 20 Nilai siswa = ---------- x 100 20 = 100 Keterangan nilai < 75 = kurang, 75 – 80 = cukup, 81 – 90 = baik, 91 – 100 = baik sekali Mengetahui, Kepala SMAN 1 Gresik Drs. MAHMUDI NIP. 19650101 198903 1 024 Greik, mei 2015-05-26 Guru Mata Pelajaran, ARIS MAFULAH NIP. .19761216 200701 2 006