SlideShare a Scribd company logo
- 1 -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Nama Sekolah : MI. NURUL ISLAM
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kelas / Semester : IV (Empat) / 2 (dua)
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
I. Standar Kompetensi
Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi dan kemajuan teknologi di
lingkungan kabupaten / kota dan provinsi
II. Kompetensi Dasar
Mengenal aktivitas ekonomi yang berkaitan dengan sumber daya alam dan potensi
lain di daerahnya
III. Indikator
- Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya
- Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat
tinggalnya
- Siswa dapat menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk
 Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline), Rasa hormat dan
perhatian (respect), Tekun (diligence), Jujur (fairnes) dan Ketelitian
(carefulness)
V. Tujuan Perbaikan Pembelajaran
Mampu mengenal aktivitas ekonomi dengan sumber daya alam dalam kehidupan
sehari-hari.
VI. Materi Pokok
 Bentuk-bentuk kegiatan ekonomi
- 2 -
VII. Metode Pembelajaran
 Metodeexamples non examples
 Diskusi
 Tanya jawab
 Pemberian tugas
VIII. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan Awal Apresepsi/Motivasi
- Guru mengkondisikan siswa sebelum belajar, mengabsen dan berdo’a
- Guru mengajak siswa bernyanyi lagu “ Ibu Kita Kartini”
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
B. Kegiatan Inti
- Guru mempersiapkan gambar-gambar yang sesuai dengan tujuan
pembelajaran
- Guru memperlihatkan gambar kepada siswa dengan cara ditempelkan
dipapan tulis
- Guru membagi kelompok 2-3 peserta didik untuk berdiskusi dan meng-
analisa gambar dan dicatat pada kertas.
- Guru memberi petunjuk dan memberikan kesempatan kepada siswa untuk
memperhatikan atau menganalisis gambar-gambar yang diperlihatkan
- Melalui diskusi kelompok 2-3 orang siswa, hasil diskusi dari analisis
gambar tersebut dicatat oleh kelompok masing-masing pada kertas
- Setiap kelompok diberi kesempatan membacakan hasil diskusinya
- Mulai dari hasil diskusi siswa, guru menjelaskan materi pembelajaran
sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai
- Guru bertanya kepada peserta didik tentang bentuk-bentuk kegiatan
ekonomi yang ada di daerah tempat tinggal mereka masing-masing
- Guru menjelaskan tentang bentuk-bentuk kegiatan ekonomi dan tempat
kegiatan ekonomi penduduk
- Guru dan siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman dan
memberikan penguatan
- 3 -
C. Kegiatan Akhir
- Guru bersama siswa menyimpulkan materi sesuai dengan tujuan
pembelajaran
- Guru mengadakan evaluasi/ post test
- Guru menutup pembelajaran
IX. Media Dan Sumber Ajar
- Buku paket IPS kelas IV
- Gambar bentuk-bentuk kegiatan ekonomi
X. Penilaian
Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
 Teknik tes
- Tes lisan
- Tes tulisan
 Kriteria Penilaian
1. Produk ( hasil diskusi )
No. Aspek Kriteria Skor
1. Konsep * semua benar
* sebagian besar benar
* sebagian kecil benar
* semuasalah
4
3
2
1
- 4 -
2. Performansi
No. Aspek Kriteria Skor
1.
2.
Kerjasama
Partisipasi
* Bekerjasama
* kadang-kadangkerjasama
* tidakbekerjasama
* aktifberpartisipasi
* kadang-kadangaktif
* tidakaktif
4
2
1
4
2
1
3. Lembar Penilaian
No Nama kelompok Performan Produk Jumlah Skor Nilai
1.
2.
3.
4.
5.
CATATAN :
Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
- 5 -
Rangkuman Materi
A. Bentuk-Bentuk Kegiatan Ekonomi
Dalam kehidupan dan kegiatan ekonomi sehari-hari, kita tidak dapat lepas
dari kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Ketiganya saling berkaitan dan
berkesinambungan.
Untuk memenuhi segala kebutuhannya, manusia harus bekerja. Manusia
bekerja sesuai dengan kondisi wilayah tempat tinggalnya, pendidikan maupun sesuai
dengan bakat keterampilannya. Kegiatan bekerja tersebut membentuk suatu usaha
perekonomian yang berjalan di masyarakat.
1. Jenis-jenis Usaha Bidang Ekonomi
Jenis-jenis usaha perekonomian yang ada di masyarakat Indonesia beraneka
ragam, di antaranya adalah :
a. Pertanian
b. Perdagangan
c. Perikanan
d. Peternakan
e. Industri kerajinan
f. Jasa
2. Bentuk usaha menurut pemiliknya
Bentuk usaha dalam bidang masyarakat ada yang dikelola sendiri (milik
perorangan) dan ada pula yang dikelola secara kelompok (milik bersama).
Menurut pengelolaan dan kepemilikan usaha, bentuk usaha dibedakan menjadi
dua, yaitu milik perorangan (perusahaan perorangan) dan milik bersama
(perusahaan persekutuan).
Perusahaan perorangan adalah usaha yang modalnya dimiliki satu orang
dan kegiatan usahanya dijalankan sendiri oleh pemiliknya. Sedangkan
perusahaan milik bersama dinamakan perusahaan persekutuan. Anggotanya
terdiri atas beberapa orang yang bekerja sama untuk mendapatkan keuntungan.
Usaha persekutuan terdiri atas sebagai berikut:
- 6 -
1. Persekutuan Firma (Fa)
Persekutuan firma adalah persekutuan antara dua orang atau lebih untuk
menjalankan usaha bersama dengan satu nama dan semua anggota
bertanggung jawab penuh atas usaha yang dijalankan.
2. Persekutuan Komanditer (CV)
Persekutuan komanditer (CV) adalah persekutuan antara dua orang atau
lebih untuk menjalankan usaha bersama. Seorang di antaranya sebagai
sekutu aktif, sedangkan yang lainnya sebagai sekutu pasif komanditer
(sekutu diam). Sekutu aktif bertanggung jawab penuh atas kelancaran
usaha, sedangkan sekutu diam mempercayakan jalannya usaha pada sekutu
aktif.
3. Perseroan Terbatas (PT)
Perseroan terbatas (PT) adalah suatu persekutuan untuk menjalankan usaha
yang modalnya diperoleh dari penjualan saham yang nilai nominalnya
sama besar.
4. Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
BUMN adalah usaha yang modalnya berasal dari negara yang bertujuan
membangun ekonomi nasional. Pimpinan perusahaan adalah sebagai
penentu kebijakan yang juga mengurus kekayaan perusahaan.
5. Badan Usaha Swasta
Badan usaha swasta adalah badan usaha yang didirikan, dimiliki, dimodali,
dan dikelola oleh satu atau beberapa orang, biasanya bergerak di bidang
perdagangan industri, pertanian, ataupun jasa.
6. Koperasi
Koperasi adalah badan usaha yang berdasarkan usaha bersama dan
berasaskan kekeluargaan. Koperasi berasal dari kata cooperation yang
artinya bekerja bersama-
7
sama untuk mencapai tujuan bersama. Menurut usahanya, koperasi
dibedakan menjadi koperasi konsumsi, koperasi simpan pinjam, koperasi
produksi, dan koperasi serba usaha.
8
Kisi-kisi Soal
KD Ind TK
C1 C2 C3 C4 C5 C6
Jlh
PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US
A
MD 2 5 2
SD 6 7 2
SK 9 1
B
MD 4 1
SD 10 1 3 3
SK 8 1
Jumlah 2 2 2 1 1 2 10
Keterangan :
Indikator
A. Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya
B. Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi yang ada di daerahnya
C1 (Hafalan) = Pilihan Ganda 2 Soal
C2 (Pemahaman) = Pilihan Ganda 2 Soal
C3 (Aplikasi) = Pilihan Ganda 2 Soal
C4 (Analisis) = Pilihan Ganda 1 Soal
C5 (Sintesis) = Pilihan Ganda 1 Soal
C6 (Evaluasi) = Pilihan Ganda 2 Soal
Tingkat Kesukaran = Mudah 2 Soal
Sedang 5 Soal
Sukar 3 Soal
Total Pilihan Ganda = 10 Soal
9
SOAL
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat!
1. Kegiatan ekonomi yang berperan dalam proses mengeluarkan hasil disebut...
a. Distribusi c. Konsumsi
b. Produksi d. Rehabilitas
2. Setiap kegiatan ekonomi pada dasarnya bertujuan untuk...
a. Memperoleh pujian c. Menggunakan kemampuan
b. Memenuhi kebutuhan d. Memanfaatkan kekayaan alam
3. Ani memakai sepatu yang dibelikan oleh ibunya. Ani melakukan bentuk kegiatan
ekonomi...
a. Distribusi c. Konsumsi
b. Produksi d. Prevensif
4. Kebutuhan yang harus dipenuhi pertama kali adalah kebutuhan...
a. Primer c. Tersier
b. Sekunder d. Kuarter
5. Kegiatan ekonomi yang membagikan barang produksi ke tangan konsumen
disebut...
a. Distribusi c. Konsumsi
b. Produksi d. Konsumen
6. Dibawah ini merupakan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi, kecuali...
a. Rehabilitas c. Distribusi
b. Produksi d. Konsumsi
7. Berikut ini yang tergolong kegiatan konsumsi adalah...
a. Penjahit memotong pola pakaian c. Tukang bakso menjajakan dagangan
b. Nisa memakai baju lebaran d. Tukang las membuat pagar rumah
8. Pak Herman hendak menjual motornya, Pak Herman meminta bantuan Pak Andi
untuk membantu menjualkan motornya, Pak Andi adalah...
a. Pedagang grosir c. Biro
b. Pedagang eceran d. Makelar
10
9. Jika kebutuhan hidupnya terpenuhi manusia menjadi...
a. Sejahtera c. Miskin
b. Kekurangan d. Tidak puas
10. Pada zaman dahulu untuk memenuhi kebutuhan hidup, mereka saling tukar-
menukar barang, cara ini disebut dengan...
a. Jual beli c. Barter
b. Bercocok tanam d. Berburu
KUNCI JAWABAN
1. B 6. A
2. B 7. B
3. C 8. D
4. A 9. A
5. A 10. C
11
MEDIA GAMBAR
12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Nama Sekolah : MI NURUL ISLAM
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kelas / Semester : IV (Empat) / 2 (dua)
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
I. Standar Kompetensi
2. Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi dan kemajuan teknologi di
lingkungan kabupaten / kota dan provinsi
II. Kompetensi Dasar
- Mengenal aktivitas ekonomi yang berkaitan dengan sumber daya alam dan
potensi lain di daerahnya
III. Indikator
- Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya
- Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat
tinggalnya
- Siswa dapat menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk
 Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline), Rasa hormat dan
perhatian (respect), Tekun (diligence), Jujur (fairnes) dan Ketelitian
(carefulness)
V. Tujuan Perbaikan Pembelajaran
Siswa mampu mengenal aktivitas ekonomi dengan sumber daya alam dalam
kehidupan sehari-hari.
13
VI. Materi Pokok
 Bentuk-bentuk kegiatan ekonomi
VII. Metode Pembelajaran
 Metodeexamples non examples
 Diskusi
 Tanya jawab
 Pemberian tugas
VIII. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan Awal
Apresepsi/Motivasi
- Guru mengucapkan salam dan siswa menjawab salam.
- Guru dan siswa berdo’a bersama menurut kepercayaan masing-masing.
- Guru mengabsen kehadiran siswa.
- Guru bertanya kepada siswa “Pernahkah kalian berbelanja dipasar?”.
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
B. Kegiatan Inti
- Guru mempersiapkan gambar-gambar yang sesuai dengan
tujuan pembelajaran
- Guru memperlihatkan gambar kepada siswa dengan cara
ditempelkan dipapan tulis
- Guru membagi kelompok 2-3 siswa untuk berdiskusi dan
menganalisa gambar dan dicatat pada kertas.
- Guru memberi petunjuk dan memberikan kesempatan
kepada siswa untuk memperhatikan atau menganalisis
gambar-gambar yang diperlihatkan
- Melalui diskusi kelompok 2-3 orang siswa, hasil diskusi
dari analisis gambar tersebut dicatat oleh kelompok masing-
masing pada kertas
- Setiap kelompok diberi kesempatan membacakan hasil diskusinya
14
C. Kegiatan Akhir
- Guru bersama siswa menyimpulkan materi sesuai dengan
tujuan pembelajaran
- Guru mengadakan evaluasi/ post test
- Guru dan siswa berdo’a bersama untuk mengakhiri pembelajaran
- Guru mengucapkan salam
IX. Media Dan Sumber Ajar
1. Buku paket IPS kelas IV
2. Gambar bentuk-bentuk kegiatan ekonomi
X. Penilaian
Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
 Teknik tes
- Teslisan
- Testulisan
 Kriteria Penilaian
1. Produk ( hasil diskusi )
No. Aspek Kriteria Skor
1. Konsep * semua benar
* sebagian besar benar
* sebagian kecil benar
* semuasalah
4
3
2
1
15
2. Performansi
No. Aspek Kriteria Skor
1.
2.
Kerjasama
Partisipasi
* bekerjasama
* kadang-kadangkerjasama
* tidakbekerjasama
* aktifberpartisipasi
* kadang-kadangaktif
* tidakaktif
4
2
1
4
2
1
3. LembarPenilaian
No
Nama
kelompok
Performan
Produk
Jumlah
Skor
NilaiKerjasama Partisipasi
1.
2.
3.
4.
5.
CATATAN : Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
Rangkuman Materi
B. Bentuk-Bentuk Kegiatan Ekonomi
Dalam kehidupan dan kegiatan ekonomi sehari-hari, kita tidak dapat lepas
dari kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Ketiganya saling berkaitan dan
berkesinambungan.
Untuk memenuhi segala kebutuhannya, manusia harus bekerja. Manusia
bekerja sesuai dengan kondisi wilayah tempat tinggalnya, pendidikan maupun sesuai
dengan bakat keterampilannya. Kegiatan bekerja tersebut membentuk suatu usaha
perekonomian yang berjalan di masyarakat.
16
1. Jenis-jenis Usaha Bidang Ekonomi
Jenis-jenis usaha perekonomian yang ada di masyarakat Indonesia beraneka
ragam, di antaranya adalah :
a) Pertanian
b) Perdagangan
c) Perikanan
d) Peternakan
e) Industri kerajinan
f) Jasa
2. Bentuk usaha menurut pemiliknya
Bentuk usaha dalam bidang masyarakat ada yang dikelola sendiri (milik
perorangan) dan ada pula yang dikelola secara kelompok (milik bersama).
Menurut pengelolaan dan kepemilikan usaha, bentuk usaha dibedakan menjadi
dua, yaitu milik perorangan (perusahaan perorangan) dan milik bersama
(perusahaan persekutuan).
Perusahaan perorangan adalah usaha yang modalnya dimiliki satu orang
dan kegiatan usahanya dijalankan sendiri oleh pemiliknya. Sedangkan
perusahaan milik bersama dinamakan perusahaan persekutuan. Anggotanya
terdiri atas beberapa orang yang bekerja sama untuk mendapatkan keuntungan.
Usaha persekutuan terdiri atas sebagai berikut:
1. Persekutuan Firma (Fa)
Persekutuan firma adalah persekutuan antara dua orang atau lebih untuk
menjalankan usaha bersama dengan satu nama dan semua anggota
bertanggung jawab penuh atas usaha yang dijalankan.
2. Persekutuan Komanditer (CV)
Persekutuan komanditer (CV) adalah persekutuan antara dua orang atau
lebih untuk menjalankan usaha bersama. Seorang di antaranya sebagai
sekutu aktif, sedangkan yang lainnya sebagai sekutu pasif komanditer
17
(sekutu diam). Sekutu aktif bertanggung jawab penuh atas kelancaran usaha,
sedangkan sekutu diam mempercayakan jalannya usaha pada sekutu aktif.
3. Perseroan Terbatas (PT)
Perseroan terbatas (PT) adalah suatu persekutuan untuk menjalankan usaha
yang modalnya diperoleh dari penjualan saham yang nilai nominalnya sama
besar.
4. Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
BUMN adalah usaha yang modalnya berasal dari negara yang bertujuan
membangun ekonomi nasional. Pimpinan perusahaan adalah sebagai penentu
kebijakan yang juga mengurus kekayaan perusahaan.
5. Badan Usaha Swasta
Badan usaha swasta adalah badan usaha yang didirikan, dimiliki, dimodali,
dan dikelola oleh satu atau beberapa orang, biasanya bergerak di bidang
perdagangan industri, pertanian, ataupun jasa.
6. Koperasi
Koperasi adalah badan usaha yang berdasarkan usaha bersama dan
berasaskan kekeluargaan. Koperasi berasal dari kata cooperation yang
artinya bekerja bersama- sama untuk mencapai tujuan bersama. Menurut
usahanya, koperasi dibedakan menjadi koperasi konsumsi, koperasi simpan
pinjam, koperasi produksi, dan koperasi serba usaha.
18
Kisi-kisi Soal Siklus II
KD Ind TK
C1 C2 C3 C4 C5 C6
JLh
PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US
A
MD 2 5 2
SD 6 7 2
SK 9 1
B
MD 4 1
SD 10 1 3 3
SK 8 1
Jumlah 2 2 2 1 1 2 10
Keterangan :
Indikator
A. Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya
B. Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi yang ada di daerahnya
C1 (Hafalan) = Pilihan Ganda 2 Soal
C2 (Pemahaman) = Pilihan Ganda 2 Soal
C3 (Aplikasi) = Pilihan Ganda 2 Soal
C4 (Analisis) = Pilihan Ganda 1 Soal
C5 (Sintesis) = Pilihan Ganda 1 Soal
C6 (Evaluasi) = Pilihan Ganda 2 Soal
Tingkat Kesukaran = Mudah 2 Soal
Sedang 5 Soal
Sukar 3 Soal
Total Pilihan Ganda = 10 Soal
19
SOAL
II. Pilihlah jawaban yang paling tepat!
1. Kegiatan ekonomi yang berperan dalam proses mengeluarkan hasil disebut...
a. Distribusi c. Konsumsi
b. Produksi d. Rehabilitas
2. Setiap kegiatan ekonomi pada dasarnya bertujuan untuk...
c. Memperoleh pujian c. Menggunakan kemampuan
d. Memenuhi kebutuhan d. Memanfaatkan kekayaan alam
3. Ani memakai sepatu yang dibelikan oleh ibunya. Ani melakukan bentuk
kegiatan ekonomi...
c. Distribusi c. Konsumsi
d. Produksi d. Prevensif
4. Kebutuhan yang harus dipenuhi pertama kali adalah kebutuhan...
c. Primer c. Tersier
d. Sekunder d. Kuarter
5. Kegiatan ekonomi yang membagikan barang produksi ke tangan konsumen
disebut...
c. Distribusi c. Konsumsi
d. Produksi d. Konsumen
6. Dibawah ini merupakan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi, kecuali...
c. Rehabilitas c. Distribusi
d. Produksi d. Konsumsi
7. Berikut ini yang tergolong kegiatan konsumsi adalah...
c. Penjahit memotong pola pakaian c. Tukang bakso menjajakan dagangan
d. Nisa memakai baju lebaran d. Tukang las membuat pagar rumah
8. Pak Herman hendak menjual motornya, Pak Herman meminta bantuan Pak Andi
untuk membantu menjualkan motornya, Pak Andi adalah...
c. Pedagang grosir c. Biro
d. Pedagang eceran d. Makelar
20
9. Jika kebutuhan hidupnya terpenuhi manusia menjadi...
c. Sejahtera c. Miskin
d. Kekurangan d. Tidak puas
10. Pada zaman dahulu untuk memenuhi kebutuhan hidup, mereka saling tukar-
menukar barang, cara ini disebut dengan...
c. Jual beli c. Barter
d. Bercocok tanam d. Berburu
KUNCI JAWABAN
a. B 6. A
b. B 7. B
c. C 8. D
d. A 9. A
e. 10. A 10. C
MEDIA GAMBAR

More Related Content

Similar to RPP IPS MI. Nurul islam Pasenggerahan

Modul Tyas & Rizqa.pdf
Modul Tyas & Rizqa.pdfModul Tyas & Rizqa.pdf
Modul Tyas & Rizqa.pdf
mochsidqi
 
Contoh rpp ekonomi badan usaha
Contoh rpp ekonomi badan usahaContoh rpp ekonomi badan usaha
Contoh rpp ekonomi badan usaha
Kasmadi Rais
 
Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4
Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4
Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4
Kasmadi Rais
 
Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1
Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1
Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1
Marlisa Akada
 
Rpt sivik (ting.3)
Rpt sivik (ting.3)Rpt sivik (ting.3)
Rpt sivik (ting.3)
Tajularif Ibrahim
 
Unit 8 koperasi
Unit 8 koperasiUnit 8 koperasi
Unit 8 koperasi
Randy Ikas
 
RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15
RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15
RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15
Arjuna Ahmadi
 
Rpp ekonomi sma xi kd 3.9
Rpp ekonomi sma xi kd 3.9Rpp ekonomi sma xi kd 3.9
Rpp ekonomi sma xi kd 3.9
PPG di Universitas Negeri Malang
 
Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1
Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1
Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1
Marlisa Akada
 
Rpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagang
Rpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagangRpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagang
Rpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagang
PPG di Universitas Negeri Malang
 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.docRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.doc
SMEAOnline
 
Rpp repaired 15,16-semester 2
Rpp  repaired 15,16-semester 2Rpp  repaired 15,16-semester 2
Rpp repaired 15,16-semester 2
Arjuna Ahmadi
 
Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013
Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013
Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013
Siti Mugi Rahayu
 
Ekonomi x,xi
Ekonomi x,xiEkonomi x,xi
5. rpp semester 1
5. rpp semester 15. rpp semester 1
5. rpp semester 1
Priyo Peot
 
00 rpp ketengakerjaan
00 rpp ketengakerjaan00 rpp ketengakerjaan
00 rpp ketengakerjaan
Tania Nana
 
Unit 1 konsep ilmu ekonomi
Unit 1 konsep ilmu ekonomiUnit 1 konsep ilmu ekonomi
Unit 1 konsep ilmu ekonomi
Randy Ikas
 

Similar to RPP IPS MI. Nurul islam Pasenggerahan (20)

Rpp ips kelas iv koperasi
Rpp ips kelas iv koperasiRpp ips kelas iv koperasi
Rpp ips kelas iv koperasi
 
Modul Tyas & Rizqa.pdf
Modul Tyas & Rizqa.pdfModul Tyas & Rizqa.pdf
Modul Tyas & Rizqa.pdf
 
Contoh rpp ekonomi badan usaha
Contoh rpp ekonomi badan usahaContoh rpp ekonomi badan usaha
Contoh rpp ekonomi badan usaha
 
Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4
Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4
Rpp kd 3.3 dan 4.3, 3.4 dan 4.4
 
Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1
Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1
Ki 3 pendapatan nasional revisi smt 1
 
Rpt sivik (ting.3)
Rpt sivik (ting.3)Rpt sivik (ting.3)
Rpt sivik (ting.3)
 
Mikro teaching
Mikro teachingMikro teaching
Mikro teaching
 
Unit 8 koperasi
Unit 8 koperasiUnit 8 koperasi
Unit 8 koperasi
 
RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15
RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15
RPP 2013 Strategi Pemasaran Pertemuan 15
 
Rpp ekonomi sma xi kd 3.9
Rpp ekonomi sma xi kd 3.9Rpp ekonomi sma xi kd 3.9
Rpp ekonomi sma xi kd 3.9
 
Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1
Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1
Ki 4 apbn dan apbd revisi smt 1
 
Rpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagang
Rpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagangRpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagang
Rpp kd 3.6 akt 1.1 karakteristik p. dagang
 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.docRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BUNDA.doc
 
Rpp repaired 15,16-semester 2
Rpp  repaired 15,16-semester 2Rpp  repaired 15,16-semester 2
Rpp repaired 15,16-semester 2
 
Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013
Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013
Rpp ekonomi x kd 1 kurikulum 2013
 
Ekonomi x,xi
Ekonomi x,xiEkonomi x,xi
Ekonomi x,xi
 
5. rpp semester 1
5. rpp semester 15. rpp semester 1
5. rpp semester 1
 
00 rpp ketengakerjaan
00 rpp ketengakerjaan00 rpp ketengakerjaan
00 rpp ketengakerjaan
 
Ekonomi
EkonomiEkonomi
Ekonomi
 
Unit 1 konsep ilmu ekonomi
Unit 1 konsep ilmu ekonomiUnit 1 konsep ilmu ekonomi
Unit 1 konsep ilmu ekonomi
 

Recently uploaded

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptxmodul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
IrfanAudah1
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Andre664723
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptxmodul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 

RPP IPS MI. Nurul islam Pasenggerahan

  • 1. - 1 - RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : MI. NURUL ISLAM Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas / Semester : IV (Empat) / 2 (dua) Alokasi Waktu : 2 x 35 menit I. Standar Kompetensi Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi dan kemajuan teknologi di lingkungan kabupaten / kota dan provinsi II. Kompetensi Dasar Mengenal aktivitas ekonomi yang berkaitan dengan sumber daya alam dan potensi lain di daerahnya III. Indikator - Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya - Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk IV. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya - Siswa dapat menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk  Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline), Rasa hormat dan perhatian (respect), Tekun (diligence), Jujur (fairnes) dan Ketelitian (carefulness) V. Tujuan Perbaikan Pembelajaran Mampu mengenal aktivitas ekonomi dengan sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari. VI. Materi Pokok  Bentuk-bentuk kegiatan ekonomi
  • 2. - 2 - VII. Metode Pembelajaran  Metodeexamples non examples  Diskusi  Tanya jawab  Pemberian tugas VIII. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal Apresepsi/Motivasi - Guru mengkondisikan siswa sebelum belajar, mengabsen dan berdo’a - Guru mengajak siswa bernyanyi lagu “ Ibu Kita Kartini” - Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai B. Kegiatan Inti - Guru mempersiapkan gambar-gambar yang sesuai dengan tujuan pembelajaran - Guru memperlihatkan gambar kepada siswa dengan cara ditempelkan dipapan tulis - Guru membagi kelompok 2-3 peserta didik untuk berdiskusi dan meng- analisa gambar dan dicatat pada kertas. - Guru memberi petunjuk dan memberikan kesempatan kepada siswa untuk memperhatikan atau menganalisis gambar-gambar yang diperlihatkan - Melalui diskusi kelompok 2-3 orang siswa, hasil diskusi dari analisis gambar tersebut dicatat oleh kelompok masing-masing pada kertas - Setiap kelompok diberi kesempatan membacakan hasil diskusinya - Mulai dari hasil diskusi siswa, guru menjelaskan materi pembelajaran sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai - Guru bertanya kepada peserta didik tentang bentuk-bentuk kegiatan ekonomi yang ada di daerah tempat tinggal mereka masing-masing - Guru menjelaskan tentang bentuk-bentuk kegiatan ekonomi dan tempat kegiatan ekonomi penduduk - Guru dan siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman dan memberikan penguatan
  • 3. - 3 - C. Kegiatan Akhir - Guru bersama siswa menyimpulkan materi sesuai dengan tujuan pembelajaran - Guru mengadakan evaluasi/ post test - Guru menutup pembelajaran IX. Media Dan Sumber Ajar - Buku paket IPS kelas IV - Gambar bentuk-bentuk kegiatan ekonomi X. Penilaian Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran  Teknik tes - Tes lisan - Tes tulisan  Kriteria Penilaian 1. Produk ( hasil diskusi ) No. Aspek Kriteria Skor 1. Konsep * semua benar * sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semuasalah 4 3 2 1
  • 4. - 4 - 2. Performansi No. Aspek Kriteria Skor 1. 2. Kerjasama Partisipasi * Bekerjasama * kadang-kadangkerjasama * tidakbekerjasama * aktifberpartisipasi * kadang-kadangaktif * tidakaktif 4 2 1 4 2 1 3. Lembar Penilaian No Nama kelompok Performan Produk Jumlah Skor Nilai 1. 2. 3. 4. 5. CATATAN : Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
  • 5. - 5 - Rangkuman Materi A. Bentuk-Bentuk Kegiatan Ekonomi Dalam kehidupan dan kegiatan ekonomi sehari-hari, kita tidak dapat lepas dari kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Ketiganya saling berkaitan dan berkesinambungan. Untuk memenuhi segala kebutuhannya, manusia harus bekerja. Manusia bekerja sesuai dengan kondisi wilayah tempat tinggalnya, pendidikan maupun sesuai dengan bakat keterampilannya. Kegiatan bekerja tersebut membentuk suatu usaha perekonomian yang berjalan di masyarakat. 1. Jenis-jenis Usaha Bidang Ekonomi Jenis-jenis usaha perekonomian yang ada di masyarakat Indonesia beraneka ragam, di antaranya adalah : a. Pertanian b. Perdagangan c. Perikanan d. Peternakan e. Industri kerajinan f. Jasa 2. Bentuk usaha menurut pemiliknya Bentuk usaha dalam bidang masyarakat ada yang dikelola sendiri (milik perorangan) dan ada pula yang dikelola secara kelompok (milik bersama). Menurut pengelolaan dan kepemilikan usaha, bentuk usaha dibedakan menjadi dua, yaitu milik perorangan (perusahaan perorangan) dan milik bersama (perusahaan persekutuan). Perusahaan perorangan adalah usaha yang modalnya dimiliki satu orang dan kegiatan usahanya dijalankan sendiri oleh pemiliknya. Sedangkan perusahaan milik bersama dinamakan perusahaan persekutuan. Anggotanya terdiri atas beberapa orang yang bekerja sama untuk mendapatkan keuntungan. Usaha persekutuan terdiri atas sebagai berikut:
  • 6. - 6 - 1. Persekutuan Firma (Fa) Persekutuan firma adalah persekutuan antara dua orang atau lebih untuk menjalankan usaha bersama dengan satu nama dan semua anggota bertanggung jawab penuh atas usaha yang dijalankan. 2. Persekutuan Komanditer (CV) Persekutuan komanditer (CV) adalah persekutuan antara dua orang atau lebih untuk menjalankan usaha bersama. Seorang di antaranya sebagai sekutu aktif, sedangkan yang lainnya sebagai sekutu pasif komanditer (sekutu diam). Sekutu aktif bertanggung jawab penuh atas kelancaran usaha, sedangkan sekutu diam mempercayakan jalannya usaha pada sekutu aktif. 3. Perseroan Terbatas (PT) Perseroan terbatas (PT) adalah suatu persekutuan untuk menjalankan usaha yang modalnya diperoleh dari penjualan saham yang nilai nominalnya sama besar. 4. Badan Usaha Milik Negara (BUMN) BUMN adalah usaha yang modalnya berasal dari negara yang bertujuan membangun ekonomi nasional. Pimpinan perusahaan adalah sebagai penentu kebijakan yang juga mengurus kekayaan perusahaan. 5. Badan Usaha Swasta Badan usaha swasta adalah badan usaha yang didirikan, dimiliki, dimodali, dan dikelola oleh satu atau beberapa orang, biasanya bergerak di bidang perdagangan industri, pertanian, ataupun jasa. 6. Koperasi Koperasi adalah badan usaha yang berdasarkan usaha bersama dan berasaskan kekeluargaan. Koperasi berasal dari kata cooperation yang artinya bekerja bersama-
  • 7. 7 sama untuk mencapai tujuan bersama. Menurut usahanya, koperasi dibedakan menjadi koperasi konsumsi, koperasi simpan pinjam, koperasi produksi, dan koperasi serba usaha.
  • 8. 8 Kisi-kisi Soal KD Ind TK C1 C2 C3 C4 C5 C6 Jlh PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US A MD 2 5 2 SD 6 7 2 SK 9 1 B MD 4 1 SD 10 1 3 3 SK 8 1 Jumlah 2 2 2 1 1 2 10 Keterangan : Indikator A. Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya B. Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi yang ada di daerahnya C1 (Hafalan) = Pilihan Ganda 2 Soal C2 (Pemahaman) = Pilihan Ganda 2 Soal C3 (Aplikasi) = Pilihan Ganda 2 Soal C4 (Analisis) = Pilihan Ganda 1 Soal C5 (Sintesis) = Pilihan Ganda 1 Soal C6 (Evaluasi) = Pilihan Ganda 2 Soal Tingkat Kesukaran = Mudah 2 Soal Sedang 5 Soal Sukar 3 Soal Total Pilihan Ganda = 10 Soal
  • 9. 9 SOAL I. Pilihlah jawaban yang paling tepat! 1. Kegiatan ekonomi yang berperan dalam proses mengeluarkan hasil disebut... a. Distribusi c. Konsumsi b. Produksi d. Rehabilitas 2. Setiap kegiatan ekonomi pada dasarnya bertujuan untuk... a. Memperoleh pujian c. Menggunakan kemampuan b. Memenuhi kebutuhan d. Memanfaatkan kekayaan alam 3. Ani memakai sepatu yang dibelikan oleh ibunya. Ani melakukan bentuk kegiatan ekonomi... a. Distribusi c. Konsumsi b. Produksi d. Prevensif 4. Kebutuhan yang harus dipenuhi pertama kali adalah kebutuhan... a. Primer c. Tersier b. Sekunder d. Kuarter 5. Kegiatan ekonomi yang membagikan barang produksi ke tangan konsumen disebut... a. Distribusi c. Konsumsi b. Produksi d. Konsumen 6. Dibawah ini merupakan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi, kecuali... a. Rehabilitas c. Distribusi b. Produksi d. Konsumsi 7. Berikut ini yang tergolong kegiatan konsumsi adalah... a. Penjahit memotong pola pakaian c. Tukang bakso menjajakan dagangan b. Nisa memakai baju lebaran d. Tukang las membuat pagar rumah 8. Pak Herman hendak menjual motornya, Pak Herman meminta bantuan Pak Andi untuk membantu menjualkan motornya, Pak Andi adalah... a. Pedagang grosir c. Biro b. Pedagang eceran d. Makelar
  • 10. 10 9. Jika kebutuhan hidupnya terpenuhi manusia menjadi... a. Sejahtera c. Miskin b. Kekurangan d. Tidak puas 10. Pada zaman dahulu untuk memenuhi kebutuhan hidup, mereka saling tukar- menukar barang, cara ini disebut dengan... a. Jual beli c. Barter b. Bercocok tanam d. Berburu KUNCI JAWABAN 1. B 6. A 2. B 7. B 3. C 8. D 4. A 9. A 5. A 10. C
  • 12. 12 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : MI NURUL ISLAM Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas / Semester : IV (Empat) / 2 (dua) Alokasi Waktu : 2 x 35 menit I. Standar Kompetensi 2. Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi dan kemajuan teknologi di lingkungan kabupaten / kota dan provinsi II. Kompetensi Dasar - Mengenal aktivitas ekonomi yang berkaitan dengan sumber daya alam dan potensi lain di daerahnya III. Indikator - Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya - Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk IV. Tujuan Pembelajaran - Siswa dapat menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya - Siswa dapat menyebutkan tempat kegiatan ekonomi penduduk  Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline), Rasa hormat dan perhatian (respect), Tekun (diligence), Jujur (fairnes) dan Ketelitian (carefulness) V. Tujuan Perbaikan Pembelajaran Siswa mampu mengenal aktivitas ekonomi dengan sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari.
  • 13. 13 VI. Materi Pokok  Bentuk-bentuk kegiatan ekonomi VII. Metode Pembelajaran  Metodeexamples non examples  Diskusi  Tanya jawab  Pemberian tugas VIII. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal Apresepsi/Motivasi - Guru mengucapkan salam dan siswa menjawab salam. - Guru dan siswa berdo’a bersama menurut kepercayaan masing-masing. - Guru mengabsen kehadiran siswa. - Guru bertanya kepada siswa “Pernahkah kalian berbelanja dipasar?”. - Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai B. Kegiatan Inti - Guru mempersiapkan gambar-gambar yang sesuai dengan tujuan pembelajaran - Guru memperlihatkan gambar kepada siswa dengan cara ditempelkan dipapan tulis - Guru membagi kelompok 2-3 siswa untuk berdiskusi dan menganalisa gambar dan dicatat pada kertas. - Guru memberi petunjuk dan memberikan kesempatan kepada siswa untuk memperhatikan atau menganalisis gambar-gambar yang diperlihatkan - Melalui diskusi kelompok 2-3 orang siswa, hasil diskusi dari analisis gambar tersebut dicatat oleh kelompok masing- masing pada kertas - Setiap kelompok diberi kesempatan membacakan hasil diskusinya
  • 14. 14 C. Kegiatan Akhir - Guru bersama siswa menyimpulkan materi sesuai dengan tujuan pembelajaran - Guru mengadakan evaluasi/ post test - Guru dan siswa berdo’a bersama untuk mengakhiri pembelajaran - Guru mengucapkan salam IX. Media Dan Sumber Ajar 1. Buku paket IPS kelas IV 2. Gambar bentuk-bentuk kegiatan ekonomi X. Penilaian Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran  Teknik tes - Teslisan - Testulisan  Kriteria Penilaian 1. Produk ( hasil diskusi ) No. Aspek Kriteria Skor 1. Konsep * semua benar * sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semuasalah 4 3 2 1
  • 15. 15 2. Performansi No. Aspek Kriteria Skor 1. 2. Kerjasama Partisipasi * bekerjasama * kadang-kadangkerjasama * tidakbekerjasama * aktifberpartisipasi * kadang-kadangaktif * tidakaktif 4 2 1 4 2 1 3. LembarPenilaian No Nama kelompok Performan Produk Jumlah Skor NilaiKerjasama Partisipasi 1. 2. 3. 4. 5. CATATAN : Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10. Rangkuman Materi B. Bentuk-Bentuk Kegiatan Ekonomi Dalam kehidupan dan kegiatan ekonomi sehari-hari, kita tidak dapat lepas dari kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Ketiganya saling berkaitan dan berkesinambungan. Untuk memenuhi segala kebutuhannya, manusia harus bekerja. Manusia bekerja sesuai dengan kondisi wilayah tempat tinggalnya, pendidikan maupun sesuai dengan bakat keterampilannya. Kegiatan bekerja tersebut membentuk suatu usaha perekonomian yang berjalan di masyarakat.
  • 16. 16 1. Jenis-jenis Usaha Bidang Ekonomi Jenis-jenis usaha perekonomian yang ada di masyarakat Indonesia beraneka ragam, di antaranya adalah : a) Pertanian b) Perdagangan c) Perikanan d) Peternakan e) Industri kerajinan f) Jasa 2. Bentuk usaha menurut pemiliknya Bentuk usaha dalam bidang masyarakat ada yang dikelola sendiri (milik perorangan) dan ada pula yang dikelola secara kelompok (milik bersama). Menurut pengelolaan dan kepemilikan usaha, bentuk usaha dibedakan menjadi dua, yaitu milik perorangan (perusahaan perorangan) dan milik bersama (perusahaan persekutuan). Perusahaan perorangan adalah usaha yang modalnya dimiliki satu orang dan kegiatan usahanya dijalankan sendiri oleh pemiliknya. Sedangkan perusahaan milik bersama dinamakan perusahaan persekutuan. Anggotanya terdiri atas beberapa orang yang bekerja sama untuk mendapatkan keuntungan. Usaha persekutuan terdiri atas sebagai berikut: 1. Persekutuan Firma (Fa) Persekutuan firma adalah persekutuan antara dua orang atau lebih untuk menjalankan usaha bersama dengan satu nama dan semua anggota bertanggung jawab penuh atas usaha yang dijalankan. 2. Persekutuan Komanditer (CV) Persekutuan komanditer (CV) adalah persekutuan antara dua orang atau lebih untuk menjalankan usaha bersama. Seorang di antaranya sebagai sekutu aktif, sedangkan yang lainnya sebagai sekutu pasif komanditer
  • 17. 17 (sekutu diam). Sekutu aktif bertanggung jawab penuh atas kelancaran usaha, sedangkan sekutu diam mempercayakan jalannya usaha pada sekutu aktif. 3. Perseroan Terbatas (PT) Perseroan terbatas (PT) adalah suatu persekutuan untuk menjalankan usaha yang modalnya diperoleh dari penjualan saham yang nilai nominalnya sama besar. 4. Badan Usaha Milik Negara (BUMN) BUMN adalah usaha yang modalnya berasal dari negara yang bertujuan membangun ekonomi nasional. Pimpinan perusahaan adalah sebagai penentu kebijakan yang juga mengurus kekayaan perusahaan. 5. Badan Usaha Swasta Badan usaha swasta adalah badan usaha yang didirikan, dimiliki, dimodali, dan dikelola oleh satu atau beberapa orang, biasanya bergerak di bidang perdagangan industri, pertanian, ataupun jasa. 6. Koperasi Koperasi adalah badan usaha yang berdasarkan usaha bersama dan berasaskan kekeluargaan. Koperasi berasal dari kata cooperation yang artinya bekerja bersama- sama untuk mencapai tujuan bersama. Menurut usahanya, koperasi dibedakan menjadi koperasi konsumsi, koperasi simpan pinjam, koperasi produksi, dan koperasi serba usaha.
  • 18. 18 Kisi-kisi Soal Siklus II KD Ind TK C1 C2 C3 C4 C5 C6 JLh PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US PG MI US A MD 2 5 2 SD 6 7 2 SK 9 1 B MD 4 1 SD 10 1 3 3 SK 8 1 Jumlah 2 2 2 1 1 2 10 Keterangan : Indikator A. Menjelaskan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalnya B. Menyebutkan tempat kegiatan ekonomi yang ada di daerahnya C1 (Hafalan) = Pilihan Ganda 2 Soal C2 (Pemahaman) = Pilihan Ganda 2 Soal C3 (Aplikasi) = Pilihan Ganda 2 Soal C4 (Analisis) = Pilihan Ganda 1 Soal C5 (Sintesis) = Pilihan Ganda 1 Soal C6 (Evaluasi) = Pilihan Ganda 2 Soal Tingkat Kesukaran = Mudah 2 Soal Sedang 5 Soal Sukar 3 Soal Total Pilihan Ganda = 10 Soal
  • 19. 19 SOAL II. Pilihlah jawaban yang paling tepat! 1. Kegiatan ekonomi yang berperan dalam proses mengeluarkan hasil disebut... a. Distribusi c. Konsumsi b. Produksi d. Rehabilitas 2. Setiap kegiatan ekonomi pada dasarnya bertujuan untuk... c. Memperoleh pujian c. Menggunakan kemampuan d. Memenuhi kebutuhan d. Memanfaatkan kekayaan alam 3. Ani memakai sepatu yang dibelikan oleh ibunya. Ani melakukan bentuk kegiatan ekonomi... c. Distribusi c. Konsumsi d. Produksi d. Prevensif 4. Kebutuhan yang harus dipenuhi pertama kali adalah kebutuhan... c. Primer c. Tersier d. Sekunder d. Kuarter 5. Kegiatan ekonomi yang membagikan barang produksi ke tangan konsumen disebut... c. Distribusi c. Konsumsi d. Produksi d. Konsumen 6. Dibawah ini merupakan bentuk-bentuk kegiatan ekonomi, kecuali... c. Rehabilitas c. Distribusi d. Produksi d. Konsumsi 7. Berikut ini yang tergolong kegiatan konsumsi adalah... c. Penjahit memotong pola pakaian c. Tukang bakso menjajakan dagangan d. Nisa memakai baju lebaran d. Tukang las membuat pagar rumah 8. Pak Herman hendak menjual motornya, Pak Herman meminta bantuan Pak Andi untuk membantu menjualkan motornya, Pak Andi adalah... c. Pedagang grosir c. Biro d. Pedagang eceran d. Makelar
  • 20. 20 9. Jika kebutuhan hidupnya terpenuhi manusia menjadi... c. Sejahtera c. Miskin d. Kekurangan d. Tidak puas 10. Pada zaman dahulu untuk memenuhi kebutuhan hidup, mereka saling tukar- menukar barang, cara ini disebut dengan... c. Jual beli c. Barter d. Bercocok tanam d. Berburu KUNCI JAWABAN a. B 6. A b. B 7. B c. C 8. D d. A 9. A e. 10. A 10. C