SlideShare a Scribd company logo
QSOFT PREVIEW
From Budi Pracoyo
TADABBUR dan TAFAKKUR
 Berusaha memahami suatu kata atau ayat
dalam al Quran melalui tadabur akan
menimbulkan banyak pengetahuan dan
hikmah, salah satu hikmahnya adalah
munculnya suatu pertanyaan yang
jawabannya akan terdapat pada kata atau
ayat selanjutnya.
TADABBUR
 Pertanyaan yang muncul karena adanya
suatu pengetahuan terhadap suatu kata /
ayat, adalah bekal untuk memahami kata
atau ayat yang muncul berikutnya.
TAFAKKUR
 Pertanyaan yang berbobot terhadap suatu
ayat hanya akan muncul dari orang berilmu,
semakin tinggi ilmu yang dimilikinya,
semakin berbobot pula jawaban yang akan
dia temukan pada kata atau ayat berikutnya.
MENGAMALKAN = MENGHAFAL
 Jadi bukanlah hal yang mengherankan
apabila para sahabat Ra mencukupkan diri
untuk hanya menghafalkan sepuluh ayat saja,
dan tidak beranjak dari 10 ayat tersebut
sebelum mereka memahami dan
mengamalkannya.
 Jadi, jangan tergesa-gesa untuk
menghafalkan lebih dari 10 ayat sebelum
anda memahami dan mengamalkannya.
MARI IQRA’
 Andaikata pemahaman diatas adalah benar,
maka yang Rasulullah saw maksud bahwa
yang lebih utama diantara umatnya adalah
mereka yang hafalan Al Qurannya paling
banyak, harus dipahami sebagai "tidak
sekedar hafal" tapi juga paham akan makna
dan sudah teramalkan.
 Wallaahu 'alam bish-shawab
QSOFT data base Al-Qur’an
 "database adalah suatu basis data yang dari data
tersebut penggunanya dapat mengambil
informasi2 yang diinginkan.
 Semakin baik penyusunan suatu basis data,
semakin banyak informasi yang dapat digali.
 Semakin lengkap informasi yang didapat,
semakin berkwalitas kesimpulan yang didapat
 semakin baik kesimpulan yang diambil, semakin
mudah menentukan strategi
 semakin baik strategi yang dibuat, semakin
menjanjikan hasil yang bermutu
 data =>informasi=>kesimpulan=>alternatif
strategi=>Hasil
 Al Quran,Hadits dan ilmu2 pelengkap lain
sebagai data=>susun informasi yang didapat
 =>ambil kesimpulan, mana jalan yang
terbaik=>hasil.
META DATA
 Masalahnya sekarang adalah bagaimana cara
menyusun Al Quran secara database?
 Bentuk database biasanya terdiri dari
beberapa tabel (sebuah tabel biasanya berisi
kumpulan data tertentu yang mempunyai
kesamaan tertentu pula)
 Al Quran sendiri dapat dibagi dalam beberapa
tabel : tabel Juz, tabel tempat turun, tabel surat,
tabel ayat, tabel kata, tabel master huruf,dan
tabel huruf.
 Setelah berkutat sekian lama menyusun tabel-
tabel tersebut diatas, cukup lama saya
mempertimbangkan seperti apa sebaiknya
database Quran ini disajikan sehingga saya
dapat mengambil informasi yang tersembunyi
dalam 6236 ayat, 77.853 kata dan ratusan ribu
huruf.
Story continue….
 Saya berusaha mengumpulkan sebanyak
mungkin alternatif tehnik penyajian, sampai
suatu ketika saya mendapat ilham setelah
memperhatikan wahyu yang pertama
diturunkan oleh Allah SWT kepada Rasulullah
saw, yaitu surat al Alaq ayat 1-5 dimana ayat
pertamanya seakan-akan menjadi jawaban
atas pencarian saya.
 Iqra' bi-ismi rabbika alladzii khalaq(a)
 yang terjemahan umumnya adalah :
 Bacalah dengan (menyebut) namaTuhanmu
Yang menciptakan,
 menurut M. Quraish shihab dalam tafsirnya,
kata Iqra berasal dari kata qara'a yang berarti
menghimpun.
 Saya lalu berkata pada diri saya sendiri, apakah
ini adalah petunjuk bahwa langkah awal / kunci
dalam menyusun Al Quran secara database itu
haruslah dimulai dengan ""menghimpunnya
berdasarkan nama-nama Allah yang
menciptakan Quran itu sendiri?"" lalu seiring
dengan dibacanya ayat ayat berikutnya dari
wahyu pertama tersebut pertanyaaan-
pertanyaan lain yang muncul di kepala sayapun
mengalir dengan deras begitu saja .
 Saya perlu menahan diri untuk tidak tergesa-
gesa mengambil kesimpulan bahwa Al ‘Alaq
ayat 1-5 ini adalah jawaban dan petunjuk dari
Allah SWT terhadap pertanyaan saya.Tetapi
karena saya tidak/belum mendapati alternatif
yang lebih baik maka akhirnya saya putuskan
bahwa saya akan segera mulai menghimpun
data base Al Quran ini berdasarkan nama-
nama Allah SWT yang berjumlah 99 itu.
STEPPING STONE
 Langkah selanjutnya adalah menginventarisir apa saja yang
harus saya siapkan untuk itu, al:
 Buku-buku yang membahas Asmaul Husna
secara lengkap dan mendalam.
 Membuat field baru pada tabel ayat sehingga dapat
dikaitkan ke dalam tabel asmaul husna
 mengkaitkan setiap ayat pada tabel ayat kepada tabel
asmaul husna (one to many) berdasarkan isi maksud teks
ayat tersebut secara harfiah, tidak akan cukup waktu
1000 tahun pun apabila saya sendirian mencoba
mengkaitkan arti teksnya tidak secara harfiah.
 hal-hal lain akan saya tentukan sambil berjalan setelah
pemahaman saya mengenai asmaul husna bertambah."
IQRA’
 Iqra adalah perintah untuk menghimpun, dari himpunan paling
sederhana : menghimpun huruf menjadi kata, menghimpun kata
menjadi kalimat, menghimpun kalimat menjadi ayat,selanjutnya
menghimpunnya kedalam sebuah mushaf dan menghimpunnya
pada bibir sebagai bacaan.
 Lebih daripada itu adalah menghimpun cahaya dari ayat ayat
tersebut kedalam hati (sebagai "Iman") menghimpun petunjuk-
petunjuk-Nya kedalam akal (sebagai "Ilmu") dan menghimpun
keduanya kedalam perbuatan (sebagai "Amal") yang bermanfaat
bagi sebanyak mungkin makhluk.
 Semakin dalam iman dan ilmu seseorang, semakin dalam dan
beragamlah himpunan petunjuk Al Quran yang dapat dia
kumpulkan, semakin besar pula kesempatan dia untuk beramal.
 muncullah pertanyaan: "Bagaimana cara menghimpun yang
paling Efektif?"
BI(I)SMI RABBIKA
 Himpunlah berdasarkan NamaTuhan
Pemeliharamu.
 Menyadari adanya PemeliharaanTuhan terhadap
dirimu akan menjadi bekal utama dalam
menghimpun amal. tentu saja, kata"pemelihara"
masih jauh muatannya dibandingkan dengan kata
"Rabb" yang didalamnya terdapat pula unsur-unsur
"penciptaan", "pengawasan", "pengembangan" dst.
Hanya Allah swt yang lebih mengetahui keluasan
makna setiap kalimat-Nya.
 muncul pertanyaan : "bagaimana cara
meningkatkan kesadaran adanya pemeliharaan
tersebut?"
bi(i)smi rabbika ALLADZII
KHALAQ(A)
 Lihatlah ciptaan-ciptaan-Nya yang ada pada
diri dan disekelilingmu.
 muncul pertanyaan : "banyak sekali hal-hal
yang Allah swt ciptakan,apa yang sebaiknya
kita pelajari terlebih dahulu?"
KHALAQA AL-INSAANA MIN
'ALAQ(IN)
 Pelajarilah secara fisik bagaimana terjadinya
penciptaan manusia, carilah bukti empiris
adanya pemeliharaan tersebut.
IQRA' WARABBUKA AL-AKRAM(U)
 Himpunlah pelajaran-pelajaran dan bukti-
bukti tersebut, maka seiring dengan itu akan
engkau sadari betapa Agung, betapa Mulia,
betapa Besar, betapa Pemurahnya Tuhan
Pemeliharamu.
 Kemampuan melihat KebesaranTuhan akan
berjalan seiring dengan bertambahnya iman,
ilmu dan amal yang engkau himpun
Alladzii 'allama bi
(a)lqalam(i)

More Related Content

What's hot

Silabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekerti
Silabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekertiSilabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekerti
Silabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekerti
yukbelajar
 
Al qur'an hadits ma.sma
Al qur'an hadits ma.smaAl qur'an hadits ma.sma
Al qur'an hadits ma.smaHazana Itriya
 
Keajaiban al qur’an. bahasa melayu
Keajaiban al qur’an. bahasa melayuKeajaiban al qur’an. bahasa melayu
Keajaiban al qur’an. bahasa melayu
HarunyahyaBahasaMelayu
 
TAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YI
TAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YITAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YI
TAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YI
Muhammad Rizaki
 
Rpp pai berkarakter kls xii sms 2
Rpp pai berkarakter kls xii sms 2Rpp pai berkarakter kls xii sms 2
Rpp pai berkarakter kls xii sms 2
tatik1994
 
Makalah agama
Makalah agamaMakalah agama
Makalah agama
intanwidiasari
 
08. silabus pai kls 8 2013
08. silabus pai kls 8 201308. silabus pai kls 8 2013
08. silabus pai kls 8 2013
Abdul Ghufron
 
studi alquran.pdf
studi alquran.pdfstudi alquran.pdf
studi alquran.pdf
sofyan63
 
TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020
TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH  OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH  OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020
TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020
ISLAMIC UNIVERSITY OF GOVERMENT NORTH SUMATERA
 
Konsep Tarbiyah dalam Al-qur`an
Konsep Tarbiyah dalam Al-qur`anKonsep Tarbiyah dalam Al-qur`an
Konsep Tarbiyah dalam Al-qur`an
Feby FauziahS
 
2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya
2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya
2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya
Oval Chenghoa
 
Tugas uas spai tafsir tematik
Tugas uas spai tafsir tematikTugas uas spai tafsir tematik
Tugas uas spai tafsir tematik
EnungSayyidah
 
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Haristian Sahroni Putra
 
Rpp (nisrokhah)
Rpp (nisrokhah)Rpp (nisrokhah)
Rpp (nisrokhah)
Nisrokhah6
 
Iman KepadaKkitab Kitab Allah
Iman KepadaKkitab Kitab AllahIman KepadaKkitab Kitab Allah
Iman KepadaKkitab Kitab Allah
samiul12
 
MAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docx
MAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docxMAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docx
MAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docx
FachriMufti
 
Silabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekerti
Silabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekertiSilabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekerti
Silabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekerti
adifalsafi
 

What's hot (18)

Makalah al quran hadist
Makalah al quran hadistMakalah al quran hadist
Makalah al quran hadist
 
Silabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekerti
Silabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekertiSilabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekerti
Silabus kurikulum 2013_smp_kls_8_pai___budi_pekerti
 
Al qur'an hadits ma.sma
Al qur'an hadits ma.smaAl qur'an hadits ma.sma
Al qur'an hadits ma.sma
 
Keajaiban al qur’an. bahasa melayu
Keajaiban al qur’an. bahasa melayuKeajaiban al qur’an. bahasa melayu
Keajaiban al qur’an. bahasa melayu
 
TAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YI
TAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YITAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YI
TAFSIR BI AL-MA'TSUR DAN TAFSIR BI AL-RA'YI
 
Rpp pai berkarakter kls xii sms 2
Rpp pai berkarakter kls xii sms 2Rpp pai berkarakter kls xii sms 2
Rpp pai berkarakter kls xii sms 2
 
Makalah agama
Makalah agamaMakalah agama
Makalah agama
 
08. silabus pai kls 8 2013
08. silabus pai kls 8 201308. silabus pai kls 8 2013
08. silabus pai kls 8 2013
 
studi alquran.pdf
studi alquran.pdfstudi alquran.pdf
studi alquran.pdf
 
TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020
TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH  OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH  OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020
TUGAS-2 HADIS TEMATIK DAKWAH OLEH Efrilia Dewi. SM IV KPI-C FDK UINSU 2019/2020
 
Konsep Tarbiyah dalam Al-qur`an
Konsep Tarbiyah dalam Al-qur`anKonsep Tarbiyah dalam Al-qur`an
Konsep Tarbiyah dalam Al-qur`an
 
2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya
2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya
2 sholat-khusuk-dengan-memahami-makna-tiap-doanya
 
Tugas uas spai tafsir tematik
Tugas uas spai tafsir tematikTugas uas spai tafsir tematik
Tugas uas spai tafsir tematik
 
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
 
Rpp (nisrokhah)
Rpp (nisrokhah)Rpp (nisrokhah)
Rpp (nisrokhah)
 
Iman KepadaKkitab Kitab Allah
Iman KepadaKkitab Kitab AllahIman KepadaKkitab Kitab Allah
Iman KepadaKkitab Kitab Allah
 
MAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docx
MAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docxMAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docx
MAKALAH_SUMBER_HUKUM_ISLAM.docx
 
Silabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekerti
Silabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekertiSilabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekerti
Silabus kurikulum 2013 smp kls 8 pai & budi pekerti
 

Viewers also liked

Yaasiin
YaasiinYaasiin
Yaasiin
elra
 
Journal cracking
Journal crackingJournal cracking
Journal cracking
elra
 
10 Content Marketing Tips
10 Content Marketing Tips10 Content Marketing Tips
10 Content Marketing Tips
BersonDeanStevens, Inc.
 
Bahan ppt animus
Bahan ppt animusBahan ppt animus
Bahan ppt animus
elra
 
Understanding quran
Understanding quranUnderstanding quran
Understanding quran
elra
 
Chapter 2 hospital dept
Chapter 2 hospital deptChapter 2 hospital dept
Chapter 2 hospital dept
elra
 

Viewers also liked (6)

Yaasiin
YaasiinYaasiin
Yaasiin
 
Journal cracking
Journal crackingJournal cracking
Journal cracking
 
10 Content Marketing Tips
10 Content Marketing Tips10 Content Marketing Tips
10 Content Marketing Tips
 
Bahan ppt animus
Bahan ppt animusBahan ppt animus
Bahan ppt animus
 
Understanding quran
Understanding quranUnderstanding quran
Understanding quran
 
Chapter 2 hospital dept
Chapter 2 hospital deptChapter 2 hospital dept
Chapter 2 hospital dept
 

Similar to Qsoft preview

Qsoft
QsoftQsoft
Qsoft
Qsoft Data
 
Al alaq kelompok 2, a 2014
Al alaq  kelompok 2, a 2014Al alaq  kelompok 2, a 2014
Al alaq kelompok 2, a 2014
shafa_siti
 
Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]
Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]
Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]
RisqiFirda
 
Makalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam MutasyabihMakalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam Mutasyabih
azzaazza50746
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaraniwan Alit
 
40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting
40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting
40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting
Menuntut Ilmu
 
Akrab nahwu-gabungan (1)
Akrab nahwu-gabungan (1)Akrab nahwu-gabungan (1)
Akrab nahwu-gabungan (1)
Alfirqotun Najiyyah
 
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docx
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docxUlum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docx
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docx
Zukét Printing
 
Belajar bahasa arab
Belajar bahasa arabBelajar bahasa arab
Belajar bahasa arab
najimi tan
 
Ulumul Quran
Ulumul QuranUlumul Quran
Ulumul Quran
Emha_ainun_nadjib
 
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdf
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdfUlum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdf
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdf
Zukét Printing
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
MuhammadFadil541740
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
MuhammadFadil541740
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
MuhammadFadil541740
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
MuhammadFadil541740
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
Muhammad Iqbal
 
TAFSIR TARBIYYAH.docx
TAFSIR TARBIYYAH.docxTAFSIR TARBIYYAH.docx
TAFSIR TARBIYYAH.docx
afrianarohmi1
 
Terjemahan shafwah attafsir
Terjemahan shafwah attafsirTerjemahan shafwah attafsir
Terjemahan shafwah attafsir
azzahra93
 

Similar to Qsoft preview (20)

Qsoft
QsoftQsoft
Qsoft
 
Al alaq kelompok 2, a 2014
Al alaq  kelompok 2, a 2014Al alaq  kelompok 2, a 2014
Al alaq kelompok 2, a 2014
 
Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]
Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]
Adab guru terhadap_dirinya_sendiri[1]
 
Makalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam MutasyabihMakalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam Mutasyabih
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting
40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting
40 Hadits Seputar Pendidikan Anak - edisi parenting
 
Akrab nahwu-gabungan (1)
Akrab nahwu-gabungan (1)Akrab nahwu-gabungan (1)
Akrab nahwu-gabungan (1)
 
Makalah metodologi
Makalah metodologiMakalah metodologi
Makalah metodologi
 
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docx
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docxUlum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docx
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.docx
 
Belajar bahasa arab
Belajar bahasa arabBelajar bahasa arab
Belajar bahasa arab
 
Ulumul Quran
Ulumul QuranUlumul Quran
Ulumul Quran
 
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdf
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdfUlum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdf
Ulum Al-Qur'an dan Perkembangannya.pdf
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
 
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdfmakalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
makalah_filsafat_pendidikan_islam_konsep.pdf
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
 
Bacalah al quran
Bacalah al quranBacalah al quran
Bacalah al quran
 
TAFSIR TARBIYYAH.docx
TAFSIR TARBIYYAH.docxTAFSIR TARBIYYAH.docx
TAFSIR TARBIYYAH.docx
 
Terjemahan shafwah attafsir
Terjemahan shafwah attafsirTerjemahan shafwah attafsir
Terjemahan shafwah attafsir
 

More from elra

Wh Questions
Wh Questions Wh Questions
Wh Questions
elra
 
future will
future willfuture will
future will
elra
 
Metode tahfidz qishoff
Metode tahfidz qishoffMetode tahfidz qishoff
Metode tahfidz qishoff
elra
 
Bios44 gapo
Bios44 gapoBios44 gapo
Bios44 gapo
elra
 
outbond qsoft
outbond qsoftoutbond qsoft
outbond qsoft
elra
 
Surah al-fatiha-vocabulary
Surah al-fatiha-vocabularySurah al-fatiha-vocabulary
Surah al-fatiha-vocabulary
elra
 
Basic handout QSOFT 7.05
Basic handout QSOFT 7.05Basic handout QSOFT 7.05
Basic handout QSOFT 7.05
elra
 
1 al fatihah
1 al fatihah1 al fatihah
1 al fatihah
elra
 
Tutorial Qsoft
Tutorial QsoftTutorial Qsoft
Tutorial Qsoft
elra
 
Essential english idoms
Essential english idomsEssential english idoms
Essential english idoms
elra
 
Near synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorg
Near synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorgNear synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorg
Near synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorg
elra
 
Sabiili (al) Allaahi
Sabiili (al) AllaahiSabiili (al) Allaahi
Sabiili (al) Allaahi
elra
 
Qsoft teknik mencari ayat kembar
Qsoft teknik mencari ayat kembarQsoft teknik mencari ayat kembar
Qsoft teknik mencari ayat kembar
elra
 
QSOFT
QSOFTQSOFT
QSOFTelra
 
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.inddAsbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
elra
 
Asbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidiAsbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidi
elra
 
International workshop writing @ipdn
International workshop writing @ipdnInternational workshop writing @ipdn
International workshop writing @ipdn
elra
 
CLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerations
CLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerationsCLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerations
CLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerations
elra
 
Chapter 10 recognizing systoms
Chapter 10 recognizing systomsChapter 10 recognizing systoms
Chapter 10 recognizing systoms
elra
 
Chapter 8 the digestive system
Chapter 8 the digestive systemChapter 8 the digestive system
Chapter 8 the digestive system
elra
 

More from elra (20)

Wh Questions
Wh Questions Wh Questions
Wh Questions
 
future will
future willfuture will
future will
 
Metode tahfidz qishoff
Metode tahfidz qishoffMetode tahfidz qishoff
Metode tahfidz qishoff
 
Bios44 gapo
Bios44 gapoBios44 gapo
Bios44 gapo
 
outbond qsoft
outbond qsoftoutbond qsoft
outbond qsoft
 
Surah al-fatiha-vocabulary
Surah al-fatiha-vocabularySurah al-fatiha-vocabulary
Surah al-fatiha-vocabulary
 
Basic handout QSOFT 7.05
Basic handout QSOFT 7.05Basic handout QSOFT 7.05
Basic handout QSOFT 7.05
 
1 al fatihah
1 al fatihah1 al fatihah
1 al fatihah
 
Tutorial Qsoft
Tutorial QsoftTutorial Qsoft
Tutorial Qsoft
 
Essential english idoms
Essential english idomsEssential english idoms
Essential english idoms
 
Near synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorg
Near synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorgNear synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorg
Near synonyms-nouman-ali-khan-muslimmattersorg
 
Sabiili (al) Allaahi
Sabiili (al) AllaahiSabiili (al) Allaahi
Sabiili (al) Allaahi
 
Qsoft teknik mencari ayat kembar
Qsoft teknik mencari ayat kembarQsoft teknik mencari ayat kembar
Qsoft teknik mencari ayat kembar
 
QSOFT
QSOFTQSOFT
QSOFT
 
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.inddAsbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
 
Asbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidiAsbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidi
 
International workshop writing @ipdn
International workshop writing @ipdnInternational workshop writing @ipdn
International workshop writing @ipdn
 
CLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerations
CLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerationsCLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerations
CLIL workshop: Studying abroad – advantages & considerations
 
Chapter 10 recognizing systoms
Chapter 10 recognizing systomsChapter 10 recognizing systoms
Chapter 10 recognizing systoms
 
Chapter 8 the digestive system
Chapter 8 the digestive systemChapter 8 the digestive system
Chapter 8 the digestive system
 

Recently uploaded

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
MiliaSumendap
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
MRoyanzainuddin9A
 
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdfMINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
AlmaDani8
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
idoer11
 
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balitaKonsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Dilasambong
 

Recently uploaded (6)

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
 
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdfMINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
 
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balitaKonsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
 

Qsoft preview

  • 2. TADABBUR dan TAFAKKUR  Berusaha memahami suatu kata atau ayat dalam al Quran melalui tadabur akan menimbulkan banyak pengetahuan dan hikmah, salah satu hikmahnya adalah munculnya suatu pertanyaan yang jawabannya akan terdapat pada kata atau ayat selanjutnya.
  • 3. TADABBUR  Pertanyaan yang muncul karena adanya suatu pengetahuan terhadap suatu kata / ayat, adalah bekal untuk memahami kata atau ayat yang muncul berikutnya.
  • 4. TAFAKKUR  Pertanyaan yang berbobot terhadap suatu ayat hanya akan muncul dari orang berilmu, semakin tinggi ilmu yang dimilikinya, semakin berbobot pula jawaban yang akan dia temukan pada kata atau ayat berikutnya.
  • 5. MENGAMALKAN = MENGHAFAL  Jadi bukanlah hal yang mengherankan apabila para sahabat Ra mencukupkan diri untuk hanya menghafalkan sepuluh ayat saja, dan tidak beranjak dari 10 ayat tersebut sebelum mereka memahami dan mengamalkannya.
  • 6.  Jadi, jangan tergesa-gesa untuk menghafalkan lebih dari 10 ayat sebelum anda memahami dan mengamalkannya.
  • 7. MARI IQRA’  Andaikata pemahaman diatas adalah benar, maka yang Rasulullah saw maksud bahwa yang lebih utama diantara umatnya adalah mereka yang hafalan Al Qurannya paling banyak, harus dipahami sebagai "tidak sekedar hafal" tapi juga paham akan makna dan sudah teramalkan.  Wallaahu 'alam bish-shawab
  • 8. QSOFT data base Al-Qur’an  "database adalah suatu basis data yang dari data tersebut penggunanya dapat mengambil informasi2 yang diinginkan.  Semakin baik penyusunan suatu basis data, semakin banyak informasi yang dapat digali.  Semakin lengkap informasi yang didapat, semakin berkwalitas kesimpulan yang didapat  semakin baik kesimpulan yang diambil, semakin mudah menentukan strategi  semakin baik strategi yang dibuat, semakin menjanjikan hasil yang bermutu
  • 9.  data =>informasi=>kesimpulan=>alternatif strategi=>Hasil  Al Quran,Hadits dan ilmu2 pelengkap lain sebagai data=>susun informasi yang didapat  =>ambil kesimpulan, mana jalan yang terbaik=>hasil.
  • 10. META DATA  Masalahnya sekarang adalah bagaimana cara menyusun Al Quran secara database?  Bentuk database biasanya terdiri dari beberapa tabel (sebuah tabel biasanya berisi kumpulan data tertentu yang mempunyai kesamaan tertentu pula)
  • 11.  Al Quran sendiri dapat dibagi dalam beberapa tabel : tabel Juz, tabel tempat turun, tabel surat, tabel ayat, tabel kata, tabel master huruf,dan tabel huruf.  Setelah berkutat sekian lama menyusun tabel- tabel tersebut diatas, cukup lama saya mempertimbangkan seperti apa sebaiknya database Quran ini disajikan sehingga saya dapat mengambil informasi yang tersembunyi dalam 6236 ayat, 77.853 kata dan ratusan ribu huruf.
  • 12. Story continue….  Saya berusaha mengumpulkan sebanyak mungkin alternatif tehnik penyajian, sampai suatu ketika saya mendapat ilham setelah memperhatikan wahyu yang pertama diturunkan oleh Allah SWT kepada Rasulullah saw, yaitu surat al Alaq ayat 1-5 dimana ayat pertamanya seakan-akan menjadi jawaban atas pencarian saya.
  • 13.  Iqra' bi-ismi rabbika alladzii khalaq(a)  yang terjemahan umumnya adalah :  Bacalah dengan (menyebut) namaTuhanmu Yang menciptakan,  menurut M. Quraish shihab dalam tafsirnya, kata Iqra berasal dari kata qara'a yang berarti menghimpun.
  • 14.  Saya lalu berkata pada diri saya sendiri, apakah ini adalah petunjuk bahwa langkah awal / kunci dalam menyusun Al Quran secara database itu haruslah dimulai dengan ""menghimpunnya berdasarkan nama-nama Allah yang menciptakan Quran itu sendiri?"" lalu seiring dengan dibacanya ayat ayat berikutnya dari wahyu pertama tersebut pertanyaaan- pertanyaan lain yang muncul di kepala sayapun mengalir dengan deras begitu saja .
  • 15.  Saya perlu menahan diri untuk tidak tergesa- gesa mengambil kesimpulan bahwa Al ‘Alaq ayat 1-5 ini adalah jawaban dan petunjuk dari Allah SWT terhadap pertanyaan saya.Tetapi karena saya tidak/belum mendapati alternatif yang lebih baik maka akhirnya saya putuskan bahwa saya akan segera mulai menghimpun data base Al Quran ini berdasarkan nama- nama Allah SWT yang berjumlah 99 itu.
  • 16. STEPPING STONE  Langkah selanjutnya adalah menginventarisir apa saja yang harus saya siapkan untuk itu, al:  Buku-buku yang membahas Asmaul Husna secara lengkap dan mendalam.  Membuat field baru pada tabel ayat sehingga dapat dikaitkan ke dalam tabel asmaul husna  mengkaitkan setiap ayat pada tabel ayat kepada tabel asmaul husna (one to many) berdasarkan isi maksud teks ayat tersebut secara harfiah, tidak akan cukup waktu 1000 tahun pun apabila saya sendirian mencoba mengkaitkan arti teksnya tidak secara harfiah.  hal-hal lain akan saya tentukan sambil berjalan setelah pemahaman saya mengenai asmaul husna bertambah."
  • 17. IQRA’  Iqra adalah perintah untuk menghimpun, dari himpunan paling sederhana : menghimpun huruf menjadi kata, menghimpun kata menjadi kalimat, menghimpun kalimat menjadi ayat,selanjutnya menghimpunnya kedalam sebuah mushaf dan menghimpunnya pada bibir sebagai bacaan.  Lebih daripada itu adalah menghimpun cahaya dari ayat ayat tersebut kedalam hati (sebagai "Iman") menghimpun petunjuk- petunjuk-Nya kedalam akal (sebagai "Ilmu") dan menghimpun keduanya kedalam perbuatan (sebagai "Amal") yang bermanfaat bagi sebanyak mungkin makhluk.  Semakin dalam iman dan ilmu seseorang, semakin dalam dan beragamlah himpunan petunjuk Al Quran yang dapat dia kumpulkan, semakin besar pula kesempatan dia untuk beramal.  muncullah pertanyaan: "Bagaimana cara menghimpun yang paling Efektif?"
  • 18. BI(I)SMI RABBIKA  Himpunlah berdasarkan NamaTuhan Pemeliharamu.  Menyadari adanya PemeliharaanTuhan terhadap dirimu akan menjadi bekal utama dalam menghimpun amal. tentu saja, kata"pemelihara" masih jauh muatannya dibandingkan dengan kata "Rabb" yang didalamnya terdapat pula unsur-unsur "penciptaan", "pengawasan", "pengembangan" dst. Hanya Allah swt yang lebih mengetahui keluasan makna setiap kalimat-Nya.  muncul pertanyaan : "bagaimana cara meningkatkan kesadaran adanya pemeliharaan tersebut?"
  • 19. bi(i)smi rabbika ALLADZII KHALAQ(A)  Lihatlah ciptaan-ciptaan-Nya yang ada pada diri dan disekelilingmu.  muncul pertanyaan : "banyak sekali hal-hal yang Allah swt ciptakan,apa yang sebaiknya kita pelajari terlebih dahulu?"
  • 20. KHALAQA AL-INSAANA MIN 'ALAQ(IN)  Pelajarilah secara fisik bagaimana terjadinya penciptaan manusia, carilah bukti empiris adanya pemeliharaan tersebut.
  • 21. IQRA' WARABBUKA AL-AKRAM(U)  Himpunlah pelajaran-pelajaran dan bukti- bukti tersebut, maka seiring dengan itu akan engkau sadari betapa Agung, betapa Mulia, betapa Besar, betapa Pemurahnya Tuhan Pemeliharamu.  Kemampuan melihat KebesaranTuhan akan berjalan seiring dengan bertambahnya iman, ilmu dan amal yang engkau himpun