SlideShare a Scribd company logo
Subject: Prosedur Terkait Two-Ways Conference (PG-TK)

Dear Parents,
Terkait pelaksanaan Two-Ways Conference (TWC) yang dilaksanakan minggu depan sesuai jadwal yang sudah
didistribusikan Sekolah, maka dengan ini ada beberapa hal yang perlu kami jelaskan demi kelancaran acara tersebut:
•

Two-Ways Conference (2WC) adalah pertemuan antara Wali Murid dan Guru Kelas untuk membahas perkembangan
anak berdasarkan portofolio siswa yang telah disusun sebelumnya oleh Guru Kelas dan siswa. 2WC ini dilakukan
untuk jenjang PlayGroup di mana siswa masih belum mandiri dalam menyusun portofolio serta
mempresentasikannya kepada orang tua.

•

Komunikasi hanya dibangun antara Wali Murid dan Guru Kelas dan tidak melibatkan siswa secara aktif. Yang
dikomunikasikan adalah sejauhmana si anak mengalami kemajuan secara holistik (bukan hanya mengedepankan
akademik), terutama untuk Playgroup dan TK di mana penguasaan life skills adalah dasar pertumbuhan anak
selanjutnya. Dasar perkembangan itu adalah dari goalsetting yang telah disusun dan disepakati oleh Wali Murid dan
Guru Kelas pada 2WC sebelumnya. Bila belum tercapai, maka perlu diulang lagi dengan strategi baru. Bila sudah
tercapai, bisa disusun goalsetting baru untuk anak, yang akan ditinjau lagi 6 bulan kemudian pada 2WC berikutnya.

•

Terkait dengan komunikasi di atas, kami mohon kemakluman Wali Murid karena beberapa faktor berikut ini:
a. Keterbatasan waktu preparation bagi Guru di rentang waktu antar Term 1 dan 2
b. Keterbatasan lahan parkir khususnya di Unit Deltasari (bila load mobil parkir terlalu banyak akan memunculkan
komplain dari tetangga sekitar sekolah)
maka durasi komunikasi adalah:



Playgroup (Two Ways Conference): 20 menit @ Wali Murid
TK (Three Ways Conference): 30 menit @ Wali Murid

Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan ini, dan kami menyarankan agar Wali Murid pada saat giliran komunikasi di
kelas agar membuat janji temu di lain hari pasca 2WC dengan Guru Kelas atau Guru Subyek terkait bila ada komunikasi
lanjutan. Ini akan lebih nyaman bagi Wali Murid dan Guru terkait karena alokasi waktu yang lebih intens bisa dibuatkan
komitmen.
Demikian penjelasan kami, mohon maklum. Terima kasih atas perhatiannya.

Rendra Prihandono
Head of School Development
Subject: Prosedur Terkait Three-Ways Conference (Primary)

Dear Parents,
Terkait pelaksanaan Three-Ways Conference (TWC) yang dilaksanakan minggu depan sesuai jadwal yang sudah
didistribusikan Sekolah, maka dengan ini ada beberapa hal yang perlu kami jelaskan demi kelancaran acara tersebut:
•

Three-Ways Conference (TWC) adalah pertemuan antara Wali Murid dan Guru Kelas untuk membahas
perkembangan anak berdasarkan portofolio siswa yang telah disusun sebelumnya oleh Guru Kelas dan siswa. TWC
ini dilakukan untuk jenjang PlayGroup di mana siswa masih belum mandiri dalam menyusun portofolio serta
mempresentasikannya kepada orang tua.

•

Komunikasi hanya dibangun antara Wali Murid dan Guru Kelas dan tidak melibatkan siswa secara aktif. Yang
dikomunikasikan adalah sejauhmana si anak mengalami kemajuan secara holistik (bukan hanya mengedepankan
akademik), terutama untuk Playgroup dan TK di mana penguasaan life skills adalah dasar pertumbuhan anak
selanjutnya. Dasar perkembangan itu adalah dari goalsetting yang telah disusun dan disepakati oleh Wali Murid dan
Guru Kelas pada TWC sebelumnya. Bila belum tercapai, maka perlu diulang lagi dengan strategi baru. Bila sudah
tercapai, bisa disusun goalsetting baru untuk anak, yang akan ditinjau lagi 6 bulan kemudian pada TWC berikutnya.

•

Terkait dengan komunikasi di atas, kami mohon kemakluman Wali Murid karena beberapa faktor berikut ini:
c. Keterbatasan waktu preparation bagi Guru di rentang waktu antar Term 1 dan 2
d. Keterbatasan lahan parkir khususnya di Unit Deltasari (bila load mobil parkir terlalu banyak akan memunculkan
komplain dari tetangga sekitar sekolah)
maka durasi komunikasi adalah:



SD (Student Led Conference) : 45 menit @ Wali Murid

Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan ini, dan kami menyarankan agar Wali Murid pada saat giliran komunikasi di
kelas agar membuat janji temu di lain hari pasca TWC dengan Guru Kelas atau Guru Subyek terkait bila ada komunikasi
lanjutan. Ini akan lebih nyaman bagi Wali Murid dan Guru terkait karena alokasi waktu yang lebih intens bisa dibuatkan
komitmen.
Demikian penjelasan kami, mohon maklum. Terima kasih atas perhatiannya.

Rendra Prihandono
Head of School Development

More Related Content

Similar to Prosedur Portofolio utk Ortu

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Laporan kegiatan
Laporan kegiatanLaporan kegiatan
Laporan kegiatan
rendifazrin10
 
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
Potpotya Fitri
 
Refleksi big sem 5
Refleksi big sem 5Refleksi big sem 5
Refleksi big sem 5
Mahat Othman
 
Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3
Nur Shah
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
Milawati44
 
Empat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdf
Empat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdfEmpat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdf
Empat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdf
044IdaWahyuni
 
Halaman depan
Halaman depanHalaman depan
Halaman depan
Arif Subiakto
 
Laporan pelaksanaan program lawatan big
Laporan pelaksanaan program lawatan bigLaporan pelaksanaan program lawatan big
Laporan pelaksanaan program lawatan big
soo5
 
unbk-2020.pptx
unbk-2020.pptxunbk-2020.pptx
unbk-2020.pptx
Iphone6plus3
 
Rakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptx
Rakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptxRakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptx
Rakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptx
seprianamarlince02
 
Lap. kegiatan mgmp
Lap. kegiatan mgmpLap. kegiatan mgmp
Lap. kegiatan mgmp
Ikhsan Din
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
yazidfayumi
 
File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...
File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...
File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...
BagusAryadita1
 
Materi Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdf
Materi Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdfMateri Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdf
Materi Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdf
AndreasSetiyono
 
PMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah Penggerak
PMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah PenggerakPMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah Penggerak
PMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah Penggerak
TejarRubiyanto1
 
02 pengembangan-kkg-mgmp
02 pengembangan-kkg-mgmp02 pengembangan-kkg-mgmp
02 pengembangan-kkg-mgmp
museum bayt qur'an
 
Laporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docx
Laporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docxLaporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docx
Laporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docx
LaurensiusHendra
 
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptxMateri 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
novilianasari3
 
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 

Similar to Prosedur Portofolio utk Ortu (20)

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Laporan kegiatan
Laporan kegiatanLaporan kegiatan
Laporan kegiatan
 
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
 
Refleksi big sem 5
Refleksi big sem 5Refleksi big sem 5
Refleksi big sem 5
 
Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3Laporan lengkap-projek-3
Laporan lengkap-projek-3
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
 
Empat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdf
Empat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdfEmpat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdf
Empat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.pdf
 
Halaman depan
Halaman depanHalaman depan
Halaman depan
 
Laporan pelaksanaan program lawatan big
Laporan pelaksanaan program lawatan bigLaporan pelaksanaan program lawatan big
Laporan pelaksanaan program lawatan big
 
unbk-2020.pptx
unbk-2020.pptxunbk-2020.pptx
unbk-2020.pptx
 
Rakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptx
Rakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptxRakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptx
Rakor Dinas Sesi 1 - Arah dan Kebijakan.pptx
 
Lap. kegiatan mgmp
Lap. kegiatan mgmpLap. kegiatan mgmp
Lap. kegiatan mgmp
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
 
File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...
File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...
File Laporan Bulan Pertama Kampus Mengajar Angkatan 7 Oleh Kemendikbudristek ...
 
Materi Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdf
Materi Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdfMateri Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdf
Materi Sosialiasi SE Transisi PAUD-SD.pdf
 
PMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah Penggerak
PMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah PenggerakPMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah Penggerak
PMO dan FKK Angkatan 1 dan 2 Sekolah Penggerak
 
02 pengembangan-kkg-mgmp
02 pengembangan-kkg-mgmp02 pengembangan-kkg-mgmp
02 pengembangan-kkg-mgmp
 
Laporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docx
Laporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docxLaporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docx
Laporan Observasi Program Pembelajaran dan Administrasi sekolah.docx
 
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptxMateri 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
Materi 3.1_Capaian pembelajaran untuk Dinas Pendidikan.pptx
 
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
 

More from Rendra S.Sos

Parent Teacher Conference Form Primary
Parent Teacher Conference Form PrimaryParent Teacher Conference Form Primary
Parent Teacher Conference Form Primary
Rendra S.Sos
 
Parent Teacher Conference Form PG/KG
Parent Teacher Conference Form PG/KGParent Teacher Conference Form PG/KG
Parent Teacher Conference Form PG/KG
Rendra S.Sos
 
Himbauan tentang Telepon Gelap di Sekolah
Himbauan tentang Telepon Gelap di SekolahHimbauan tentang Telepon Gelap di Sekolah
Himbauan tentang Telepon Gelap di Sekolah
Rendra S.Sos
 
Language Policy Vision School 2013
Language Policy Vision School 2013Language Policy Vision School 2013
Language Policy Vision School 2013Rendra S.Sos
 
Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014
Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014
Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014Rendra S.Sos
 
Menjadi guru kreatif & menyenangkan
Menjadi guru kreatif & menyenangkanMenjadi guru kreatif & menyenangkan
Menjadi guru kreatif & menyenangkanRendra S.Sos
 
Complaint handling management
Complaint handling managementComplaint handling management
Complaint handling management
Rendra S.Sos
 
Prosedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision School
Prosedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision SchoolProsedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision School
Prosedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision SchoolRendra S.Sos
 
Prosedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision School
Prosedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision SchoolProsedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision School
Prosedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision School
Rendra S.Sos
 
Prosedur Arrival dan Dismissal Vision School
Prosedur Arrival dan Dismissal Vision SchoolProsedur Arrival dan Dismissal Vision School
Prosedur Arrival dan Dismissal Vision School
Rendra S.Sos
 
SOP Peek A Boo & Vision School
SOP Peek A Boo & Vision SchoolSOP Peek A Boo & Vision School
SOP Peek A Boo & Vision SchoolRendra S.Sos
 
Charismatic teacher
Charismatic teacherCharismatic teacher
Charismatic teacher
Rendra S.Sos
 
Authentic assessment
Authentic assessmentAuthentic assessment
Authentic assessment
Rendra S.Sos
 
Sosialisasi vision 31 januari 2013
Sosialisasi vision 31 januari 2013Sosialisasi vision 31 januari 2013
Sosialisasi vision 31 januari 2013
Rendra S.Sos
 
Sosialisasi vision 23 oktober 2012
Sosialisasi vision 23 oktober 2012Sosialisasi vision 23 oktober 2012
Sosialisasi vision 23 oktober 2012
Rendra S.Sos
 
Fear free parenting
Fear free parentingFear free parenting
Fear free parentingRendra S.Sos
 
Better parents, successful kids
Better parents, successful kidsBetter parents, successful kids
Better parents, successful kidsRendra S.Sos
 
Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"
Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"
Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"
Rendra S.Sos
 
Differentiated learning 1
Differentiated learning 1Differentiated learning 1
Differentiated learning 1
Rendra S.Sos
 

More from Rendra S.Sos (20)

Parent Teacher Conference Form Primary
Parent Teacher Conference Form PrimaryParent Teacher Conference Form Primary
Parent Teacher Conference Form Primary
 
Parent Teacher Conference Form PG/KG
Parent Teacher Conference Form PG/KGParent Teacher Conference Form PG/KG
Parent Teacher Conference Form PG/KG
 
Himbauan tentang Telepon Gelap di Sekolah
Himbauan tentang Telepon Gelap di SekolahHimbauan tentang Telepon Gelap di Sekolah
Himbauan tentang Telepon Gelap di Sekolah
 
Language Policy Vision School 2013
Language Policy Vision School 2013Language Policy Vision School 2013
Language Policy Vision School 2013
 
Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014
Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014
Presentasi Sosialisasi E-Learning Metta School 2014
 
Menjadi guru kreatif & menyenangkan
Menjadi guru kreatif & menyenangkanMenjadi guru kreatif & menyenangkan
Menjadi guru kreatif & menyenangkan
 
SOP Door Greeter
SOP Door GreeterSOP Door Greeter
SOP Door Greeter
 
Complaint handling management
Complaint handling managementComplaint handling management
Complaint handling management
 
Prosedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision School
Prosedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision SchoolProsedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision School
Prosedur Pelaksanaan Open School for Peek A Boo & Vision School
 
Prosedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision School
Prosedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision SchoolProsedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision School
Prosedur Class Visit Open School Peek A Boo & Vision School
 
Prosedur Arrival dan Dismissal Vision School
Prosedur Arrival dan Dismissal Vision SchoolProsedur Arrival dan Dismissal Vision School
Prosedur Arrival dan Dismissal Vision School
 
SOP Peek A Boo & Vision School
SOP Peek A Boo & Vision SchoolSOP Peek A Boo & Vision School
SOP Peek A Boo & Vision School
 
Charismatic teacher
Charismatic teacherCharismatic teacher
Charismatic teacher
 
Authentic assessment
Authentic assessmentAuthentic assessment
Authentic assessment
 
Sosialisasi vision 31 januari 2013
Sosialisasi vision 31 januari 2013Sosialisasi vision 31 januari 2013
Sosialisasi vision 31 januari 2013
 
Sosialisasi vision 23 oktober 2012
Sosialisasi vision 23 oktober 2012Sosialisasi vision 23 oktober 2012
Sosialisasi vision 23 oktober 2012
 
Fear free parenting
Fear free parentingFear free parenting
Fear free parenting
 
Better parents, successful kids
Better parents, successful kidsBetter parents, successful kids
Better parents, successful kids
 
Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"
Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"
Seminar "JURUS SAKTI MEMBUAT ANAK SUKSES"
 
Differentiated learning 1
Differentiated learning 1Differentiated learning 1
Differentiated learning 1
 

Recently uploaded

5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
syamsulbahri09
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
ArulArya1
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
NoegPutra1
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 

Recently uploaded (20)

5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
 

Prosedur Portofolio utk Ortu

  • 1. Subject: Prosedur Terkait Two-Ways Conference (PG-TK) Dear Parents, Terkait pelaksanaan Two-Ways Conference (TWC) yang dilaksanakan minggu depan sesuai jadwal yang sudah didistribusikan Sekolah, maka dengan ini ada beberapa hal yang perlu kami jelaskan demi kelancaran acara tersebut: • Two-Ways Conference (2WC) adalah pertemuan antara Wali Murid dan Guru Kelas untuk membahas perkembangan anak berdasarkan portofolio siswa yang telah disusun sebelumnya oleh Guru Kelas dan siswa. 2WC ini dilakukan untuk jenjang PlayGroup di mana siswa masih belum mandiri dalam menyusun portofolio serta mempresentasikannya kepada orang tua. • Komunikasi hanya dibangun antara Wali Murid dan Guru Kelas dan tidak melibatkan siswa secara aktif. Yang dikomunikasikan adalah sejauhmana si anak mengalami kemajuan secara holistik (bukan hanya mengedepankan akademik), terutama untuk Playgroup dan TK di mana penguasaan life skills adalah dasar pertumbuhan anak selanjutnya. Dasar perkembangan itu adalah dari goalsetting yang telah disusun dan disepakati oleh Wali Murid dan Guru Kelas pada 2WC sebelumnya. Bila belum tercapai, maka perlu diulang lagi dengan strategi baru. Bila sudah tercapai, bisa disusun goalsetting baru untuk anak, yang akan ditinjau lagi 6 bulan kemudian pada 2WC berikutnya. • Terkait dengan komunikasi di atas, kami mohon kemakluman Wali Murid karena beberapa faktor berikut ini: a. Keterbatasan waktu preparation bagi Guru di rentang waktu antar Term 1 dan 2 b. Keterbatasan lahan parkir khususnya di Unit Deltasari (bila load mobil parkir terlalu banyak akan memunculkan komplain dari tetangga sekitar sekolah) maka durasi komunikasi adalah:   Playgroup (Two Ways Conference): 20 menit @ Wali Murid TK (Three Ways Conference): 30 menit @ Wali Murid Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan ini, dan kami menyarankan agar Wali Murid pada saat giliran komunikasi di kelas agar membuat janji temu di lain hari pasca 2WC dengan Guru Kelas atau Guru Subyek terkait bila ada komunikasi lanjutan. Ini akan lebih nyaman bagi Wali Murid dan Guru terkait karena alokasi waktu yang lebih intens bisa dibuatkan komitmen. Demikian penjelasan kami, mohon maklum. Terima kasih atas perhatiannya. Rendra Prihandono Head of School Development
  • 2. Subject: Prosedur Terkait Three-Ways Conference (Primary) Dear Parents, Terkait pelaksanaan Three-Ways Conference (TWC) yang dilaksanakan minggu depan sesuai jadwal yang sudah didistribusikan Sekolah, maka dengan ini ada beberapa hal yang perlu kami jelaskan demi kelancaran acara tersebut: • Three-Ways Conference (TWC) adalah pertemuan antara Wali Murid dan Guru Kelas untuk membahas perkembangan anak berdasarkan portofolio siswa yang telah disusun sebelumnya oleh Guru Kelas dan siswa. TWC ini dilakukan untuk jenjang PlayGroup di mana siswa masih belum mandiri dalam menyusun portofolio serta mempresentasikannya kepada orang tua. • Komunikasi hanya dibangun antara Wali Murid dan Guru Kelas dan tidak melibatkan siswa secara aktif. Yang dikomunikasikan adalah sejauhmana si anak mengalami kemajuan secara holistik (bukan hanya mengedepankan akademik), terutama untuk Playgroup dan TK di mana penguasaan life skills adalah dasar pertumbuhan anak selanjutnya. Dasar perkembangan itu adalah dari goalsetting yang telah disusun dan disepakati oleh Wali Murid dan Guru Kelas pada TWC sebelumnya. Bila belum tercapai, maka perlu diulang lagi dengan strategi baru. Bila sudah tercapai, bisa disusun goalsetting baru untuk anak, yang akan ditinjau lagi 6 bulan kemudian pada TWC berikutnya. • Terkait dengan komunikasi di atas, kami mohon kemakluman Wali Murid karena beberapa faktor berikut ini: c. Keterbatasan waktu preparation bagi Guru di rentang waktu antar Term 1 dan 2 d. Keterbatasan lahan parkir khususnya di Unit Deltasari (bila load mobil parkir terlalu banyak akan memunculkan komplain dari tetangga sekitar sekolah) maka durasi komunikasi adalah:  SD (Student Led Conference) : 45 menit @ Wali Murid Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan ini, dan kami menyarankan agar Wali Murid pada saat giliran komunikasi di kelas agar membuat janji temu di lain hari pasca TWC dengan Guru Kelas atau Guru Subyek terkait bila ada komunikasi lanjutan. Ini akan lebih nyaman bagi Wali Murid dan Guru terkait karena alokasi waktu yang lebih intens bisa dibuatkan komitmen. Demikian penjelasan kami, mohon maklum. Terima kasih atas perhatiannya. Rendra Prihandono Head of School Development