SlideShare a Scribd company logo
PROPOSAL PERMOHONAN
BANTUAN TRAKTOR
KELOMPOK TANI “LANG BADATE”
DESA TEPAS SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA
KABUPATEN SUMBAWA BARAT
2016
KELOMPOK TANI “LANG BADATE”
DESA TEPAS SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA
KABUPATEN SUMBAWA BARAT
Tepas Sepakat, 08 Mei 2016
Nomor :
Lampiran : 1 (satu) bendel
Perihal : Permohonan Bantuan Hand Tractor
Kepada:
Yth, Kepala Dinas HUTBUNTAN
Kab. Sumbawa Barat
Di_
Taliwang.
Dengan hormat,
Dalam rangka mendorong produktivitas hasil pertanian, diperlukan adanya kemauan dan
niat baik semua pihak untuk memberikan yang terbaik demi kesejahteraan masyarakat banyak.
Berkaitan dengan hal tersebut keberadaan alat mesin pertanian untuk mendukung kinerja
para petani sangat diharapkan untuk dapat segera diwujudkan. Melalui proposal ini kami
warga masyarakat petani yang tergabung dalam kelompok tani “Lang Badate”, desa Tepas
Sepakat Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat mohon bantuan dari bapak kepada
Dinas HUTBUNTAN Kabupaten Sumbawa Barat berupa Hand Tractor guna menunjang
usaha tani kami sekaligus mensukseskan program pemerintah berupa pengembangan
peningkatan produksi beras nasional dan swasembada pangan.
Demikian permohonan ini kami sampaikan. Atas terkabulnya permohonan ini kami
sampaikan terima kasih.
Menyetujui,
KEPALA DESA
TEPAS SEPAKAT
H. AHMAD
Ketua Kelompok Tani
Lang Badate
H.M. ALI PARUK
Sekretaris
SUSILAWATI
KELOMPOK TANI “LANG BADATE”
DESA TEPAS SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA
KABUPATEN SUMBAWA BARAT
A. LATAR BELAKANG
Desa Tepas Sepakat merupakan salah satu desa yang masuk dalam wilayah Kecamatan
Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Dengan topografi dataran rendah. Desa Tepas
Sepakat memiliki potensi yang cukup besar dibidang pertanian. Hal ini didukung pula oleh
sebagian besar masyarakatnya yang masih menggantungkan mata pencahariannya pada
sektor pertanian. Permasalahan yang terjadi dilapangan adalah terjadinya peningkatan
biaya produksi pertanian dari lajunya pembangunan di berbagai sektor pada masa sekarang
dan yang akan akan datang maka perlu adanya peningkatan pemberdayaan kelompok tani
melalui optimalisasi lahan.
Tantangan kedepan akan semakin ketatnya persaiangan sehingga diperlukan kualitas
pertanian yang modern dan maju yang mampu menenagkan persaiangan dengan berbagai
sektor pembangunan yang lain. karnanya diperlukan sarana produksi yang akan
meningkatkan hasil produksifitas pertanian. Sampai saat ini, kualitas petani Indonesia
masih rendah jika dibandingkan dengan petani bangsa-bangsa lain. indeks pembangunan
pertanian pada era globalisasi saat ini masih rendah sementara daya saing sangat tinggi.
Untuk meningkatkan produktifitas komoditas pertanian tanaman pangan dan holtikulturaa
serta perkebunan, tidak dapat dilakukan dengan adanya perbaikan Sumber Daya Alam
(SDA) saja, akan tetapi harus diimbangi dengan menciptakan Sumber Daya Manusia
(SDM) yang handal, termasuk masyarakat tani dalam hal ini memberikan kondisi dan
peluang untuk menumbuhkembangkan kreatifitas masyarakat tani sebagai pelaku utama
dalam melaksanakan pembangunan terutama dalam bidang pertanian.
Dari keadaan diaatas untuk menutup ketertinggalan kita dalam bidang pertanian,
diperlukan usaha yang dapat meningkatkan produktifitas sehingga dapat miningkatkan
pendapatan petani dengan target yang lebih baik.
Dan untuk itu, kami dari kelompok tani ‘Lang Badate” desa Tepas Sepakat, Kecamatan
Brang Rea Kabupaten Sumbawa Barat, ingin meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan
anggota melalui program permohonan sarana pertanian berupa Hand Traktor pertanian
yang pada akhirnya untuk mendukung program peningkatan produksi beras nasional.
B. Identitas Kelompok Tani
Nama Kelompok Tani : Lang Badate
Alamat Kelompok : Desa Tepas Sepakat, Kecamatan Brang Rea, KSB, NTB.
Jumlah Anggota : 9 Orang
C. Visi dan Misi Kelompok Tani
Untuk memberikan arah dan cita-cita bersama antara kelompok tani dan anggota kelompok
tani serta masyarakat, diperlukan visi yang mampu memberikan inspirasi agar terjalin
langkah dan ayunan yang sama. Untuk itu visi kelompok tani “Lang Badate” adalah
“Meningkatkan pengolahan lahan pertanian yang modern dalam persaingan di Era
Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)”.
Uraian maksud dari visi tersebut adalah sebagai berikut:
1. Menekan biaya produksi dan meningkatkan produktifitas petani guna mendapatkan
hasil yang maksimal.
2. Petani yang berdaya saing
3. Mampu meningkatkan tarap hidup petani dan keluarganya di era MEA.
Guna mewujudkan visi tersebut, perlu pula kami jabarkan beberapa hal yang termasuk
sebagai misi kelompok tani Lang Badate ini. Adapun misi yang dimaksud adalah sebagai
berikut:
1. Melakukan pola usaha tani yang berjiwa agrobisnis secara cepat, maju dan berdaya
saing
2. Melaksanakan kegiatan usahatani yang memberikan solusi terhadap permasalahan
dalam kelompok tani.
3. Memberikan keteladanan, membengun kemauan dan mengembangkan kreaatifitas
petani sebagai bagian dari masyarakat Sumbawa Barat pada Khususnya dan Bangsa
Indonesia pada umumnya.
D. Tujuan Kelompok Tani
Untuk merealisasikan visi dan misi tersebut diperlukan penetapan tujuan sebagai sasaran
yang harus dicapai dalam jangka pendek, jangka menengah, dan jangka panjang sebagai
berikut:
1. Setiap anggota akan mampu memahami diri sebagai petani yang terdiri dari
individu dan masyarakat.
2. Mampu bersaing, pada era globalisasi yang semakin maju
3. Memahami cara hidup yang baik dan sehat sehingga dapat membantu diri sendiri
sertakan keluarga dan masyarakat sekitarnya.
E. Struktur Organisasi Kelompok Tani Lang Badate
F. Program Kerja
Pada musim tanam permasalahan yang selalu di alami aloh kelompok tani “Lang Badate”
mampu mengembangkan tanaman pangan yang walaupun produktifitas petani masih
kurang akibat tingginya biaya produksi terutama penyewaan pengolahan sawah yang
sangat tinggi. Dalam rangka miningkatkan kinerja dan pendapatan kelompok tani pada
tahun ini dan seterusnya diharapkan kelompok tani Lang Badate ini memiliki fasilitas
yang memadai sesuai dengan standar mutu yang ada dan dapat menjaga stabilitas pangan
dan konsumsi masyarakat secara nasional.
G. Penutup
Demikian proposal permohonan bantuan Hand Trakor kelompok tani “Lang Badate” ini
kami buat, semoga dapat menjadi acuan bagi kelompok dalam usaha peningkatan
produktifitas dan pengembangan usaha tani yang maju dan modern.
H.M.ALI PARUK
(Ketua)
SUSILAWATI
(Sekretaris)
IKAM
(Bendahara)
A KADIR
(Anggota)
ZAINUDDIN
(Anggota)
ABDUL M.
(Anggota)
SUPARDI
(Anggota)
H. AHMAD
(Anggota)
AHYAR
(Anggota)
KELOMPOK TANI “LANG BADATE”
DESA TEPAS SEPAKAT SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA
KABUPATEN SUMBAWA BARAT
SUSUNAN PENGURUS DAN DAFTAR ANGGOTA
KELOMPOK TANI LANG BADATE
NO NAMA PETANI ALAMAT JAMBATAN
1 H.M. ALI PARUK TEPAS SEPAKAT KETUA
2 SUSILAWATI TEPAS SEPAKAT SEKRETARIS
3 IKAM TEPAS SEPAKAT BENDAHARA
4 AHYAR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
5 A KADIR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
6 H. AHMAD TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
7 SUPARDI TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
8 ABDUL MUTTALIB TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
9 ZAINUDDIN PARUK TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
Menyetujui,
KEPALA DESA
TEPAS SEPAKAT
H. AHMAD
Ketua Kelompok Tani
Lang Badate
H.M. ALI PARUK
Sekretaris
SUSILAWATI
KELOMPOK TANI “LANG BADATE”
DESA TEPAS SEPAKAT SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA
KABUPATEN SUMBAWA BARAT
SUSUNAN PENGURUS DAN DAFTAR ANGGOTA
KELOMPOK TANI LANG BADATE
NO NAMA PETANI ALAMAT JAMBATAN
1 H.M. ALI PARUK TEPAS SEPAKAT KETUA
2 SUSILAWATI TEPAS SEPAKAT SEKRETARIS
3 IKAM TEPAS SEPAKAT BENDAHARA
4 AHYAR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
5 A KADIR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
6 H. AHMAD TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
7 SUPARDI TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
8 ABDUL MUTTALIB TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
9 ZAINUDDIN PARUK TEPAS SEPAKAT ANGGOTA
Menyetujui,
KEPALA DESA
TEPAS SEPAKAT
H. AHMAD
Ketua Kelompok Tani
Lang Badate
H.M. ALI PARUK
Sekretaris
SUSILAWATI

More Related Content

What's hot

Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)
Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)
Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)
Muhammad Mustafa
 
Proposal uppo
Proposal uppoProposal uppo
Proposal uppo
assya1
 
Pengadaan proposal mesin air
Pengadaan proposal mesin airPengadaan proposal mesin air
Pengadaan proposal mesin air
NICO AKBAR
 
Proposal Pengajuan pintu air
Proposal Pengajuan pintu airProposal Pengajuan pintu air
Proposal Pengajuan pintu airYuyun Sudrajat
 
Proposal pembuatan jalan tani
Proposal pembuatan jalan taniProposal pembuatan jalan tani
Proposal pembuatan jalan tani
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal sapi
Proposal sapiProposal sapi
Proposal sapi
Zainal Abidin
 
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok taniProposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Bandi Siswoyo
 
2.0. pedoman teknis bantuan alsintan 2012
2.0. pedoman teknis bantuan alsintan 20122.0. pedoman teknis bantuan alsintan 2012
2.0. pedoman teknis bantuan alsintan 2012
Aznar Ismail
 
Proposal bantuan ternak timbul mukti
Proposal bantuan ternak timbul muktiProposal bantuan ternak timbul mukti
Proposal bantuan ternak timbul mukti
amat dewa
 
Proposal permohonan bantuan_modal_usaha
Proposal permohonan bantuan_modal_usahaProposal permohonan bantuan_modal_usaha
Proposal permohonan bantuan_modal_usaha
ramadhan190391
 
Proposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawaProposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawa
Fitrizasa Jasa Instalasi Listrik
 
Kelompok tani ternak
Kelompok tani ternakKelompok tani ternak
Kelompok tani ternak
Naya Ti
 
Proposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawaProposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawa
fitriza SA
 
Proposal Budidaya Penggemukan ternak Sapi
Proposal Budidaya Penggemukan ternak SapiProposal Budidaya Penggemukan ternak Sapi
Proposal Budidaya Penggemukan ternak Sapi
Zul Rapi
 
Proposal biogas
Proposal biogasProposal biogas
Proposal biogas
-
 
(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi
(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi
(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi
Ilham Reyzer Firmansyah
 
Kelompok ternak kambing
Kelompok ternak kambingKelompok ternak kambing
Kelompok ternak kambing
Zainal Sarang
 

What's hot (19)

Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)
Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)
Proposal Alat Pertaniaan RIce Milling Uni (RMU)
 
Proposal uppo
Proposal uppoProposal uppo
Proposal uppo
 
Pengadaan proposal mesin air
Pengadaan proposal mesin airPengadaan proposal mesin air
Pengadaan proposal mesin air
 
Proposal Pengajuan pintu air
Proposal Pengajuan pintu airProposal Pengajuan pintu air
Proposal Pengajuan pintu air
 
Proposal pembuatan jalan tani
Proposal pembuatan jalan taniProposal pembuatan jalan tani
Proposal pembuatan jalan tani
 
Proposal sapi
Proposal sapiProposal sapi
Proposal sapi
 
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok taniProposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
 
2.0. pedoman teknis bantuan alsintan 2012
2.0. pedoman teknis bantuan alsintan 20122.0. pedoman teknis bantuan alsintan 2012
2.0. pedoman teknis bantuan alsintan 2012
 
Contoh Proposal Cabe
Contoh Proposal CabeContoh Proposal Cabe
Contoh Proposal Cabe
 
Proposal bantuan ternak timbul mukti
Proposal bantuan ternak timbul muktiProposal bantuan ternak timbul mukti
Proposal bantuan ternak timbul mukti
 
Proposal permohonan bantuan_modal_usaha
Proposal permohonan bantuan_modal_usahaProposal permohonan bantuan_modal_usaha
Proposal permohonan bantuan_modal_usaha
 
Proposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawaProposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawa
 
Kelompok tani ternak
Kelompok tani ternakKelompok tani ternak
Kelompok tani ternak
 
Proposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawaProposal ternak kambing etawa
Proposal ternak kambing etawa
 
Proposal Budidaya Penggemukan ternak Sapi
Proposal Budidaya Penggemukan ternak SapiProposal Budidaya Penggemukan ternak Sapi
Proposal Budidaya Penggemukan ternak Sapi
 
Proposal biogas
Proposal biogasProposal biogas
Proposal biogas
 
(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi
(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi
(Pkm m)-2011-umy--alat pengering padi
 
Kelompok ternak kambing
Kelompok ternak kambingKelompok ternak kambing
Kelompok ternak kambing
 
Proposal ternak sapi
Proposal ternak sapiProposal ternak sapi
Proposal ternak sapi
 

Viewers also liked

1 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 2016
1 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 20161 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 2016
1 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 2016
Warino Sikepis
 
Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015
dani hidayat
 
Perpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumumPerpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumum
ekacoy
 
Praktik strategi
Praktik strategiPraktik strategi
Praktik strategi
gunawan panjidwiputra
 
Rencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dprRencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dpr
Sri Rahayu
 
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah OtokritikMemandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Tri Widodo W. UTOMO
 
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)
efendi suyanto
 
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
Bidang ANDROIDA-Puslatbang KDOD LAN
 
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejik
ju haeri
 
Materi pengadaan tanah
Materi pengadaan tanahMateri pengadaan tanah
Materi pengadaan tanah
Akram Naufal
 
Proposal pendirian usaha
Proposal pendirian usahaProposal pendirian usaha
Proposal pendirian usaha
viqi-thoha
 
Perkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iii
Perkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iiiPerkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iii
Perkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iii
koropunda
 
Perencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun newPerencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun new
Anthon Budyana.SSi.RFPC.CFP.QWP.QFE
 
PROPOSAL SKRIPSI
PROPOSAL SKRIPSIPROPOSAL SKRIPSI
PROPOSAL SKRIPSI
DELA ASFARINA
 
Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...
Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...
Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...
Kanaidi ken
 
Transformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja Tinggi
Transformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja TinggiTransformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja Tinggi
Transformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja Tinggi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Kajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan Pemerintah
Kajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan PemerintahKajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan Pemerintah
Kajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan Pemerintah
Tri Widodo W. UTOMO
 
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
indra wiryantaka
 

Viewers also liked (20)

Alat dan mesin penanaman
Alat dan mesin penanamanAlat dan mesin penanaman
Alat dan mesin penanaman
 
Alat Pengolahan Tanah
Alat Pengolahan TanahAlat Pengolahan Tanah
Alat Pengolahan Tanah
 
1 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 2016
1 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 20161 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 2016
1 buku panduan hkp ke 44 pangandaran expo iii 2016
 
Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015
 
Perpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumumPerpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumum
 
Praktik strategi
Praktik strategiPraktik strategi
Praktik strategi
 
Rencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dprRencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dpr
 
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah OtokritikMemandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
 
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)
 
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
 
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejik
 
Materi pengadaan tanah
Materi pengadaan tanahMateri pengadaan tanah
Materi pengadaan tanah
 
Proposal pendirian usaha
Proposal pendirian usahaProposal pendirian usaha
Proposal pendirian usaha
 
Perkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iii
Perkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iiiPerkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iii
Perkalan no.12 tahun 2013 tentang pedoman penyelenggaraan diklat pim tk. iii
 
Perencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun newPerencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun new
 
PROPOSAL SKRIPSI
PROPOSAL SKRIPSIPROPOSAL SKRIPSI
PROPOSAL SKRIPSI
 
Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...
Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...
Manajemen Penyelenggaraan Diklat_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALP...
 
Transformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja Tinggi
Transformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja TinggiTransformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja Tinggi
Transformasi LAN 2015 2020 Menuju Organisasi Berkinerja Tinggi
 
Kajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan Pemerintah
Kajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan PemerintahKajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan Pemerintah
Kajian Efisiensi dan Efektivitas Kelembagaan Pemerintah
 
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
Proyek Perubahan Diklat Pim IV penanganan pengaduan masyarakat UPT Puskesmas ...
 

Similar to Proposol HandTracktor lang badate

111002670 proposal-ternak-kambing
111002670 proposal-ternak-kambing111002670 proposal-ternak-kambing
111002670 proposal-ternak-kambing
Salwadi Salwadi
 
Proposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docxProposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docx
karyapemuda
 
PROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.doc
PROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.docPROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.doc
PROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.doc
RizhaSalsabila2
 
Laporan Observasi Lapang ke Kabupaten Sukabumi
Laporan Observasi Lapang ke Kabupaten SukabumiLaporan Observasi Lapang ke Kabupaten Sukabumi
Laporan Observasi Lapang ke Kabupaten Sukabumi
BIDANG PENYULUHAN - DISPERTAN KOTA SEMARANG
 
Laporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten Sragen
Laporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten SragenLaporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten Sragen
Laporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten Sragen
BIDANG PENYULUHAN - DISPERTAN KOTA SEMARANG
 
Proposal ayam
Proposal ayamProposal ayam
Proposal ayam
Emila Anggraini
 
PROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdf
PROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdfPROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdf
PROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdf
melianuskotouki1
 
Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras
NaaRonaa
 
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
DiandwiwWijaksana
 
PROPOSAL.docx
PROPOSAL.docxPROPOSAL.docx
PROPOSAL.docx
ArulArya1
 
Kelompok budidaya ikan sukapura
Kelompok budidaya ikan sukapuraKelompok budidaya ikan sukapura
Kelompok budidaya ikan sukapura
Saepul Bahari
 
Proposal air minum
Proposal air minumProposal air minum
Proposal air minum
dzikriholic
 
Kkn lap 2015
Kkn lap 2015Kkn lap 2015
Kkn lap 2015
Perinober Siregar
 
Petani Indonesia Yang Modern Dan Profesional
Petani Indonesia Yang Modern Dan ProfesionalPetani Indonesia Yang Modern Dan Profesional
Petani Indonesia Yang Modern Dan Profesional
Hikmat Hikmatullah
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
LAZNas Chevron
 
Proposal ternak Kambing.docx
Proposal ternak Kambing.docxProposal ternak Kambing.docx
Proposal ternak Kambing.docx
karyapemuda
 
Proposal Humanesia 2020 Bersama Untuk Sesama
Proposal Humanesia 2020   Bersama Untuk SesamaProposal Humanesia 2020   Bersama Untuk Sesama
Proposal Humanesia 2020 Bersama Untuk Sesama
Dompet Dhuafa
 
Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015
Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015
Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015
ignasius dh purba
 
Proposal bantuan kapal motor
Proposal bantuan kapal motorProposal bantuan kapal motor
Proposal bantuan kapal motor
cibenk langsa
 

Similar to Proposol HandTracktor lang badate (20)

111002670 proposal-ternak-kambing
111002670 proposal-ternak-kambing111002670 proposal-ternak-kambing
111002670 proposal-ternak-kambing
 
Proposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docxProposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docx
 
PROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.doc
PROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.docPROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.doc
PROPOSAL KAMBING SUMBERWULUH.doc
 
Laporan Observasi Lapang ke Kabupaten Sukabumi
Laporan Observasi Lapang ke Kabupaten SukabumiLaporan Observasi Lapang ke Kabupaten Sukabumi
Laporan Observasi Lapang ke Kabupaten Sukabumi
 
Laporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten Sragen
Laporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten SragenLaporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten Sragen
Laporan Pelatihan Manajemen Kelompok dan Observasi Lapang ke Kabupaten Sragen
 
Proposal ayam
Proposal ayamProposal ayam
Proposal ayam
 
PROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdf
PROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdfPROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdf
PROPOSAL_KELOMPOK_TERNAK_AYAM.pdf
 
Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras
 
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
 
PROPOSAL.docx
PROPOSAL.docxPROPOSAL.docx
PROPOSAL.docx
 
Kelompok budidaya ikan sukapura
Kelompok budidaya ikan sukapuraKelompok budidaya ikan sukapura
Kelompok budidaya ikan sukapura
 
Proposal air minum
Proposal air minumProposal air minum
Proposal air minum
 
Proposal domba-duleh
Proposal domba-dulehProposal domba-duleh
Proposal domba-duleh
 
Kkn lap 2015
Kkn lap 2015Kkn lap 2015
Kkn lap 2015
 
Petani Indonesia Yang Modern Dan Profesional
Petani Indonesia Yang Modern Dan ProfesionalPetani Indonesia Yang Modern Dan Profesional
Petani Indonesia Yang Modern Dan Profesional
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
 
Proposal ternak Kambing.docx
Proposal ternak Kambing.docxProposal ternak Kambing.docx
Proposal ternak Kambing.docx
 
Proposal Humanesia 2020 Bersama Untuk Sesama
Proposal Humanesia 2020   Bersama Untuk SesamaProposal Humanesia 2020   Bersama Untuk Sesama
Proposal Humanesia 2020 Bersama Untuk Sesama
 
Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015
Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015
Laporan Pembinaan Kelembagaan Petani Tahun 2015
 
Proposal bantuan kapal motor
Proposal bantuan kapal motorProposal bantuan kapal motor
Proposal bantuan kapal motor
 

Recently uploaded

Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
AmandaJesica
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
pelestarikawasanwili
 
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
DwiSuprianto2
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
pelestarikawasanwili
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
ApriyandiIyan1
 
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
DidiKomarudin1
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
MuhaiminMuha
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
Zainul Ulum
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
heri purwanto
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
adminguntur
 

Recently uploaded (10)

Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
 
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
 
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
 

Proposol HandTracktor lang badate

  • 1. PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN TRAKTOR KELOMPOK TANI “LANG BADATE” DESA TEPAS SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT 2016
  • 2. KELOMPOK TANI “LANG BADATE” DESA TEPAS SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT Tepas Sepakat, 08 Mei 2016 Nomor : Lampiran : 1 (satu) bendel Perihal : Permohonan Bantuan Hand Tractor Kepada: Yth, Kepala Dinas HUTBUNTAN Kab. Sumbawa Barat Di_ Taliwang. Dengan hormat, Dalam rangka mendorong produktivitas hasil pertanian, diperlukan adanya kemauan dan niat baik semua pihak untuk memberikan yang terbaik demi kesejahteraan masyarakat banyak. Berkaitan dengan hal tersebut keberadaan alat mesin pertanian untuk mendukung kinerja para petani sangat diharapkan untuk dapat segera diwujudkan. Melalui proposal ini kami warga masyarakat petani yang tergabung dalam kelompok tani “Lang Badate”, desa Tepas Sepakat Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat mohon bantuan dari bapak kepada Dinas HUTBUNTAN Kabupaten Sumbawa Barat berupa Hand Tractor guna menunjang usaha tani kami sekaligus mensukseskan program pemerintah berupa pengembangan peningkatan produksi beras nasional dan swasembada pangan. Demikian permohonan ini kami sampaikan. Atas terkabulnya permohonan ini kami sampaikan terima kasih. Menyetujui, KEPALA DESA TEPAS SEPAKAT H. AHMAD Ketua Kelompok Tani Lang Badate H.M. ALI PARUK Sekretaris SUSILAWATI
  • 3. KELOMPOK TANI “LANG BADATE” DESA TEPAS SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT A. LATAR BELAKANG Desa Tepas Sepakat merupakan salah satu desa yang masuk dalam wilayah Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Dengan topografi dataran rendah. Desa Tepas Sepakat memiliki potensi yang cukup besar dibidang pertanian. Hal ini didukung pula oleh sebagian besar masyarakatnya yang masih menggantungkan mata pencahariannya pada sektor pertanian. Permasalahan yang terjadi dilapangan adalah terjadinya peningkatan biaya produksi pertanian dari lajunya pembangunan di berbagai sektor pada masa sekarang dan yang akan akan datang maka perlu adanya peningkatan pemberdayaan kelompok tani melalui optimalisasi lahan. Tantangan kedepan akan semakin ketatnya persaiangan sehingga diperlukan kualitas pertanian yang modern dan maju yang mampu menenagkan persaiangan dengan berbagai sektor pembangunan yang lain. karnanya diperlukan sarana produksi yang akan meningkatkan hasil produksifitas pertanian. Sampai saat ini, kualitas petani Indonesia masih rendah jika dibandingkan dengan petani bangsa-bangsa lain. indeks pembangunan pertanian pada era globalisasi saat ini masih rendah sementara daya saing sangat tinggi. Untuk meningkatkan produktifitas komoditas pertanian tanaman pangan dan holtikulturaa serta perkebunan, tidak dapat dilakukan dengan adanya perbaikan Sumber Daya Alam (SDA) saja, akan tetapi harus diimbangi dengan menciptakan Sumber Daya Manusia (SDM) yang handal, termasuk masyarakat tani dalam hal ini memberikan kondisi dan peluang untuk menumbuhkembangkan kreatifitas masyarakat tani sebagai pelaku utama dalam melaksanakan pembangunan terutama dalam bidang pertanian. Dari keadaan diaatas untuk menutup ketertinggalan kita dalam bidang pertanian, diperlukan usaha yang dapat meningkatkan produktifitas sehingga dapat miningkatkan pendapatan petani dengan target yang lebih baik. Dan untuk itu, kami dari kelompok tani ‘Lang Badate” desa Tepas Sepakat, Kecamatan Brang Rea Kabupaten Sumbawa Barat, ingin meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan anggota melalui program permohonan sarana pertanian berupa Hand Traktor pertanian yang pada akhirnya untuk mendukung program peningkatan produksi beras nasional.
  • 4. B. Identitas Kelompok Tani Nama Kelompok Tani : Lang Badate Alamat Kelompok : Desa Tepas Sepakat, Kecamatan Brang Rea, KSB, NTB. Jumlah Anggota : 9 Orang C. Visi dan Misi Kelompok Tani Untuk memberikan arah dan cita-cita bersama antara kelompok tani dan anggota kelompok tani serta masyarakat, diperlukan visi yang mampu memberikan inspirasi agar terjalin langkah dan ayunan yang sama. Untuk itu visi kelompok tani “Lang Badate” adalah “Meningkatkan pengolahan lahan pertanian yang modern dalam persaingan di Era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)”. Uraian maksud dari visi tersebut adalah sebagai berikut: 1. Menekan biaya produksi dan meningkatkan produktifitas petani guna mendapatkan hasil yang maksimal. 2. Petani yang berdaya saing 3. Mampu meningkatkan tarap hidup petani dan keluarganya di era MEA. Guna mewujudkan visi tersebut, perlu pula kami jabarkan beberapa hal yang termasuk sebagai misi kelompok tani Lang Badate ini. Adapun misi yang dimaksud adalah sebagai berikut: 1. Melakukan pola usaha tani yang berjiwa agrobisnis secara cepat, maju dan berdaya saing 2. Melaksanakan kegiatan usahatani yang memberikan solusi terhadap permasalahan dalam kelompok tani. 3. Memberikan keteladanan, membengun kemauan dan mengembangkan kreaatifitas petani sebagai bagian dari masyarakat Sumbawa Barat pada Khususnya dan Bangsa Indonesia pada umumnya. D. Tujuan Kelompok Tani Untuk merealisasikan visi dan misi tersebut diperlukan penetapan tujuan sebagai sasaran yang harus dicapai dalam jangka pendek, jangka menengah, dan jangka panjang sebagai berikut:
  • 5. 1. Setiap anggota akan mampu memahami diri sebagai petani yang terdiri dari individu dan masyarakat. 2. Mampu bersaing, pada era globalisasi yang semakin maju 3. Memahami cara hidup yang baik dan sehat sehingga dapat membantu diri sendiri sertakan keluarga dan masyarakat sekitarnya. E. Struktur Organisasi Kelompok Tani Lang Badate F. Program Kerja Pada musim tanam permasalahan yang selalu di alami aloh kelompok tani “Lang Badate” mampu mengembangkan tanaman pangan yang walaupun produktifitas petani masih kurang akibat tingginya biaya produksi terutama penyewaan pengolahan sawah yang sangat tinggi. Dalam rangka miningkatkan kinerja dan pendapatan kelompok tani pada tahun ini dan seterusnya diharapkan kelompok tani Lang Badate ini memiliki fasilitas yang memadai sesuai dengan standar mutu yang ada dan dapat menjaga stabilitas pangan dan konsumsi masyarakat secara nasional. G. Penutup Demikian proposal permohonan bantuan Hand Trakor kelompok tani “Lang Badate” ini kami buat, semoga dapat menjadi acuan bagi kelompok dalam usaha peningkatan produktifitas dan pengembangan usaha tani yang maju dan modern. H.M.ALI PARUK (Ketua) SUSILAWATI (Sekretaris) IKAM (Bendahara) A KADIR (Anggota) ZAINUDDIN (Anggota) ABDUL M. (Anggota) SUPARDI (Anggota) H. AHMAD (Anggota) AHYAR (Anggota)
  • 6. KELOMPOK TANI “LANG BADATE” DESA TEPAS SEPAKAT SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT SUSUNAN PENGURUS DAN DAFTAR ANGGOTA KELOMPOK TANI LANG BADATE NO NAMA PETANI ALAMAT JAMBATAN 1 H.M. ALI PARUK TEPAS SEPAKAT KETUA 2 SUSILAWATI TEPAS SEPAKAT SEKRETARIS 3 IKAM TEPAS SEPAKAT BENDAHARA 4 AHYAR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 5 A KADIR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 6 H. AHMAD TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 7 SUPARDI TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 8 ABDUL MUTTALIB TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 9 ZAINUDDIN PARUK TEPAS SEPAKAT ANGGOTA Menyetujui, KEPALA DESA TEPAS SEPAKAT H. AHMAD Ketua Kelompok Tani Lang Badate H.M. ALI PARUK Sekretaris SUSILAWATI
  • 7. KELOMPOK TANI “LANG BADATE” DESA TEPAS SEPAKAT SEPAKAT KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT SUSUNAN PENGURUS DAN DAFTAR ANGGOTA KELOMPOK TANI LANG BADATE NO NAMA PETANI ALAMAT JAMBATAN 1 H.M. ALI PARUK TEPAS SEPAKAT KETUA 2 SUSILAWATI TEPAS SEPAKAT SEKRETARIS 3 IKAM TEPAS SEPAKAT BENDAHARA 4 AHYAR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 5 A KADIR TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 6 H. AHMAD TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 7 SUPARDI TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 8 ABDUL MUTTALIB TEPAS SEPAKAT ANGGOTA 9 ZAINUDDIN PARUK TEPAS SEPAKAT ANGGOTA Menyetujui, KEPALA DESA TEPAS SEPAKAT H. AHMAD Ketua Kelompok Tani Lang Badate H.M. ALI PARUK Sekretaris SUSILAWATI