SlideShare a Scribd company logo
REAKSI OKSIDASI ASAM LEMAK
Pengertian:
Merupakan sekelompok senyawa hidrokarbon berantai
panjang dengan gugus karboksilat pada ujungnya.
Peranan :
1. Unit Penyusun fosfolipid dan glikolipid
2. Unit penyusun protein (banyak protein
dimodifikasi oleh ikatan kovalen asam lemak)
3. Molekul bahan bakar
4. Derivatnya berperan sebagai hormon dan
cakra intrasel.
Tata nama asam lemak
Secara Sistematis Berasal dari nama hidrokarbon induknya, dengan
mensubstitusi oat untuk akhiaran a terakhir. Misal : asam lemak lenuh
C18 disebut asam oktadekanoat sebab hidrokarbon induknya adalah
oktadekana.
Nomor ataom karbon pada asam lemak dimulai dari ujung karboksil.
Atom karbon kedua dan ketiga disebut sebagai α dan β. Gugus metil
pada ujung distal disebut karbon ω
Posisi ikatan rangkap diperlihatkan oleh simbol Δ diikuti oleh nomor
superskripnya. Misal: sis- Δ 9 berarti ikatan rangkap sis antara atom
karbon 9 dan 10. ; trans- Δ2 berarti ikatan ranfkap trans antara atom
karbon 2 dan 3.
Posisi ikatan rangkap dinyatakan dengan penomoran dari ujung
distal, dengan atom karbon ω (karbon metil) sebagai atom karbon
nomer 1.
PROSES PEMAKAIAN ASAM LEMAK SEBAGAI BAHAN
BAKAR
1. HiIDROLISIS TRIASILGLISEROL
Tahap awal penggunaan lemak sebagai sumber energi
adalah hidrolisis triasilgliserol oleh lipase menjadi
gliserol dan asam lemak.
Aktivitas Lipase sel adipose diatur oleh Hormon:
epinefrin,norepinefrin,glukagon,dan adrenokortikotropik
yang mengaktifkan adenilat siklase dalam sel adiposa
dengan memicu reseptor-reseptor.
Cont...
Peningkatan kadar AMP siklik merangsang protein
kinase A yang akan mengaktifkan lipase dengan cara
fosforilasi
Jadi, epinefrin, norepinefrin, glukagon, dan
adrenokortikotropik bersifat menginduksi lipolisis.
AMP siklik adalah caraka pada pengaktifan lipolisis di
jaringan adipose.
PROSES AKTIVASI ENZIM LIPASE
Metabolisme Gliserol
Gliserol yang terbentuk pada lipolisis mengalami
foforilasi dan dioksidasi menjadi dihidroksiasetan fosfat
yang selanjutnya mengalami isomerisasi menjadi
gliseraldehida 3-fosfat.
Zat antara ini (Gliseraldehida 3-fosfat) terdapat di jalur
glikolisis dan glukoneogenesis. Jadi Gliserol dapat
diubah menjadi Piruvat atau Glukosa di hati.
2 .Aktivasi asam lemak
Asam Lemak diaktivkan diluar membran mitokondria.
Proses Oksidasi terjadi didalam matriks mitokondria.
ATP memacu pembentukan ikatan tioester antara gugus
karboksil asam lemak dan gugus sulfhidril pada koA.
Reaksi aktivasi di katalis oleh enzim asil koA sintetase.
Tranportasi asil koA
Molekul Asil KoA rantai panjang tidak dapat
melintasi membran mitokondria, sehingga
diperlukan suatu mekanisme transpor khusus.
Asam Lemak rantai panjang aktif melintasi
membran dalam mitokondria dengan cara
mengkonjugasinya dengan karnitin ( suatu
senyawa yang terbentuk dari lisin)
Cont...
Gugus Asil dipindahkan dari atom sulfur pada KoA
ke gugus Hidroksil pada karnitin dan membentuk asil
karnitin.
Reaksi ini dikatalisis oleh karnitin transferase I, yang
terikat pada membren diluar mitokondria.
Selanjutnya, Asil karnitin melintasi membren dalam
mitokondria dikatalis oleh enzim translokase.
Cont...
Gugus Asil dipindahkan lagi ke KoA
pada sisi matriks dari membran
mitokondria dikatalis oleh enzim karnitin
asil transferase II.
Akhirnya karnitin dikembalikan ke sisi
sitosol oleh enzim translokase.
3. Pemecahan asam lemak menjadi asetil koA
(β-oksidasi)
Terdiri atas urutan 4 reaksi yang
berulang:
1. Oksidasi / dehidrogenasi.
2. Hidrasi .
3. Tiolisis
Oksidasi asil KoA
Reaksi pertama pada tiap daur pemecahan
adalah oksidasi asil KoA oleh asil KoA
dehidrogenasi yang menghasilkan satu eonil
KoA dengan ikatan rangkap trans antara C-2
dan C-3
Asil KoA + E-FAD → trans-∆2-Eonil KoA + E
- FAD
Hidrasi
Langkah selanjutnya adalah hidrasi
ikatan ganda antara C-2 dan C-3 oleh
eonil KoA hidratase
Reaksi:
Trans- ∆2- Eonil KoA + H2O → L-3-
hidroksisasil KoA
Oksidasi KeDua sebelum memasuki Thiolisis
Hidrolisis eonil KoA membuka jalan bagi reaksi
oksidasi kedua, yang mengubah gugus hidroksil pada
C-3 dan menjadi gugus Keto dan menghasilkan
NADH. Oksidasi ini dikatalisi oleh L-3-hidroksiasil
KoA dehidrogenase.
Reaksi:
L-3- hidroksiasil KoA + NAD↔ 3-ketoasil KoA +
NADH + H+
THIOLISIS
Langkah akhir adalah pemecahan 3-ketoasil KoA
oleh gugus tiol dari molekul KoA lain, yang akan
menghasilkan asetil KoA dan satu asil KoA rantai
karbonya dua atom lebih pendek. Reaksi ini
dikatalisis oleh β-ketotiolase.
Reaksi:
3-ketotioasil KoA +HS-KoA ↔ asetil KoA + asil
KoA.
• Asil KoA yang memendek selanjutnya mengalami
daur oksidasi berikutnya, yang diawali dengan reaksi
yang dikatalis oleh asik KoA dehidrogenasi.
• Rantai asam lemak yang mengandung 12 sampai 18
karbon, dioksidasi oleh asil KoA dehidrogenase
rantai panjang
• Rantai asam lemak dengan 14 samapai 4 rantai
karbon dioksidasi oleh asil KoA rantai sedang.
• Rantai asam lemak dengan 4 dan 6 rantai karbon
dioksidasi oleh asil KoA dehidrogenase rantai
pendek.
β -OKSIDASI ASAM PALMITAT
Perolehan Energi pada tiap oksidasi asam Lemak
Kita dapat menghitung energi yang dihasilkan dari
oksidasi satu asam lemak. Pada tiap daur reaksi :
Asil KoA diperpendek sebanyak 2 karbon dengan
pelepasan FADH2, NADH, dan asetil KoA.
Reaksi:
Cn – asil KoA + FAD + NAD+ + H2O + KoA 
Cn-2 – asil KoA + FADH2 + NADH + asetil KoA
+ H
Perolehan ATP pada oksidasi asam Palmitat
Pemecahan Palmitonil KoA (c-18 – asil KoA)
memerlukan 7 daur reaksi. Pada daur ke-7, C-4
ketoasil mengalami thiolisis menjadi 2 molekul asetil
KoA.
Palmitoil KoA + 7FAD + 7NAD + 7 KoA + 7H2O  8
aseti KoA + 7FADH2 + 7NADH + 7H
Pembentukan ATP :
Oksidasi NADH  2,5 ATP
FADH2  1,5 ATP
Asetil KoA  10 ATP (Oksidasi asetil KoA oleh
daur asam sitrat)
• Jumlah ATP yang terbentuk pd oksidasi palmitoil
KoA:
o 10, 5 dari 7 FADH2
o 17,5 dari 7NADH
o 80 dari 8 molekul asetil KoA
• Jumlah Keseluruhan ATP yang terbentuk 108 ATP.
Dua ikatan fosfat energi tinggi dipakai untuk
mengaktifkan palmitat, saat ATP terpecah menjadi
AMP dan 2 Pi.
• Jadi, oksidasi sempurna asam palmitat
menghasilkan 106 ATP.
OKSIDASI ASAM LEMAK TAK JENUH
Oksidasi Asam Lemak tak Jenuh Reaksinya
sama seperti reaksi asam lemak jenuh.
Hanya diperlukan 2 tambahan enzim lagi
yaitu Eonyl CoA isomerase dan 2,4 dienoyl
CoA reduktase. Untuk memecah asam-asam
lemak tak jenuh.
OKSIDASI ASAM LEMAK DENGAN NOMOR ATOM
KARBON GANJIL
Asam Lemak yang memiliki jumlah karbon ganjil
merupakan spesies yang jarang. Asam lemak ini dioksidasi
dengan cara yang sama seperti oksidasi asam lemak
dengan jumlah atom karbon genap. Hanya saja, Pada daur
akhir degradasi akan terbentuk propionil KoA dan asetil
KoA, bukan 2 molekul asetil KoA. Tiga karbon aktif pada
propionil KoA memasuki daur asam sitrat setelah diubah
menjadi suksinil KoA.
( Propionil KoA diubah menjadi metilmalonil KoA 
suksinil KoA  TCA)
PROSES KETOGENESIS
•Asetil KoA yg terbentuk dari oksidasi asam lemak akan
memasuki daur asam sitrat hanya jika pemecahan asam
lemak dan kaebohidrat terjadi secara berimbang.
•Masuknya asetil KoA dalam daur asam sitrat tergantung
pada tersedianya oksaloasetat dari sitrat.
•Konsentrasi oksaloasetat rendah apabila karbohidrat
tidak tersedia atau penggunaanya tidak sebagaimana
mestinya
•Secara normal oksaloasetat dihasilkan dari piruvat
(produk glikolisis) oleh enzim piruvat karboksilase.
Reaksi oksidasi asam lemak

More Related Content

What's hot

laporan praktikum identifikasi senyawa organik
laporan praktikum identifikasi senyawa organiklaporan praktikum identifikasi senyawa organik
laporan praktikum identifikasi senyawa organikwd_amaliah
 
laporan praktikum titrasi pengendapan
laporan praktikum titrasi pengendapanlaporan praktikum titrasi pengendapan
laporan praktikum titrasi pengendapanwd_amaliah
 
4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein 4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein
Andrew Hutabarat
 
Laporan destilasi sederhana
Laporan destilasi sederhanaLaporan destilasi sederhana
Laporan destilasi sederhanawd_amaliah
 
Laporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum SpektrofotometriLaporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum Spektrofotometri
Ridha Faturachmi
 
PPT Karbohidrat
PPT KarbohidratPPT Karbohidrat
PPT Karbohidrat
Natalia Christina
 
Iodometri
IodometriIodometri
Iodometri
salmarubiani
 
Analisis kualitatif
Analisis kualitatifAnalisis kualitatif
Analisis kualitatifZamZam Pbj
 
Laporan praktikum bioKIMIA
Laporan praktikum bioKIMIALaporan praktikum bioKIMIA
Laporan praktikum bioKIMIA
Raden Saputra
 
Uji Xantoprotein
Uji XantoproteinUji Xantoprotein
Uji Xantoprotein
Ernalia Rosita
 
Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...
Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...
Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...
UNESA
 
Iodometri
IodometriIodometri
Iodometri
adefemia1
 
Acara 2 Kompleksometri
Acara 2 Kompleksometri Acara 2 Kompleksometri
Acara 2 Kompleksometri
AgataMelati
 
laporan praktikum uji anion dan kation
laporan praktikum uji anion dan kationlaporan praktikum uji anion dan kation
laporan praktikum uji anion dan kationwd_amaliah
 
Uji Biuret
Uji BiuretUji Biuret
Uji Biuret
Ernalia Rosita
 

What's hot (20)

Enzim
EnzimEnzim
Enzim
 
laporan praktikum identifikasi senyawa organik
laporan praktikum identifikasi senyawa organiklaporan praktikum identifikasi senyawa organik
laporan praktikum identifikasi senyawa organik
 
laporan praktikum titrasi pengendapan
laporan praktikum titrasi pengendapanlaporan praktikum titrasi pengendapan
laporan praktikum titrasi pengendapan
 
Protein
ProteinProtein
Protein
 
4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein 4.asam amino dan protein
4.asam amino dan protein
 
Laporan destilasi sederhana
Laporan destilasi sederhanaLaporan destilasi sederhana
Laporan destilasi sederhana
 
Laporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum SpektrofotometriLaporan Praktikum Spektrofotometri
Laporan Praktikum Spektrofotometri
 
PPT Karbohidrat
PPT KarbohidratPPT Karbohidrat
PPT Karbohidrat
 
Iodometri
IodometriIodometri
Iodometri
 
Uji barfoed
Uji barfoedUji barfoed
Uji barfoed
 
Vitamin
VitaminVitamin
Vitamin
 
Kimia Organik semester 7
Kimia Organik semester 7Kimia Organik semester 7
Kimia Organik semester 7
 
Analisis kualitatif
Analisis kualitatifAnalisis kualitatif
Analisis kualitatif
 
Laporan praktikum bioKIMIA
Laporan praktikum bioKIMIALaporan praktikum bioKIMIA
Laporan praktikum bioKIMIA
 
Uji Xantoprotein
Uji XantoproteinUji Xantoprotein
Uji Xantoprotein
 
Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...
Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...
Laporan Biokimia Praktikum Karbohidrat: Uji Molish, Uji Benedict, Uji Seliwan...
 
Iodometri
IodometriIodometri
Iodometri
 
Acara 2 Kompleksometri
Acara 2 Kompleksometri Acara 2 Kompleksometri
Acara 2 Kompleksometri
 
laporan praktikum uji anion dan kation
laporan praktikum uji anion dan kationlaporan praktikum uji anion dan kation
laporan praktikum uji anion dan kation
 
Uji Biuret
Uji BiuretUji Biuret
Uji Biuret
 

Similar to Reaksi oksidasi asam lemak

Katabolisme lipid
Katabolisme lipidKatabolisme lipid
Katabolisme lipid
RiaAnggun
 
Metabolisme pertemuan 2
Metabolisme pertemuan 2Metabolisme pertemuan 2
Metabolisme pertemuan 2
SMAIhsaniyah1
 
Biologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimia
Biologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimiaBiologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimia
Biologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimia
modeledukasigizi
 
Oksidasi piruvat dan siklus krebs
Oksidasi piruvat dan siklus krebsOksidasi piruvat dan siklus krebs
Oksidasi piruvat dan siklus krebs
Dinda rachma
 
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
erifianti
 
Katabolisme
KatabolismeKatabolisme
Katabolisme
Raihan Uliya
 
Siklus krebs
Siklus krebsSiklus krebs
V. Metabolisme Karbohidrat-1.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat-1.pptV. Metabolisme Karbohidrat-1.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat-1.ppt
Wan Na
 
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.pptV. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
Wan Na
 
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.pptV. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
Wan Na
 
katabolisme.pptx
katabolisme.pptxkatabolisme.pptx
katabolisme.pptx
AstiKasari4
 
Metabolism of Carbohydrate
Metabolism of CarbohydrateMetabolism of Carbohydrate
Metabolism of Carbohydrate
Irwan Effendi
 
Bab 2 enzim dan metabolisme 1617
Bab 2 enzim dan metabolisme 1617Bab 2 enzim dan metabolisme 1617
Bab 2 enzim dan metabolisme 1617
Leonardus Leonard
 
5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt
5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt
5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt
AgathaHaselvin
 
Katabolisme
KatabolismeKatabolisme
Katabolisme
SMA WARGA Surakarta
 
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMAMATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
Zona Bebas
 
bio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdf
bio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdfbio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdf
bio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdf
LidiaManalu
 

Similar to Reaksi oksidasi asam lemak (20)

Katabolisme lipid
Katabolisme lipidKatabolisme lipid
Katabolisme lipid
 
Metabolisme pertemuan 2
Metabolisme pertemuan 2Metabolisme pertemuan 2
Metabolisme pertemuan 2
 
Biologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimia
Biologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimiaBiologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimia
Biologi sel Pertemuan ke 10 power point biokimia
 
Oksidasi piruvat dan siklus krebs
Oksidasi piruvat dan siklus krebsOksidasi piruvat dan siklus krebs
Oksidasi piruvat dan siklus krebs
 
Siklus krebs
Siklus krebsSiklus krebs
Siklus krebs
 
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
 
Katabolisme
KatabolismeKatabolisme
Katabolisme
 
Siklus krebs
Siklus krebsSiklus krebs
Siklus krebs
 
V. Metabolisme Karbohidrat-1.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat-1.pptV. Metabolisme Karbohidrat-1.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat-1.ppt
 
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.pptV. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
 
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.pptV. Metabolisme Karbohidrat.ppt
V. Metabolisme Karbohidrat.ppt
 
Lipidf
LipidfLipidf
Lipidf
 
Siklus krebs
Siklus krebsSiklus krebs
Siklus krebs
 
katabolisme.pptx
katabolisme.pptxkatabolisme.pptx
katabolisme.pptx
 
Metabolism of Carbohydrate
Metabolism of CarbohydrateMetabolism of Carbohydrate
Metabolism of Carbohydrate
 
Bab 2 enzim dan metabolisme 1617
Bab 2 enzim dan metabolisme 1617Bab 2 enzim dan metabolisme 1617
Bab 2 enzim dan metabolisme 1617
 
5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt
5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt
5.Respirasi_Pada_Tumbuhan_(_Kelompok_1).ppt
 
Katabolisme
KatabolismeKatabolisme
Katabolisme
 
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMAMATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
 
bio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdf
bio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdfbio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdf
bio-lanjut-4-metabolisme-kh-2.pdf
 

Reaksi oksidasi asam lemak

  • 2. Pengertian: Merupakan sekelompok senyawa hidrokarbon berantai panjang dengan gugus karboksilat pada ujungnya.
  • 3. Peranan : 1. Unit Penyusun fosfolipid dan glikolipid 2. Unit penyusun protein (banyak protein dimodifikasi oleh ikatan kovalen asam lemak) 3. Molekul bahan bakar 4. Derivatnya berperan sebagai hormon dan cakra intrasel.
  • 4. Tata nama asam lemak Secara Sistematis Berasal dari nama hidrokarbon induknya, dengan mensubstitusi oat untuk akhiaran a terakhir. Misal : asam lemak lenuh C18 disebut asam oktadekanoat sebab hidrokarbon induknya adalah oktadekana. Nomor ataom karbon pada asam lemak dimulai dari ujung karboksil. Atom karbon kedua dan ketiga disebut sebagai α dan β. Gugus metil pada ujung distal disebut karbon ω Posisi ikatan rangkap diperlihatkan oleh simbol Δ diikuti oleh nomor superskripnya. Misal: sis- Δ 9 berarti ikatan rangkap sis antara atom karbon 9 dan 10. ; trans- Δ2 berarti ikatan ranfkap trans antara atom karbon 2 dan 3. Posisi ikatan rangkap dinyatakan dengan penomoran dari ujung distal, dengan atom karbon ω (karbon metil) sebagai atom karbon nomer 1.
  • 5.
  • 6. PROSES PEMAKAIAN ASAM LEMAK SEBAGAI BAHAN BAKAR
  • 7. 1. HiIDROLISIS TRIASILGLISEROL Tahap awal penggunaan lemak sebagai sumber energi adalah hidrolisis triasilgliserol oleh lipase menjadi gliserol dan asam lemak. Aktivitas Lipase sel adipose diatur oleh Hormon: epinefrin,norepinefrin,glukagon,dan adrenokortikotropik yang mengaktifkan adenilat siklase dalam sel adiposa dengan memicu reseptor-reseptor.
  • 8. Cont... Peningkatan kadar AMP siklik merangsang protein kinase A yang akan mengaktifkan lipase dengan cara fosforilasi Jadi, epinefrin, norepinefrin, glukagon, dan adrenokortikotropik bersifat menginduksi lipolisis. AMP siklik adalah caraka pada pengaktifan lipolisis di jaringan adipose.
  • 9.
  • 11. Metabolisme Gliserol Gliserol yang terbentuk pada lipolisis mengalami foforilasi dan dioksidasi menjadi dihidroksiasetan fosfat yang selanjutnya mengalami isomerisasi menjadi gliseraldehida 3-fosfat. Zat antara ini (Gliseraldehida 3-fosfat) terdapat di jalur glikolisis dan glukoneogenesis. Jadi Gliserol dapat diubah menjadi Piruvat atau Glukosa di hati.
  • 12.
  • 13. 2 .Aktivasi asam lemak Asam Lemak diaktivkan diluar membran mitokondria. Proses Oksidasi terjadi didalam matriks mitokondria. ATP memacu pembentukan ikatan tioester antara gugus karboksil asam lemak dan gugus sulfhidril pada koA. Reaksi aktivasi di katalis oleh enzim asil koA sintetase.
  • 14.
  • 15. Tranportasi asil koA Molekul Asil KoA rantai panjang tidak dapat melintasi membran mitokondria, sehingga diperlukan suatu mekanisme transpor khusus. Asam Lemak rantai panjang aktif melintasi membran dalam mitokondria dengan cara mengkonjugasinya dengan karnitin ( suatu senyawa yang terbentuk dari lisin)
  • 16. Cont... Gugus Asil dipindahkan dari atom sulfur pada KoA ke gugus Hidroksil pada karnitin dan membentuk asil karnitin. Reaksi ini dikatalisis oleh karnitin transferase I, yang terikat pada membren diluar mitokondria. Selanjutnya, Asil karnitin melintasi membren dalam mitokondria dikatalis oleh enzim translokase.
  • 17.
  • 18. Cont... Gugus Asil dipindahkan lagi ke KoA pada sisi matriks dari membran mitokondria dikatalis oleh enzim karnitin asil transferase II. Akhirnya karnitin dikembalikan ke sisi sitosol oleh enzim translokase.
  • 19. 3. Pemecahan asam lemak menjadi asetil koA (β-oksidasi) Terdiri atas urutan 4 reaksi yang berulang: 1. Oksidasi / dehidrogenasi. 2. Hidrasi . 3. Tiolisis
  • 20. Oksidasi asil KoA Reaksi pertama pada tiap daur pemecahan adalah oksidasi asil KoA oleh asil KoA dehidrogenasi yang menghasilkan satu eonil KoA dengan ikatan rangkap trans antara C-2 dan C-3 Asil KoA + E-FAD → trans-∆2-Eonil KoA + E - FAD
  • 21.
  • 22. Hidrasi Langkah selanjutnya adalah hidrasi ikatan ganda antara C-2 dan C-3 oleh eonil KoA hidratase Reaksi: Trans- ∆2- Eonil KoA + H2O → L-3- hidroksisasil KoA
  • 23.
  • 24. Oksidasi KeDua sebelum memasuki Thiolisis Hidrolisis eonil KoA membuka jalan bagi reaksi oksidasi kedua, yang mengubah gugus hidroksil pada C-3 dan menjadi gugus Keto dan menghasilkan NADH. Oksidasi ini dikatalisi oleh L-3-hidroksiasil KoA dehidrogenase. Reaksi: L-3- hidroksiasil KoA + NAD↔ 3-ketoasil KoA + NADH + H+
  • 25.
  • 26. THIOLISIS Langkah akhir adalah pemecahan 3-ketoasil KoA oleh gugus tiol dari molekul KoA lain, yang akan menghasilkan asetil KoA dan satu asil KoA rantai karbonya dua atom lebih pendek. Reaksi ini dikatalisis oleh β-ketotiolase. Reaksi: 3-ketotioasil KoA +HS-KoA ↔ asetil KoA + asil KoA.
  • 27.
  • 28. • Asil KoA yang memendek selanjutnya mengalami daur oksidasi berikutnya, yang diawali dengan reaksi yang dikatalis oleh asik KoA dehidrogenasi. • Rantai asam lemak yang mengandung 12 sampai 18 karbon, dioksidasi oleh asil KoA dehidrogenase rantai panjang • Rantai asam lemak dengan 14 samapai 4 rantai karbon dioksidasi oleh asil KoA rantai sedang. • Rantai asam lemak dengan 4 dan 6 rantai karbon dioksidasi oleh asil KoA dehidrogenase rantai pendek.
  • 29. β -OKSIDASI ASAM PALMITAT
  • 30.
  • 31.
  • 32. Perolehan Energi pada tiap oksidasi asam Lemak Kita dapat menghitung energi yang dihasilkan dari oksidasi satu asam lemak. Pada tiap daur reaksi : Asil KoA diperpendek sebanyak 2 karbon dengan pelepasan FADH2, NADH, dan asetil KoA. Reaksi: Cn – asil KoA + FAD + NAD+ + H2O + KoA  Cn-2 – asil KoA + FADH2 + NADH + asetil KoA + H
  • 33. Perolehan ATP pada oksidasi asam Palmitat Pemecahan Palmitonil KoA (c-18 – asil KoA) memerlukan 7 daur reaksi. Pada daur ke-7, C-4 ketoasil mengalami thiolisis menjadi 2 molekul asetil KoA. Palmitoil KoA + 7FAD + 7NAD + 7 KoA + 7H2O  8 aseti KoA + 7FADH2 + 7NADH + 7H Pembentukan ATP : Oksidasi NADH  2,5 ATP FADH2  1,5 ATP Asetil KoA  10 ATP (Oksidasi asetil KoA oleh daur asam sitrat)
  • 34. • Jumlah ATP yang terbentuk pd oksidasi palmitoil KoA: o 10, 5 dari 7 FADH2 o 17,5 dari 7NADH o 80 dari 8 molekul asetil KoA • Jumlah Keseluruhan ATP yang terbentuk 108 ATP. Dua ikatan fosfat energi tinggi dipakai untuk mengaktifkan palmitat, saat ATP terpecah menjadi AMP dan 2 Pi. • Jadi, oksidasi sempurna asam palmitat menghasilkan 106 ATP.
  • 35. OKSIDASI ASAM LEMAK TAK JENUH Oksidasi Asam Lemak tak Jenuh Reaksinya sama seperti reaksi asam lemak jenuh. Hanya diperlukan 2 tambahan enzim lagi yaitu Eonyl CoA isomerase dan 2,4 dienoyl CoA reduktase. Untuk memecah asam-asam lemak tak jenuh.
  • 36.
  • 37. OKSIDASI ASAM LEMAK DENGAN NOMOR ATOM KARBON GANJIL Asam Lemak yang memiliki jumlah karbon ganjil merupakan spesies yang jarang. Asam lemak ini dioksidasi dengan cara yang sama seperti oksidasi asam lemak dengan jumlah atom karbon genap. Hanya saja, Pada daur akhir degradasi akan terbentuk propionil KoA dan asetil KoA, bukan 2 molekul asetil KoA. Tiga karbon aktif pada propionil KoA memasuki daur asam sitrat setelah diubah menjadi suksinil KoA. ( Propionil KoA diubah menjadi metilmalonil KoA  suksinil KoA  TCA)
  • 38.
  • 39. PROSES KETOGENESIS •Asetil KoA yg terbentuk dari oksidasi asam lemak akan memasuki daur asam sitrat hanya jika pemecahan asam lemak dan kaebohidrat terjadi secara berimbang. •Masuknya asetil KoA dalam daur asam sitrat tergantung pada tersedianya oksaloasetat dari sitrat. •Konsentrasi oksaloasetat rendah apabila karbohidrat tidak tersedia atau penggunaanya tidak sebagaimana mestinya •Secara normal oksaloasetat dihasilkan dari piruvat (produk glikolisis) oleh enzim piruvat karboksilase.