SlideShare a Scribd company logo
ALIRAN—ALIRAN DALAM SENI RUPA 
YOLANDA MURNI 
XII IA 2 
SMA NEGERI 10 FAJAR HARAPAN 
BANDA ACEH
Realisme dalam seni rupa berusaha menampilkan subjek 
dalam suatu karya sebagaimana yang ada dalam kehidupan 
sehari-hari tanpa tambahan atau interpretasi tertentu. Maknanya 
bisa pula mengacu kepada usaha dalam seni rupa untuk 
memperlihatkan kebenaran, bahkan tanpa menyembunyikan hal 
yang buruk sekalipun. 
Aliran ini menunjukkan suatu keadaan sosial yang 
sesungguhnya dan biasanya memprihatinkan, sepert 
kemiskinan, gelandangan, pengemis dll. 
Pembahasan realisme dalam seni rupa bisa pula mengacu 
kepada gerakan kebudayaan yang bermula di Perancis pada 
pertengahan abad 19 oleh pelukis Prancis yang bernama 
Goustave Courbet. Namun karya dengan ide realisme 
sebenarnya sudah ada pada 2400 SM yang ditemukan di kota 
Lothal , yang sekarang lebih dikenal dengan nama India . 
Seniman pelopor : Gustove Corbert, Fransisco de Goya 
dan Honore Daumier.
“Kakek merokok” karya 
Herri Soedjarwanto
Impresionisme adalah suatu gerakan seni dari abad 
19 yang dimulai dari Paris pada tahun 1860an. Aliran ini 
mengutamakan kesan selintas dari suatu obyek yang 
dilukiskan. Kesan itu didapat dari bantuan sinar 
matahari yang merefleksi ke mata mereka 
Karakteristik utama lukisan impresionisme adalah 
kuatnya goresan kuas, warna-warna cerah (bahkan 
banyak sekali pelukis impresionis yang mengharamkan 
warna hitam karena dianggap bukan bagian dari 
cahaya), komposisi terbuka, penekanan pada kualitas 
pencahayaan, subjek-subjek lukisan yang tidak terlalu 
menonjol, dan sudut pandang yang tidak biasa. Dan 
juga Karya tidak mendetail hanya kesan tanpa garis 
penegas obyek yang dihasilkan agak kabur 
Seniman pelopor : Claud monet
Perkembangan selanjutnya dari impresionisme 
adalah penemuan bahwa yang lebih penting 
daripada teknik impresionisme sendiri adalah 
pembedaan dalam sudut pandang. Impresionisme 
sebenarnya adalah seni pergerakan, pose, dan 
komposisi dari permainan kesan cahaya yang 
dituangkan dalam warna-warna cerah dan bervariasi. 
Puncak gerakan seni impresionisme 
di Perancis terjadi hampir bersamaan dengan di 
negara lain, antara lain di Italia dengan 
pelukis Macchiaioli, dan Amerika Serikat dengan 
pelukis Winslow Homer. Para pelukis aliran 
impresionisme pada saat itu adalah Camille Pissarro, 
Pierre Auguste Renoir, dan Paul Cezanne.
Suarman Ciputat
Fauvisme merupakan suatu aliran dalam seni 
lukis yang berumur cukup pendek menjelang 
dimulainya era seni rupa modern. Nama fauvisme 
berasal dari kata sindiran "fauve" (binatang liar) oleh 
Louis Vauxcelles. Fauvisme adalah aliran yang 
menghargai ekspresi dalam menangkap suasana 
yang hendak dilukis. Tidak seperti karya 
impresionisme, pelukis fauvis berpendapat bahwa 
harmoni warna yang tidak terpaut dengan kenyataan 
di alam justru akan lebih memperlihatkan hubungan 
pribadi seniman dengan alam tersebut. 
Ciri khas seni lukisannya ialah warna-warna yang 
liar. Des fauves dalam bahasa Perancis artinya 
binatang liar. 
Tokoh-tokoh aliran ini : Henry Matisse, Andre 
Dirrain, Maurice de Vlamink, Rauol Dufi dan Kess Van 
Dongen.
Andre Derain
Andre Derain
Aliran lukisan ekspresionisme adalah aliran seni 
yang bermaksud melukiskan perasaan dan batin yang 
timbul dari pengalaman-pengalaman di luar dan yang 
diterima tidak saja oleh panca indera, tetapi juga jiwa 
seseorang. Di Jerman, aliran lukisan ekspresionisme 
mencakup 2 kelompok yaitu antara 1905 sampai dengan 
1913, beberapa seniman muda membentuk kelompok Die 
Brucke (jembatan). Mereka terinspirasi seni Afrika dan 
mengusung keberanian serta kekuatan seni tersebut ke 
dalam karya mereka sendiri. 
Ciri-ciri lukisan ini mengutamakan curahan batin 
secara bebas (kesedihan dll)atau melukis dengan 
goresan garis dan warna yang tampak spontan, tegas, 
cepat dan dinamis/penuh gerak 
Tokoh pelopor : Vincent van gogh, afandi 
(ekspresionisme plototan)
Karya Lukisan 
Affandi
Aliran lukisan kubisme adalah aliran dalam 
seni lukis yang merupakan permulaan seni 
abstrak yang objek-objek atau lukisan-lukisannya 
dinyatakan dalam bentuk bidang bersiku-siku 
serta bidang-bidang yang tersusun berimpitan. 
Istilah "Kubis" itu sendiri, tercetus berkat 
pengamatan beberapa kritikus. 
Kubisme lahir pada saat pameran retpektif 
Cezanne yakni pada tahun 1907. Corak ini 
menggambarkan alam menjadi bentuk-bentuk 
geometris seperti segitiga, segi empat,lingkaran, 
silinder, bola, kerucut, kubus dan kotak-kotak 
Seniman pelopor : Pablo picasso, paul cezane
Aliran lukisan abstrak menggunakan bahasa 
visual berupa bentuk, warna, dan garis untuk 
menciptakan komposisi yang bebas dari referensi 
visual yang ada di dunia. Seni abstrak mulai 
berkembang di Jerman, Amerika Serikat, Rusia, dan 
Belanda pada dasawarsa kedua abad ke-20. 
Melukis dengan tidak menggambarkan objek 
alam secara nyata karena banyak ditentukan ide 
pelukisnya. Seni ini menampilkan unsur-unsur seni 
rupa yang disusun tidak terbatas pada bentuk-bentuk 
yang ada di alam. Garis, bentuk, dan warna 
ditampilkan tanpa mengindahkan bentuk asli di alam 
Seniman pelopor : Jackson pollock, piet 
mondrian
Alexander Rodchenko Dance. An 
Objectless Composition, 1915
Dora Maar with Cat 
Pelukis : Pablo Picasso 
Harga : $95,200,000
Dadaisme merupakann gerakan budaya yang lahir di wilayah 
netral, yaitu Zürich, Switzerland, selama masa Perang Dunia IM 
(1916-1920). Gerakan ini meliputi seni visual, sastra (puisi, 
pertunjukan seni, teori seni), teater dan desain grafis 
Dadaisme merupakan aliran pemberontak di antara seniman 
dan penulis. Dan memiliki semangat yaitu menolak frame berpikir 
“seni adalah sesuatu yang tinggi, yang mahal, yang serius, 
complicated, dan eksklusif“. Mereka membenci frame berpikir 
“seni tinggi” karena seni semacam itu adalah milik kaum 
menengah ke atas yang memiliki estetika semu. 
Melukis dengan cara menyajikan karya artistic dari bentuk 
yang seram, magic,mengerikan, kekanak-kanakan (naive), 
terkadang mengesankan hal yang main-main 
Ciri-ciri : dominasi warna hitam, merah putih hijau dengan 
pewarnaan primer, tajam dan kontras, cenderung menggambarkan 
kembali kearah primitif, kuno, magic, main-main. 
Seniman pelopor : Paul Gauguin, Paul Klee
Surealisme, adalah sebuah aliran seni 
dan kesusastraan yang menjelajahi dan 
merayakan alam mimpi dan pikiran bawah 
sadar melalui penciptaan karya visual, puisi, 
dan film. Surealisme diluncurkan secara 
resmi di Paris, Perancis, pada tahun 1924 
Para pelukis surealis terkemuka antara 
lain Ernst, Salvador Dali, dan Joan Miro, 
Rene Magritte, Jean Arp, dan Andre Masson.
Merupakan aliran tertua di dalam sejarah seni 
lukis modern Indonesia. Lukisan dengan aliran ini 
berusaha membangkitkan kenangan romantis dan 
keindahan di setiap objeknya. Pemandangan alam 
adalah objek yang sering diambil sebagai latar 
belakang lukisan. 
Romantisme dirintis oleh pelukis-pelukis pada 
zaman penjajahan Belanda dan ditularkan kepada 
pelukis pribumi untuk tujuan koleksi dan galeri di 
zaman kolonial 
Aliran ini melukiskan cerita-cerita romantis 
tentang tragedy yang dahsyat, kejadian dramatis 
yang biasa ditampilkan dalam cerita roman 
Ciri-ciri : penggambaran emosi yg memuncak, penuh 
dinamika, penggambaran peristiwa yang dramatis 
Tokoh pelopor : Eugene delacroik
Theodore Gericault, RAKIT 
MEDUSA (1818)
F U T U R I S M E 
Melukis dengan berusaha menampilkan kedinamisan 
dan berusaha mengutarakan gerak serta khayalan masa 
mendatang. 
Seniman pelopor : Marcel duschamp
Naturalisme merupakan corak atau aliran dalam seni 
rupa yang berusaha melukiskan sesuatu obyek sesuai 
dengan alam (nature). 
Ciri-ciri : proporsi,keseimbangan, perspektf, 
pewarnaan menyerupai aslinya. Seniman 
pelopor : Rembrant, Williamn Hogart dan Frans Hall 
Raden Saleh, Abdullah Sudrio Subroto, Basuki Abdullah, 
Gambir Anom dan Trubus.
Presentation
Presentation
Presentation

More Related Content

What's hot

Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu ChaesarAliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
Pangestu S
 
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , SurealismeAliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Annes Niwayatul
 
Aliran Seni Rupa
Aliran Seni RupaAliran Seni Rupa
Aliran Seni Rupa
Frestiany Regina Putri
 
Persentasi seni budaya nhila
Persentasi seni budaya nhilaPersentasi seni budaya nhila
Persentasi seni budaya nhilanhilaa
 
Jenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patungJenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patung
Rohman Efendi
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupawija narka
 
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodernSurealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Fajar Fajar
 
Aliran seni rupa {kelas xi smt 1}
Aliran seni rupa  {kelas xi smt 1}Aliran seni rupa  {kelas xi smt 1}
Aliran seni rupa {kelas xi smt 1}
Fatmawati Kartika gorjessO
 
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISMEALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
Karla Pallevi
 
Karya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran Surealisme
Karya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran SurealismeKarya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran Surealisme
Karya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran Surealisme
University Education Sultan Idris
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
Tika Mazda
 
Post Impresionisme
Post ImpresionismePost Impresionisme
Post Impresionisme
Khairiezal Norizan
 
Salvador Dali
Salvador DaliSalvador Dali
Salvador Dali
sarahmaida12
 
Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
Prinsca Syantik
 
Gaya penampilan karya seni halus
Gaya penampilan karya seni halusGaya penampilan karya seni halus
Gaya penampilan karya seni halus
HASSAN MOHD GHAZALI
 
Seni naturalisme
Seni naturalismeSeni naturalisme
Seni naturalisme
pierse
 
Keliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupaKeliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupajuniska efendi
 
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
Fairuz Alwi
 

What's hot (20)

Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu ChaesarAliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
 
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , SurealismeAliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
 
Impressionisme
ImpressionismeImpressionisme
Impressionisme
 
Aliran
AliranAliran
Aliran
 
Aliran Seni Rupa
Aliran Seni RupaAliran Seni Rupa
Aliran Seni Rupa
 
Persentasi seni budaya nhila
Persentasi seni budaya nhilaPersentasi seni budaya nhila
Persentasi seni budaya nhila
 
Jenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patungJenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patung
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupa
 
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodernSurealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
 
Aliran seni rupa {kelas xi smt 1}
Aliran seni rupa  {kelas xi smt 1}Aliran seni rupa  {kelas xi smt 1}
Aliran seni rupa {kelas xi smt 1}
 
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISMEALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
 
Karya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran Surealisme
Karya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran SurealismeKarya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran Surealisme
Karya Tokoh Barat: Salvador Dali: Aliran Surealisme
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Post Impresionisme
Post ImpresionismePost Impresionisme
Post Impresionisme
 
Salvador Dali
Salvador DaliSalvador Dali
Salvador Dali
 
Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
 
Gaya penampilan karya seni halus
Gaya penampilan karya seni halusGaya penampilan karya seni halus
Gaya penampilan karya seni halus
 
Seni naturalisme
Seni naturalismeSeni naturalisme
Seni naturalisme
 
Keliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupaKeliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupa
 
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
 

Viewers also liked

34a. the world_of_the_1920s
34a. the world_of_the_1920s34a. the world_of_the_1920s
34a. the world_of_the_1920sHST130mcc
 
Zoho Wiki, the collaborative Writing Tool
Zoho Wiki, the collaborative Writing ToolZoho Wiki, the collaborative Writing Tool
Zoho Wiki, the collaborative Writing ToolZahraShafiee1001
 
Modifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaian
Modifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaianModifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaian
Modifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaianyuni wahyuni
 
GLOSARIO CONTABILIDAD
GLOSARIO CONTABILIDADGLOSARIO CONTABILIDAD
GLOSARIO CONTABILIDADkejohannaes
 
La Gazette d'Agora 2015년 7월호
La Gazette d'Agora 2015년 7월호La Gazette d'Agora 2015년 7월호
La Gazette d'Agora 2015년 7월호
hufsfrance
 
Ni03
Ni03Ni03
Ni03NUAD
 
Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)
Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)
Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)
Devendra Kachhi
 
Global Trading Infrastructure Services
Global Trading Infrastructure ServicesGlobal Trading Infrastructure Services
Global Trading Infrastructure Services
Quanthouse
 
In loving memory
In loving memoryIn loving memory
In loving memory
Roberta Farshchi
 
La castanyada dels pintors i els bombers
La castanyada dels pintors i els bombersLa castanyada dels pintors i els bombers
La castanyada dels pintors i els bombers
ibiziki
 
Stevens App Team Wireframe
Stevens App Team WireframeStevens App Team Wireframe
Stevens App Team Wireframe
dmtorrez
 
Penyakit parasit unggas versi 97
Penyakit parasit unggas versi 97Penyakit parasit unggas versi 97
Penyakit parasit unggas versi 97
Umifadilah Umifadilah
 
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.
Anastasia Vinogradova
 
Decreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP Lgbti
Decreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP LgbtiDecreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP Lgbti
Decreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP Lgbti
CamiloMonroyGomez
 
Quanthouse - Data Coverage - QuantFEED
Quanthouse - Data Coverage - QuantFEEDQuanthouse - Data Coverage - QuantFEED
Quanthouse - Data Coverage - QuantFEED
Quanthouse
 
Guide til Aftenposten eAvis
Guide til Aftenposten eAvisGuide til Aftenposten eAvis
Guide til Aftenposten eAvisaftenposten
 
EMPP - Russian Law Firm
EMPP - Russian Law FirmEMPP - Russian Law Firm
EMPP - Russian Law Firm
Petr Shevtsov
 
Cetak Tapis
Cetak TapisCetak Tapis
Cetak Tapis
yuni wahyuni
 

Viewers also liked (20)

34a. the world_of_the_1920s
34a. the world_of_the_1920s34a. the world_of_the_1920s
34a. the world_of_the_1920s
 
Zoho Wiki, the collaborative Writing Tool
Zoho Wiki, the collaborative Writing ToolZoho Wiki, the collaborative Writing Tool
Zoho Wiki, the collaborative Writing Tool
 
Modifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaian
Modifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaianModifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaian
Modifikasi perwajahan panduan tugas analisis rancangan penilaian
 
GLOSARIO CONTABILIDAD
GLOSARIO CONTABILIDADGLOSARIO CONTABILIDAD
GLOSARIO CONTABILIDAD
 
La Gazette d'Agora 2015년 7월호
La Gazette d'Agora 2015년 7월호La Gazette d'Agora 2015년 7월호
La Gazette d'Agora 2015년 7월호
 
Ni03
Ni03Ni03
Ni03
 
Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)
Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)
Consumer behavior (sikkim manipal university fall assignment 2014)
 
Global Trading Infrastructure Services
Global Trading Infrastructure ServicesGlobal Trading Infrastructure Services
Global Trading Infrastructure Services
 
In loving memory
In loving memoryIn loving memory
In loving memory
 
La castanyada dels pintors i els bombers
La castanyada dels pintors i els bombersLa castanyada dels pintors i els bombers
La castanyada dels pintors i els bombers
 
Stevens App Team Wireframe
Stevens App Team WireframeStevens App Team Wireframe
Stevens App Team Wireframe
 
Ch
ChCh
Ch
 
Penyakit parasit unggas versi 97
Penyakit parasit unggas versi 97Penyakit parasit unggas versi 97
Penyakit parasit unggas versi 97
 
Present
PresentPresent
Present
 
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.
Ежемесячный обзор финансового рынка России по состоянию на 01.02.2016 г.
 
Decreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP Lgbti
Decreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP LgbtiDecreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP Lgbti
Decreto 1928 de nov de 2011. Reglamenta PP Lgbti
 
Quanthouse - Data Coverage - QuantFEED
Quanthouse - Data Coverage - QuantFEEDQuanthouse - Data Coverage - QuantFEED
Quanthouse - Data Coverage - QuantFEED
 
Guide til Aftenposten eAvis
Guide til Aftenposten eAvisGuide til Aftenposten eAvis
Guide til Aftenposten eAvis
 
EMPP - Russian Law Firm
EMPP - Russian Law FirmEMPP - Russian Law Firm
EMPP - Russian Law Firm
 
Cetak Tapis
Cetak TapisCetak Tapis
Cetak Tapis
 

Similar to Presentation

Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1MARMOSM
 
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041AZZAFERID
 
Ekspresionisme
EkspresionismeEkspresionisme
Ekspresionisme
surianis1
 
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Mcc Goh
 
Aliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensiAliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensi
nova modjo
 
Kubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantismeKubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantisme
Adrian Danindra
 
Aliran seni rupa_dan_desain
Aliran seni rupa_dan_desainAliran seni rupa_dan_desain
Aliran seni rupa_dan_desain
AhmadAfifi15
 
Art Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan EkspresionismeArt Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan Ekspresionisme
ZafirahLifiaAzzah
 
Aliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptxAliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptx
smkyapkesbibjb
 
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdfA_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
farihatul mubarokah
 
Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
widi arianto
 
21052010060 syaifullah Tugas Sejarah 3
21052010060 syaifullah Tugas Sejarah 321052010060 syaifullah Tugas Sejarah 3
21052010060 syaifullah Tugas Sejarah 3
21052010060Syaifulla
 
Art Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & EkspresionismeArt Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & Ekspresionisme
HamdahMarsarayya
 
Seni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporerSeni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporer
Aulia Dwi Fitriani
 
tugas 5
tugas 5tugas 5
tugas 5
harfimunjie
 
A_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRI
A_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRIA_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRI
A_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRI
ReginaDianLarasatiPu
 
Gaya desain art nouveau dan ekspresionisme
Gaya desain art nouveau dan ekspresionismeGaya desain art nouveau dan ekspresionisme
Gaya desain art nouveau dan ekspresionisme
ShelvyAR
 
21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1)
21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1) 21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1)
21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1)
NoviaKurniasari3
 
Art nouveau dan Ekspresionisme
Art nouveau dan EkspresionismeArt nouveau dan Ekspresionisme
Art nouveau dan Ekspresionisme
21052010030Sukina
 
seni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptxseni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptx
paryonoart1
 

Similar to Presentation (20)

Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
 
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
 
Ekspresionisme
EkspresionismeEkspresionisme
Ekspresionisme
 
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
 
Aliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensiAliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensi
 
Kubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantismeKubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantisme
 
Aliran seni rupa_dan_desain
Aliran seni rupa_dan_desainAliran seni rupa_dan_desain
Aliran seni rupa_dan_desain
 
Art Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan EkspresionismeArt Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan Ekspresionisme
 
Aliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptxAliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptx
 
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdfA_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
 
Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
 
21052010060 syaifullah Tugas Sejarah 3
21052010060 syaifullah Tugas Sejarah 321052010060 syaifullah Tugas Sejarah 3
21052010060 syaifullah Tugas Sejarah 3
 
Art Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & EkspresionismeArt Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & Ekspresionisme
 
Seni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporerSeni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporer
 
tugas 5
tugas 5tugas 5
tugas 5
 
A_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRI
A_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRIA_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRI
A_21052010001_REGINA DIAN LARASATI PUTRI
 
Gaya desain art nouveau dan ekspresionisme
Gaya desain art nouveau dan ekspresionismeGaya desain art nouveau dan ekspresionisme
Gaya desain art nouveau dan ekspresionisme
 
21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1)
21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1) 21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1)
21052010070 novia kurniasari (tugas sejarah 1)
 
Art nouveau dan Ekspresionisme
Art nouveau dan EkspresionismeArt nouveau dan Ekspresionisme
Art nouveau dan Ekspresionisme
 
seni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptxseni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptx
 

Presentation

  • 1. ALIRAN—ALIRAN DALAM SENI RUPA YOLANDA MURNI XII IA 2 SMA NEGERI 10 FAJAR HARAPAN BANDA ACEH
  • 2. Realisme dalam seni rupa berusaha menampilkan subjek dalam suatu karya sebagaimana yang ada dalam kehidupan sehari-hari tanpa tambahan atau interpretasi tertentu. Maknanya bisa pula mengacu kepada usaha dalam seni rupa untuk memperlihatkan kebenaran, bahkan tanpa menyembunyikan hal yang buruk sekalipun. Aliran ini menunjukkan suatu keadaan sosial yang sesungguhnya dan biasanya memprihatinkan, sepert kemiskinan, gelandangan, pengemis dll. Pembahasan realisme dalam seni rupa bisa pula mengacu kepada gerakan kebudayaan yang bermula di Perancis pada pertengahan abad 19 oleh pelukis Prancis yang bernama Goustave Courbet. Namun karya dengan ide realisme sebenarnya sudah ada pada 2400 SM yang ditemukan di kota Lothal , yang sekarang lebih dikenal dengan nama India . Seniman pelopor : Gustove Corbert, Fransisco de Goya dan Honore Daumier.
  • 3.
  • 4. “Kakek merokok” karya Herri Soedjarwanto
  • 5. Impresionisme adalah suatu gerakan seni dari abad 19 yang dimulai dari Paris pada tahun 1860an. Aliran ini mengutamakan kesan selintas dari suatu obyek yang dilukiskan. Kesan itu didapat dari bantuan sinar matahari yang merefleksi ke mata mereka Karakteristik utama lukisan impresionisme adalah kuatnya goresan kuas, warna-warna cerah (bahkan banyak sekali pelukis impresionis yang mengharamkan warna hitam karena dianggap bukan bagian dari cahaya), komposisi terbuka, penekanan pada kualitas pencahayaan, subjek-subjek lukisan yang tidak terlalu menonjol, dan sudut pandang yang tidak biasa. Dan juga Karya tidak mendetail hanya kesan tanpa garis penegas obyek yang dihasilkan agak kabur Seniman pelopor : Claud monet
  • 6. Perkembangan selanjutnya dari impresionisme adalah penemuan bahwa yang lebih penting daripada teknik impresionisme sendiri adalah pembedaan dalam sudut pandang. Impresionisme sebenarnya adalah seni pergerakan, pose, dan komposisi dari permainan kesan cahaya yang dituangkan dalam warna-warna cerah dan bervariasi. Puncak gerakan seni impresionisme di Perancis terjadi hampir bersamaan dengan di negara lain, antara lain di Italia dengan pelukis Macchiaioli, dan Amerika Serikat dengan pelukis Winslow Homer. Para pelukis aliran impresionisme pada saat itu adalah Camille Pissarro, Pierre Auguste Renoir, dan Paul Cezanne.
  • 8.
  • 9. Fauvisme merupakan suatu aliran dalam seni lukis yang berumur cukup pendek menjelang dimulainya era seni rupa modern. Nama fauvisme berasal dari kata sindiran "fauve" (binatang liar) oleh Louis Vauxcelles. Fauvisme adalah aliran yang menghargai ekspresi dalam menangkap suasana yang hendak dilukis. Tidak seperti karya impresionisme, pelukis fauvis berpendapat bahwa harmoni warna yang tidak terpaut dengan kenyataan di alam justru akan lebih memperlihatkan hubungan pribadi seniman dengan alam tersebut. Ciri khas seni lukisannya ialah warna-warna yang liar. Des fauves dalam bahasa Perancis artinya binatang liar. Tokoh-tokoh aliran ini : Henry Matisse, Andre Dirrain, Maurice de Vlamink, Rauol Dufi dan Kess Van Dongen.
  • 12. Aliran lukisan ekspresionisme adalah aliran seni yang bermaksud melukiskan perasaan dan batin yang timbul dari pengalaman-pengalaman di luar dan yang diterima tidak saja oleh panca indera, tetapi juga jiwa seseorang. Di Jerman, aliran lukisan ekspresionisme mencakup 2 kelompok yaitu antara 1905 sampai dengan 1913, beberapa seniman muda membentuk kelompok Die Brucke (jembatan). Mereka terinspirasi seni Afrika dan mengusung keberanian serta kekuatan seni tersebut ke dalam karya mereka sendiri. Ciri-ciri lukisan ini mengutamakan curahan batin secara bebas (kesedihan dll)atau melukis dengan goresan garis dan warna yang tampak spontan, tegas, cepat dan dinamis/penuh gerak Tokoh pelopor : Vincent van gogh, afandi (ekspresionisme plototan)
  • 14.
  • 15.
  • 16. Aliran lukisan kubisme adalah aliran dalam seni lukis yang merupakan permulaan seni abstrak yang objek-objek atau lukisan-lukisannya dinyatakan dalam bentuk bidang bersiku-siku serta bidang-bidang yang tersusun berimpitan. Istilah "Kubis" itu sendiri, tercetus berkat pengamatan beberapa kritikus. Kubisme lahir pada saat pameran retpektif Cezanne yakni pada tahun 1907. Corak ini menggambarkan alam menjadi bentuk-bentuk geometris seperti segitiga, segi empat,lingkaran, silinder, bola, kerucut, kubus dan kotak-kotak Seniman pelopor : Pablo picasso, paul cezane
  • 17.
  • 18.
  • 19. Aliran lukisan abstrak menggunakan bahasa visual berupa bentuk, warna, dan garis untuk menciptakan komposisi yang bebas dari referensi visual yang ada di dunia. Seni abstrak mulai berkembang di Jerman, Amerika Serikat, Rusia, dan Belanda pada dasawarsa kedua abad ke-20. Melukis dengan tidak menggambarkan objek alam secara nyata karena banyak ditentukan ide pelukisnya. Seni ini menampilkan unsur-unsur seni rupa yang disusun tidak terbatas pada bentuk-bentuk yang ada di alam. Garis, bentuk, dan warna ditampilkan tanpa mengindahkan bentuk asli di alam Seniman pelopor : Jackson pollock, piet mondrian
  • 20. Alexander Rodchenko Dance. An Objectless Composition, 1915
  • 21. Dora Maar with Cat Pelukis : Pablo Picasso Harga : $95,200,000
  • 22.
  • 23. Dadaisme merupakann gerakan budaya yang lahir di wilayah netral, yaitu Zürich, Switzerland, selama masa Perang Dunia IM (1916-1920). Gerakan ini meliputi seni visual, sastra (puisi, pertunjukan seni, teori seni), teater dan desain grafis Dadaisme merupakan aliran pemberontak di antara seniman dan penulis. Dan memiliki semangat yaitu menolak frame berpikir “seni adalah sesuatu yang tinggi, yang mahal, yang serius, complicated, dan eksklusif“. Mereka membenci frame berpikir “seni tinggi” karena seni semacam itu adalah milik kaum menengah ke atas yang memiliki estetika semu. Melukis dengan cara menyajikan karya artistic dari bentuk yang seram, magic,mengerikan, kekanak-kanakan (naive), terkadang mengesankan hal yang main-main Ciri-ciri : dominasi warna hitam, merah putih hijau dengan pewarnaan primer, tajam dan kontras, cenderung menggambarkan kembali kearah primitif, kuno, magic, main-main. Seniman pelopor : Paul Gauguin, Paul Klee
  • 24.
  • 25.
  • 26. Surealisme, adalah sebuah aliran seni dan kesusastraan yang menjelajahi dan merayakan alam mimpi dan pikiran bawah sadar melalui penciptaan karya visual, puisi, dan film. Surealisme diluncurkan secara resmi di Paris, Perancis, pada tahun 1924 Para pelukis surealis terkemuka antara lain Ernst, Salvador Dali, dan Joan Miro, Rene Magritte, Jean Arp, dan Andre Masson.
  • 27.
  • 28. Merupakan aliran tertua di dalam sejarah seni lukis modern Indonesia. Lukisan dengan aliran ini berusaha membangkitkan kenangan romantis dan keindahan di setiap objeknya. Pemandangan alam adalah objek yang sering diambil sebagai latar belakang lukisan. Romantisme dirintis oleh pelukis-pelukis pada zaman penjajahan Belanda dan ditularkan kepada pelukis pribumi untuk tujuan koleksi dan galeri di zaman kolonial Aliran ini melukiskan cerita-cerita romantis tentang tragedy yang dahsyat, kejadian dramatis yang biasa ditampilkan dalam cerita roman Ciri-ciri : penggambaran emosi yg memuncak, penuh dinamika, penggambaran peristiwa yang dramatis Tokoh pelopor : Eugene delacroik
  • 29. Theodore Gericault, RAKIT MEDUSA (1818)
  • 30.
  • 31. F U T U R I S M E Melukis dengan berusaha menampilkan kedinamisan dan berusaha mengutarakan gerak serta khayalan masa mendatang. Seniman pelopor : Marcel duschamp
  • 32. Naturalisme merupakan corak atau aliran dalam seni rupa yang berusaha melukiskan sesuatu obyek sesuai dengan alam (nature). Ciri-ciri : proporsi,keseimbangan, perspektf, pewarnaan menyerupai aslinya. Seniman pelopor : Rembrant, Williamn Hogart dan Frans Hall Raden Saleh, Abdullah Sudrio Subroto, Basuki Abdullah, Gambir Anom dan Trubus.