SlideShare a Scribd company logo
BAB 1 
SENI RUPA 
Indikator : 
Aliran-aliran Seni Rupa
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
a. Naturalisme 
Aliran ini merupakan suatu aliran seni rupa yang mengutamakan kesesuaian 
dengan keadaan mahluk hidup, alam, dan benda mati sebenarnya. Contoh 
yang paling terlihat adalah pada lukisan potret diri, pemandangan alam, atau 
landscape. 
Lukisan Naturalisme
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
b. Realisme 
Aliran ini menunjukkan suatu keadaan sosial yang sesungguhnya 
dan biasanya memprihatinkan dan sedang bergejolak di dunia 
atau suatu tempat tertentu. Contoh aliran seni rupa ini antara 
lain melukiskan kemiskinan, kesedihan, atau peristiwa yang 
memilukan. 
Lukisan Realisme
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
c. Romantisme 
Aliran ini umumnya ditandai oleh tema-tema yang fantastis, 
penuh khayal, atau petualangan para pahlawan purba. Juga 
banyak menampilkan berbagai perilaku dan karakter manusia 
yang dilebihlebihkan. Para pelukis ini antara lain Eugene 
delacroik (1798-1963), Jean Baptiste Camille Corot(1796-1875) 
dan Rousseau (1812-1876). Gaya ini juga berkembang di Jerman, 
Belanda, dan Perancis.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
d. Impresionisme 
Aliran ini dalam dunia seni rupa berawal dari ungkapan yang 
mengejek pada karya Claude Monet (1840-1926) pada saat 
pameran di Paris tahun 1874. Karya ini menggambarkan bunga 
teratai dipagi hari yang ditampilkan dalam bentuk yang samar 
dan warna kabur dan oleh sebagian kritikus seni disebut sebagai 
“impresionistik “, suatu lukisan yang menampilakan bentuk yang 
sederhana dan terlampau biasa.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
d. Ekspresionisme 
Adalah suatu aliran dalam seni rupa yang melukiskan suasana 
kesedihan, kekerasan, kebahagiaan, atau keceriaan dalam 
ungkapan rupa yang emosional dan ekspresif. Salah seorang 
pelukis yang beraliran Ekspresionisme adalah Vincent van Gogh 
(1853-1890). Lukisan lukisannya penuh dengan ekpresi gejolak 
jiwa yang diakibatkan oleh penderitaan dan kegagalan dalam 
hidup.salah satu lukisannya yang terkenal adalah “Malam Penuh 
Bintang “(1889), yang mengekpresikan gairah yuang tinggi 
sekaligus perasaan kesepian.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
f. Kubisme 
Kubisme adalah suatu aliran dalam seni rupa yang bertitik tolak 
dari penyederhanaan bentuk-bentuk alam secara geometris 
(berkotak-kotak). Pada tahun 1909 berkembang aliran kubisme 
Analistis yang mengembangkan konsep dimensi empat dalam 
seni lukis. Dan dimengerti sebagai konsep dimensi ruang dan 
waktu dalam lukisan. Pada setiap sudut lukisan terlihat objek 
yang dipecah-pecah dengan posisi waktu yang berbeda. 
Sedangkan Kubisme Sintetis, pelukisannya disusun dengan 
bidang yang berlainan yang saling tumpang dan tembus.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
g. Konstrusifisme 
Aliran seni ini awalnya berkembang di Rusia penggagasnya antara 
lain Vladimir Tattin, Antoine Pevsner, dan Naum Gabo. Gaya ini 
mengetengahkan berbagai karya seni berbentuk tiga dimensional 
namun wujudnya abstrak. Bahan-bahan yang dipergunakan adalah 
bahan modern seperti besi beton, kawat, bahkan plastik.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
h. Abstrakisme 
Seni ini menampilkan unsur-unsur seni rupa yang disusun tidak 
terbatas pada bentuk-bentuk yang ada di alam. Garis, bentuk, 
dan warna ditampilkan tanpa mengindahkan bentuk asli di alam. 
Kadinsky dan Piet Mondrian marupakan sebagian perupa 
beraliran abstrak ini. Seni Abstrak ini pada dasarnya berusaha 
memurnikan karya seni, tanpa terikat dengan wujud di alam.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
i. Dadaisme 
Adalah gerakan seni rupa modern yang memiliki kecendrungan 
menihilkan hukum–hukum keindahan yang ada.Ciri utama gaya 
ini adalah paduan dari berbagai karya lukisan, patung atau 
barang tertentu dengan menambahkan unsur rupa yang tak 
lazim sebagai protes pada keadaan sekitarnya, seperti lukisan 
reproduksi lukisan “Monalisa “ karya Leonardo da Vinci tetapi 
diberi kumis, atau petusan laki-laki diberi dudukan dan 
tandatangan, kemudian dipamerkan di suatu galeri.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
j. Surealisme 
Adalah penggambaran dunia fantasi psikologis yang 
diekspresikan secara verbal, tertulis maupun visual. Bentuk-bentuk 
alam dideformasi, sehingga penuh fantasi dan di luar 
kewajaran.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
k. Elektisisme 
Yaitu gerakan seni awal abad ke- 20 yang mengkombinasikan 
berbagai sumbergaya yang ada di dunia menjadi wujud seni 
modern. Banyak yang menjadi sumber inspirasi dari gaya seni ini. 
Antara lain, gaya seni primitive sejumlah suku bangsa di Afrika, 
karya seni pra-sejarah, seni amerika Latin, gaya esetik Mesir Purba, 
dan Yunani Kuno. Tokoh-tokoh seni yang menerapkan gaya ini 
antasra lain Picasso (disamping sebagai tokoh Kubisme), Paul 
Gaugguin, Georges Braque, Jean Arp, Henry Moore, dan Gabo.
Aliran-aliran dalam Seni Rupa 
l. Posmodernisme 
Istilah seni ini umumnya disebut seni kontemporer yaitu 
mengelompokan gaya-gaya seni rupa yang sezaman dengan 
pengamat atau yang menjadi kecenderungan popular dan dipilih 
oleh para seniman dalam rentang lima puluh tahun terakhir 
hingga sekarang. Gaya ini sering diartikan sebagai aliran yang 
berkembang setelah seni modern. Jika dalam seni modern lebih 
memusatkan kepada ekspresi pribadi dan penggalian gaya baru, 
dalam seni Posmodern ungkapan seni lebih ditekankan kepada 
semantika (makna rupa) dan semiotika (permainan tanda rupa).

More Related Content

What's hot

20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukis20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukis
Syah Bani
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupawija narka
 
Seni naturalisme
Seni naturalismeSeni naturalisme
Seni naturalisme
pierse
 
Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu ChaesarAliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
Pangestu S
 
Seni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni Rupa
Seni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni RupaSeni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni Rupa
Seni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni Rupa
MariaAndrian16
 
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , SurealismeAliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Annes Niwayatul
 
Pengertian Impresionisme
Pengertian ImpresionismePengertian Impresionisme
Pengertian Impresionisme
Risma Husaeni II
 
Jenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patungJenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patung
Rohman Efendi
 
Kelompok 3 lukisan aliran naturalisme
Kelompok 3 lukisan aliran naturalismeKelompok 3 lukisan aliran naturalisme
Kelompok 3 lukisan aliran naturalisme
Ayuwndr1999
 
Keliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupaKeliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupajuniska efendi
 
Seni rupa kubisme
Seni rupa kubismeSeni rupa kubisme
Seni rupa kubisme
adinugroho wisnu
 
Seni lukis aliran kubisme
Seni lukis aliran kubismeSeni lukis aliran kubisme
Seni lukis aliran kubisme
Firda Azizah
 
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodernSurealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Fajar Fajar
 
Kubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantismeKubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantisme
Adrian Danindra
 
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISMEALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
Karla Pallevi
 
Aliran seni lukis dan definisinya
Aliran seni lukis dan definisinyaAliran seni lukis dan definisinya
Aliran seni lukis dan definisinya
safar banun
 
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 210 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
JuliAndi1
 

What's hot (20)

20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukis20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukis
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupa
 
Presentation
PresentationPresentation
Presentation
 
Seni naturalisme
Seni naturalismeSeni naturalisme
Seni naturalisme
 
Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu ChaesarAliran lukisan by Pangestu Chaesar
Aliran lukisan by Pangestu Chaesar
 
Seni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni Rupa
Seni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni RupaSeni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni Rupa
Seni Budata (Seni Rupa) : Aliran Seni Rupa
 
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , SurealismeAliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
Aliran Seni Lukis Neo Klasikisme , Surealisme
 
Impressionisme
ImpressionismeImpressionisme
Impressionisme
 
Pengertian Impresionisme
Pengertian ImpresionismePengertian Impresionisme
Pengertian Impresionisme
 
Seni ppt
Seni pptSeni ppt
Seni ppt
 
Jenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patungJenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patung
 
Kelompok 3 lukisan aliran naturalisme
Kelompok 3 lukisan aliran naturalismeKelompok 3 lukisan aliran naturalisme
Kelompok 3 lukisan aliran naturalisme
 
Keliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupaKeliping seni budaya aliran seni rupa
Keliping seni budaya aliran seni rupa
 
Seni rupa kubisme
Seni rupa kubismeSeni rupa kubisme
Seni rupa kubisme
 
Seni lukis aliran kubisme
Seni lukis aliran kubismeSeni lukis aliran kubisme
Seni lukis aliran kubisme
 
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodernSurealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
Surealisme,abstrakisme,pop art,postmodern
 
Kubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantismeKubisme, surealisme, dan romantisme
Kubisme, surealisme, dan romantisme
 
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISMEALIRAN SENI RUPA DADAISME
ALIRAN SENI RUPA DADAISME
 
Aliran seni lukis dan definisinya
Aliran seni lukis dan definisinyaAliran seni lukis dan definisinya
Aliran seni lukis dan definisinya
 
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 210 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
 

Viewers also liked

Kliping Seni Budaya Lukisan
Kliping Seni Budaya LukisanKliping Seni Budaya Lukisan
Kliping Seni Budaya Lukisan
Sofyan Mar'uz
 
SAMAÍN
SAMAÍNSAMAÍN
SAMAÍN
xocas1967
 
CERTAME ILUSTRACIÓN 2016
CERTAME ILUSTRACIÓN 2016CERTAME ILUSTRACIÓN 2016
CERTAME ILUSTRACIÓN 2016
xocas1967
 
Trabajo practico el tacto
Trabajo practico el tactoTrabajo practico el tacto
Trabajo practico el tacto
Leonela Yisel Valerio
 
保育施設の水槽台の打ち合わせ 横浜の水槽レンタル
保育施設の水槽台の打ち合わせ   横浜の水槽レンタル保育施設の水槽台の打ち合わせ   横浜の水槽レンタル
保育施設の水槽台の打ち合わせ 横浜の水槽レンタル
株式会社イケ建築事務所スペースデザイン事業部
 
Vem aí a Dáfnia(Grupo C)
Vem aí a Dáfnia(Grupo C)Vem aí a Dáfnia(Grupo C)
Vem aí a Dáfnia(Grupo C)
Miguel Carrasco
 
Corrección de prueba
Corrección de pruebaCorrección de prueba
Corrección de prueba
Francisca Jimenez
 
Planificación clase n1
Planificación clase n1Planificación clase n1
Planificación clase n1
Carla Hassan Marciel
 
Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?
Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?
Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?
divergentinstin67
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
Tika Mazda
 
The Kleeneze Opportunity from Kleenfocus
The Kleeneze Opportunity from KleenfocusThe Kleeneze Opportunity from Kleenfocus
The Kleeneze Opportunity from Kleenfocus
Sean Dougall
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Tika Mazda
 
Eletrização © Slideshow by Jair LP
Eletrização © Slideshow by Jair LP Eletrização © Slideshow by Jair LP
Eletrização © Slideshow by Jair LP
Jair Lucio Prados Ribeiro
 
WordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPress
WordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPressWordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPress
WordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPress
Lucy Beer
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
Tika Mazda
 

Viewers also liked (17)

Kliping Seni Budaya Lukisan
Kliping Seni Budaya LukisanKliping Seni Budaya Lukisan
Kliping Seni Budaya Lukisan
 
SAMAÍN
SAMAÍNSAMAÍN
SAMAÍN
 
CERTAME ILUSTRACIÓN 2016
CERTAME ILUSTRACIÓN 2016CERTAME ILUSTRACIÓN 2016
CERTAME ILUSTRACIÓN 2016
 
Trabajo practico el tacto
Trabajo practico el tactoTrabajo practico el tacto
Trabajo practico el tacto
 
保育施設の水槽台の打ち合わせ 横浜の水槽レンタル
保育施設の水槽台の打ち合わせ   横浜の水槽レンタル保育施設の水槽台の打ち合わせ   横浜の水槽レンタル
保育施設の水槽台の打ち合わせ 横浜の水槽レンタル
 
Vem aí a Dáfnia(Grupo C)
Vem aí a Dáfnia(Grupo C)Vem aí a Dáfnia(Grupo C)
Vem aí a Dáfnia(Grupo C)
 
Corrección de prueba
Corrección de pruebaCorrección de prueba
Corrección de prueba
 
Planificación clase n1
Planificación clase n1Planificación clase n1
Planificación clase n1
 
Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?
Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?
Nutrition & Supplement :: How long does marijuana stay in your system?
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
The Kleeneze Opportunity from Kleenfocus
The Kleeneze Opportunity from KleenfocusThe Kleeneze Opportunity from Kleenfocus
The Kleeneze Opportunity from Kleenfocus
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Eletrização © Slideshow by Jair LP
Eletrização © Slideshow by Jair LP Eletrização © Slideshow by Jair LP
Eletrização © Slideshow by Jair LP
 
WordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPress
WordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPressWordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPress
WordPress 101 - Understanding Fundamental Concepts in WordPress
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 

Similar to Bab 1

Aliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptxAliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptx
smkyapkesbibjb
 
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1MARMOSM
 
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041AZZAFERID
 
Aliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensiAliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensi
nova modjo
 
Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
Prinsca Syantik
 
Bab III Kelas XI Seni Budaya
Bab III Kelas XI Seni BudayaBab III Kelas XI Seni Budaya
Bab III Kelas XI Seni Budaya
Bayu Ariantika Irsan
 
Seni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporerSeni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporer
Aulia Dwi Fitriani
 
Ekspresionisme
EkspresionismeEkspresionisme
Ekspresionisme
surianis1
 
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
Fairuz Alwi
 
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Mcc Goh
 
Makalah seni
Makalah seniMakalah seni
Makalah seni
Septian Muna Barakati
 
seni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptxseni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptx
paryonoart1
 
Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082
Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082
Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082
cutierou
 
Art nouveau ekspresionisme zahrin
Art nouveau ekspresionisme zahrinArt nouveau ekspresionisme zahrin
Art nouveau ekspresionisme zahrin
zahrinhafidzah
 
Art Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan EkspresionismeArt Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan Ekspresionisme
ZafirahLifiaAzzah
 
Materi Sejarah Lukis ppt.pdf
Materi Sejarah Lukis ppt.pdfMateri Sejarah Lukis ppt.pdf
Materi Sejarah Lukis ppt.pdf
VanessaRisdisaschaWo
 
Tugas art nouveau zahrin
Tugas art nouveau zahrinTugas art nouveau zahrin
Tugas art nouveau zahrin
zahrinhafidzah
 
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdfA_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
farihatul mubarokah
 
Art Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & EkspresionismeArt Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & Ekspresionisme
HamdahMarsarayya
 
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporer
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporerApresiasi seni rupa modern dan kontemporer
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporer
Dani Ibrahim
 

Similar to Bab 1 (20)

Aliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptxAliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptx
 
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
Aliran Seni Rupa RPP 2 Kls XI Smt 1
 
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
21052010041_Azza Feridyan_Tugas Sejarah_Art Nouveau dan Ekspresionisme
 
Aliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensiAliran seni rupa 2 dimensi
Aliran seni rupa 2 dimensi
 
Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
 
Bab III Kelas XI Seni Budaya
Bab III Kelas XI Seni BudayaBab III Kelas XI Seni Budaya
Bab III Kelas XI Seni Budaya
 
Seni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporerSeni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporer
 
Ekspresionisme
EkspresionismeEkspresionisme
Ekspresionisme
 
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)Seni Visual penggal 1: seni  (sejarah seni barat)
Seni Visual penggal 1: seni (sejarah seni barat)
 
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
Kuliah 6 2016 sejarah seni barat 1 (STPM)
 
Makalah seni
Makalah seniMakalah seni
Makalah seni
 
seni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptxseni kontemporer guru Paryono.pptx
seni kontemporer guru Paryono.pptx
 
Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082
Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082
Art nouveau dan ekspresionisme zakiyah kharismatuzzahra 21052010082
 
Art nouveau ekspresionisme zahrin
Art nouveau ekspresionisme zahrinArt nouveau ekspresionisme zahrin
Art nouveau ekspresionisme zahrin
 
Art Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan EkspresionismeArt Nouveau dan Ekspresionisme
Art Nouveau dan Ekspresionisme
 
Materi Sejarah Lukis ppt.pdf
Materi Sejarah Lukis ppt.pdfMateri Sejarah Lukis ppt.pdf
Materi Sejarah Lukis ppt.pdf
 
Tugas art nouveau zahrin
Tugas art nouveau zahrinTugas art nouveau zahrin
Tugas art nouveau zahrin
 
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdfA_21052010038_farihatul  mubarokah_sejarah desain.pdf
A_21052010038_farihatul mubarokah_sejarah desain.pdf
 
Art Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & EkspresionismeArt Nouveau & Ekspresionisme
Art Nouveau & Ekspresionisme
 
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporer
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporerApresiasi seni rupa modern dan kontemporer
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporer
 

More from Tika Mazda

K11 s1 bs senbud
K11 s1 bs senbudK11 s1 bs senbud
K11 s1 bs senbud
Tika Mazda
 
K11 bg sen bud
K11 bg sen budK11 bg sen bud
K11 bg sen bud
Tika Mazda
 
Senbud x bs
Senbud x bsSenbud x bs
Senbud x bs
Tika Mazda
 
Senbud x bg
Senbud x bgSenbud x bg
Senbud x bg
Tika Mazda
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
Tika Mazda
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Tika Mazda
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
Tika Mazda
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
Tika Mazda
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
Tika Mazda
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Tika Mazda
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
Tika Mazda
 
Bab 11
Bab 11Bab 11
Bab 11
Tika Mazda
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
Tika Mazda
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Tika Mazda
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
Tika Mazda
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
Tika Mazda
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
Tika Mazda
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
Tika Mazda
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Tika Mazda
 

More from Tika Mazda (20)

K11 s1 bs senbud
K11 s1 bs senbudK11 s1 bs senbud
K11 s1 bs senbud
 
K11 bg sen bud
K11 bg sen budK11 bg sen bud
K11 bg sen bud
 
Senbud x bs
Senbud x bsSenbud x bs
Senbud x bs
 
Senbud x bg
Senbud x bgSenbud x bg
Senbud x bg
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 11
Bab 11Bab 11
Bab 11
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 

Recently uploaded

Papilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling Gacor
Papilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling GacorPapilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling Gacor
Papilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling Gacor
Papilo99
 
Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024
Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024
Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024
Kodomo99
 
DAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdf
DAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdfDAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdf
DAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdf
AGUSABDULROHIM
 
Nila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin Terfavorit
Nila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin TerfavoritNila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin Terfavorit
Nila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin Terfavorit
Nila88
 
askep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM
askep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMaskep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM
askep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM
PUSKESMASPEKANHERAN1
 
Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024
Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024
Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024
Popi99
 
TATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawai
TATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawaiTATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawai
TATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawai
trianandika
 
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking PresentasiGames Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
RayAhmed5
 
617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx
617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx
617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx
Tiaellyrosyita
 
Melodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang Maxwin
Melodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang MaxwinMelodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang Maxwin
Melodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang Maxwin
Melodi99
 
PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890
PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890
PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890
MuhammadRafi159661
 
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.pptVIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
MuhammadAmin350497
 

Recently uploaded (12)

Papilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling Gacor
Papilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling GacorPapilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling Gacor
Papilo99 Link Situs Judi Slot Online Server Thailand Terbaik Paling Gacor
 
Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024
Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024
Kodomo99 Daftar Situs Judi Slot Maxwin Server Thailand Hari Ini 2024
 
DAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdf
DAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdfDAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdf
DAFTAR KEHADIRAN KELAS PENGELOLAAN KINERJA GURU DI PMM.pdf
 
Nila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin Terfavorit
Nila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin TerfavoritNila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin Terfavorit
Nila88 Situs Slot Gacor RTP Winrate Tertinggi Mudah Maxwin Terfavorit
 
askep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM
askep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMaskep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM
askep imunisasi.pdfNKOHIOPPKJHHG7IJLJMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMMM
 
Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024
Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024
Popi99 Link Daftar Judi Slot Gacor RTP Maxwin Tertinggi Hari Ini 2024
 
TATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawai
TATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawaiTATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawai
TATA CARA PENGISIAN PERILAKU KERJA pegawai
 
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking PresentasiGames Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
 
617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx
617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx
617147349-MODUL-9-DAN-10-PENDIDIKAN-SENI-DI-SD.pptx
 
Melodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang Maxwin
Melodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang MaxwinMelodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang Maxwin
Melodi99 Link Daftar Situs Judi Slot Gacor Sensasional Gampang Maxwin
 
PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890
PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890
PPT Chapter 11_Kelompok 5.pptx 234567890
 
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.pptVIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
 

Bab 1

  • 1. BAB 1 SENI RUPA Indikator : Aliran-aliran Seni Rupa
  • 2. Aliran-aliran dalam Seni Rupa a. Naturalisme Aliran ini merupakan suatu aliran seni rupa yang mengutamakan kesesuaian dengan keadaan mahluk hidup, alam, dan benda mati sebenarnya. Contoh yang paling terlihat adalah pada lukisan potret diri, pemandangan alam, atau landscape. Lukisan Naturalisme
  • 3. Aliran-aliran dalam Seni Rupa b. Realisme Aliran ini menunjukkan suatu keadaan sosial yang sesungguhnya dan biasanya memprihatinkan dan sedang bergejolak di dunia atau suatu tempat tertentu. Contoh aliran seni rupa ini antara lain melukiskan kemiskinan, kesedihan, atau peristiwa yang memilukan. Lukisan Realisme
  • 4. Aliran-aliran dalam Seni Rupa c. Romantisme Aliran ini umumnya ditandai oleh tema-tema yang fantastis, penuh khayal, atau petualangan para pahlawan purba. Juga banyak menampilkan berbagai perilaku dan karakter manusia yang dilebihlebihkan. Para pelukis ini antara lain Eugene delacroik (1798-1963), Jean Baptiste Camille Corot(1796-1875) dan Rousseau (1812-1876). Gaya ini juga berkembang di Jerman, Belanda, dan Perancis.
  • 5. Aliran-aliran dalam Seni Rupa d. Impresionisme Aliran ini dalam dunia seni rupa berawal dari ungkapan yang mengejek pada karya Claude Monet (1840-1926) pada saat pameran di Paris tahun 1874. Karya ini menggambarkan bunga teratai dipagi hari yang ditampilkan dalam bentuk yang samar dan warna kabur dan oleh sebagian kritikus seni disebut sebagai “impresionistik “, suatu lukisan yang menampilakan bentuk yang sederhana dan terlampau biasa.
  • 6. Aliran-aliran dalam Seni Rupa d. Ekspresionisme Adalah suatu aliran dalam seni rupa yang melukiskan suasana kesedihan, kekerasan, kebahagiaan, atau keceriaan dalam ungkapan rupa yang emosional dan ekspresif. Salah seorang pelukis yang beraliran Ekspresionisme adalah Vincent van Gogh (1853-1890). Lukisan lukisannya penuh dengan ekpresi gejolak jiwa yang diakibatkan oleh penderitaan dan kegagalan dalam hidup.salah satu lukisannya yang terkenal adalah “Malam Penuh Bintang “(1889), yang mengekpresikan gairah yuang tinggi sekaligus perasaan kesepian.
  • 7. Aliran-aliran dalam Seni Rupa f. Kubisme Kubisme adalah suatu aliran dalam seni rupa yang bertitik tolak dari penyederhanaan bentuk-bentuk alam secara geometris (berkotak-kotak). Pada tahun 1909 berkembang aliran kubisme Analistis yang mengembangkan konsep dimensi empat dalam seni lukis. Dan dimengerti sebagai konsep dimensi ruang dan waktu dalam lukisan. Pada setiap sudut lukisan terlihat objek yang dipecah-pecah dengan posisi waktu yang berbeda. Sedangkan Kubisme Sintetis, pelukisannya disusun dengan bidang yang berlainan yang saling tumpang dan tembus.
  • 8. Aliran-aliran dalam Seni Rupa g. Konstrusifisme Aliran seni ini awalnya berkembang di Rusia penggagasnya antara lain Vladimir Tattin, Antoine Pevsner, dan Naum Gabo. Gaya ini mengetengahkan berbagai karya seni berbentuk tiga dimensional namun wujudnya abstrak. Bahan-bahan yang dipergunakan adalah bahan modern seperti besi beton, kawat, bahkan plastik.
  • 9. Aliran-aliran dalam Seni Rupa h. Abstrakisme Seni ini menampilkan unsur-unsur seni rupa yang disusun tidak terbatas pada bentuk-bentuk yang ada di alam. Garis, bentuk, dan warna ditampilkan tanpa mengindahkan bentuk asli di alam. Kadinsky dan Piet Mondrian marupakan sebagian perupa beraliran abstrak ini. Seni Abstrak ini pada dasarnya berusaha memurnikan karya seni, tanpa terikat dengan wujud di alam.
  • 10. Aliran-aliran dalam Seni Rupa i. Dadaisme Adalah gerakan seni rupa modern yang memiliki kecendrungan menihilkan hukum–hukum keindahan yang ada.Ciri utama gaya ini adalah paduan dari berbagai karya lukisan, patung atau barang tertentu dengan menambahkan unsur rupa yang tak lazim sebagai protes pada keadaan sekitarnya, seperti lukisan reproduksi lukisan “Monalisa “ karya Leonardo da Vinci tetapi diberi kumis, atau petusan laki-laki diberi dudukan dan tandatangan, kemudian dipamerkan di suatu galeri.
  • 11. Aliran-aliran dalam Seni Rupa j. Surealisme Adalah penggambaran dunia fantasi psikologis yang diekspresikan secara verbal, tertulis maupun visual. Bentuk-bentuk alam dideformasi, sehingga penuh fantasi dan di luar kewajaran.
  • 12. Aliran-aliran dalam Seni Rupa k. Elektisisme Yaitu gerakan seni awal abad ke- 20 yang mengkombinasikan berbagai sumbergaya yang ada di dunia menjadi wujud seni modern. Banyak yang menjadi sumber inspirasi dari gaya seni ini. Antara lain, gaya seni primitive sejumlah suku bangsa di Afrika, karya seni pra-sejarah, seni amerika Latin, gaya esetik Mesir Purba, dan Yunani Kuno. Tokoh-tokoh seni yang menerapkan gaya ini antasra lain Picasso (disamping sebagai tokoh Kubisme), Paul Gaugguin, Georges Braque, Jean Arp, Henry Moore, dan Gabo.
  • 13. Aliran-aliran dalam Seni Rupa l. Posmodernisme Istilah seni ini umumnya disebut seni kontemporer yaitu mengelompokan gaya-gaya seni rupa yang sezaman dengan pengamat atau yang menjadi kecenderungan popular dan dipilih oleh para seniman dalam rentang lima puluh tahun terakhir hingga sekarang. Gaya ini sering diartikan sebagai aliran yang berkembang setelah seni modern. Jika dalam seni modern lebih memusatkan kepada ekspresi pribadi dan penggalian gaya baru, dalam seni Posmodern ungkapan seni lebih ditekankan kepada semantika (makna rupa) dan semiotika (permainan tanda rupa).