SlideShare a Scribd company logo
PRAKTIKUM NUTRISI IKAN
2013
KELOMPOK 4









Yusri Maesaroh
Dian Hidayah
Dewi Masitoh
Agatya Sara A
Aisya Widya P
M. Danny S
Iis Dahlia
Sarah Nur Iskandar

Fandy Malik
Reno Aditio
Satria Nawa
Nadya Maulida
Andi Sagita
Sekar Mentari
Dwi Astuti
Aryanti
PENDAHULUAN
Pakan sangat dibutuhkan untuk ikan karena dengan
pakan ikan dapat tumbuh. Pakan yang baik adalah
pakan yang mengandung nutrisi seimbang, 10 asam
amino essensial dan sesuai dengan kebutuhan ikan
tersebut.
FORMULASI PAKAN
Tepung Ikan= 600 gram
Tepung Terigu
= 100 gram
Tepung dedak
= 110 gram
Tepung jagung
= 100 gram
CMC
= 30 gram
Vitamin Mineral = 30 gram
Minyak Jagung
= 30 ml
Air hangat
= 100-200 cc
MATERI DAN METODE
1. Materi
 A. Alat
Timbangan,gilingan
adonan,oven,toples,saringan,gelas,alumunium
foil,baskom,gelas
ukur,stopwatch,penggaris,aerator,lakban,ayakan,ker
tas putih,


B.Bahan
tepung ikan,tepung terigu,dedak,tepung jagung
,cmc,vitamin mix,minyak jagung,air,pakan, ikan uji
2. Metode
21. Pembuatan pakan
a. Timbang semua bahan baku sesuai formulasi yang
telah disusun.
b. Campur semua bahan baku mulai dari yang paling
sedikit kemudian yang jumlahnya banyak.
c. Minyak dicampurkan kemudian.
d. Campuran tepung sedikit demi sedikit dicampur
dengan minyak hingga rata.
e.
f.

g.
h.
i.
j.

Aduk hingga benar-benar rata.
Masukkan air panas (kurang lebih 50˚C) sedikit
demi sedikit sebanyak 250 cc.
Ratakan hingga menjadi adonan.
Giling adonan dan bentuk menjadi pelet.
Keringkan pakan dengan oven 50-60˚C.
Simpan dalam plastik yang kedap udara.
2.2. Uji Fisik
a. Ambil beberapa contoh atau sampel pakan.
b. Amati warna, tekstur, bentuk, bau, dan ukuran
pakan.
2.3. Uji Kecepatan Tenggalam Pakan
a.
Ambil 3 butir pakan.
b.
Siapkan gelas ukur 1000 ml.
c.
Isi gelas ukur dengan air sampai setinggi 40 cm.
d.
Jatuhkan pakan tepat di atas permukaan air
bersamaan dengan dimulainya hitungan stopwatch.
e.
Matikan stopwatch setelah pakan tenggelam,
kemudian catat hasil dan masukkan ke dalam
rumus : V = S/t
2.4. Uji Water Stability
a. Siapkan toples dan diisi air hingga penuh.
b. Letakkan saringan teh di atas toples dan kemudian
direkatkan dengan lakban.
c. Masukkan pakan yang sudah ditimbang seberat 20 gr
ke dalam saringan.
d. Beri aerasi selama 1 jam, 2 jam, 3 jam dan 4 jam pada
masing-masing ke-4 toples.
e. Timbang pakan yang telah diaerasi.
f. Letakkan pakan pada aluminium foil.
g. Oven dan timbang berat pakan selama di oven setiap
satu jam sekali sehingga beratnya konstan.kemudian
masukkan rumus :
Ws = Wo – Wt x 100 %
Wo
2.2.5.UJI PARTIKEL
Timbang pakan seberat 20 gram dan letakkan pada
alumunium foil
 Ayak pakan dengan saringan tepung selama 10 menit
dan di beri alas kertas
 Timbang pakan yang telah diayak
 Masukan ke dalam rumus:
α = Berat awal – Berat akhir x 100 %
Berat awal
β= 100 – α
α = 1,185 %
β = 98,82 %

2.2.6 UJI BIOLOGI
Uji pakan dengan memberikan pakan pada ikan
 Amati respon ikan terhadap pakan tersebut

HASIL
1.

Uji Fisik
Bau
: Amis dan Menyengat
Warna : Coklat kekuningan
Tekstur : Kasar dan Keras
Bentuk : Tidak Beraturan
Ukuran : Tidak seragam
2. Uji Kecepatan Tenggelam
V = S/t
•
Uji 1 : 8,55 cm/s
•
Uji 2
: 8,32 cm/s
•
Uji 3
: 8,83 cm/s
3. Uji Water Stability
Ws = Wo – Wt
Wo
Ws

x 100 %

1 jam = 36,8 %
Ws 2 jam = 21,26 %
Ws 3 jam = 13,31 %
Ws 4 jam = 41,4 %
4. Uji Partikel
α = Berat awal – Berat akhir x 100 %
Berat awal
β= 100 – α
α = 1,185 %
β = 98,82 %
5. Uji Biologi

Respon dari ikan uji Lele (Clarias sp.)
terhadap pakan yang telah di formulasi oleh
kelompok kami adalah sangat disukai oleh
kultivan.
KESIMPULAN
1.

Formulasi pakan yang digunakan adalah :
tepung ikan, tepung jagung, tepung terigu,
tepung dedak, minyak jagung,
vitamin+mineral, CMC.

2.

Cara pembuatan pakan:
- menghitung formulasi
- menyiapkan bahan
- mixing
- Ditambah air hangat 50˚C secukupnya
- Peleting
- Pengeringan
- Penyimpanan
3. Jika dilihat dari berbagai uji, kualitas pakan yang
dibuat kurang baik
TERIMA KASIH

More Related Content

Viewers also liked

Membuat pakan buatan ikan
Membuat pakan buatan ikanMembuat pakan buatan ikan
Membuat pakan buatan ikan
AFRIJONI SPT
 
pembuatan pakan ikan
pembuatan pakan ikanpembuatan pakan ikan
pembuatan pakan ikantelubiez09
 
Pakan ikan
Pakan ikanPakan ikan
Pakan ikan
Sawargi Ppmkp
 
Energy
EnergyEnergy
Energy
Nurul Annisa
 
fourmulasi
fourmulasifourmulasi
fourmulasifikan
 
Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...
Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...
Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...
helmut simamora
 
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkcRisma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
ahmad Engineer
 
Poir Poin Klh S2 2009 Formulasi Pakan
Poir Poin Klh S2 2009 Formulasi  PakanPoir Poin Klh S2 2009 Formulasi  Pakan
Poir Poin Klh S2 2009 Formulasi Pakan
ptkonline
 
Pakan dan nutrisi fkh
Pakan dan nutrisi fkhPakan dan nutrisi fkh
Pakan dan nutrisi fkh
djubaidin
 
Analisa kualitas air
Analisa kualitas airAnalisa kualitas air
Analisa kualitas air
AFRIJONI SPT
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
winda hidyah
 
bahan baku pakan
bahan baku pakanbahan baku pakan
bahan baku pakanpoiuytrew
 
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)fadlidera
 
Kualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidayaKualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidaya
padree_box
 
KUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN LAUT
KUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN LAUTKUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN LAUT
Manajemen induk
Manajemen indukManajemen induk
Manajemen induk
Sawargi Ppmkp
 
3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias
3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias
3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias
Putra putra
 
Romi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikan
Romi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikanRomi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikan
Romi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikan
Ministry of Marine Affairs and Fisheries, Republic of Indonesia
 
1 4 seleksi induk ikan
1 4 seleksi induk ikan1 4 seleksi induk ikan
1 4 seleksi induk ikan
Putra putra
 
15. budidaya udang di tambak
15. budidaya udang di tambak15. budidaya udang di tambak
15. budidaya udang di tambak
Putra putra
 

Viewers also liked (20)

Membuat pakan buatan ikan
Membuat pakan buatan ikanMembuat pakan buatan ikan
Membuat pakan buatan ikan
 
pembuatan pakan ikan
pembuatan pakan ikanpembuatan pakan ikan
pembuatan pakan ikan
 
Pakan ikan
Pakan ikanPakan ikan
Pakan ikan
 
Energy
EnergyEnergy
Energy
 
fourmulasi
fourmulasifourmulasi
fourmulasi
 
Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...
Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...
Tabel penghitung keseimbangan energi permukaan dan nilai luas permukaan pengu...
 
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkcRisma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
Risma tenti politeknik negeri bengkalis pkmkc
 
Poir Poin Klh S2 2009 Formulasi Pakan
Poir Poin Klh S2 2009 Formulasi  PakanPoir Poin Klh S2 2009 Formulasi  Pakan
Poir Poin Klh S2 2009 Formulasi Pakan
 
Pakan dan nutrisi fkh
Pakan dan nutrisi fkhPakan dan nutrisi fkh
Pakan dan nutrisi fkh
 
Analisa kualitas air
Analisa kualitas airAnalisa kualitas air
Analisa kualitas air
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
 
bahan baku pakan
bahan baku pakanbahan baku pakan
bahan baku pakan
 
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
 
Kualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidayaKualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidaya
 
KUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN LAUT
KUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN LAUTKUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN LAUT
KUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN LAUT
 
Manajemen induk
Manajemen indukManajemen induk
Manajemen induk
 
3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias
3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias
3 pemijahan 4. pakan dan manajemen kualitas air ikan hias
 
Romi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikan
Romi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikanRomi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikan
Romi novriadi pengendalian hama dan penyakit ikan
 
1 4 seleksi induk ikan
1 4 seleksi induk ikan1 4 seleksi induk ikan
1 4 seleksi induk ikan
 
15. budidaya udang di tambak
15. budidaya udang di tambak15. budidaya udang di tambak
15. budidaya udang di tambak
 

Similar to Praktikum nutrisi ikan kel 4 fff

Cara membuat telur asin
Cara membuat telur asinCara membuat telur asin
Cara membuat telur asin
Anang Andika Putra Siswanto
 
Pengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacangan
Pengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacanganPengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacangan
Pengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacangan
Happinessa Brilliant
 
Mamat presentation srikandi
Mamat presentation srikandiMamat presentation srikandi
Mamat presentation srikandi
Samuel Daganzha
 
Laporan uji makanan
Laporan uji makananLaporan uji makanan
Laporan uji makanan
Kurnia Wati
 
Mendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnya
Mendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnyaMendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnya
Mendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnyaOperator Warnet Vast Raha
 
Laporan praktikum ilmu pangan dasar
Laporan praktikum ilmu pangan dasarLaporan praktikum ilmu pangan dasar
Laporan praktikum ilmu pangan dasar
susy amelia
 
Laporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologiLaporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologi
ilmal
 
Penyimpanan kemasan
Penyimpanan kemasanPenyimpanan kemasan
Penyimpanan kemasan
Ruliana Umar
 
PPT SEMKEM JEPRI.pptx
PPT SEMKEM JEPRI.pptxPPT SEMKEM JEPRI.pptx
PPT SEMKEM JEPRI.pptx
Jepriadi5
 
Praktikum membuat telur asin
Praktikum membuat telur asinPraktikum membuat telur asin
Praktikum membuat telur asin
Tya Saputri
 
PENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEIPENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
Mustain Adinugroho
 
Teknologi pengawetan ikan 1
Teknologi pengawetan ikan 1Teknologi pengawetan ikan 1
Teknologi pengawetan ikan 1Aguss Aja
 

Similar to Praktikum nutrisi ikan kel 4 fff (13)

Cara membuat telur asin
Cara membuat telur asinCara membuat telur asin
Cara membuat telur asin
 
Pengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacangan
Pengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacanganPengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacangan
Pengetahuan Bahan Pangan Serealia dan Kacang-kacangan
 
Mamat presentation srikandi
Mamat presentation srikandiMamat presentation srikandi
Mamat presentation srikandi
 
Laporan uji makanan
Laporan uji makananLaporan uji makanan
Laporan uji makanan
 
Mendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnya
Mendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnyaMendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnya
Mendeskrepsikan jenis makanan berdasarkan kandungan zat yang ada di dalamnya
 
Laporan praktikum ilmu pangan dasar
Laporan praktikum ilmu pangan dasarLaporan praktikum ilmu pangan dasar
Laporan praktikum ilmu pangan dasar
 
Laporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologiLaporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologi
 
Penyimpanan kemasan
Penyimpanan kemasanPenyimpanan kemasan
Penyimpanan kemasan
 
PPT SEMKEM JEPRI.pptx
PPT SEMKEM JEPRI.pptxPPT SEMKEM JEPRI.pptx
PPT SEMKEM JEPRI.pptx
 
Mjlh9
Mjlh9Mjlh9
Mjlh9
 
Praktikum membuat telur asin
Praktikum membuat telur asinPraktikum membuat telur asin
Praktikum membuat telur asin
 
PENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEIPENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN PAKAN PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
 
Teknologi pengawetan ikan 1
Teknologi pengawetan ikan 1Teknologi pengawetan ikan 1
Teknologi pengawetan ikan 1
 

Praktikum nutrisi ikan kel 4 fff

  • 1. PRAKTIKUM NUTRISI IKAN 2013 KELOMPOK 4         Yusri Maesaroh Dian Hidayah Dewi Masitoh Agatya Sara A Aisya Widya P M. Danny S Iis Dahlia Sarah Nur Iskandar Fandy Malik Reno Aditio Satria Nawa Nadya Maulida Andi Sagita Sekar Mentari Dwi Astuti Aryanti
  • 2. PENDAHULUAN Pakan sangat dibutuhkan untuk ikan karena dengan pakan ikan dapat tumbuh. Pakan yang baik adalah pakan yang mengandung nutrisi seimbang, 10 asam amino essensial dan sesuai dengan kebutuhan ikan tersebut.
  • 3. FORMULASI PAKAN Tepung Ikan= 600 gram Tepung Terigu = 100 gram Tepung dedak = 110 gram Tepung jagung = 100 gram CMC = 30 gram Vitamin Mineral = 30 gram Minyak Jagung = 30 ml Air hangat = 100-200 cc
  • 4. MATERI DAN METODE 1. Materi  A. Alat Timbangan,gilingan adonan,oven,toples,saringan,gelas,alumunium foil,baskom,gelas ukur,stopwatch,penggaris,aerator,lakban,ayakan,ker tas putih,  B.Bahan tepung ikan,tepung terigu,dedak,tepung jagung ,cmc,vitamin mix,minyak jagung,air,pakan, ikan uji
  • 5. 2. Metode 21. Pembuatan pakan a. Timbang semua bahan baku sesuai formulasi yang telah disusun. b. Campur semua bahan baku mulai dari yang paling sedikit kemudian yang jumlahnya banyak. c. Minyak dicampurkan kemudian. d. Campuran tepung sedikit demi sedikit dicampur dengan minyak hingga rata.
  • 6. e. f. g. h. i. j. Aduk hingga benar-benar rata. Masukkan air panas (kurang lebih 50˚C) sedikit demi sedikit sebanyak 250 cc. Ratakan hingga menjadi adonan. Giling adonan dan bentuk menjadi pelet. Keringkan pakan dengan oven 50-60˚C. Simpan dalam plastik yang kedap udara.
  • 7. 2.2. Uji Fisik a. Ambil beberapa contoh atau sampel pakan. b. Amati warna, tekstur, bentuk, bau, dan ukuran pakan.
  • 8. 2.3. Uji Kecepatan Tenggalam Pakan a. Ambil 3 butir pakan. b. Siapkan gelas ukur 1000 ml. c. Isi gelas ukur dengan air sampai setinggi 40 cm. d. Jatuhkan pakan tepat di atas permukaan air bersamaan dengan dimulainya hitungan stopwatch. e. Matikan stopwatch setelah pakan tenggelam, kemudian catat hasil dan masukkan ke dalam rumus : V = S/t
  • 9. 2.4. Uji Water Stability a. Siapkan toples dan diisi air hingga penuh. b. Letakkan saringan teh di atas toples dan kemudian direkatkan dengan lakban. c. Masukkan pakan yang sudah ditimbang seberat 20 gr ke dalam saringan. d. Beri aerasi selama 1 jam, 2 jam, 3 jam dan 4 jam pada masing-masing ke-4 toples. e. Timbang pakan yang telah diaerasi. f. Letakkan pakan pada aluminium foil.
  • 10. g. Oven dan timbang berat pakan selama di oven setiap satu jam sekali sehingga beratnya konstan.kemudian masukkan rumus : Ws = Wo – Wt x 100 % Wo
  • 11. 2.2.5.UJI PARTIKEL Timbang pakan seberat 20 gram dan letakkan pada alumunium foil  Ayak pakan dengan saringan tepung selama 10 menit dan di beri alas kertas  Timbang pakan yang telah diayak  Masukan ke dalam rumus: α = Berat awal – Berat akhir x 100 % Berat awal β= 100 – α α = 1,185 % β = 98,82 % 
  • 12. 2.2.6 UJI BIOLOGI Uji pakan dengan memberikan pakan pada ikan  Amati respon ikan terhadap pakan tersebut 
  • 13. HASIL 1. Uji Fisik Bau : Amis dan Menyengat Warna : Coklat kekuningan Tekstur : Kasar dan Keras Bentuk : Tidak Beraturan Ukuran : Tidak seragam
  • 14. 2. Uji Kecepatan Tenggelam V = S/t • Uji 1 : 8,55 cm/s • Uji 2 : 8,32 cm/s • Uji 3 : 8,83 cm/s
  • 15. 3. Uji Water Stability Ws = Wo – Wt Wo Ws x 100 % 1 jam = 36,8 % Ws 2 jam = 21,26 % Ws 3 jam = 13,31 % Ws 4 jam = 41,4 %
  • 16. 4. Uji Partikel α = Berat awal – Berat akhir x 100 % Berat awal β= 100 – α α = 1,185 % β = 98,82 %
  • 17. 5. Uji Biologi Respon dari ikan uji Lele (Clarias sp.) terhadap pakan yang telah di formulasi oleh kelompok kami adalah sangat disukai oleh kultivan.
  • 18. KESIMPULAN 1. Formulasi pakan yang digunakan adalah : tepung ikan, tepung jagung, tepung terigu, tepung dedak, minyak jagung, vitamin+mineral, CMC. 2. Cara pembuatan pakan: - menghitung formulasi - menyiapkan bahan
  • 19. - mixing - Ditambah air hangat 50˚C secukupnya - Peleting - Pengeringan - Penyimpanan 3. Jika dilihat dari berbagai uji, kualitas pakan yang dibuat kurang baik