SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
MENDESKREPSIKAN JENIS MAKANAN
BERDASARKAN KANDUNGAN ZAT
YANG ADA DI DALAMNYA
DISUSUN OLEH :
NAMA : REVALDY HUBAYA
KELAS : VIII
GURU PEMBIMBING :ATI S.Pd
SMP NEGERI 1 RAHA
JUDUL : Uji Kandungan Makanan
Tujuan : Terampil Menguji Adanya Zat Tepung, Gula, Dan Lemak Pada Beberapa
Bahan Makanan
ALAT DAN BAHAN
Alat - Gelas Arloji – Rak Tabung Reaksi
-Pipet Tetes - Tabung Reaksi
-Lumpang – Sikat Tabung
-Bunsen - Gelas Ukur
-Cawang Petri
Bahan : - Nasi -Minyak Goreng
-Ubi -Tepung Reaksi
-Telur -Sikat Tabung
-Ikan -Tisu
- Roti Tawar -Larutan Yodium
- Tepung Terigu -Larutan Bluret
- Susu - Larutan Fahlin A dan B
a. Cara Kerja Menguji Adanya Dengan Zat Tepung
1. Beri label A,B,C,D,E,F,G,H dan I pada masing-masing tabung reaksi
2. Sediakan 9 macam bahan makanan berupa nasi, ubi, telur, ikan, roti tawar, tepung
terigu, susu, minyak goreng dan mentega.
3. Tumbuhkan bahan makanan hingga lunak, tetap jangan tercampur. Masing-masing
masukan kedalam mangkok. Beri sedikit air untuk melarutkan (kuning telur tidak
perlu di beri air)
4. Masukan sedikit (20 tetes menggunakan pipet) bahan kedalam masing-masing tabung
reaksi yang tersedia. Jadi tabung A diberi 20 tetes larutan nasi, tabung B diberi 20
tetes larutan kuning telur, dan seterusnya hingga tabung E
Perhatikan !
Gunakan pipet yang berbeda untuk larutan yang berbeda pula. Jangan sampai
menggunakan satu pipet untuk berbagai larutan, agar larutan kimia itu tidak
tercampur. Jika tercampur larutan kimia akan rusak dan tidak dapat digunakan lagi.
5. Setiap tabung rekasi diberi 5 tetes larutan Yodium
6. Amati bagaimana perubahan warnanya. makanan yang berubah menjadi hitam
mengadung zat tepung, beri tanda B.Makanan yang berubah menjadi kehitaman
mengadung cukup zat tepung. beri tanda C. Makanan yang tidak berubah warnanya
beri tanda T (warna tetap)
Isikan hasil pengamatan pada tabel pengamatan seperti contoh di bawah.
b. Cara Kerja Menguji Adanya Protein
1. Cucilah tabung reaksi yang telah dipakai hingga bersih
2. Lakukan kegiatan seperti butir ke-4 pada uji zat tepung
3. Masukan 5 tetes larutan buret ke dalam masing masing tabung
4. Amati bagaimana perubahan warnanya. Makanan yang berubah menjadi ungu
(warna ungu dekat permukaan) mengandung banyak protein, beri tanda c.
Makanan yang tidak berubah warnanya diberi tanda t (warna tetap)
c. Cara Kerja Menguji Adanya Gula
1. Cucilah tabung rekasi yang telah dipakai hingga bersih
2. Lakukan kegiatan seperti butir ke 4 pada uji zat tepung
3. Setiap tabung reaksi diberi 5 tetes larutan benedit
4. Panaskan ujung tabung reaksi diatas nyala lampu bunsen (lampu spritus).
Memanaskannya harus sebentar-sebentar diangkat, agar tidak hangus/ tumpah. Jangan
sampai mendidi. Waktunya paling lama 5 menit. Pemanasan yang terlalu lama
(hangus) menyebabkan perubahan warna yang tidak sesuai.
5. Amati bagaimana perubahan warnanya. Makanan yang menghasilkan enedapan
orange/ merah bata mengadung banyak gula, beri tanda b. Makanan yang berubah
menjadi agak orange mengadung cukup zat gula., beri tanda c. Makanan yang tidak
berubah warnanya beri tanda t (warna tetap).
Isilah hasil pengamatanmu pada tabel pengamatan seperti contoh di bawah.
Kalian boleh melakukan uji pendahuluan dengan menguji gula pasir sebagai
pembanding perubahan warnanya. Caranya ikuti langkah-langkah 1-5 di atas.
d. Cara Menguji Adanya Lemak
1. Sediakan satu lembar kertas HVS (kertas untuk mengetik). Potong menjadi 6
potongan
2. Teteskan masing-masing bahan diatas ptongan kertas, sebanyak satu tetes saja.
Oleskan hingga agak merata. Jaga jangan sampai kertas rusak.
3. Angin-anginkan agar kertas mengering boleh dijemur.
4. Lihat lembaran kertas itu dengan mengarahkan ke arah cahaya lewat jendela.
Kertas yang mengandung minyak akan kelihatan lebih transparan. Tuliskan B
bila transparan dan T bila tidak.
Isilah tabel di bawah ini Sesuai dengan Hasil Pengamatanmu.
Tabel Kandungan Zat Makanan Berdasarkan Perubahan Warna dalam Uji Kualitatif
NO BAHAN MAKANAN TEPUNG PROTEIN GULA LEMAK
1. Nasi √
2. Ubi √
3. Ikan √
4. Roti tawar √
5. Tepung Terigu √
6. Susu √
7. Minyak Goreng √
8. Mentega √
9. Telur √ √
Makanan yang berkarbohidrat dapat memberikan energi bagi tubuh kita dan makanan yang
paling banyak mengandung protein adalah ikan.
jawaban pertannyaan :
1. berdasarkan uji makanan yang kalian lakukan, makanan apa saja yang mengandung
tepung, protein, gula, dan lemak ?
2. makanan apa saja yang hanya mengandung satu zat makanan ?
3. coba kalian sebutkan makanan-makanan lain yang mengandung karbohidrat, protein
dan lemak.
JAWAB
1. – Tepung = nasi, ubi, roti tawar, dan tepung terigu
- protein = ikan, telur, dan susu
- lemak = minyak goreng dan mentega
2. ubi, ikan, minyak goreng, dan mentega
3. karbohidrat = jagung, gandum, nasi, ubi, dan lain-lain
Protein = wortel, ikan, dll
lemak = daging, mentega, minyak goreng, dan ikan
Kesimpulan : Makanan yang Mengandung Karbohidrat biasanya Makanan Berat
seperti : Nasi, Ubi, Roti Tawar, dan Tepung Terigu.
PROTEIN baisanya terdapat pada Ikan, Telur, dan Susu.

More Related Content

Similar to Uji Kandungan Makanan

Laporan Biologi Menguji kandungan zat
Laporan Biologi Menguji kandungan zatLaporan Biologi Menguji kandungan zat
Laporan Biologi Menguji kandungan zatHidayah Lestari
 
Laporan uji makanan
Laporan uji makananLaporan uji makanan
Laporan uji makananKurnia Wati
 
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Putri Nadhilah
 
Laporan uji bahan makanan
Laporan uji bahan makananLaporan uji bahan makanan
Laporan uji bahan makananNita Mardiana
 
Ini punya kitaaaah
Ini punya kitaaaahIni punya kitaaaah
Ini punya kitaaaahKurnia Wati
 
power point praktikum ipa (1).pptx
power point praktikum ipa (1).pptxpower point praktikum ipa (1).pptx
power point praktikum ipa (1).pptxAnotyalqadarsy1
 
Biologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat MakananBiologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat MakananSyifa Sahaliya
 
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)Nida Chofiya
 
Biologi uji makanan (refisi
Biologi uji makanan (refisiBiologi uji makanan (refisi
Biologi uji makanan (refisiElsens Viele
 
Laporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologiLaporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologiKurnia Wati
 
Praktikum uji makanan
Praktikum uji makananPraktikum uji makanan
Praktikum uji makananLia Sulistia
 
porsimetri posimetri buku foto makanan...
porsimetri posimetri buku foto makanan...porsimetri posimetri buku foto makanan...
porsimetri posimetri buku foto makanan...emapangeranwo
 
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9BBAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9BPhaphy Wahyudhi
 

Similar to Uji Kandungan Makanan (20)

Laporan Biologi Menguji kandungan zat
Laporan Biologi Menguji kandungan zatLaporan Biologi Menguji kandungan zat
Laporan Biologi Menguji kandungan zat
 
Laporan uji makanan
Laporan uji makananLaporan uji makanan
Laporan uji makanan
 
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
 
Laporan uji bahan makanan
Laporan uji bahan makananLaporan uji bahan makanan
Laporan uji bahan makanan
 
Ini punya kitaaaah
Ini punya kitaaaahIni punya kitaaaah
Ini punya kitaaaah
 
Uji makanan
Uji makananUji makanan
Uji makanan
 
power point praktikum ipa (1).pptx
power point praktikum ipa (1).pptxpower point praktikum ipa (1).pptx
power point praktikum ipa (1).pptx
 
Laporan biologi
Laporan biologiLaporan biologi
Laporan biologi
 
37. lampiran 42 43 lkpd uji makanan
37. lampiran 42 43 lkpd uji makanan37. lampiran 42 43 lkpd uji makanan
37. lampiran 42 43 lkpd uji makanan
 
Biologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat MakananBiologi - Laporan Uji Zat Makanan
Biologi - Laporan Uji Zat Makanan
 
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
Laporan praktikum bio (uji zat makanan)
 
Biologi uji makanan (refisi
Biologi uji makanan (refisiBiologi uji makanan (refisi
Biologi uji makanan (refisi
 
Laporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologiLaporan praktikum biologi
Laporan praktikum biologi
 
Bio protein
Bio proteinBio protein
Bio protein
 
Praktikum uji makanan
Praktikum uji makananPraktikum uji makanan
Praktikum uji makanan
 
porsimetri posimetri buku foto makanan...
porsimetri posimetri buku foto makanan...porsimetri posimetri buku foto makanan...
porsimetri posimetri buku foto makanan...
 
Lks uji makanan SMP
Lks uji makanan SMPLks uji makanan SMP
Lks uji makanan SMP
 
Mas didih
Mas didihMas didih
Mas didih
 
Pisang Nugget.pptx
Pisang Nugget.pptxPisang Nugget.pptx
Pisang Nugget.pptx
 
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9BBAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
BAB I - IV (PEMBUATANN ROTI BAN) 9B
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Uji Kandungan Makanan

  • 1. MENDESKREPSIKAN JENIS MAKANAN BERDASARKAN KANDUNGAN ZAT YANG ADA DI DALAMNYA DISUSUN OLEH : NAMA : REVALDY HUBAYA KELAS : VIII GURU PEMBIMBING :ATI S.Pd SMP NEGERI 1 RAHA
  • 2. JUDUL : Uji Kandungan Makanan Tujuan : Terampil Menguji Adanya Zat Tepung, Gula, Dan Lemak Pada Beberapa Bahan Makanan ALAT DAN BAHAN Alat - Gelas Arloji – Rak Tabung Reaksi -Pipet Tetes - Tabung Reaksi -Lumpang – Sikat Tabung -Bunsen - Gelas Ukur -Cawang Petri Bahan : - Nasi -Minyak Goreng -Ubi -Tepung Reaksi -Telur -Sikat Tabung -Ikan -Tisu - Roti Tawar -Larutan Yodium - Tepung Terigu -Larutan Bluret - Susu - Larutan Fahlin A dan B a. Cara Kerja Menguji Adanya Dengan Zat Tepung 1. Beri label A,B,C,D,E,F,G,H dan I pada masing-masing tabung reaksi 2. Sediakan 9 macam bahan makanan berupa nasi, ubi, telur, ikan, roti tawar, tepung terigu, susu, minyak goreng dan mentega. 3. Tumbuhkan bahan makanan hingga lunak, tetap jangan tercampur. Masing-masing masukan kedalam mangkok. Beri sedikit air untuk melarutkan (kuning telur tidak perlu di beri air) 4. Masukan sedikit (20 tetes menggunakan pipet) bahan kedalam masing-masing tabung reaksi yang tersedia. Jadi tabung A diberi 20 tetes larutan nasi, tabung B diberi 20 tetes larutan kuning telur, dan seterusnya hingga tabung E Perhatikan ! Gunakan pipet yang berbeda untuk larutan yang berbeda pula. Jangan sampai menggunakan satu pipet untuk berbagai larutan, agar larutan kimia itu tidak tercampur. Jika tercampur larutan kimia akan rusak dan tidak dapat digunakan lagi. 5. Setiap tabung rekasi diberi 5 tetes larutan Yodium 6. Amati bagaimana perubahan warnanya. makanan yang berubah menjadi hitam mengadung zat tepung, beri tanda B.Makanan yang berubah menjadi kehitaman mengadung cukup zat tepung. beri tanda C. Makanan yang tidak berubah warnanya beri tanda T (warna tetap)
  • 3. Isikan hasil pengamatan pada tabel pengamatan seperti contoh di bawah. b. Cara Kerja Menguji Adanya Protein 1. Cucilah tabung reaksi yang telah dipakai hingga bersih 2. Lakukan kegiatan seperti butir ke-4 pada uji zat tepung 3. Masukan 5 tetes larutan buret ke dalam masing masing tabung 4. Amati bagaimana perubahan warnanya. Makanan yang berubah menjadi ungu (warna ungu dekat permukaan) mengandung banyak protein, beri tanda c. Makanan yang tidak berubah warnanya diberi tanda t (warna tetap) c. Cara Kerja Menguji Adanya Gula 1. Cucilah tabung rekasi yang telah dipakai hingga bersih 2. Lakukan kegiatan seperti butir ke 4 pada uji zat tepung 3. Setiap tabung reaksi diberi 5 tetes larutan benedit 4. Panaskan ujung tabung reaksi diatas nyala lampu bunsen (lampu spritus). Memanaskannya harus sebentar-sebentar diangkat, agar tidak hangus/ tumpah. Jangan sampai mendidi. Waktunya paling lama 5 menit. Pemanasan yang terlalu lama (hangus) menyebabkan perubahan warna yang tidak sesuai. 5. Amati bagaimana perubahan warnanya. Makanan yang menghasilkan enedapan orange/ merah bata mengadung banyak gula, beri tanda b. Makanan yang berubah menjadi agak orange mengadung cukup zat gula., beri tanda c. Makanan yang tidak berubah warnanya beri tanda t (warna tetap). Isilah hasil pengamatanmu pada tabel pengamatan seperti contoh di bawah. Kalian boleh melakukan uji pendahuluan dengan menguji gula pasir sebagai pembanding perubahan warnanya. Caranya ikuti langkah-langkah 1-5 di atas. d. Cara Menguji Adanya Lemak 1. Sediakan satu lembar kertas HVS (kertas untuk mengetik). Potong menjadi 6 potongan 2. Teteskan masing-masing bahan diatas ptongan kertas, sebanyak satu tetes saja. Oleskan hingga agak merata. Jaga jangan sampai kertas rusak. 3. Angin-anginkan agar kertas mengering boleh dijemur. 4. Lihat lembaran kertas itu dengan mengarahkan ke arah cahaya lewat jendela. Kertas yang mengandung minyak akan kelihatan lebih transparan. Tuliskan B bila transparan dan T bila tidak.
  • 4. Isilah tabel di bawah ini Sesuai dengan Hasil Pengamatanmu. Tabel Kandungan Zat Makanan Berdasarkan Perubahan Warna dalam Uji Kualitatif NO BAHAN MAKANAN TEPUNG PROTEIN GULA LEMAK 1. Nasi √ 2. Ubi √ 3. Ikan √ 4. Roti tawar √ 5. Tepung Terigu √ 6. Susu √ 7. Minyak Goreng √ 8. Mentega √ 9. Telur √ √ Makanan yang berkarbohidrat dapat memberikan energi bagi tubuh kita dan makanan yang paling banyak mengandung protein adalah ikan. jawaban pertannyaan : 1. berdasarkan uji makanan yang kalian lakukan, makanan apa saja yang mengandung tepung, protein, gula, dan lemak ? 2. makanan apa saja yang hanya mengandung satu zat makanan ? 3. coba kalian sebutkan makanan-makanan lain yang mengandung karbohidrat, protein dan lemak. JAWAB 1. – Tepung = nasi, ubi, roti tawar, dan tepung terigu - protein = ikan, telur, dan susu - lemak = minyak goreng dan mentega 2. ubi, ikan, minyak goreng, dan mentega 3. karbohidrat = jagung, gandum, nasi, ubi, dan lain-lain Protein = wortel, ikan, dll lemak = daging, mentega, minyak goreng, dan ikan Kesimpulan : Makanan yang Mengandung Karbohidrat biasanya Makanan Berat seperti : Nasi, Ubi, Roti Tawar, dan Tepung Terigu. PROTEIN baisanya terdapat pada Ikan, Telur, dan Susu.