SlideShare a Scribd company logo
Aba Madonna Sallao ( 102014013 ) 
Grevaldo Austen ( 102014015 ) 
Livia Brenda Patty ( 102014050 ) 
Nurul Siti Khodijah ( 102014117 ) 
Yosepha Vebrianti Hutauruk ( 102014147 ) 
Ferdy Bahasuan ( 102014160 ) 
Merry Chahya Puteri ( 102014200 )
Narasumber 1 

Biodata Narasumber 
 
Nama : Ibu Unah 
Anak : Yuyun 
Cucu : Yudi dan Syahrul 
Umur : 60 tahun 
Alamat : Guji Baru 
Pekerjaan : Buruh cuci/ibu rumah tangga
Riwayat Hidup 
 
 Lahir dan besar di Bogor, merantau ke Jakarta tahun 1975. 
 Suaminya telah meninggal 7 tahun yang lalu. 
 Memiliki 7 anak, tapi tersisa 3 anak yang hidup sampai sekarang. 
 Dari dulu sampai sekarang bekerja sebagai tukang cuci baju. 
 Suami anaknya pergi meninggalkan anak perempuan serta 2 cucu 
lelakinya. 
 Ibu Yuyun, anak perempuan yang tinggal bersamanya, membantu 
menafkahi keluarga tersebut dengan bekerja membantu di kantin 
Universitas Esa Unggul.
Kondisi Fisik 
 
 Sejak 7 tahun yang lalu kaki Ibu Unah sudah sakit 
 Penglihatan Ibu Unah makin memburuk sekitar 2 tahun 
yang lalu akibat katarak.
Perasaannya dengan 
Kondisi Saat Ini 
 
 Ibu Unah sedih memikirkan nasib keluarganya apabila 
tidak dapat bekerja dengan baik.
Kondisi Sosial 
 
Ibu Unah tinggal di daerah Kalibata setahun yang lalu. 
Sekarang tinggal Kampung Guji Baru, selama setahun 
sudah 7 kali mengalami banjir. 
Di kontrakan barunya dalam 1 rumah terdapat 4 kamar, Ibu 
Unah menempati kamar yang bersebelahan dengan WC 
umum. 
Biaya sewa perbulannya Rp. 300.000,- dengan ukuran 
kamar hanya 3x4 m. 
Kedua cucunya tidak dapat belajar dengan baik 
diakibatkan penerangan yang kurang memadai.
Rencana Selanjutnya 
 
Berdoa dan memohon pada Tuhan agar diberi kesehatan. 
Mampu menyekolahkan kedua cucunya agar mendapat 
penghidupan yang lebih layak daripada yang mereka jalani 
saat ini. 
Berserah akan rencana yang telah diatur oleh Yang Maha 
Kuasa.
Kesan 
 
 Kami belajar untuk berkomunikasi empati pada kalangan 
’wong cilik’ 
 Semangat juang Ibu Unah untuk menghidupi keluarga 
kecilnya patut diapresiasi.
Kesimpulan 
 
 Keadaan dan kondisi sosial membuat Ibu Unah hanya 
dapat pasrah mengahadapi kesulitan yang ada. 
 Harapan yang diimpikan Ibu Unah mendorong dia untuk 
terus berjuang menyekolahkan kedua cucunya.
Dokumentasi 
Wawancara 

Narasumber 2 

Biodata Narasumber 
 
 Nama : Kartina 
 Umur : 59 
 Jenis Kelamin : Perempuan 
 Alamat : Jl. GujiBaru RT/RW: 04/002 
 Pekerjaan : Tukang Urut, Dukun beranak 
 Status Pernikahan : Janda 
 Pendidikan : SD 
 Agama : Islam
Riwayat Hidup Ibu 
Kartina 
 
 asal Purwokerto 
 seorang janda, suami meninggal 3 tahun lalu 
 bekerja sebagai tukang urut dan dukun beranak 
 memiliki 9 orang anak namun 2 di antaranya sudah meninggal
Riwayat Hidup Ibu 
Kartina 
 
6 anak dari Ibu Kartina sudah 
tinggal terpisah dengannya. 
Tinggal bersama anak bungsu, 
menantu, 2 cucu, 1 cicit 
Anak dan cucu bekerja sebagai 
joki three in one, menantu 
bekerja sebagai buru serabutan
Kondisi Fisik 
 
 Umur yang tidak muda lagi, masih harus bekerja dan kondisi lingkungan yang 
kurang bersih membuatnya sering sakit.
Kondisi Fisik 
 
 Pegal linu, diare, demam, pilek 
 Tidak pernah ke dokter karena tidak ada biaya 
 Sempat berupaya membuat askes atau BPJS tetapi tidak mendapat 
respon yang berarti.
Perasaannya dengan 
Kondisi Saat Ini 
 
 Ada kalanya merasa sedih dengan kondisi yang beliau alami 
saat ini. 
 Namun, dengan semangatnya yang begitu tetap bekerja kerja 
keras demi kelanjutan hidup anak dan cucunya
Kondisi Sosial 
 
 Tinggal di sebuah kontrakan di Jl. Guji Baru dengan biaya kontrakan 
600 ribu per bulan. 
 Kondisi rumah sangat memprihatinkan dengan hanya berdinding 
papan. 
 Kondisi kebersihan lingkungan juga tidak memadai. 
 Hubungan dengan tetangga-tetangga harmosis
Rencana Selanjutnya 
 
 Harapan yang dimiliki oleh Ibu Kartina adalah::: 
Anak-anak serta cucunya mendapat penghidupan yang 
lebih layak daripada yang diajalani saat ini
Kesimpulan 
 
 Ibu Kartina merupakan wanita yang tegar dan tidak mudah putus 
asa. Dalam menjalani kehidupan sebagai ibu, nenek, dan sekaligus 
orang tua tunggal, Ibu Kartina tetap berjuang dan bekerja meski pun 
usianya tidak lagi muda. Kondisi ekonominya yang kurang tidak 
membuatnya menelantarkan keluarganya. 
Jika kita lebih peka untuk melihat keadaan disekeliling kita, masih 
banyak orang yang membutuhkan kepedulian kita.
Kesan 
 
 Kami mendapat banyak pelajaran berharga. 
 Lebih bersyukur, peduli terhadap sesama, tidak mudah 
menyerah, tidak bersungut-sungut, tetap tegar, perjuangan. 
Hidup yang sulit jangan membuat 
kami putus asa. Tetap berjuang untuk 
menghadapi tantangan-tantangan 
hidup.
Dokumentasi 
Wawancara 

Narasumber 3 

Biodata Narasumber 
 
 Nama : Rosnawati 
 Usia : 62 tahun 
 Jenis kelamin : Perempuan 
 Alamat : Kampung Guji Baru No. 9 
RT/RW 04/02, Jakarta Barat 
 Pekerjaan : Tidak bekerja 
 Status : Janda 
 Pendidikan : SD 
 Agama : Islam
Riwayat Penyakit 
 
 Ibu Rosnawati mengidap penyakit stroke sejak 4 tahun yang 
lalu Awalnya Ibu Rosnawati merasa pusing biasa dan 
membiarkannya. Lama-lama menjadi semakin menyakitkan 
yang menyebabkan anaknya memberikan obat-obatan 
tradisional. Bukannya sembuh malah semakin parah sehingga 
akhirnya kenyataan pahit yang dia dapat, Ibu Rosnawati tidak 
dapat berjalan lagi. Selama 4 tahun Ibu Rosnawati pernah 
mencoba perawatan dirumah sakit. Namun hasilnya tetap nihil.
Perasaannya dengan 
Kondisi Saat Ini 
 
 Ibu Rosnawati mengeluhkan kondisi kakinya yang berat seperti ada 
pasir. Hal ini menyebabkan dia kesulitan untuk bergerak. Di awal 
hanya kaki saja yang sakit, kemudian perlahan menjalar ke kedua 
tangannya yang menyebabkan Ibu Rosnawati sulit bergerak. Kondisi 
fisik ini kerap kali membuat Ibu Rosnawati merasa tidak enak pada 
keluarganya karena untuk melakukan suatu hal kecilpun, Ibu 
Rosnawati membutuhkan pertolongan dari anaknya. Seperti untuk 
mandi saja dia harus dimandikan. Apalagi untuk makan, dia harus 
disuapi untuk memenuhi salah satu kebutuhan dasar hidup seseorang.
Kondisi Sosial 
 
 Keterbatasan fisik yang membatasi pergerakannya membuat Ibu 
Rosnawati enggan untuk tinggal bersama anaknya yang telah berkeluarga. 
Oleh karena itu, sekarang Ibu Rosnawati tinggal bersama seorang anaknya 
yang belum menikah. Kelima anaknya yang lain sudah sibuk dengan 
keluarganya masing-masing. 
 Ibu Rosnawati sudah beberapa puluh tahun tinggal dirumah yang menjadi 
rumah masa kecil bagi anak-anaknya. Biasanya Ibu Rosnawati akan 
memandangi lapangan tempat bermain anak-anak disamping rumahnya 
untuk menghilangkan kejenuhan karena tidak bisa beraktifitas sama sekali
Kesan 
 
 Dalam kunjungan ke rumah Ibu Rosnawati kita dapat mempraktikan 
bagaimana berkomunikasi secara empati. Kondisi fisik yang terbatas 
membuat Ibu Rosnawati tidak lancar dalam menjawab ataupun 
menceritakan kehidupannya. Tetapi dari ekspresi wajah serta gerak 
tubuhnya yang menyimpan kesepian dan kesakitan, kita dapat 
memahami betapa menderitanya kondisi yang dia alami saat ini. 
Selama durasi 5 menit kami berkomunikasi dengan Ibu Rosnawati, 
kami dapat menangkap segala informasi yang diberikan melalui 
komunikasi non verbal yang Ibu Rosnawati tunjukkan secara alami, 
tanpa dibuat-buat.
Kesimpulan 
 
 Kondisi fisik Ibu Rosnawati yang menghambatnya untuk beraktifitas 
memiliki pengaruh besar dalam perubahan perilaku Ibu Rosnawati 
dalam bersosialisasi di masyarakat luas. Keterbatasan fisik yang 
dimiliki Ibu Rosnawati membuat dia kesulitan untuk berkomunikasi 
dengan lancar pada orang lain. Selain itu, pembentukan persepsi 
negatif akan ketidakmampuannya dalam beraktifitas membuat dia 
canggung untuk mengungkapkan segala perasaan yang dimilikinya 
saat itu. Dalam hal ini, kondisi sosial kerap kali mempengaruhi 
persepsi tersebut, seperti ketiadaan teman untuk berbagi cerita karena 
anak yang tinggal bersamanya sibuk bekerja.
Dokumentasi 
Wawancara 


More Related Content

What's hot

Wawancara Bidan Praktek Mandiri
Wawancara Bidan Praktek MandiriWawancara Bidan Praktek Mandiri
Wawancara Bidan Praktek Mandiri
evhi susanti
 
RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH
RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH
RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH MAJALAH HIDAYATULLAH
 
bicara tentang autisme
bicara tentang autismebicara tentang autisme
bicara tentang autismeMonica Erwita
 
Asuhan keperawatan maternitas
Asuhan keperawatan maternitasAsuhan keperawatan maternitas
Asuhan keperawatan maternitas
rikiikiiiikiii
 
Hasil wawancara narasumber 1
Hasil wawancara narasumber 1Hasil wawancara narasumber 1
Hasil wawancara narasumber 1
Nurul Siti Khodijah
 
Asuhan keperawatan keluarga
Asuhan keperawatan keluargaAsuhan keperawatan keluarga
Asuhan keperawatan keluarga
hasnaroshifatunnisa
 
Tugas askeb komonitas kejiwan sri rejeki
Tugas askeb komonitas kejiwan sri rejekiTugas askeb komonitas kejiwan sri rejeki
Tugas askeb komonitas kejiwan sri rejekiUntung Purwanto
 
Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah
Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah
Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah
sidessy26
 
Askeb komunitas pembimbing
Askeb komunitas pembimbingAskeb komunitas pembimbing
Askeb komunitas pembimbing
Warnet Raha
 
Asuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluarga
Asuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluargaAsuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluarga
Asuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluarga
Aprillia Indah Fajarwati
 
Askeb komnitasqu 3
Askeb komnitasqu 3Askeb komnitasqu 3
Askeb komnitasqu 3
Warnet Raha
 
Asuhan kebidanan keluarga
Asuhan kebidanan keluargaAsuhan kebidanan keluarga
Asuhan kebidanan keluarga
SchoolNet [Jardiknas] Indonesia
 
Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA Operator Warnet Vast Raha
 
Askep lansia
Askep lansiaAskep lansia
Askep lansia
aminoyeng
 
Panel modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3
Panel  modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3Panel  modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3
Panel modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3
Rindang Abas
 
Askeb qqqqq komunitas
Askeb qqqqq komunitasAskeb qqqqq komunitas
Askeb qqqqq komunitas
Septian Muna Barakati
 

What's hot (18)

Wawancara Bidan Praktek Mandiri
Wawancara Bidan Praktek MandiriWawancara Bidan Praktek Mandiri
Wawancara Bidan Praktek Mandiri
 
Askep keluarga-dengan-stroke
Askep keluarga-dengan-strokeAskep keluarga-dengan-stroke
Askep keluarga-dengan-stroke
 
RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH
RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH
RUBRIK LAPORAN UTAMA MAJALAH HIDAYATULLAH
 
ASKEP LANSIA
ASKEP LANSIAASKEP LANSIA
ASKEP LANSIA
 
bicara tentang autisme
bicara tentang autismebicara tentang autisme
bicara tentang autisme
 
Asuhan keperawatan maternitas
Asuhan keperawatan maternitasAsuhan keperawatan maternitas
Asuhan keperawatan maternitas
 
Hasil wawancara narasumber 1
Hasil wawancara narasumber 1Hasil wawancara narasumber 1
Hasil wawancara narasumber 1
 
Asuhan keperawatan keluarga
Asuhan keperawatan keluargaAsuhan keperawatan keluarga
Asuhan keperawatan keluarga
 
Tugas askeb komonitas kejiwan sri rejeki
Tugas askeb komonitas kejiwan sri rejekiTugas askeb komonitas kejiwan sri rejeki
Tugas askeb komonitas kejiwan sri rejeki
 
Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah
Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah
Keperawatan Keluarga Anak Usia Sekolah
 
Askeb komunitas pembimbing
Askeb komunitas pembimbingAskeb komunitas pembimbing
Askeb komunitas pembimbing
 
Asuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluarga
Asuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluargaAsuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluarga
Asuhan kebidanan pada balita dalam konteks keluarga
 
Askeb komnitasqu 3
Askeb komnitasqu 3Askeb komnitasqu 3
Askeb komnitasqu 3
 
Asuhan kebidanan keluarga
Asuhan kebidanan keluargaAsuhan kebidanan keluarga
Asuhan kebidanan keluarga
 
Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan komunitas pada keluarga AKBID PARAMATA RAHA
 
Askep lansia
Askep lansiaAskep lansia
Askep lansia
 
Panel modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3
Panel  modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3Panel  modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3
Panel modul kesehatan keluarga blok kekom klp 3
 
Askeb qqqqq komunitas
Askeb qqqqq komunitasAskeb qqqqq komunitas
Askeb qqqqq komunitas
 

Viewers also liked

Background on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talk
Background on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talkBackground on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talk
Background on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talk
Jessica Chong
 
Biro jasa urus Ijin SKT Migas
Biro jasa urus Ijin SKT Migas Biro jasa urus Ijin SKT Migas
Biro jasa urus Ijin SKT Migas
BlessedOfGod
 
How to Insert a Trap for a Sparrow
How to Insert a Trap for a SparrowHow to Insert a Trap for a Sparrow
How to Insert a Trap for a Sparrow
Mason Garran
 
Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...
Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...
Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...
akrumenaker
 
MENGURUS IUI Asing
MENGURUS IUI Asing MENGURUS IUI Asing
MENGURUS IUI Asing
BlessedOfGod
 
Gambar Urus SKT MIGAS
Gambar Urus SKT MIGAS Gambar Urus SKT MIGAS
Gambar Urus SKT MIGAS
BlessedOfGod
 
speaking assignment activity Yeison perez
speaking assignment activity Yeison perezspeaking assignment activity Yeison perez
speaking assignment activity Yeison perez
yeisonperez05
 
MLA 2010: Academic Libraries as Government Information Providers
MLA 2010: Academic Libraries as Government Information ProvidersMLA 2010: Academic Libraries as Government Information Providers
MLA 2010: Academic Libraries as Government Information Providers
huihuachua
 
Biro jasa urus SKT Migas Cepat
Biro jasa urus SKT Migas Cepat Biro jasa urus SKT Migas Cepat
Biro jasa urus SKT Migas Cepat
BlessedOfGod
 
Biro jasa urus Dokumen NIK,NPIK
Biro jasa urus Dokumen  NIK,NPIKBiro jasa urus Dokumen  NIK,NPIK
Biro jasa urus Dokumen NIK,NPIK
BlessedOfGod
 
Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...
Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...
Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...
BlessedOfGod
 
Stated and ask actions
Stated and ask actionsStated and ask actions
Stated and ask actionsRisma-28
 
The Vilas e brochure-2014
The Vilas e brochure-2014The Vilas e brochure-2014
The Vilas e brochure-2014
mgfdevelopments
 
Pengantar Ekonomi Makro
Pengantar Ekonomi Makro Pengantar Ekonomi Makro
Pengantar Ekonomi Makro
GustiMarliani
 
Biro jasa urus ijin IP-Asing
Biro jasa urus ijin IP-Asing Biro jasa urus ijin IP-Asing
Biro jasa urus ijin IP-Asing
BlessedOfGod
 

Viewers also liked (15)

Background on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talk
Background on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talkBackground on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talk
Background on Mendelian conditions, from ASHG 2014 talk
 
Biro jasa urus Ijin SKT Migas
Biro jasa urus Ijin SKT Migas Biro jasa urus Ijin SKT Migas
Biro jasa urus Ijin SKT Migas
 
How to Insert a Trap for a Sparrow
How to Insert a Trap for a SparrowHow to Insert a Trap for a Sparrow
How to Insert a Trap for a Sparrow
 
Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...
Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...
Best Quality Practices for Biomedic Research: Rick Calabrese ASQ 2014 NE Conf...
 
MENGURUS IUI Asing
MENGURUS IUI Asing MENGURUS IUI Asing
MENGURUS IUI Asing
 
Gambar Urus SKT MIGAS
Gambar Urus SKT MIGAS Gambar Urus SKT MIGAS
Gambar Urus SKT MIGAS
 
speaking assignment activity Yeison perez
speaking assignment activity Yeison perezspeaking assignment activity Yeison perez
speaking assignment activity Yeison perez
 
MLA 2010: Academic Libraries as Government Information Providers
MLA 2010: Academic Libraries as Government Information ProvidersMLA 2010: Academic Libraries as Government Information Providers
MLA 2010: Academic Libraries as Government Information Providers
 
Biro jasa urus SKT Migas Cepat
Biro jasa urus SKT Migas Cepat Biro jasa urus SKT Migas Cepat
Biro jasa urus SKT Migas Cepat
 
Biro jasa urus Dokumen NIK,NPIK
Biro jasa urus Dokumen  NIK,NPIKBiro jasa urus Dokumen  NIK,NPIK
Biro jasa urus Dokumen NIK,NPIK
 
Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...
Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...
Biro jasa urus Yang berhubungan dengan departemen pemerintah indonesia untuk ...
 
Stated and ask actions
Stated and ask actionsStated and ask actions
Stated and ask actions
 
The Vilas e brochure-2014
The Vilas e brochure-2014The Vilas e brochure-2014
The Vilas e brochure-2014
 
Pengantar Ekonomi Makro
Pengantar Ekonomi Makro Pengantar Ekonomi Makro
Pengantar Ekonomi Makro
 
Biro jasa urus ijin IP-Asing
Biro jasa urus ijin IP-Asing Biro jasa urus ijin IP-Asing
Biro jasa urus ijin IP-Asing
 

Similar to Ppt skill lab yang dipakai

Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah HidayatullahRubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah HidayatullahMAJALAH HIDAYATULLAH
 
MAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAH
MAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAHMAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAH
MAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAH
MAJALAH HIDAYATULLAH
 
Single parents
Single parentsSingle parents
Single parents
sri wahyuni
 
Perbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayi
Perbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayiPerbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayi
Perbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayi
yaya' Suryaningsih
 
Psikiatri cbd
Psikiatri cbdPsikiatri cbd
Psikiatri cbd
abdullahbasalamah4
 
PPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptx
PPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptxPPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptx
PPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptx
mutya11
 
340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf
340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf
340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf
RuaidaHelti
 
Cv retina elen sukma
Cv  retina elen sukmaCv  retina elen sukma
Cv retina elen sukma
Rina Rismaya
 
Psikologi perkembangan putri
Psikologi perkembangan putriPsikologi perkembangan putri
Psikologi perkembangan putri
putriyasmin6
 
5. skizofrenia paranoid
5. skizofrenia paranoid5. skizofrenia paranoid
5. skizofrenia paranoid
vani tj
 
dilem etis keperawatan
dilem etis keperawatandilem etis keperawatan
dilem etis keperawatan
Khomsha Sholikhah
 
Laporan psikolog perkembangan
Laporan psikolog perkembanganLaporan psikolog perkembangan
Laporan psikolog perkembangan
irinanuar
 
358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi
358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi
358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi
Muhammad Abu Dzar
 
5 influencer wanita
5 influencer wanita5 influencer wanita
5 influencer wanita
Riovega
 
Pengkajian ansietas
Pengkajian ansietasPengkajian ansietas
Pengkajian ansietas
nurul ilmi utami
 
Askep%20 keluarga%20dengan%20balita
Askep%20 keluarga%20dengan%20balitaAskep%20 keluarga%20dengan%20balita
Askep%20 keluarga%20dengan%20balitakumaidihernis
 
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptxLaporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
RiswandaYarYara
 

Similar to Ppt skill lab yang dipakai (20)

Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah HidayatullahRubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
 
Wawancara ii
Wawancara iiWawancara ii
Wawancara ii
 
MAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAH
MAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAHMAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAH
MAJALAH HIDAYATULLAH - RUBRIK FIGUR SEORANG AYAH
 
Single parents
Single parentsSingle parents
Single parents
 
Perbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayi
Perbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayiPerbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayi
Perbedaan bayi yang dilakukan pijat dan yang tidak dilakukan pijat bayi
 
Psikiatri cbd
Psikiatri cbdPsikiatri cbd
Psikiatri cbd
 
Presus diare
Presus diarePresus diare
Presus diare
 
PPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptx
PPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptxPPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptx
PPT PERAN AYAH DLM STUNTING.pptx
 
340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf
340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf
340005212-Laporan-Kasus-Infertilitas-FIX.pdf
 
Cv retina elen sukma
Cv  retina elen sukmaCv  retina elen sukma
Cv retina elen sukma
 
Psikologi perkembangan putri
Psikologi perkembangan putriPsikologi perkembangan putri
Psikologi perkembangan putri
 
5. skizofrenia paranoid
5. skizofrenia paranoid5. skizofrenia paranoid
5. skizofrenia paranoid
 
dilem etis keperawatan
dilem etis keperawatandilem etis keperawatan
dilem etis keperawatan
 
Laporan psikolog perkembangan
Laporan psikolog perkembanganLaporan psikolog perkembangan
Laporan psikolog perkembangan
 
358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi
358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi
358254618 laporan-kasus-gangguan-konversi
 
5 influencer wanita
5 influencer wanita5 influencer wanita
5 influencer wanita
 
Artikel 2
Artikel 2Artikel 2
Artikel 2
 
Pengkajian ansietas
Pengkajian ansietasPengkajian ansietas
Pengkajian ansietas
 
Askep%20 keluarga%20dengan%20balita
Askep%20 keluarga%20dengan%20balitaAskep%20 keluarga%20dengan%20balita
Askep%20 keluarga%20dengan%20balita
 
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptxLaporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
 

Recently uploaded

audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
jualobat34
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 

Recently uploaded (20)

audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 

Ppt skill lab yang dipakai

  • 1. Aba Madonna Sallao ( 102014013 ) Grevaldo Austen ( 102014015 ) Livia Brenda Patty ( 102014050 ) Nurul Siti Khodijah ( 102014117 ) Yosepha Vebrianti Hutauruk ( 102014147 ) Ferdy Bahasuan ( 102014160 ) Merry Chahya Puteri ( 102014200 )
  • 3. Biodata Narasumber  Nama : Ibu Unah Anak : Yuyun Cucu : Yudi dan Syahrul Umur : 60 tahun Alamat : Guji Baru Pekerjaan : Buruh cuci/ibu rumah tangga
  • 4. Riwayat Hidup   Lahir dan besar di Bogor, merantau ke Jakarta tahun 1975.  Suaminya telah meninggal 7 tahun yang lalu.  Memiliki 7 anak, tapi tersisa 3 anak yang hidup sampai sekarang.  Dari dulu sampai sekarang bekerja sebagai tukang cuci baju.  Suami anaknya pergi meninggalkan anak perempuan serta 2 cucu lelakinya.  Ibu Yuyun, anak perempuan yang tinggal bersamanya, membantu menafkahi keluarga tersebut dengan bekerja membantu di kantin Universitas Esa Unggul.
  • 5. Kondisi Fisik   Sejak 7 tahun yang lalu kaki Ibu Unah sudah sakit  Penglihatan Ibu Unah makin memburuk sekitar 2 tahun yang lalu akibat katarak.
  • 6. Perasaannya dengan Kondisi Saat Ini   Ibu Unah sedih memikirkan nasib keluarganya apabila tidak dapat bekerja dengan baik.
  • 7. Kondisi Sosial  Ibu Unah tinggal di daerah Kalibata setahun yang lalu. Sekarang tinggal Kampung Guji Baru, selama setahun sudah 7 kali mengalami banjir. Di kontrakan barunya dalam 1 rumah terdapat 4 kamar, Ibu Unah menempati kamar yang bersebelahan dengan WC umum. Biaya sewa perbulannya Rp. 300.000,- dengan ukuran kamar hanya 3x4 m. Kedua cucunya tidak dapat belajar dengan baik diakibatkan penerangan yang kurang memadai.
  • 8. Rencana Selanjutnya  Berdoa dan memohon pada Tuhan agar diberi kesehatan. Mampu menyekolahkan kedua cucunya agar mendapat penghidupan yang lebih layak daripada yang mereka jalani saat ini. Berserah akan rencana yang telah diatur oleh Yang Maha Kuasa.
  • 9. Kesan   Kami belajar untuk berkomunikasi empati pada kalangan ’wong cilik’  Semangat juang Ibu Unah untuk menghidupi keluarga kecilnya patut diapresiasi.
  • 10. Kesimpulan   Keadaan dan kondisi sosial membuat Ibu Unah hanya dapat pasrah mengahadapi kesulitan yang ada.  Harapan yang diimpikan Ibu Unah mendorong dia untuk terus berjuang menyekolahkan kedua cucunya.
  • 13. Biodata Narasumber   Nama : Kartina  Umur : 59  Jenis Kelamin : Perempuan  Alamat : Jl. GujiBaru RT/RW: 04/002  Pekerjaan : Tukang Urut, Dukun beranak  Status Pernikahan : Janda  Pendidikan : SD  Agama : Islam
  • 14. Riwayat Hidup Ibu Kartina   asal Purwokerto  seorang janda, suami meninggal 3 tahun lalu  bekerja sebagai tukang urut dan dukun beranak  memiliki 9 orang anak namun 2 di antaranya sudah meninggal
  • 15. Riwayat Hidup Ibu Kartina  6 anak dari Ibu Kartina sudah tinggal terpisah dengannya. Tinggal bersama anak bungsu, menantu, 2 cucu, 1 cicit Anak dan cucu bekerja sebagai joki three in one, menantu bekerja sebagai buru serabutan
  • 16. Kondisi Fisik   Umur yang tidak muda lagi, masih harus bekerja dan kondisi lingkungan yang kurang bersih membuatnya sering sakit.
  • 17. Kondisi Fisik   Pegal linu, diare, demam, pilek  Tidak pernah ke dokter karena tidak ada biaya  Sempat berupaya membuat askes atau BPJS tetapi tidak mendapat respon yang berarti.
  • 18. Perasaannya dengan Kondisi Saat Ini   Ada kalanya merasa sedih dengan kondisi yang beliau alami saat ini.  Namun, dengan semangatnya yang begitu tetap bekerja kerja keras demi kelanjutan hidup anak dan cucunya
  • 19. Kondisi Sosial   Tinggal di sebuah kontrakan di Jl. Guji Baru dengan biaya kontrakan 600 ribu per bulan.  Kondisi rumah sangat memprihatinkan dengan hanya berdinding papan.  Kondisi kebersihan lingkungan juga tidak memadai.  Hubungan dengan tetangga-tetangga harmosis
  • 20. Rencana Selanjutnya   Harapan yang dimiliki oleh Ibu Kartina adalah::: Anak-anak serta cucunya mendapat penghidupan yang lebih layak daripada yang diajalani saat ini
  • 21. Kesimpulan   Ibu Kartina merupakan wanita yang tegar dan tidak mudah putus asa. Dalam menjalani kehidupan sebagai ibu, nenek, dan sekaligus orang tua tunggal, Ibu Kartina tetap berjuang dan bekerja meski pun usianya tidak lagi muda. Kondisi ekonominya yang kurang tidak membuatnya menelantarkan keluarganya. Jika kita lebih peka untuk melihat keadaan disekeliling kita, masih banyak orang yang membutuhkan kepedulian kita.
  • 22. Kesan   Kami mendapat banyak pelajaran berharga.  Lebih bersyukur, peduli terhadap sesama, tidak mudah menyerah, tidak bersungut-sungut, tetap tegar, perjuangan. Hidup yang sulit jangan membuat kami putus asa. Tetap berjuang untuk menghadapi tantangan-tantangan hidup.
  • 25. Biodata Narasumber   Nama : Rosnawati  Usia : 62 tahun  Jenis kelamin : Perempuan  Alamat : Kampung Guji Baru No. 9 RT/RW 04/02, Jakarta Barat  Pekerjaan : Tidak bekerja  Status : Janda  Pendidikan : SD  Agama : Islam
  • 26. Riwayat Penyakit   Ibu Rosnawati mengidap penyakit stroke sejak 4 tahun yang lalu Awalnya Ibu Rosnawati merasa pusing biasa dan membiarkannya. Lama-lama menjadi semakin menyakitkan yang menyebabkan anaknya memberikan obat-obatan tradisional. Bukannya sembuh malah semakin parah sehingga akhirnya kenyataan pahit yang dia dapat, Ibu Rosnawati tidak dapat berjalan lagi. Selama 4 tahun Ibu Rosnawati pernah mencoba perawatan dirumah sakit. Namun hasilnya tetap nihil.
  • 27. Perasaannya dengan Kondisi Saat Ini   Ibu Rosnawati mengeluhkan kondisi kakinya yang berat seperti ada pasir. Hal ini menyebabkan dia kesulitan untuk bergerak. Di awal hanya kaki saja yang sakit, kemudian perlahan menjalar ke kedua tangannya yang menyebabkan Ibu Rosnawati sulit bergerak. Kondisi fisik ini kerap kali membuat Ibu Rosnawati merasa tidak enak pada keluarganya karena untuk melakukan suatu hal kecilpun, Ibu Rosnawati membutuhkan pertolongan dari anaknya. Seperti untuk mandi saja dia harus dimandikan. Apalagi untuk makan, dia harus disuapi untuk memenuhi salah satu kebutuhan dasar hidup seseorang.
  • 28. Kondisi Sosial   Keterbatasan fisik yang membatasi pergerakannya membuat Ibu Rosnawati enggan untuk tinggal bersama anaknya yang telah berkeluarga. Oleh karena itu, sekarang Ibu Rosnawati tinggal bersama seorang anaknya yang belum menikah. Kelima anaknya yang lain sudah sibuk dengan keluarganya masing-masing.  Ibu Rosnawati sudah beberapa puluh tahun tinggal dirumah yang menjadi rumah masa kecil bagi anak-anaknya. Biasanya Ibu Rosnawati akan memandangi lapangan tempat bermain anak-anak disamping rumahnya untuk menghilangkan kejenuhan karena tidak bisa beraktifitas sama sekali
  • 29. Kesan   Dalam kunjungan ke rumah Ibu Rosnawati kita dapat mempraktikan bagaimana berkomunikasi secara empati. Kondisi fisik yang terbatas membuat Ibu Rosnawati tidak lancar dalam menjawab ataupun menceritakan kehidupannya. Tetapi dari ekspresi wajah serta gerak tubuhnya yang menyimpan kesepian dan kesakitan, kita dapat memahami betapa menderitanya kondisi yang dia alami saat ini. Selama durasi 5 menit kami berkomunikasi dengan Ibu Rosnawati, kami dapat menangkap segala informasi yang diberikan melalui komunikasi non verbal yang Ibu Rosnawati tunjukkan secara alami, tanpa dibuat-buat.
  • 30. Kesimpulan   Kondisi fisik Ibu Rosnawati yang menghambatnya untuk beraktifitas memiliki pengaruh besar dalam perubahan perilaku Ibu Rosnawati dalam bersosialisasi di masyarakat luas. Keterbatasan fisik yang dimiliki Ibu Rosnawati membuat dia kesulitan untuk berkomunikasi dengan lancar pada orang lain. Selain itu, pembentukan persepsi negatif akan ketidakmampuannya dalam beraktifitas membuat dia canggung untuk mengungkapkan segala perasaan yang dimilikinya saat itu. Dalam hal ini, kondisi sosial kerap kali mempengaruhi persepsi tersebut, seperti ketiadaan teman untuk berbagi cerita karena anak yang tinggal bersamanya sibuk bekerja.