SlideShare a Scribd company logo
?
TEORI-TEORITeori
Nativisme
Teori
Konvergensi
Berkeyakinan
bahwa perkembangan
manusia itu hanya
ditentukan oleh
pembawaannya,
sedangkan
pengalaman dan
pendidikan tidak
berpengaruh apa-
apa
Menekankan pada
pentingnya
pengalaman,
lingkungan, dan
pendidikan.
Doktrin yang sangat
terkenal adalah “tabul
rasa” = “lembaran
kosong (blank slate)” 
Arthur Schopenhauer
(1788-1860) Gabungan antara
empirisme dengan
nativisme.
Berkeyakinan bahwa
baik faktor pembawaan
maupun faktor
lingkungan andilnya
sama besar dalam
menentukan masa
depan seseorang
Teori
Empirisme
John Locke (1632-1704)
Louis William Stern
(1871-11938)
TEORI-TEORITeori
Naturalisme
Manusia pada
dasarnya baik dan
menjadi buruk/jahat
karena dipengaruhi
oleh kebudayaan.
Mengatakan bahwa
perkembangan individu
merupakan ulangan
dari perkembangan
sejenisnya
Rousseau
Teori
Rekapitulasi
Masa
Berburu/
Masa
Penyamuan
Masa
Penggemb
ala
Masa
Petani
Masa
Pedagang
Masa Industri
Perkembangan dan pertumbuhan
manusia ada 2 tahap, yaitu :
1. Tahap Sebelum
Lahir
2. Tahap Sesudah
Lahir
Tahap sebelum
lahir
Terjadi di dalam rahim ibu
Perkembangan janin dalam rahim seorang ibu, dibagi kedalam tiga tahapan, yaitu :
1. Trimester Pertama
Pada tiga bulan pertama ini, embrio akan berkembang hingga menjadi janin
dengan panjang kira-kira kurang/lebih 5,5 cm.
2. Trimester Kedua
Masa tiga bulan kedua, janin biasanya sudah semakin berkembang dengan
panjang yang kira-kira mencapai ukuran kurang/lebih 19 cm.
3. Trimester Ketiga
Di masa tiga bulan ketiga, proses pertumbuhan dari ukuran janin akan
berkembang sangat cepat. Biasanya di masa ini, ukuran tubuh janin sudah proporsional
seperti tubuh bayi pada umumnya.
Tahap sesudah
lahir
Dibagi menjadi 5 tahap :
1. Masa Bayi
2. Masa Kanak-Kanak
3. Masa Remaja
4. Masa Dewasa
5. Masa Lanjut Usia
1. Pertumbuhan Manusia Masa Bayi
Pertumbuhan manusia pada masa bayi dimulai sejak lahir hingga usia 2
tahun. Saat masa awal kelahiran hingga usia 1 tahun, bayi mengalami pertumbuhan
yang sangat pesat. Saat usia 3 bulan, bayi sudah bisa membalikkan tubuhnya dan
saat usia 6 bulan, bayi sudah dapat duduk. Pada saat usia 8 – 10 bulan, bayi dapat
merangkak dan menegakkan diri sendiri dan pada usia 12 – 18 bulan, bayi sudah
dapat berjalan sendiri tanpa harus dibantu.
2. Pertumbuhan Manusia Masa Kanak-Kanak
Setelah usia 2 – 5 tahun disebut dengan masa kanak-kanak atau balita. Pada
usia ini anak sudah mampu berbicara & mengenal lingkungannya. Setelah usia 5
tahun, anak sudah mampu bersosialisasi dan mulai sekolah. Masa ini merupakan
masa anak-anak, yaitu masa dimana seorang anak mengalami perkembangan yang
luar biasa.
Anak dapat berbicara & berkomunikasi dengan sesamanya. Kerja otaknya makin
baik sehingga anak mulai dapat berpikir & bersikap. Masa ini, sering disebut juga
masa “Golden Age”.
3. Pertumbuhan Manusia Masa Remaja
Masa ini sering disebut masa pubertas manusia atau akil balig. Pada anak
perempuan, pubertas berlangsung antara usia 9 – 13 tahun. Sedangkan pada
laki-laki, pubertas berlangsung antara usia 10-14 tahun.
Ciri-ciri pubertas pada usia remaja dari segi biologis:
A. Ciri organ reproduksi primer manusia
Organ kelamin telah mampu memproduksi sel- sel kelamin.
• Laki-laki : menghasilkan sel sperma pada
organ testis, ditandai dengan mimpi
basah.
• Perempuan : menghasilkan sel ovum pada
indung telur (ovarium), ditandai
dengan menstruasi.
B. Ciri organ reproduksi sekunder manusia
Pada laki- laki: Muncul jakun
Suara terdengar lebih berat
Tumbuh kumis dan jenggot
Tumbuh rambut di dada, kaki, ketiak dan
sekitar kemaluan
Otot-otot menjadi lebih kekar
Jaringan kulit menjadi lebih kasar dan bagian
pori-pori tampak membesar
Muncul jerawat pada area wajah
Pada Wanita: Payudara membesar
Bagian pinggul melebar
Tumbuh rambut di ketiak dan sekitar kemaluan
Suara terdengar lebih nyaring
Munculnya jerawat pada area wajah
Ciri pubertas pada usia remaja dari segi psikis:
a. Pencarian identitas diri
Remaja merupakan masa dimana mereka sering melakukan suatu hal yang sifatnya
coba-coba karena rasa keingintahuan yang sangat besar. Pada masa pencarian
identitas diri, remaja memilih jalan yang berbeda- beda, ada hal positif maupun
negatif.
b. Ketertarikan pada lawan jenis
Pada masa ini, seorang remaja akan mulai merasakan ketertarikan dengan lawan
jenisnya.
4. Pertumbuhan Manusia Masa Dewasa
Pada masa ini pertumbuhan manusia sudah sampai pada puncaknya. Pada
manusia dewasa, kerja otaknya berfungsi amat baik sehingga dapat memutuskan &
melaksanakan pilihan terbaik dalam hidupnya.
5. Pertumbuhan Manusia Masa Lanjut Usia
Masa manusia lanjut usia, yaitu setelah melewati usia 50 tahun.
Masa ini merupakan masa akhir dari perkembangan seorang manusia.
Kemampuan organ- organ tubuh manusia mulai mengalami penurunan, gerakan mulai
lebih lambat dan lebih mudah lelah.
Pada masa ini seorang manusia wanita akan mengalami menopause
(berhentinya menstruasi) & sudah tidak dapat melahirkan lagi.
Faktor- faktor yang Mempengaruhi
Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia
1. Faktor Dalam (Internal)
a. Ras/ Bangsa: Anak yang dilahirkan dari ras/ bangsa
Amerika tidak memiliki faktor keturunan ras/ bangsa Indonesia, begitu
sebaliknya.
b. Umur: Tahun pertama setelah seseorang dilahirkan dan masa remaja
adalah masa kecepatan pertumbuhan yang pesat.
c. Jenis kelamin: Masa pertumbuhan anak perempuan lebih cepat
daripada anak laki- lak, tapi setelah melewati masa pubertas,
pertumbuhan anak laki- laki lebih cepat dibanding perempuan.
d. Genetik/ bawaan: Potensi yang ada pada diri
seseorang yang akan menjadi ciri khasnya. Contoh
kelainan genetik misalnya albinisme, orangnya dinamakan
albino. Ciri- cirinya adalah kulit, mata dan rambutnya terang.
2. Faktor luar (Eksternal)
a. Kebudayaan : Peraturan daerah setempat dapat mempengaruhi
perkembangan motorik seseorang. Jadi, kebudayaan suatu daerah akan
mempengaruhi kepercayaan adat kebiasaan dan tingkah laku dalam
merawat dan mendidik anak.
b. Gizi: Untuk tumbuh kembang yang optimal
diperlukan gizi atau nutrisi yang baik, dengan makan
4 sehat 5 sempurna, kriteria gizi yang terkandung
sudah terpenuhi
c. Lingkungan: Lingkungan peengasuhan, interaksi antara anak dengan
orang tua, keluarga, teman sebaya berpengaruh pada tumbuh kembang.
Anak yang selalu diejek oleh temannyaakan terhambat tumbuh
kembangnya. Masalah sanitasi lingkungan atau zat- zat kimia (mercuri,
rokok) mempunyai dampak yang tidak baik terhadap anak.
d. Stimulasi: Agar berkembang dengan baik seorang
anak harus mendapatkan rangsangan. Misal dengan
anak mainya, bersosialisasi dengan teman sebaya atau
lingkungan.
e. Sosial ekonomi: Penghasilan yang sedikit (kemiskinan) tidak dapat
kita pungkiri akan berdampak pada kekurangan makanan, kekurangan
stimulasi dan kesehatan lingkungan yang buruk sehingga menghambat
pertumbuhan dan perkembangan seseorang.
Mugi-mugi
ingkang sekedik
kalawau saged
paedah kangge
kita sedanten
W
A
S
S
A
L
A
M
U
A
L
A
Y
K
U
M
WAROHMATULLAHI WABAROKATUH

More Related Content

What's hot

MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMAMATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
Zona Bebas
 
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan IngenhouszLaporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan IngenhouszKlara Tri Meiyana
 
Makalah psikologi perkembangan pada masa bayi
Makalah psikologi perkembangan pada masa bayiMakalah psikologi perkembangan pada masa bayi
Makalah psikologi perkembangan pada masa bayi
Zulfa Meizanita
 
PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1indri yetti
 
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPTSUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
ameliarizkap
 
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurtLaporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
Elvininda Ervita Ningrum
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaRian Maulana
 
Biologi 12 laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Biologi 12   laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhanBiologi 12   laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Biologi 12 laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Nisa 'Icha' El
 
Masa balita, masa kanak kanak, masa remaja
Masa balita, masa kanak kanak, masa remajaMasa balita, masa kanak kanak, masa remaja
Masa balita, masa kanak kanak, masa remajadiah_nahdhiah_35
 
Laporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paruLaporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paruLaksmi_Perwira
 
Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8
Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8
Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8Lili Andajani
 
Sistem reproduksi pada manusia ppt
Sistem reproduksi pada manusia pptSistem reproduksi pada manusia ppt
Sistem reproduksi pada manusia ppt
home
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMATezzara Clara Sutjipto
 
Proses pertukaran gas
Proses pertukaran gasProses pertukaran gas
Proses pertukaran gasAlita Fananda
 
Laporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan JagungLaporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan Jagung
Aisyah Turidho
 
ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan
sinupid
 
Ppt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awalPpt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awal
khumairoh
 
Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"
Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"
Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"
Fitroh NH
 
Teori evolusi Power Point
Teori evolusi Power PointTeori evolusi Power Point
Teori evolusi Power Point
Husain Anker
 

What's hot (20)

MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMAMATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
 
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan IngenhouszLaporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
Laporan praktikum biologi Percobaan Ingenhousz
 
Makalah psikologi perkembangan pada masa bayi
Makalah psikologi perkembangan pada masa bayiMakalah psikologi perkembangan pada masa bayi
Makalah psikologi perkembangan pada masa bayi
 
PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1
 
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPTSUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
SUMBER ENERGI FISIKA KELAS 12 PPT
 
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurtLaporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
 
Biologi 12 laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Biologi 12   laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhanBiologi 12   laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
Biologi 12 laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
 
Ppt metabolisme
Ppt  metabolismePpt  metabolisme
Ppt metabolisme
 
Masa balita, masa kanak kanak, masa remaja
Masa balita, masa kanak kanak, masa remajaMasa balita, masa kanak kanak, masa remaja
Masa balita, masa kanak kanak, masa remaja
 
Laporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paruLaporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paru
 
Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8
Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8
Pertumbuhan dan-perkembangan untuk kelas 8
 
Sistem reproduksi pada manusia ppt
Sistem reproduksi pada manusia pptSistem reproduksi pada manusia ppt
Sistem reproduksi pada manusia ppt
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
 
Proses pertukaran gas
Proses pertukaran gasProses pertukaran gas
Proses pertukaran gas
 
Laporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan JagungLaporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan Jagung
 
ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan ppt Sistem pencernaan
ppt Sistem pencernaan
 
Ppt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awalPpt perkembangan masa anak awal
Ppt perkembangan masa anak awal
 
Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"
Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"
Karya ilmiah biologi "pertumbuhan kacang hijau"
 
Teori evolusi Power Point
Teori evolusi Power PointTeori evolusi Power Point
Teori evolusi Power Point
 

Viewers also liked

Pertumbuhan dan perkembangan manusia
Pertumbuhan dan perkembangan manusiaPertumbuhan dan perkembangan manusia
Pertumbuhan dan perkembangan manusia
hanan213
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Pertumbuhan dan Perkembangan TumbuhanPertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Kenrick .
 
Perkembangan dan Pertumbuhan Manusia
Perkembangan dan Pertumbuhan ManusiaPerkembangan dan Pertumbuhan Manusia
Perkembangan dan Pertumbuhan Manusiarestana007
 
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPTKEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
Nurindah Nurindah
 
Perkembangan manusia
Perkembangan manusiaPerkembangan manusia
Perkembangan manusia
Adi Saputro
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk HidupPertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
PPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
PPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan TumbuhanPPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
PPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan TumbuhanAde Khairun Nisa
 
Tahapan perkembangan manusia
Tahapan perkembangan manusiaTahapan perkembangan manusia
Tahapan perkembangan manusiaKenshin Himura
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8
Lisna M
 
Ppt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikPpt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikYuli Thamrin
 
PPT Interaktif Pertumbuhan dan Perkembangan
PPT Interaktif Pertumbuhan dan PerkembanganPPT Interaktif Pertumbuhan dan Perkembangan
PPT Interaktif Pertumbuhan dan Perkembangan
nuraida achsani
 
Ppt perkembangan peserta didik
Ppt perkembangan peserta didikPpt perkembangan peserta didik
Ppt perkembangan peserta didikrizka_pratiwi
 
Konsep tumbuh kembang,ppt
Konsep tumbuh kembang,pptKonsep tumbuh kembang,ppt
Konsep tumbuh kembang,ppt
martaagustinasirait
 
Peran, Fungsi, Kompetensi Perawat
Peran, Fungsi, Kompetensi PerawatPeran, Fungsi, Kompetensi Perawat
Peran, Fungsi, Kompetensi Perawat
Nursestikes
 
faktor faktor perkembangan
faktor faktor perkembanganfaktor faktor perkembangan
faktor faktor perkembangan
Adzani Nur Syamsina
 
Pertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMAPertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMAIrhuel_Abal2
 
Pertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan PerkembanganPertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan PerkembanganDyah Puspitasari
 
Perkembangan Embrio
Perkembangan EmbrioPerkembangan Embrio
Perkembangan Embrio
Rahma Rahma
 
prinsip-prinsip perkembangan manusia
prinsip-prinsip perkembangan manusiaprinsip-prinsip perkembangan manusia
prinsip-prinsip perkembangan manusia
Aprilia putri
 

Viewers also liked (20)

Power point pm
Power point pmPower point pm
Power point pm
 
Pertumbuhan dan perkembangan manusia
Pertumbuhan dan perkembangan manusiaPertumbuhan dan perkembangan manusia
Pertumbuhan dan perkembangan manusia
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Pertumbuhan dan Perkembangan TumbuhanPertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
 
Perkembangan dan Pertumbuhan Manusia
Perkembangan dan Pertumbuhan ManusiaPerkembangan dan Pertumbuhan Manusia
Perkembangan dan Pertumbuhan Manusia
 
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPTKEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
 
Perkembangan manusia
Perkembangan manusiaPerkembangan manusia
Perkembangan manusia
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk HidupPertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
 
PPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
PPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan TumbuhanPPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
PPT Interaktid Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
 
Tahapan perkembangan manusia
Tahapan perkembangan manusiaTahapan perkembangan manusia
Tahapan perkembangan manusia
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8
Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup SMP Kelas 8
 
Ppt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikPpt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutik
 
PPT Interaktif Pertumbuhan dan Perkembangan
PPT Interaktif Pertumbuhan dan PerkembanganPPT Interaktif Pertumbuhan dan Perkembangan
PPT Interaktif Pertumbuhan dan Perkembangan
 
Ppt perkembangan peserta didik
Ppt perkembangan peserta didikPpt perkembangan peserta didik
Ppt perkembangan peserta didik
 
Konsep tumbuh kembang,ppt
Konsep tumbuh kembang,pptKonsep tumbuh kembang,ppt
Konsep tumbuh kembang,ppt
 
Peran, Fungsi, Kompetensi Perawat
Peran, Fungsi, Kompetensi PerawatPeran, Fungsi, Kompetensi Perawat
Peran, Fungsi, Kompetensi Perawat
 
faktor faktor perkembangan
faktor faktor perkembanganfaktor faktor perkembangan
faktor faktor perkembangan
 
Pertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMAPertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMA
 
Pertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan PerkembanganPertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan dan Perkembangan
 
Perkembangan Embrio
Perkembangan EmbrioPerkembangan Embrio
Perkembangan Embrio
 
prinsip-prinsip perkembangan manusia
prinsip-prinsip perkembangan manusiaprinsip-prinsip perkembangan manusia
prinsip-prinsip perkembangan manusia
 

Similar to Ppt pertumbuhan dan perkembangan pada manusia

kls 12.ppt
kls 12.pptkls 12.ppt
kls 12.ppt
ToniPenuam
 
siklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptxsiklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptx
willyastriana
 
Perkembangan fisik manusia
Perkembangan fisik manusiaPerkembangan fisik manusia
Perkembangan fisik manusia
PuputPutriWulan
 
Bab ii edit asolole
Bab ii edit asololeBab ii edit asolole
Bab ii edit asololeRania Rofila
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
Nanang638977
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
RahmaAriLestari
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
hein30
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
ToniPenuam
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
MayaLatifahRy
 
Perkembangan manusia
Perkembangan manusiaPerkembangan manusia
Perkembangan manusiaOki16
 
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdfTahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
Ajang Rusmana
 
Psikologi perkembangan.ppt
Psikologi perkembangan.pptPsikologi perkembangan.ppt
Psikologi perkembangan.ppt
HeruChakraSetiawan
 
Teori teori psikologi perkembangan
Teori teori psikologi perkembanganTeori teori psikologi perkembangan
Teori teori psikologi perkembangan
Khalifatul Haq
 
PPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptx
PPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptxPPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptx
PPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptx
RiriRianti2
 
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikTugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikAdriana Dwi Ismita
 
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusiaP5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
DIAH KOHLER
 

Similar to Ppt pertumbuhan dan perkembangan pada manusia (20)

kls 12.ppt
kls 12.pptkls 12.ppt
kls 12.ppt
 
siklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptxsiklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptx
 
Perkembangan fisik manusia
Perkembangan fisik manusiaPerkembangan fisik manusia
Perkembangan fisik manusia
 
Bab ii edit asolole
Bab ii edit asololeBab ii edit asolole
Bab ii edit asolole
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
 
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.pptTM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
TM_8,9_Pertumbuhan_dan_Perkembangan_Manusia.ppt
 
Perkembangan manusia
Perkembangan manusiaPerkembangan manusia
Perkembangan manusia
 
Tugas ipa sma negeri 1 raha
Tugas ipa sma negeri 1 rahaTugas ipa sma negeri 1 raha
Tugas ipa sma negeri 1 raha
 
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdfTahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
 
Psikologi perkembangan.ppt
Psikologi perkembangan.pptPsikologi perkembangan.ppt
Psikologi perkembangan.ppt
 
Teori teori psikologi perkembangan
Teori teori psikologi perkembanganTeori teori psikologi perkembangan
Teori teori psikologi perkembangan
 
PPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptx
PPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptxPPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptx
PPT Pertumbuhan dan perkembangan.pptx
 
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikTugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
 
It
ItIt
It
 
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusiaP5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
 
Psikologi dan emosi
Psikologi dan emosiPsikologi dan emosi
Psikologi dan emosi
 
It
ItIt
It
 

Recently uploaded

untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

Ppt pertumbuhan dan perkembangan pada manusia

  • 1.
  • 2. ?
  • 3. TEORI-TEORITeori Nativisme Teori Konvergensi Berkeyakinan bahwa perkembangan manusia itu hanya ditentukan oleh pembawaannya, sedangkan pengalaman dan pendidikan tidak berpengaruh apa- apa Menekankan pada pentingnya pengalaman, lingkungan, dan pendidikan. Doktrin yang sangat terkenal adalah “tabul rasa” = “lembaran kosong (blank slate)”  Arthur Schopenhauer (1788-1860) Gabungan antara empirisme dengan nativisme. Berkeyakinan bahwa baik faktor pembawaan maupun faktor lingkungan andilnya sama besar dalam menentukan masa depan seseorang Teori Empirisme John Locke (1632-1704) Louis William Stern (1871-11938)
  • 4. TEORI-TEORITeori Naturalisme Manusia pada dasarnya baik dan menjadi buruk/jahat karena dipengaruhi oleh kebudayaan. Mengatakan bahwa perkembangan individu merupakan ulangan dari perkembangan sejenisnya Rousseau Teori Rekapitulasi Masa Berburu/ Masa Penyamuan Masa Penggemb ala Masa Petani Masa Pedagang Masa Industri
  • 5. Perkembangan dan pertumbuhan manusia ada 2 tahap, yaitu : 1. Tahap Sebelum Lahir 2. Tahap Sesudah Lahir
  • 6. Tahap sebelum lahir Terjadi di dalam rahim ibu Perkembangan janin dalam rahim seorang ibu, dibagi kedalam tiga tahapan, yaitu : 1. Trimester Pertama Pada tiga bulan pertama ini, embrio akan berkembang hingga menjadi janin dengan panjang kira-kira kurang/lebih 5,5 cm. 2. Trimester Kedua Masa tiga bulan kedua, janin biasanya sudah semakin berkembang dengan panjang yang kira-kira mencapai ukuran kurang/lebih 19 cm. 3. Trimester Ketiga Di masa tiga bulan ketiga, proses pertumbuhan dari ukuran janin akan berkembang sangat cepat. Biasanya di masa ini, ukuran tubuh janin sudah proporsional seperti tubuh bayi pada umumnya.
  • 7. Tahap sesudah lahir Dibagi menjadi 5 tahap : 1. Masa Bayi 2. Masa Kanak-Kanak 3. Masa Remaja 4. Masa Dewasa 5. Masa Lanjut Usia 1. Pertumbuhan Manusia Masa Bayi Pertumbuhan manusia pada masa bayi dimulai sejak lahir hingga usia 2 tahun. Saat masa awal kelahiran hingga usia 1 tahun, bayi mengalami pertumbuhan yang sangat pesat. Saat usia 3 bulan, bayi sudah bisa membalikkan tubuhnya dan saat usia 6 bulan, bayi sudah dapat duduk. Pada saat usia 8 – 10 bulan, bayi dapat merangkak dan menegakkan diri sendiri dan pada usia 12 – 18 bulan, bayi sudah dapat berjalan sendiri tanpa harus dibantu. 2. Pertumbuhan Manusia Masa Kanak-Kanak Setelah usia 2 – 5 tahun disebut dengan masa kanak-kanak atau balita. Pada usia ini anak sudah mampu berbicara & mengenal lingkungannya. Setelah usia 5 tahun, anak sudah mampu bersosialisasi dan mulai sekolah. Masa ini merupakan masa anak-anak, yaitu masa dimana seorang anak mengalami perkembangan yang luar biasa.
  • 8. Anak dapat berbicara & berkomunikasi dengan sesamanya. Kerja otaknya makin baik sehingga anak mulai dapat berpikir & bersikap. Masa ini, sering disebut juga masa “Golden Age”. 3. Pertumbuhan Manusia Masa Remaja Masa ini sering disebut masa pubertas manusia atau akil balig. Pada anak perempuan, pubertas berlangsung antara usia 9 – 13 tahun. Sedangkan pada laki-laki, pubertas berlangsung antara usia 10-14 tahun. Ciri-ciri pubertas pada usia remaja dari segi biologis: A. Ciri organ reproduksi primer manusia Organ kelamin telah mampu memproduksi sel- sel kelamin. • Laki-laki : menghasilkan sel sperma pada organ testis, ditandai dengan mimpi basah. • Perempuan : menghasilkan sel ovum pada indung telur (ovarium), ditandai dengan menstruasi.
  • 9. B. Ciri organ reproduksi sekunder manusia Pada laki- laki: Muncul jakun Suara terdengar lebih berat Tumbuh kumis dan jenggot Tumbuh rambut di dada, kaki, ketiak dan sekitar kemaluan Otot-otot menjadi lebih kekar Jaringan kulit menjadi lebih kasar dan bagian pori-pori tampak membesar Muncul jerawat pada area wajah Pada Wanita: Payudara membesar Bagian pinggul melebar Tumbuh rambut di ketiak dan sekitar kemaluan Suara terdengar lebih nyaring Munculnya jerawat pada area wajah
  • 10. Ciri pubertas pada usia remaja dari segi psikis: a. Pencarian identitas diri Remaja merupakan masa dimana mereka sering melakukan suatu hal yang sifatnya coba-coba karena rasa keingintahuan yang sangat besar. Pada masa pencarian identitas diri, remaja memilih jalan yang berbeda- beda, ada hal positif maupun negatif. b. Ketertarikan pada lawan jenis Pada masa ini, seorang remaja akan mulai merasakan ketertarikan dengan lawan jenisnya. 4. Pertumbuhan Manusia Masa Dewasa Pada masa ini pertumbuhan manusia sudah sampai pada puncaknya. Pada manusia dewasa, kerja otaknya berfungsi amat baik sehingga dapat memutuskan & melaksanakan pilihan terbaik dalam hidupnya.
  • 11. 5. Pertumbuhan Manusia Masa Lanjut Usia Masa manusia lanjut usia, yaitu setelah melewati usia 50 tahun. Masa ini merupakan masa akhir dari perkembangan seorang manusia. Kemampuan organ- organ tubuh manusia mulai mengalami penurunan, gerakan mulai lebih lambat dan lebih mudah lelah. Pada masa ini seorang manusia wanita akan mengalami menopause (berhentinya menstruasi) & sudah tidak dapat melahirkan lagi.
  • 12. Faktor- faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia 1. Faktor Dalam (Internal) a. Ras/ Bangsa: Anak yang dilahirkan dari ras/ bangsa Amerika tidak memiliki faktor keturunan ras/ bangsa Indonesia, begitu sebaliknya. b. Umur: Tahun pertama setelah seseorang dilahirkan dan masa remaja adalah masa kecepatan pertumbuhan yang pesat. c. Jenis kelamin: Masa pertumbuhan anak perempuan lebih cepat daripada anak laki- lak, tapi setelah melewati masa pubertas, pertumbuhan anak laki- laki lebih cepat dibanding perempuan.
  • 13. d. Genetik/ bawaan: Potensi yang ada pada diri seseorang yang akan menjadi ciri khasnya. Contoh kelainan genetik misalnya albinisme, orangnya dinamakan albino. Ciri- cirinya adalah kulit, mata dan rambutnya terang. 2. Faktor luar (Eksternal) a. Kebudayaan : Peraturan daerah setempat dapat mempengaruhi perkembangan motorik seseorang. Jadi, kebudayaan suatu daerah akan mempengaruhi kepercayaan adat kebiasaan dan tingkah laku dalam merawat dan mendidik anak.
  • 14. b. Gizi: Untuk tumbuh kembang yang optimal diperlukan gizi atau nutrisi yang baik, dengan makan 4 sehat 5 sempurna, kriteria gizi yang terkandung sudah terpenuhi c. Lingkungan: Lingkungan peengasuhan, interaksi antara anak dengan orang tua, keluarga, teman sebaya berpengaruh pada tumbuh kembang. Anak yang selalu diejek oleh temannyaakan terhambat tumbuh kembangnya. Masalah sanitasi lingkungan atau zat- zat kimia (mercuri, rokok) mempunyai dampak yang tidak baik terhadap anak.
  • 15. d. Stimulasi: Agar berkembang dengan baik seorang anak harus mendapatkan rangsangan. Misal dengan anak mainya, bersosialisasi dengan teman sebaya atau lingkungan. e. Sosial ekonomi: Penghasilan yang sedikit (kemiskinan) tidak dapat kita pungkiri akan berdampak pada kekurangan makanan, kekurangan stimulasi dan kesehatan lingkungan yang buruk sehingga menghambat pertumbuhan dan perkembangan seseorang.
  • 16. Mugi-mugi ingkang sekedik kalawau saged paedah kangge kita sedanten W A S S A L A M U A L A Y K U M WAROHMATULLAHI WABAROKATUH