Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
      Melalui Variabel Kelembapan




              Oleh Kelompok 3

                     Ketua :
                Nisa El Purwatari
                   Anggota :
              Cynthia Ayuningtyas
               Fyka Ferziandhani
                 Guesthi Lunes
                 Wiken Larasati



              Kelas XII IA 2
              SMA KORPRI BEKASI

                  2011/2012
1. Tanggal Pelaksanaan :

   Rabu, 27 Juli 2011

2. Judul :

   Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan Melalui Variabel Kelembapan

3. Tujuan :

   Untuk mengamati pengaruh kelembapan terhadap pertumbuhan dan perkembangan pada
tumbuhan.

4. Teori Singkat :

    Sampai batas-batas tertentu, tanah dan udara yang lembap berpengaruh baik terhadap
pertumbuhan tanaman. Hal ini karena air yang diisap oleh tanaman lebih banyak dan air yang
diuapkan lebih sedikit sehingga menyebabkan pembentangan sel-sel. Dengan demikian, sel-sel
tanaman akan lebih cepat mencapai ukuran yang maksimum

5. Alat dan Bahan :
   1. 3 buah pot berdiameter 10 cm
   2. 3-4 kantong tanah dan pupuk
   3. 15-25 butir kacang hijau
   4. Air
   5. Labu ukur
   6. Tusuk gigi

6. Langkah kerja :
   1. Ambil pot sebanyak 3, ketiga tiganya isi dengan daun kering
   2. Kemudian isi dengan pupuk kandnag sebanyak garis lingkaran
   3. Setelah itu siram dengan air sampai mencapai/hingga garis lingkaran
   4. Setelah selesai, beri tusuk gigi di dalam pot
   5. Lalu masukan kecambah dalam pot yang sudah diberi tusuk gigi
   6. Setelah itu foto masing masing pot
   7. Lalu masukkan ke dalam ruangan
   8. Pada hari pertama tanggal 28 juli 2011,pot pertama diberi air 5 ml,pot ke-2 10 m l,pot ke-3
      20 ml dan seterusnya sampai tanggal 2 agustus
   9. Dan amati setiap kecambah pada tiap masing masing pot
7. Data Hasil pengamatan
   7.1. Foto
7.2. Tabel Per Pot
     7.2.1.Tabel Pot 1

                                            Pertambahan Panjang (cm)                 Rata-
      No       Tanggal                                                                       Ket
                              1      2       3     4     5       6      7      8      rata
      1      27 Juli 2011     0      0       0     0     0       0      0      0     0,00
      2      28 Juli 2011    0,3    0,1     0,1    0     0     0,1      0     0,3    0,11
      3      29 Juli 2011    2,7    4,4     0,8    2     3     2,5     0,3    1,2    2,11
      4      30 Juli 2011    7,8    9,6     1,4   3,2    8     7,6     3,7    2,9    5,53
      5      31 Juli 2011     -     16,7    1,8   6,8 17,3 13,2         9     7,7    10,36
      6    01 Agustus 2011    -     20,2     7    13,6 20,4 18,7       14,8   15,5   15,74
      7    02 Agustus 2011    -     22,6    13,2 15,6 22,8      22     18,3   20,5   19,29


    7.2.2.Tabel Pot 2

                                            Pertambahan Panjang (cm)                 Rata-
      No       Tanggal                                                                       Ket
                               1       2       3    4     5      6      7      8      rata
      1      27 Juli 2011      0       0       0    0     0      0      0      0     0,00
      2      28 Juli 2011    0,1     0,1       0    0    0,1   0,2     0,1    0,3    0,11
      3      29 Juli 2011    4,8     1,3       3   0,7 3,7     1,3     0,6    3,4    2,35
      4      30 Juli 2011    12,1      5      10   1,3 7,9     6,5     1,2     7     6,38
      5      31 Juli 2011     20     13,7     18    2   16,1 14,2      3,1    19,2   13,29
      6    01 Agustus 2011   22,6    18,7    21,6 3,8    20    18,8    8,7    23,8   17,25
      7    02 Agustus 2011   24,2     19     23,3 8,6 21,5 22,4        17,2   25,1   20,16


    7.2.3.Tabel Pot 3

                                            Pertambahan Panjang (cm)                 Rata-
     No       Tanggal                                                                        Ket.
                              1       2        3    4    5       6      7       8     rata
      1      27 Juli 2011     0       0        0    0    0       0      0       0    0,00
      2      28 Juli 2011    0,2      0        0   0,1   0     0,2     0,2    0,4    0,14
      3      29 Juli 2011    2,2    1,8       0,8 0,3 3,5      1,6      8     2,6    2,60
      4      30 Juli 2011    6,1    5,5       3,6 0,4 9,5      6,4     11,4     9    6,49
      5      31 Juli 2011    17,2   16,2     10,4 2,1 19,3 17,7        15,1   19,2   14,65
      6    01 Agustus 2011   19,8    21      16,5 3,4 21,6 22,7        18,8   24,2   18,50
      7    02 Agustus 2011   21,6   23,3      23   4,6 23,6 25,9       20,8    26    21,10
7.3. Grafik
8. Pertanyaan dan Analisa
    8.1. Analisa Data
        Pot 1 memiliki pertumbuhan yang paling lambat di antara kedua pot lain
        Pot 2 memiliki pertumbuhan yang lebih baik daripada pot 1 dan kurang baik daripada pot 3
        Pot 3 memiliki pertumbuhan paling baik diantara kedua pot lain
    8.2. Pertanyaan dan Jawaban
         8.2.1.Pertanyaan
              1. Jelaskan faktor-faktor penyebab pertumbuhan dan perkembangan tidak dapat
                  berjalan dengan baik !
              2. Berdasarkan hasil pengamatan kelompokmu dengan variabel yang diamati
                  apakah teori singkat sama hasilnya dengan hasil praktikum ? jelaskan !
              3. Apakah fungsi dari hasil praktikum kelompokmu bagi kehidupan sehari-hari ?
              4. Bandingkan dari hasil ke tiga pot yang di amati, manakah yang terbagus hasilnya ?
                  bari penjelasan !
         8.2.2.Jawab
              1. Karena adanya faktor eksternal dan internal yaitu :
                  Eksternal :
                  - kurang air
                  - kurangnya suplai oksigen
                  - kurangnya suplai CO2
                  - tidak berad pada suhu optimum
                  - kurang unsur hara
                  - beragam jenis polutan
                  Internal :
                  - memiliki gen yang pertumbuhannya kurang
                  - memiliki hormon yang dapat menybabkan pertumbuhan dan perkembangan
                  tidak dapat bejalan dengan baik
              2. Ya. Karena jumlah air mempengaruhi kelembapan pada tanah sehingga
                  mempengaruhi dalam pertumbuhan dan perkembangan.
              3. Dalam merawat tanaman, sebaiknya siram tanaman dengan air secukupnya untuk
                  menjaga kelembapan tanah.
              4. Yang terbagus adalah pot 3, kerena pot 3 mendapatkan jumlah air paling banyak
                  di antara kedua pot lain

9. Kesimpulan
   Semakin banyak air yang digunakan untuk menyiram tanaman, maka semakin besar
   kelembapannya. Sehingga semakin baik pertumbuhan tanaman tersebut.

10. Daftar Pustaka
    10.1.       Internet :
         http://books.google.co.id/books?id=FbIawWDzoQoC&pg=PR3&lpg=PR3&dq=substansi+her
         editas+dan+reproduksi+sel+kelas+12&source=bl&ots=nGdN84tpHd&sig=ckW7JM7VfmdbS
         du2ct75Dwh5sHA&hl=id&ei=2-
         k3TsPAAcKrrAeA94j0Dw&sa=X&oi=book_result&ct=result&resnum=5&ved=0CC8Q6AEwBA
         #v=onepage&q&f=false
http://books.google.co.id/books?id=VZpoowMG8sMC&printsec=frontcover&dq=related:IS
     BN9797447006#v=onepage&q&f=false
10.2.       Buku Paket Yudhistira :
            Priadi, Arif. 2010. Biologi SMA Kelas XII. Jakarta: Yudhistira
10.3.       Buku Paket Lain :
            Santoso, Begot. 2007. Biologi: Pelajaran Biologi untuk SMA/MA Kelas XII. Bekasi:
                     Interplus.
            Karmana, Orman. 2008. Cerdas Belajar Biologi untuk Kelas XII Sekolah Menengah
                     Atas/Madrasah Aliyah Program Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta: Grafindo.

Biologi 12 laporan praktikum pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan

  • 1.
    Pertumbuhan dan PerkembanganTumbuhan Melalui Variabel Kelembapan Oleh Kelompok 3 Ketua : Nisa El Purwatari Anggota : Cynthia Ayuningtyas Fyka Ferziandhani Guesthi Lunes Wiken Larasati Kelas XII IA 2 SMA KORPRI BEKASI 2011/2012
  • 2.
    1. Tanggal Pelaksanaan: Rabu, 27 Juli 2011 2. Judul : Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan Melalui Variabel Kelembapan 3. Tujuan : Untuk mengamati pengaruh kelembapan terhadap pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan. 4. Teori Singkat : Sampai batas-batas tertentu, tanah dan udara yang lembap berpengaruh baik terhadap pertumbuhan tanaman. Hal ini karena air yang diisap oleh tanaman lebih banyak dan air yang diuapkan lebih sedikit sehingga menyebabkan pembentangan sel-sel. Dengan demikian, sel-sel tanaman akan lebih cepat mencapai ukuran yang maksimum 5. Alat dan Bahan : 1. 3 buah pot berdiameter 10 cm 2. 3-4 kantong tanah dan pupuk 3. 15-25 butir kacang hijau 4. Air 5. Labu ukur 6. Tusuk gigi 6. Langkah kerja : 1. Ambil pot sebanyak 3, ketiga tiganya isi dengan daun kering 2. Kemudian isi dengan pupuk kandnag sebanyak garis lingkaran 3. Setelah itu siram dengan air sampai mencapai/hingga garis lingkaran 4. Setelah selesai, beri tusuk gigi di dalam pot 5. Lalu masukan kecambah dalam pot yang sudah diberi tusuk gigi 6. Setelah itu foto masing masing pot 7. Lalu masukkan ke dalam ruangan 8. Pada hari pertama tanggal 28 juli 2011,pot pertama diberi air 5 ml,pot ke-2 10 m l,pot ke-3 20 ml dan seterusnya sampai tanggal 2 agustus 9. Dan amati setiap kecambah pada tiap masing masing pot
  • 3.
    7. Data Hasilpengamatan 7.1. Foto
  • 4.
    7.2. Tabel PerPot 7.2.1.Tabel Pot 1 Pertambahan Panjang (cm) Rata- No Tanggal Ket 1 2 3 4 5 6 7 8 rata 1 27 Juli 2011 0 0 0 0 0 0 0 0 0,00 2 28 Juli 2011 0,3 0,1 0,1 0 0 0,1 0 0,3 0,11 3 29 Juli 2011 2,7 4,4 0,8 2 3 2,5 0,3 1,2 2,11 4 30 Juli 2011 7,8 9,6 1,4 3,2 8 7,6 3,7 2,9 5,53 5 31 Juli 2011 - 16,7 1,8 6,8 17,3 13,2 9 7,7 10,36 6 01 Agustus 2011 - 20,2 7 13,6 20,4 18,7 14,8 15,5 15,74 7 02 Agustus 2011 - 22,6 13,2 15,6 22,8 22 18,3 20,5 19,29 7.2.2.Tabel Pot 2 Pertambahan Panjang (cm) Rata- No Tanggal Ket 1 2 3 4 5 6 7 8 rata 1 27 Juli 2011 0 0 0 0 0 0 0 0 0,00 2 28 Juli 2011 0,1 0,1 0 0 0,1 0,2 0,1 0,3 0,11 3 29 Juli 2011 4,8 1,3 3 0,7 3,7 1,3 0,6 3,4 2,35 4 30 Juli 2011 12,1 5 10 1,3 7,9 6,5 1,2 7 6,38 5 31 Juli 2011 20 13,7 18 2 16,1 14,2 3,1 19,2 13,29 6 01 Agustus 2011 22,6 18,7 21,6 3,8 20 18,8 8,7 23,8 17,25 7 02 Agustus 2011 24,2 19 23,3 8,6 21,5 22,4 17,2 25,1 20,16 7.2.3.Tabel Pot 3 Pertambahan Panjang (cm) Rata- No Tanggal Ket. 1 2 3 4 5 6 7 8 rata 1 27 Juli 2011 0 0 0 0 0 0 0 0 0,00 2 28 Juli 2011 0,2 0 0 0,1 0 0,2 0,2 0,4 0,14 3 29 Juli 2011 2,2 1,8 0,8 0,3 3,5 1,6 8 2,6 2,60 4 30 Juli 2011 6,1 5,5 3,6 0,4 9,5 6,4 11,4 9 6,49 5 31 Juli 2011 17,2 16,2 10,4 2,1 19,3 17,7 15,1 19,2 14,65 6 01 Agustus 2011 19,8 21 16,5 3,4 21,6 22,7 18,8 24,2 18,50 7 02 Agustus 2011 21,6 23,3 23 4,6 23,6 25,9 20,8 26 21,10
  • 5.
  • 6.
    8. Pertanyaan danAnalisa 8.1. Analisa Data Pot 1 memiliki pertumbuhan yang paling lambat di antara kedua pot lain Pot 2 memiliki pertumbuhan yang lebih baik daripada pot 1 dan kurang baik daripada pot 3 Pot 3 memiliki pertumbuhan paling baik diantara kedua pot lain 8.2. Pertanyaan dan Jawaban 8.2.1.Pertanyaan 1. Jelaskan faktor-faktor penyebab pertumbuhan dan perkembangan tidak dapat berjalan dengan baik ! 2. Berdasarkan hasil pengamatan kelompokmu dengan variabel yang diamati apakah teori singkat sama hasilnya dengan hasil praktikum ? jelaskan ! 3. Apakah fungsi dari hasil praktikum kelompokmu bagi kehidupan sehari-hari ? 4. Bandingkan dari hasil ke tiga pot yang di amati, manakah yang terbagus hasilnya ? bari penjelasan ! 8.2.2.Jawab 1. Karena adanya faktor eksternal dan internal yaitu : Eksternal : - kurang air - kurangnya suplai oksigen - kurangnya suplai CO2 - tidak berad pada suhu optimum - kurang unsur hara - beragam jenis polutan Internal : - memiliki gen yang pertumbuhannya kurang - memiliki hormon yang dapat menybabkan pertumbuhan dan perkembangan tidak dapat bejalan dengan baik 2. Ya. Karena jumlah air mempengaruhi kelembapan pada tanah sehingga mempengaruhi dalam pertumbuhan dan perkembangan. 3. Dalam merawat tanaman, sebaiknya siram tanaman dengan air secukupnya untuk menjaga kelembapan tanah. 4. Yang terbagus adalah pot 3, kerena pot 3 mendapatkan jumlah air paling banyak di antara kedua pot lain 9. Kesimpulan Semakin banyak air yang digunakan untuk menyiram tanaman, maka semakin besar kelembapannya. Sehingga semakin baik pertumbuhan tanaman tersebut. 10. Daftar Pustaka 10.1. Internet : http://books.google.co.id/books?id=FbIawWDzoQoC&pg=PR3&lpg=PR3&dq=substansi+her editas+dan+reproduksi+sel+kelas+12&source=bl&ots=nGdN84tpHd&sig=ckW7JM7VfmdbS du2ct75Dwh5sHA&hl=id&ei=2- k3TsPAAcKrrAeA94j0Dw&sa=X&oi=book_result&ct=result&resnum=5&ved=0CC8Q6AEwBA #v=onepage&q&f=false
  • 7.
    http://books.google.co.id/books?id=VZpoowMG8sMC&printsec=frontcover&dq=related:IS BN9797447006#v=onepage&q&f=false 10.2. Buku Paket Yudhistira : Priadi, Arif. 2010. Biologi SMA Kelas XII. Jakarta: Yudhistira 10.3. Buku Paket Lain : Santoso, Begot. 2007. Biologi: Pelajaran Biologi untuk SMA/MA Kelas XII. Bekasi: Interplus. Karmana, Orman. 2008. Cerdas Belajar Biologi untuk Kelas XII Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah Program Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta: Grafindo.