SlideShare a Scribd company logo
Perilaku
Konsumen
Disusun oleh :
Nathania Dinda W. (202202040)
Sri Wahyuningsih (202202042)
Valen Surya Ardelia (202202043)
Agnes Widyaningsih (202202048)
Pengertian Perilaku Konsumen
1. Kotler dan Keller
Perilaku konsumen merupakan ilmu tentang bagaimana individu, kelompok, dan
organisasi untuk memilih, membeli, menggunakan dan mendapatkan barang, jasa, ide,
atau pengalaman untuk memuaskan keinginan dan kebutuhan mereka.
2. Engel
perilaku konsumen adalah tindakan yang langsung terlibat untuk mendapatkan,
mengkonsumsi, dan menghabiskan produk dan jasa, termasuk proses keputusan yang
mendahului dan mengikuti tindakan ini. Perilaku konsumen sebagai proses
pengambilan keputusan yang mensyaratkan aktivitas individu untuk mengevaluasi,
memperoleh, menggunakan, atau mengatur barang dan jasa.
Kesimpulan
Dari beberapa pengertian yang telah disampaikan oleh para
ahli, dapat ditarik kesimpulan bahwa perilaku konsumen
adalah suatu tindakan konsumen baik itu individu ataupun
kelompok untuk memenuhi keinginan ataupun kebutuhannya
denganadanya proses mempertimbangkan tentang apa yang
akan dibeli.
2. Faktor Sosial
Perilaku konsumen dipengaruhi oleh faktor sosial. Faktor sosial ini berupa nilai
individu, budaya sosial, kelas sosial, level pendidikan dan gaya hidup. Karena itu
keripik kulit lumpia ini kita produksi dengan dua rasa yaitu rasa pedas dan original,
dimana kita tinggal di daerah Jawa Timur yang terbiasa makan makanan pedas
dibandingkan makan makanan manis khususnya untuk daerah Ngawi, untuk yang
rasa original kita tujukan untuk anak-anak yang ingin mengkonsumsinya.
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen
1. Faktor Ekonomi
Harga merupakan salah satu faktor yang sangat diperhatikan oleh konsumen. Hal
ini dikarenakan konsumen harus menyesuaikan dengan pendapatannya atau uang
sakunya. Namun harga keripik kulit lumpia yang terjangkau membuat semua
kalangan masyarakat dapat menikmatinya.
3. Faktor Psikologi
Faktor psikologis ini tentu akan berpengaruh terhadap proses pengambilan
keputusan terhadap sebuah produk yang juga berkaitan dengan pemahaman
konsumen tentang sebuah merk. Dikarenakan produk merk kita belum terlalu
dikenal oleh masyarakat kita akan cantumkan untuk komposisi bahan yang kita
gunakan aman untuk dikonsumsi serta tanggal kadaluarsa. Hal ini dilakukan untuk
menarik dan meyakinkan konsumen bahwa produk yang kita jual aman serta
kualitasnya sebanding dengan merk-merk lainnya.
4. Faktor Personal
Faktor ini berkaitan dengan kebutuhan akan suatu produk tersebut. Cemilan
sebuah makanan yang wajib ada dikala seseorang gabut/untuk pengganjal perut
terutama untuk anak remaja. Hal ini kita sesuaikan dengan target pasar kita yaitu
anak remaja dan anak-anak yang lebih cenderung suka jajan.
Tipe – Tipe Perilaku Konsumen
1. Konsumen yang loyal (Loyal Customers)
Konsumen yang melakukan proses transaksi terhadap produk
kita secara repetitif merupakan konsumen yang perlu kita
jaga dan pertahankan. Loyalitas ini dapat terbentuk
dikarenakan produk yang sesuai dengan kebutuhan mereka,
pelayanan yang baik dan banyak alasan lainnya.
2. Konsumen yang suka tawar-menawar (Bargain Hunters)
Seperti namanya, konsumen tipe ini hanya akan melakukan
proses transaksi berdasarkan penawaran terendah yang
diberikan oleh kita. Tipe konsumen seperti ini sangat kecil
kemungkinannya untuk dapat dijadikan calon konsumen
yang loyal.
3. Konsumen yang hanya melihat-melihat (Wandering Consumers)
Terjadinya proses transaksi sangatlah rendah karena konsumen tipe ini hanya suka
untuk melihat-lihat produk yang kita tawarkan. Kita bisa menarik perhatian konsumen
tipe ini dengan melakukan interaksi untuk memperkenalkan produk kita. Mereka akan
mendengarkan dengan penuh saksama terhadap penjelasan dan penawaran kita. Bukan
tidak mungkin setelah terjadinya interaksi dengan mereka , mereka akan memutuskan
untuk membeli produk kita
4. Konsumen Berdasarkan Kebutuhan (Need-Based Customers)
Seperti namanya, konsumen tipe ini pada umumnya hanya membeli
sesuatu berdasarkan apa yang mereka butuhkan. Namun, kita masih
bisa membangun minat beli mereka dengan melakukan interaksi.
Jika produk kita sesuai dengan apa yang mereka butuhkan, maka
tentu saja proses transaksi dapat terjadi. Bahkan, Anda juga bisa
menjadikan konsumen sebagai calon konsumen loyal kita.
Thank You
Any Question?

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaBab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
 
Pasar dan Pemasaran dalam Kewirausahaan
Pasar dan Pemasaran dalam KewirausahaanPasar dan Pemasaran dalam Kewirausahaan
Pasar dan Pemasaran dalam Kewirausahaan
 
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkunganBab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
 
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranBab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
Komunikasi pemasaran terpadu
Komunikasi pemasaran terpaduKomunikasi pemasaran terpadu
Komunikasi pemasaran terpadu
 
PPT MO Desain Produk dan Jasa.pptx
PPT MO Desain Produk dan Jasa.pptxPPT MO Desain Produk dan Jasa.pptx
PPT MO Desain Produk dan Jasa.pptx
 
Bab 7 menganalisis pasar bisnis
Bab 7 menganalisis pasar bisnisBab 7 menganalisis pasar bisnis
Bab 7 menganalisis pasar bisnis
 
Ppt aspekperilakukonsumen
Ppt aspekperilakukonsumenPpt aspekperilakukonsumen
Ppt aspekperilakukonsumen
 
Segmenting, tergeting dan positioning 2011
Segmenting, tergeting dan positioning 2011Segmenting, tergeting dan positioning 2011
Segmenting, tergeting dan positioning 2011
 
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar KonsumenMP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
MP I BAB 6 - Menganalisis Pasar Konsumen
 
Bab ii. pengambilan keputusan konsumen
Bab ii. pengambilan keputusan konsumenBab ii. pengambilan keputusan konsumen
Bab ii. pengambilan keputusan konsumen
 
Perilaku konsumen_AB.4
Perilaku konsumen_AB.4Perilaku konsumen_AB.4
Perilaku konsumen_AB.4
 
Analisis pasar (2)
Analisis pasar (2)Analisis pasar (2)
Analisis pasar (2)
 
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERNILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
 
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
 
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaranPengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
 
Bab 11.12.13 pengaruh kultural, subkultur dan kelas sosial
Bab 11.12.13 pengaruh kultural, subkultur dan kelas sosialBab 11.12.13 pengaruh kultural, subkultur dan kelas sosial
Bab 11.12.13 pengaruh kultural, subkultur dan kelas sosial
 
Ppt e marketing
Ppt e marketingPpt e marketing
Ppt e marketing
 
Ppt lingkungan pemasaran
Ppt lingkungan pemasaranPpt lingkungan pemasaran
Ppt lingkungan pemasaran
 
Perilaku konsumen prof ujang 8. budaya
Perilaku konsumen prof ujang 8. budayaPerilaku konsumen prof ujang 8. budaya
Perilaku konsumen prof ujang 8. budaya
 

Similar to PPT Perilaku Konsumen 1.pptx

Teori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptx
Teori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptxTeori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptx
Teori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptx
Gladys548351
 
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
rezamolen
 
Perilaku konsumen
Perilaku konsumenPerilaku konsumen
Perilaku konsumen
rezamolen
 
Tugas softskill perilaku konsumen
Tugas softskill perilaku konsumenTugas softskill perilaku konsumen
Tugas softskill perilaku konsumen
heribertusdwi
 
Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2
Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2
Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2
azizahzea
 
Prilaku konsumen soft skill
Prilaku  konsumen soft skillPrilaku  konsumen soft skill
Prilaku konsumen soft skill
Melly Gunawan
 

Similar to PPT Perilaku Konsumen 1.pptx (20)

MAKALAH PERILAKU KONSUMEN
MAKALAH PERILAKU KONSUMENMAKALAH PERILAKU KONSUMEN
MAKALAH PERILAKU KONSUMEN
 
Perilaku konsumen - tugas softskill
Perilaku konsumen - tugas softskill Perilaku konsumen - tugas softskill
Perilaku konsumen - tugas softskill
 
Teori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptx
Teori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptxTeori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptx
Teori Perilaku Konsumen (kelompok 1).pptx
 
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
 
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
Perilakukonsumen 120115083338-phpapp02(1)
 
presentasi kel 4.pptx
presentasi kel 4.pptxpresentasi kel 4.pptx
presentasi kel 4.pptx
 
Perilaku konsumen
Perilaku konsumenPerilaku konsumen
Perilaku konsumen
 
Perilaku konsumen
Perilaku konsumenPerilaku konsumen
Perilaku konsumen
 
Pertemuan 5
Pertemuan 5Pertemuan 5
Pertemuan 5
 
Pk pertemuan 2
Pk pertemuan 2Pk pertemuan 2
Pk pertemuan 2
 
Consumerology dan ethics
Consumerology dan ethicsConsumerology dan ethics
Consumerology dan ethics
 
BMP EKMA4567 Perilaku Konsumen
BMP EKMA4567 Perilaku KonsumenBMP EKMA4567 Perilaku Konsumen
BMP EKMA4567 Perilaku Konsumen
 
Perilaku konsumen bab 1 & bab 2
Perilaku konsumen bab 1 & bab 2Perilaku konsumen bab 1 & bab 2
Perilaku konsumen bab 1 & bab 2
 
Yuniken i
Yuniken iYuniken i
Yuniken i
 
Yuniken
YunikenYuniken
Yuniken
 
Tugas softskill perilaku konsumen
Tugas softskill perilaku konsumenTugas softskill perilaku konsumen
Tugas softskill perilaku konsumen
 
Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2
Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2
Tugas softskill perilaku konsumen Rangkuman BAB 1 & 2
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Pt. 7 Perilaku Konsumen.pptx
Pt. 7 Perilaku Konsumen.pptxPt. 7 Perilaku Konsumen.pptx
Pt. 7 Perilaku Konsumen.pptx
 
Prilaku konsumen soft skill
Prilaku  konsumen soft skillPrilaku  konsumen soft skill
Prilaku konsumen soft skill
 

Recently uploaded

POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Alfaiz21
 

Recently uploaded (18)

kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANAPPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran GlobalMateri Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Huong dan 218 -2024 Lien nganh CQĐT-VKS.pdf
Huong dan 218 -2024 Lien nganh CQĐT-VKS.pdfHuong dan 218 -2024 Lien nganh CQĐT-VKS.pdf
Huong dan 218 -2024 Lien nganh CQĐT-VKS.pdf
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
 
Judul: Mengenal Raja Bonanza88: Platform Taruhan Online yang Populer
Judul: Mengenal Raja Bonanza88: Platform Taruhan Online yang PopulerJudul: Mengenal Raja Bonanza88: Platform Taruhan Online yang Populer
Judul: Mengenal Raja Bonanza88: Platform Taruhan Online yang Populer
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Via Bank Cimb Niaga Bonus 100% T...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Via Bank Cimb Niaga Bonus 100% T...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Via Bank Cimb Niaga Bonus 100% T...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Deposit Via Bank Cimb Niaga Bonus 100% T...
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
 
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya IndonesiaSejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
 
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Bank Qris
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Bank QrisUNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Bank Qris
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Bank Qris
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
 

PPT Perilaku Konsumen 1.pptx

  • 1. Perilaku Konsumen Disusun oleh : Nathania Dinda W. (202202040) Sri Wahyuningsih (202202042) Valen Surya Ardelia (202202043) Agnes Widyaningsih (202202048)
  • 2. Pengertian Perilaku Konsumen 1. Kotler dan Keller Perilaku konsumen merupakan ilmu tentang bagaimana individu, kelompok, dan organisasi untuk memilih, membeli, menggunakan dan mendapatkan barang, jasa, ide, atau pengalaman untuk memuaskan keinginan dan kebutuhan mereka. 2. Engel perilaku konsumen adalah tindakan yang langsung terlibat untuk mendapatkan, mengkonsumsi, dan menghabiskan produk dan jasa, termasuk proses keputusan yang mendahului dan mengikuti tindakan ini. Perilaku konsumen sebagai proses pengambilan keputusan yang mensyaratkan aktivitas individu untuk mengevaluasi, memperoleh, menggunakan, atau mengatur barang dan jasa.
  • 3. Kesimpulan Dari beberapa pengertian yang telah disampaikan oleh para ahli, dapat ditarik kesimpulan bahwa perilaku konsumen adalah suatu tindakan konsumen baik itu individu ataupun kelompok untuk memenuhi keinginan ataupun kebutuhannya denganadanya proses mempertimbangkan tentang apa yang akan dibeli.
  • 4. 2. Faktor Sosial Perilaku konsumen dipengaruhi oleh faktor sosial. Faktor sosial ini berupa nilai individu, budaya sosial, kelas sosial, level pendidikan dan gaya hidup. Karena itu keripik kulit lumpia ini kita produksi dengan dua rasa yaitu rasa pedas dan original, dimana kita tinggal di daerah Jawa Timur yang terbiasa makan makanan pedas dibandingkan makan makanan manis khususnya untuk daerah Ngawi, untuk yang rasa original kita tujukan untuk anak-anak yang ingin mengkonsumsinya. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen 1. Faktor Ekonomi Harga merupakan salah satu faktor yang sangat diperhatikan oleh konsumen. Hal ini dikarenakan konsumen harus menyesuaikan dengan pendapatannya atau uang sakunya. Namun harga keripik kulit lumpia yang terjangkau membuat semua kalangan masyarakat dapat menikmatinya.
  • 5. 3. Faktor Psikologi Faktor psikologis ini tentu akan berpengaruh terhadap proses pengambilan keputusan terhadap sebuah produk yang juga berkaitan dengan pemahaman konsumen tentang sebuah merk. Dikarenakan produk merk kita belum terlalu dikenal oleh masyarakat kita akan cantumkan untuk komposisi bahan yang kita gunakan aman untuk dikonsumsi serta tanggal kadaluarsa. Hal ini dilakukan untuk menarik dan meyakinkan konsumen bahwa produk yang kita jual aman serta kualitasnya sebanding dengan merk-merk lainnya. 4. Faktor Personal Faktor ini berkaitan dengan kebutuhan akan suatu produk tersebut. Cemilan sebuah makanan yang wajib ada dikala seseorang gabut/untuk pengganjal perut terutama untuk anak remaja. Hal ini kita sesuaikan dengan target pasar kita yaitu anak remaja dan anak-anak yang lebih cenderung suka jajan.
  • 6. Tipe – Tipe Perilaku Konsumen 1. Konsumen yang loyal (Loyal Customers) Konsumen yang melakukan proses transaksi terhadap produk kita secara repetitif merupakan konsumen yang perlu kita jaga dan pertahankan. Loyalitas ini dapat terbentuk dikarenakan produk yang sesuai dengan kebutuhan mereka, pelayanan yang baik dan banyak alasan lainnya. 2. Konsumen yang suka tawar-menawar (Bargain Hunters) Seperti namanya, konsumen tipe ini hanya akan melakukan proses transaksi berdasarkan penawaran terendah yang diberikan oleh kita. Tipe konsumen seperti ini sangat kecil kemungkinannya untuk dapat dijadikan calon konsumen yang loyal.
  • 7. 3. Konsumen yang hanya melihat-melihat (Wandering Consumers) Terjadinya proses transaksi sangatlah rendah karena konsumen tipe ini hanya suka untuk melihat-lihat produk yang kita tawarkan. Kita bisa menarik perhatian konsumen tipe ini dengan melakukan interaksi untuk memperkenalkan produk kita. Mereka akan mendengarkan dengan penuh saksama terhadap penjelasan dan penawaran kita. Bukan tidak mungkin setelah terjadinya interaksi dengan mereka , mereka akan memutuskan untuk membeli produk kita 4. Konsumen Berdasarkan Kebutuhan (Need-Based Customers) Seperti namanya, konsumen tipe ini pada umumnya hanya membeli sesuatu berdasarkan apa yang mereka butuhkan. Namun, kita masih bisa membangun minat beli mereka dengan melakukan interaksi. Jika produk kita sesuai dengan apa yang mereka butuhkan, maka tentu saja proses transaksi dapat terjadi. Bahkan, Anda juga bisa menjadikan konsumen sebagai calon konsumen loyal kita.