SlideShare a Scribd company logo
Mata Kuliah : Agama Islam 2
Dosen : Abdul Hamid Aly, S.Pd, M, Pd
1. Kusumas Tutik Wahyuningsah (21901082015)
2. Asmi Zuri Rambu Nawu (21901082021)
3. Mokhammad Ali Alfian Ridho (21901082028)
Akuntansi-03
FAKULTAS EKONOMI BISNIS
UNIVERSITAS ISLAM MALANG
“KEAGUNGAN AL-QURAN”
A. Nama dan Sifat Al-Qur’an
1. Nama-nama Al-Quran :
alhikmah.ac.id – Allah menamakan Quran dengan beberapa nama,
diantaranya:
1. Qur`an
ُ‫م‬ َ‫و‬ْ‫ق‬َ‫أ‬ َ‫ي‬ِ‫ه‬ ‫ي‬ِ‫ت‬َّ‫ل‬ِ‫ل‬ ‫ِي‬‫د‬ْ‫ه‬َ‫ي‬ َ‫ن‬َ‫آ‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ‫ا‬َ‫ذ‬َ‫ه‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬
`Al Qur`an ini memberikan petunjuk kepada yang lebih lurus`.( al-Israa:9)
2. Kitab
ْ‫م‬ُ‫ك‬ُ‫ر‬ْ‫ك‬ِ‫ذ‬ ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ا‬ً‫ب‬‫ا‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ْ‫د‬َ‫ق‬َ‫ل‬
`Sesungguhnya telah Kami turunkan kepada kamu sebuah kitab yang di
dalamnya terdapat sebab-sebab kemuliaan bagimu`.(al-Anbiyaa: 10)
3. Furqan
‫ا‬ً‫ِير‬‫ذ‬َ‫ن‬ َ‫ين‬ِ‫م‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ع‬ْ‫ل‬ِ‫ل‬ َ‫ون‬ُ‫ك‬َ‫ي‬ِ‫ل‬ ِ‫ه‬ِ‫د‬ْ‫ب‬َ‫ع‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ان‬َ‫ق‬ ْ‫ر‬ُ‫ف‬ْ‫ال‬ َ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ ‫ِي‬‫ذ‬َّ‫ال‬ َ‫ك‬َ‫ار‬َ‫ب‬َ‫ت‬
Maha suci Allah yang telah menurunkan Al Furqaan kepada hamba-Nya, agar
dia menjadi pemberi peringatan kepada seluruh alam`, (al-Furqan: 1)
4. Zikr
َ‫ون‬ُ‫ظ‬ِ‫ف‬‫ا‬َ‫ح‬َ‫ل‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ‫ا‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ َ‫ر‬ْ‫ك‬ِ‫الذ‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ ُ‫ن‬ْ‫َح‬‫ن‬ ‫ا‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬
`Sesungguhnya Kami-lah yang menurunkan Al Qur`an, dan
sesungguhnya Kami benar-benar memeliharanya`.( al-Hijr :9)
5. Tanzil
َ‫ين‬ِ‫م‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ع‬ْ‫ال‬ ِ‫ب‬ َ‫ر‬ ُ‫ل‬‫ي‬ ِ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫ت‬َ‫ل‬ ُ‫ه‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬
Dan sesungguhnya Al Qur`an ini benar-benar diturunkan oleh Tuhan
semesta alam`,(as-Syuaraa:192 ).
Penyebutan Al-Quran dan al-kitab lebih populer dari nama-nama
yang lain. Dalam hal ini Dr. Muhammada Daraz berkata: ` ia
dinamakan Quran karena ia `dibaca` dengan lisan, dan dinamakan
al- kitab karena ia `ditulis` dengan pena. Kedua kata ini
menunjukkan makna yang sesuai dengan kenyataannya`. Penamaan
Quran dengan kedua nama ini memberikan isyarat bahwa
selayaknyalah ia dipelihara dalam bentuk hafalan dan tulisan.
2. Sifat-sifat Al-Quran :
Allah telah melukiskan Quran dengan beberapa sifat, diantaranya ;
1. Nur (cahaya ) :
‫ا‬ً‫ن‬‫ي‬ِ‫ب‬ُ‫م‬ ‫ا‬ً‫ور‬ُ‫ن‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ َ‫و‬
`Hai manusia, sesungguhnya telah datang kepadamu bukti kebenaran dari
Tuhanmu. dan telah Kami turunkan kepadamu cahaya yang terang benderang`.(an-
nisaa : 174 )
2. Huda ( petunjuk ), Syifa` ( obat ), Rahmah ( rahmat ),dan Mauizah ( nasehat )
:
َ‫و‬ ِ‫ُور‬‫د‬ُّ‫ص‬‫ال‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ٌ‫ء‬‫ا‬َ‫ف‬ِ‫ش‬ َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ِ‫ب‬ َ‫ر‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ٌ‫ة‬َ‫ظ‬ِ‫ع‬ ْ‫و‬َ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ت‬َ‫ء‬‫ا‬َ‫ج‬ ْ‫د‬َ‫ق‬ ُ‫اس‬َّ‫ن‬‫ال‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫ي‬‫ي‬ِ‫ن‬ِ‫م‬ْ‫ؤ‬ُ‫م‬ْ‫ل‬ِ‫ل‬ ٌ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬ َ‫و‬ ‫ًى‬‫د‬ُ‫ه‬َ‫ن‬
`Hai manusia, sesungguhnya telah datang kepadamu pelajaran dari Tuhanmu dan
penyembuh bagi penyakit-penyakit dalam dada dan petunjuk serta rahmat bagi
orang-orang yang beriman`.( Yunus : 57 ).
3. Mubin ( yang menerangkan ) :
ٌ‫ين‬ِ‫ب‬ُ‫م‬ ٌ‫اب‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ َ‫و‬ ٌ‫ور‬ُ‫ن‬ ِ َّ‫اَّلل‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ء‬‫ا‬َ‫ج‬ ْ‫د‬َ‫ق‬
`Sesungguhnya telah datang kepadamu cahaya dari Allah, dan Kitab yang
menerangkan`.( al-Maidah :15 ).
Sifat-sifat yang lain sebagaimana disebutkan dalam banyak ayatnya, seperti :
Mubarak ( yang diberkati ), Busyra ( kabar gembira ),`Aziz ( yang mulia ), Majid (
yang dihormati ), Basyr ( pembawa kabar gembira ).
B. Al-Quran sebagai kitab suci orang Islam
1. Pengertian Al-Quran
Al-quran merupkan dasar hukum Islam dan sumber syariat islam
yang memiliki manfaat bagi umat manusia.
Alquran adalah penutup dan puncak wahyu Sang Pencipta serta
pedoman bagi seluruh umat manusia.
2. Keutamaan Al-Quran bagi Umat Islam
Keutamaan-keutamaan yang dapat kita peroleh dari Alquran,
beberapa di antaranya adalah:
• Alquran adalah Cahaya.
• Alquran adalah Petunjuk.
• Alquran dan Syafa’at.
• Alquran Menenangkan Hati.
3. Fungsi Al-Quran Bagi Kehidupan Umat Islam
1. Sebagai petunjuk jalan yang lurus
Al-quran memberikan petunjuk agar umat manusia harus hidup
dengan baik dan benar .Karena dalam Al-quran sudah dijelaskan
mana yang salah dan mana yang benar, serta peringatan-peringatan
agar terus bertakwa kepada Allah.
2. Menjelaskan kepribadian manusia
Manusia adalah makhluk yang diberikan akal, bisa membedakan
baik dan buruk, dan membuatnya berbeda dengan binatang yang
sama-sama ciptaan Allah.
3. Mengangkat derajat
Mengangkat derajat umat islam, bagi mereka yang senantiasa
mengamalkan ajarannya secara sungguh-sungguh
4. Menjelaskan masalah yang pernah diperselisihkan umat sebelumnya.
Di dalam Al-quran terdapat cerita-cerita dari masa lalu yang kemudian
berdasarkan kisah umat terdahulu kita bisa belajar agar tidak mengulangi
kesalahan yang pernah mereka buat sebelumnya.
5. Al-quran memantapkan iman Islam
Dengan membaca Al-quran, mempelajarinya dan mengamalkannya, kita
bisa memantapkan iman kita. Isi Al-quran akan membuat kita semakin
yakin bahwa agama Islam adalah agama yang memang harus dianut.
6. Tuntunan dan hukum untuk menjalani kehidupan
Al-quran berisi tentang hukum dan juga tuntunan manusia dalam
menjalani kehidupan di dunia. Di dalam Al-quran mengatur bagaimana
tentang berhubungan dengan orang lain, berdagang, warisan, zakat, dan
masih banyak lagi.
C. Keutamaan Membaca dan Al-Qur`an
Di antara keutamaan membaca Al-Qur`an adalah:
1. Mendapat Pahala Berlipat
2. Derajatnya Diangkat
3. Mendapatkan ketenangan hati
4. Mendapat Pertolongan Allah SWT di hari Kiamat
5. Terbebas dari Aduan Rasulullah SAW pada Hari Kiamat
6. Dihadiri Malaikat
7. Ditempatkan Bersama Malaikat
D. Keagungan dan Kemukjizatan Al-Quran
Mukjizat menurut bahasa adalah melemahkan, menundukkan
atau suatu hal yang tidak bisa ditandingi. Sedangkan, mukjizat
menurtu istilah artinya adalah suatu perkara yang menusia biasa
tidak mampu melaksanakannya, baik sendiri-sendiri ataupun
bersama-sama.
Al-Quran merupakan mukjizat terbesar yang Allah berikan
kepada Nabi Muhammad saw. Al-Qur’an adalah kitab suci
penyempurna kitab-kitab suci para nabi sebelumnya.

More Related Content

What's hot

Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...
Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...
Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...
Mulia Fathan
 
BAB 1: AQIDAH ISLAM
BAB 1: AQIDAH ISLAMBAB 1: AQIDAH ISLAM
MAKALAH materi 2 kel 2
MAKALAH materi 2 kel 2MAKALAH materi 2 kel 2
MAKALAH materi 2 kel 2
nisawahyu1
 
Iman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allahIman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allah
idhingrezzter
 
Mengenal Al Qur'an
Mengenal Al Qur'anMengenal Al Qur'an
Mengenal Al Qur'an
Riri Albantani
 
Bab 6 iman kepada rasul
Bab 6 iman kepada rasulBab 6 iman kepada rasul
Bab 6 iman kepada rasul
2805khusna
 
TIGA LANDASAN UTAMA
TIGA LANDASAN UTAMATIGA LANDASAN UTAMA
TIGA LANDASAN UTAMA
Islamhouse.com
 
Dinul islam
Dinul islamDinul islam
Dinul islam
Davi Conan
 
Slide 3 beriman kepada kitab
Slide 3  beriman kepada kitabSlide 3  beriman kepada kitab
Slide 3 beriman kepada kitabSam Pasir Panjang
 
Makalah beriman kepada kitab kitab allah
Makalah beriman kepada kitab kitab allahMakalah beriman kepada kitab kitab allah
Makalah beriman kepada kitab kitab allah
Ahmad Alhidayah
 
Tafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinahTafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinah
free health service for the poor
 
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWTKEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
Nur Rohmah
 
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 4
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 4BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 4
Tafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinahTafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinah
Endang Suhendar
 
Power point hadits menuntut ilmu
Power point hadits menuntut ilmuPower point hadits menuntut ilmu
Power point hadits menuntut ilmu
nisahanan86
 
GPI 1083
GPI 1083GPI 1083
GPI 1083
Inbmy
 
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWTKEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
Nur Rohmah
 
Iman Kepada Rasul
Iman Kepada RasulIman Kepada Rasul
Iman Kepada Rasul
hasby hd
 
Al qur’ān sebagai pedoman Kehidupan
Al qur’ān sebagai pedoman KehidupanAl qur’ān sebagai pedoman Kehidupan
Al qur’ān sebagai pedoman Kehidupan
SMP N 6 Yogyakarta and SMA N 11 Yogyakarta
 

What's hot (19)

Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...
Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...
Al quran Hadist ~ Seluk-beluk Al qur'an dan Fungsinya dalam kehidupan sehari-...
 
BAB 1: AQIDAH ISLAM
BAB 1: AQIDAH ISLAMBAB 1: AQIDAH ISLAM
BAB 1: AQIDAH ISLAM
 
MAKALAH materi 2 kel 2
MAKALAH materi 2 kel 2MAKALAH materi 2 kel 2
MAKALAH materi 2 kel 2
 
Iman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allahIman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allah
 
Mengenal Al Qur'an
Mengenal Al Qur'anMengenal Al Qur'an
Mengenal Al Qur'an
 
Bab 6 iman kepada rasul
Bab 6 iman kepada rasulBab 6 iman kepada rasul
Bab 6 iman kepada rasul
 
TIGA LANDASAN UTAMA
TIGA LANDASAN UTAMATIGA LANDASAN UTAMA
TIGA LANDASAN UTAMA
 
Dinul islam
Dinul islamDinul islam
Dinul islam
 
Slide 3 beriman kepada kitab
Slide 3  beriman kepada kitabSlide 3  beriman kepada kitab
Slide 3 beriman kepada kitab
 
Makalah beriman kepada kitab kitab allah
Makalah beriman kepada kitab kitab allahMakalah beriman kepada kitab kitab allah
Makalah beriman kepada kitab kitab allah
 
Tafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinahTafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinah
 
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWTKEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
 
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 4
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 4BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 4
BIMS1023 Aqidah Islam - Bahagian 4
 
Tafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinahTafsir surat al bayyinah
Tafsir surat al bayyinah
 
Power point hadits menuntut ilmu
Power point hadits menuntut ilmuPower point hadits menuntut ilmu
Power point hadits menuntut ilmu
 
GPI 1083
GPI 1083GPI 1083
GPI 1083
 
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWTKEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
 
Iman Kepada Rasul
Iman Kepada RasulIman Kepada Rasul
Iman Kepada Rasul
 
Al qur’ān sebagai pedoman Kehidupan
Al qur’ān sebagai pedoman KehidupanAl qur’ān sebagai pedoman Kehidupan
Al qur’ān sebagai pedoman Kehidupan
 

Similar to PPT materi 2 kel 2

Funsi al-qur'an dan hadist
Funsi al-qur'an dan hadistFunsi al-qur'an dan hadist
Funsi al-qur'an dan hadist
Muhammad Rifalza
 
Muda.Beriman pada Rasul.pptx
Muda.Beriman pada Rasul.pptxMuda.Beriman pada Rasul.pptx
Muda.Beriman pada Rasul.pptx
MuhammadUbaid49
 
Beriman kepada kitabkitab allah
Beriman kepada kitabkitab allahBeriman kepada kitabkitab allah
Beriman kepada kitabkitab allah
muhammad ali nuruddin
 
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptxIman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
imamalfien
 
Sunber vajaran agama_islam
Sunber vajaran agama_islamSunber vajaran agama_islam
Sunber vajaran agama_islam
Lintoe1
 
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1dadang irwanto
 
Iman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allahIman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allah
hufronafid07
 
Iman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allahIman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allah
khusnulvivi
 
Presentasi makalah
Presentasi makalahPresentasi makalah
Presentasi makalah
Ardy Elqincy
 
Aqidah agama.islam-1 a-pbi
Aqidah agama.islam-1 a-pbiAqidah agama.islam-1 a-pbi
Aqidah agama.islam-1 a-pbiHendun Budiyani
 
power-point-bab-4.pptx
power-point-bab-4.pptxpower-point-bab-4.pptx
power-point-bab-4.pptx
ssuser12f1d9
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
desydesy02
 
Bagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakan
Bagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakanBagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakan
Bagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakan
iqadin172
 
Iman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allahIman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allahNovia Anwar
 
beriman kepada kitab-kitab allah
beriman kepada kitab-kitab allahberiman kepada kitab-kitab allah
beriman kepada kitab-kitab allah
AisyahFatimah1
 
Konsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq Tasawuf
Konsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq TasawufKonsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq Tasawuf
Konsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq Tasawuf
ade orreo
 
Rezeki dari Allah
Rezeki dari AllahRezeki dari Allah
Rezeki dari Allah
nailah krnia
 
MATERI SCREENING LK 2.pptx
MATERI SCREENING LK 2.pptxMATERI SCREENING LK 2.pptx
MATERI SCREENING LK 2.pptx
RahulManufanPandra
 
Ulumul Qur'an (1).
Ulumul Qur'an (1).Ulumul Qur'an (1).
Ulumul Qur'an (1).
Ibnu Ahmad
 

Similar to PPT materi 2 kel 2 (20)

Funsi al-qur'an dan hadist
Funsi al-qur'an dan hadistFunsi al-qur'an dan hadist
Funsi al-qur'an dan hadist
 
Muda.Beriman pada Rasul.pptx
Muda.Beriman pada Rasul.pptxMuda.Beriman pada Rasul.pptx
Muda.Beriman pada Rasul.pptx
 
Beriman kepada kitabkitab allah
Beriman kepada kitabkitab allahBeriman kepada kitabkitab allah
Beriman kepada kitabkitab allah
 
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptxIman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
 
Sunber vajaran agama_islam
Sunber vajaran agama_islamSunber vajaran agama_islam
Sunber vajaran agama_islam
 
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
 
Iman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allahIman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allah
 
Iman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allahIman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allah
 
Presentasi makalah
Presentasi makalahPresentasi makalah
Presentasi makalah
 
Aqidah agama.islam-1 a-pbi
Aqidah agama.islam-1 a-pbiAqidah agama.islam-1 a-pbi
Aqidah agama.islam-1 a-pbi
 
power-point-bab-4.pptx
power-point-bab-4.pptxpower-point-bab-4.pptx
power-point-bab-4.pptx
 
Ringkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allah
Ringkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allahRingkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allah
Ringkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allah
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakan
Bagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakanBagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakan
Bagaimana kita-menyeru-kepada-islam-fathi-yakan
 
Iman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allahIman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allah
 
beriman kepada kitab-kitab allah
beriman kepada kitab-kitab allahberiman kepada kitab-kitab allah
beriman kepada kitab-kitab allah
 
Konsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq Tasawuf
Konsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq TasawufKonsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq Tasawuf
Konsep Ilmu Akhlaq _ Akhlaq Tasawuf
 
Rezeki dari Allah
Rezeki dari AllahRezeki dari Allah
Rezeki dari Allah
 
MATERI SCREENING LK 2.pptx
MATERI SCREENING LK 2.pptxMATERI SCREENING LK 2.pptx
MATERI SCREENING LK 2.pptx
 
Ulumul Qur'an (1).
Ulumul Qur'an (1).Ulumul Qur'an (1).
Ulumul Qur'an (1).
 

Recently uploaded

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 

Recently uploaded (20)

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 

PPT materi 2 kel 2

  • 1. Mata Kuliah : Agama Islam 2 Dosen : Abdul Hamid Aly, S.Pd, M, Pd 1. Kusumas Tutik Wahyuningsah (21901082015) 2. Asmi Zuri Rambu Nawu (21901082021) 3. Mokhammad Ali Alfian Ridho (21901082028) Akuntansi-03 FAKULTAS EKONOMI BISNIS UNIVERSITAS ISLAM MALANG “KEAGUNGAN AL-QURAN”
  • 2. A. Nama dan Sifat Al-Qur’an 1. Nama-nama Al-Quran : alhikmah.ac.id – Allah menamakan Quran dengan beberapa nama, diantaranya: 1. Qur`an ُ‫م‬ َ‫و‬ْ‫ق‬َ‫أ‬ َ‫ي‬ِ‫ه‬ ‫ي‬ِ‫ت‬َّ‫ل‬ِ‫ل‬ ‫ِي‬‫د‬ْ‫ه‬َ‫ي‬ َ‫ن‬َ‫آ‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ‫ا‬َ‫ذ‬َ‫ه‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ `Al Qur`an ini memberikan petunjuk kepada yang lebih lurus`.( al-Israa:9) 2. Kitab ْ‫م‬ُ‫ك‬ُ‫ر‬ْ‫ك‬ِ‫ذ‬ ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ا‬ً‫ب‬‫ا‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ْ‫د‬َ‫ق‬َ‫ل‬ `Sesungguhnya telah Kami turunkan kepada kamu sebuah kitab yang di dalamnya terdapat sebab-sebab kemuliaan bagimu`.(al-Anbiyaa: 10) 3. Furqan ‫ا‬ً‫ِير‬‫ذ‬َ‫ن‬ َ‫ين‬ِ‫م‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ع‬ْ‫ل‬ِ‫ل‬ َ‫ون‬ُ‫ك‬َ‫ي‬ِ‫ل‬ ِ‫ه‬ِ‫د‬ْ‫ب‬َ‫ع‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ َ‫ان‬َ‫ق‬ ْ‫ر‬ُ‫ف‬ْ‫ال‬ َ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ ‫ِي‬‫ذ‬َّ‫ال‬ َ‫ك‬َ‫ار‬َ‫ب‬َ‫ت‬ Maha suci Allah yang telah menurunkan Al Furqaan kepada hamba-Nya, agar dia menjadi pemberi peringatan kepada seluruh alam`, (al-Furqan: 1)
  • 3. 4. Zikr َ‫ون‬ُ‫ظ‬ِ‫ف‬‫ا‬َ‫ح‬َ‫ل‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ‫ا‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ َ‫ر‬ْ‫ك‬ِ‫الذ‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ ُ‫ن‬ْ‫َح‬‫ن‬ ‫ا‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ `Sesungguhnya Kami-lah yang menurunkan Al Qur`an, dan sesungguhnya Kami benar-benar memeliharanya`.( al-Hijr :9) 5. Tanzil َ‫ين‬ِ‫م‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ع‬ْ‫ال‬ ِ‫ب‬ َ‫ر‬ ُ‫ل‬‫ي‬ ِ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫ت‬َ‫ل‬ ُ‫ه‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ Dan sesungguhnya Al Qur`an ini benar-benar diturunkan oleh Tuhan semesta alam`,(as-Syuaraa:192 ). Penyebutan Al-Quran dan al-kitab lebih populer dari nama-nama yang lain. Dalam hal ini Dr. Muhammada Daraz berkata: ` ia dinamakan Quran karena ia `dibaca` dengan lisan, dan dinamakan al- kitab karena ia `ditulis` dengan pena. Kedua kata ini menunjukkan makna yang sesuai dengan kenyataannya`. Penamaan Quran dengan kedua nama ini memberikan isyarat bahwa selayaknyalah ia dipelihara dalam bentuk hafalan dan tulisan.
  • 4. 2. Sifat-sifat Al-Quran : Allah telah melukiskan Quran dengan beberapa sifat, diantaranya ; 1. Nur (cahaya ) : ‫ا‬ً‫ن‬‫ي‬ِ‫ب‬ُ‫م‬ ‫ا‬ً‫ور‬ُ‫ن‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ل‬ َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ َ‫و‬ `Hai manusia, sesungguhnya telah datang kepadamu bukti kebenaran dari Tuhanmu. dan telah Kami turunkan kepadamu cahaya yang terang benderang`.(an- nisaa : 174 ) 2. Huda ( petunjuk ), Syifa` ( obat ), Rahmah ( rahmat ),dan Mauizah ( nasehat ) : َ‫و‬ ِ‫ُور‬‫د‬ُّ‫ص‬‫ال‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ٌ‫ء‬‫ا‬َ‫ف‬ِ‫ش‬ َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ِ‫ب‬ َ‫ر‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ٌ‫ة‬َ‫ظ‬ِ‫ع‬ ْ‫و‬َ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ت‬َ‫ء‬‫ا‬َ‫ج‬ ْ‫د‬َ‫ق‬ ُ‫اس‬َّ‫ن‬‫ال‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫ي‬‫ي‬ِ‫ن‬ِ‫م‬ْ‫ؤ‬ُ‫م‬ْ‫ل‬ِ‫ل‬ ٌ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬ َ‫و‬ ‫ًى‬‫د‬ُ‫ه‬َ‫ن‬ `Hai manusia, sesungguhnya telah datang kepadamu pelajaran dari Tuhanmu dan penyembuh bagi penyakit-penyakit dalam dada dan petunjuk serta rahmat bagi orang-orang yang beriman`.( Yunus : 57 ). 3. Mubin ( yang menerangkan ) : ٌ‫ين‬ِ‫ب‬ُ‫م‬ ٌ‫اب‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ َ‫و‬ ٌ‫ور‬ُ‫ن‬ ِ َّ‫اَّلل‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ء‬‫ا‬َ‫ج‬ ْ‫د‬َ‫ق‬ `Sesungguhnya telah datang kepadamu cahaya dari Allah, dan Kitab yang menerangkan`.( al-Maidah :15 ). Sifat-sifat yang lain sebagaimana disebutkan dalam banyak ayatnya, seperti : Mubarak ( yang diberkati ), Busyra ( kabar gembira ),`Aziz ( yang mulia ), Majid ( yang dihormati ), Basyr ( pembawa kabar gembira ).
  • 5. B. Al-Quran sebagai kitab suci orang Islam 1. Pengertian Al-Quran Al-quran merupkan dasar hukum Islam dan sumber syariat islam yang memiliki manfaat bagi umat manusia. Alquran adalah penutup dan puncak wahyu Sang Pencipta serta pedoman bagi seluruh umat manusia.
  • 6. 2. Keutamaan Al-Quran bagi Umat Islam Keutamaan-keutamaan yang dapat kita peroleh dari Alquran, beberapa di antaranya adalah: • Alquran adalah Cahaya. • Alquran adalah Petunjuk. • Alquran dan Syafa’at. • Alquran Menenangkan Hati.
  • 7. 3. Fungsi Al-Quran Bagi Kehidupan Umat Islam 1. Sebagai petunjuk jalan yang lurus Al-quran memberikan petunjuk agar umat manusia harus hidup dengan baik dan benar .Karena dalam Al-quran sudah dijelaskan mana yang salah dan mana yang benar, serta peringatan-peringatan agar terus bertakwa kepada Allah. 2. Menjelaskan kepribadian manusia Manusia adalah makhluk yang diberikan akal, bisa membedakan baik dan buruk, dan membuatnya berbeda dengan binatang yang sama-sama ciptaan Allah. 3. Mengangkat derajat Mengangkat derajat umat islam, bagi mereka yang senantiasa mengamalkan ajarannya secara sungguh-sungguh
  • 8. 4. Menjelaskan masalah yang pernah diperselisihkan umat sebelumnya. Di dalam Al-quran terdapat cerita-cerita dari masa lalu yang kemudian berdasarkan kisah umat terdahulu kita bisa belajar agar tidak mengulangi kesalahan yang pernah mereka buat sebelumnya. 5. Al-quran memantapkan iman Islam Dengan membaca Al-quran, mempelajarinya dan mengamalkannya, kita bisa memantapkan iman kita. Isi Al-quran akan membuat kita semakin yakin bahwa agama Islam adalah agama yang memang harus dianut. 6. Tuntunan dan hukum untuk menjalani kehidupan Al-quran berisi tentang hukum dan juga tuntunan manusia dalam menjalani kehidupan di dunia. Di dalam Al-quran mengatur bagaimana tentang berhubungan dengan orang lain, berdagang, warisan, zakat, dan masih banyak lagi.
  • 9. C. Keutamaan Membaca dan Al-Qur`an Di antara keutamaan membaca Al-Qur`an adalah: 1. Mendapat Pahala Berlipat 2. Derajatnya Diangkat 3. Mendapatkan ketenangan hati 4. Mendapat Pertolongan Allah SWT di hari Kiamat 5. Terbebas dari Aduan Rasulullah SAW pada Hari Kiamat 6. Dihadiri Malaikat 7. Ditempatkan Bersama Malaikat
  • 10. D. Keagungan dan Kemukjizatan Al-Quran Mukjizat menurut bahasa adalah melemahkan, menundukkan atau suatu hal yang tidak bisa ditandingi. Sedangkan, mukjizat menurtu istilah artinya adalah suatu perkara yang menusia biasa tidak mampu melaksanakannya, baik sendiri-sendiri ataupun bersama-sama. Al-Quran merupakan mukjizat terbesar yang Allah berikan kepada Nabi Muhammad saw. Al-Qur’an adalah kitab suci penyempurna kitab-kitab suci para nabi sebelumnya.