SlideShare a Scribd company logo
Laporan Kasus
Herpes Zoster
Oleh Pembimbing
dr. Dwi Aprila Putri dr. Lusi Anika
Program Internsip Dokter Indonesia
Puskesmas Larangan Utara
Kota Tangerang
Identitas
a. Nama : Tn. AAK
b. Usia : 25 Tahun
c. Jenis Kelamin : Laki-laki
d. Agama : Islam
e. Pekerjaan : Pegawai Swasta
f. Alamat : Jl. Inpres II RT 003 RW 005
Larangan Utara
g. Nomer Rekam Medik : 02618xxx
h. Tanggal Kunjungan : 17-06-2023
Anamnesa (autoanamnesa)
Keluhan Utama
Keluhan Timbul gelembung melenting berisi air
bergerombol di punggung kanan, hingga ke dada
kanan sejak 4 hari sebelum berobat ke PKM.
Riwayat Perjalanan Penyakit
• Pasien mengeluh gelembung melenting berisi air
yang bergerombol pada punggung hingga dada
kanan sejak 4 hari sebelum berobat ke PKM. Pasien
juga mengeluh nyeri, rasa panas namun tidak gatal
pada daerah luka. Gelembung dirasakan semakin
bertambah besar dan banyak, diatas kulit yang
berwarna kemerahan 4 hari sebelum ke PKM,
pasien merasakan gelembung semakin banyak dan
menyebar sampai ke dada kanan.
• Pasien mengatakan bahwa nyeri dan kelainan kulit hanya
terjadi pada daerah punggung kanan sampai ke dada
kanan saja. Keluhan tidak dirasakan pada bagian tubuh
lainnya.
• Keluhan gelembung melenting ini tidak timbul dibagian
tubuh lainnya. Pasien mengatakan tidak memiliki riwayat
alergi baik alergi terhadap makanan tertentu maupun
alergi obat-obatan.
• Pasien belum pernah mengalami keluhan seperti ini
sebelumnya. Pasien juga mengatakan bahwa di
keluarganya tidak ada yang memiliki keluhan yang sama
seperti pasien.
Pemeriksaan Fisik
Status Generalisata
• Keadaan Umum : Tampak Sakit Ringan
• Kesadaran : Compos mentis
• Tinggi Badan : 165 cm
• Berat Badan : 70 kg
• Tanda-tanda Vital
• Tekanan Darah : 131/83 mmhg
• Denyut Nadi : 80 x/menit
• Pernapasan : 20 x/menit
• Suhu : 36,0oC
Status dermatologis
Lokasi :
• Regio thorax dextra setinggi T4-T5
Efloresensi :
• Vesikel milier berkelompok dengan dasar eritema di
regio thorax dextra setinggi T4-T5
Pemeriksaan Laboratorium
• Tidak dilakukan pemeriksaan
Resume
Pasien laki-laki 25 tahun datang ke PKM dengan keluhan
gelembung melenting berisi air yang bergerombol pada
punggung kanan sejak 4 hari sebelum di bawa ke PKM.
Pasien juga mengeluh nyeri, rasa panas dan tidak gatal pada
daerah luka. Gelembung dirasakan semakin bertambah
besar dan banyak, diatas kulit yang berwarna kemerahan. 4
hari sebelum di bawa ke PKM, pasien merasakan
gelembung semakin banyak dan menyebar sampai ke dada
kanan, disertai kulit yang kemerahan disekitar gelembung.
Status Dermatologis:
Vesikel milier berkelompok dengan dasar eritema di regio
thorax dextra setinggi T4-T5
Diagnosis
• Diagnosis Kerja
• Herpes Zoster
• Diagnosis Banding
• Herpes Simpleks
Penatalaksanaan
• Umum
• Menjaga agar luka tetap bersih & kering
• Tidak menggaruk-garuk bila gatal
• Hindari iritasi untuk mencegah terjadinya radang
Penatalaksanaan
• Medikamentosa
• Topikal
• Asiklovir cream 5%
• Oral
• Antiviral : Asiklovir 5 x 800 mg / hari selama 7 hari
• Analgetik : Asam Mafenamat 3 x 500 mg
• Roborantia : Vit. B komplek 1 x 1
Prognosis
• Quo ad vitam : ad bonam
• Quo ad functionam : dubia ad bonam
Diskusi
• Diagnosis kerja Herpes zoster diambil berdasarkan
anamnesis dan pemeriksaan fisik. Keluhan penderita
herpes zoster dapat didahului dengan munculnya gejala
neuralgia beberapa hari sebelum atau bersama-sama
dengan munculnya kelainan kulit .
• Manifestasi klinis dari herpes zoster biasanya ditandai
dengan rasa sakit yang sangat dan pruritus selama
beberapa hari sebelum mengembangkan karakteristik
erupsi kulit dari vesikel berkelompok pada dasar yang
eritematosa
• Pada pasien ini, dari anamnesis, didapatkan
Keluhan Timbul gelembung melenting berisi air
bergerombol di punggung, hingga ke dada
Pasien juga mengeluh nyeri, rasa panas namun
tidak gatal pada daerah luka. Gelembung
dirasakan semakin bertambah besar dan banyak,
diatas kulit yang berwarna kemerahan.
Pada pemeriksaan dermatologis didapatkan :
• Vesikel milier berkelompok dengan dasar
eritema di regio thorax dextra setinggi T4-T5
• Obat-obatan yang diberikan, bertujuan untuk Mengatasi
infeksi virus akut, Mengatasi nyeri akut yang
ditimbulkan oleh virus varicella zoster, Mencegah
timbulnya neuralgia pasca herpetik
Pengobatan Umum
• Selama fase akut, pasien dianjurkan tidak keluar rumah,
karena dapat menularkan kepada orang lain yang belum
pernah terinfeksi varisela dan orang dengan defisiensi
imun. Usahakan agar vesikel tidak pecah, misalnya
jangan digaruk dan pakai baju yang longgar. Untuk
mencegah infeksi sekunder jaga kebersihan badan
Pengobatan Khusus
• Obat Antivirus
Obat yang biasa digunakan ialah asiklovir dan
modifikasinya, misalnya valasiklovir dan famsiklovir.
Asiklovir Sebaiknya pada 3 hari pertama sejak lesi muncul.
Dosis asiklovir peroral yang dianjurkan adalah 5×800
mg/hari selama 7 hari. Dosis pada anak 20mg/kgBB/x.
• Analgetik
Analgetik diberikan untuk mengurangi neuralgia yang
ditimbulkan oleh virus herpes zoster. Obat yang biasa
digunakan adalah asam mefenamat atau golongan
acetaminofen. Analgetik dapat juga dipakai seperlunya
ketika nyeri muncul .
Topikal
• Jika masih stadium vesikel diberikan
bedak dengan tujuan protektif untuk
mencegah pecahnya vesikel agar tidak
terjadi infeksi sekunder. Bila erosif
diberikan kompres terbuka. Kalo terjadi
ulserasi dapat diberikan salep antibiotik .
Prognosis
• Terhadap penyakitnya pada dewasa dan
anak-anak umumnya baik, tetapi usia tua
risiko terjadinya komplikasi semakin tinggi,
dan secara kosmetika dapat menimbulkan
makula hiperpigmentasi atau sikatrik.
Dengan memperhatikan higiene &
perawatan yang teliti akan memberikan
prognosis yang baik & jaringan parut yang
timbul akan menjadi sedikit.
PPT HZ_Putri.pptx

More Related Content

Similar to PPT HZ_Putri.pptx

Perawatan Luka Perineum
Perawatan Luka PerineumPerawatan Luka Perineum
Perawatan Luka Perineum
AstriYuliaSariLubis1
 
CR BEDAH FIX.pptx ......................
CR BEDAH FIX.pptx ......................CR BEDAH FIX.pptx ......................
CR BEDAH FIX.pptx ......................
FaikaAmalia1
 
Pembahasan kasus neuralgia pascaherpetic
Pembahasan kasus neuralgia pascaherpeticPembahasan kasus neuralgia pascaherpetic
Pembahasan kasus neuralgia pascaherpetic
AkramPraditya
 
128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok
128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok
128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok
homeworkping8
 
Laporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptx
Laporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptxLaporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptx
Laporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptx
cumacoba1
 
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptxAsuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
chatariahhusna
 
Monkeypox.pptx
Monkeypox.pptxMonkeypox.pptx
Monkeypox.pptx
BuntoroIndraD1
 
luka bakar.pptx
luka bakar.pptxluka bakar.pptx
luka bakar.pptx
agungbudilaksono319
 
Dermatitis numularis
Dermatitis numularisDermatitis numularis
Dermatitis numularis
Hasniar Hasdani
 
Komplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannya
Komplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannyaKomplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannya
Komplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannyaChiyapuri
 
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan ReproduksiPembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
AffiZakiyya
 
Herpes zoster
Herpes zosterHerpes zoster
Herpes zoster
Usqi Krizdiana
 
310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx
310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx
310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx
Mutia277378
 
Laporan kasusScabies
Laporan kasusScabiesLaporan kasusScabies
Laporan kasusScabies
zakharia1
 
206432773 case-varicella-kulkel-1
206432773 case-varicella-kulkel-1206432773 case-varicella-kulkel-1
206432773 case-varicella-kulkel-1
homeworkping7
 

Similar to PPT HZ_Putri.pptx (20)

Perawatan Luka Perineum
Perawatan Luka PerineumPerawatan Luka Perineum
Perawatan Luka Perineum
 
CR BEDAH FIX.pptx ......................
CR BEDAH FIX.pptx ......................CR BEDAH FIX.pptx ......................
CR BEDAH FIX.pptx ......................
 
Pembahasan kasus neuralgia pascaherpetic
Pembahasan kasus neuralgia pascaherpeticPembahasan kasus neuralgia pascaherpetic
Pembahasan kasus neuralgia pascaherpetic
 
128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok
128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok
128118124 skajdklasjdkljsldjaskldjaklsjdlkasjdlasjlbies-case-ok
 
Skabies PPT.pptx
Skabies PPT.pptxSkabies PPT.pptx
Skabies PPT.pptx
 
Apendesitis kelompok AKPER PEMKAB MUNA
Apendesitis kelompok    AKPER PEMKAB MUNA Apendesitis kelompok    AKPER PEMKAB MUNA
Apendesitis kelompok AKPER PEMKAB MUNA
 
Laporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptx
Laporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptxLaporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptx
Laporan Kasus Harian PKM Remu 24102022.pptx
 
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptxAsuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
 
Monkeypox.pptx
Monkeypox.pptxMonkeypox.pptx
Monkeypox.pptx
 
Apendesitis kelompok AKPER PEMKAB MUNA
Apendesitis kelompok AKPER PEMKAB MUNA Apendesitis kelompok AKPER PEMKAB MUNA
Apendesitis kelompok AKPER PEMKAB MUNA
 
luka bakar.pptx
luka bakar.pptxluka bakar.pptx
luka bakar.pptx
 
Dermatitis numularis
Dermatitis numularisDermatitis numularis
Dermatitis numularis
 
Askep herpes zoster AKPER PEMKAB MUNA
Askep herpes zoster AKPER PEMKAB MUNA Askep herpes zoster AKPER PEMKAB MUNA
Askep herpes zoster AKPER PEMKAB MUNA
 
Askep herpes zoster
Askep herpes zosterAskep herpes zoster
Askep herpes zoster
 
Komplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannya
Komplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannyaKomplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannya
Komplikasi dan penyulit dalam masa nifas serta penanganannya
 
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan ReproduksiPembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
 
Herpes zoster
Herpes zosterHerpes zoster
Herpes zoster
 
310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx
310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx
310730203-Ppt-tromboflebitis-dan-peritonitis.pptx
 
Laporan kasusScabies
Laporan kasusScabiesLaporan kasusScabies
Laporan kasusScabies
 
206432773 case-varicella-kulkel-1
206432773 case-varicella-kulkel-1206432773 case-varicella-kulkel-1
206432773 case-varicella-kulkel-1
 

Recently uploaded

JENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptx
JENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptxJENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptx
JENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptx
YuhansyahYuhansyah
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
Winda Qowiyatus
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
AshriNurIstiqomah1
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptxPeritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
WirataShiju
 
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdahmateri tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
tien148950
 
Resisten antibiotik kelompok delapan ppt
Resisten antibiotik kelompok delapan pptResisten antibiotik kelompok delapan ppt
Resisten antibiotik kelompok delapan ppt
HamzahNasir2
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.pptPenyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
agussudarmanto9
 
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptxPeran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
MuhammadMazlan12
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptxPosyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
NickyRhuum
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.KChest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
danangandi
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
hanifatunfajria
 

Recently uploaded (20)

JENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptx
JENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptxJENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptx
JENIS OBAT ANTIEMETIK DALAM FARMAKOLOGI.pptx
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptxPeritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
 
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdahmateri tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
 
Resisten antibiotik kelompok delapan ppt
Resisten antibiotik kelompok delapan pptResisten antibiotik kelompok delapan ppt
Resisten antibiotik kelompok delapan ppt
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.pptPenyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
 
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptxPeran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptxPosyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.KChest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
 

PPT HZ_Putri.pptx

  • 1. Laporan Kasus Herpes Zoster Oleh Pembimbing dr. Dwi Aprila Putri dr. Lusi Anika Program Internsip Dokter Indonesia Puskesmas Larangan Utara Kota Tangerang
  • 2. Identitas a. Nama : Tn. AAK b. Usia : 25 Tahun c. Jenis Kelamin : Laki-laki d. Agama : Islam e. Pekerjaan : Pegawai Swasta f. Alamat : Jl. Inpres II RT 003 RW 005 Larangan Utara g. Nomer Rekam Medik : 02618xxx h. Tanggal Kunjungan : 17-06-2023
  • 3. Anamnesa (autoanamnesa) Keluhan Utama Keluhan Timbul gelembung melenting berisi air bergerombol di punggung kanan, hingga ke dada kanan sejak 4 hari sebelum berobat ke PKM.
  • 4. Riwayat Perjalanan Penyakit • Pasien mengeluh gelembung melenting berisi air yang bergerombol pada punggung hingga dada kanan sejak 4 hari sebelum berobat ke PKM. Pasien juga mengeluh nyeri, rasa panas namun tidak gatal pada daerah luka. Gelembung dirasakan semakin bertambah besar dan banyak, diatas kulit yang berwarna kemerahan 4 hari sebelum ke PKM, pasien merasakan gelembung semakin banyak dan menyebar sampai ke dada kanan.
  • 5. • Pasien mengatakan bahwa nyeri dan kelainan kulit hanya terjadi pada daerah punggung kanan sampai ke dada kanan saja. Keluhan tidak dirasakan pada bagian tubuh lainnya. • Keluhan gelembung melenting ini tidak timbul dibagian tubuh lainnya. Pasien mengatakan tidak memiliki riwayat alergi baik alergi terhadap makanan tertentu maupun alergi obat-obatan. • Pasien belum pernah mengalami keluhan seperti ini sebelumnya. Pasien juga mengatakan bahwa di keluarganya tidak ada yang memiliki keluhan yang sama seperti pasien.
  • 6. Pemeriksaan Fisik Status Generalisata • Keadaan Umum : Tampak Sakit Ringan • Kesadaran : Compos mentis • Tinggi Badan : 165 cm • Berat Badan : 70 kg • Tanda-tanda Vital • Tekanan Darah : 131/83 mmhg • Denyut Nadi : 80 x/menit • Pernapasan : 20 x/menit • Suhu : 36,0oC
  • 7. Status dermatologis Lokasi : • Regio thorax dextra setinggi T4-T5 Efloresensi : • Vesikel milier berkelompok dengan dasar eritema di regio thorax dextra setinggi T4-T5
  • 8.
  • 9. Pemeriksaan Laboratorium • Tidak dilakukan pemeriksaan
  • 10. Resume Pasien laki-laki 25 tahun datang ke PKM dengan keluhan gelembung melenting berisi air yang bergerombol pada punggung kanan sejak 4 hari sebelum di bawa ke PKM. Pasien juga mengeluh nyeri, rasa panas dan tidak gatal pada daerah luka. Gelembung dirasakan semakin bertambah besar dan banyak, diatas kulit yang berwarna kemerahan. 4 hari sebelum di bawa ke PKM, pasien merasakan gelembung semakin banyak dan menyebar sampai ke dada kanan, disertai kulit yang kemerahan disekitar gelembung. Status Dermatologis: Vesikel milier berkelompok dengan dasar eritema di regio thorax dextra setinggi T4-T5
  • 11. Diagnosis • Diagnosis Kerja • Herpes Zoster • Diagnosis Banding • Herpes Simpleks
  • 12. Penatalaksanaan • Umum • Menjaga agar luka tetap bersih & kering • Tidak menggaruk-garuk bila gatal • Hindari iritasi untuk mencegah terjadinya radang
  • 13. Penatalaksanaan • Medikamentosa • Topikal • Asiklovir cream 5% • Oral • Antiviral : Asiklovir 5 x 800 mg / hari selama 7 hari • Analgetik : Asam Mafenamat 3 x 500 mg • Roborantia : Vit. B komplek 1 x 1
  • 14. Prognosis • Quo ad vitam : ad bonam • Quo ad functionam : dubia ad bonam
  • 15. Diskusi • Diagnosis kerja Herpes zoster diambil berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik. Keluhan penderita herpes zoster dapat didahului dengan munculnya gejala neuralgia beberapa hari sebelum atau bersama-sama dengan munculnya kelainan kulit . • Manifestasi klinis dari herpes zoster biasanya ditandai dengan rasa sakit yang sangat dan pruritus selama beberapa hari sebelum mengembangkan karakteristik erupsi kulit dari vesikel berkelompok pada dasar yang eritematosa
  • 16. • Pada pasien ini, dari anamnesis, didapatkan Keluhan Timbul gelembung melenting berisi air bergerombol di punggung, hingga ke dada Pasien juga mengeluh nyeri, rasa panas namun tidak gatal pada daerah luka. Gelembung dirasakan semakin bertambah besar dan banyak, diatas kulit yang berwarna kemerahan. Pada pemeriksaan dermatologis didapatkan : • Vesikel milier berkelompok dengan dasar eritema di regio thorax dextra setinggi T4-T5
  • 17. • Obat-obatan yang diberikan, bertujuan untuk Mengatasi infeksi virus akut, Mengatasi nyeri akut yang ditimbulkan oleh virus varicella zoster, Mencegah timbulnya neuralgia pasca herpetik Pengobatan Umum • Selama fase akut, pasien dianjurkan tidak keluar rumah, karena dapat menularkan kepada orang lain yang belum pernah terinfeksi varisela dan orang dengan defisiensi imun. Usahakan agar vesikel tidak pecah, misalnya jangan digaruk dan pakai baju yang longgar. Untuk mencegah infeksi sekunder jaga kebersihan badan
  • 18. Pengobatan Khusus • Obat Antivirus Obat yang biasa digunakan ialah asiklovir dan modifikasinya, misalnya valasiklovir dan famsiklovir. Asiklovir Sebaiknya pada 3 hari pertama sejak lesi muncul. Dosis asiklovir peroral yang dianjurkan adalah 5×800 mg/hari selama 7 hari. Dosis pada anak 20mg/kgBB/x. • Analgetik Analgetik diberikan untuk mengurangi neuralgia yang ditimbulkan oleh virus herpes zoster. Obat yang biasa digunakan adalah asam mefenamat atau golongan acetaminofen. Analgetik dapat juga dipakai seperlunya ketika nyeri muncul .
  • 19. Topikal • Jika masih stadium vesikel diberikan bedak dengan tujuan protektif untuk mencegah pecahnya vesikel agar tidak terjadi infeksi sekunder. Bila erosif diberikan kompres terbuka. Kalo terjadi ulserasi dapat diberikan salep antibiotik .
  • 20. Prognosis • Terhadap penyakitnya pada dewasa dan anak-anak umumnya baik, tetapi usia tua risiko terjadinya komplikasi semakin tinggi, dan secara kosmetika dapat menimbulkan makula hiperpigmentasi atau sikatrik. Dengan memperhatikan higiene & perawatan yang teliti akan memberikan prognosis yang baik & jaringan parut yang timbul akan menjadi sedikit.

Editor's Notes

  1. Herpes Simpleks Gejala Efloresensi pada Herpes Zoster sama dengan Efloresensi pada Herpes simpleks ditandai dengan erupsi berupa vesikel yang bergerombol, di atas dasar kulit yang kemerahan. Sebelum timbul vesikel, biasanya didahului oleh rasa gatal atau seperti terbakar yang terlokalisasi, dan kemerahan pada daerah kulit. Herpes simpleks terdiri atas 2, yaitu tipe 1 dan 2. Namun, yang membedakannya dengan herpes simpleks yaitu Lesi yang disebabkan herpes simpleks tipe 1 biasanya ditemukan pada bibir, rongga mulut, tenggorokan, dan jari tangan. Lokalisasi penyakit yang disebabkan oleh herpes simpleks tipe 2 umumnya adalah di bawah pusat, terutama di sekitar alat genitalia eksterna. Sedangkan Herpes Zoster bisa di semua tempat, paling sering pada torakal (7)
  2. penyebab : virus varisela-zoster infeksi primer → varisela reaktivasi virus yang laten → Herpes zoster Faktor predisposisi usia insidensi Imunitas turun
  3. Sifat-sifat UKK Besar : 0,5-1 cm Susunan : Berkelompok Penyebaran dan lokalisasi : Herpetiformis, unilateral, konfluens Gejala klinis Unilateral  dermatom Gejala prodromal gatal / nyeri pada dermatom yang akan terserang, panas, nyeri kepala, malaise Erupsi : kemerahan → vesikel berkelompok → pustul →krusta → desquamasi Lesi baru bisa timbul dalam 1 minggu, sembuh dalam 2-3 minggu
  4. Antivirus: Maka pada kasus ini diberikan obat antivirus berupa Asiklovir dengan dosis 5 x 800 mg selama 7 hari. Analgetik: Sesuai dengan teori maka pada pasien ini diberikan analgetik untuk mngurangi neuralgia berupa asam mafenamat dengan dosis 3 x 500 mg, yang dapat digunakan ketika terasa nyeri saja.
  5. Aplikasi topikal : maka pada kasus ini diberikan obat topical berupa Asiklovir krim 5% untuk tujuan menghentikan pertumbuhan dan penyebaran virus di lokasi yang bergejala. Serta mempercepat hilangnya nyeri dan penyembuhan luka lepuh yang timbul.
  6. Komplikasi yang dapat ditimbulkan, yaitu: Infeksi sekunder Neuralgi pascaherpetika: sifat individual* (derajat keparahan tergantung usia) Kerato-konjungtivitis pada herpes zoster oftalmikus Sindroma Ramsay-Hunt Zoster generalisata: suatu zoster yang disertai dengan varisela