SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
PETA
A. Pengertian peta.
Menurut ICA (Internasional
Cartographic Assosiation) peta
adalah suatu gambaran atau
representasi unsur-unsur
ketampakan abstrak yang dipilih
dari permukaan bumi. Peta
adalah gambaran permukaan
bumi pada bidang datar-dengan
skala tertentu melalui
suatu sistem proyeksi.
B Komponen Peta
Peta memiliki kelengkapan penting agar
mudah dibaca dan dipahami.
Kelengkapan tersebut dinamakan
komponen peta. Komponen-komponen
peta antara lain sebagai berikut:
1. Judul peta
Judul peta merupakan identitas atau
nama untuk menjelaskan isi atau
gambar peta. Judul peta biasanya
terletak di bagian atas peta.
2. Legenda
Legenda merupakan keterangan yang
berisi gambar-gambar atau simbol-
simbol beserta artinya. Legenda
biasanya terletak di bagian pojok kiri
bawah peta
3. Skala
Skala merupakan perbandingan jarak
antara dua titik pada peta dengan
jarak sebenarnya di permukaan bumi.
Misalnya skala 1 : 200.000. Skala ini
artinya 1 cm jarak pada peta sama
dengan 200.000 cm atau 2 km jarak
sebenarnya.
4. Simbol
Simbol merupakan lambang-lambang
atau gambar yang menunjukkan
obyek alam atau buatan. Simbol peta
harus memenuhi tiga syarat yakni
sederhana, mudah dimengerti, dan
bersifat umum.
5. Mata angin
merupakan pedoman atau
petunjuk arah mata angin.
Mata angin pada peta biasanya
berupa tanda panah yang
menunjuk ke arah utara.
6. Garis astronomis
Garis astronomis merupakan
garis khayal di atas permukaan
bumi. Garis astronomis terdiri
dari dari garis lintang dan garis
bujur. Garis lintang merupakan
garis dari timur ke barat
sedangkan garis bujur
merupakan garis dari utara ke
selatan.
7. Garis tepi
Garis tepi merupakan garis
yang dibuat mengelilingi
gambar peta untuk
menunjukkan batas peta
tersebut.
8. Tahun pembuatan peta
Tahun pembuatan peta
menunjukkan kapan peta
tersebut dibuat.
9. Inset peta
Inset peta merupakan gambar
peta yang ingin diperjelas atau
karena letaknya di luar garis batas
peta. Inset peta digambar bila
diperlukan. Inset peta disebut juga
peta sisipan.
10. Tata warna
Tata warna merupakan
pewarnaan pada peta untuk
membedakan obyek satu dengan
yang lainnya. Misalnya warna
coklat menunjukkan dataran
tinggi, hijau menunjukkan dataran
rendah dan biru untuk
menunjukkan wilayah perairan

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

PRESENTASI ANAK AS'SUADA
PRESENTASI ANAK AS'SUADAPRESENTASI ANAK AS'SUADA
PRESENTASI ANAK AS'SUADA
 
PETA, ATLAS, dan GLOBE
PETA, ATLAS, dan GLOBEPETA, ATLAS, dan GLOBE
PETA, ATLAS, dan GLOBE
 
1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia
 
Peta objek geografi (diah,lia,rani)
Peta objek geografi (diah,lia,rani)Peta objek geografi (diah,lia,rani)
Peta objek geografi (diah,lia,rani)
 
Mengenal unsur unsur peta
Mengenal unsur unsur petaMengenal unsur unsur peta
Mengenal unsur unsur peta
 
Peta
PetaPeta
Peta
 
Essay Peta Topografi
Essay Peta TopografiEssay Peta Topografi
Essay Peta Topografi
 
PPT Interaktif Geografi Jenis Peta
PPT Interaktif Geografi Jenis PetaPPT Interaktif Geografi Jenis Peta
PPT Interaktif Geografi Jenis Peta
 
Peta
PetaPeta
Peta
 
Prinsip dasar pemetaan
Prinsip dasar pemetaanPrinsip dasar pemetaan
Prinsip dasar pemetaan
 
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIALPETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
 
Prinsip dasar peta dan pemetaan
Prinsip dasar peta dan pemetaanPrinsip dasar peta dan pemetaan
Prinsip dasar peta dan pemetaan
 
Peta SIG
Peta SIGPeta SIG
Peta SIG
 
Peta, atlas, globe
Peta, atlas, globePeta, atlas, globe
Peta, atlas, globe
 
Pengetahuan dasar pemetaan
Pengetahuan dasar pemetaanPengetahuan dasar pemetaan
Pengetahuan dasar pemetaan
 
Ppt individu
Ppt individuPpt individu
Ppt individu
 
Uun
UunUun
Uun
 
Bab 2 pengetahuan dasar pemetaan
Bab 2 pengetahuan dasar pemetaanBab 2 pengetahuan dasar pemetaan
Bab 2 pengetahuan dasar pemetaan
 
Peta dan pemetaan
Peta dan pemetaanPeta dan pemetaan
Peta dan pemetaan
 
Iuw 5 pengetahuan peta
Iuw   5 pengetahuan petaIuw   5 pengetahuan peta
Iuw 5 pengetahuan peta
 

Viewers also liked

booklet 4 mac 2012
booklet 4 mac 2012booklet 4 mac 2012
booklet 4 mac 2012Hanan Bolous
 
Taleem(education)
Taleem(education)Taleem(education)
Taleem(education)AnsibRaza
 
Рекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business FamilyРекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business FamilyBusiness Family
 
Resumes and cover_letters
Resumes and cover_lettersResumes and cover_letters
Resumes and cover_lettersJhonelle Babz
 
Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...
Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...
Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...Business Family
 
Интернет маркетинг по новым технологиям
Интернет маркетинг по новым технологиямИнтернет маркетинг по новым технологиям
Интернет маркетинг по новым технологиямBusiness Family
 
Рекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business FamilyРекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business FamilyBusiness Family
 
Cultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y Acuíferos
Cultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y AcuíferosCultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y Acuíferos
Cultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y AcuíferosTúRInnova @tecnico_turismo
 
Enterprise Node - Code Quality
Enterprise Node - Code QualityEnterprise Node - Code Quality
Enterprise Node - Code QualityKurtis Kemple
 
Quien quiere ser millonario emili
Quien quiere ser millonario emiliQuien quiere ser millonario emili
Quien quiere ser millonario emiliMaryory Gomez
 
Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013
Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013
Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013LottaRWI
 
Enterprise Node - Code Discoverability
Enterprise Node - Code DiscoverabilityEnterprise Node - Code Discoverability
Enterprise Node - Code DiscoverabilityKurtis Kemple
 
Kombinacni logicka funkce
Kombinacni logicka funkceKombinacni logicka funkce
Kombinacni logicka funkcePetr Chládek
 
hubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anak
hubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anakhubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anak
hubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anakSiti Nurjanah
 
Thinks - Monday
Thinks - MondayThinks - Monday
Thinks - Mondayjwickberg
 
A4tech_Report
A4tech_ReportA4tech_Report
A4tech_ReportAnsibRaza
 
Fichas bibliograficas
Fichas bibliograficasFichas bibliograficas
Fichas bibliograficasFer Tece
 

Viewers also liked (20)

booklet 4 mac 2012
booklet 4 mac 2012booklet 4 mac 2012
booklet 4 mac 2012
 
Taleem(education)
Taleem(education)Taleem(education)
Taleem(education)
 
You have to want it.
You have to want it.You have to want it.
You have to want it.
 
путешествие к настоящему (4)
путешествие к настоящему (4)путешествие к настоящему (4)
путешествие к настоящему (4)
 
Рекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business FamilyРекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business Family
 
Resumes and cover_letters
Resumes and cover_lettersResumes and cover_letters
Resumes and cover_letters
 
Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...
Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...
Маркетинговые инструменты в продвижении услуг на рынке строительства и недвиж...
 
Интернет маркетинг по новым технологиям
Интернет маркетинг по новым технологиямИнтернет маркетинг по новым технологиям
Интернет маркетинг по новым технологиям
 
Рекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business FamilyРекламные услуги Business Family
Рекламные услуги Business Family
 
Cultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y Acuíferos
Cultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y AcuíferosCultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y Acuíferos
Cultura del agua en Frailes I: conoce tus fuentes y Acuíferos
 
Enterprise Node - Code Quality
Enterprise Node - Code QualityEnterprise Node - Code Quality
Enterprise Node - Code Quality
 
Quien quiere ser millonario emili
Quien quiere ser millonario emiliQuien quiere ser millonario emili
Quien quiere ser millonario emili
 
Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013
Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013
Social Media in the Library, Phnom Penh October 2013
 
Enterprise Node - Code Discoverability
Enterprise Node - Code DiscoverabilityEnterprise Node - Code Discoverability
Enterprise Node - Code Discoverability
 
Kombinacni logicka funkce
Kombinacni logicka funkceKombinacni logicka funkce
Kombinacni logicka funkce
 
Ev90
Ev90Ev90
Ev90
 
hubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anak
hubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anakhubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anak
hubungan tingkat pendidikan orangtua dengan prestasi hasil belajar anak
 
Thinks - Monday
Thinks - MondayThinks - Monday
Thinks - Monday
 
A4tech_Report
A4tech_ReportA4tech_Report
A4tech_Report
 
Fichas bibliograficas
Fichas bibliograficasFichas bibliograficas
Fichas bibliograficas
 

Similar to Peta

Rpp ips kelas 4 semester 1
Rpp ips kelas 4 semester 1Rpp ips kelas 4 semester 1
Rpp ips kelas 4 semester 1Alfred Kedoh
 
PPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptx
PPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptxPPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptx
PPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptxppgfajarriyadi02
 
Laporan Geologi Fisik
Laporan Geologi FisikLaporan Geologi Fisik
Laporan Geologi FisikUDIN MUHRUDIN
 
Peta topografi and
Peta topografi andPeta topografi and
Peta topografi andcatraaa
 
Pengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.pptPengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.pptEvihApriani1
 
DASAR-DASAR pemetaan.pptx
DASAR-DASAR pemetaan.pptxDASAR-DASAR pemetaan.pptx
DASAR-DASAR pemetaan.pptxshandyarl
 
Modul geografi peta dan inderaja
Modul geografi peta dan inderajaModul geografi peta dan inderaja
Modul geografi peta dan inderajasman 2 mataram
 
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptxDEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptxanton589992
 
Kartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama Peta
Kartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama PetaKartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama Peta
Kartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama PetaLuhur Moekti Prayogo
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petatitienlaily
 
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptxasep937855
 
Mengenal peta dan komponen.pptx
Mengenal peta dan komponen.pptxMengenal peta dan komponen.pptx
Mengenal peta dan komponen.pptxFikranLole
 
Kur kart ografi
Kur kart ografiKur kart ografi
Kur kart ograficakcik cuk
 
Navigasi darat mipl
Navigasi darat miplNavigasi darat mipl
Navigasi darat miplhuangjincai
 
Panduan navigasi darat
Panduan navigasi daratPanduan navigasi darat
Panduan navigasi daratDhany Darmawan
 
Panduan navigasi darat
Panduan navigasi daratPanduan navigasi darat
Panduan navigasi daratDhany Darmawan
 
Bab_i_kelas_xii_peta.ppt
Bab_i_kelas_xii_peta.pptBab_i_kelas_xii_peta.ppt
Bab_i_kelas_xii_peta.pptSumilah2
 

Similar to Peta (20)

MAKALAH GEOGRAFI.pdf
MAKALAH GEOGRAFI.pdfMAKALAH GEOGRAFI.pdf
MAKALAH GEOGRAFI.pdf
 
Rpp ips kelas 4 semester 1
Rpp ips kelas 4 semester 1Rpp ips kelas 4 semester 1
Rpp ips kelas 4 semester 1
 
PPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptx
PPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptxPPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptx
PPT IPAS informasi dan legenda pada peta.pptx
 
Laporan Geologi Fisik
Laporan Geologi FisikLaporan Geologi Fisik
Laporan Geologi Fisik
 
Peta topografi and
Peta topografi andPeta topografi and
Peta topografi and
 
Pengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.pptPengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.ppt
 
Ariston bangun
Ariston bangunAriston bangun
Ariston bangun
 
DASAR-DASAR pemetaan.pptx
DASAR-DASAR pemetaan.pptxDASAR-DASAR pemetaan.pptx
DASAR-DASAR pemetaan.pptx
 
Modul geografi peta dan inderaja
Modul geografi peta dan inderajaModul geografi peta dan inderaja
Modul geografi peta dan inderaja
 
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptxDEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
 
Kartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama Peta
Kartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama PetaKartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama Peta
Kartografi dan Geovisualisasi - Analisis Terhadap Lima Prinsip Utama Peta
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
 
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
 
Mengenal peta dan komponen.pptx
Mengenal peta dan komponen.pptxMengenal peta dan komponen.pptx
Mengenal peta dan komponen.pptx
 
Kur kart ografi
Kur kart ografiKur kart ografi
Kur kart ografi
 
Navigasi darat mipl
Navigasi darat miplNavigasi darat mipl
Navigasi darat mipl
 
Panduan navigasi darat
Panduan navigasi daratPanduan navigasi darat
Panduan navigasi darat
 
vbvbv
vbvbvvbvbv
vbvbv
 
Panduan navigasi darat
Panduan navigasi daratPanduan navigasi darat
Panduan navigasi darat
 
Bab_i_kelas_xii_peta.ppt
Bab_i_kelas_xii_peta.pptBab_i_kelas_xii_peta.ppt
Bab_i_kelas_xii_peta.ppt
 

Recently uploaded

Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 

Recently uploaded (20)

Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 

Peta

  • 1. PETA A. Pengertian peta. Menurut ICA (Internasional Cartographic Assosiation) peta adalah suatu gambaran atau representasi unsur-unsur ketampakan abstrak yang dipilih dari permukaan bumi. Peta adalah gambaran permukaan bumi pada bidang datar-dengan skala tertentu melalui suatu sistem proyeksi.
  • 2. B Komponen Peta Peta memiliki kelengkapan penting agar mudah dibaca dan dipahami. Kelengkapan tersebut dinamakan komponen peta. Komponen-komponen peta antara lain sebagai berikut: 1. Judul peta Judul peta merupakan identitas atau nama untuk menjelaskan isi atau gambar peta. Judul peta biasanya terletak di bagian atas peta. 2. Legenda Legenda merupakan keterangan yang berisi gambar-gambar atau simbol- simbol beserta artinya. Legenda biasanya terletak di bagian pojok kiri bawah peta
  • 3. 3. Skala Skala merupakan perbandingan jarak antara dua titik pada peta dengan jarak sebenarnya di permukaan bumi. Misalnya skala 1 : 200.000. Skala ini artinya 1 cm jarak pada peta sama dengan 200.000 cm atau 2 km jarak sebenarnya. 4. Simbol Simbol merupakan lambang-lambang atau gambar yang menunjukkan obyek alam atau buatan. Simbol peta harus memenuhi tiga syarat yakni sederhana, mudah dimengerti, dan bersifat umum.
  • 4. 5. Mata angin merupakan pedoman atau petunjuk arah mata angin. Mata angin pada peta biasanya berupa tanda panah yang menunjuk ke arah utara. 6. Garis astronomis Garis astronomis merupakan garis khayal di atas permukaan bumi. Garis astronomis terdiri dari dari garis lintang dan garis bujur. Garis lintang merupakan garis dari timur ke barat sedangkan garis bujur merupakan garis dari utara ke selatan.
  • 5. 7. Garis tepi Garis tepi merupakan garis yang dibuat mengelilingi gambar peta untuk menunjukkan batas peta tersebut. 8. Tahun pembuatan peta Tahun pembuatan peta menunjukkan kapan peta tersebut dibuat.
  • 6. 9. Inset peta Inset peta merupakan gambar peta yang ingin diperjelas atau karena letaknya di luar garis batas peta. Inset peta digambar bila diperlukan. Inset peta disebut juga peta sisipan. 10. Tata warna Tata warna merupakan pewarnaan pada peta untuk membedakan obyek satu dengan yang lainnya. Misalnya warna coklat menunjukkan dataran tinggi, hijau menunjukkan dataran rendah dan biru untuk menunjukkan wilayah perairan