SlideShare a Scribd company logo
HIDAYATULLAH
MUTTAQIN
Jurusan Ekonomi
Pembangunan
Fakultas Ekonomi
Unlam
hidayatullah@muttaq.in
Permintaan Agregat
dan Penawaran Agregat
Fluktuasi ekonomi dalam
jangka pendek pada output
(PDB) dan tingkat kerja
disebut SIKLUS BISNIS.
FLUKTUASI EKONOMI
hidayatullah@muttaq.in
Ketika perekonomian dalam siklus bisnis
mengalami KONTRAKSI, maka ekonomi
dikatakan sedang dalam RESESI
FLUKTUASI EKONOMI
RESESI adalah penuruan PDB secara berturut-turut dalam dua kuartal.
Shiskin, Julius (1 December 1974). "The Changing Business Cycle". New York Times
Banyak ahli ekonomi yang memahami RESESI sebagai pertumbuhan
yang terjadi di bawah tren atau di bawah potensinya.
"What is the difference between a recession and a depression?" Saul Eslake Nov 2008
RESESI merupakan penurunan signifikan dalam kegiatan ekonomi
yang dicerminkan data PDB riil, pendapatan riil, ketenagakerjaan,
produksi industri, dan grosir-penjualan ritel dan berlangsung lebih dari
beberapa bulan.
NBER
hidayatullah@muttaq.in
FLUKTUASI EKONOMI
2.2
6.5
8
7.8
0.8
6.2
6
5.1
8
-14
-9
-4
1
6
11
9.
9
Indonesia: Real GDP
Growth
hidayatullah@muttaq.in
Sumber: IMF, World Economic Outlook 2012 -13.1
1980 1982 1984 1986 1988 1990 1992 1994 1996 1998 2000 2002 2004 2006 2008 2010 2012
Pengangguran & Hukum Okun
Peningkatan pengangguran biasanya terjadi pada
saat ekonomi mengalami resesi. Sebab pada saat
resesi, pekerjaan sulit didapat dan sebaliknya
terjadi PHK.
Hubungan negatif antara pengangguran dan
PDB ini disebut Hukum Okun.
FLUKTUASI
EKONOMI
hidayatullah@muttaq.in
FLUKTUASI EKONOMI
-15
-10
-5
0
5
10
15
199
4
199
6
199
8
200
0
200
2
200
4
Indonesia: Real GDP Growth &
Unemployment Rate
hidayatullah@muttaq.in
Sumber: ADB, Key Indicators for Asia &
Pacific 2012
2006 2008 2010
HARGA
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
JANGKA
PENDEK
Harga Bersifat Kaku
JANGKA
PANJANG
Harga Bersifat
Fleksibel
Teori Keynes
Permintaan Agregat erat
kaitannya dg
perekonomian jangka
pendek
Teori Klasik
Erat kaitannya dg
perekonomian sisi supply
dan bersifat jangka panjang
hidayatullah@muttaq.in
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Permintaan Agregat
Adalah hubungan antara jumlah output
yang diminta dengan tingkat harga
P, Tingkat Harga
AD
Y, Pendapatan,
Output
Kurva Permintaan Agregat (AD)
hidayatullah@muttaq.in
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
M
V
P
Y
hidayatullah@muttaq.in
= Jumlah Uang Beredar
(JUB)
= Kecepatan Perputara
Uang
= Tingkat Harga
= Jumlah Output
Persamaan Kuantitas sebagai
Permintaan Agregat
MV = PY
Pergeseran Kurva Permintaan Agregat
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Y
AD
2
P
Y
P
PERGESERAN KE
KIRI
PERGESERAN KE
KANAN
AD
1
AD
2
AD
1
hidayatullah@muttaq.in
Penurunan jumlah uang beredar
(JUB) menyebabkan bergesernya
kurva permintaan agregar ke kiri
Bertambahnya jumlah uang beredar
(JUB) menyebabkan bergesernya
kurva permintaan agregar ke kanan
Penawaran Agregat
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Adalah hubungan antara jumlah
barang dan jasa yang ditawarkan
dengan tingkat harga
Y
P
hidayatullah@muttaq.in
Ȳ
LRA
S JANGKA PANJANG
Dalam jangka panjang, tingkat output
ditentukan oleh jumlah modal dan tenaga
kerja, serta ketersediaan teknologi.
Tingkat output tidak bergantung pada
tingkat harga.
Kurva penawaran agregat jangka
panjang (LRAS) bentuknya adalah
vertikal. Produksi di tingkat ini
menunjukkan posisi kesempatan kerja
penuh.
Kurva Permintaan Agregat
(AD)
Kurva Penawaran Agregat Jangka Pendek
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Y
P
hidayatullah@muttaq.in
SRA
S
Selama jangka pendek, harga-
harga bersifat kaku sehingga
kurva permintaan agregat jangka
pendek (SRAS) bentuknya datar
(horizontal)
EKUILIBRIUM
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Y
AD
2
P
JANGKA
PANJANG
JANGKA
PENDEK
AD
1
Dalam jangka panjang, penurunan JUB
berpengaruh pada tingkat harga tetapi
tidak menyebabkan tingkat output turun.
Dalam jangka pendek, penurunan JUB
menyebabkan pergeseran ekuilibrium
pada tingkat output yang lebih rendah.
LRA
S
A
B
Y
AD
2
P
AD
1
SRA
S
A
B
hidayatullah@muttaq.in
KETIKA TERJADI RESESI
(Turunnya Perrmintaan Agregat)
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Y
AD
2
P
AD
1
Perekonomian dimulai pada
ekuilibrium jangka pannjang
pada titik A.
Penurunan permintaan
agregat yang mungkin
disebabkan oleh penurunan
perputaran uang,
menggerakkan perekonomian
ke titik B sehingga output
berada di titik alamiah.
Ketika harga turun
perekonomian berangsur-
angsur keluar dari resesi,
bergerak dari B ke C.
LRA
S
A
B
C
hidayatullah@muttaq.in
SRA
S
KETIKA TERJADI EKPANSI
(Naiknya Permintaan Agregat)
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Y
P
AD
1
Perekonomian dimulai pada
ekuilibrium jangka pannjang
pada titik A.
Kenaikan permintaan agregat
akibat meningkatnya
perputaran uang,
menggerakkan perekonomian
ke titik B sehingga output
berada di titik alamiah.
Ketika harga naik
perekonomian berangsur-
angsur kembali ke titik
alamiah, bergerak dari B ke C.
LRA
S
A B
C
hidayatullah@muttaq.in
SRA
S
AD
2
KEBIJAKAN STABILISASI
Fluktuasi ekonomi secara umum terjadi sebagai
akibat perubahan pada permintaan agregat (AD) dan
penawaran agregat (AS).
Sedangkan perubahan eksogen pada kurva AD dan
AS disebut sebagai GUNCANGAN (SHOCK)
terhadap perekonomian.
Kebijakan stabilisasi ditujukan untuk
mengurangi tekanan goncangan tersebut.
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
hidayatullah@muttaq.in
DEMAND SHOCK
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Ketika AD meningkat sehingga
perekonomian booming, kurva
AD
bergeser ke kanan dan
ekuilibrium berada di titik B.
Dengan harga lama,
perusahaan menjual lebih
banyak output sehingga
mengerjakan lebih banyak
pekerja dan menggenjot
produksi.
Kemudian kenaikan AD
tersebut mendorong kenaikan
harga dan upah. Akibatnya,
output yang diminta kembali
turun secara bertahap hingga
ke titik alamiah (C)
Y
AD
2
P
AD
1
LRA
S
A B
C
hidayatullah@muttaq.in
SRA
S
SUPPLY SHOCK
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Y
A
D
P
LRA
S
A
B SRA
S2
SRA
S1
Guncangan penawaran
memperburuk beban biaya
dan menaikkan harga.
hidayatullah@muttaq.in
Jika AD dipertahankan
konstan, perekonomian
bergerak dari A ke B yang
menyebabkan stagflasi.
Secara berangsur-angsur
ketika harga turun,
perekonomian kembali ke
titik alami (A).
STAGFLASI adalah kondisi terjadinya kenaikan harga dan
penurunan
output secara bersamaan
MENGATASI SUPPLY SHOCK
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Y
AD
1
P
LRA
S
A
C SRA
S2
SRA
S1
Dalam menghadapi supply
shock yang memperburuk,
dilakukan upaya untuk
mendorong naikknya AD.
hidayatullah@muttaq.in
Ketika AD naik dengan
bergesernya kurva AD1 ke
AD2, maka perekonomian
bergerak ke titik C.
Biaya dari kebijakan ini
adalah tingkat harga yang
lebih tinggi.
AD
2
KEBIJAKAN STABILISASI
MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN
AGREGAT
Kebijakan untuk melakukan stabilisasi ini dapat
ditempuh melalui kebijakan fiskal dan kebijakan
moneter.
hidayatullah@muttaq.in
Model untuk menjelaskan bagaimana kebijakan
fiskal dan moneter mempengaruhi pasar barang
dan pasar uang adalah MODEL IS-LM.
Karena itu kurva AD dan AS fungsinya menggambarkan
bagaimana SIKULS BISNIS, sedangkan kurva IS-LM
menggambarkan bagaimana kebijakan ditempuh untuk
mempengaruhi kurva AD dan AS.

More Related Content

Similar to Permintaan dan Penawaran Agregat dalam ekonomi makro.pptx

Chapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.ppt
Chapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.pptChapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.ppt
Chapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.ppt
SUMARTOSEME
 
Permintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregatPermintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregat
Haidar Bashofi
 
6 mankiw09
6 mankiw096 mankiw09
6 mankiw09
Haidar Bashofi
 
AD-AS
AD-ASAD-AS
permintaan dan penawaran agregat
permintaan dan penawaran agregatpermintaan dan penawaran agregat
permintaan dan penawaran agregat
Hasnah Rhiriesad
 
Prinsip ekonomi casefair e8j2
Prinsip ekonomi casefair e8j2Prinsip ekonomi casefair e8j2
Prinsip ekonomi casefair e8j2
aanjbi
 
4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar
4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar
4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar
Tegar Adi
 
Pe Makro 10 Ad Dan Inflasi
Pe Makro 10 Ad Dan InflasiPe Makro 10 Ad Dan Inflasi
Pe Makro 10 Ad Dan Inflasi
Diarta
 
ringkasan materi permintaan dan penawaran.pptx
ringkasan materi permintaan dan penawaran.pptxringkasan materi permintaan dan penawaran.pptx
ringkasan materi permintaan dan penawaran.pptx
sayhirey
 
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiwResume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
universitas negeri padang
 
Siklus ekonomi
Siklus ekonomiSiklus ekonomi
Siklus ekonomi
Galihrakagrh
 
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva PhillipsInflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Muhammad Rafi Kambara
 
Bahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptx
Bahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptxBahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptx
Bahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptx
WindaPrawidia1
 
Agregat suplly in Bahasa
Agregat suplly in BahasaAgregat suplly in Bahasa
Agregat suplly in Bahasa
Yesica Adicondro
 
Pasar uang
Pasar uangPasar uang
Pasar uang
Haidar Bashofi
 
Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1
Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1
Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1
Annisa Khoerunnisya
 
Pengantar ekonomi ii
Pengantar ekonomi iiPengantar ekonomi ii
Pengantar ekonomi ii
Muharam Bayu
 
Siklus Ekonomi
Siklus EkonomiSiklus Ekonomi
Siklus Ekonomi
Intan Putri
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
SusanSanti20
 

Similar to Permintaan dan Penawaran Agregat dalam ekonomi makro.pptx (20)

Chapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.ppt
Chapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.pptChapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.ppt
Chapter 1_The Basics of Supply and Demand.en.id.ppt
 
Permintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregatPermintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregat
 
6 mankiw09
6 mankiw096 mankiw09
6 mankiw09
 
Tugas makroo
Tugas makrooTugas makroo
Tugas makroo
 
AD-AS
AD-ASAD-AS
AD-AS
 
permintaan dan penawaran agregat
permintaan dan penawaran agregatpermintaan dan penawaran agregat
permintaan dan penawaran agregat
 
Prinsip ekonomi casefair e8j2
Prinsip ekonomi casefair e8j2Prinsip ekonomi casefair e8j2
Prinsip ekonomi casefair e8j2
 
4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar
4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar
4877828.ppt ekonomi tertier inflasi dan penggar
 
Pe Makro 10 Ad Dan Inflasi
Pe Makro 10 Ad Dan InflasiPe Makro 10 Ad Dan Inflasi
Pe Makro 10 Ad Dan Inflasi
 
ringkasan materi permintaan dan penawaran.pptx
ringkasan materi permintaan dan penawaran.pptxringkasan materi permintaan dan penawaran.pptx
ringkasan materi permintaan dan penawaran.pptx
 
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiwResume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
 
Siklus ekonomi
Siklus ekonomiSiklus ekonomi
Siklus ekonomi
 
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva PhillipsInflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
 
Bahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptx
Bahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptxBahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptx
Bahan 6.1 Keseimbangan AD-AS.pptx
 
Agregat suplly in Bahasa
Agregat suplly in BahasaAgregat suplly in Bahasa
Agregat suplly in Bahasa
 
Pasar uang
Pasar uangPasar uang
Pasar uang
 
Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1
Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1
Mikroekonomi bab1+2 klmpok1_akuntansi1
 
Pengantar ekonomi ii
Pengantar ekonomi iiPengantar ekonomi ii
Pengantar ekonomi ii
 
Siklus Ekonomi
Siklus EkonomiSiklus Ekonomi
Siklus Ekonomi
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 

Recently uploaded

RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 

Recently uploaded (20)

RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 

Permintaan dan Penawaran Agregat dalam ekonomi makro.pptx

  • 2. Fluktuasi ekonomi dalam jangka pendek pada output (PDB) dan tingkat kerja disebut SIKLUS BISNIS. FLUKTUASI EKONOMI hidayatullah@muttaq.in
  • 3. Ketika perekonomian dalam siklus bisnis mengalami KONTRAKSI, maka ekonomi dikatakan sedang dalam RESESI FLUKTUASI EKONOMI RESESI adalah penuruan PDB secara berturut-turut dalam dua kuartal. Shiskin, Julius (1 December 1974). "The Changing Business Cycle". New York Times Banyak ahli ekonomi yang memahami RESESI sebagai pertumbuhan yang terjadi di bawah tren atau di bawah potensinya. "What is the difference between a recession and a depression?" Saul Eslake Nov 2008 RESESI merupakan penurunan signifikan dalam kegiatan ekonomi yang dicerminkan data PDB riil, pendapatan riil, ketenagakerjaan, produksi industri, dan grosir-penjualan ritel dan berlangsung lebih dari beberapa bulan. NBER hidayatullah@muttaq.in
  • 4. FLUKTUASI EKONOMI 2.2 6.5 8 7.8 0.8 6.2 6 5.1 8 -14 -9 -4 1 6 11 9. 9 Indonesia: Real GDP Growth hidayatullah@muttaq.in Sumber: IMF, World Economic Outlook 2012 -13.1 1980 1982 1984 1986 1988 1990 1992 1994 1996 1998 2000 2002 2004 2006 2008 2010 2012
  • 5. Pengangguran & Hukum Okun Peningkatan pengangguran biasanya terjadi pada saat ekonomi mengalami resesi. Sebab pada saat resesi, pekerjaan sulit didapat dan sebaliknya terjadi PHK. Hubungan negatif antara pengangguran dan PDB ini disebut Hukum Okun. FLUKTUASI EKONOMI hidayatullah@muttaq.in
  • 6. FLUKTUASI EKONOMI -15 -10 -5 0 5 10 15 199 4 199 6 199 8 200 0 200 2 200 4 Indonesia: Real GDP Growth & Unemployment Rate hidayatullah@muttaq.in Sumber: ADB, Key Indicators for Asia & Pacific 2012 2006 2008 2010
  • 7. HARGA MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT JANGKA PENDEK Harga Bersifat Kaku JANGKA PANJANG Harga Bersifat Fleksibel Teori Keynes Permintaan Agregat erat kaitannya dg perekonomian jangka pendek Teori Klasik Erat kaitannya dg perekonomian sisi supply dan bersifat jangka panjang hidayatullah@muttaq.in
  • 8. MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Permintaan Agregat Adalah hubungan antara jumlah output yang diminta dengan tingkat harga P, Tingkat Harga AD Y, Pendapatan, Output Kurva Permintaan Agregat (AD) hidayatullah@muttaq.in
  • 9. MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT M V P Y hidayatullah@muttaq.in = Jumlah Uang Beredar (JUB) = Kecepatan Perputara Uang = Tingkat Harga = Jumlah Output Persamaan Kuantitas sebagai Permintaan Agregat MV = PY
  • 10. Pergeseran Kurva Permintaan Agregat MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Y AD 2 P Y P PERGESERAN KE KIRI PERGESERAN KE KANAN AD 1 AD 2 AD 1 hidayatullah@muttaq.in Penurunan jumlah uang beredar (JUB) menyebabkan bergesernya kurva permintaan agregar ke kiri Bertambahnya jumlah uang beredar (JUB) menyebabkan bergesernya kurva permintaan agregar ke kanan
  • 11. Penawaran Agregat MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Adalah hubungan antara jumlah barang dan jasa yang ditawarkan dengan tingkat harga Y P hidayatullah@muttaq.in Ȳ LRA S JANGKA PANJANG Dalam jangka panjang, tingkat output ditentukan oleh jumlah modal dan tenaga kerja, serta ketersediaan teknologi. Tingkat output tidak bergantung pada tingkat harga. Kurva penawaran agregat jangka panjang (LRAS) bentuknya adalah vertikal. Produksi di tingkat ini menunjukkan posisi kesempatan kerja penuh. Kurva Permintaan Agregat (AD)
  • 12. Kurva Penawaran Agregat Jangka Pendek MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Y P hidayatullah@muttaq.in SRA S Selama jangka pendek, harga- harga bersifat kaku sehingga kurva permintaan agregat jangka pendek (SRAS) bentuknya datar (horizontal)
  • 13. EKUILIBRIUM MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Y AD 2 P JANGKA PANJANG JANGKA PENDEK AD 1 Dalam jangka panjang, penurunan JUB berpengaruh pada tingkat harga tetapi tidak menyebabkan tingkat output turun. Dalam jangka pendek, penurunan JUB menyebabkan pergeseran ekuilibrium pada tingkat output yang lebih rendah. LRA S A B Y AD 2 P AD 1 SRA S A B hidayatullah@muttaq.in
  • 14. KETIKA TERJADI RESESI (Turunnya Perrmintaan Agregat) MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Y AD 2 P AD 1 Perekonomian dimulai pada ekuilibrium jangka pannjang pada titik A. Penurunan permintaan agregat yang mungkin disebabkan oleh penurunan perputaran uang, menggerakkan perekonomian ke titik B sehingga output berada di titik alamiah. Ketika harga turun perekonomian berangsur- angsur keluar dari resesi, bergerak dari B ke C. LRA S A B C hidayatullah@muttaq.in SRA S
  • 15. KETIKA TERJADI EKPANSI (Naiknya Permintaan Agregat) MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Y P AD 1 Perekonomian dimulai pada ekuilibrium jangka pannjang pada titik A. Kenaikan permintaan agregat akibat meningkatnya perputaran uang, menggerakkan perekonomian ke titik B sehingga output berada di titik alamiah. Ketika harga naik perekonomian berangsur- angsur kembali ke titik alamiah, bergerak dari B ke C. LRA S A B C hidayatullah@muttaq.in SRA S AD 2
  • 16. KEBIJAKAN STABILISASI Fluktuasi ekonomi secara umum terjadi sebagai akibat perubahan pada permintaan agregat (AD) dan penawaran agregat (AS). Sedangkan perubahan eksogen pada kurva AD dan AS disebut sebagai GUNCANGAN (SHOCK) terhadap perekonomian. Kebijakan stabilisasi ditujukan untuk mengurangi tekanan goncangan tersebut. MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT hidayatullah@muttaq.in
  • 17. DEMAND SHOCK MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Ketika AD meningkat sehingga perekonomian booming, kurva AD bergeser ke kanan dan ekuilibrium berada di titik B. Dengan harga lama, perusahaan menjual lebih banyak output sehingga mengerjakan lebih banyak pekerja dan menggenjot produksi. Kemudian kenaikan AD tersebut mendorong kenaikan harga dan upah. Akibatnya, output yang diminta kembali turun secara bertahap hingga ke titik alamiah (C) Y AD 2 P AD 1 LRA S A B C hidayatullah@muttaq.in SRA S
  • 18. SUPPLY SHOCK MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Y A D P LRA S A B SRA S2 SRA S1 Guncangan penawaran memperburuk beban biaya dan menaikkan harga. hidayatullah@muttaq.in Jika AD dipertahankan konstan, perekonomian bergerak dari A ke B yang menyebabkan stagflasi. Secara berangsur-angsur ketika harga turun, perekonomian kembali ke titik alami (A). STAGFLASI adalah kondisi terjadinya kenaikan harga dan penurunan output secara bersamaan
  • 19. MENGATASI SUPPLY SHOCK MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Y AD 1 P LRA S A C SRA S2 SRA S1 Dalam menghadapi supply shock yang memperburuk, dilakukan upaya untuk mendorong naikknya AD. hidayatullah@muttaq.in Ketika AD naik dengan bergesernya kurva AD1 ke AD2, maka perekonomian bergerak ke titik C. Biaya dari kebijakan ini adalah tingkat harga yang lebih tinggi. AD 2
  • 20. KEBIJAKAN STABILISASI MODEL PERMINTAAN AGREGAT DAN PENAWARAN AGREGAT Kebijakan untuk melakukan stabilisasi ini dapat ditempuh melalui kebijakan fiskal dan kebijakan moneter. hidayatullah@muttaq.in Model untuk menjelaskan bagaimana kebijakan fiskal dan moneter mempengaruhi pasar barang dan pasar uang adalah MODEL IS-LM. Karena itu kurva AD dan AS fungsinya menggambarkan bagaimana SIKULS BISNIS, sedangkan kurva IS-LM menggambarkan bagaimana kebijakan ditempuh untuk mempengaruhi kurva AD dan AS.