SlideShare a Scribd company logo
Oleh: Yulianto Tell, MT
PROGRAM STUDI PERIKANAN
FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS TRIBUANA
KALABAHI
1
PENGANTAR TUMBUHAN AIR
Pertemuan_1
1
PENGERTIAN
Tumbuhan Air (hydrophyte):
3
PENGERTIAN
Tumbuhan di air yg
hidupx mengapung,
melayang atau di dasar
perairan dg siklus
hidupx hanya berada di
air
Tumbuhan Air
Beberapa jenis tumbuhan air merupakan jenis tumbuhan liar air tawar (sungai, kolam,
danau). Sering dijadikan sebagai tanaman hias kolam ikan. Selain mempercantik kolam,
beberapa jenis tumbuhan air dpt dimanfaatkan sebagai pembersih kolam.
4
PENGERTIAN
Tumbuhan yg telah
menyesuaikan diri utk
hidup pada lingk
perairan, baik yg
terbenam sebagian atau
seluruhnya.
Morfologi Tumbuhan Air
• Cabang ilmu pengetahuan yang mempelajari bentuk dan susunan
tubuh tumbuhan.
• Kormus merupakan tubuh tumbuhan air yang dengan nyata dapat
dibagi atas tiga bagian utama yaitu :
✓ akar (radix)
✓ batang (caulis)
✓ daun (folium)
Morfologi Tumbuhan Air
✓ Akar
• Akar merupakan tubuh tanaman yang biasanya terdapat di dalam tanah atau di
dalam air yang tumbuh ke arah bawah atau ke perut bumi.
• Tidak berbuku-buku atau beruas dan bersisik
• Biasanya bewarna keputih-putihan atau ke kuning-kuningan.
• Ujung akar biasanya akan bertumbuh terus namun tidak secepat batang
• Bentuk akar biasanya agak meruncing ke ujung sehingga mudah menembus
tanah.
✓ Batang
– Pada umumnya batang berbentuk bulat panjang seperti silinder.
– Terdiri atas ruas-ruas atau buku-buku tempat tumbuhnya daun
– Tumbuh biasanya ke atas menuju cahaya matahari, bersifat fototrop atau heliotrop
– Selalu bertambah panjang atau bertambah tinggi.
– Memiliki percabangan guna memperluas tangkapan cahaya matahari
– Pada umumnya tidak berwarna hijau kecuali tumbuhan yang berumur pendek
✓ Daun
– Sebagai alat pengambil zat-zat makanan (resorbsi) terutama yang berupa gas
(CO2)
– Sebagai alat pengolah zat-zat makanan (asimilasi)
– Sebagai alat penguapan air (transpiras)
– Sebagai alat pernafasan (respirasi).
Tumbuhan Air
Faktor biologi:
Hewan predator
9
Faktor fisika:
Suhu air
Sinar matahari
Kedalaman air
Faktor Lingkungan
Faktor kimia:
pH
Kadar garam
BOD
DO
Tumbuhan Air
Water Wisteria Egeria Densa Lilaeopsis
Anubias Nana
Amazon Swords
Eceng Gondok
Elodea Densa
Telanthera
Chrysophyceae Chlorophyceae
Myxophyceae Phaeophyceae
Rhodophyceae
Vallisneria
Seagrass
Mangrove
PENGELOMPOKAN
Manfaat/peranan tumbuhan air:
1. Penstabil lingkungan perairan
2. Meningkatkan pengendapan
3. Pembersih dan penjernih air
4. Pemasok oksigen
5. Diversifikasi habitat
6. Penyebar organisme
7. Memiliki nilai estetika dan nilai ekonomis
8. Produser primer
9. Penyerap nutrien
Tumbuhan Air
Water Wisteria Egeria Densa Lilaeopsis
Anubias Nana
Amazon Swords
Eceng Gondok
Elodea Densa
Telanthera
Chrysophyceae Chlorophyceae
Myxophyceae Phaeophyceae
Rhodophyceae
Vallisneria
Seagrass
Mangrove
PENGELOMPOKAN
12
Water wisteria biasanya digunakan
oleh ikan hias sbg karpet atau tpt
berlindung dan berenang di sela-sela
dedaunannya
Egeria densa bermanfaat sbg alat
pengoksidasi air krn mampu
menyerap nutrisi yg berlebihan dlm
air
13
Anubias nana
berasal dari daerah
tropis (midground).
Biasa tumbuh di
tepi sungai
maupun rawa2.
Memiliki daun agak
lebar dan tebal
Lilaeopsis
memiliki tinggi
hanya 5 cm.
Berfungsi sbg
tpt bersembunyi
ikan2 hias
berukuran kecil
Daun Amazon
swords spt sbh
pedang, cocok sbg
background
akuarium. Tinggi
sekitar 50 cm,
berfungsi sbg tpt
bersembunyi ikan
hias
Vallisneria sgt
cocok sbg
penghias akuarium
utk ikan hias.
Pesonanya akan
terlihat saat
terkena arus air
akibat aerator
Eceng gondok
jarang
digunakan utk
akuarium tetapi
banyak
digunakan utk
kolam hias
14
Telanthera lilacina memiliki btk dan warna
daun yg cantik, berwarna hijau, kadang
merah, dpt tumbuh hingga 30 cm. Cocok
utk akuarium berukuran sedang
Elodea densa mudah tumbuh dan
mudah didapat. Memiliki daun pendek,
ukuran relatif kecil. Cocok utk hiasan
akuarium
15
Disebut juga plankton nabati, yi: sejenis
tumbuhan berukuran mikroskopis yg hidupnya
melayang/mengapung di perairan laut.
Umumnya phytoplankton berukuran 20 – 200 µm
Tubuh Chrysophyta ada yg uniseluler ada
juga multiseluler. Memiliki pigmen klorofil a,
klorofil c, karoten dan xantofil. Ganggang
unisel berperan sbg phytoplankton
16
Myxophyceae tda
tumb bersel
tunggal dan
lainnya bersel
banyak. Warna
tumbuh2an
disebabkan oleh
pigmen tambahan
terlarut dlm air
Chlorophyceae
banyak dijumpai
pd tpt2 lembab,
air tawar dan
laut. Memiliki
pigmen klorofil
a, b, b – karoten,
xantofil
Btk tubuh
Phaeophyta
menyerupai tumb
tingkat tinggi, pjg
sampai bbrp m.
Warna kecoklatan
krn memiliki
pigmen fukosantin
Rhodophyceae
sering disebut
rumput laut.
Thallusnya bersel
banyak dan berbtk
spt lembaran
berwarna merah
sampai ungu
Seagrass tumbuh
di habitat perairan
pantai yg dangkal.
Berbeda dg alga,
seagrass dpt
berbuah,
berbunga dan
berbiji
17
Tumbuhan Air Payau / laut
Hutan yg tumbuh di air
payau/laut dan dipengaruhi
oleh pasut air laut. Tumbuh
pada tpt2 dimana terjadi
pelumpuran dan akumulasi
bahan organik.
PENGELOMPOKAN TUMBUHAN AIR
Mangrove
Contact Us!
Universitas Tribuana
Kalabahi
yantotell@yahoo.co.id @leojanto31
tellyanto31@gmail.com 082 339 001 169
18
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Pengantar Tumbuhan Air.pdf

Bryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptxBryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptx
aglitoprawoto
 
INVENTARISASI JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)
INVENTARISASI  JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)INVENTARISASI  JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)
INVENTARISASI JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)
Amos Pangkatana
 
Tempuyung
TempuyungTempuyung
Tempuyung
Felix net
 
Hutan Bakau
Hutan BakauHutan Bakau
Acara 4 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 4 Praktikum Dasar-dasar EkologiAcara 4 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 4 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Ainal Chaza
 
Makalah btr
Makalah btrMakalah btr
Makalah btr
Nanda Resdiana
 
Ekologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdf
Ekologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdfEkologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdf
Ekologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdf
RsyAlessyVeejee
 
Fungsi Organ Tumbuhan
Fungsi Organ TumbuhanFungsi Organ Tumbuhan
Fungsi Organ TumbuhanDesy Aryanti
 
Rangkuman morfologi tumbuhan
Rangkuman morfologi tumbuhanRangkuman morfologi tumbuhan
Rangkuman morfologi tumbuhan
yanto abdulah
 
Alismatidae
AlismatidaeAlismatidae
Alismatidae
Rizki Juliyantri
 
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Jessy Damayanti
 
Lichen
LichenLichen
Lichen
nana
 
Limnologi biota air tawar [danau]
Limnologi biota air tawar [danau]Limnologi biota air tawar [danau]
Limnologi biota air tawar [danau]
peye opey
 
Kelangsungan hidup organisme solo
Kelangsungan hidup organisme soloKelangsungan hidup organisme solo
Kelangsungan hidup organisme solo
aw222
 
Ciri ciri tumbuhan
Ciri ciri tumbuhanCiri ciri tumbuhan
Ciri ciri tumbuhanEdi Sukirjo
 
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxTugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
AmeliaAnatasya
 

Similar to Pengantar Tumbuhan Air.pdf (20)

Bryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptxBryophyta Presentasi Kel 1.pptx
Bryophyta Presentasi Kel 1.pptx
 
INVENTARISASI JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)
INVENTARISASI  JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)INVENTARISASI  JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)
INVENTARISASI JENIS-JENIS LAMUN (SEAGRASS)
 
Tempuyung
TempuyungTempuyung
Tempuyung
 
Hutan Bakau
Hutan BakauHutan Bakau
Hutan Bakau
 
Acara 4 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 4 Praktikum Dasar-dasar EkologiAcara 4 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 4 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
 
Makalah btr
Makalah btrMakalah btr
Makalah btr
 
Ekologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdf
Ekologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdfEkologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdf
Ekologi-Perairan-Tawar-Fresh-Waters.pdf
 
Fungsi Organ Tumbuhan
Fungsi Organ TumbuhanFungsi Organ Tumbuhan
Fungsi Organ Tumbuhan
 
Rangkuman morfologi tumbuhan
Rangkuman morfologi tumbuhanRangkuman morfologi tumbuhan
Rangkuman morfologi tumbuhan
 
Alismatidae
AlismatidaeAlismatidae
Alismatidae
 
Keer
KeerKeer
Keer
 
Keer
KeerKeer
Keer
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
 
Lichen
LichenLichen
Lichen
 
Limnologi biota air tawar [danau]
Limnologi biota air tawar [danau]Limnologi biota air tawar [danau]
Limnologi biota air tawar [danau]
 
Kelangsungan hidup organisme solo
Kelangsungan hidup organisme soloKelangsungan hidup organisme solo
Kelangsungan hidup organisme solo
 
Ciri ciri tumbuhan
Ciri ciri tumbuhanCiri ciri tumbuhan
Ciri ciri tumbuhan
 
Botani umum
Botani umumBotani umum
Botani umum
 
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxTugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
 

Recently uploaded

DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
d1051231031
 
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptxinduksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
AzisRois1
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
d1051231072
 
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdfAnalisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
BrigittaBelva
 
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptxPenetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Erma753811
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
d1051231034
 
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
d1051231053
 
5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf
5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf
5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf
PuspitaRika
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
d1051231039
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
d1051231079
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
aisyrahadatul14
 
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
LukmanulHakim572233
 
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
muhammadnoorhasby04
 
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdfPlastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Biotani & Bahari Indonesia
 
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap EkosistemStudi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
d1051231041
 
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.pptBAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
YUZANAPRATIWI
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
d1051231033
 

Recently uploaded (17)

DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptxinduksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
 
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdfAnalisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
 
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptxPenetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
 
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
 
5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf
5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf
5 UNSUR POKOK SISTEM ADMINISTRASI NEGARA.pdf
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
 
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
 
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
 
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdfPlastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
 
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap EkosistemStudi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
 
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.pptBAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
 

Pengantar Tumbuhan Air.pdf

  • 1. Oleh: Yulianto Tell, MT PROGRAM STUDI PERIKANAN FAKULTAS PERTANIAN DAN PERIKANAN UNIVERSITAS TRIBUANA KALABAHI 1 PENGANTAR TUMBUHAN AIR Pertemuan_1
  • 3. Tumbuhan Air (hydrophyte): 3 PENGERTIAN Tumbuhan di air yg hidupx mengapung, melayang atau di dasar perairan dg siklus hidupx hanya berada di air
  • 4. Tumbuhan Air Beberapa jenis tumbuhan air merupakan jenis tumbuhan liar air tawar (sungai, kolam, danau). Sering dijadikan sebagai tanaman hias kolam ikan. Selain mempercantik kolam, beberapa jenis tumbuhan air dpt dimanfaatkan sebagai pembersih kolam. 4 PENGERTIAN Tumbuhan yg telah menyesuaikan diri utk hidup pada lingk perairan, baik yg terbenam sebagian atau seluruhnya.
  • 5. Morfologi Tumbuhan Air • Cabang ilmu pengetahuan yang mempelajari bentuk dan susunan tubuh tumbuhan. • Kormus merupakan tubuh tumbuhan air yang dengan nyata dapat dibagi atas tiga bagian utama yaitu : ✓ akar (radix) ✓ batang (caulis) ✓ daun (folium)
  • 6. Morfologi Tumbuhan Air ✓ Akar • Akar merupakan tubuh tanaman yang biasanya terdapat di dalam tanah atau di dalam air yang tumbuh ke arah bawah atau ke perut bumi. • Tidak berbuku-buku atau beruas dan bersisik • Biasanya bewarna keputih-putihan atau ke kuning-kuningan. • Ujung akar biasanya akan bertumbuh terus namun tidak secepat batang • Bentuk akar biasanya agak meruncing ke ujung sehingga mudah menembus tanah.
  • 7. ✓ Batang – Pada umumnya batang berbentuk bulat panjang seperti silinder. – Terdiri atas ruas-ruas atau buku-buku tempat tumbuhnya daun – Tumbuh biasanya ke atas menuju cahaya matahari, bersifat fototrop atau heliotrop – Selalu bertambah panjang atau bertambah tinggi. – Memiliki percabangan guna memperluas tangkapan cahaya matahari – Pada umumnya tidak berwarna hijau kecuali tumbuhan yang berumur pendek
  • 8. ✓ Daun – Sebagai alat pengambil zat-zat makanan (resorbsi) terutama yang berupa gas (CO2) – Sebagai alat pengolah zat-zat makanan (asimilasi) – Sebagai alat penguapan air (transpiras) – Sebagai alat pernafasan (respirasi).
  • 9. Tumbuhan Air Faktor biologi: Hewan predator 9 Faktor fisika: Suhu air Sinar matahari Kedalaman air Faktor Lingkungan Faktor kimia: pH Kadar garam BOD DO
  • 10. Tumbuhan Air Water Wisteria Egeria Densa Lilaeopsis Anubias Nana Amazon Swords Eceng Gondok Elodea Densa Telanthera Chrysophyceae Chlorophyceae Myxophyceae Phaeophyceae Rhodophyceae Vallisneria Seagrass Mangrove PENGELOMPOKAN Manfaat/peranan tumbuhan air: 1. Penstabil lingkungan perairan 2. Meningkatkan pengendapan 3. Pembersih dan penjernih air 4. Pemasok oksigen 5. Diversifikasi habitat 6. Penyebar organisme 7. Memiliki nilai estetika dan nilai ekonomis 8. Produser primer 9. Penyerap nutrien
  • 11. Tumbuhan Air Water Wisteria Egeria Densa Lilaeopsis Anubias Nana Amazon Swords Eceng Gondok Elodea Densa Telanthera Chrysophyceae Chlorophyceae Myxophyceae Phaeophyceae Rhodophyceae Vallisneria Seagrass Mangrove PENGELOMPOKAN
  • 12. 12 Water wisteria biasanya digunakan oleh ikan hias sbg karpet atau tpt berlindung dan berenang di sela-sela dedaunannya Egeria densa bermanfaat sbg alat pengoksidasi air krn mampu menyerap nutrisi yg berlebihan dlm air
  • 13. 13 Anubias nana berasal dari daerah tropis (midground). Biasa tumbuh di tepi sungai maupun rawa2. Memiliki daun agak lebar dan tebal Lilaeopsis memiliki tinggi hanya 5 cm. Berfungsi sbg tpt bersembunyi ikan2 hias berukuran kecil Daun Amazon swords spt sbh pedang, cocok sbg background akuarium. Tinggi sekitar 50 cm, berfungsi sbg tpt bersembunyi ikan hias Vallisneria sgt cocok sbg penghias akuarium utk ikan hias. Pesonanya akan terlihat saat terkena arus air akibat aerator Eceng gondok jarang digunakan utk akuarium tetapi banyak digunakan utk kolam hias
  • 14. 14 Telanthera lilacina memiliki btk dan warna daun yg cantik, berwarna hijau, kadang merah, dpt tumbuh hingga 30 cm. Cocok utk akuarium berukuran sedang Elodea densa mudah tumbuh dan mudah didapat. Memiliki daun pendek, ukuran relatif kecil. Cocok utk hiasan akuarium
  • 15. 15 Disebut juga plankton nabati, yi: sejenis tumbuhan berukuran mikroskopis yg hidupnya melayang/mengapung di perairan laut. Umumnya phytoplankton berukuran 20 – 200 µm Tubuh Chrysophyta ada yg uniseluler ada juga multiseluler. Memiliki pigmen klorofil a, klorofil c, karoten dan xantofil. Ganggang unisel berperan sbg phytoplankton
  • 16. 16 Myxophyceae tda tumb bersel tunggal dan lainnya bersel banyak. Warna tumbuh2an disebabkan oleh pigmen tambahan terlarut dlm air Chlorophyceae banyak dijumpai pd tpt2 lembab, air tawar dan laut. Memiliki pigmen klorofil a, b, b – karoten, xantofil Btk tubuh Phaeophyta menyerupai tumb tingkat tinggi, pjg sampai bbrp m. Warna kecoklatan krn memiliki pigmen fukosantin Rhodophyceae sering disebut rumput laut. Thallusnya bersel banyak dan berbtk spt lembaran berwarna merah sampai ungu Seagrass tumbuh di habitat perairan pantai yg dangkal. Berbeda dg alga, seagrass dpt berbuah, berbunga dan berbiji
  • 17. 17 Tumbuhan Air Payau / laut Hutan yg tumbuh di air payau/laut dan dipengaruhi oleh pasut air laut. Tumbuh pada tpt2 dimana terjadi pelumpuran dan akumulasi bahan organik. PENGELOMPOKAN TUMBUHAN AIR Mangrove
  • 18. Contact Us! Universitas Tribuana Kalabahi yantotell@yahoo.co.id @leojanto31 tellyanto31@gmail.com 082 339 001 169 18 Terima Kasih