SlideShare a Scribd company logo
Pengantar Pemrograman
Berorientasi Objek
-STRUKTUR DATA-

Muhammad Riza Hilmi, ST.
rizahilmi@gmail.com
Pengantar (1)
• Pemrograman Terstruktur adalah suatu aktifitas
pemrograman dengan memperhatikan urutan
langkah-langkah perintah secara sistematis,
logis, dan tersusun berdasarkan algoritma yang
sederhana dan mudah dipahami.
• Pemrograman Berorientasi Objek (Inggris:
object-oriented programming disingkat OOP)
merupakan paradigma pemrograman yang
berorientasikan kepada objek, jadi semua data
dan fungsi di dalam paradigma ini dibungkus
dalam kelas-kelas atau objek-objek.
Pengantar (2)
• Perbedaan keduanya adalah pada pemrograman
berorientasi objek setiap objek dapat menerima
pesan, memproses data, dan mengirim pesan ke
objek lainnya.
• Sedangkan untuk pemrograman terstruktur
adalah sebuah cara pemrosesan data yang
terstruktur (sistematis) dalam analisa, cara dan
penulisan pemrograman.
Pengantar (3)
• Pemrograman terstruktur unggul dalam melakukan
pemrograman sederhana karena lebih efisien dan
lebih mudah dalam hal perawatannya.
• Sementara itu pemrograman berorientasi objek
memliki beberapa keuntungan seperti :
 Maintenance, program lebih mudah dibaca dan
dipahami, dan pemrograman berorientasi obyek
mengontrol kerumitan program hanya dengan
mengijinkan rincian yang dibutuhkan untuk
programmer.
 Pengubahan program (berupa penambahan atau
penghapusan fitur tertentu) disesuaikan dengan
keperluan berdasarkan objeknya.
Apa itu OOP?
• Paradigma pemrograman yang memandang
sistem yang akan dibangun berdasarkan
objek objek yang terlibat dan interaksinya dalam
sistem.
• Sistem dibangun dengan membuat objek objek
dan menginteraksikannya untuk menyelesaikan
suatu pekerjaan.
• Fungsi dan data menjadi satu kesatuan yang
disebut sebagai Object
• Program adalah serangkaian object yang
berinteraksi untuk menyelesaikan suatu problem.
Pemrograman Berorientasi Objek
• OOP berputar pada konsep dari obyek yang merupakan elemen
dasar dari program.
• Ilustrasinya adalah
 Objek mobil mempunyai atribut tipe transmisi, warna dan
manufaktur, mobil juga mempunyai tingkah laku berbelok,
mengerem dan berakselerasi.
 Cara yang sama pula kita dapat mendefinisikan perbedaan sifat
dan tingkah laku dari singa.

 Pada perangkat lunak, menggunakan atribut sebagai data dan
tingkah laku sebagai method.
Class
• Kumpulan atas definisi data dan fungsi-fungsi
dalam suatu unit untuk suatu tujuan tertentu.
Sebagai contoh 'class of dog' adalah suatu unit yang
terdiri atas definisi-definisi data dan fungsi-fungsi
yang menunjuk pada berbagai macam
perilaku/turunan dari anjing.
• Class adalah suatu struktur dalam program yang
berisi satu atau beberapa metode (dapat berupa
fungsi dan/atau prosedur) dan atribut (dapat
berupa data ataupun variabel yang akan
dipoerasikan dalam metode).
• Dengan demikian atribut merupakan anggota kelas
yang bersifat statis, sedangkan metode merupakan
anggota kelas yang bersifat dinamis.
Object
• Setiap obyek dibangun dari sekumpulan data
(atribut) yang disebut variabel untuk menjabarkan
karakteristik khusus dari obyek, dan juga terdiri
dari sekumpulan method yang menjabarkan
tingkah laku dari obyek.
• Bisa dikatakan bahwa obyek adalah sebuah
perangkat lunak yang berisi sekumpulan variabel
dan method yg berhubungan.
• Sebuah obyek adalah sebuah instance (keturunan)
dari class.
Perbedaan Class dan Object
• Misal, kita memiliki sebuah class mobil dimana dapat digunakan
untuk medefinisikan beberapa obyek mobil. Pada tabel dibawah,
mobil A dan mobil B adalah obyek dari class mobil. Class
memiliki field nomor, plat, warna, manufaktur dan kecepatan
yang diisi dengan nilai pada obyek mobil A dan mobil B. Mobil
juga dapat berakselerasi, berbelok dan melakukan rem.

• Ketika diinisialisi, setiap obyek mendapat satu set variabel yang
baru. Bagaimanapun, implementasi dari method dibagi diantara
objek pada class yang sama. Class menyediakan keuntungan dari
reusability. Programmer perangkat lunak dapat menggunakan
sebuah kelas beberapa kali untuk membuat banyak objek.
Metodologi PBO
• Terdapat 3 (tiga) metodologi dasar PBO yaitu :
1. Pemodulan/pengkapsulan (encapsulation)
2. Penurunan/pewarisan (Inheritance)
3. Polimorfisme (Polimorphism)
Pemodulan/pengkapsulan
(encapsulation)
• Pemodulan adalah metode untuk menggabungkan
data dengan fungsi. Dalam konsep ini data dan fungsi
digabung menjadi satu kesatuan yaitu kelas.
• Konsep ini erat kaitannya dengan konsep
penyembunyian informasi (information hiding).
• Contoh :
Mobil adalah sebuah kelas. Seorang pengendara
mobil tidak harus tahu bagaimana proses kerja mesin
mobilnya, pembakaran bahan bakar, proses
pemindahan transmisi gigi, dan seterusnya. Yang dia
tahu adalah bahwa setir untuk mengendalikan
jalannya mobil, pedal gas untuk menambah
kecepatan, pedal rem untuk mengurangi kecepatan,
dan seterusnya. Singkatnya dia hanya tahu bahwa
mobilnya berjalan dengan baik.
Penurunan/pewarisan (Inheritance)
• Dari konsep penurunan ini suatu kelas bisa
diturunkan menjadi kelas baru yang masih
mewarisi sifat-sifat kelas orangtuanya.
• Hal ini dapat dianalogikan dengan kelas
manusia. Manusia merupakan turunan dari
orang tuanya dan sifat-sifat orang tua diwarisi
olehnya.
• Bisa ditarik kesimpulan bahwa semua kelas di
dunia selalu memiliki hirarki yang
menggambarkan silsilah kelas tersebut.
Penurunan/pewarisan (Inheritance)
• Contoh:
Dari kelas kendaraan bermotor dapat
diturunkan beberapa kelas baru, misalnya:
sepeda motor, sedan, pick-up, mini-bus, dan
kendaraan roda banyak.
Penurunan/pewarisan (Inheritance)
• Contoh 2: kelas sepeda motor mungkin masih dibagi lagi menjadi
dua kelas, yaitu sepeda motor 2 tak dan 4 tak. Sepeda motor 2 tak
mungkin masih dibagi lagi menurut pabrik pembuatnya, seperti
Honda, Suzuki, Yamaha, dan seterusnya. Masing-masing pabrik
mungkin masih mempunyai beberapa kelas turunan lagi, seperti
Honda Astrea Star, Honda Astrea Grand, dan seterusnya.
Keuntungan Pewarisan
• Subclass menyediakan state/behaviour yang
spesifik yang membedakan dengan superclass.
• Memungkinkan programmer untuk
menggunakan ulang source code dari superclass
yang telah ada.
• Programmer dapat mendefinisikan superclass
khusus yang bersifat generik, yang disebut
abstract class, untuk mendefinisikan class
dengan tingkah laku dan state secara secara
umum.
Polimorfisme (Polimorphism)
• Polimorfisme berarti kelas-kelas yang berbeda
tetapi berasal dari satu orang tua dapat mempunyai
metode yang sama tetapi cara pelaksanaannya
berbeda-beda. Atau dengan kata lain, suatu fungsi
akan memiliki perilaku berbeda jika dilewatkan ke
kelas yang berbeda-beda.
• Contoh: kelas untuk input sound system. Sebuah
tape recorder dan CD player memiliki tombol PLAY
yang berfungsi untuk memainkan musik yang
dikehendaki. Tape recorder mengimplementasikan
tombol PLAY dengan membaca isyarat-isyarat yang
terekam di pita magnetis kaset, sedangkan CD
player menggunakan sinar laser untuk membaca
bit-bit digital yang terekam di permukaan CD.
Bahasa Pemrograman
Bahasa pemrograman yang mendukung OOP antara lain:
• Visual Foxpro
• Java
• C++
• Pascal (bahasa pemrograman)
• Visual Basic.NET
• SIMULA
• Smalltalk
• Ruby
• Python
• PHP
• C#
• Delphi
• Eiffel
• Perl
• Adobe Flash AS 3.0
Contoh dalam C++
# include <iostream.h>
const int batas = 80;
class pegawai // kelas induk
{
private:
char nama [batas];
public:
void getdata()
{ cout << endl << " Input Nama : "; cin >> nama; }
void putdata()
{ cout << endl << " Nama : " << nama; }
};
class manajer : public pegawai // kelas turunan
{
private:
char bagian [batas];
double tunjangan;
public:
void getdata()
{ pegawai::getdata(); cout << " Input Bagian: “; cin >> bagian; }
void putdata()
{ pegawai::putdata(); cout << "n Bagian : "<< bagian; }
};

More Related Content

What's hot

[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak
[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak
[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak
rizki adam kurniawan
 
Bahasa Pemrograman
Bahasa PemrogramanBahasa Pemrograman
Bahasa Pemrograman
Bambang Karyadi
 
Pengertian &amp; konsep oop (object oriented
Pengertian &amp; konsep oop (object orientedPengertian &amp; konsep oop (object oriented
Pengertian &amp; konsep oop (object oriented
Basiroh M.Kom
 
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas WidyatamaMakalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
DEDE IRYAWAN
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)tafrikan
 
Html power point
Html power pointHtml power point
Html power point
minmon
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Perulangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - PerulanganAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Perulangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Perulangan
AndiNurkholis1
 
Latihan soal-visual-basic
Latihan soal-visual-basicLatihan soal-visual-basic
Latihan soal-visual-basiccoepoemanik
 
Struktur direktori
Struktur direktoriStruktur direktori
Struktur direktoriAnggi DHARMA
 
SILABUS MULTIMEDIA LENGKAP
SILABUS MULTIMEDIA LENGKAPSILABUS MULTIMEDIA LENGKAP
SILABUS MULTIMEDIA LENGKAP
Taufik Hidayat
 
Tugas Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek
Tugas Praktikum Pemrograman Berorientasi ObjekTugas Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek
Tugas Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek
Pungkas Soebarkah
 
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTERINTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER
solikin6
 
Makalah prosedur dan fungsi
Makalah prosedur dan fungsiMakalah prosedur dan fungsi
Makalah prosedur dan fungsi
Dwi Andriyani
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Ari Septiawan
 
Database Terdistribusi
Database TerdistribusiDatabase Terdistribusi
Database Terdistribusi
Ismi Islamia
 
Desain dan analisis algoritma
Desain dan analisis algoritmaDesain dan analisis algoritma
Desain dan analisis algoritma
Diki Rosandy
 
Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5
dedidarwis
 
Pertemuan 1 Pemrograman Dasar
Pertemuan 1 Pemrograman DasarPertemuan 1 Pemrograman Dasar
Pertemuan 1 Pemrograman Dasar
Disma Ariyanti W
 

What's hot (20)

[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak
[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak
[PBO] Pertemuan 6 - Abstrak
 
Bahasa Pemrograman
Bahasa PemrogramanBahasa Pemrograman
Bahasa Pemrograman
 
Pengertian &amp; konsep oop (object oriented
Pengertian &amp; konsep oop (object orientedPengertian &amp; konsep oop (object oriented
Pengertian &amp; konsep oop (object oriented
 
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas WidyatamaMakalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)
 
Html power point
Html power pointHtml power point
Html power point
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Perulangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - PerulanganAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Perulangan
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Perulangan
 
Latihan soal-visual-basic
Latihan soal-visual-basicLatihan soal-visual-basic
Latihan soal-visual-basic
 
Use skenario
Use skenarioUse skenario
Use skenario
 
Struktur direktori
Struktur direktoriStruktur direktori
Struktur direktori
 
SILABUS MULTIMEDIA LENGKAP
SILABUS MULTIMEDIA LENGKAPSILABUS MULTIMEDIA LENGKAP
SILABUS MULTIMEDIA LENGKAP
 
Tugas Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek
Tugas Praktikum Pemrograman Berorientasi ObjekTugas Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek
Tugas Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek
 
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTERINTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER
 
Makalah prosedur dan fungsi
Makalah prosedur dan fungsiMakalah prosedur dan fungsi
Makalah prosedur dan fungsi
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
 
Database Terdistribusi
Database TerdistribusiDatabase Terdistribusi
Database Terdistribusi
 
Pengantar database
Pengantar databasePengantar database
Pengantar database
 
Desain dan analisis algoritma
Desain dan analisis algoritmaDesain dan analisis algoritma
Desain dan analisis algoritma
 
Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5
 
Pertemuan 1 Pemrograman Dasar
Pertemuan 1 Pemrograman DasarPertemuan 1 Pemrograman Dasar
Pertemuan 1 Pemrograman Dasar
 

Viewers also liked

Kelas, Kontrol Kelas, dan Konstruktor
Kelas, Kontrol Kelas, dan KonstruktorKelas, Kontrol Kelas, dan Konstruktor
Kelas, Kontrol Kelas, dan Konstruktor
I Putu Arya Dharmaadi
 
Pengenalan Pemrograman Java
Pengenalan Pemrograman JavaPengenalan Pemrograman Java
Pengenalan Pemrograman Java
I Putu Arya Dharmaadi
 
String Dan Array
String Dan ArrayString Dan Array
String Dan Array
I Putu Arya Dharmaadi
 
Pemrograman Berorientasi Objek
Pemrograman Berorientasi ObjekPemrograman Berorientasi Objek
Pemrograman Berorientasi Objek
lombkTBK
 
Pemograman berorientasi objek
Pemograman berorientasi objekPemograman berorientasi objek
Pemograman berorientasi objek
Namira Namirah
 
PHP (Input Data) dan MySQL
PHP (Input Data) dan MySQLPHP (Input Data) dan MySQL
PHP (Input Data) dan MySQL
I Putu Arya Dharmaadi
 
P 3 object_oriented_programming
P 3 object_oriented_programmingP 3 object_oriented_programming
P 3 object_oriented_programming
Irfan Wahyudin
 
OOP - Enkapsulasi
OOP - EnkapsulasiOOP - Enkapsulasi
OOP - Enkapsulasi
KuliahKita
 
Pemrograman berbasis objek
Pemrograman berbasis objekPemrograman berbasis objek
Pemrograman berbasis objek
Rika Pertiwi
 
Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1
Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1
Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1Isya Ansyari
 
Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4
Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4
Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4
Isya Ansyari
 
Source File Compilation & Make Program
Source File Compilation & Make ProgramSource File Compilation & Make Program
Source File Compilation & Make Program
I Putu Arya Dharmaadi
 
Android Location
Android LocationAndroid Location
Android Location
I Putu Arya Dharmaadi
 
Pengenalan Framework CodeIgniter
Pengenalan Framework CodeIgniterPengenalan Framework CodeIgniter
Pengenalan Framework CodeIgniter
I Putu Arya Dharmaadi
 
Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"
Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"
Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"
Asnita Meydelia C K
 
Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1
setioaribowo
 
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQLKolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
I Putu Arya Dharmaadi
 
មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++
មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++
មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++
Ngeam Soly
 

Viewers also liked (20)

Kelas, Kontrol Kelas, dan Konstruktor
Kelas, Kontrol Kelas, dan KonstruktorKelas, Kontrol Kelas, dan Konstruktor
Kelas, Kontrol Kelas, dan Konstruktor
 
Pengenalan Pemrograman Java
Pengenalan Pemrograman JavaPengenalan Pemrograman Java
Pengenalan Pemrograman Java
 
String Dan Array
String Dan ArrayString Dan Array
String Dan Array
 
Pemrograman Berorientasi Objek
Pemrograman Berorientasi ObjekPemrograman Berorientasi Objek
Pemrograman Berorientasi Objek
 
Pemograman berorientasi objek
Pemograman berorientasi objekPemograman berorientasi objek
Pemograman berorientasi objek
 
PHP (Input Data) dan MySQL
PHP (Input Data) dan MySQLPHP (Input Data) dan MySQL
PHP (Input Data) dan MySQL
 
P 3 object_oriented_programming
P 3 object_oriented_programmingP 3 object_oriented_programming
P 3 object_oriented_programming
 
OOP - Enkapsulasi
OOP - EnkapsulasiOOP - Enkapsulasi
OOP - Enkapsulasi
 
Pemrograman berbasis objek
Pemrograman berbasis objekPemrograman berbasis objek
Pemrograman berbasis objek
 
Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1
Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1
Pengenalan Pemrograman Komputer - dasar visual basic bagian 1
 
Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4
Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4
Event & Property VB - dasar visual basic bagian 4
 
Source File Compilation & Make Program
Source File Compilation & Make ProgramSource File Compilation & Make Program
Source File Compilation & Make Program
 
Android Location
Android LocationAndroid Location
Android Location
 
Pengenalan Framework CodeIgniter
Pengenalan Framework CodeIgniterPengenalan Framework CodeIgniter
Pengenalan Framework CodeIgniter
 
Ac sos
Ac sosAc sos
Ac sos
 
Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"
Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"
Pemrograman Berorientasi Objek "Pengenalan Dasar Pemrograman JAVA"
 
Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1Teknik pemromgraman sem1
Teknik pemromgraman sem1
 
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQLKolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
 
មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++
មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++
មេរៀនៈ Data Structure and Algorithm in C/C++
 
Java Tutorial
Java TutorialJava Tutorial
Java Tutorial
 

Similar to Pengantar Pemrograman Berorientasi Objek

Pemograman berorientasi obyek kelompok 6
Pemograman berorientasi obyek kelompok 6Pemograman berorientasi obyek kelompok 6
Pemograman berorientasi obyek kelompok 6ゴースト アノン
 
Object oriented programming (oop)
Object oriented programming (oop)Object oriented programming (oop)
Object oriented programming (oop)
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Pertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOP
Pertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOPPertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOP
Pertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOP
ProdiTIPenusa
 
TD-635-01-PSBO
TD-635-01-PSBOTD-635-01-PSBO
TD-635-01-PSBO
Tino Dwiantoro
 
Uts pemrograman berbasis obj
Uts pemrograman berbasis objUts pemrograman berbasis obj
Uts pemrograman berbasis obj
JulianGultom2
 
APBO Pertemuan Rev01.pptx
APBO Pertemuan Rev01.pptxAPBO Pertemuan Rev01.pptx
APBO Pertemuan Rev01.pptx
Samso20
 
Hardini 3201416015 3_b
Hardini 3201416015 3_b Hardini 3201416015 3_b
Hardini 3201416015 3_b
Hardini_HD
 
Presentation1.pdf
Presentation1.pdfPresentation1.pdf
Presentation1.pdf
RobbyCokro1
 
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
rizki adam kurniawan
 
rekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptx
rekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptxrekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptx
rekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptx
LuthfiFadhlullah1
 
Pengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptx
Pengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptxPengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptx
Pengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptx
DzulFadliRahman1
 
Abu yanto tugas resume aplinet
Abu yanto tugas resume aplinetAbu yanto tugas resume aplinet
Abu yanto tugas resume aplinetabuyanto
 
T1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.ppt
T1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.pptT1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.ppt
T1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.ppt
xirplsmksa
 
Materi-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptx
Materi-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptxMateri-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptx
Materi-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptx
HallendAfroni1
 
1.introductionto objectorientedprogramming
1.introductionto objectorientedprogramming1.introductionto objectorientedprogramming
1.introductionto objectorientedprogrammingTaufik Hidayat
 
fdokumen.com_bab-1-konsep-oop.ppt
fdokumen.com_bab-1-konsep-oop.pptfdokumen.com_bab-1-konsep-oop.ppt
fdokumen.com_bab-1-konsep-oop.ppt
AgiHusni
 
Rational Unified Process
Rational Unified ProcessRational Unified Process
Rational Unified Process
Robby Firmansyah
 

Similar to Pengantar Pemrograman Berorientasi Objek (20)

Pemograman berorientasi obyek kelompok 6
Pemograman berorientasi obyek kelompok 6Pemograman berorientasi obyek kelompok 6
Pemograman berorientasi obyek kelompok 6
 
Object oriented programming (oop)
Object oriented programming (oop)Object oriented programming (oop)
Object oriented programming (oop)
 
1. Pengantar Objek.ppt
1. Pengantar Objek.ppt1. Pengantar Objek.ppt
1. Pengantar Objek.ppt
 
Pertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOP
Pertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOPPertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOP
Pertemuan 2 Konsep Dasar Pemrograman OOP
 
TD-635-01-PSBO
TD-635-01-PSBOTD-635-01-PSBO
TD-635-01-PSBO
 
Uts pemrograman berbasis obj
Uts pemrograman berbasis objUts pemrograman berbasis obj
Uts pemrograman berbasis obj
 
APBO Pertemuan Rev01.pptx
APBO Pertemuan Rev01.pptxAPBO Pertemuan Rev01.pptx
APBO Pertemuan Rev01.pptx
 
Hardini 3201416015 3_b
Hardini 3201416015 3_b Hardini 3201416015 3_b
Hardini 3201416015 3_b
 
Presentation1.pdf
Presentation1.pdfPresentation1.pdf
Presentation1.pdf
 
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
 
rekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptx
rekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptxrekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptx
rekayaperangkatlunakmateri1pbokelasxisemester1.pptx
 
Pengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptx
Pengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptxPengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptx
Pengantar Pengembangan Sistem Berorientasi Objek.pptx
 
Abu yanto tugas resume aplinet
Abu yanto tugas resume aplinetAbu yanto tugas resume aplinet
Abu yanto tugas resume aplinet
 
T1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.ppt
T1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.pptT1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.ppt
T1 - Konsep Pemrograman Berorientasi Obyek.ppt
 
Materi-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptx
Materi-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptxMateri-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptx
Materi-1-sd-2-Pengenalan-PBO.pptx
 
1.introductionto objectorientedprogramming
1.introductionto objectorientedprogramming1.introductionto objectorientedprogramming
1.introductionto objectorientedprogramming
 
Apsi 2
Apsi 2Apsi 2
Apsi 2
 
fdokumen.com_bab-1-konsep-oop.ppt
fdokumen.com_bab-1-konsep-oop.pptfdokumen.com_bab-1-konsep-oop.ppt
fdokumen.com_bab-1-konsep-oop.ppt
 
Pbo1 1
Pbo1 1Pbo1 1
Pbo1 1
 
Rational Unified Process
Rational Unified ProcessRational Unified Process
Rational Unified Process
 

Recently uploaded

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

Pengantar Pemrograman Berorientasi Objek

  • 1. Pengantar Pemrograman Berorientasi Objek -STRUKTUR DATA- Muhammad Riza Hilmi, ST. rizahilmi@gmail.com
  • 2. Pengantar (1) • Pemrograman Terstruktur adalah suatu aktifitas pemrograman dengan memperhatikan urutan langkah-langkah perintah secara sistematis, logis, dan tersusun berdasarkan algoritma yang sederhana dan mudah dipahami. • Pemrograman Berorientasi Objek (Inggris: object-oriented programming disingkat OOP) merupakan paradigma pemrograman yang berorientasikan kepada objek, jadi semua data dan fungsi di dalam paradigma ini dibungkus dalam kelas-kelas atau objek-objek.
  • 3. Pengantar (2) • Perbedaan keduanya adalah pada pemrograman berorientasi objek setiap objek dapat menerima pesan, memproses data, dan mengirim pesan ke objek lainnya. • Sedangkan untuk pemrograman terstruktur adalah sebuah cara pemrosesan data yang terstruktur (sistematis) dalam analisa, cara dan penulisan pemrograman.
  • 4. Pengantar (3) • Pemrograman terstruktur unggul dalam melakukan pemrograman sederhana karena lebih efisien dan lebih mudah dalam hal perawatannya. • Sementara itu pemrograman berorientasi objek memliki beberapa keuntungan seperti :  Maintenance, program lebih mudah dibaca dan dipahami, dan pemrograman berorientasi obyek mengontrol kerumitan program hanya dengan mengijinkan rincian yang dibutuhkan untuk programmer.  Pengubahan program (berupa penambahan atau penghapusan fitur tertentu) disesuaikan dengan keperluan berdasarkan objeknya.
  • 5. Apa itu OOP? • Paradigma pemrograman yang memandang sistem yang akan dibangun berdasarkan objek objek yang terlibat dan interaksinya dalam sistem. • Sistem dibangun dengan membuat objek objek dan menginteraksikannya untuk menyelesaikan suatu pekerjaan. • Fungsi dan data menjadi satu kesatuan yang disebut sebagai Object • Program adalah serangkaian object yang berinteraksi untuk menyelesaikan suatu problem.
  • 6. Pemrograman Berorientasi Objek • OOP berputar pada konsep dari obyek yang merupakan elemen dasar dari program. • Ilustrasinya adalah  Objek mobil mempunyai atribut tipe transmisi, warna dan manufaktur, mobil juga mempunyai tingkah laku berbelok, mengerem dan berakselerasi.  Cara yang sama pula kita dapat mendefinisikan perbedaan sifat dan tingkah laku dari singa.  Pada perangkat lunak, menggunakan atribut sebagai data dan tingkah laku sebagai method.
  • 7. Class • Kumpulan atas definisi data dan fungsi-fungsi dalam suatu unit untuk suatu tujuan tertentu. Sebagai contoh 'class of dog' adalah suatu unit yang terdiri atas definisi-definisi data dan fungsi-fungsi yang menunjuk pada berbagai macam perilaku/turunan dari anjing. • Class adalah suatu struktur dalam program yang berisi satu atau beberapa metode (dapat berupa fungsi dan/atau prosedur) dan atribut (dapat berupa data ataupun variabel yang akan dipoerasikan dalam metode). • Dengan demikian atribut merupakan anggota kelas yang bersifat statis, sedangkan metode merupakan anggota kelas yang bersifat dinamis.
  • 8. Object • Setiap obyek dibangun dari sekumpulan data (atribut) yang disebut variabel untuk menjabarkan karakteristik khusus dari obyek, dan juga terdiri dari sekumpulan method yang menjabarkan tingkah laku dari obyek. • Bisa dikatakan bahwa obyek adalah sebuah perangkat lunak yang berisi sekumpulan variabel dan method yg berhubungan. • Sebuah obyek adalah sebuah instance (keturunan) dari class.
  • 9. Perbedaan Class dan Object • Misal, kita memiliki sebuah class mobil dimana dapat digunakan untuk medefinisikan beberapa obyek mobil. Pada tabel dibawah, mobil A dan mobil B adalah obyek dari class mobil. Class memiliki field nomor, plat, warna, manufaktur dan kecepatan yang diisi dengan nilai pada obyek mobil A dan mobil B. Mobil juga dapat berakselerasi, berbelok dan melakukan rem. • Ketika diinisialisi, setiap obyek mendapat satu set variabel yang baru. Bagaimanapun, implementasi dari method dibagi diantara objek pada class yang sama. Class menyediakan keuntungan dari reusability. Programmer perangkat lunak dapat menggunakan sebuah kelas beberapa kali untuk membuat banyak objek.
  • 10. Metodologi PBO • Terdapat 3 (tiga) metodologi dasar PBO yaitu : 1. Pemodulan/pengkapsulan (encapsulation) 2. Penurunan/pewarisan (Inheritance) 3. Polimorfisme (Polimorphism)
  • 11. Pemodulan/pengkapsulan (encapsulation) • Pemodulan adalah metode untuk menggabungkan data dengan fungsi. Dalam konsep ini data dan fungsi digabung menjadi satu kesatuan yaitu kelas. • Konsep ini erat kaitannya dengan konsep penyembunyian informasi (information hiding). • Contoh : Mobil adalah sebuah kelas. Seorang pengendara mobil tidak harus tahu bagaimana proses kerja mesin mobilnya, pembakaran bahan bakar, proses pemindahan transmisi gigi, dan seterusnya. Yang dia tahu adalah bahwa setir untuk mengendalikan jalannya mobil, pedal gas untuk menambah kecepatan, pedal rem untuk mengurangi kecepatan, dan seterusnya. Singkatnya dia hanya tahu bahwa mobilnya berjalan dengan baik.
  • 12. Penurunan/pewarisan (Inheritance) • Dari konsep penurunan ini suatu kelas bisa diturunkan menjadi kelas baru yang masih mewarisi sifat-sifat kelas orangtuanya. • Hal ini dapat dianalogikan dengan kelas manusia. Manusia merupakan turunan dari orang tuanya dan sifat-sifat orang tua diwarisi olehnya. • Bisa ditarik kesimpulan bahwa semua kelas di dunia selalu memiliki hirarki yang menggambarkan silsilah kelas tersebut.
  • 13. Penurunan/pewarisan (Inheritance) • Contoh: Dari kelas kendaraan bermotor dapat diturunkan beberapa kelas baru, misalnya: sepeda motor, sedan, pick-up, mini-bus, dan kendaraan roda banyak.
  • 14. Penurunan/pewarisan (Inheritance) • Contoh 2: kelas sepeda motor mungkin masih dibagi lagi menjadi dua kelas, yaitu sepeda motor 2 tak dan 4 tak. Sepeda motor 2 tak mungkin masih dibagi lagi menurut pabrik pembuatnya, seperti Honda, Suzuki, Yamaha, dan seterusnya. Masing-masing pabrik mungkin masih mempunyai beberapa kelas turunan lagi, seperti Honda Astrea Star, Honda Astrea Grand, dan seterusnya.
  • 15. Keuntungan Pewarisan • Subclass menyediakan state/behaviour yang spesifik yang membedakan dengan superclass. • Memungkinkan programmer untuk menggunakan ulang source code dari superclass yang telah ada. • Programmer dapat mendefinisikan superclass khusus yang bersifat generik, yang disebut abstract class, untuk mendefinisikan class dengan tingkah laku dan state secara secara umum.
  • 16. Polimorfisme (Polimorphism) • Polimorfisme berarti kelas-kelas yang berbeda tetapi berasal dari satu orang tua dapat mempunyai metode yang sama tetapi cara pelaksanaannya berbeda-beda. Atau dengan kata lain, suatu fungsi akan memiliki perilaku berbeda jika dilewatkan ke kelas yang berbeda-beda. • Contoh: kelas untuk input sound system. Sebuah tape recorder dan CD player memiliki tombol PLAY yang berfungsi untuk memainkan musik yang dikehendaki. Tape recorder mengimplementasikan tombol PLAY dengan membaca isyarat-isyarat yang terekam di pita magnetis kaset, sedangkan CD player menggunakan sinar laser untuk membaca bit-bit digital yang terekam di permukaan CD.
  • 17. Bahasa Pemrograman Bahasa pemrograman yang mendukung OOP antara lain: • Visual Foxpro • Java • C++ • Pascal (bahasa pemrograman) • Visual Basic.NET • SIMULA • Smalltalk • Ruby • Python • PHP • C# • Delphi • Eiffel • Perl • Adobe Flash AS 3.0
  • 18. Contoh dalam C++ # include <iostream.h> const int batas = 80; class pegawai // kelas induk { private: char nama [batas]; public: void getdata() { cout << endl << " Input Nama : "; cin >> nama; } void putdata() { cout << endl << " Nama : " << nama; } }; class manajer : public pegawai // kelas turunan { private: char bagian [batas]; double tunjangan; public: void getdata() { pegawai::getdata(); cout << " Input Bagian: “; cin >> bagian; } void putdata() { pegawai::putdata(); cout << "n Bagian : "<< bagian; } };