SlideShare a Scribd company logo
A. PENGERTIAN PASAR
Pengertian  pasar secara konkret adalah
tempat bertemunya pembeli dan penjual.
Dalam ilmu ekonomi, pengertian pasar lebih
dititikberatkan pada kegiatan jual belinya.
Pasar dapat terbentuk di mana saja dan
kapan saja.
1. Adanya penjual
2. Adanya pembeli
3. Adanya barang atau jasa yang
diperjualbelikan
4. Terjadinya kesepakatan antara penjual dan
pembeli
1. Fungsi Distribusi
Dalam kegiatan distribusi, pasar berfungsi mendekatkan jarak
antara konsumen dengan produsen dalam melaksanakan
transaksi. Dalam fungsi distribusi, pasar berperan
memperlancar penyaluran barang dan jasa dari produsen
kepada konsumen.
2. Fungsi Pembentukan Harga
Pasar berfungsi sebagai pembentuk harga pasar, yaitu
kesepakatan harga antara penjual dan pembeli.
3. Fungsi Promosi
Pasar merupakan sarana paling tepat untuk ajang promosi.
Pelaksanaan promosi dapat dilakukan dengan cara memasang
spanduk, membagikan brosur, membagikan sampel, dll.
a. Pasar menurut Pelayanan dan Kelengkapannya
1.Pasar tradisional
Dalam pasar tradisional, pembeli dilayani
langsung oleh penjual, sehingga dimungkinkan
masih terjadi tawar menawar harga. Contoh pasar
Beringharjo di Yogyakarta, pasar Johar di
Semarang.
2.Pasar modern
Dalam pasar modern, pelayanan dilakukan secara
mandiri dan dilayani oleh pramuniaga.
1.Pasar kongkret/riil, adalah pasar di mana penjual dan
pembeli bertemu langsung dan barang yang
diperjualbelikan benar-benar ada. Ciri-cirinya: transaksi
tunai, barang dapat  langsung dibawa,barang yang
diperjualbelikan benar-benar ada dan penjual pembeli
bertemu langsung.
2.Pasar abstrak, adalah pasar di mana penjual dan pembali
tidak bertemu secara langsung dan barang yang
diperjualbelikan tidak tersedia secara langsung. Ciri-cirinya:
transaksi berlandaskan rasa percaya, penjual pembeli
berada di tempat yang berbeda, barang yang
diperjualbelikan tidak tersedia (hanya contohnya saja).
Pasar harian, pasar yang penyelenggaraannya
setiap hari.
Pasar mingguan, pasar yang
penyelengggaraanya setiap seminggu sekali.
Pasar bulanan, pasar yang penyelenggaraanya
sebulan sekali.
Pasar tahunan, pasar penyelenggaraannya
setahun
1. Pasar lokal, pasar yang daerah pemasarannya hanya meliputi
daerah tertentu, barang yang diperjualbelikan adalah barang
kebutuhan masyarakat di sekitarnya.
2. Pasar nasional, pasar yang daerah pemasarannya meliputi
wilayah satu negara, barang yang diperjualbelikan adalah barang
yang dibutuhkan masyarakat negara tersebut.
3. Pasar regional, adalah pasar yang daerah pemasarannya
meliputi beberapa negara di wilayah tertentu dan biasanya
didukung dengan perjanjian kerjasama misalnya AFTA di
wilayah Asia Tenggara.
4. Pasar internasional/pasar dunia, adalah pasar yang daerah
pemasarannya meliputi seluruh kawasan dunia, barang yang
diperjualbelikan adalah barang yang dibutuhkan semua
masyarakat dunia
Pasar barang konsumsi, adalah pasar yang
memperjualbelikan barang yang secara
langsung dapat dikonsumsi, misalnya pasar
sembako, pasar buah.
Pasar barang produksi,  adalah pasar yang
memperjualbelikan barang produksi atau
faktor-faktor produksi, misalnya pasar bibit
ikan, pasar mesin-mesin pabrik, bursa tenaga
kerja.
pasar yang terdapat banyak penjual dan
pembeli sehingga harga tidak bisa ditentukan
oleh masing-masing penjual/pembeli.
Ciri-cirinya:
Pengetahuan penjual dan pembeli sempurna
Penjual dan pembeli bebas keluar masuk pasar
Penjual dan pembeli banyak
Barang yang diperjualbelikan bersifat homogen
pasar di mana jumlah pembeli lebih banyak
daripada jumlah penjual.
Ciri-ciri:
Pengetahuan pembeli tentang pasar terbatas
Terdapat hambatan nutuk memasuki pasar
Jumlah penjual sedikit
Barang yang diperjualbelikan heterogen
pasar yang sepenuhnya dikuasai satu penjual.
Contoh: PLN menguasai listrik di Indonesia.
Ciri-ciri:
Terdapat satu penjual dan banyak pembeli.
Harga ditentukan oleh penjual.
Tidak ada barang lain yang dapat menggantikan
barang yang diperjualbelikan.
Ada rintangan bagi penjual baru yang ingin
masuk.
pasar yang dikuasai oleh dua penjual. Contoh:
Caltex dan Pertamina menguasai minyak
pelumas.
Ciri-ciri:
Terdapat dua penjual dan banyak pembeli.
Harga ditentukan secara sepihak oleh kedua
penjual
pasar yang dikuasai oleh beberapa penjual.
Contoh: Honda, Suzuki, Yamaha, dan Kawasaki
menguasai sepeda motor
Ciri-ciri:
Terdapat beberapa penjual dan banyak pembeli
Barang yang diperjualbelikan bersifat homogen
Terdapat hambatan bagi penjual baru
Adanya saling ketergantungan
Penggunaan iklan sangat intensif
pasar dimana terdapat banyak produsen yang menjual
barang yang sama tetapi dengan berbagai macam
variasi.
Ciri-ciri:
Terdapat banyak produsen
Barang yang diperjualbelikan sama tetapi dengan
berbagai macam variasi
Adanya kemudahan bagi produsen baru untuk
menawarkan produknya
Selalu terbuka peluang untuk menciptakan persaingan
pasar dimana terdapat banyak penjual tetapi
pembelinya hanya satu.
Ciri-ciri:
Terdapat banyak produsen
Pembeli hanya satu
Para produsen bersaing keras untuk
memberikan pelayanan dan harga serendah
mungkin
–  Sebagai tempat untuk mempromosikan barang.
–  Sebagai tempat untuk menjual hasil produksi.
–  Sebagai tempat untuk memperoleh bahan produksi.
–  Memudahkan konsumen untuk
mendapatkan barang kebutuhan
–  Sebagai tempat bagi konsumen untuk
menawarkan sumber daya yang dimiliki
–  Sebagai penunjang kelancaran
pembangunan
–  Sebagai sumber pendapatan negara
1. Jelaskan perbedaan pengertian pasar menurut ilmu
ekonomi dan pengertian pasar menurut pengertian
sehari-hari!
2. Sebutkan peranan pasar dalam kehidupan sehari-
hari!
3. Sebutkan fungsi pasar dalam kehidupan sehari-
hari!
4. Sebutkan hal-hal yang dapat digunakan untuk
menggolongkan macam-macam pasar!
5. Sebutkan kelebihan pasar konkret dibandingkan
dengan pasar absrak!

More Related Content

What's hot

Bentuk bentuk pasar
Bentuk bentuk pasarBentuk bentuk pasar
Bentuk bentuk pasar
Iyan Sudrajat
 
Pasar
PasarPasar
Pengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umum
Pengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umumPengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umum
Pengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umum
cekkembali dotcom
 
bentuk-bentuk pasar persaingan
bentuk-bentuk pasar persainganbentuk-bentuk pasar persaingan
bentuk-bentuk pasar persaingan
Visnu Candra
 
Makalah ekonomi pembangunan
Makalah ekonomi pembangunanMakalah ekonomi pembangunan
Makalah ekonomi pembangunanHana Rosmawati
 
IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8
IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8
IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8
Zhafira Zhafarina
 
Macam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomiMacam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomiAriel Juliano
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
CistaAstri
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
malfoyz69
 
Laporan
LaporanLaporan
EKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNANEKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNAN
EDIS BLOG
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
Irmanila25
 
Revitalisasi Pasar Tradisional
Revitalisasi Pasar TradisionalRevitalisasi Pasar Tradisional
Revitalisasi Pasar Tradisional
Rusman R. Manik
 
Makalah agama: Etika Bisnis
Makalah agama: Etika BisnisMakalah agama: Etika Bisnis
Makalah agama: Etika Bisnis
Widia Ratnasari Samosir
 
Identifikasi pasar
Identifikasi pasarIdentifikasi pasar
Identifikasi pasar
gabrielpanjaitan
 
Pasar ekonomi untuk smp
Pasar ekonomi untuk smpPasar ekonomi untuk smp
Pasar ekonomi untuk smp
Desak Maharani
 
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Tutii Rahayuu
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
JeGe JankGoes
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
Nadiv Sky
 

What's hot (20)

Bentuk bentuk pasar
Bentuk bentuk pasarBentuk bentuk pasar
Bentuk bentuk pasar
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 
Pengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umum
Pengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umumPengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umum
Pengertian, fungsi dan jenis jenis pasar secara umum
 
bentuk-bentuk pasar persaingan
bentuk-bentuk pasar persainganbentuk-bentuk pasar persaingan
bentuk-bentuk pasar persaingan
 
Makalah ekonomi pembangunan
Makalah ekonomi pembangunanMakalah ekonomi pembangunan
Makalah ekonomi pembangunan
 
IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8
IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8
IPS Market ( Pasar ) materi kelas 8
 
Macam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomiMacam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomi
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
EKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNANEKONOMI PEMBANGUNAN
EKONOMI PEMBANGUNAN
 
Pasar konkret
Pasar konkretPasar konkret
Pasar konkret
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 
Revitalisasi Pasar Tradisional
Revitalisasi Pasar TradisionalRevitalisasi Pasar Tradisional
Revitalisasi Pasar Tradisional
 
Makalah agama: Etika Bisnis
Makalah agama: Etika BisnisMakalah agama: Etika Bisnis
Makalah agama: Etika Bisnis
 
Identifikasi pasar
Identifikasi pasarIdentifikasi pasar
Identifikasi pasar
 
Pasar ekonomi untuk smp
Pasar ekonomi untuk smpPasar ekonomi untuk smp
Pasar ekonomi untuk smp
 
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
Pembangunan bervisi lingkungan ( uas)
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 

Similar to pasar

SMK Marketing.pptx
SMK Marketing.pptxSMK Marketing.pptx
SMK Marketing.pptx
RumahJahitBukOkk
 
4. PERAN PASAR.pptx
4. PERAN PASAR.pptx4. PERAN PASAR.pptx
4. PERAN PASAR.pptx
TentaraSorgawi
 
PASAR.pptx
PASAR.pptxPASAR.pptx
PASAR.pptx
RetniPratiwi2
 
BENTUK PASAR.ppt
BENTUK PASAR.pptBENTUK PASAR.ppt
BENTUK PASAR.ppt
FachrunAzmi2
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
agus mulyanto
 
Materi 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptx
Materi 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptxMateri 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptx
Materi 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptx
ElysabetKristanti1
 
PPT PASAR NEW.pptx
PPT PASAR NEW.pptxPPT PASAR NEW.pptx
PPT PASAR NEW.pptx
NovieUncuNyaOya
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
Di'Özil Sanjaya
 
Makalah struktur pasar
Makalah struktur pasarMakalah struktur pasar
Makalah struktur pasar
Dembank Nu Ruwet
 
Makalah struktur
Makalah strukturMakalah struktur
Makalah struktur
Eros Eros
 
Permintaan
PermintaanPermintaan
Permintaan
rafif ahmad
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
renaldi_b
 
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasarppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
NofidaSaputri2
 
Pasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.pptPasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.ppt
Damayanti
 
Pasar - Ekonomi
Pasar - EkonomiPasar - Ekonomi
Pasar - Ekonomi
Famous3_
 
Pasar
PasarPasar
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptxPresentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
nabilaaa17
 

Similar to pasar (20)

SMK Marketing.pptx
SMK Marketing.pptxSMK Marketing.pptx
SMK Marketing.pptx
 
4. PERAN PASAR.pptx
4. PERAN PASAR.pptx4. PERAN PASAR.pptx
4. PERAN PASAR.pptx
 
PASAR.pptx
PASAR.pptxPASAR.pptx
PASAR.pptx
 
BENTUK PASAR.ppt
BENTUK PASAR.pptBENTUK PASAR.ppt
BENTUK PASAR.ppt
 
Bentuk pasar barang
Bentuk pasar barangBentuk pasar barang
Bentuk pasar barang
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Presentasi pasar
Presentasi pasarPresentasi pasar
Presentasi pasar
 
Materi 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptx
Materi 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptxMateri 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptx
Materi 10 IPS FASE D EKonomi Pasar dan Harga PAsar.pptx
 
PPT PASAR NEW.pptx
PPT PASAR NEW.pptxPPT PASAR NEW.pptx
PPT PASAR NEW.pptx
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
 
Makalah struktur pasar
Makalah struktur pasarMakalah struktur pasar
Makalah struktur pasar
 
Makalah struktur
Makalah strukturMakalah struktur
Makalah struktur
 
Permintaan
PermintaanPermintaan
Permintaan
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 
Pasar produk
Pasar produkPasar produk
Pasar produk
 
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasarppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
ppt ekonomi kelas x materi pasar dan jenis-jnis pasar
 
Pasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.pptPasar persaingan sempurna.ppt
Pasar persaingan sempurna.ppt
 
Pasar - Ekonomi
Pasar - EkonomiPasar - Ekonomi
Pasar - Ekonomi
 
Pasar
PasarPasar
Pasar
 
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptxPresentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
 

More from Adi Rachmanto

Bukti geologis
Bukti geologisBukti geologis
Bukti geologis
Adi Rachmanto
 
Perkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusiaPerkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusia
Adi Rachmanto
 
Masa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islamMasa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islam
Adi Rachmanto
 
BUKTI ARKEOLOGIS
BUKTI ARKEOLOGISBUKTI ARKEOLOGIS
BUKTI ARKEOLOGIS
Adi Rachmanto
 
perusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaperusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usaha
Adi Rachmanto
 
permintaan dan penawaran
permintaan dan penawaranpermintaan dan penawaran
permintaan dan penawaran
Adi Rachmanto
 
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusikegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusi
Adi Rachmanto
 
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomimotif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
Adi Rachmanto
 
Lembaga sosial
Lembaga sosialLembaga sosial
Lembaga sosial
Adi Rachmanto
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
Adi Rachmanto
 
kesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesia
kesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesiakesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesia
kesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesia
Adi Rachmanto
 
keanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan faunakeanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan fauna
Adi Rachmanto
 
keadaan iklim
keadaan iklimkeadaan iklim
keadaan iklim
Adi Rachmanto
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia
Adi Rachmanto
 
Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia
Adi Rachmanto
 
1. kependudukan
1. kependudukan1. kependudukan
1. kependudukan
Adi Rachmanto
 
5. sumber daya laut
5. sumber daya laut5. sumber daya laut
5. sumber daya laut
Adi Rachmanto
 
4. sumber daya air
4. sumber daya air4. sumber daya air
4. sumber daya air
Adi Rachmanto
 
3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam
Adi Rachmanto
 
2. hasil tambang
2. hasil tambang2. hasil tambang
2. hasil tambang
Adi Rachmanto
 

More from Adi Rachmanto (20)

Bukti geologis
Bukti geologisBukti geologis
Bukti geologis
 
Perkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusiaPerkembangan kehidupan manusia
Perkembangan kehidupan manusia
 
Masa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islamMasa hindu budha-islam
Masa hindu budha-islam
 
BUKTI ARKEOLOGIS
BUKTI ARKEOLOGISBUKTI ARKEOLOGIS
BUKTI ARKEOLOGIS
 
perusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaperusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usaha
 
permintaan dan penawaran
permintaan dan penawaranpermintaan dan penawaran
permintaan dan penawaran
 
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusikegiatan pokok ekonomi adalah  konsumsi, produksi, distribusi
kegiatan pokok ekonomi adalah konsumsi, produksi, distribusi
 
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomimotif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
motif ekonomi, tindakan, prinsip, dan hukum ekonomi
 
Lembaga sosial
Lembaga sosialLembaga sosial
Lembaga sosial
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
kesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesia
kesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesiakesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesia
kesimpulan keanekaragaman flora dan fauna di indonesia
 
keanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan faunakeanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan fauna
 
keadaan iklim
keadaan iklimkeadaan iklim
keadaan iklim
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia
 
Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia Keragaman sara di indonesia
Keragaman sara di indonesia
 
1. kependudukan
1. kependudukan1. kependudukan
1. kependudukan
 
5. sumber daya laut
5. sumber daya laut5. sumber daya laut
5. sumber daya laut
 
4. sumber daya air
4. sumber daya air4. sumber daya air
4. sumber daya air
 
3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam
 
2. hasil tambang
2. hasil tambang2. hasil tambang
2. hasil tambang
 

Recently uploaded

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

pasar

  • 1. A. PENGERTIAN PASAR Pengertian  pasar secara konkret adalah tempat bertemunya pembeli dan penjual. Dalam ilmu ekonomi, pengertian pasar lebih dititikberatkan pada kegiatan jual belinya. Pasar dapat terbentuk di mana saja dan kapan saja.
  • 2. 1. Adanya penjual 2. Adanya pembeli 3. Adanya barang atau jasa yang diperjualbelikan 4. Terjadinya kesepakatan antara penjual dan pembeli
  • 3. 1. Fungsi Distribusi Dalam kegiatan distribusi, pasar berfungsi mendekatkan jarak antara konsumen dengan produsen dalam melaksanakan transaksi. Dalam fungsi distribusi, pasar berperan memperlancar penyaluran barang dan jasa dari produsen kepada konsumen. 2. Fungsi Pembentukan Harga Pasar berfungsi sebagai pembentuk harga pasar, yaitu kesepakatan harga antara penjual dan pembeli. 3. Fungsi Promosi Pasar merupakan sarana paling tepat untuk ajang promosi. Pelaksanaan promosi dapat dilakukan dengan cara memasang spanduk, membagikan brosur, membagikan sampel, dll.
  • 4. a. Pasar menurut Pelayanan dan Kelengkapannya 1.Pasar tradisional Dalam pasar tradisional, pembeli dilayani langsung oleh penjual, sehingga dimungkinkan masih terjadi tawar menawar harga. Contoh pasar Beringharjo di Yogyakarta, pasar Johar di Semarang. 2.Pasar modern Dalam pasar modern, pelayanan dilakukan secara mandiri dan dilayani oleh pramuniaga.
  • 5. 1.Pasar kongkret/riil, adalah pasar di mana penjual dan pembeli bertemu langsung dan barang yang diperjualbelikan benar-benar ada. Ciri-cirinya: transaksi tunai, barang dapat  langsung dibawa,barang yang diperjualbelikan benar-benar ada dan penjual pembeli bertemu langsung. 2.Pasar abstrak, adalah pasar di mana penjual dan pembali tidak bertemu secara langsung dan barang yang diperjualbelikan tidak tersedia secara langsung. Ciri-cirinya: transaksi berlandaskan rasa percaya, penjual pembeli berada di tempat yang berbeda, barang yang diperjualbelikan tidak tersedia (hanya contohnya saja).
  • 6. Pasar harian, pasar yang penyelenggaraannya setiap hari. Pasar mingguan, pasar yang penyelengggaraanya setiap seminggu sekali. Pasar bulanan, pasar yang penyelenggaraanya sebulan sekali. Pasar tahunan, pasar penyelenggaraannya setahun
  • 7. 1. Pasar lokal, pasar yang daerah pemasarannya hanya meliputi daerah tertentu, barang yang diperjualbelikan adalah barang kebutuhan masyarakat di sekitarnya. 2. Pasar nasional, pasar yang daerah pemasarannya meliputi wilayah satu negara, barang yang diperjualbelikan adalah barang yang dibutuhkan masyarakat negara tersebut. 3. Pasar regional, adalah pasar yang daerah pemasarannya meliputi beberapa negara di wilayah tertentu dan biasanya didukung dengan perjanjian kerjasama misalnya AFTA di wilayah Asia Tenggara. 4. Pasar internasional/pasar dunia, adalah pasar yang daerah pemasarannya meliputi seluruh kawasan dunia, barang yang diperjualbelikan adalah barang yang dibutuhkan semua masyarakat dunia
  • 8. Pasar barang konsumsi, adalah pasar yang memperjualbelikan barang yang secara langsung dapat dikonsumsi, misalnya pasar sembako, pasar buah. Pasar barang produksi,  adalah pasar yang memperjualbelikan barang produksi atau faktor-faktor produksi, misalnya pasar bibit ikan, pasar mesin-mesin pabrik, bursa tenaga kerja.
  • 9. pasar yang terdapat banyak penjual dan pembeli sehingga harga tidak bisa ditentukan oleh masing-masing penjual/pembeli. Ciri-cirinya: Pengetahuan penjual dan pembeli sempurna Penjual dan pembeli bebas keluar masuk pasar Penjual dan pembeli banyak Barang yang diperjualbelikan bersifat homogen
  • 10. pasar di mana jumlah pembeli lebih banyak daripada jumlah penjual. Ciri-ciri: Pengetahuan pembeli tentang pasar terbatas Terdapat hambatan nutuk memasuki pasar Jumlah penjual sedikit Barang yang diperjualbelikan heterogen
  • 11. pasar yang sepenuhnya dikuasai satu penjual. Contoh: PLN menguasai listrik di Indonesia. Ciri-ciri: Terdapat satu penjual dan banyak pembeli. Harga ditentukan oleh penjual. Tidak ada barang lain yang dapat menggantikan barang yang diperjualbelikan. Ada rintangan bagi penjual baru yang ingin masuk.
  • 12. pasar yang dikuasai oleh dua penjual. Contoh: Caltex dan Pertamina menguasai minyak pelumas. Ciri-ciri: Terdapat dua penjual dan banyak pembeli. Harga ditentukan secara sepihak oleh kedua penjual
  • 13. pasar yang dikuasai oleh beberapa penjual. Contoh: Honda, Suzuki, Yamaha, dan Kawasaki menguasai sepeda motor Ciri-ciri: Terdapat beberapa penjual dan banyak pembeli Barang yang diperjualbelikan bersifat homogen Terdapat hambatan bagi penjual baru Adanya saling ketergantungan Penggunaan iklan sangat intensif
  • 14. pasar dimana terdapat banyak produsen yang menjual barang yang sama tetapi dengan berbagai macam variasi. Ciri-ciri: Terdapat banyak produsen Barang yang diperjualbelikan sama tetapi dengan berbagai macam variasi Adanya kemudahan bagi produsen baru untuk menawarkan produknya Selalu terbuka peluang untuk menciptakan persaingan
  • 15. pasar dimana terdapat banyak penjual tetapi pembelinya hanya satu. Ciri-ciri: Terdapat banyak produsen Pembeli hanya satu Para produsen bersaing keras untuk memberikan pelayanan dan harga serendah mungkin
  • 16. –  Sebagai tempat untuk mempromosikan barang. –  Sebagai tempat untuk menjual hasil produksi. –  Sebagai tempat untuk memperoleh bahan produksi.
  • 17. –  Memudahkan konsumen untuk mendapatkan barang kebutuhan –  Sebagai tempat bagi konsumen untuk menawarkan sumber daya yang dimiliki
  • 18. –  Sebagai penunjang kelancaran pembangunan –  Sebagai sumber pendapatan negara
  • 19. 1. Jelaskan perbedaan pengertian pasar menurut ilmu ekonomi dan pengertian pasar menurut pengertian sehari-hari! 2. Sebutkan peranan pasar dalam kehidupan sehari- hari! 3. Sebutkan fungsi pasar dalam kehidupan sehari- hari! 4. Sebutkan hal-hal yang dapat digunakan untuk menggolongkan macam-macam pasar! 5. Sebutkan kelebihan pasar konkret dibandingkan dengan pasar absrak!