SlideShare a Scribd company logo
105
Hadis Tentang
Kebersihan
9
Tujuan Pembelajaran
Kebersihan adalah pangkal kesehatan.
Kebiasaan ini jika tidak dimanfaatkan tidak sehat.
Apakah kalian sudah bersih dari najis?
Apakah kalian sudah bersih dari iri?
Bagaimana caramu agar lingkunganmu bersih?
Bagaimana caramu agar rumah bersih?
Setelah mempelajari bab ini siswa diharapkan dapat membaca,
menyebutkan Arti dan perilaku bersih.
Aspek Al-Hadis
Sumber : www.jakartautara.com
Gambar 9.1 Lingkungan yang bersih dan asri dapat meningkatkan kesehatan
penduduk sekitarnya.
106
Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX
B Arti Hadis Tentang Kebersihan
Bacalah hadis di bawah ini!
Hadis 1
Hadis 2
Hadis 3
Hadis 4
A Hadis Tentang Kebersihan
Pelajari arti hadis di bawah ini!
1. “Diriwayatkan dari Sa’ad bin Abi Waqas dari bapaknya, dari
Rasulullah saw: sesungguhnya Allah swt. itu suci yang
menyukai hal-hal yang suci, Dia Maha Bersih yang menyukai
kebersihan, Dia Maha Mulia yang menyukai kemuliaan,
Dialah yang menyukai keindahan karena itu bersihkanlah
tempa-tempatmu” “(H.R. at-Tirmidzi/2723).”
107
2. “Diriwayatkan dari Malik Al Asy’ari do’a berkata, Rasulullah
saw. Bersabda : kebersihan adalah sebagian dari iman dan
bacaan hamdalah dapat memenuhi mizan (timbangan).”
(H.R. at-Tirmidzi/3439)
3. “Diriwayatkan dari Abduraman Al-Asy’ari dia berkata,
Rasulullah saw., Bersabda : kebersihan adalah sebagian dari
iman, salat adalah pelita, dan sedekah adala cahaya.”
(HR. at-Tirmdzi/3439)
4. Tidak diterima oleh Allah orang yang shalat yang tidak bersih.
(H.R. Muslim)
Di dalam rumah, di kelas, dan di sekolah maupun di
lingkungan masyarakat, biasakanlah berperilaku bersih.
Amalkanlah isi hadis nabi tentang kebersihan tersebut. Lakukanlah
kegiatan seperti di bawah ini.
1. Setiap hari mandilah serta gosok gigi dengan bersih, tiga hari
sekali keramaslah dengan sampo.
2. Secara berkala, potonglah rambut dan kuku dengan rapi.
3. Cucilah pakaianmu setiap kali kotor lalu keringkan dan
seterika, simpanlah dalam keadaan wangi.
4. Setiap hari, sapulah lantai rumah dan sekolah serta halaman,
bersihkan kaca dan meja dengan lap/sulak.
5. Jika punya sampah, misalnya bungkus permen atau kulit
pisang, maka buanglah di tempat sampah!
6. Seminggu sekali, bersihkanlah rerumputan di sekitar rumahmu
dan rapikanlah bunga-bunga!
7. Kuraslah bak air, bersihkanlah kamar mandi dan WC dari
lumut dan sarang laba-laba!
C Praktik Perilaku Bersih Seperti dalam Hadis
Hadis Tentang Kebersihan
108
Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX
Berikut ini bentuk-bentuk pengamalan perilaku bersih sesuai
Nabi Muhammad saw., baik secara jasmani maupun rohani, dan
berilah caranya!
”Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang bertaubat dan menyukai
orang-orang yang membersihkan diri.” (Q.S. al-Baqaah/2: 222)
Tugas
Sudahkah kalian menjaga kebersihan lingkunganmu,
badanmu, dan hati kamu? Coba renungkan!
No. Kegiatan Cara yang Harus Dilakukan
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
Menjaga kebersihan jasmani
Menjaga lingkungan tempat tinggal
Menjaga kebersihan kelas
Menjaga kesehatan
Menjaga kebersihan hati
Menjaga kebersihan masjid
Menjaga kebersihan di jalan
Menjaga kebersihan desa
1. Allah itu suci dan menyukai hal-hal yang suci.
2. Allah itu bersih dan menyukai hal-hal yang bersih.
3. Allah itu mulia dan menyukai hal-hal yang mulia.
4. Allah itu indah dan menyukai hal-hal yang indah.
5. Perilaku bersih itu termasuk bagian dari keimanan.
6. Sesuatu amal akan diterima oleh Allah jika bersih.
109
Uji Kompetensi
Kerjakan di buku tugasmu!
A. Pilihlah jawaban yang tepat!
1. Kebersihan adalah pangkal ….
a. kemurahan
b. kemulyaan
c. kesehatan
d. kelancaran
2. Kata “Tayyibun” salinan yang sesuai adalah ….
a.
b.
c.
d.
3. Arti dari lafaz ( ) adalah ….
a. bersih
b. rapi
c. sehat
d. indah
4. Anjuran kebersihan yang ditekankan dalam Islam berkaitan
dengan ….
a. kebersihan badan
b. kebersihan lingkungan
c. kesehatan badan
d. kebersihan jasmani dan rohani
5. Tingkat kebersihan seseorang sangat erat hubungannya
dengan ….
a. iman
b. sikap
c. akhlak
d. perbuatan
Hadis Tentang Kebersihan
110
Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX
6. Berkut ini yang tidak sesuai dengan tindakan kebersihan
adalah ….
a. membuang sampah pada tempatnya
b. membersihkan ruangan setiap hari
c. mengatur ruang kerja secara rapi dan nyaman
d. mengatur lalu lintas kendaraan agar tertib
7. Lingkungan tempat tinggal yang bersih dan rapi meng-
gambarkan cara hidup yang ….
a. berakhlakul karimah
b. bermartabat
c. beriman
d. kaya harta
8. Membersihkan dan menjaga keindahan, kerapian tempat
tinggal merupakan tanggung jawab ….
a. bapak
b. ibu
c. anak
d. keluarga
9. Menjaga kebersihan tempat umum merupakan tanggung
jawab ….
a. pemerintah
b. petugas kebersihan
c. orang islam
d. masyarakat
10. Yang bertanggung jawab menjaga kebersihan sekolah adalah
….
a. kepala sekolah, guru, dan karyawan
b. karyawan, guru, dan siswa
c. siswa, pesuruh, dan penjaga
d. seluruh warga sekolah
11. Salah satu cara menjaga kebersihan sekolah agar tampak
indah, nyaman dan sehat adalah ….
a. melakukan kerja bhakti seminggu sekali
b. memperbanyak menanam pohon
c. mengerahkan seluruh siswa menyapu
d. menerapkan ajaran tentang kebersihan
111
12. Artinya ….
a. bersihkan bajumu
b. bersihkan rumahmu
c. bersihkan lingkunganmu
d. bersihkan kelasmu
13. hadis yang diberi garis bawah
artinya ….
a. jernih
b. bersih
c. baru
d. alat
14. Orang yang berlaku bersih merupakan ciri ….
a. manusia
b. orang beriman
c. orang tua
d. anak-anak
15. Sabda Rasulullah saw. yang artinya sesungguhnya Allah suci
dan menyukai hal yang ….
a. istirahat
b. barang anti
c. suci
d. bersih
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban
yang benar!
1. Allah itu bersih dan menyukai hal-hal yang ….
2. Allah itu Mahamulia yang menyukai hal-hal yang ….
3. Allah itu indah yang menyukai hal-hal yang ….
4. Agar terbiasa berperilaku bersih, maka kebersihan dianggap
sebagai sesuatu ….
5. Berperilaku bersih sebaiknya ditanamkan sejak ….
6. Yang berhak menanamkan hal kebersihan pada anak adalah
….
Hadis Tentang Kebersihan
112
Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX
7. Jika kalian mmbuang sampah, dibuang di tempat ….
8. Artinya…….
9. Selalu menjaga kebersihan akan terhindar dari ….
10. Orang beriman berlaku bersih hukumnya ….
C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan
jawaban yang benar!
1. Tulislah 3 kriteria rumah bersih!
2. Tulislah hadis tentang kebersihan!
3. Sebutkan 3 alat agar lantai kelasmu bersih!
4. Jelaskan arti hadis !
5. Sebutkan 3 hikmah berperilaku bersih!

More Related Content

What's hot

4. teori-belajar
4. teori-belajar4. teori-belajar
4. teori-belajar
ardhian zahroni
 
Guru yang Ideal Dalam Prespektif Islam
Guru yang Ideal Dalam Prespektif IslamGuru yang Ideal Dalam Prespektif Islam
Guru yang Ideal Dalam Prespektif Islam
Thony Hermansyah
 
Etika Kristen Materi Kuliah
Etika Kristen Materi KuliahEtika Kristen Materi Kuliah
Etika Kristen Materi Kuliah
SAROFAMATI DUHA
 
Ips kelas 1 sd - edi hernawan
Ips kelas 1 sd  - edi hernawanIps kelas 1 sd  - edi hernawan
Ips kelas 1 sd - edi hernawan
primagraphology consulting
 
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswa
Ana Fitriana
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
Operator Warnet Vast Raha
 
Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013Nia Piliang
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Mayawi Karim
 
Makalah Prinsip Fleksibilitas
Makalah Prinsip FleksibilitasMakalah Prinsip Fleksibilitas
Makalah Prinsip Fleksibilitas
Dedy Wiranto
 
Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan Dedi Yulianto
 
Analisis karakteristik siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik  siswa dan lingkunganAnalisis karakteristik  siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik siswa dan lingkunganSalsabila Arini
 
Power Point Gaya Belajar
Power Point Gaya BelajarPower Point Gaya Belajar
Power Point Gaya Belajar
restu sri rahayu
 
Analisis Materi dan Kurikulum PKn
Analisis Materi dan Kurikulum PKnAnalisis Materi dan Kurikulum PKn
Analisis Materi dan Kurikulum PKn
Hariyatunnisa Ahmad
 
Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013 Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013 Rizky Amelia
 
UbD Klp 3.pptx
UbD Klp 3.pptxUbD Klp 3.pptx
UbD Klp 3.pptx
ssusera64c07
 
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarModul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Naita Novia Sari
 
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)
Mayawi Karim
 
Topik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).doc
Topik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).docTopik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).doc
Topik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).doc
RawindyAuliiaHapsari
 
Modul Panca Indera
Modul Panca InderaModul Panca Indera
Modul Panca Indera
aderomanda
 

What's hot (20)

4. teori-belajar
4. teori-belajar4. teori-belajar
4. teori-belajar
 
Guru yang Ideal Dalam Prespektif Islam
Guru yang Ideal Dalam Prespektif IslamGuru yang Ideal Dalam Prespektif Islam
Guru yang Ideal Dalam Prespektif Islam
 
Etika Kristen Materi Kuliah
Etika Kristen Materi KuliahEtika Kristen Materi Kuliah
Etika Kristen Materi Kuliah
 
Ips kelas 1 sd - edi hernawan
Ips kelas 1 sd  - edi hernawanIps kelas 1 sd  - edi hernawan
Ips kelas 1 sd - edi hernawan
 
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswa
 
Peta konsep ptk
Peta konsep ptkPeta konsep ptk
Peta konsep ptk
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
 
Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013Contoh rpp kurikulum 2013
Contoh rpp kurikulum 2013
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
Makalah Prinsip Fleksibilitas
Makalah Prinsip FleksibilitasMakalah Prinsip Fleksibilitas
Makalah Prinsip Fleksibilitas
 
Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan Pengertian pendekatan
Pengertian pendekatan
 
Analisis karakteristik siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik  siswa dan lingkunganAnalisis karakteristik  siswa dan lingkungan
Analisis karakteristik siswa dan lingkungan
 
Power Point Gaya Belajar
Power Point Gaya BelajarPower Point Gaya Belajar
Power Point Gaya Belajar
 
Analisis Materi dan Kurikulum PKn
Analisis Materi dan Kurikulum PKnAnalisis Materi dan Kurikulum PKn
Analisis Materi dan Kurikulum PKn
 
Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013 Analisis bahan ajar kurikulum 2013
Analisis bahan ajar kurikulum 2013
 
UbD Klp 3.pptx
UbD Klp 3.pptxUbD Klp 3.pptx
UbD Klp 3.pptx
 
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarModul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
 
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum (Makalah Pengembangan Kurikulum)
 
Topik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).doc
Topik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).docTopik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).doc
Topik 1-3 Ruang Kolaborasi Proyek Kepemimpinan (1).doc
 
Modul Panca Indera
Modul Panca InderaModul Panca Indera
Modul Panca Indera
 

Similar to Pai kelas-9.-bab-9.-hadis-tentang-kebersihan

Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
amirulmuminin9
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
amirulmuminin9
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Mamaz-AJi
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
BangFaeshal
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
ghozali27
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
amirulmuminin9
 
Hadits kebersihan kelas 9 smp
Hadits kebersihan kelas 9 smpHadits kebersihan kelas 9 smp
Hadits kebersihan kelas 9 smp
tasya bisyir
 
Menjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdf
Menjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdfMenjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdf
Menjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdf
rusliharby2
 
Soal
SoalSoal
Soal 161201054942
Soal 161201054942Soal 161201054942
Soal 161201054942
Mamaz-AJi
 
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
amirulmuminin9
 
Soal
SoalSoal
Soal
najikha
 
Kebersihan Menurut Islam.ppt
Kebersihan Menurut Islam.pptKebersihan Menurut Islam.ppt
Kebersihan Menurut Islam.ppt
PCIPPNUGresik
 
dokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.ppt
dokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.pptdokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.ppt
dokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.ppt
PCIPPNUGresik
 
teks syarahan kebersihan lambang keimanan
teks syarahan kebersihan lambang keimananteks syarahan kebersihan lambang keimanan
teks syarahan kebersihan lambang keimanan
shafikah zakaria
 
Syarahan: kebersihan lambang keimanan
Syarahan: kebersihan lambang keimananSyarahan: kebersihan lambang keimanan
Syarahan: kebersihan lambang keimananshafikah zakaria
 

Similar to Pai kelas-9.-bab-9.-hadis-tentang-kebersihan (20)

Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
 
Bab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihanBab 9 hadis tentang kebersihan
Bab 9 hadis tentang kebersihan
 
Bab 9 Hadits Tentang Kebersihan
Bab  9 Hadits Tentang KebersihanBab  9 Hadits Tentang Kebersihan
Bab 9 Hadits Tentang Kebersihan
 
Tugas tik
Tugas  tikTugas  tik
Tugas tik
 
Hadits kebersihan kelas 9 smp
Hadits kebersihan kelas 9 smpHadits kebersihan kelas 9 smp
Hadits kebersihan kelas 9 smp
 
Menjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdf
Menjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdfMenjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdf
Menjaga-Kebersihan-Diri-Dalam-Islam(1).pdf
 
Soal
SoalSoal
Soal
 
Soal 161201054942
Soal 161201054942Soal 161201054942
Soal 161201054942
 
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
 
Soal
SoalSoal
Soal
 
Kebersihan Menurut Islam.ppt
Kebersihan Menurut Islam.pptKebersihan Menurut Islam.ppt
Kebersihan Menurut Islam.ppt
 
dokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.ppt
dokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.pptdokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.ppt
dokumen.tips_kebersihan-dalam-islamppt.ppt
 
Tekpend
TekpendTekpend
Tekpend
 
SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014
SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014
SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014
 
teks syarahan kebersihan lambang keimanan
teks syarahan kebersihan lambang keimananteks syarahan kebersihan lambang keimanan
teks syarahan kebersihan lambang keimanan
 
Syarahan: kebersihan lambang keimanan
Syarahan: kebersihan lambang keimananSyarahan: kebersihan lambang keimanan
Syarahan: kebersihan lambang keimanan
 

More from sifatulfalah3120

Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1
sifatulfalah3120
 
293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar
sifatulfalah3120
 
Ppt materi-kelas-9
Ppt materi-kelas-9Ppt materi-kelas-9
Ppt materi-kelas-9
sifatulfalah3120
 
Rpp materi-penyembelihan-hewan
Rpp materi-penyembelihan-hewanRpp materi-penyembelihan-hewan
Rpp materi-penyembelihan-hewan
sifatulfalah3120
 
293651179 materi-penyembelihan-hewan
293651179 materi-penyembelihan-hewan293651179 materi-penyembelihan-hewan
293651179 materi-penyembelihan-hewan
sifatulfalah3120
 
iman kepada hari akhir
iman kepada hari akhiriman kepada hari akhir
iman kepada hari akhir
sifatulfalah3120
 
Tradisi islam-nusantara
Tradisi islam-nusantaraTradisi islam-nusantara
Tradisi islam-nusantara
sifatulfalah3120
 
Pai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfarid
Pai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfaridPai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfarid
Pai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfarid
sifatulfalah3120
 
Pai kelas-9.-bab-11.-takabur
Pai kelas-9.-bab-11.-takaburPai kelas-9.-bab-11.-takabur
Pai kelas-9.-bab-11.-takabur
sifatulfalah3120
 
Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2
Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2
Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2
sifatulfalah3120
 
Al insyirah
Al insyirahAl insyirah
Al insyirah
sifatulfalah3120
 
Silabus pai-kelas-ix
Silabus pai-kelas-ixSilabus pai-kelas-ix
Silabus pai-kelas-ix
sifatulfalah3120
 
Rpp ix 2
Rpp ix 2Rpp ix 2
Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1
sifatulfalah3120
 
Program tahunan semester 2
Program tahunan semester 2Program tahunan semester 2
Program tahunan semester 2
sifatulfalah3120
 
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)
sifatulfalah3120
 
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah
Isi Pokok Kandungan Surat Al-InsyirahIsi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah
sifatulfalah3120
 
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
sifatulfalah3120
 
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)
sifatulfalah3120
 

More from sifatulfalah3120 (19)

Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1
 
293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar293651191 qadha-dan-qadar
293651191 qadha-dan-qadar
 
Ppt materi-kelas-9
Ppt materi-kelas-9Ppt materi-kelas-9
Ppt materi-kelas-9
 
Rpp materi-penyembelihan-hewan
Rpp materi-penyembelihan-hewanRpp materi-penyembelihan-hewan
Rpp materi-penyembelihan-hewan
 
293651179 materi-penyembelihan-hewan
293651179 materi-penyembelihan-hewan293651179 materi-penyembelihan-hewan
293651179 materi-penyembelihan-hewan
 
iman kepada hari akhir
iman kepada hari akhiriman kepada hari akhir
iman kepada hari akhir
 
Tradisi islam-nusantara
Tradisi islam-nusantaraTradisi islam-nusantara
Tradisi islam-nusantara
 
Pai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfarid
Pai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfaridPai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfarid
Pai kelas-9.-bab-12.-salat-sunah-berjamaah-dan-munfarid
 
Pai kelas-9.-bab-11.-takabur
Pai kelas-9.-bab-11.-takaburPai kelas-9.-bab-11.-takabur
Pai kelas-9.-bab-11.-takabur
 
Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2
Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2
Keteladanan rasulullah-saw-periode-mekah-2
 
Al insyirah
Al insyirahAl insyirah
Al insyirah
 
Silabus pai-kelas-ix
Silabus pai-kelas-ixSilabus pai-kelas-ix
Silabus pai-kelas-ix
 
Rpp ix 2
Rpp ix 2Rpp ix 2
Rpp ix 2
 
Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1Promes dan-pemetaan-smtr-1
Promes dan-pemetaan-smtr-1
 
Program tahunan semester 2
Program tahunan semester 2Program tahunan semester 2
Program tahunan semester 2
 
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah (Power Point)
 
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah
Isi Pokok Kandungan Surat Al-InsyirahIsi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah
Isi Pokok Kandungan Surat Al-Insyirah
 
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
 
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (materi kelas 9)
 

Recently uploaded

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 

Recently uploaded (20)

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 

Pai kelas-9.-bab-9.-hadis-tentang-kebersihan

  • 1. 105 Hadis Tentang Kebersihan 9 Tujuan Pembelajaran Kebersihan adalah pangkal kesehatan. Kebiasaan ini jika tidak dimanfaatkan tidak sehat. Apakah kalian sudah bersih dari najis? Apakah kalian sudah bersih dari iri? Bagaimana caramu agar lingkunganmu bersih? Bagaimana caramu agar rumah bersih? Setelah mempelajari bab ini siswa diharapkan dapat membaca, menyebutkan Arti dan perilaku bersih. Aspek Al-Hadis Sumber : www.jakartautara.com Gambar 9.1 Lingkungan yang bersih dan asri dapat meningkatkan kesehatan penduduk sekitarnya.
  • 2. 106 Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX B Arti Hadis Tentang Kebersihan Bacalah hadis di bawah ini! Hadis 1 Hadis 2 Hadis 3 Hadis 4 A Hadis Tentang Kebersihan Pelajari arti hadis di bawah ini! 1. “Diriwayatkan dari Sa’ad bin Abi Waqas dari bapaknya, dari Rasulullah saw: sesungguhnya Allah swt. itu suci yang menyukai hal-hal yang suci, Dia Maha Bersih yang menyukai kebersihan, Dia Maha Mulia yang menyukai kemuliaan, Dialah yang menyukai keindahan karena itu bersihkanlah tempa-tempatmu” “(H.R. at-Tirmidzi/2723).”
  • 3. 107 2. “Diriwayatkan dari Malik Al Asy’ari do’a berkata, Rasulullah saw. Bersabda : kebersihan adalah sebagian dari iman dan bacaan hamdalah dapat memenuhi mizan (timbangan).” (H.R. at-Tirmidzi/3439) 3. “Diriwayatkan dari Abduraman Al-Asy’ari dia berkata, Rasulullah saw., Bersabda : kebersihan adalah sebagian dari iman, salat adalah pelita, dan sedekah adala cahaya.” (HR. at-Tirmdzi/3439) 4. Tidak diterima oleh Allah orang yang shalat yang tidak bersih. (H.R. Muslim) Di dalam rumah, di kelas, dan di sekolah maupun di lingkungan masyarakat, biasakanlah berperilaku bersih. Amalkanlah isi hadis nabi tentang kebersihan tersebut. Lakukanlah kegiatan seperti di bawah ini. 1. Setiap hari mandilah serta gosok gigi dengan bersih, tiga hari sekali keramaslah dengan sampo. 2. Secara berkala, potonglah rambut dan kuku dengan rapi. 3. Cucilah pakaianmu setiap kali kotor lalu keringkan dan seterika, simpanlah dalam keadaan wangi. 4. Setiap hari, sapulah lantai rumah dan sekolah serta halaman, bersihkan kaca dan meja dengan lap/sulak. 5. Jika punya sampah, misalnya bungkus permen atau kulit pisang, maka buanglah di tempat sampah! 6. Seminggu sekali, bersihkanlah rerumputan di sekitar rumahmu dan rapikanlah bunga-bunga! 7. Kuraslah bak air, bersihkanlah kamar mandi dan WC dari lumut dan sarang laba-laba! C Praktik Perilaku Bersih Seperti dalam Hadis Hadis Tentang Kebersihan
  • 4. 108 Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX Berikut ini bentuk-bentuk pengamalan perilaku bersih sesuai Nabi Muhammad saw., baik secara jasmani maupun rohani, dan berilah caranya! ”Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang bertaubat dan menyukai orang-orang yang membersihkan diri.” (Q.S. al-Baqaah/2: 222) Tugas Sudahkah kalian menjaga kebersihan lingkunganmu, badanmu, dan hati kamu? Coba renungkan! No. Kegiatan Cara yang Harus Dilakukan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Menjaga kebersihan jasmani Menjaga lingkungan tempat tinggal Menjaga kebersihan kelas Menjaga kesehatan Menjaga kebersihan hati Menjaga kebersihan masjid Menjaga kebersihan di jalan Menjaga kebersihan desa 1. Allah itu suci dan menyukai hal-hal yang suci. 2. Allah itu bersih dan menyukai hal-hal yang bersih. 3. Allah itu mulia dan menyukai hal-hal yang mulia. 4. Allah itu indah dan menyukai hal-hal yang indah. 5. Perilaku bersih itu termasuk bagian dari keimanan. 6. Sesuatu amal akan diterima oleh Allah jika bersih.
  • 5. 109 Uji Kompetensi Kerjakan di buku tugasmu! A. Pilihlah jawaban yang tepat! 1. Kebersihan adalah pangkal …. a. kemurahan b. kemulyaan c. kesehatan d. kelancaran 2. Kata “Tayyibun” salinan yang sesuai adalah …. a. b. c. d. 3. Arti dari lafaz ( ) adalah …. a. bersih b. rapi c. sehat d. indah 4. Anjuran kebersihan yang ditekankan dalam Islam berkaitan dengan …. a. kebersihan badan b. kebersihan lingkungan c. kesehatan badan d. kebersihan jasmani dan rohani 5. Tingkat kebersihan seseorang sangat erat hubungannya dengan …. a. iman b. sikap c. akhlak d. perbuatan Hadis Tentang Kebersihan
  • 6. 110 Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX 6. Berkut ini yang tidak sesuai dengan tindakan kebersihan adalah …. a. membuang sampah pada tempatnya b. membersihkan ruangan setiap hari c. mengatur ruang kerja secara rapi dan nyaman d. mengatur lalu lintas kendaraan agar tertib 7. Lingkungan tempat tinggal yang bersih dan rapi meng- gambarkan cara hidup yang …. a. berakhlakul karimah b. bermartabat c. beriman d. kaya harta 8. Membersihkan dan menjaga keindahan, kerapian tempat tinggal merupakan tanggung jawab …. a. bapak b. ibu c. anak d. keluarga 9. Menjaga kebersihan tempat umum merupakan tanggung jawab …. a. pemerintah b. petugas kebersihan c. orang islam d. masyarakat 10. Yang bertanggung jawab menjaga kebersihan sekolah adalah …. a. kepala sekolah, guru, dan karyawan b. karyawan, guru, dan siswa c. siswa, pesuruh, dan penjaga d. seluruh warga sekolah 11. Salah satu cara menjaga kebersihan sekolah agar tampak indah, nyaman dan sehat adalah …. a. melakukan kerja bhakti seminggu sekali b. memperbanyak menanam pohon c. mengerahkan seluruh siswa menyapu d. menerapkan ajaran tentang kebersihan
  • 7. 111 12. Artinya …. a. bersihkan bajumu b. bersihkan rumahmu c. bersihkan lingkunganmu d. bersihkan kelasmu 13. hadis yang diberi garis bawah artinya …. a. jernih b. bersih c. baru d. alat 14. Orang yang berlaku bersih merupakan ciri …. a. manusia b. orang beriman c. orang tua d. anak-anak 15. Sabda Rasulullah saw. yang artinya sesungguhnya Allah suci dan menyukai hal yang …. a. istirahat b. barang anti c. suci d. bersih B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar! 1. Allah itu bersih dan menyukai hal-hal yang …. 2. Allah itu Mahamulia yang menyukai hal-hal yang …. 3. Allah itu indah yang menyukai hal-hal yang …. 4. Agar terbiasa berperilaku bersih, maka kebersihan dianggap sebagai sesuatu …. 5. Berperilaku bersih sebaiknya ditanamkan sejak …. 6. Yang berhak menanamkan hal kebersihan pada anak adalah …. Hadis Tentang Kebersihan
  • 8. 112 Pendidikan Agama Islam SMP Kelas IX 7. Jika kalian mmbuang sampah, dibuang di tempat …. 8. Artinya……. 9. Selalu menjaga kebersihan akan terhindar dari …. 10. Orang beriman berlaku bersih hukumnya …. C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar! 1. Tulislah 3 kriteria rumah bersih! 2. Tulislah hadis tentang kebersihan! 3. Sebutkan 3 alat agar lantai kelasmu bersih! 4. Jelaskan arti hadis ! 5. Sebutkan 3 hikmah berperilaku bersih!