SlideShare a Scribd company logo
http://www.free-powerpoint-templates-design.com
PERUBAHAN
ENERGI
Oleh Mawaddah, S.Pd
UPTD SD Negeri 9 Peudada
Kelas IV / Fase B
Ujian Kinerja
PPG Dalam Jabatan
Universitas Negeri Yogyakarta
Tahun 2024
Kegiatan Pembuka
Salam dan selamat pagi!
Ayo berdoa
Absensi
Ice breaking!
Apersepsi
Ayo berpikir Kritis!
“Mengapa kedua tangan jika digosok-
gosokkan akan menjadi panas?”
“Apakah ada energi yang terjadi saat
kedua tangan digosok-gosokkan?”
Tujuan Pembelajaran
Tujuan Kognitif:
o Peserta didik dapat mengidentifikasi perubahan bentuk
energi di sekitarnya berdasarkan pengamatan.
Tujuan Keterampilan:
o Peserta didik dapat membuat simulasi transformasi
energi menggunakan bagan/ alat bantu sederhana dalam
kehidupan sehari-hari.
Tujuan Sikap:
o Melalui diskusi peserta didik dapat bernalar kritis dan
berkolaborasi dalam memecahkan masalah.
Instrumen Penilaian (Asesmen)
Asesmen Diagnostik:
• Soal Pre-test
Asesmen Formatif:
• Penilaian Pengisian LKPD
• Penilaian Sikap
Asesmen Sumatif
• Soal Post-test
Pre-test
Jawablah pertanyaan pre-test yang dibagikan oleh guru dalam
waktu 5 menit!
PEMBAGIAN KELOMPOK DAN LKPD
Duduklah bersama dengan kelompok masing-masing!
STIMULASI
Amatilah video berikut ini!
Identifikasi
Masalah
Apa saja sumber energi yang ada di alam?
01
Apa itu perubahan energi?
02
Apa saja bentuk perubahan energi yang
terjadi di sekitar kita?
03
Berdasarkan video yang
ditayangkan sebelumnya,
apa yang ada dipikiran
kalian?
Buatlah jawaban sementara untuk
pertanyaan di atas!
01
Amatilah video
pembelajaran berikut
ini.
Video
Pembelajaran
PENGUMPULAN DATA
01
Amatilah video
pembelajaran berikut
ini.
Video
Pembelajaran
02
Simaklah penjelasan
singkat dari guru.
Penjelasan
Singkat
PENGUMPULAN DATA
1. Energi bermacam-macam bentuknya yaitu:
energi gerak; energi kimia; energi bunyi; energi
cahaya; energi panas; dan energi listrik.
2. Transformasi energi adalah perubahan bentuk
energi menjadi bentuk energi yang lain. Ini
adalah salah satu cara manusia memanfaatkan
energi.
3. Contoh transformasi energi adalah:
- aktivitas manusia:
energi kimia (dari makanan)→ energi gerak;
- bermain gitar: energi gerak → energi bunyi.
01
Amatilah video
pembelajaran berikut
ini.
Video
Pembelajaran
02
Simaklah penjelasan
singkat dari guru.
Penjelasan
Singkat
03
Lakukanlah kajian literatur
menggunakan bahan ajar dan
buku paket IPA dan diskusi
dengan kelompok.
Literasi &
Diskusi
PENGUMPULAN DATA
Pengolahan Data
01 Diskusi
Diskusikan hasil
pengumpulan Data.
02 LKPD
Lengkapilah LKPD dengan
mengisi tabel bentuk
perubahan energi dalam
kehidupan sehari-hari dan
pertanyaan tentang konsep
perubahan energi.
03 KATOMI (Kartu
Transformasi Energi)
Buatlah simulasi
transformasi energi dalam
bentuk bagan dengan
menyusun KARTOGI
(Kartu Transformasi
Energi) pada paper board.
• Susunlah KARTOGI (Kartu Transformasi Energi) bersama
anggota kelompokmu di meja kelompok masing-masing.
 Guru akan memeriksa hasil susunan kartu setiap kelompok.
Buatlah Kesimpulan dari
pembelajaran hari ini!
Pembuktian dan
Menarik Kesimpulan
Apresiasi dan Refleksi
Bagaimana perasaanmu ketika sedang belajar?
Kegiatan mana yang menyenangkan menurutmu?
Diskusi kelompok
tentang perubahan
bentuk energi
Menyimak
tanyangan video
tentang
perubahan
energi.
Menyusun dan
bermain
KATOGI (Kartu
Transformasi
Energi)
Mempresentasikan
hasil diskusi di
depan kelas
Post Test
Jawablah pertanyaan post test sesuai sesuai dengan konsep
perubahan energi yang sudah kalian pelajari!
Pembelajaran Selanjutnya
Energi Potensial
Terima Kasih
Ayo berdoa sebagai penutup kegiatan pembelajaran pada hari ini!

More Related Content

Similar to OBSERVASI-PERUBAHAN ENERGI-MAWADDAH.pptx

Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
MOH. SHOFI'I
 
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
MOH. SHOFI'I
 
Soal Nomer 2.pdf
Soal Nomer 2.pdfSoal Nomer 2.pdf
Soal Nomer 2.pdf
ahmadfadholi14
 
rpp subtema 3 kelas 3.docx
rpp subtema 3 kelas 3.docxrpp subtema 3 kelas 3.docx
rpp subtema 3 kelas 3.docx
irasandi78
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
anugerah pratama
 
Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1
Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1
Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1
Aulin Hipgalz
 
MODUL AJAR SUPERVISI.docx
MODUL AJAR SUPERVISI.docxMODUL AJAR SUPERVISI.docx
MODUL AJAR SUPERVISI.docx
MurwatiMurwati
 
Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya
Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya
Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya
Chusnul Labib
 
Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2
Tjoetnyak Izzatie
 
power poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSS
power poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSpower poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSS
power poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSS
Sarifudin20855
 
Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1
Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1
Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1
bunddddaaaaaa
 
Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2
Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2
Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2
Malang
 
Modul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya - Fase D (1).pdf
Modul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya  - Fase D (1).pdfModul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya  - Fase D (1).pdf
Modul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya - Fase D (1).pdf
MasudahMasudah1
 
rpp aksi nyata.pdf
rpp aksi nyata.pdfrpp aksi nyata.pdf
rpp aksi nyata.pdf
sdmujahidin2
 
262130-1673193346.pdf
262130-1673193346.pdf262130-1673193346.pdf
262130-1673193346.pdf
sdmujahidin2
 
RPP AKSI 2.1 OKE.docx
RPP AKSI 2.1 OKE.docxRPP AKSI 2.1 OKE.docx
RPP AKSI 2.1 OKE.docx
SitiMardiyaningsih
 
Kd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarliKd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarli
Nakashima Taiki
 
Rpp 1 bab 5
Rpp 1 bab 5Rpp 1 bab 5
Rpp 1 bab 5
Anonymous8xmPFCj6sp
 
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Azizah Iis
 
Rpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversi
Rpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversiRpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversi
Rpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversi
SDNEGERIDALEM
 

Similar to OBSERVASI-PERUBAHAN ENERGI-MAWADDAH.pptx (20)

Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
 
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
RPP kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
 
Soal Nomer 2.pdf
Soal Nomer 2.pdfSoal Nomer 2.pdf
Soal Nomer 2.pdf
 
rpp subtema 3 kelas 3.docx
rpp subtema 3 kelas 3.docxrpp subtema 3 kelas 3.docx
rpp subtema 3 kelas 3.docx
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
 
Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1
Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1
Forum diskusi kb.1 kb.4 modul pedagogik 1
 
MODUL AJAR SUPERVISI.docx
MODUL AJAR SUPERVISI.docxMODUL AJAR SUPERVISI.docx
MODUL AJAR SUPERVISI.docx
 
Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya
Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya
Rpp kelas 3 tema 7 energi dan perubahanya
 
Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2
Rpp kls iv tema 2 subtema 1 pb 2
 
power poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSS
power poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSpower poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSS
power poin.pdfSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSSS
 
Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1
Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1
Rpp kelas 5 a tema 2 subtema 1 pembelajaran 1
 
Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2
Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2
Rpp kls 4 t2 2-1 seson 2
 
Modul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya - Fase D (1).pdf
Modul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya  - Fase D (1).pdfModul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya  - Fase D (1).pdf
Modul Ajar IPA - Zat dan Perubahannya - Fase D (1).pdf
 
rpp aksi nyata.pdf
rpp aksi nyata.pdfrpp aksi nyata.pdf
rpp aksi nyata.pdf
 
262130-1673193346.pdf
262130-1673193346.pdf262130-1673193346.pdf
262130-1673193346.pdf
 
RPP AKSI 2.1 OKE.docx
RPP AKSI 2.1 OKE.docxRPP AKSI 2.1 OKE.docx
RPP AKSI 2.1 OKE.docx
 
Kd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarliKd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarli
 
Rpp 1 bab 5
Rpp 1 bab 5Rpp 1 bab 5
Rpp 1 bab 5
 
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
 
Rpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversi
Rpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversiRpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversi
Rpp tema 4 sb 2 pb 3 dikonversi
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 

OBSERVASI-PERUBAHAN ENERGI-MAWADDAH.pptx