SlideShare a Scribd company logo
NATURAL DISASTER
(BENCANA ALAM)
ANGIN
TORNADO
Kelompok 6
Nama : 1. Abimanyu Noor R A
2. Adinda Khansa S
3. Agung Gumelar D S
4. Hilma Ismelia Y S
5. Nidaa Dhiya U
6. Rendy Fajar S
7. Suci Rahmadhani P
Daftar Isi:
• PENGERTIAN TORNADO
• GEJALA-GEJALA TORNADO
• PENYEBAB TORNADO
• TINDAKAN KETIKA TORNADO DATANG
• VIDEO ANGIN TORNADO
• PENANGGULANGAN SETELAH
TERJADINYA ANGIN TORNADO
PENGERTIAN TORNADO
Tornado adalah kolom udara yang
berputar kencang yang membentuk
hubungan antara awan cumulonimbus
atau dalam kejadian langka dari dasar
awan cumulus dengan permukaan
tanah. Tornado muncul dalam banyak
ukuran namun umumnya berbentuk
corong kondensasi yang terlihat jelas
yang ujungnya yang menyentuh bumi
menyempit dan sering dikelilingi oleh
awan yang membawa puing-puing.
GEJALA-GEJALA TORNADO
• Langit gelap, sering berwarna
kehijauan.
• Hujan es dengan butiran besar
• Awan rendah, hitam, besar,
seringkali bergerak berputar
• Suara keras seperti bunyi kereta
api cepat
• Bersiaplah untuk ke tempat
perlindungan ( bunker ) bila ada
angin topan mendekat
PENYEBAB TERJADINYA ANGIN
TORNADO
Sebelum ke proses terjadinya tornado, kita harus mengetahui awan
cumulonimbus dulu. Bagi yang belum baca, silahkan baca dulu
artikel awan cumulonimbus. Di dalam awan cumulonimbus ada
yang disebut dengan downdraft dan updraft. Sebaiknya baca dulu
artikel fenomena cuaca : thunderstorm. Kenapa harus baca tentang
Thunderstorm dulu? karena Tornado ga bakal jauh-jauh dari yang
namanya Thunderstorm.
Thunderstorm jenis supercell, merupakan tipe terbesar dari
thunderstorm. Di dalamnya ada updraft yang kuat dan downdraft
yang kuat. Di belakang thunderstorm biasanya updraft dan di
depannya downdraft (presipitasi). Nah,di bagian updraft ini
merupakan bagian dimana udara terangkat ke atas.
Updraft yang sangat kuat (biasanya terjadi karena ada udara
menyebar / divergensi di atas), menyebabkan terjadi tekanan
rendah skala lokal. Udara terkumpul dari segala arah di titik dimana
terjadi updraft terbesar . Karena beda tekanannya sangat besar dan
tiba-tiba, angin yang terkumpul akhirnya berputar dan
menimbulkan funnel cloud (awan corong) atau yang disebut tuba
cloud. Jika funnel cloud menyentuh permukaan, itulah yang disebut
tornado.
TINDAKAN KETIKA TORNADO DATANG
• Tornado adalah angin yang bergerak ke atas,
jadi hindari sejauh mungkin.
• Jika ada di tempat terbuka,akan mudah terbawa
terbang,jadi lebih baik masuk ke tempat berlubang.
• Ketika di dalam gedung,segera masuk ke lantai
bawah tanah.
• Karena benda ringan dapat dengan mudah
diterbangkan,sembunyilah di bawah barang berat.
VIDEO ANGIN TORNADO

More Related Content

What's hot

FRONT
FRONTFRONT
Kanah 1001467 sistem angin
Kanah 1001467  sistem anginKanah 1001467  sistem angin
Kanah 1001467 sistem angin
08kanah
 
FENOMENA CUACA COLD SURGE
FENOMENA CUACA COLD SURGEFENOMENA CUACA COLD SURGE
FENOMENA CUACA COLD SURGE
Ahmad Dzakiyyurayhan Huda
 
Pak
PakPak
Aplikasi pembiasan gelombang
Aplikasi pembiasan gelombangAplikasi pembiasan gelombang
Aplikasi pembiasan gelombang
afi_fiz
 
Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)
Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)
Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)
MAN BERAU KAL-TIM
 
awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)
awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)
awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)Masruroh 07
 

What's hot (7)

FRONT
FRONTFRONT
FRONT
 
Kanah 1001467 sistem angin
Kanah 1001467  sistem anginKanah 1001467  sistem angin
Kanah 1001467 sistem angin
 
FENOMENA CUACA COLD SURGE
FENOMENA CUACA COLD SURGEFENOMENA CUACA COLD SURGE
FENOMENA CUACA COLD SURGE
 
Pak
PakPak
Pak
 
Aplikasi pembiasan gelombang
Aplikasi pembiasan gelombangAplikasi pembiasan gelombang
Aplikasi pembiasan gelombang
 
Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)
Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)
Teks eksplanasi komplek ( najmi dkk)
 
awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)
awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)
awan dan hujan (geografi/sma/X/sem2)
 

Similar to Natural disaster angin tornado

Tornado.pptx
Tornado.pptxTornado.pptx
Tornado.pptx
MuazMuz3
 
PENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUM
PENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUMPENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUM
PENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUM
amirulramadhan364
 
Newton - Bencana Meteorologi
Newton - Bencana MeteorologiNewton - Bencana Meteorologi
Newton - Bencana Meteorologi
NewtonXu1
 
Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptx
Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptxMitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptx
Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptx
Dwi Rahmayana
 
Sering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docx
Sering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docxSering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docx
Sering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docx
MochTadjudin
 
Angin topan ipa
Angin topan ipaAngin topan ipa
Angin topan ipa
wintergirl94
 
Mini Projek (PUTING BELIUNG)
Mini Projek  (PUTING BELIUNG)Mini Projek  (PUTING BELIUNG)
Mini Projek (PUTING BELIUNG)
zoroblossom
 
Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10
Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10
Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10
NaFis NaFis
 
Materi Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung
Materi Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting BeliungMateri Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung
Materi Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung
Dwi Rahmayana
 
Laporan praktikum klimatologi awan
Laporan praktikum klimatologi awanLaporan praktikum klimatologi awan
Laporan praktikum klimatologi awan
Ferli Dian SAputra
 
kuliah ke dua awan presipitasi.ppt
kuliah ke dua awan presipitasi.pptkuliah ke dua awan presipitasi.ppt
kuliah ke dua awan presipitasi.ppt
ssusere1a96a
 
awan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdf
awan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdfawan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdf
awan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdf
MelisaRonaFitri
 
Awan
AwanAwan
FENOMENA HUJAN ES
FENOMENA HUJAN ESFENOMENA HUJAN ES
FENOMENA HUJAN ES
Ahmad Dzakiyyurayhan Huda
 
Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3
Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3
Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3
Risa Martia
 
Pengertian awan
Pengertian awanPengertian awan
Pengertian awan
Atik Udayanti
 
Presipitasi Geografi
Presipitasi GeografiPresipitasi Geografi
Presipitasi Geografi
Nilam Briv
 

Similar to Natural disaster angin tornado (20)

Tornado.pptx
Tornado.pptxTornado.pptx
Tornado.pptx
 
PENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUM
PENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUMPENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUM
PENDAHULUAN METEOROLOGI DASAR KULIAH UMUM
 
Newton - Bencana Meteorologi
Newton - Bencana MeteorologiNewton - Bencana Meteorologi
Newton - Bencana Meteorologi
 
Geografi awan
Geografi awanGeografi awan
Geografi awan
 
Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptx
Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptxMitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptx
Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung.pptx
 
Sering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docx
Sering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docxSering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docx
Sering Melanda Ngawi, Bagaimana Antisipasi Angin Puting Beliung.docx
 
Angin topan ipa
Angin topan ipaAngin topan ipa
Angin topan ipa
 
Mini Projek (PUTING BELIUNG)
Mini Projek  (PUTING BELIUNG)Mini Projek  (PUTING BELIUNG)
Mini Projek (PUTING BELIUNG)
 
Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10
Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10
Presentasi Jenis-Jenis Awan Geografi Kelas 10
 
Materi Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung
Materi Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting BeliungMateri Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung
Materi Mitigasi Bencana Petir dan Angin Puting Beliung
 
Laporan praktikum klimatologi awan
Laporan praktikum klimatologi awanLaporan praktikum klimatologi awan
Laporan praktikum klimatologi awan
 
kuliah ke dua awan presipitasi.ppt
kuliah ke dua awan presipitasi.pptkuliah ke dua awan presipitasi.ppt
kuliah ke dua awan presipitasi.ppt
 
awan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdf
awan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdfawan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdf
awan sebagai salah satu unsur cuaca dan iklim.pdf
 
Awan
AwanAwan
Awan
 
Chintia
ChintiaChintia
Chintia
 
FENOMENA HUJAN ES
FENOMENA HUJAN ESFENOMENA HUJAN ES
FENOMENA HUJAN ES
 
Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3
Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3
Analisis teks-eksplanasi-kompleks-kelompok-3
 
Pengertian awan
Pengertian awanPengertian awan
Pengertian awan
 
Presipitasi Geografi
Presipitasi GeografiPresipitasi Geografi
Presipitasi Geografi
 
Awan mentah
Awan mentahAwan mentah
Awan mentah
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptxFisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
arielardinda2
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptxFisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 

Natural disaster angin tornado

  • 2. Kelompok 6 Nama : 1. Abimanyu Noor R A 2. Adinda Khansa S 3. Agung Gumelar D S 4. Hilma Ismelia Y S 5. Nidaa Dhiya U 6. Rendy Fajar S 7. Suci Rahmadhani P
  • 3. Daftar Isi: • PENGERTIAN TORNADO • GEJALA-GEJALA TORNADO • PENYEBAB TORNADO • TINDAKAN KETIKA TORNADO DATANG • VIDEO ANGIN TORNADO • PENANGGULANGAN SETELAH TERJADINYA ANGIN TORNADO
  • 4. PENGERTIAN TORNADO Tornado adalah kolom udara yang berputar kencang yang membentuk hubungan antara awan cumulonimbus atau dalam kejadian langka dari dasar awan cumulus dengan permukaan tanah. Tornado muncul dalam banyak ukuran namun umumnya berbentuk corong kondensasi yang terlihat jelas yang ujungnya yang menyentuh bumi menyempit dan sering dikelilingi oleh awan yang membawa puing-puing.
  • 5. GEJALA-GEJALA TORNADO • Langit gelap, sering berwarna kehijauan. • Hujan es dengan butiran besar • Awan rendah, hitam, besar, seringkali bergerak berputar • Suara keras seperti bunyi kereta api cepat • Bersiaplah untuk ke tempat perlindungan ( bunker ) bila ada angin topan mendekat
  • 6. PENYEBAB TERJADINYA ANGIN TORNADO Sebelum ke proses terjadinya tornado, kita harus mengetahui awan cumulonimbus dulu. Bagi yang belum baca, silahkan baca dulu artikel awan cumulonimbus. Di dalam awan cumulonimbus ada yang disebut dengan downdraft dan updraft. Sebaiknya baca dulu artikel fenomena cuaca : thunderstorm. Kenapa harus baca tentang Thunderstorm dulu? karena Tornado ga bakal jauh-jauh dari yang namanya Thunderstorm. Thunderstorm jenis supercell, merupakan tipe terbesar dari thunderstorm. Di dalamnya ada updraft yang kuat dan downdraft yang kuat. Di belakang thunderstorm biasanya updraft dan di depannya downdraft (presipitasi). Nah,di bagian updraft ini merupakan bagian dimana udara terangkat ke atas. Updraft yang sangat kuat (biasanya terjadi karena ada udara menyebar / divergensi di atas), menyebabkan terjadi tekanan rendah skala lokal. Udara terkumpul dari segala arah di titik dimana terjadi updraft terbesar . Karena beda tekanannya sangat besar dan tiba-tiba, angin yang terkumpul akhirnya berputar dan menimbulkan funnel cloud (awan corong) atau yang disebut tuba cloud. Jika funnel cloud menyentuh permukaan, itulah yang disebut tornado.
  • 7. TINDAKAN KETIKA TORNADO DATANG • Tornado adalah angin yang bergerak ke atas, jadi hindari sejauh mungkin. • Jika ada di tempat terbuka,akan mudah terbawa terbang,jadi lebih baik masuk ke tempat berlubang. • Ketika di dalam gedung,segera masuk ke lantai bawah tanah. • Karena benda ringan dapat dengan mudah diterbangkan,sembunyilah di bawah barang berat.