SlideShare a Scribd company logo
A. QS At Tiin
Artinya:
“Demi (buah) Tin dan (buah) Zaitun (1), Demi (bukit) Tursina/Sinai (2), Demi kota (Mekah)
ini yang aman (3), Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dalam sebaik-baik
bentuk (4), Kemudian Kami mengembalikannya (manusia) ke tempat yang serendah-
rendahnya (5), Kecuali orang-orang yang beriman dan beramal shaleh/berbuat kebaikan;
bagi mereka pahala yang terus menerus (6), Maka apakah yang menyebabkan kamu
mendustakan (hari pembalasan/akhir) sesudah (adanya) agama/peringatan-peringatan itu?
(7), Bukankah Allah adalah seadil-adil Hakim (8)”.
B. Arti Mufradat
.
: Manusia
: Sebaik-baik bentuk
: Kemudian kami mengembalikannya (manusia)
: Tempat yang serendah-rendahnya
: Kecuali Orang-orang yang beriman
2
: Dan Orang-orang yang beramal shalIh
: Maka bagi mereka pahala (balasan)
: Terus-menerus (tanpa henti)/ tiada putus-putusnya
: Maka apakah (yang menyebabkan) kamu mendustakan
: Sesudah/setelah
: Agama (ajaran-ajaran)
: Bukankah Allah
: Seadil-adilnya Hakim
C. Kandungan Surat at-Tiin
Surat at-Tin terdiri atas 8 ayat dan tergolong surat Makkiyah. Nama surat at-Tiin diambil dari
kata ‘at-Tiin’ yang terdapat pada ayat pertama. Di dalam surat at Tiin ini, Allah swt. mengawali
firman-Nya dengan sumpah. Allah bersumpah dengan empat hal, yaitu buah tiin, buah zaitun, bukit
Sinai, dan kota Makah. Ahli tafsir berpendapat bahwa buah at Tiin adalah merupakan masa Nabi
Adam As, suatu tempat (bukit) tertentu di Damaskus Syria. Sementara al zaitun adalah masa Nabi
Nuh As, tempat dimana nabi Isa As menerima wahyu. Bukit Sinai merupakan suatu tempat dimana
Nabi Musa AS menerima wahyu dari Allah SWT. Sedangkan kota Makkah kita tahu bahwa di tempat
itu nabi Muhammad SAW menerima wahyu dari Allah swt.
Dengan Allah bersumpah keempat tempat suci itu, tempat dimana memancarnya cahaya
Tuhan yang terang benderang, seakan-akan menyampaikan pesan bahwa manusia yang diciptakan
oleh Allah SWT dalam bentuk fisik dan psikis yang sebaik-baiknya akan bertahan dalam keadaaan
seperti itu jika mereka mengikuti petunjuk-petunjuk yang disampaikan para nabi di tempat-tempat
suci itu.
Pada Ayat keempat, Allah SWT menegaskan ”Sesungguhnya Kami telah menciptakan
manusia dalam sebaik-baik bentuk”. Dalam ayat ini Allah SWT menggunakan kata Kami, hal ini
mengisyaratkan adanya keterlibatan selain-Nya dalam hal penciptaan manusia. Ini mengisyaratkan
ada pencipta lain selain Allah, namun tidak sebaik Allah. Peranan yang lain itu sebagai ”pencipta”
sama sekali tidak seperti Allah, melainkan hanya sebagai alat atau perantara. Kedua orang tua, baik
3
ibu maupun bapak diakui oleh para ilmuwan mempunyai peran yang cukup berarti dalam
pembentukan fisik dan kepribadian anak.
Bahwa Allah dalam menciptakan manusia dalam bentuk yang terbaik, baik dari aspek rohani
maupun aspek jasmani. Pada aspek rohani, manusia dianugerahkan jiwa dan akal untuk berfikir
tentang tanda-tanda kekuasaan-Nya. Anugerah akal tidak diberikan oleh Allah kepada makhluk-Nya
yang lain seperti binatang dan tumbuh-tumbuhan. Sedangkan aspek jasmani, manusia diberikan
susunan anatomi tubuh yang paling indah dan sempurna, mulai dari ujung rambut sampai telapak
kaki. Karena itu, dalam ayat yang lain Allah memerintahkan manusia agar memperhatikan sekujur
tubuhnya yang sempurna itu dan dengan begitu akan melahirkan ekspresi rasa syukur atas tubuhnya
itu kepada sang Pencita, Allah SWT. Seperti firman-Nya yang artinya “…dan di dalam dirimu, apakah
kamu tidak memperhatikan”. Oleh karena itu, apabila manusia tidak mentaati perintah Allah dan
Rasul-Nya, maka keistimewaan yang telah dianugerahkannya tidak akan membawa kemuliaan dan
kebahagiaan baginya, bahkan akan dikembalikan ke tempat yang paling rendah, yaitu neraka,
sebagaimana dijelaskan pada ayat kelima.
Selanjutnya pada ayat keenam dijelaskan bahwa untuk dapat selamat dari api neraka dan
terus sebagai makhluk Allah yang paling istimewa, manusia harus beriman dan beramal shaleh
(berbuat kebaikan sesuai dengan syariat Islam), dan merekalah orang-orang yang akan mendapatkan
pahala (balasan) yang terus-menerus. Kita ingat ketika manusia di dalam kandungan pada usia
empat bulan, Allah meniupkan ruh kepada janin yang ada dalam kandungan, sebagai tandanya
setelah usia kehamilan tersebut si janin sudah mulai bisa bergerak.
Adanya fisik, darah, dan daging yang ada dan berkembang pada manusia mendorong
manusia untuk melakukan aktivitas untuk mempertahankan hidup jasmani dan keturunannya.
Sedangkan ruh yang ditiupkan Allah tadi mengantarkannya untuk berhubungan dengan Allah SWT.
Dan inilah yang mengantar manusia untuk menundukkan kebutuhan-kebutuhan jasmaniahnya
sesuai tuntunan Allah. Apabila terlepas dari ruh tadi, maka manusia akan jatuh ke lembah yang tidak
baik. Manusia mampu mencapai tingkat atau derajat yang terbaik, jika dapat menjaga perpaduan
yang seimbang antara kebutuhan fisik dan jiwa (ruh), tetapi jika hanya memperhatikan aspek
jasmaniahnya saja maka dia akan dikembalikan ke derajat yang paling rendah di dunianya, dan di
akhiratnya akan dimasukkan ke tempat yang paling rendah, yaitu neraka.
Pada ayat ketujuh, setelah Allah memberikan gambaran tentang penciptaan manusia yang
sempurna, serta dibekali potensi-potensi agar manusia tetap bisa menjadi yang terbaik, maka Allah
mempertanyakan bahwa apa yang menyebabkan manusia mendustakan dan tidak beriman terhadap
pembalasan (perbuatan baik dan buruk) di hari akhir? Sementara ia mengetahuinya setelah Allah
memberikan peringatan-peringatan (ajaran agama).
Dan pada ayat kedelapan Allah menegaskan bahwa Ia adalah seadil-adil Hakim yang
memberikan ganjaran (surga atau neraka) sesuai dengan amal perbuatan manusia itu sendiri. Oleh
karena itu manusia harus meyakininya, kemudian dapat berfikir dan berbuat dengan bijaksana dan
seadil-adilnya terhadap diri sendiri dan orang lain agar kehidupannya tidak menyesal di kemudian
hari.

More Related Content

What's hot

Esqpower
EsqpowerEsqpower
Esqpower
Buazim Jimmy
 
Sepuluh Tips Membersihkan Jiwa
Sepuluh Tips Membersihkan JiwaSepuluh Tips Membersihkan Jiwa
Sepuluh Tips Membersihkan Jiwa
Yulian Purnama
 
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupankuBab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Yuniatun Dwi Nurriskah
 
Pedang roh edisi_47
Pedang roh edisi_47Pedang roh edisi_47
Pedang roh edisi_47
alkitabiah
 
CTU 101
CTU 101CTU 101
CTU 101
Shadina Shah
 
Konsep fitrah dalam kehidupan manusia
Konsep fitrah dalam kehidupan manusiaKonsep fitrah dalam kehidupan manusia
Konsep fitrah dalam kehidupan manusiaakmalmustafakamal
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islam
Mega Bintang
 
Materi Pendidikan agama Islam
Materi Pendidikan agama IslamMateri Pendidikan agama Islam
Materi Pendidikan agama Islam
Donny kurnianto
 
Media pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikatMedia pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikatTanto Fajrin
 
Perbandingan islam dan kristian.
Perbandingan islam dan kristian.Perbandingan islam dan kristian.
Perbandingan islam dan kristian.
hafizi88
 
Agama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikatAgama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikatSMAN 54 Jakarta
 
Perjalanan hidup
Perjalanan hidupPerjalanan hidup
Perjalanan hidup
Firda Saadah
 
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docxIMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
Tasya49093
 
Presentasi agama
Presentasi agamaPresentasi agama
Presentasi agamaDave Aja
 

What's hot (20)

Esqpower1
Esqpower1Esqpower1
Esqpower1
 
Esqpower
EsqpowerEsqpower
Esqpower
 
Esq power1
Esq power1Esq power1
Esq power1
 
Esq
Esq Esq
Esq
 
E S Q Power
E S Q  PowerE S Q  Power
E S Q Power
 
Sepuluh Tips Membersihkan Jiwa
Sepuluh Tips Membersihkan JiwaSepuluh Tips Membersihkan Jiwa
Sepuluh Tips Membersihkan Jiwa
 
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupankuBab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Pedang roh edisi_47
Pedang roh edisi_47Pedang roh edisi_47
Pedang roh edisi_47
 
CTU 101
CTU 101CTU 101
CTU 101
 
Konsep fitrah dalam kehidupan manusia
Konsep fitrah dalam kehidupan manusiaKonsep fitrah dalam kehidupan manusia
Konsep fitrah dalam kehidupan manusia
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islam
 
Materi Pendidikan agama Islam
Materi Pendidikan agama IslamMateri Pendidikan agama Islam
Materi Pendidikan agama Islam
 
Media pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikatMedia pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikat
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Perbandingan islam dan kristian.
Perbandingan islam dan kristian.Perbandingan islam dan kristian.
Perbandingan islam dan kristian.
 
Agama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikatAgama islam iman kepada malaikat
Agama islam iman kepada malaikat
 
Perjalanan hidup
Perjalanan hidupPerjalanan hidup
Perjalanan hidup
 
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docxIMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
 
Presentasi agama
Presentasi agamaPresentasi agama
Presentasi agama
 

Viewers also liked

Sujud tilawah prtm 2 smtr 1
Sujud tilawah prtm 2 smtr 1Sujud tilawah prtm 2 smtr 1
Sujud tilawah prtm 2 smtr 1
dania_3d
 
Tarea seminario 3
Tarea seminario 3Tarea seminario 3
Tarea seminario 3
Verónica Caballero
 
[5] program semester pai sma
[5] program semester pai sma[5] program semester pai sma
[5] program semester pai sma
wahyudinia112
 
Bab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islam
Bab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islamBab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islam
Bab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islam
wahyudinia112
 
Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)
Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)
Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)
wahyudinia112
 
Front cover analysis
Front cover analysisFront cover analysis
Front cover analysis
lilytaylor99
 
fiqih zakat
fiqih zakatfiqih zakat
fiqih zakat
wahyudinia112
 
Bab 4 haji dan umroh
Bab 4 haji dan umrohBab 4 haji dan umroh
Bab 4 haji dan umroh
wahyudinia112
 
Iman kepada allah(akidah)
Iman kepada allah(akidah)Iman kepada allah(akidah)
Iman kepada allah(akidah)
wahyudinia112
 
Pengertian puasa prtm 3 smstr 1
Pengertian puasa prtm 3 smstr 1Pengertian puasa prtm 3 smstr 1
Pengertian puasa prtm 3 smstr 1
dania_3d
 
Bab 5 qurban dan aqiqah
Bab 5 qurban dan aqiqahBab 5 qurban dan aqiqah
Bab 5 qurban dan aqiqah
wahyudinia112
 
Dentist book
Dentist bookDentist book
Dentist book
Natalie Zarate
 
[4] rpp pai sma
[4] rpp pai sma[4] rpp pai sma
[4] rpp pai sma
wahyudinia112
 
Silabus Fiqih
Silabus FiqihSilabus Fiqih
Silabus Fiqih
Usmawatidewi
 

Viewers also liked (16)

Sujud tilawah prtm 2 smtr 1
Sujud tilawah prtm 2 smtr 1Sujud tilawah prtm 2 smtr 1
Sujud tilawah prtm 2 smtr 1
 
Tarea seminario 3
Tarea seminario 3Tarea seminario 3
Tarea seminario 3
 
[5] program semester pai sma
[5] program semester pai sma[5] program semester pai sma
[5] program semester pai sma
 
Bab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islam
Bab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islamBab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islam
Bab 7 kepemilikan (milkiyah) dalam islam
 
Imprecare
ImprecareImprecare
Imprecare
 
Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)
Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)
Strategi dakwah rasullah di makkah(tarikh dan kebudayaan islam)
 
Bianca CV - 07 November 2016
Bianca CV - 07 November 2016Bianca CV - 07 November 2016
Bianca CV - 07 November 2016
 
Front cover analysis
Front cover analysisFront cover analysis
Front cover analysis
 
fiqih zakat
fiqih zakatfiqih zakat
fiqih zakat
 
Bab 4 haji dan umroh
Bab 4 haji dan umrohBab 4 haji dan umroh
Bab 4 haji dan umroh
 
Iman kepada allah(akidah)
Iman kepada allah(akidah)Iman kepada allah(akidah)
Iman kepada allah(akidah)
 
Pengertian puasa prtm 3 smstr 1
Pengertian puasa prtm 3 smstr 1Pengertian puasa prtm 3 smstr 1
Pengertian puasa prtm 3 smstr 1
 
Bab 5 qurban dan aqiqah
Bab 5 qurban dan aqiqahBab 5 qurban dan aqiqah
Bab 5 qurban dan aqiqah
 
Dentist book
Dentist bookDentist book
Dentist book
 
[4] rpp pai sma
[4] rpp pai sma[4] rpp pai sma
[4] rpp pai sma
 
Silabus Fiqih
Silabus FiqihSilabus Fiqih
Silabus Fiqih
 

Similar to Materi fiqih

Materi at tin
Materi at tinMateri at tin
Materi at tin
salamahumi16
 
Hakikat manusia menurut islam
Hakikat manusia menurut islamHakikat manusia menurut islam
Hakikat manusia menurut islam
Asmida Herawati
 
Fp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat Manusia
Fp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat ManusiaFp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat Manusia
Fp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat Manusia
Muhammad Hafizh Annur
 
Islam & Fase Fase Perk
Islam &  Fase  Fase  PerkIslam &  Fase  Fase  Perk
Islam & Fase Fase PerkMuh Jazuli
 
Konsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptx
Konsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptxKonsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptx
Konsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptx
ssusere48dd81
 
Manusia copy
Manusia   copyManusia   copy
Manusia copy
muliajayaabadi
 
Kejadian Manusia
Kejadian ManusiaKejadian Manusia
Kejadian Manusia
Biani Mawal
 
Kejadian manusia menurut al-Qur'an
Kejadian manusia menurut al-Qur'anKejadian manusia menurut al-Qur'an
Kejadian manusia menurut al-Qur'an
Biani Mawal
 
Modul 1 pai
Modul 1 paiModul 1 pai
Modul 1 pai
MelAdila
 
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumiProses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Septian Muna Barakati
 
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadahManusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
khoirulhuda891
 
Hakekat manusia
Hakekat manusiaHakekat manusia
Hakekat manusia
yuanitaandriani
 
Pemahaman Tentang Manusia
Pemahaman Tentang ManusiaPemahaman Tentang Manusia
Pemahaman Tentang Manusia
ilham fathoni
 
Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)
Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)
Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)
SharifahNurAbu
 
Islam sebagai addin
Islam sebagai addinIslam sebagai addin
Islam sebagai addin
SharifahNurAbu
 

Similar to Materi fiqih (20)

Materi at tin
Materi at tinMateri at tin
Materi at tin
 
Hakikat manusia menurut islam
Hakikat manusia menurut islamHakikat manusia menurut islam
Hakikat manusia menurut islam
 
Surat at tin
Surat at tinSurat at tin
Surat at tin
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Apa itu manusia
Apa itu manusiaApa itu manusia
Apa itu manusia
 
Pkk complete
Pkk completePkk complete
Pkk complete
 
Fp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat Manusia
Fp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat ManusiaFp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat Manusia
Fp_ Makslah Filsafat Pendidikan Hakikat Manusia
 
Islam & Fase Fase Perk
Islam &  Fase  Fase  PerkIslam &  Fase  Fase  Perk
Islam & Fase Fase Perk
 
Konsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptx
Konsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptxKonsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptx
Konsep hidup manusia, tujuan diciptakan, tanggungjawabnya.pptx
 
Manusia copy
Manusia   copyManusia   copy
Manusia copy
 
Kejadian Manusia
Kejadian ManusiaKejadian Manusia
Kejadian Manusia
 
Kejadian manusia menurut al-Qur'an
Kejadian manusia menurut al-Qur'anKejadian manusia menurut al-Qur'an
Kejadian manusia menurut al-Qur'an
 
Makalah agama-
Makalah agama-Makalah agama-
Makalah agama-
 
Modul 1 pai
Modul 1 paiModul 1 pai
Modul 1 pai
 
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumiProses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
 
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadahManusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
 
Hakekat manusia
Hakekat manusiaHakekat manusia
Hakekat manusia
 
Pemahaman Tentang Manusia
Pemahaman Tentang ManusiaPemahaman Tentang Manusia
Pemahaman Tentang Manusia
 
Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)
Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)
Islam Sebagai Addin (Cara Hidup Muslims)
 
Islam sebagai addin
Islam sebagai addinIslam sebagai addin
Islam sebagai addin
 

More from Usmawatidewi

ppt hadits tentang menuntut ilmu
ppt hadits tentang menuntut ilmuppt hadits tentang menuntut ilmu
ppt hadits tentang menuntut ilmu
Usmawatidewi
 
ppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuhppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuh
Usmawatidewi
 
ppt qs al insyirah
ppt qs al insyirahppt qs al insyirah
ppt qs al insyirah
Usmawatidewi
 
ppt hadis kebersihan
ppt hadis kebersihanppt hadis kebersihan
ppt hadis kebersihan
Usmawatidewi
 
ppt iman kepada qada dan qadar
ppt iman kepada qada dan qadarppt iman kepada qada dan qadar
ppt iman kepada qada dan qadar
Usmawatidewi
 
ppt tradisi islam nusantara
ppt tradisi islam nusantarappt tradisi islam nusantara
ppt tradisi islam nusantara
Usmawatidewi
 
Materi seni tradisi islam
Materi seni tradisi islamMateri seni tradisi islam
Materi seni tradisi islam
Usmawatidewi
 
hadis tentang kebersihan
hadis tentang kebersihanhadis tentang kebersihan
hadis tentang kebersihan
Usmawatidewi
 
Ciri beriman kepada qadha dan qadar
Ciri beriman kepada qadha dan qadarCiri beriman kepada qadha dan qadar
Ciri beriman kepada qadha dan qadar
Usmawatidewi
 
surah Al insyiroh
surah Al insyirohsurah Al insyiroh
surah Al insyiroh
Usmawatidewi
 
Qonaah dan tasawuh
Qonaah dan tasawuhQonaah dan tasawuh
Qonaah dan tasawuh
Usmawatidewi
 
Hadits nabi saw tentang menuntut ilmu
Hadits nabi saw tentang menuntut ilmuHadits nabi saw tentang menuntut ilmu
Hadits nabi saw tentang menuntut ilmu
Usmawatidewi
 
Soal Sholat Sunnah
Soal Sholat SunnahSoal Sholat Sunnah
Soal Sholat Sunnah
Usmawatidewi
 
Soal Sejarah MAsuknya Islam
Soal Sejarah MAsuknya IslamSoal Sejarah MAsuknya Islam
Soal Sejarah MAsuknya Islam
Usmawatidewi
 
Soal qurban dan Aqiqoh
Soal qurban dan AqiqohSoal qurban dan Aqiqoh
Soal qurban dan Aqiqoh
Usmawatidewi
 
Soal Perilaku Tercela
Soal Perilaku TercelaSoal Perilaku Tercela
Soal Perilaku Tercela
Usmawatidewi
 
Soal Iman Kepada Hari akhir
Soal Iman Kepada Hari akhirSoal Iman Kepada Hari akhir
Soal Iman Kepada Hari akhir
Usmawatidewi
 
soal haji dan umroh
soal haji dan umrohsoal haji dan umroh
soal haji dan umroh
Usmawatidewi
 
Ppt Sholat Sunah
Ppt Sholat SunahPpt Sholat Sunah
Ppt Sholat Sunah
Usmawatidewi
 
ppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqoh
ppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqohppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqoh
ppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqoh
Usmawatidewi
 

More from Usmawatidewi (20)

ppt hadits tentang menuntut ilmu
ppt hadits tentang menuntut ilmuppt hadits tentang menuntut ilmu
ppt hadits tentang menuntut ilmu
 
ppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuhppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuh
 
ppt qs al insyirah
ppt qs al insyirahppt qs al insyirah
ppt qs al insyirah
 
ppt hadis kebersihan
ppt hadis kebersihanppt hadis kebersihan
ppt hadis kebersihan
 
ppt iman kepada qada dan qadar
ppt iman kepada qada dan qadarppt iman kepada qada dan qadar
ppt iman kepada qada dan qadar
 
ppt tradisi islam nusantara
ppt tradisi islam nusantarappt tradisi islam nusantara
ppt tradisi islam nusantara
 
Materi seni tradisi islam
Materi seni tradisi islamMateri seni tradisi islam
Materi seni tradisi islam
 
hadis tentang kebersihan
hadis tentang kebersihanhadis tentang kebersihan
hadis tentang kebersihan
 
Ciri beriman kepada qadha dan qadar
Ciri beriman kepada qadha dan qadarCiri beriman kepada qadha dan qadar
Ciri beriman kepada qadha dan qadar
 
surah Al insyiroh
surah Al insyirohsurah Al insyiroh
surah Al insyiroh
 
Qonaah dan tasawuh
Qonaah dan tasawuhQonaah dan tasawuh
Qonaah dan tasawuh
 
Hadits nabi saw tentang menuntut ilmu
Hadits nabi saw tentang menuntut ilmuHadits nabi saw tentang menuntut ilmu
Hadits nabi saw tentang menuntut ilmu
 
Soal Sholat Sunnah
Soal Sholat SunnahSoal Sholat Sunnah
Soal Sholat Sunnah
 
Soal Sejarah MAsuknya Islam
Soal Sejarah MAsuknya IslamSoal Sejarah MAsuknya Islam
Soal Sejarah MAsuknya Islam
 
Soal qurban dan Aqiqoh
Soal qurban dan AqiqohSoal qurban dan Aqiqoh
Soal qurban dan Aqiqoh
 
Soal Perilaku Tercela
Soal Perilaku TercelaSoal Perilaku Tercela
Soal Perilaku Tercela
 
Soal Iman Kepada Hari akhir
Soal Iman Kepada Hari akhirSoal Iman Kepada Hari akhir
Soal Iman Kepada Hari akhir
 
soal haji dan umroh
soal haji dan umrohsoal haji dan umroh
soal haji dan umroh
 
Ppt Sholat Sunah
Ppt Sholat SunahPpt Sholat Sunah
Ppt Sholat Sunah
 
ppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqoh
ppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqohppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqoh
ppt penyembelihan hewan,qurban dan aqiqoh
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 

Materi fiqih

  • 1. A. QS At Tiin Artinya: “Demi (buah) Tin dan (buah) Zaitun (1), Demi (bukit) Tursina/Sinai (2), Demi kota (Mekah) ini yang aman (3), Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dalam sebaik-baik bentuk (4), Kemudian Kami mengembalikannya (manusia) ke tempat yang serendah- rendahnya (5), Kecuali orang-orang yang beriman dan beramal shaleh/berbuat kebaikan; bagi mereka pahala yang terus menerus (6), Maka apakah yang menyebabkan kamu mendustakan (hari pembalasan/akhir) sesudah (adanya) agama/peringatan-peringatan itu? (7), Bukankah Allah adalah seadil-adil Hakim (8)”. B. Arti Mufradat . : Manusia : Sebaik-baik bentuk : Kemudian kami mengembalikannya (manusia) : Tempat yang serendah-rendahnya : Kecuali Orang-orang yang beriman
  • 2. 2 : Dan Orang-orang yang beramal shalIh : Maka bagi mereka pahala (balasan) : Terus-menerus (tanpa henti)/ tiada putus-putusnya : Maka apakah (yang menyebabkan) kamu mendustakan : Sesudah/setelah : Agama (ajaran-ajaran) : Bukankah Allah : Seadil-adilnya Hakim C. Kandungan Surat at-Tiin Surat at-Tin terdiri atas 8 ayat dan tergolong surat Makkiyah. Nama surat at-Tiin diambil dari kata ‘at-Tiin’ yang terdapat pada ayat pertama. Di dalam surat at Tiin ini, Allah swt. mengawali firman-Nya dengan sumpah. Allah bersumpah dengan empat hal, yaitu buah tiin, buah zaitun, bukit Sinai, dan kota Makah. Ahli tafsir berpendapat bahwa buah at Tiin adalah merupakan masa Nabi Adam As, suatu tempat (bukit) tertentu di Damaskus Syria. Sementara al zaitun adalah masa Nabi Nuh As, tempat dimana nabi Isa As menerima wahyu. Bukit Sinai merupakan suatu tempat dimana Nabi Musa AS menerima wahyu dari Allah SWT. Sedangkan kota Makkah kita tahu bahwa di tempat itu nabi Muhammad SAW menerima wahyu dari Allah swt. Dengan Allah bersumpah keempat tempat suci itu, tempat dimana memancarnya cahaya Tuhan yang terang benderang, seakan-akan menyampaikan pesan bahwa manusia yang diciptakan oleh Allah SWT dalam bentuk fisik dan psikis yang sebaik-baiknya akan bertahan dalam keadaaan seperti itu jika mereka mengikuti petunjuk-petunjuk yang disampaikan para nabi di tempat-tempat suci itu. Pada Ayat keempat, Allah SWT menegaskan ”Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dalam sebaik-baik bentuk”. Dalam ayat ini Allah SWT menggunakan kata Kami, hal ini mengisyaratkan adanya keterlibatan selain-Nya dalam hal penciptaan manusia. Ini mengisyaratkan ada pencipta lain selain Allah, namun tidak sebaik Allah. Peranan yang lain itu sebagai ”pencipta” sama sekali tidak seperti Allah, melainkan hanya sebagai alat atau perantara. Kedua orang tua, baik
  • 3. 3 ibu maupun bapak diakui oleh para ilmuwan mempunyai peran yang cukup berarti dalam pembentukan fisik dan kepribadian anak. Bahwa Allah dalam menciptakan manusia dalam bentuk yang terbaik, baik dari aspek rohani maupun aspek jasmani. Pada aspek rohani, manusia dianugerahkan jiwa dan akal untuk berfikir tentang tanda-tanda kekuasaan-Nya. Anugerah akal tidak diberikan oleh Allah kepada makhluk-Nya yang lain seperti binatang dan tumbuh-tumbuhan. Sedangkan aspek jasmani, manusia diberikan susunan anatomi tubuh yang paling indah dan sempurna, mulai dari ujung rambut sampai telapak kaki. Karena itu, dalam ayat yang lain Allah memerintahkan manusia agar memperhatikan sekujur tubuhnya yang sempurna itu dan dengan begitu akan melahirkan ekspresi rasa syukur atas tubuhnya itu kepada sang Pencita, Allah SWT. Seperti firman-Nya yang artinya “…dan di dalam dirimu, apakah kamu tidak memperhatikan”. Oleh karena itu, apabila manusia tidak mentaati perintah Allah dan Rasul-Nya, maka keistimewaan yang telah dianugerahkannya tidak akan membawa kemuliaan dan kebahagiaan baginya, bahkan akan dikembalikan ke tempat yang paling rendah, yaitu neraka, sebagaimana dijelaskan pada ayat kelima. Selanjutnya pada ayat keenam dijelaskan bahwa untuk dapat selamat dari api neraka dan terus sebagai makhluk Allah yang paling istimewa, manusia harus beriman dan beramal shaleh (berbuat kebaikan sesuai dengan syariat Islam), dan merekalah orang-orang yang akan mendapatkan pahala (balasan) yang terus-menerus. Kita ingat ketika manusia di dalam kandungan pada usia empat bulan, Allah meniupkan ruh kepada janin yang ada dalam kandungan, sebagai tandanya setelah usia kehamilan tersebut si janin sudah mulai bisa bergerak. Adanya fisik, darah, dan daging yang ada dan berkembang pada manusia mendorong manusia untuk melakukan aktivitas untuk mempertahankan hidup jasmani dan keturunannya. Sedangkan ruh yang ditiupkan Allah tadi mengantarkannya untuk berhubungan dengan Allah SWT. Dan inilah yang mengantar manusia untuk menundukkan kebutuhan-kebutuhan jasmaniahnya sesuai tuntunan Allah. Apabila terlepas dari ruh tadi, maka manusia akan jatuh ke lembah yang tidak baik. Manusia mampu mencapai tingkat atau derajat yang terbaik, jika dapat menjaga perpaduan yang seimbang antara kebutuhan fisik dan jiwa (ruh), tetapi jika hanya memperhatikan aspek jasmaniahnya saja maka dia akan dikembalikan ke derajat yang paling rendah di dunianya, dan di akhiratnya akan dimasukkan ke tempat yang paling rendah, yaitu neraka. Pada ayat ketujuh, setelah Allah memberikan gambaran tentang penciptaan manusia yang sempurna, serta dibekali potensi-potensi agar manusia tetap bisa menjadi yang terbaik, maka Allah mempertanyakan bahwa apa yang menyebabkan manusia mendustakan dan tidak beriman terhadap pembalasan (perbuatan baik dan buruk) di hari akhir? Sementara ia mengetahuinya setelah Allah memberikan peringatan-peringatan (ajaran agama). Dan pada ayat kedelapan Allah menegaskan bahwa Ia adalah seadil-adil Hakim yang memberikan ganjaran (surga atau neraka) sesuai dengan amal perbuatan manusia itu sendiri. Oleh karena itu manusia harus meyakininya, kemudian dapat berfikir dan berbuat dengan bijaksana dan seadil-adilnya terhadap diri sendiri dan orang lain agar kehidupannya tidak menyesal di kemudian hari.