SlideShare a Scribd company logo
KEUNIKAN
dalam
matematika

Matematika itu unik dan juga mengasyikkan, sebab matematika
adalah KEBENARAN yaitu hasil yang tidak dapat di ubah
(disangkal). Matematika selalu memberikan kesan ‘angker‘ saat
kita mendengarnya
apalagi
mempelajarinya.
Tapi
dibalik
ke’angker’annya ternyata Matematika menyimpan sebuah keindahan.
Banyak sekali keindahan dan keunikan di dalam dunia matematika.
Ada beberapa keunikan pada angka-angkanya. Apa saja itu,
simak di bawah ini :
259 x (usia anda) x 39
Maka hasilnya akan terlihat nomor cantik.Silakan di coba ^_^
Keunikan angka 6
1+2+3+4+5+6 = 21
1+2+3+4+..........66 = 2211
1+2+3+4+..........666 = 222111
1+2+3+4+..........6666 = 22221111
1+2+3+4+..........66666 = 2222211111
1+2+3+4+..........666666 = 222222111111
1+2+3+4+..........6666666 = 22222221111111
Keunikan dari Perkalian 9, Apabila hasilnya di
jumlahkan maka akan tetap menghasilkan angka 9
10 x 9 = 90
2 x 9 = 18
3 x 9 = 27
4 x 9 = 36
5 x 9 = 45
6 x 9 = 54
7 x 9 = 63
8 x 9 = 72
9 x 9 = 81
Keunikan dari Perkalian 8, yang apabila ditambah
beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya,
maka hasilnya akan selalu berurutan.
1x8+1=9
12 x 8 + 2 = 98
123 x 8 + 3 = 987
1234 x 8 + 4 = 9876
12345 x 8 + 5 = 98765
123456 x 8 + 6 = 987654
1234567 x 8 + 7 = 9876543
12345678 x 8 + 8 = 98765432
123456789 x 8 + 9 = 987654321
Keunikan dari Perkalian 9, yang apabila ditambah
beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya,
maka hasilnya akan selalu satu berurutan.
1 x 9 + 2 = 11
12 x 9 + 3 = 111
123 x 9 + 4 = 1111
1234 x 9 + 5 = 11111
12345 x 9 + 6 = 111111
123456 x 9 + 7 = 1111111
1234567 x 9 + 8 = 11111111
12345678 x 9 + 9 = 111111111
123456789 x 9 +10= 1111111111
Keunikan dari Perkalian 9, yang apabila ditambah
beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya,
maka hasilnya akan selalu 8 berurutan.
9 x 9 + 7 = 88
98 x 9 + 6 = 888
987 x 9 + 5 = 8888
9876 x 9 + 4 = 88888
98765 x 9 + 3 = 888888
987654 x 9 + 2 = 8888888
9876543 x 9 + 1 = 88888888
98765432 x 9 + 0 = 888888888
(0 x 9) + 8 = 8
(9 x 9) + 7 = 88
(98 x 9) + 6 = 888
(987 x 9) + 5 = 8888
(9876 x 9) + 4 = 88888
(98765 x 9) + 3 = 888888
(987654 x 9) + 2 = 8888888
(9876543 x 9) + 1 = 88888888
(98765432 x 9) + 0 = 888888888
(987654321 x 9) – 1 = 8888888888
Keunikan dari Perkalian 37, yang apabila ditambah
beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya,
maka hasilnya akan unik.
3 x 37 = 111
6 x 37 = 222
9 x 37 = 333
12 x 37= 444
15 x 37 = 555
18 x 37 = 666
21 x 37 = 777
24 x 37 = 888
27 x 37 = 999
Keunikan dari Perkalian 8, yang apabila ditambah
beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya,
maka hasilnya akan selalu berurutan dari besar ke kecil.
1x8+1=9
12 x 8 + 2 = 98
123 x 8 + 3 = 987
1234 x 8 + 4 = 9876
12345 x 8 + 5 = 98765
123456 x 8 + 6 = 987654
1234567 x 8 + 7 = 9876543
12345678 x 8 + 8 = 98765432
123456789 x 8 + 9 = 987654321
Keunikan dari Perpangkatan kuadrat
32 + 42 = 52
102 + 112 + 122 = 132 + 142
212 + 222 + 232 + 242 = 252 + 262 + 272
362 + 372 + 382 + 392 + 402 = 412 + 422 + 432 + 442
Keunikan dari Perkalian satu satu
1x1=1
11 x 11 = 121
111 x 111 = 12321
1111 x 1111 = 1234321
11111 x 11111 = 123454321
111111 x 111111 = 12345654321
1111111 x 1111111 = 1234567654321
11111111 x 11111111 = 123456787654321
111111111 x 111111111 = 12345678987654321
Oke sobat ada lagi nih
informasi
seputar keunikan

dan
keajaiban
hitunghitungan atau angka dalam
matematika. Sejauh ini telah
di temukan operasi – operasi
matematika yang jika disusun
akan tersusun membentuk pola
yang unik dan mengagumkan.
Oke lebih baik kita langsung
saja lihat :
Misteri penyebutan angka 1 - 9 dalam bahasa indonesia.
Jadi ketika dua angka yang penyebutnya berinisial huruf yang
sama, jika di jumlahkan hasilnya akan selalu sepuluh :
Bilangan berinisial S, satu + sembilan = Sepuluh
Bilangan berinisial D, Dua + Delapan = Sepuluh
Bilangan berinisial T, Tiga + Tujuh = Sepuluh
Bilangan berinisial E, Empat + Enam = Sepuluh
Bilangan berinisial L, Lima + Lima = Sepuluh
Misteri kata “love of god”
Sekarang, kita lihat ini ...
101%
Dari sudut pandang matematika:
apakah ada yang memberi lebih dari 100 % ?
tidak pernah ada di dunia ini yang memberi sesuatu lebih dari 100%?
(ngerti kan maksudnya ?)
Apa pernah bertanya tentang orang-orang yang mengatakan mereka
memberikan lebih dari 100%?kita semua berada dalam situasi di
mana kita ingin memberi di atas100%.
Bagaimana mencapai 101%?
Apa yang setara dengan100% dalam kehidupan?
Berikut adalah rumus matematika yang mungkin bisa membantu
menjawab pertanyaan-pertanyaan diatas:
jika:
ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ
Direpresentasikan sebagai:
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25
26.
jika:
H-A-R-D-W-O-R-K
8 +1 +18 +4 +23 + 15 +18 +11 = 98%
dan:
K-N-O-W-L-E-D-G-E
11 +14 +15 +23 + 12 +5 +4 +7 + 5 = 96%
tapi:
A-T-T-I-T-U-D-E
1 +20 +20 +9 +20 + 21 +4 +5 = 100%
Tetapi, lihatlah:
L-O-V-E-O-F-G-O-D
12 +15 +22 +5 +15 + 6 +7 +15 +4 = 101%
Oleh karena itu, kita dapat menyimpulkan dengan kepastian bahwa:
Sementara HARDWORK(kerja keras) dan KNOWLEDGE(pengetahuan)
sedikit lagi akan anda
capai, dan ATTITUDE(Sikap) telah Anda dapatkan
Tetapi LOVE OF GOD(kasih Allah) ada di atasnya!
Ada juga loh info
bilangan dalam matematika
yang
boleh
dibilang
menarik,
bilangan
apa
sajakah itu, simak yuk sobat
...

2
Bilangan habis di bagi 2 bila angka terakhirnya genap. Misalnya, 512
angka terakhirnya adalah 2 yang merupakan bilangan genap, maka
512 habis di bagi 2.

3
Bilangan habis di bagi 3 bila jumlah angka-angkanya sama
dengan hasil kelipatan 3. Misalnya, 531 habis di bagi 3 sebab
5+3+1=9=3×3.

4
Bilangan habis di bagi 4 bila dua angka terakhirnya adalah kelipatan
4. Misalnya, 1932 habis di bagi 4 karena 32=4×8.

5
Bilangan habis di bagi 5 bila angka terakhirnya 5 atau 0.

6
Bilangan habis di bagi 6 bila bilangan tersebut habis di bagi 2
maupun 3.

7
Untuk mengetahui bilangan habis di bagi 7, pisahkan angka-angka
ke dalam kelompok mulai dari kanan. Setiap kelompok terdiri dari 3
angka. Mulailah dari kanan dengan +. Tulislah + dan – bergantian di
depan tiap-tiap kelompok. Jumlahkan. Bila hasilnya kelipatan 7,
maka bilangan tersebut dapat di bagi 7. Misalnya, 14294863492
habis dibagi tujuh karena -14+294-863+492= -91 = 7 x (-13).

8
Bilangan habis di bagi 8 bila 3 angka terakhirnya merupakan
kelipatan 8. Misalnya, 787296 habis di bagi 8 karena 296 = 8×37.

9
Bilangan habis di bagi 9 bila jumlah angka-angkanya merupakan
kelipatan 9. Misalnya, 61101882 habis di bagi 9 karena
6+1+1+0+1+8+8+2 = 27 = 9×3.

10
Bilangan habis di bagi 10 bila anka terakhirnya 10 angka terakhirnya
0.

11
Untuk mengetahui bilangan habis di bagi 11, mulailah dari kiri dan
jumlahkan angka pertama, ketiga, kelima dan seterusnya. Kemudian
jumlahkan angka kedua, keempat, keenam dan seterusnya. Kurangi
jumlah bilangan pertama dengan jumlah bilangan kedua. Bila
hasilnya 0 atau 11, berarti bilangan tersebut habis di bagi 11.
Misalnya, 1254649 habis di bagi 11 sebab 1+5+6+9= 21,
2+4+4+10.an 21-10 + 11.

12
Bilangan habis di bagi 12 bila bilangan tersebut habis di bagi 3 dan
4.

13
Untuk mengetahui bilangan habis di bagi 13, kelompokkan angka
seperti pada bilangan yang habis di bagi 7 dan jumlahkan. Bila
hasilnya kelipatan 13, bilangan tersebut habis di bagi 13.

More Related Content

What's hot

Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013
Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013
Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013Agoeng Siswantara
 
Uji minda matematik
Uji minda matematikUji minda matematik
Uji minda matematikBaldwin Haw
 
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...
Hanifa Zulfitri
 
MATERI PELUANG (kelas X)
MATERI PELUANG (kelas X)MATERI PELUANG (kelas X)
MATERI PELUANG (kelas X)
Dini H Nupus
 
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenanBank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
Anindhita S
 
Soal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellipsSoal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellips
Nida Shafiyanti
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaran
Nia Matus
 
PPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XPPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XRoheni heni
 
Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6
Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6
Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6
ShandaAnggelika1
 
ASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10AN
ASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10ANASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10AN
ASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10AN
Shamsul Ponijan
 
STRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMA
STRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMASTRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMA
STRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMA
endahnurfebriyanti
 
Bab 6 bentuk geometri tiga dimensi
Bab 6   bentuk geometri tiga dimensiBab 6   bentuk geometri tiga dimensi
Bab 6 bentuk geometri tiga dimensi
Imahzamri
 
Ppt bilangan berpangkat
Ppt bilangan berpangkatPpt bilangan berpangkat
Ppt bilangan berpangkatnissa_math
 
Permutasi dan Kombinasi
Permutasi dan KombinasiPermutasi dan Kombinasi
Permutasi dan Kombinasi
Fahrul Usman
 
Games edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anak
Games edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anakGames edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anak
Games edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anak
lisarosalinaaaaaaa
 
Menghafal Perkalian [Gasing]
Menghafal Perkalian [Gasing]Menghafal Perkalian [Gasing]
Menghafal Perkalian [Gasing]
Arif Rohmadi
 
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 120 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
Rahma Siska Utari
 
Kesebangunan dan kekongruenan
Kesebangunan dan kekongruenanKesebangunan dan kekongruenan
Kesebangunan dan kekongruenan
KIKIYUNIAR
 
Ppt pembukktian mat veni
Ppt pembukktian  mat veniPpt pembukktian  mat veni
Ppt pembukktian mat veniNoveni Hartadi
 

What's hot (20)

Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013
Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013
Penyelesaian soal ujian sekolah matematika smp kab. cilacap tahun 2013
 
Uji minda matematik
Uji minda matematikUji minda matematik
Uji minda matematik
 
Ppt. pencerminan
Ppt. pencerminanPpt. pencerminan
Ppt. pencerminan
 
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM PEMAHAMAN KONSEP TENTANG TRIGONOM...
 
MATERI PELUANG (kelas X)
MATERI PELUANG (kelas X)MATERI PELUANG (kelas X)
MATERI PELUANG (kelas X)
 
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenanBank soal-kesebangunan-kekongruenan
Bank soal-kesebangunan-kekongruenan
 
Soal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellipsSoal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellips
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaran
 
PPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XPPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas X
 
Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6
Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6
Ppt singkat geometri bangun ruang kel.6
 
ASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10AN
ASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10ANASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10AN
ASK T2 1.1.1 PERBEZAAN NOPER8AN DAN NOPER10AN
 
STRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMA
STRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMASTRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMA
STRUKTUR ALJABAR GRUP - HOMOMORFISMA
 
Bab 6 bentuk geometri tiga dimensi
Bab 6   bentuk geometri tiga dimensiBab 6   bentuk geometri tiga dimensi
Bab 6 bentuk geometri tiga dimensi
 
Ppt bilangan berpangkat
Ppt bilangan berpangkatPpt bilangan berpangkat
Ppt bilangan berpangkat
 
Permutasi dan Kombinasi
Permutasi dan KombinasiPermutasi dan Kombinasi
Permutasi dan Kombinasi
 
Games edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anak
Games edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anakGames edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anak
Games edukatif matematika berbentuk powerpoint untuk anak
 
Menghafal Perkalian [Gasing]
Menghafal Perkalian [Gasing]Menghafal Perkalian [Gasing]
Menghafal Perkalian [Gasing]
 
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 120 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
 
Kesebangunan dan kekongruenan
Kesebangunan dan kekongruenanKesebangunan dan kekongruenan
Kesebangunan dan kekongruenan
 
Ppt pembukktian mat veni
Ppt pembukktian  mat veniPpt pembukktian  mat veni
Ppt pembukktian mat veni
 

Viewers also liked

Dia menjadi damai sejahtera
Dia menjadi damai sejahteraDia menjadi damai sejahtera
Dia menjadi damai sejahtera
Yohanes Ratu Eda
 
Tugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometriTugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometri
dediyansen
 
MPW1143 - Bab 9 konsep seni
MPW1143 - Bab  9 konsep seniMPW1143 - Bab  9 konsep seni
MPW1143 - Bab 9 konsep seni
Mimi Mokhtar
 
都市におけるシークエンスと隙間空間
都市におけるシークエンスと隙間空間都市におけるシークエンスと隙間空間
都市におけるシークエンスと隙間空間
nakayama2017
 
UK Rap Timeline
UK Rap TimelineUK Rap Timeline
UK Rap Timelinecruddypacs
 
Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2
Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2
Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2Alvin Rizkyanto
 
Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...
Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...
Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...
Şebeke:Gençlerin Katılımı Projesi
 
Travel and tourism :) by ankita agrawal
Travel and tourism :) by ankita agrawalTravel and tourism :) by ankita agrawal
Travel and tourism :) by ankita agrawal
Ankita Agrawal
 
演示文稿1
演示文稿1演示文稿1
演示文稿1Jing Pang
 
As you like it
As you like itAs you like it
As you like it
Ray Ahaiwe
 
Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...
Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...
Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...
Şebeke:Gençlerin Katılımı Projesi
 
Begum Uzun - Participation in Formal Politics
Begum Uzun - Participation in Formal PoliticsBegum Uzun - Participation in Formal Politics
Begum Uzun - Participation in Formal Politics
Şebeke:Gençlerin Katılımı Projesi
 
Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.
Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.
Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.FaldmanSurveyors
 
Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.
Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.
Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.FaldmanSurveyors
 
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"Marinaramon
 
Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?
Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?
Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?
Şebeke:Gençlerin Katılımı Projesi
 

Viewers also liked (19)

Dia menjadi damai sejahtera
Dia menjadi damai sejahteraDia menjadi damai sejahtera
Dia menjadi damai sejahtera
 
Tugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometriTugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometri
 
MPW1143 - Bab 9 konsep seni
MPW1143 - Bab  9 konsep seniMPW1143 - Bab  9 konsep seni
MPW1143 - Bab 9 konsep seni
 
都市におけるシークエンスと隙間空間
都市におけるシークエンスと隙間空間都市におけるシークエンスと隙間空間
都市におけるシークエンスと隙間空間
 
UK Rap Timeline
UK Rap TimelineUK Rap Timeline
UK Rap Timeline
 
Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2
Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2
Tugas pengantar aplikasi komputer Kelompok 2
 
Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...
Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...
Dr. Eldin Fahmy - Why is it important to promote young people's participation...
 
Travel and tourism :) by ankita agrawal
Travel and tourism :) by ankita agrawalTravel and tourism :) by ankita agrawal
Travel and tourism :) by ankita agrawal
 
演示文稿1
演示文稿1演示文稿1
演示文稿1
 
As you like it
As you like itAs you like it
As you like it
 
Sciopero amt
Sciopero amtSciopero amt
Sciopero amt
 
Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...
Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...
Pınar Uyan Semerci - How and to what extent do young people differ in their a...
 
Begum Uzun - Participation in Formal Politics
Begum Uzun - Participation in Formal PoliticsBegum Uzun - Participation in Formal Politics
Begum Uzun - Participation in Formal Politics
 
P’dream & pukpick
P’dream & pukpickP’dream & pukpick
P’dream & pukpick
 
Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.
Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.
Feldman Land Surveyors - Classic Boats. The Charles Morgan Restoration.
 
Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.
Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.
Feldman Land Surveyors - The Northen Light. Taking History to New Depths.
 
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
 
Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?
Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?
Matt Henn & Nick Foard - Disconnected Youth?
 
My photo captions
My photo captionsMy photo captions
My photo captions
 

Similar to Matematika dan keunikannya

Copas keajaiban matematika
Copas keajaiban matematikaCopas keajaiban matematika
Copas keajaiban matematikaYan Sikenyeh
 
7 info menarik matematik
7 info menarik matematik7 info menarik matematik
7 info menarik matematik
Zainal An-Nuur Yussuf
 
Keunikan matematika
Keunikan matematikaKeunikan matematika
Keunikan matematikaMat Ludin
 
Short CV dan keunikan matematika
Short CV dan keunikan matematikaShort CV dan keunikan matematika
Short CV dan keunikan matematika
mahry_dilla
 
Presentasi pembelajaran limpiade
Presentasi pembelajaran limpiadePresentasi pembelajaran limpiade
Presentasi pembelajaran limpiadeVen Dot
 
Rekreasi matematika
Rekreasi matematika Rekreasi matematika
Rekreasi matematika
imanhadi
 
Pujangga islam kehebatam math
Pujangga islam  kehebatam mathPujangga islam  kehebatam math
Pujangga islam kehebatam math
Azhar Hamid
 
Sifat bilangan 9
Sifat bilangan 9Sifat bilangan 9
Sifat bilangan 9
Agus S. Hidayat, S.Pd
 
Binomial dan Multinomial
Binomial dan MultinomialBinomial dan Multinomial
Binomial dan Multinomial
Heni Widayani
 
Gemar Matematika
Gemar Matematika Gemar Matematika
Gemar Matematika
Tatik prisnamasari
 
aplikom_unsri_1_DwiOktalidiasari
aplikom_unsri_1_DwiOktalidiasariaplikom_unsri_1_DwiOktalidiasari
aplikom_unsri_1_DwiOktalidiasari
Dwi Oktalidiasari
 
Barisan dan deret (kuliah)
Barisan dan deret (kuliah)Barisan dan deret (kuliah)
Barisan dan deret (kuliah)
Azharlina Rizqi Ardina
 
Bilangan cacah
Bilangan cacahBilangan cacah
Bilangan cacahMoch Isa
 
Aime c ompile soal
Aime c ompile soalAime c ompile soal
Aime c ompile soal
bhartanto5
 
Tkpa simultan ugm (kode 752)
Tkpa simultan ugm (kode 752)Tkpa simultan ugm (kode 752)
Tkpa simultan ugm (kode 752)
insan budiman
 
Aplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri Octaviana
Aplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri OctavianaAplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri Octaviana
Aplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri Octaviana
sutrioctavianasitorus
 
Akar Pangkat Tiga
Akar Pangkat TigaAkar Pangkat Tiga
Akar Pangkat Tiga
Baron Jaya Santika
 

Similar to Matematika dan keunikannya (20)

Keunikan matematika
Keunikan matematikaKeunikan matematika
Keunikan matematika
 
Copas keajaiban matematika
Copas keajaiban matematikaCopas keajaiban matematika
Copas keajaiban matematika
 
7 info menarik matematik
7 info menarik matematik7 info menarik matematik
7 info menarik matematik
 
Keunikan matematika
Keunikan matematikaKeunikan matematika
Keunikan matematika
 
Short CV dan keunikan matematika
Short CV dan keunikan matematikaShort CV dan keunikan matematika
Short CV dan keunikan matematika
 
Presentasi pembelajaran limpiade
Presentasi pembelajaran limpiadePresentasi pembelajaran limpiade
Presentasi pembelajaran limpiade
 
Rekreasi matematika
Rekreasi matematika Rekreasi matematika
Rekreasi matematika
 
Pujangga islam kehebatam math
Pujangga islam  kehebatam mathPujangga islam  kehebatam math
Pujangga islam kehebatam math
 
Bermain angka
Bermain angkaBermain angka
Bermain angka
 
Sifat bilangan 9
Sifat bilangan 9Sifat bilangan 9
Sifat bilangan 9
 
Binomial dan Multinomial
Binomial dan MultinomialBinomial dan Multinomial
Binomial dan Multinomial
 
Gemar Matematika
Gemar Matematika Gemar Matematika
Gemar Matematika
 
aplikom_unsri_1_DwiOktalidiasari
aplikom_unsri_1_DwiOktalidiasariaplikom_unsri_1_DwiOktalidiasari
aplikom_unsri_1_DwiOktalidiasari
 
Barisan dan deret (kuliah)
Barisan dan deret (kuliah)Barisan dan deret (kuliah)
Barisan dan deret (kuliah)
 
Bilangan cacah
Bilangan cacahBilangan cacah
Bilangan cacah
 
Aime c ompile soal
Aime c ompile soalAime c ompile soal
Aime c ompile soal
 
Tkpa simultan ugm (kode 752)
Tkpa simultan ugm (kode 752)Tkpa simultan ugm (kode 752)
Tkpa simultan ugm (kode 752)
 
Aplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri Octaviana
Aplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri OctavianaAplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri Octaviana
Aplikom_Unsri_1. MyBiodata dan keunikan Matematika_Sutri Octaviana
 
Akar Pangkat Tiga
Akar Pangkat TigaAkar Pangkat Tiga
Akar Pangkat Tiga
 
Perkalian Bilangan untuk kelas 2 SD
Perkalian Bilangan untuk kelas 2 SDPerkalian Bilangan untuk kelas 2 SD
Perkalian Bilangan untuk kelas 2 SD
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 

Matematika dan keunikannya

  • 1. KEUNIKAN dalam matematika Matematika itu unik dan juga mengasyikkan, sebab matematika adalah KEBENARAN yaitu hasil yang tidak dapat di ubah (disangkal). Matematika selalu memberikan kesan ‘angker‘ saat kita mendengarnya apalagi mempelajarinya. Tapi dibalik ke’angker’annya ternyata Matematika menyimpan sebuah keindahan. Banyak sekali keindahan dan keunikan di dalam dunia matematika.
  • 2. Ada beberapa keunikan pada angka-angkanya. Apa saja itu, simak di bawah ini : 259 x (usia anda) x 39 Maka hasilnya akan terlihat nomor cantik.Silakan di coba ^_^ Keunikan angka 6 1+2+3+4+5+6 = 21 1+2+3+4+..........66 = 2211 1+2+3+4+..........666 = 222111 1+2+3+4+..........6666 = 22221111 1+2+3+4+..........66666 = 2222211111 1+2+3+4+..........666666 = 222222111111 1+2+3+4+..........6666666 = 22222221111111 Keunikan dari Perkalian 9, Apabila hasilnya di jumlahkan maka akan tetap menghasilkan angka 9 10 x 9 = 90 2 x 9 = 18 3 x 9 = 27 4 x 9 = 36 5 x 9 = 45 6 x 9 = 54 7 x 9 = 63 8 x 9 = 72 9 x 9 = 81 Keunikan dari Perkalian 8, yang apabila ditambah beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya, maka hasilnya akan selalu berurutan. 1x8+1=9 12 x 8 + 2 = 98 123 x 8 + 3 = 987 1234 x 8 + 4 = 9876 12345 x 8 + 5 = 98765 123456 x 8 + 6 = 987654 1234567 x 8 + 7 = 9876543 12345678 x 8 + 8 = 98765432 123456789 x 8 + 9 = 987654321
  • 3. Keunikan dari Perkalian 9, yang apabila ditambah beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya, maka hasilnya akan selalu satu berurutan. 1 x 9 + 2 = 11 12 x 9 + 3 = 111 123 x 9 + 4 = 1111 1234 x 9 + 5 = 11111 12345 x 9 + 6 = 111111 123456 x 9 + 7 = 1111111 1234567 x 9 + 8 = 11111111 12345678 x 9 + 9 = 111111111 123456789 x 9 +10= 1111111111 Keunikan dari Perkalian 9, yang apabila ditambah beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya, maka hasilnya akan selalu 8 berurutan. 9 x 9 + 7 = 88 98 x 9 + 6 = 888 987 x 9 + 5 = 8888 9876 x 9 + 4 = 88888 98765 x 9 + 3 = 888888 987654 x 9 + 2 = 8888888 9876543 x 9 + 1 = 88888888 98765432 x 9 + 0 = 888888888 (0 x 9) + 8 = 8 (9 x 9) + 7 = 88 (98 x 9) + 6 = 888 (987 x 9) + 5 = 8888 (9876 x 9) + 4 = 88888 (98765 x 9) + 3 = 888888 (987654 x 9) + 2 = 8888888 (9876543 x 9) + 1 = 88888888 (98765432 x 9) + 0 = 888888888 (987654321 x 9) – 1 = 8888888888
  • 4. Keunikan dari Perkalian 37, yang apabila ditambah beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya, maka hasilnya akan unik. 3 x 37 = 111 6 x 37 = 222 9 x 37 = 333 12 x 37= 444 15 x 37 = 555 18 x 37 = 666 21 x 37 = 777 24 x 37 = 888 27 x 37 = 999 Keunikan dari Perkalian 8, yang apabila ditambah beberapa variasi dalam penjumlahan dan perkaliannya, maka hasilnya akan selalu berurutan dari besar ke kecil. 1x8+1=9 12 x 8 + 2 = 98 123 x 8 + 3 = 987 1234 x 8 + 4 = 9876 12345 x 8 + 5 = 98765 123456 x 8 + 6 = 987654 1234567 x 8 + 7 = 9876543 12345678 x 8 + 8 = 98765432 123456789 x 8 + 9 = 987654321 Keunikan dari Perpangkatan kuadrat 32 + 42 = 52 102 + 112 + 122 = 132 + 142 212 + 222 + 232 + 242 = 252 + 262 + 272 362 + 372 + 382 + 392 + 402 = 412 + 422 + 432 + 442 Keunikan dari Perkalian satu satu 1x1=1 11 x 11 = 121 111 x 111 = 12321 1111 x 1111 = 1234321 11111 x 11111 = 123454321 111111 x 111111 = 12345654321 1111111 x 1111111 = 1234567654321 11111111 x 11111111 = 123456787654321 111111111 x 111111111 = 12345678987654321
  • 5. Oke sobat ada lagi nih informasi seputar keunikan dan keajaiban hitunghitungan atau angka dalam matematika. Sejauh ini telah di temukan operasi – operasi matematika yang jika disusun akan tersusun membentuk pola yang unik dan mengagumkan. Oke lebih baik kita langsung saja lihat : Misteri penyebutan angka 1 - 9 dalam bahasa indonesia. Jadi ketika dua angka yang penyebutnya berinisial huruf yang sama, jika di jumlahkan hasilnya akan selalu sepuluh : Bilangan berinisial S, satu + sembilan = Sepuluh Bilangan berinisial D, Dua + Delapan = Sepuluh Bilangan berinisial T, Tiga + Tujuh = Sepuluh Bilangan berinisial E, Empat + Enam = Sepuluh Bilangan berinisial L, Lima + Lima = Sepuluh Misteri kata “love of god” Sekarang, kita lihat ini ... 101% Dari sudut pandang matematika: apakah ada yang memberi lebih dari 100 % ? tidak pernah ada di dunia ini yang memberi sesuatu lebih dari 100%? (ngerti kan maksudnya ?) Apa pernah bertanya tentang orang-orang yang mengatakan mereka memberikan lebih dari 100%?kita semua berada dalam situasi di mana kita ingin memberi di atas100%. Bagaimana mencapai 101%? Apa yang setara dengan100% dalam kehidupan? Berikut adalah rumus matematika yang mungkin bisa membantu menjawab pertanyaan-pertanyaan diatas:
  • 6. jika: ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ Direpresentasikan sebagai: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26. jika: H-A-R-D-W-O-R-K 8 +1 +18 +4 +23 + 15 +18 +11 = 98% dan: K-N-O-W-L-E-D-G-E 11 +14 +15 +23 + 12 +5 +4 +7 + 5 = 96% tapi: A-T-T-I-T-U-D-E 1 +20 +20 +9 +20 + 21 +4 +5 = 100% Tetapi, lihatlah: L-O-V-E-O-F-G-O-D 12 +15 +22 +5 +15 + 6 +7 +15 +4 = 101% Oleh karena itu, kita dapat menyimpulkan dengan kepastian bahwa: Sementara HARDWORK(kerja keras) dan KNOWLEDGE(pengetahuan) sedikit lagi akan anda capai, dan ATTITUDE(Sikap) telah Anda dapatkan Tetapi LOVE OF GOD(kasih Allah) ada di atasnya!
  • 7. Ada juga loh info bilangan dalam matematika yang boleh dibilang menarik, bilangan apa sajakah itu, simak yuk sobat ... 2 Bilangan habis di bagi 2 bila angka terakhirnya genap. Misalnya, 512 angka terakhirnya adalah 2 yang merupakan bilangan genap, maka 512 habis di bagi 2. 3 Bilangan habis di bagi 3 bila jumlah angka-angkanya sama dengan hasil kelipatan 3. Misalnya, 531 habis di bagi 3 sebab 5+3+1=9=3×3. 4 Bilangan habis di bagi 4 bila dua angka terakhirnya adalah kelipatan 4. Misalnya, 1932 habis di bagi 4 karena 32=4×8. 5 Bilangan habis di bagi 5 bila angka terakhirnya 5 atau 0. 6 Bilangan habis di bagi 6 bila bilangan tersebut habis di bagi 2 maupun 3. 7 Untuk mengetahui bilangan habis di bagi 7, pisahkan angka-angka ke dalam kelompok mulai dari kanan. Setiap kelompok terdiri dari 3 angka. Mulailah dari kanan dengan +. Tulislah + dan – bergantian di depan tiap-tiap kelompok. Jumlahkan. Bila hasilnya kelipatan 7,
  • 8. maka bilangan tersebut dapat di bagi 7. Misalnya, 14294863492 habis dibagi tujuh karena -14+294-863+492= -91 = 7 x (-13). 8 Bilangan habis di bagi 8 bila 3 angka terakhirnya merupakan kelipatan 8. Misalnya, 787296 habis di bagi 8 karena 296 = 8×37. 9 Bilangan habis di bagi 9 bila jumlah angka-angkanya merupakan kelipatan 9. Misalnya, 61101882 habis di bagi 9 karena 6+1+1+0+1+8+8+2 = 27 = 9×3. 10 Bilangan habis di bagi 10 bila anka terakhirnya 10 angka terakhirnya 0. 11 Untuk mengetahui bilangan habis di bagi 11, mulailah dari kiri dan jumlahkan angka pertama, ketiga, kelima dan seterusnya. Kemudian jumlahkan angka kedua, keempat, keenam dan seterusnya. Kurangi jumlah bilangan pertama dengan jumlah bilangan kedua. Bila hasilnya 0 atau 11, berarti bilangan tersebut habis di bagi 11. Misalnya, 1254649 habis di bagi 11 sebab 1+5+6+9= 21, 2+4+4+10.an 21-10 + 11. 12 Bilangan habis di bagi 12 bila bilangan tersebut habis di bagi 3 dan 4. 13 Untuk mengetahui bilangan habis di bagi 13, kelompokkan angka seperti pada bilangan yang habis di bagi 7 dan jumlahkan. Bila hasilnya kelipatan 13, bilangan tersebut habis di bagi 13.