SlideShare a Scribd company logo
 Ciri-ciri makhluk ekonomi yang bermoral
 Ciri-ciri makhluk sosial bermoral
 Hubungan yang harmonis antar manusia
sebagai mahluk sosial
 Hubungan yang harmonis antar manusia
sebagai mahluk ekonomi yang bermoral
 Dalam kehidupan sehari-hari manusia
memiliki banyak kebutuhan. Untuk
memenuhinya manusia bersedia
melakukan kegiatan yang dapat
memperoleh penghasilan
 Prilaku manusia yang berusaha
mendapatkan barang ekonomi untuk
memenuhi kebutuhannya yang tidak
terbatas guna mencapai kemakmuran
adalah tanda bahwa manusia sebagai
makhluk ekonomi (homo economicus).
Adalah upaya manusia dalam usaha
mendapatkan alat pemuas kebutuhan
dengan usaha mengendalikan diri dan
menjunjung tinggi nilai-nilai moral.
1. berusaha melakukan tindakan untuk memenuhi
kebutuhannya.
2. dalam tindakan memenuhi kebutuhannya selalu
memperhatikan faktor moral (etika, norma,
hukum)
3. untuk memenuhi kebutuhannya, manusia
bekerjasama dengan sesama manusia.
Ketiga ciri - ciri ini disebabkan karena kebutuhan
atau keinginan manusia yang selalu bertambah
sedangkan sumber daya / pemuas kebutuhan
sifatnya terbatas.
Adapun faktor yang mempengaruhi perilaku manusia dalam
memenuhi kebutuhannya adalah:
A.Faktor Intern:
1.Sikap dan gaya hidup
2.Selera
3.Pendapatan
4.Intensitas kebutuhan
B.Faktor Ekstern
1.lingkungan
2.Adat istiadat
3.Kebijakan pemerintah
4.Mode / Trend
5.Kemajuan teknologi dan kebudayaan
6.Keadaan alam
 Berdagang dengan jujur
 Membeli bensin dengan antri
 Menjadi pejabat negara yang bersih dari KKN
 Mencari ikan dengan jala bukan dengan
dinamit
1. Berusaha mengendalikan diri yaitu bertindak
sesuai norma yang berlaku di masyarakat
2. Senang bekerjasama dan saling tolong
menolong dengan sesama anggota
masyarakat
 Gotong royong perbaikan desa
 Mengunjungi orang yang terkena musibah
 Membantu anak yatim
1.Manusia tidak dapat hidup tanpa berinteraksi dengan manusia lain, hal ini
menunjukan bahwa manusia sebagai makhluk ....
a. ekonomi c. individu
b. Sosial d. Berkelompok
2. Naluri manusia untuk bisa berkumpul dengan sesamanya dinamakan...
a. gregariousness c. vegetarian
b. homo sosius d. homo economicus
3. Salah satu contoh manusia sebagai makhluk ekonomi dibawah ini adalah...
a. Adi membantu ayahnya di kebun
b. Mirna bersama ibu pergi ke taman bunga
c. Dinda belajar menari
d. Andini menabungkan uangnya di bank
4. Ilmu yang mempelajari tingkah laku manusia dalam memenuhi kebutuhannya guna
mencapai kemakmuran dinamakan ilmu...
a. Sosiologi c. ekonomi
b. geografi d. Psikologi
5. Penebangan hutan secara liar, pengoplosan bahan bakar, korupsi dana anggaran,
merupakan contoh manusia sebagai...
a. homo socius c. homo homini lupus
b. homo economicus d. homo homini socius
Manusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi
Manusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi

More Related Content

What's hot

Dinamika kependudukan ppt
Dinamika kependudukan pptDinamika kependudukan ppt
Dinamika kependudukan ppt
R.a. Furqon
 
kelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.ppt
kelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.pptkelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.ppt
kelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.ppt
Naomisena1
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
titienlaily
 
Sumber Daya Alam
Sumber Daya AlamSumber Daya Alam
Sumber Daya Alam
Nurin Amalia
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
ahmad arif
 
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
Risdiana Hidayat
 
PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]
PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]
PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]
Rani Insani
 
Power point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIPower point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIII
JhonBalok1
 
Perubahan akibat interaksi antarruang
Perubahan akibat interaksi antarruangPerubahan akibat interaksi antarruang
Perubahan akibat interaksi antarruang
Bunda Rara
 
Lembaga sosial
Lembaga sosialLembaga sosial
Lembaga sosial
Adi Rachmanto
 
Letak Wilayah Indonesia
Letak Wilayah Indonesia Letak Wilayah Indonesia
Letak Wilayah Indonesia Jeung Titiez
 
BAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptx
BAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptxBAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptx
BAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptx
Dahlia26
 
Alat pemuas kebutuhan
Alat pemuas kebutuhanAlat pemuas kebutuhan
Alat pemuas kebutuhan
Saeful Fadillah
 
ppt keluarga.pptx
ppt keluarga.pptxppt keluarga.pptx
ppt keluarga.pptx
astarinymartha2
 
Kondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaKondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di Dunia
Adilah126
 
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptx
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptxPEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptx
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptx
haryantoprakarya
 
Ips kelas 7 kebutuhan manusia
Ips kelas 7   kebutuhan manusiaIps kelas 7   kebutuhan manusia
Ips kelas 7 kebutuhan manusia
amalina_muktia
 
Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...
Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...
Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...
Yudha Arianda
 
Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7
Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7
Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7
Bhetari Widya
 
ppt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di duniappt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di dunia
YuuLeew
 

What's hot (20)

Dinamika kependudukan ppt
Dinamika kependudukan pptDinamika kependudukan ppt
Dinamika kependudukan ppt
 
kelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.ppt
kelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.pptkelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.ppt
kelas 8 Penguatan Ekonomi Maritim dan Agrikultur.ppt
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
 
Sumber Daya Alam
Sumber Daya AlamSumber Daya Alam
Sumber Daya Alam
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
 
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
 
PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]
PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]
PENGARUH KEBIJAKAN KERJA PAKSA [Bab IV Sub B Bagian 2]
 
Power point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIPower point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIII
 
Perubahan akibat interaksi antarruang
Perubahan akibat interaksi antarruangPerubahan akibat interaksi antarruang
Perubahan akibat interaksi antarruang
 
Lembaga sosial
Lembaga sosialLembaga sosial
Lembaga sosial
 
Letak Wilayah Indonesia
Letak Wilayah Indonesia Letak Wilayah Indonesia
Letak Wilayah Indonesia
 
BAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptx
BAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptxBAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptx
BAB 2 INTERAKSI DESA KOTA.pptx
 
Alat pemuas kebutuhan
Alat pemuas kebutuhanAlat pemuas kebutuhan
Alat pemuas kebutuhan
 
ppt keluarga.pptx
ppt keluarga.pptxppt keluarga.pptx
ppt keluarga.pptx
 
Kondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaKondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di Dunia
 
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptx
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptxPEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptx
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN KELANGKAAN (3).pptx
 
Ips kelas 7 kebutuhan manusia
Ips kelas 7   kebutuhan manusiaIps kelas 7   kebutuhan manusia
Ips kelas 7 kebutuhan manusia
 
Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...
Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...
Ips 9 bab 3 d pengembangan pusat pusat keunggulan ekonomi untuk kesejahteraan...
 
Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7
Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7
Geografi Kondisi Gografis Indonesia Kelas 7
 
ppt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di duniappt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di dunia
 

Viewers also liked

Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial pptManusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Jaya Purnama
 
Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2
Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2
Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2
kairadevi
 
Makalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi PertanianMakalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi Pertaniandita wahyu
 
Isbd manusia sebagai makhluk individu dan sosial
Isbd manusia sebagai makhluk individu dan sosialIsbd manusia sebagai makhluk individu dan sosial
Isbd manusia sebagai makhluk individu dan sosial
Dini Nur Hanifah
 
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralManusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Uswah Muzayanah
 
Permintaan, penawara, dan harga keseimbangan
Permintaan, penawara, dan harga keseimbanganPermintaan, penawara, dan harga keseimbangan
Permintaan, penawara, dan harga keseimbangan
Kasmadi Rais
 
Kreativitas Dalam Kehidupan Ekonomi
Kreativitas Dalam Kehidupan EkonomiKreativitas Dalam Kehidupan Ekonomi
Kreativitas Dalam Kehidupan Ekonomi
Ferial Imran Nur
 
Pola kegiatan ekonomi
Pola kegiatan ekonomiPola kegiatan ekonomi
Pola kegiatan ekonomi
Boneeta Net
 
Makalah analisis pertumbuhan ekonomi timor leste
Makalah analisis pertumbuhan ekonomi timor lesteMakalah analisis pertumbuhan ekonomi timor leste
Makalah analisis pertumbuhan ekonomi timor lesteMarobo United
 
Manusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBD
Manusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBDManusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBD
Manusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBDMuhamad Yogi
 
Makalah sistem ekonomi
Makalah sistem ekonomiMakalah sistem ekonomi
Makalah sistem ekonomi
Andrey'xz A-kyuuariuzt
 
manusia sebagai makhluk individu dan sosial
manusia sebagai makhluk individu dan sosialmanusia sebagai makhluk individu dan sosial
manusia sebagai makhluk individu dan sosialMuhyi Nurrasyid
 
Makalah ilmu sosial dan budaya dasar
Makalah ilmu sosial dan budaya dasarMakalah ilmu sosial dan budaya dasar
Makalah ilmu sosial dan budaya dasarErvina Cranberry's
 
PPT Kegiatan Ekonomi
PPT Kegiatan EkonomiPPT Kegiatan Ekonomi
PPT Kegiatan Ekonomi
MettaMett_
 

Viewers also liked (14)

Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial pptManusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
 
Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2
Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2
Manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral 2
 
Makalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi PertanianMakalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi Pertanian
 
Isbd manusia sebagai makhluk individu dan sosial
Isbd manusia sebagai makhluk individu dan sosialIsbd manusia sebagai makhluk individu dan sosial
Isbd manusia sebagai makhluk individu dan sosial
 
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralManusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
 
Permintaan, penawara, dan harga keseimbangan
Permintaan, penawara, dan harga keseimbanganPermintaan, penawara, dan harga keseimbangan
Permintaan, penawara, dan harga keseimbangan
 
Kreativitas Dalam Kehidupan Ekonomi
Kreativitas Dalam Kehidupan EkonomiKreativitas Dalam Kehidupan Ekonomi
Kreativitas Dalam Kehidupan Ekonomi
 
Pola kegiatan ekonomi
Pola kegiatan ekonomiPola kegiatan ekonomi
Pola kegiatan ekonomi
 
Makalah analisis pertumbuhan ekonomi timor leste
Makalah analisis pertumbuhan ekonomi timor lesteMakalah analisis pertumbuhan ekonomi timor leste
Makalah analisis pertumbuhan ekonomi timor leste
 
Manusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBD
Manusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBDManusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBD
Manusia Sebagai Mahluk Individu & Sosial ISBD
 
Makalah sistem ekonomi
Makalah sistem ekonomiMakalah sistem ekonomi
Makalah sistem ekonomi
 
manusia sebagai makhluk individu dan sosial
manusia sebagai makhluk individu dan sosialmanusia sebagai makhluk individu dan sosial
manusia sebagai makhluk individu dan sosial
 
Makalah ilmu sosial dan budaya dasar
Makalah ilmu sosial dan budaya dasarMakalah ilmu sosial dan budaya dasar
Makalah ilmu sosial dan budaya dasar
 
PPT Kegiatan Ekonomi
PPT Kegiatan EkonomiPPT Kegiatan Ekonomi
PPT Kegiatan Ekonomi
 

Similar to Manusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi

Matri ips terpadu
Matri ips terpaduMatri ips terpadu
Matri ips terpaduArif Arif
 
Soal pranata sosial
Soal pranata sosialSoal pranata sosial
Soal pranata sosial
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Septian Muna Barakati
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraOperator Warnet Vast Raha
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Warnet Raha
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraSeptian Muna Barakati
 
T2s2p3
T2s2p3T2s2p3
Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013
Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013
Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013dsjf
 
Manusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdfManusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdf
FantriAnti
 
ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat
ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat  ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat
ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat
Sonia Erwina
 
Latihan soal ekonomi
Latihan soal ekonomiLatihan soal ekonomi
Latihan soal ekonomi
desiindrawati
 
bab1konsepilmuekonomi-.pptx
bab1konsepilmuekonomi-.pptxbab1konsepilmuekonomi-.pptx
bab1konsepilmuekonomi-.pptx
JaluNugroho2
 
Materi 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan Sosial
Materi 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan SosialMateri 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan Sosial
Materi 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan Sosial
ITYMINING
 
materi kuliah Pengantar ilmu ekonomi
materi kuliah Pengantar ilmu ekonomimateri kuliah Pengantar ilmu ekonomi
materi kuliah Pengantar ilmu ekonomi
Dek Pande
 
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanianKul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
sodikin ali
 
Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)
Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)
Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)
Haniatur Rohmah
 
Buku IPS X GENAP SMK
Buku IPS X GENAP SMKBuku IPS X GENAP SMK
Buku IPS X GENAP SMK
Jaya Gemilang Toga
 
Manusia sebagai mahluk budaya
Manusia sebagai mahluk budayaManusia sebagai mahluk budaya
Manusia sebagai mahluk budaya
Pungki Ariefin
 

Similar to Manusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi (20)

Matri ips terpadu
Matri ips terpaduMatri ips terpadu
Matri ips terpadu
 
Soal pranata sosial
Soal pranata sosialSoal pranata sosial
Soal pranata sosial
 
Soal pranata sosial
Soal pranata sosialSoal pranata sosial
Soal pranata sosial
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
 
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negaraMakalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
Makalah hubungan ilmu ekonomi dengan kemakmuran suatu negara
 
T2s2p3
T2s2p3T2s2p3
T2s2p3
 
Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013
Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013
Handout materi-kd-3-2-dan-4-2-kelas-x-kurikulum-2013
 
Etika lingkungan
Etika lingkunganEtika lingkungan
Etika lingkungan
 
Manusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdfManusia dan lingkungan.pdf
Manusia dan lingkungan.pdf
 
ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat
ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat  ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat
ISD2 Individu, keluarga, dan masyarakat
 
Latihan soal ekonomi
Latihan soal ekonomiLatihan soal ekonomi
Latihan soal ekonomi
 
bab1konsepilmuekonomi-.pptx
bab1konsepilmuekonomi-.pptxbab1konsepilmuekonomi-.pptx
bab1konsepilmuekonomi-.pptx
 
Materi 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan Sosial
Materi 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan SosialMateri 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan Sosial
Materi 6 Manusia Sebagai Mahluk Individu dan Sosial
 
materi kuliah Pengantar ilmu ekonomi
materi kuliah Pengantar ilmu ekonomimateri kuliah Pengantar ilmu ekonomi
materi kuliah Pengantar ilmu ekonomi
 
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanianKul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
Kul 2. sosper. pola pola kebudayaan masyarakat pertanian
 
Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)
Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)
Makalah sosisologi pedesaan (lingkungan hidup pedesaan) (1)
 
Buku IPS X GENAP SMK
Buku IPS X GENAP SMKBuku IPS X GENAP SMK
Buku IPS X GENAP SMK
 
Manusia sebagai mahluk budaya
Manusia sebagai mahluk budayaManusia sebagai mahluk budaya
Manusia sebagai mahluk budaya
 

Manusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi

  • 1.
  • 2.  Ciri-ciri makhluk ekonomi yang bermoral  Ciri-ciri makhluk sosial bermoral  Hubungan yang harmonis antar manusia sebagai mahluk sosial  Hubungan yang harmonis antar manusia sebagai mahluk ekonomi yang bermoral
  • 3.  Dalam kehidupan sehari-hari manusia memiliki banyak kebutuhan. Untuk memenuhinya manusia bersedia melakukan kegiatan yang dapat memperoleh penghasilan  Prilaku manusia yang berusaha mendapatkan barang ekonomi untuk memenuhi kebutuhannya yang tidak terbatas guna mencapai kemakmuran adalah tanda bahwa manusia sebagai makhluk ekonomi (homo economicus).
  • 4. Adalah upaya manusia dalam usaha mendapatkan alat pemuas kebutuhan dengan usaha mengendalikan diri dan menjunjung tinggi nilai-nilai moral.
  • 5. 1. berusaha melakukan tindakan untuk memenuhi kebutuhannya. 2. dalam tindakan memenuhi kebutuhannya selalu memperhatikan faktor moral (etika, norma, hukum) 3. untuk memenuhi kebutuhannya, manusia bekerjasama dengan sesama manusia. Ketiga ciri - ciri ini disebabkan karena kebutuhan atau keinginan manusia yang selalu bertambah sedangkan sumber daya / pemuas kebutuhan sifatnya terbatas.
  • 6.
  • 7. Adapun faktor yang mempengaruhi perilaku manusia dalam memenuhi kebutuhannya adalah: A.Faktor Intern: 1.Sikap dan gaya hidup 2.Selera 3.Pendapatan 4.Intensitas kebutuhan B.Faktor Ekstern 1.lingkungan 2.Adat istiadat 3.Kebijakan pemerintah 4.Mode / Trend 5.Kemajuan teknologi dan kebudayaan 6.Keadaan alam
  • 8.  Berdagang dengan jujur  Membeli bensin dengan antri  Menjadi pejabat negara yang bersih dari KKN  Mencari ikan dengan jala bukan dengan dinamit
  • 9.
  • 10. 1. Berusaha mengendalikan diri yaitu bertindak sesuai norma yang berlaku di masyarakat 2. Senang bekerjasama dan saling tolong menolong dengan sesama anggota masyarakat
  • 11.  Gotong royong perbaikan desa  Mengunjungi orang yang terkena musibah  Membantu anak yatim
  • 12. 1.Manusia tidak dapat hidup tanpa berinteraksi dengan manusia lain, hal ini menunjukan bahwa manusia sebagai makhluk .... a. ekonomi c. individu b. Sosial d. Berkelompok 2. Naluri manusia untuk bisa berkumpul dengan sesamanya dinamakan... a. gregariousness c. vegetarian b. homo sosius d. homo economicus 3. Salah satu contoh manusia sebagai makhluk ekonomi dibawah ini adalah... a. Adi membantu ayahnya di kebun b. Mirna bersama ibu pergi ke taman bunga c. Dinda belajar menari d. Andini menabungkan uangnya di bank 4. Ilmu yang mempelajari tingkah laku manusia dalam memenuhi kebutuhannya guna mencapai kemakmuran dinamakan ilmu... a. Sosiologi c. ekonomi b. geografi d. Psikologi 5. Penebangan hutan secara liar, pengoplosan bahan bakar, korupsi dana anggaran, merupakan contoh manusia sebagai... a. homo socius c. homo homini lupus b. homo economicus d. homo homini socius