SlideShare a Scribd company logo
Quality Assurance / 
Kualitas asuransi 
Rina Simanjuntak 
12132011246 
PSKM A3 Semester 4
Pengertian Kualitas/Mutu 
– Keistimewaan produk (bagi pelanggan, 
semakin baik keistimewaan produk semakin 
tinggi pula mutunya). 
– Bebas dari kekurangan (bagi pelanggan, 
semakin sedikit kekurangan, semakin baik 
mutunya).
Pengertian Asuransi 
Asuransi adalah istilah yang digunakan untuk 
merujuk pada tindakan, sistem, atau bisnis dimana 
perlindungan finansial (atau ganti rugi secara 
finansial) untuk jiwa, properti, kesehatan dan lain 
sebagainya mendapatkan penggantian dari kejadian-kejadian 
yang tidak dapat diduga yang dapat terjadi 
seperti kematian, kehilangan, kerusakan atau sakit, 
dimana melibatkan pembayaran premi secara teratur 
dalam jangka waktu tertentu sebagai ganti polis yang 
menjamin perlindungan tersebut.
Beberapa hal penting mengenai 
asuransi: 
• Merupakan suatu perjanjian yang harus memenuhi Pasal 1320 KUH Perdata; 
• Perjanjian tersebut bersifat adhesif artinya isi perjanjian tersebut sudah ditentukan 
oleh Perusahaan Asuransi (kontrak standar). Namun demikian, hal ini tidak sejalan 
dengan ketentuan dalam Undang-undang No.8 tahun 1999 tertanggal 20 April 1999 
tentang Perlindungan Konsumen; 
• Terdapat 2 (dua) pihak di dalamnya yaitu Penanggung dan Tertanggung, namun 
dapat juga diperjanjikan bahwa Tertanggung berbeda pihak dengan yang akan 
menerima tanggungan; 
• Adanya premi sebagai yang merupakan bukti bahwa Tertanggung setuju untuk 
diadakan perjanjian asuransi; 
• Adanya perjanjian asuransi mengakibatkan kedua belah pihak terikat untuk 
melaksanakan kewajibannya.
unsur-unsur yang harus ada pada 
Asuransi yaitu : 
• Subyek hukum (penanggung dan tertanggung) 
• Persetujuan bebas antara penanggung dan 
tertanggung 
• Benda asuransi dan kepentingan tertanggung 
• Tujuan yang ingin dicapai 
• Resiko dan premi 
• Evenemen (peristiwa yang tidak pasti) dan ganti 
kerugian 
• Syarat-syarat yang berlaku 
• Polis asuransi.
Pengertian Quality Assurance / 
Kualitas asuransi 
Quality Assurance (QA) = semua kegiatan 
yang dimaksudkan untuk menjaga 
keselamatan, memelihara dan 
meningkatkan mutu pelayanan.
Kegiatan Quality Assurance / 
Kualitas asuransi 
• Perizinan 
• Sertifikasi 
• Standardisasi 
• Akreditasi 
• Quality Assessment
1. Perizinan (Licencure) 
• Izin adalah suatu pernyataan boleh melakukan 
kegiatan tertentu. 
• Izin diberikan setelah syarat2 dicukupi. 
• Bertujuan melindungi masy. dari praktik2 yg 
tidak bertanggung jawab/merugikan. 
• Perizinan = pengeluaran izin kepada 
perseorangan/institusi sebagai syarat untuk 
memberikan pelayanan publik secara legal.
2. Sertifikasi (Certification) 
• Pemberian ijazah & sertifikat dikaitkan dg telah berhasilnya 
(lulusan) seseorang setelah menempuh pendidikan dan latihan 
teknis medis profesional. 
• Menunjukkan bahwa tenaga kerja tsb telah memenuhi 
syarat/mampu/diizinkan praktik sebagaimana tertera dlm 
sertifikat. 
• Sertifikasi = kegiatan yang berhubungan dengan pemberian 
sertifikat untuk memberi jaminan pada seseorang/ institusi 
dapat melakukan pelayanan publik secara legal.
3. Standardisasi (Wijono, 1999) 
• Standardisasi = proses 
merumuskan, merevisi, 
menetapkan dan menerapkan 
standar 
• Standardisasi dilaksanakan 
secara tertib dan kerja sama 
dengan semua pihak.
Standard (Wijono, 1999) 
• Spesifikasi teknis atau sesuatu yang dibakukan. 
• Disusun berdasarkan konsensus semua pihak 
yang terkait. 
• Dengan memperhatikan syarat contohnya pada 
kesehatan, keselamatan, perkembangan IPTEK 
• Juga memperhatikan pengalaman, perkembangan 
masa kini dan masa depan 
• Untuk memperoleh manfaat sebesarnya.
4. Akreditasi 
(Accreditation) 
• U/ melakukan pelayanan, tenaga kerja harus 
disertifikasi. 
• Tapi, tidak cukup dengan sertifikat. 
• Tenaga kerja diharuskan u/ memperoleh 
peringkat tertinggi/terbaik dari tenaga kerja 
lainnya. 
• Makin banyak memperoleh peringkat 
tertinggi/terbaik makin baik mutunya.
Akreditasi – control 
• Secara berkala dilakukan. 
• Untuk penilaian apakah 
kemampuan memberikan 
pelayanan tetap, turun, atau 
meningkat.
5. Quality 
Assessment 
• Setelah organisasi 
menetapkan standar yang 
berlaku, perlu dilakukan 
penilaian (assessment) baik 
oleh diri sendiri maupun 
pihak luar.
manejemen mutu tentng kualitas asuransi

More Related Content

What's hot

Power point
Power pointPower point
Power point
EigerJawa
 
Tutorial mike 21 : input garis pantai
Tutorial mike 21 :  input garis pantaiTutorial mike 21 :  input garis pantai
Tutorial mike 21 : input garis pantai
bahar fahmi
 
Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007
Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007
Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007
CITRA MARGA NUSAPHALA PERSADA, PT TBK
 
Pencemaran Udara
 Pencemaran Udara Pencemaran Udara
Pencemaran Udara
Lestari Moerdijat
 
Pengantar Anatomi Fisiologi
Pengantar Anatomi FisiologiPengantar Anatomi Fisiologi
Pengantar Anatomi Fisiologi
Dokter Tekno
 
Theodolit topcon
Theodolit topconTheodolit topcon
Theodolit topcon
Rizky Nugroho
 
Penentuan Arah dan Sudut
Penentuan Arah dan SudutPenentuan Arah dan Sudut
Penentuan Arah dan Sudut
Zufar Asyraf Al
 
Laporan praktikum 1 pengenalan alat
Laporan praktikum 1 pengenalan alatLaporan praktikum 1 pengenalan alat
Laporan praktikum 1 pengenalan alat
Andi Azizah
 
Tugas III Mekanika Tanah I
Tugas III Mekanika Tanah ITugas III Mekanika Tanah I
Tugas III Mekanika Tanah IZul Anwar
 
MATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMI
MATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMIMATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMI
MATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMI
Atiknurulaini230122
 
Makalah respirasi
Makalah respirasiMakalah respirasi
Makalah respirasi
Stikes BTH Tasikmalaya
 
Makalah Pencemaran Lingkungan dan Solusinya
Makalah Pencemaran Lingkungan dan SolusinyaMakalah Pencemaran Lingkungan dan Solusinya
Makalah Pencemaran Lingkungan dan Solusinya
Nurul Afdal Haris
 
AnFis Sistem sensorik
AnFis Sistem sensorikAnFis Sistem sensorik
AnFis Sistem sensorik
Cahya
 
Pengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramadu
Pengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramaduPengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramadu
Pengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramaduAgung Setiawan Pribadi
 
05 peta-topografi
05 peta-topografi05 peta-topografi
05 peta-topografi
mianma123
 
Siklus hidrologi
Siklus hidrologiSiklus hidrologi
Siklus hidrologi
Saedi Saputra Siagian
 
Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3
Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3
Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3
Lampung University
 
Laporan Mitigasi bancana
 Laporan Mitigasi bancana Laporan Mitigasi bancana
Laporan Mitigasi bancana
Yoga Hepta Gumilar
 

What's hot (20)

Power point
Power pointPower point
Power point
 
Tutorial mike 21 : input garis pantai
Tutorial mike 21 :  input garis pantaiTutorial mike 21 :  input garis pantai
Tutorial mike 21 : input garis pantai
 
Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007
Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007
Stabilitas Lereng Menggunakan Metode Fellenius Dan SLOPE/W 2007
 
Pencemaran Udara
 Pencemaran Udara Pencemaran Udara
Pencemaran Udara
 
Pengantar Anatomi Fisiologi
Pengantar Anatomi FisiologiPengantar Anatomi Fisiologi
Pengantar Anatomi Fisiologi
 
Theodolit topcon
Theodolit topconTheodolit topcon
Theodolit topcon
 
Cuaca& Iklim
Cuaca& IklimCuaca& Iklim
Cuaca& Iklim
 
Penentuan Arah dan Sudut
Penentuan Arah dan SudutPenentuan Arah dan Sudut
Penentuan Arah dan Sudut
 
Makalah-batuan-beku
Makalah-batuan-bekuMakalah-batuan-beku
Makalah-batuan-beku
 
Laporan praktikum 1 pengenalan alat
Laporan praktikum 1 pengenalan alatLaporan praktikum 1 pengenalan alat
Laporan praktikum 1 pengenalan alat
 
Tugas III Mekanika Tanah I
Tugas III Mekanika Tanah ITugas III Mekanika Tanah I
Tugas III Mekanika Tanah I
 
MATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMI
MATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMIMATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMI
MATERI LENGKAP TENTANG TSUNAMI
 
Makalah respirasi
Makalah respirasiMakalah respirasi
Makalah respirasi
 
Makalah Pencemaran Lingkungan dan Solusinya
Makalah Pencemaran Lingkungan dan SolusinyaMakalah Pencemaran Lingkungan dan Solusinya
Makalah Pencemaran Lingkungan dan Solusinya
 
AnFis Sistem sensorik
AnFis Sistem sensorikAnFis Sistem sensorik
AnFis Sistem sensorik
 
Pengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramadu
Pengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramaduPengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramadu
Pengkajian dampak sosial lingkungan akibat pembangunan jembatan suramadu
 
05 peta-topografi
05 peta-topografi05 peta-topografi
05 peta-topografi
 
Siklus hidrologi
Siklus hidrologiSiklus hidrologi
Siklus hidrologi
 
Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3
Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3
Ilmu Ukur Tanah Pertemuan 2 dan 3
 
Laporan Mitigasi bancana
 Laporan Mitigasi bancana Laporan Mitigasi bancana
Laporan Mitigasi bancana
 

Viewers also liked

Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6
Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6
Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6
Prahara Lukito Effendi
 
Tugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBS
Tugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBSTugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBS
Tugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBS
Wasi Widayadi
 
Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan
Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan
Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan
pjj_kemenkes
 

Viewers also liked (7)

Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6
Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6
Tugas 2 perbedaan qa vs qc kelompok 6
 
Konsep kualitas
Konsep kualitasKonsep kualitas
Konsep kualitas
 
Manajemen risiko asuransi
Manajemen risiko asuransiManajemen risiko asuransi
Manajemen risiko asuransi
 
Hukum Asuransi
Hukum AsuransiHukum Asuransi
Hukum Asuransi
 
Konsep kualitas
Konsep kualitasKonsep kualitas
Konsep kualitas
 
Tugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBS
Tugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBSTugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBS
Tugas 2: Perbedaan Quality Assurance Dengan Quality Control - S3 TIBS
 
Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan
Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan
Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan
 

Similar to manejemen mutu tentng kualitas asuransi

PPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptx
PPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptxPPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptx
PPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptx
FadillahAbi1
 
HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...
HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...
HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...
Naufal Alwan
 
9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...
9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...
9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...
Devin Winata
 
Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...
Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...
Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...
radityawijaksono
 
5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...
5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...
5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...
Rosdiana
 
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...
IIN NURHASANAH
 
9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...
9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...
9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...
WahyuNorM
 
bab 9 kompensasi.ppt
bab 9 kompensasi.pptbab 9 kompensasi.ppt
bab 9 kompensasi.ppt
KhabiburRokhman1
 
tm-e28093-10-msdm1 (1).ppt
tm-e28093-10-msdm1 (1).ppttm-e28093-10-msdm1 (1).ppt
tm-e28093-10-msdm1 (1).ppt
isma815315
 
Manajemen asuransi
Manajemen asuransi Manajemen asuransi
Manajemen asuransi
nonarunny
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
alvinjasindo
 
PENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYA
PENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYAPENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYA
PENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYA
alvinjasindo
 
3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...
3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...
3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...
FatinahGhiyats1
 
Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...
Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...
Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...
Afrianto Budi
 
4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...
4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...
4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...
SINDINALURITA1
 
Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...
Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...
Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...
Hayyu Safitri
 
Pegadaian dan anjak Piutang
Pegadaian dan anjak Piutang Pegadaian dan anjak Piutang
Pegadaian dan anjak Piutang
Risa Martia
 
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
claramonalisa09
 

Similar to manejemen mutu tentng kualitas asuransi (20)

PPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptx
PPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptxPPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptx
PPT Etika Profesi Materi 10 Kelompok 9.pptx
 
HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...
HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...
HBL, Naufal Alwan, Hapzi Ali,Moratorium Hutang (PKPU) dan BPR, Universitas Me...
 
9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...
9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...
9, be & gg, devin winata, hapzi ali, corporate ethics, rights, privileges...
 
Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...
Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...
Sipi, raditya wijaksono, hapzi ali, pengendalian internal, unsur unsur pengen...
 
5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...
5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...
5 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Aspek Hukum Lembaga Pembiayaan, Uni...
 
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,analisis dan perancangan pada ...
 
9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...
9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...
9, BE & GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Corporate Ethics Rights, Privileges...
 
bab 9 kompensasi.ppt
bab 9 kompensasi.pptbab 9 kompensasi.ppt
bab 9 kompensasi.ppt
 
tm-e28093-10-msdm1 (1).ppt
tm-e28093-10-msdm1 (1).ppttm-e28093-10-msdm1 (1).ppt
tm-e28093-10-msdm1 (1).ppt
 
Manajemen asuransi
Manajemen asuransi Manajemen asuransi
Manajemen asuransi
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
PENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYA
PENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYAPENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYA
PENGERTIAN ASURANSI DI INDONESIA SERTA JENIS ASURANSI DAN MANFAATNYA
 
3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...
3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...
3, BE & GG, Fatin, Hapzi Ali, Ethics and Business:Ethics of Consumer Protecti...
 
BUKTI AUDIT
BUKTI AUDITBUKTI AUDIT
BUKTI AUDIT
 
Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...
Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...
Soal Jawab AAMAI 103: Praktek Bisnis Asuransi dan Keuangan +50 Soal Online 20...
 
4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...
4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...
4, hbl, sindi nalurita, hapzi ali, moratorium hutang dan bpr, universitas mer...
 
Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...
Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...
Hbl, hayyu safitri, hapzi ali, aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas me...
 
Bab 8
Bab 8Bab 8
Bab 8
 
Pegadaian dan anjak Piutang
Pegadaian dan anjak Piutang Pegadaian dan anjak Piutang
Pegadaian dan anjak Piutang
 
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
 

manejemen mutu tentng kualitas asuransi

  • 1. Quality Assurance / Kualitas asuransi Rina Simanjuntak 12132011246 PSKM A3 Semester 4
  • 2. Pengertian Kualitas/Mutu – Keistimewaan produk (bagi pelanggan, semakin baik keistimewaan produk semakin tinggi pula mutunya). – Bebas dari kekurangan (bagi pelanggan, semakin sedikit kekurangan, semakin baik mutunya).
  • 3. Pengertian Asuransi Asuransi adalah istilah yang digunakan untuk merujuk pada tindakan, sistem, atau bisnis dimana perlindungan finansial (atau ganti rugi secara finansial) untuk jiwa, properti, kesehatan dan lain sebagainya mendapatkan penggantian dari kejadian-kejadian yang tidak dapat diduga yang dapat terjadi seperti kematian, kehilangan, kerusakan atau sakit, dimana melibatkan pembayaran premi secara teratur dalam jangka waktu tertentu sebagai ganti polis yang menjamin perlindungan tersebut.
  • 4. Beberapa hal penting mengenai asuransi: • Merupakan suatu perjanjian yang harus memenuhi Pasal 1320 KUH Perdata; • Perjanjian tersebut bersifat adhesif artinya isi perjanjian tersebut sudah ditentukan oleh Perusahaan Asuransi (kontrak standar). Namun demikian, hal ini tidak sejalan dengan ketentuan dalam Undang-undang No.8 tahun 1999 tertanggal 20 April 1999 tentang Perlindungan Konsumen; • Terdapat 2 (dua) pihak di dalamnya yaitu Penanggung dan Tertanggung, namun dapat juga diperjanjikan bahwa Tertanggung berbeda pihak dengan yang akan menerima tanggungan; • Adanya premi sebagai yang merupakan bukti bahwa Tertanggung setuju untuk diadakan perjanjian asuransi; • Adanya perjanjian asuransi mengakibatkan kedua belah pihak terikat untuk melaksanakan kewajibannya.
  • 5. unsur-unsur yang harus ada pada Asuransi yaitu : • Subyek hukum (penanggung dan tertanggung) • Persetujuan bebas antara penanggung dan tertanggung • Benda asuransi dan kepentingan tertanggung • Tujuan yang ingin dicapai • Resiko dan premi • Evenemen (peristiwa yang tidak pasti) dan ganti kerugian • Syarat-syarat yang berlaku • Polis asuransi.
  • 6. Pengertian Quality Assurance / Kualitas asuransi Quality Assurance (QA) = semua kegiatan yang dimaksudkan untuk menjaga keselamatan, memelihara dan meningkatkan mutu pelayanan.
  • 7. Kegiatan Quality Assurance / Kualitas asuransi • Perizinan • Sertifikasi • Standardisasi • Akreditasi • Quality Assessment
  • 8. 1. Perizinan (Licencure) • Izin adalah suatu pernyataan boleh melakukan kegiatan tertentu. • Izin diberikan setelah syarat2 dicukupi. • Bertujuan melindungi masy. dari praktik2 yg tidak bertanggung jawab/merugikan. • Perizinan = pengeluaran izin kepada perseorangan/institusi sebagai syarat untuk memberikan pelayanan publik secara legal.
  • 9. 2. Sertifikasi (Certification) • Pemberian ijazah & sertifikat dikaitkan dg telah berhasilnya (lulusan) seseorang setelah menempuh pendidikan dan latihan teknis medis profesional. • Menunjukkan bahwa tenaga kerja tsb telah memenuhi syarat/mampu/diizinkan praktik sebagaimana tertera dlm sertifikat. • Sertifikasi = kegiatan yang berhubungan dengan pemberian sertifikat untuk memberi jaminan pada seseorang/ institusi dapat melakukan pelayanan publik secara legal.
  • 10. 3. Standardisasi (Wijono, 1999) • Standardisasi = proses merumuskan, merevisi, menetapkan dan menerapkan standar • Standardisasi dilaksanakan secara tertib dan kerja sama dengan semua pihak.
  • 11. Standard (Wijono, 1999) • Spesifikasi teknis atau sesuatu yang dibakukan. • Disusun berdasarkan konsensus semua pihak yang terkait. • Dengan memperhatikan syarat contohnya pada kesehatan, keselamatan, perkembangan IPTEK • Juga memperhatikan pengalaman, perkembangan masa kini dan masa depan • Untuk memperoleh manfaat sebesarnya.
  • 12. 4. Akreditasi (Accreditation) • U/ melakukan pelayanan, tenaga kerja harus disertifikasi. • Tapi, tidak cukup dengan sertifikat. • Tenaga kerja diharuskan u/ memperoleh peringkat tertinggi/terbaik dari tenaga kerja lainnya. • Makin banyak memperoleh peringkat tertinggi/terbaik makin baik mutunya.
  • 13. Akreditasi – control • Secara berkala dilakukan. • Untuk penilaian apakah kemampuan memberikan pelayanan tetap, turun, atau meningkat.
  • 14. 5. Quality Assessment • Setelah organisasi menetapkan standar yang berlaku, perlu dilakukan penilaian (assessment) baik oleh diri sendiri maupun pihak luar.