SlideShare a Scribd company logo
TUGAS
MAKALAH
RUANG LINGKUP KEPUTUSAN

Oleh:Kelompok IVOO
OLEH :KELOMPOK IV
1. Simão Gusmão

6. Romana de Jesus

2. Pedro Soares

7. Agustinha B.T. de Araujo

3. Maria Jinha Mendes

8. Franscisco Soares Vital

4. Nogueira Almeida Gusmão

9. Samuel Tonito Tilman

5. Manuela da Costa Martins

FAKULTAS : EKONOMI
JURUSAN : AKUNTANSI
SEMESTER : VII
KELAS : A/REGULER
MATA KULIAH : SISTEM INFORMASI AKUNTANSI II

UNIVERSIDADE DA PAZ
UNPAZ
DILIDILI-TIMOR LESTE
2014
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Tuhan yang telah menolong penulis (kelompok IV) dalam
menyelesaikan makalah ini dengan penuh kemudahan. Tanpa pertolongan-Nya mungkin
penulis (kelompok IV) tidak akan sanggup menyelesaikannya dengan baik. Makalah ini
di susun oleh penulis (kelompok IV) dengan berbagai rintangan.Baik itu yang datang
dari diri penulis (kelompok IV) maupun yang datang dari luar.Namun dengan penuh
kesabaran dan terutama pertolongan dari Tuhan akhirnya makalah ini dapat
terselesaikan. Makalah ini memuat tentang “Ruang Lingkup Keputusan”.
Penulis (kelompok IV) juga mengucapkan terima kasih kepada Bapak
Rosalino Augusto Pinto, SE selaku dosen pengasuh mata kuliah “Sistem Informasi
Akuntansi” yang telah memberikan tugas makalah ini agar dapat memperluas
pemahaman penulis (kelompok IV) mengenai ruang lingkup keputusan. Semoga
makalah ini dapat memberikan wawasan yang lebih luas kepada pembaca. Walaupun
makalah ini memiliki kelebihan dan kekurangan. Penulis (kelompok IV) mohon untuk
saran dan kritiknya. Terima kasih.

Dili, ...../......./2013
Penulis
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................................... i
KATA PENGANTAR ....................................................................................................ii
DAFTAR ISI .................................................................................................................. iii
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................................... 1
1.1 Latar belakang masalah .................................................................................. 1
1.2 Perumusan masalah ....................................................................................... 2
1.3 Tujuan penulisan ............................................................................................ 2
1.4 Manfaat Penulisan .......................................................................................... 3
BAB II PEMBAHASAN ................................................................................................ 4
3.1 Ruang linkup pengambilan keputusan dalam Sistem Informasi
Akuntansi ....................................................................................................... 4
3.2 Suatu keputusan memiliki ruang lingkup yang beda dengan masalah
lainnya ........................................................................................................... 4
3.3 Jenis-jenis keputusan organisasi .................................................................... 5
3.4 Keputusan perencanaan taktis dan ciri-cirinya .............................................. 5
3.5 Keputusan kontrol manajemen ....................................................................... 6
3.6 Keputusan kontrol operasional....................................................................... 6
BAB III PENUTUP ........................................................................................................ 7
3.1 Kesimpulan ................................................................................................... 7
3.2 Saran ............................................................................................................... 7
DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................................... 8
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Dalam Ruang Lingkup Keputusan yang bersifat rutin maka sistem informasi
akuntansi merupakan alat bantu yang sangat diperlukan karena informasi yang terolah
dengan baik dapat memberi arah pada keputusan yang baik tinggal menambahkan faktor
pertimbangan yang perlu dihasilkan oleh pengambil keputusan. Satu langkah yang lebih
kontemporer lagi adalah dengan memasukkan beberapa aspek dari mekanisme
keputusan ke dalam sistem informasi akuntansi tersebut, sehingga pengambil keputusan
pada dasarnya hanya tinggal memilih Alternatif yang paling baik saja.
Berdasarkan pengaruhnya, terdapat bermacam-macam jenis ruang lingkup
keputusan. Pengendalian operasional berurusan dengan kinerja yang efektif dan efisien
atas tugas tertentu. Keputusan yang berhubungan dengan manajemen persediaan dan
pemberian kredit misalnya aktivitas pengendalian operasional,Pengendalian manajemen
berurusan dengan pemakaian yang efektif dan efisien atas sumber daya yang digunakan
untuk mencapai tujuan organisasi. Penganggaran, pengembangan praktek sumber daya
manusia dan keputusan atas proyek penelitian serta perbaikan produk, misalnya aktivitas
pengendalian manajemen, Perencanaan strategis berurusan dengan penetapan tujuan
organisasi dan kebijakan untuk mencapai tujuan tersebut. Menetapkan kebijakan
keuangan dan akuntansi, mengembangkan produk baru, dan mengakuisisi bisnis baru
misalnya keputusan perencanaan strategis.Terdapat korespondensi antara tingkat
seorang manajer dalam organisasi dengan tanggung jawab pengambilan keputusannya.
Manajemen tingkat atas (top management) menghadapi keputusan tidak terstruktur dan
semi

terstruktur

yang

melibatkan

masa1ah-masalah

dalam

perencanaan

strategis.Manajer tingkat menengah (midlle managers) berhadapan dengan keputusan
semi terstruktur yang melibatkan pengendalian manajemen. Supervisor di tingkat yang
lebih rendah serta para pegawai menghadapi keputusan semi terstruktur atau keputusan
terstruktur yang melibatkan pengendalian operasional.

1.2 Perumusan Masalah
Beradasarkan latar belakang di atas, maka penulis merumuskan masalahnya
sebagai berikut :

a. Ruang linkup pengambilan keputusan dalam system informasi akuntansi
b. Suatu keputusan memiliki ruang lingkup yang beda dengan masalah lainnya
c. Jenis-jenis dalam runag linkup keputusan dalam organisasi
d. Keputusan perencanaan yang strategis dan ciri-cirinya
e. Keputusan kontrol manajemen
f. Keputusan kontrol operasional

1.3 Tujuan Penulisan
Sesuai dengan masalah yang telah diuraikan di atas, maka tujuan yang ingin
adalah :
a. Mengetahui definisi-definisi ruang linkup keputusan dan,
b. Mengetahui ruang lingkup keputusan bias mengambil masalah sesuai dengan
apa yang terjadi dalam system informasi akuntansi.
1.4 Manfaat Penulisan
a. Bagi Penulis
Manfaat yang diperoleh dengan adanya penulisan makalah ini adalah:
Sebagai tugas mata kuliah Sistem informasi akuntansi dan,
Dapat berguna bagi semua kelompok dalam ruangan akuntansi/A.
b. Bagi Pembaca
Manfaat yang diperoleh dengan adanya penulisan makalah ini adalah:
Bagi mahasiswa/i makalah ini diharapkan dapat berguna sebagai salah satu
referensi yang berubah di waktu yang datan.
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 Ruang Linkup Pengambilan Keputusan Dalam Sistem Informasi Akuntansi

Pembahasan tentang ruang lingkup dan berbagai macamnya dalam system
informasi akuntansi, yaitu sebagai berikut:
a. Pengendalian Operasional berurusan dengan kinerja yang efektif dan efisien atas
tugas tertentu.
b. Pengendalian Manajemen berurusan dengan pemakaian yang efektif dan efisien
atas sumber daya yang digunakan untuk mencapai tujuan organisasi.
c. Perencanaan Strategis berurusan dengan penetapan tujuan organisasi dan
kebijakan untuk mencapai tujuan tersebut.

2.2 Suatu Keputusan Memiliki Ruang Lingkup Yang Beda Dengan Masalah
Lainnya
Perbedaan ini terutama karena adanya batas yang tidak terhubungkan antara
harapan dan kenyataan. Pengambilan keputusan secara sistematik urutannya adalah
sebagai berikut:
a. Situasi lingkungan yang melengkapi persoalan pengambilan keputusan yang
dihadapi manusia,
b. Kemampuan manusia untuk menyelesaikan persoalan tersebut
c. Meninjau proses pengambilan keputusan, yaitu berdasarkan intuisi
d. Bagaimana kita menilai suatu keputusan.

2.3 Jenis-Jenis Keputusan Organisasi
Jenis-jenis ruang lingkup keputusan organisasi antara lain:

a. Menetapkan tujuan organisasi
b. Menentukan ruang lingkup aktivitas bisnis
c. Menentukan atau memodifikasi struktur organisasi
d. Menetapkan filosofi manajemen

2.4 Keputusan Perencanaan Taktis dan Ciri-Cirinya

Keputusan perencanaan taktis berada dibawah keputusan strategis dan dibuat
oleh manajemen tengah. Jangka waktu keputusan ini pendek, lebih spesifik, berulang,
hasilnya lebih pasti, dan kurang berpengaruh pada organisai dibandingkan keputusan
stategis. Ciri-ciri keputusan strategis diantaranya:

a. Kerangka waktunya jangka panjang
b. Mereka memerlukan informasi yang lebih ringkas
c. Keputusan yang biasanya tidak berulang
d. Keputusan strategi berkaitan menghadapi ketidakpastian tingkat tinggi
e. Keputusan yang

punya ruang lingkup yang luas dan secara mendasar

mempengaruhi organisasi,
Keputusan strategis memerlukan sumber informasi eksternal maupun internal
2.5 Keputusan Kontrol Manajemen

Salah satu kegiatan kontrol manajemen adalah memotivasi para manajer di
semua wilayah fungsional untuk menggunakan sumber daya, termasuk bahan baku,
personel, dan aktiva keuangan seproduktif mungkin. Ketidakpastian meliputi keputusan
kontrol manajemen karena sulit untuk memisahkan kinerja manajer dari unit
operasionalnya. Kita sering kali kekurangan kriteria untuk menspesifikasi standar
kontrol manajemen dan tujuan-tujuan objektif untuk memastikan kinerja.

2.6 Keputusan Kontrol Operasional

Kontrol operasional memastikan bahwa perusahaan beroperasi sesuia dengan
kriteria yang telah diterapkan sebelumnya. Keputusan kontrol operasional lebih sempit
dan lebih fokus daripada keputusan strategis dan taktis karena mereka memperhatikan
pekerjaan operasi rutin. Keputusan kontrol operasional lebih terstruktur daripada
keputusan kontrol manajemen, lebih bergantung pada rincian daripada keputusan
perencanaan, dan kerangka waktunya lebih pendek daripada keputusan taktis atau
strategis. Keputusan kontrol operasional memiliki tiga elemen dasar, yaitu penetapan
standar, evaluasi kerja, dan melakukan tindakan perbaikan (korektif).
BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan yang telah diuraikan di atas mak dapat disimpulkan
sebagai berikut :
a. Berdasarkan ruang linkup yang mengambil keputusan dalam system informasi
akuntansi,
b. Berdasarkan urusan –urusan yang berkait dengan rung linkup keputusan,
c. Berdasarkan keputusan memiliki ruang linkupnya.

3.2 Saran
penulis menyadari sepenuhnya bahwa penyusunan karya tulis dengan judul:
ruang lingkup keputusan.ini masih terdapat kekurangan-kekurangan tertentu. Untuk
itu, kami dari kelompok IV dengan rendah hati menerima kritik dan saran dari pembaca
untuk perbaikan penulisan ini di waktu-waktu yang akan datang.
DAFTAR PUSTAKA

1. Muhammad Riyaldi on October 28, 2013 at 7:35 am said: thoughts on “Ruang
Lingkup Keputusan”;
2. putri widyastuti on October 29, 2013 at 7:07 pm said: Ruang lingkup keputusan
yang berkaitan urusan-urusan;
3. Reizy Andiana on October 29, 2013 at 7:31 pm said: keputusan memiliki ruang
lingkup

More Related Content

What's hot

Kumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomiKumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomi
Arya D Ningrat
 
Daftar isi proposal calon skripsi
Daftar isi proposal calon skripsiDaftar isi proposal calon skripsi
Daftar isi proposal calon skripsiSayid Barca
 
Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)
Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)
Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)
Tri Widodo W. UTOMO
 
Hubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnya
Hubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnyaHubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnya
Hubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnya
Hildawati Hildawati
 
pendidikan kewarganegaraan kelompok "Materi identitas nasional"
pendidikan kewarganegaraan kelompok  "Materi identitas nasional"pendidikan kewarganegaraan kelompok  "Materi identitas nasional"
pendidikan kewarganegaraan kelompok "Materi identitas nasional"aliffya_irlandha
 
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negaraBab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negaranatal kristiono
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranRezza Adzmi
 
Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia
Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa IndonesiaPancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia
Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa IndonesiaRiska Yuliatiningsih
 
Kedudukan ilmu adm
Kedudukan ilmu admKedudukan ilmu adm
Kedudukan ilmu adm
Harles Janang
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaan
Putrii Wiidya
 
Pengambilan keputusan dalam manajemen
Pengambilan keputusan dalam manajemenPengambilan keputusan dalam manajemen
Pengambilan keputusan dalam manajemenAndrew Hutabarat
 
9.keadilan dalam organisasi
9.keadilan dalam organisasi9.keadilan dalam organisasi
9.keadilan dalam organisasi
Tesya Suha Berra
 
Longman introductiry - Talks (skills 10 12)
Longman introductiry - Talks (skills 10 12)Longman introductiry - Talks (skills 10 12)
Longman introductiry - Talks (skills 10 12)
Edi Samsuri
 
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasiTahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasiStemada Kediri
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuFaktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuhanafieminence
 
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knPertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knnatal kristiono
 
bab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatifbab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatif
Ameerican Ahmedas
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Muhammad Alfiansyah Alfi
 

What's hot (20)

Kumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomiKumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomi
 
Perencanaan operasional
Perencanaan operasionalPerencanaan operasional
Perencanaan operasional
 
Daftar isi proposal calon skripsi
Daftar isi proposal calon skripsiDaftar isi proposal calon skripsi
Daftar isi proposal calon skripsi
 
Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)
Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)
Perilaku Organisasi (Organizational Behavior)
 
Hubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnya
Hubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnyaHubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnya
Hubungan ilmu manajemen dengan ilmu lainnya
 
pendidikan kewarganegaraan kelompok "Materi identitas nasional"
pendidikan kewarganegaraan kelompok  "Materi identitas nasional"pendidikan kewarganegaraan kelompok  "Materi identitas nasional"
pendidikan kewarganegaraan kelompok "Materi identitas nasional"
 
Makalah "Kesetaraan Gender"
Makalah "Kesetaraan Gender"Makalah "Kesetaraan Gender"
Makalah "Kesetaraan Gender"
 
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negaraBab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
Bab 7 pemberantasan korupsi di berbagai negara
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiran
 
Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia
Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa IndonesiaPancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia
Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia
 
Kedudukan ilmu adm
Kedudukan ilmu admKedudukan ilmu adm
Kedudukan ilmu adm
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaan
 
Pengambilan keputusan dalam manajemen
Pengambilan keputusan dalam manajemenPengambilan keputusan dalam manajemen
Pengambilan keputusan dalam manajemen
 
9.keadilan dalam organisasi
9.keadilan dalam organisasi9.keadilan dalam organisasi
9.keadilan dalam organisasi
 
Longman introductiry - Talks (skills 10 12)
Longman introductiry - Talks (skills 10 12)Longman introductiry - Talks (skills 10 12)
Longman introductiry - Talks (skills 10 12)
 
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasiTahapan analisis dan perancangan sistem informasi
Tahapan analisis dan perancangan sistem informasi
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuFaktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
 
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knPertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
 
bab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatifbab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatif
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
 

Similar to Makalah ruang lingkup keputusan

Proses Pengambilan Keputusan.docx
Proses Pengambilan Keputusan.docxProses Pengambilan Keputusan.docx
Proses Pengambilan Keputusan.docx
Zukét Printing
 
Proses Pengambilan Keputusan.pdf
Proses Pengambilan Keputusan.pdfProses Pengambilan Keputusan.pdf
Proses Pengambilan Keputusan.pdf
Zukét Printing
 
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektifMakalah pengambilan keputusan secara obyektif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektifvitalfrans
 
Dss aplot
Dss aplotDss aplot
Dss aplot
hzney dhinie
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasi110277
 
Tugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikan
Tugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikanTugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikan
Tugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikan
Jusup Debataraja
 
INFORMASI DAN PROSES BISNIS
INFORMASI DAN PROSES BISNISINFORMASI DAN PROSES BISNIS
INFORMASI DAN PROSES BISNIS
Irha Hijrah
 
Kuliah 6 pembuatan keputusan
Kuliah 6 pembuatan keputusanKuliah 6 pembuatan keputusan
Kuliah 6 pembuatan keputusanMukhrizal Effendi
 
Tugas sistem informasi management tm 12
Tugas sistem informasi management tm 12Tugas sistem informasi management tm 12
Tugas sistem informasi management tm 12
RirihrahmahPutri
 
makalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusanmakalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusanMJM Networks
 
Tugas administrasi pendidikan kel 6
Tugas administrasi pendidikan kel 6Tugas administrasi pendidikan kel 6
Tugas administrasi pendidikan kel 6Viki Dita
 
Makalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copy
Makalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copyMakalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copy
Makalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copyHardi Stiper
 
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktifMakalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktifMarobo United
 
Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...
Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...
Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...
AndreasTanjaya_43218120078
 
Makalah pengambilan keputusan dalam manajemen
Makalah pengambilan keputusan dalam manajemenMakalah pengambilan keputusan dalam manajemen
Makalah pengambilan keputusan dalam manajemenMarobo United
 
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusanMakalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusanvitalfrans
 
Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018
Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018
Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018
munikaonly
 
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)
Fahrullah Adiansah
 
Makalah uts manajemen strategik
Makalah uts manajemen strategikMakalah uts manajemen strategik
Makalah uts manajemen strategik
NurFirmansyah6
 

Similar to Makalah ruang lingkup keputusan (20)

Proses Pengambilan Keputusan.docx
Proses Pengambilan Keputusan.docxProses Pengambilan Keputusan.docx
Proses Pengambilan Keputusan.docx
 
Proses Pengambilan Keputusan.pdf
Proses Pengambilan Keputusan.pdfProses Pengambilan Keputusan.pdf
Proses Pengambilan Keputusan.pdf
 
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektifMakalah pengambilan keputusan secara obyektif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif
 
Dss aplot
Dss aplotDss aplot
Dss aplot
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasi
 
Tugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikan
Tugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikanTugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikan
Tugas pengambilan keputusan dan kebijakan pendidikan
 
INFORMASI DAN PROSES BISNIS
INFORMASI DAN PROSES BISNISINFORMASI DAN PROSES BISNIS
INFORMASI DAN PROSES BISNIS
 
Kuliah 6 pembuatan keputusan
Kuliah 6 pembuatan keputusanKuliah 6 pembuatan keputusan
Kuliah 6 pembuatan keputusan
 
Tugas sistem informasi management tm 12
Tugas sistem informasi management tm 12Tugas sistem informasi management tm 12
Tugas sistem informasi management tm 12
 
makalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusanmakalah Manajemen pengambilan keputusan
makalah Manajemen pengambilan keputusan
 
Tugas administrasi pendidikan kel 6
Tugas administrasi pendidikan kel 6Tugas administrasi pendidikan kel 6
Tugas administrasi pendidikan kel 6
 
Makalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copy
Makalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copyMakalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copy
Makalah tentang planning mata kuliah azas azas manajemen - copy
 
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktifMakalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktif
Makalah pengambilan keputusan secara obyektif dan kostruktif
 
A
AA
A
 
Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...
Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...
Pemanfaatan Teknologi Sistem Pengambil Keputusan Pada Siloam Hospitals Kebon ...
 
Makalah pengambilan keputusan dalam manajemen
Makalah pengambilan keputusan dalam manajemenMakalah pengambilan keputusan dalam manajemen
Makalah pengambilan keputusan dalam manajemen
 
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusanMakalah   analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
Makalah analisis kebijakan dan pengambilan keputusan
 
Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018
Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018
Tugas sim, munika, yananto mihadi putra, sistem pengambilan keputusan, 2018
 
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)
Fahrullah adiansah 11150172 5 x ma (tugas makalah uas man. strategik)
 
Makalah uts manajemen strategik
Makalah uts manajemen strategikMakalah uts manajemen strategik
Makalah uts manajemen strategik
 

More from vitalfrans

Feli
FeliFeli
Tgs akt pemerintah
Tgs akt pemerintahTgs akt pemerintah
Tgs akt pemerintahvitalfrans
 
Penentuan harga transfer
Penentuan harga transferPenentuan harga transfer
Penentuan harga transfervitalfrans
 
Modul t.akuntansi
Modul t.akuntansiModul t.akuntansi
Modul t.akuntansivitalfrans
 
Modul auditing i
Modul auditing iModul auditing i
Modul auditing ivitalfrans
 
Manajemen strategi kepemimpinan
Manajemen strategi kepemimpinanManajemen strategi kepemimpinan
Manajemen strategi kepemimpinanvitalfrans
 
Makalah kurangnya kesadaran masya...
Makalah kurangnya kesadaran masya...Makalah kurangnya kesadaran masya...
Makalah kurangnya kesadaran masya...vitalfrans
 
Makalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasiMakalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasivitalfrans
 
Makalah komunikasi bisnis
Makalah komunikasi bisnisMakalah komunikasi bisnis
Makalah komunikasi bisnisvitalfrans
 
Kerangka konseptual asp
Kerangka konseptual aspKerangka konseptual asp
Kerangka konseptual aspvitalfrans
 
BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18vitalfrans
 
Perekonomian timor leste
Perekonomian timor lestePerekonomian timor leste
Perekonomian timor lestevitalfrans
 
A beleza do mar
A  beleza do marA  beleza do mar
A beleza do marvitalfrans
 

More from vitalfrans (16)

Feli
FeliFeli
Feli
 
Tgs akt pemerintah
Tgs akt pemerintahTgs akt pemerintah
Tgs akt pemerintah
 
Praktek audit
Praktek auditPraktek audit
Praktek audit
 
Penentuan harga transfer
Penentuan harga transferPenentuan harga transfer
Penentuan harga transfer
 
Modul t.akuntansi
Modul t.akuntansiModul t.akuntansi
Modul t.akuntansi
 
Modul auditing i
Modul auditing iModul auditing i
Modul auditing i
 
Manajemen strategi kepemimpinan
Manajemen strategi kepemimpinanManajemen strategi kepemimpinan
Manajemen strategi kepemimpinan
 
Makalah kurangnya kesadaran masya...
Makalah kurangnya kesadaran masya...Makalah kurangnya kesadaran masya...
Makalah kurangnya kesadaran masya...
 
Makalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasiMakalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasi
 
Makalah komunikasi bisnis
Makalah komunikasi bisnisMakalah komunikasi bisnis
Makalah komunikasi bisnis
 
Kerangka konseptual asp
Kerangka konseptual aspKerangka konseptual asp
Kerangka konseptual asp
 
English tetum
English tetumEnglish tetum
English tetum
 
BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18
 
Perekonomian timor leste
Perekonomian timor lestePerekonomian timor leste
Perekonomian timor leste
 
Vital
VitalVital
Vital
 
A beleza do mar
A  beleza do marA  beleza do mar
A beleza do mar
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

Makalah ruang lingkup keputusan

  • 1. TUGAS MAKALAH RUANG LINGKUP KEPUTUSAN Oleh:Kelompok IVOO OLEH :KELOMPOK IV 1. Simão Gusmão 6. Romana de Jesus 2. Pedro Soares 7. Agustinha B.T. de Araujo 3. Maria Jinha Mendes 8. Franscisco Soares Vital 4. Nogueira Almeida Gusmão 9. Samuel Tonito Tilman 5. Manuela da Costa Martins FAKULTAS : EKONOMI JURUSAN : AKUNTANSI SEMESTER : VII KELAS : A/REGULER MATA KULIAH : SISTEM INFORMASI AKUNTANSI II UNIVERSIDADE DA PAZ UNPAZ DILIDILI-TIMOR LESTE 2014
  • 2. KATA PENGANTAR Segala puji bagi Tuhan yang telah menolong penulis (kelompok IV) dalam menyelesaikan makalah ini dengan penuh kemudahan. Tanpa pertolongan-Nya mungkin penulis (kelompok IV) tidak akan sanggup menyelesaikannya dengan baik. Makalah ini di susun oleh penulis (kelompok IV) dengan berbagai rintangan.Baik itu yang datang dari diri penulis (kelompok IV) maupun yang datang dari luar.Namun dengan penuh kesabaran dan terutama pertolongan dari Tuhan akhirnya makalah ini dapat terselesaikan. Makalah ini memuat tentang “Ruang Lingkup Keputusan”. Penulis (kelompok IV) juga mengucapkan terima kasih kepada Bapak Rosalino Augusto Pinto, SE selaku dosen pengasuh mata kuliah “Sistem Informasi Akuntansi” yang telah memberikan tugas makalah ini agar dapat memperluas pemahaman penulis (kelompok IV) mengenai ruang lingkup keputusan. Semoga makalah ini dapat memberikan wawasan yang lebih luas kepada pembaca. Walaupun makalah ini memiliki kelebihan dan kekurangan. Penulis (kelompok IV) mohon untuk saran dan kritiknya. Terima kasih. Dili, ...../......./2013 Penulis
  • 3. DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ...................................................................................................... i KATA PENGANTAR ....................................................................................................ii DAFTAR ISI .................................................................................................................. iii BAB I PENDAHULUAN ............................................................................................... 1 1.1 Latar belakang masalah .................................................................................. 1 1.2 Perumusan masalah ....................................................................................... 2 1.3 Tujuan penulisan ............................................................................................ 2 1.4 Manfaat Penulisan .......................................................................................... 3 BAB II PEMBAHASAN ................................................................................................ 4 3.1 Ruang linkup pengambilan keputusan dalam Sistem Informasi Akuntansi ....................................................................................................... 4 3.2 Suatu keputusan memiliki ruang lingkup yang beda dengan masalah lainnya ........................................................................................................... 4 3.3 Jenis-jenis keputusan organisasi .................................................................... 5 3.4 Keputusan perencanaan taktis dan ciri-cirinya .............................................. 5 3.5 Keputusan kontrol manajemen ....................................................................... 6 3.6 Keputusan kontrol operasional....................................................................... 6 BAB III PENUTUP ........................................................................................................ 7 3.1 Kesimpulan ................................................................................................... 7 3.2 Saran ............................................................................................................... 7 DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................................... 8
  • 4. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam Ruang Lingkup Keputusan yang bersifat rutin maka sistem informasi akuntansi merupakan alat bantu yang sangat diperlukan karena informasi yang terolah dengan baik dapat memberi arah pada keputusan yang baik tinggal menambahkan faktor pertimbangan yang perlu dihasilkan oleh pengambil keputusan. Satu langkah yang lebih kontemporer lagi adalah dengan memasukkan beberapa aspek dari mekanisme keputusan ke dalam sistem informasi akuntansi tersebut, sehingga pengambil keputusan pada dasarnya hanya tinggal memilih Alternatif yang paling baik saja. Berdasarkan pengaruhnya, terdapat bermacam-macam jenis ruang lingkup keputusan. Pengendalian operasional berurusan dengan kinerja yang efektif dan efisien atas tugas tertentu. Keputusan yang berhubungan dengan manajemen persediaan dan pemberian kredit misalnya aktivitas pengendalian operasional,Pengendalian manajemen berurusan dengan pemakaian yang efektif dan efisien atas sumber daya yang digunakan untuk mencapai tujuan organisasi. Penganggaran, pengembangan praktek sumber daya manusia dan keputusan atas proyek penelitian serta perbaikan produk, misalnya aktivitas pengendalian manajemen, Perencanaan strategis berurusan dengan penetapan tujuan organisasi dan kebijakan untuk mencapai tujuan tersebut. Menetapkan kebijakan keuangan dan akuntansi, mengembangkan produk baru, dan mengakuisisi bisnis baru misalnya keputusan perencanaan strategis.Terdapat korespondensi antara tingkat seorang manajer dalam organisasi dengan tanggung jawab pengambilan keputusannya. Manajemen tingkat atas (top management) menghadapi keputusan tidak terstruktur dan
  • 5. semi terstruktur yang melibatkan masa1ah-masalah dalam perencanaan strategis.Manajer tingkat menengah (midlle managers) berhadapan dengan keputusan semi terstruktur yang melibatkan pengendalian manajemen. Supervisor di tingkat yang lebih rendah serta para pegawai menghadapi keputusan semi terstruktur atau keputusan terstruktur yang melibatkan pengendalian operasional. 1.2 Perumusan Masalah Beradasarkan latar belakang di atas, maka penulis merumuskan masalahnya sebagai berikut : a. Ruang linkup pengambilan keputusan dalam system informasi akuntansi b. Suatu keputusan memiliki ruang lingkup yang beda dengan masalah lainnya c. Jenis-jenis dalam runag linkup keputusan dalam organisasi d. Keputusan perencanaan yang strategis dan ciri-cirinya e. Keputusan kontrol manajemen f. Keputusan kontrol operasional 1.3 Tujuan Penulisan Sesuai dengan masalah yang telah diuraikan di atas, maka tujuan yang ingin adalah : a. Mengetahui definisi-definisi ruang linkup keputusan dan, b. Mengetahui ruang lingkup keputusan bias mengambil masalah sesuai dengan apa yang terjadi dalam system informasi akuntansi.
  • 6. 1.4 Manfaat Penulisan a. Bagi Penulis Manfaat yang diperoleh dengan adanya penulisan makalah ini adalah: Sebagai tugas mata kuliah Sistem informasi akuntansi dan, Dapat berguna bagi semua kelompok dalam ruangan akuntansi/A. b. Bagi Pembaca Manfaat yang diperoleh dengan adanya penulisan makalah ini adalah: Bagi mahasiswa/i makalah ini diharapkan dapat berguna sebagai salah satu referensi yang berubah di waktu yang datan.
  • 7. BAB II PEMBAHASAN 2.1 Ruang Linkup Pengambilan Keputusan Dalam Sistem Informasi Akuntansi Pembahasan tentang ruang lingkup dan berbagai macamnya dalam system informasi akuntansi, yaitu sebagai berikut: a. Pengendalian Operasional berurusan dengan kinerja yang efektif dan efisien atas tugas tertentu. b. Pengendalian Manajemen berurusan dengan pemakaian yang efektif dan efisien atas sumber daya yang digunakan untuk mencapai tujuan organisasi. c. Perencanaan Strategis berurusan dengan penetapan tujuan organisasi dan kebijakan untuk mencapai tujuan tersebut. 2.2 Suatu Keputusan Memiliki Ruang Lingkup Yang Beda Dengan Masalah Lainnya Perbedaan ini terutama karena adanya batas yang tidak terhubungkan antara harapan dan kenyataan. Pengambilan keputusan secara sistematik urutannya adalah sebagai berikut: a. Situasi lingkungan yang melengkapi persoalan pengambilan keputusan yang dihadapi manusia, b. Kemampuan manusia untuk menyelesaikan persoalan tersebut c. Meninjau proses pengambilan keputusan, yaitu berdasarkan intuisi
  • 8. d. Bagaimana kita menilai suatu keputusan. 2.3 Jenis-Jenis Keputusan Organisasi Jenis-jenis ruang lingkup keputusan organisasi antara lain: a. Menetapkan tujuan organisasi b. Menentukan ruang lingkup aktivitas bisnis c. Menentukan atau memodifikasi struktur organisasi d. Menetapkan filosofi manajemen 2.4 Keputusan Perencanaan Taktis dan Ciri-Cirinya Keputusan perencanaan taktis berada dibawah keputusan strategis dan dibuat oleh manajemen tengah. Jangka waktu keputusan ini pendek, lebih spesifik, berulang, hasilnya lebih pasti, dan kurang berpengaruh pada organisai dibandingkan keputusan stategis. Ciri-ciri keputusan strategis diantaranya: a. Kerangka waktunya jangka panjang b. Mereka memerlukan informasi yang lebih ringkas c. Keputusan yang biasanya tidak berulang d. Keputusan strategi berkaitan menghadapi ketidakpastian tingkat tinggi e. Keputusan yang punya ruang lingkup yang luas dan secara mendasar mempengaruhi organisasi, Keputusan strategis memerlukan sumber informasi eksternal maupun internal
  • 9. 2.5 Keputusan Kontrol Manajemen Salah satu kegiatan kontrol manajemen adalah memotivasi para manajer di semua wilayah fungsional untuk menggunakan sumber daya, termasuk bahan baku, personel, dan aktiva keuangan seproduktif mungkin. Ketidakpastian meliputi keputusan kontrol manajemen karena sulit untuk memisahkan kinerja manajer dari unit operasionalnya. Kita sering kali kekurangan kriteria untuk menspesifikasi standar kontrol manajemen dan tujuan-tujuan objektif untuk memastikan kinerja. 2.6 Keputusan Kontrol Operasional Kontrol operasional memastikan bahwa perusahaan beroperasi sesuia dengan kriteria yang telah diterapkan sebelumnya. Keputusan kontrol operasional lebih sempit dan lebih fokus daripada keputusan strategis dan taktis karena mereka memperhatikan pekerjaan operasi rutin. Keputusan kontrol operasional lebih terstruktur daripada keputusan kontrol manajemen, lebih bergantung pada rincian daripada keputusan perencanaan, dan kerangka waktunya lebih pendek daripada keputusan taktis atau strategis. Keputusan kontrol operasional memiliki tiga elemen dasar, yaitu penetapan standar, evaluasi kerja, dan melakukan tindakan perbaikan (korektif).
  • 10. BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan Berdasarkan pembahasan yang telah diuraikan di atas mak dapat disimpulkan sebagai berikut : a. Berdasarkan ruang linkup yang mengambil keputusan dalam system informasi akuntansi, b. Berdasarkan urusan –urusan yang berkait dengan rung linkup keputusan, c. Berdasarkan keputusan memiliki ruang linkupnya. 3.2 Saran penulis menyadari sepenuhnya bahwa penyusunan karya tulis dengan judul: ruang lingkup keputusan.ini masih terdapat kekurangan-kekurangan tertentu. Untuk itu, kami dari kelompok IV dengan rendah hati menerima kritik dan saran dari pembaca untuk perbaikan penulisan ini di waktu-waktu yang akan datang.
  • 11. DAFTAR PUSTAKA 1. Muhammad Riyaldi on October 28, 2013 at 7:35 am said: thoughts on “Ruang Lingkup Keputusan”; 2. putri widyastuti on October 29, 2013 at 7:07 pm said: Ruang lingkup keputusan yang berkaitan urusan-urusan; 3. Reizy Andiana on October 29, 2013 at 7:31 pm said: keputusan memiliki ruang lingkup