SlideShare a Scribd company logo
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Manusia yang tinggal di pegunungan memiliki corak kehidupan yang berbeda
dengan mereka yang tinggal di pantai. Demikian pula dengan orang yang tinggal di
perbukitan dan lembah sungai. Masing-masing menyesuaian diri atau beradaptasi
dengan lingkungan tempat tinggalnya.
Menurut para ahli, keragaman bentuk permukaan bumi ini disebabkan oleh dua
kekuatan, yaitu tenaga endogen dan tenaga eksogen. Apa itu tenaga endogen dan
tenaga eksogen? Tenaga Endogen adalah tenaga pengubah muka bumi yang berasal
dari dalam bumi, sedangkan Tenaga Eksogen adalah tenaga pengubah muka bumi
yang berasal dari luar bumi. Tenaga endogen bersumber dari magma yang bersifat
membangun (konstruktif). Tenaga ini meliputi tektonisme, vulkanisme dan gempa
bumi. Tenaga eksogen merupakan tenaga yang bersifat merusak kulit bumi. Factor-
faktor yang berpengaruh terhadap tenaga eksogen ini meliputi air, angin, makhluk
hidup, sinar matahari, dan gletser. Kedua tenaga ini menghasilkan rupa muka bumi
yang beraneka ragam bentuknya baik di daratan maupun dasar laut.
1.2 Rumusan Masalah
Untuk lebih memudahkan pembahasan materi, maka kami membuat
rumusan masalah sebagai berikut:
1. Bagaiman Proses Pembentukan Muka Bumi
2. Bagaimana Dampak Keragaman Muka Bumi Terhadap Kehidupan Manusia
1.3 Tujuan Penulisan
Adapun Tujuan dari penulisan makalah ini adalah sebagai berikut:
1. Untuk Mengetahui Proses Pembentukan Muka Bumi
2. Untuk Mengetahui Dampak Keragaman Muka Bumi Terhadap Kehidupan
Manusia.
2
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Proses Pembentukan Muka Bumi
Permukaan bumi terdiri atas berbagai bentuk dari yang datar, bergelombang
atau berbukit sampai bergunung. Keragaman tersebut tidak terjadi begitu saja,
melainkan melalui berbagai proses dan waktu yang sangat lama. Berbagai bentuk
tenaga bekerja untuk mengubah muka bumi, baik dari dalam bumi maupun dari luar
bumi yang dikenal dengan sebutan tenaga geologi.Tenaga dari dalam bumi
mengubah bentuk muka bumi sehingga muncul gunung, pegunungan, dan lain-lain.
Selanjutnya apa yang telah dilakukan oleh tenaga dari dalam bumi, kemudian
dirombak oleh tenaga dari luar bumi oleh air, angin, es, dan organisme sehingga
nampaklah keragaman muka bumi seperti yang kita lihat sekarang.
Keragaman bentuk ketampakan alam di permukaan bumi tidak terjadi dengan
sendirinya melainkan melalui suaru proses alam yang panjang. Keragaman tersebut
terjadi karena adanya tenaga endogen dan eksogen yang ada di bumi.
3
2.2 Bentuk Muka Bumi Yang Dihasilkan Oleh Tenaga Endogen.
Tenaga yang sangat besar dari dalam bumi dapat berpengaruh dalam
membentuk keragaman permukaan bumi. Tenaga yang berasal dari dalam bumi itu
disebut tenaga endogen. Tenaga endogen ada yang mempunyai sifat membangun dan
ada yang mempunyai sifat merusak. Tetapi secara umum tenaga endogen bersifat
membangun. Tenaga endogen merupakan kekuatan yang mendorong terjadinya
pergerakan kerak bumi. Pergerakan ini disebut diastropisme. Adanya tenaga endogen
dapat menyebabkan terjadinya pergeseran kerak bumi. Pergeseran jkerrak bumi akan
menjadikan permukaan bumi berbentuk cembung, seperti pegunungan atau gunung-
gunung berapi, serta berbentuk cekung seperti laut dan danau. Secara geologis,
tenaga endogen meliputi tektonisme, vulkanisme, dan seisme (gempa).
Hasil dari proses tektonisme
a. Tektonisme adalah perubahan letak atau kedudukan lapisan kulit bumi secara
horizontal maupun vertical. Berdasarkan kecepatan gerak dan luas daerah,
tektonisme dibedakan atas epirogenesa dan orogenesa.
b. Epirogenesa adalah gerakan pada lapisan kulit bumi secara horizontal maupun
vertical akibat pengangkatan dan penurunan permukaan bumi yang terjadi
sangat lambat serta meliputi wilayah yang sangat luas. Gerakan epirogenesa
dibagi menjadi dua sebagai berikut.
4
1. Epirogenesa positif, yaitu gerak turunnya permukaan bumi sehingga laut
seolah-olah mengalami kenaikan.
2. Epirogenesa negatif, yaitu gerak naiknya permukaan bumi sehingga laut
seolah-olah mengalami penurunan.
c. Orogenesa adalah gerakan pada lapisan kulit bumi secara horizontal maupun
vertical akibat pengangkatan dan penurunan permukaan bumi yang terjadi sangat
cepat serta meliputi wilayah yang sempit. Misalnya, pembentukan deretan sirkum
pasifik.
Hasil dari proses vulkanisme
Vulkanisme adalah segala kegiatan magma dari lapisan dalam litosfera yang
bergerak ke lapisan yang lebih atas atau keluar ke permukaan bumi (dalam arti luas).
Pergerakan magma sebagai ciri aktivitas magma dibedakan sebagai berikut.
1. Intrusi magma adalah aktivitas magma di dalam lapisan litosfera, memotong atau
menyisip litosfer dan tidak mencapai permukaan bumi. Intrusi magma disebut
juga plutonisme.
Bentuk-bentuk intrusi magma sebagai berikut:
a. Batholit, yaitu batuan beku yang terbentuk dari dapur magma, terjadi karena
penurunan suhu yang lambat.
5
b. Lakolit, yaitu magma yang menyusup di antara lapisan batuan yang
menyebabkan lapisan batuan di atasnya terangkat sehingga cembung,
sedangkan alasnya rata.
c. Sill, yaitu lapisan magma tipis yang menyusup di antara lapisan batuan di
atas, datar di bagian atasnya.
d. Gang, yaitu batuan dari intrusi magma yang memotong lapisan batuan yang
berbentuk pipih atau lempeng.
e. Apofisa, yaitu cabang dari irupsi korok (gang).
f. Diatrema, yaitu batuan yang mengisi pipa letusan.
2. Ekstrusi/erupsi magma adalah kegiatan magma yang mencapai permukaan bumi.
Ekstrusi magma merupakan kelanjutan dari intrusi magma. Bahan yang
dikeluarkan pada saat terjadi proses ekstrusi magma, terutama ketika terjadi
letusan gunung api adalah dalam bentuk material padat yang disebut
eflatal/piroklastik dan dalam bentuk cair berupa lava dan lahar, serta dalam
wujud gas, seperti belerang, nitrogen, gas asam arang, dan gas uap air.
3. Ekstrusi areal, yaitu magma keluar dari lubang yang besar, karena magma
terletak sangat dekat dengan permukaan bumi sehingga magma menghancurkan
dapur magma yang menyebabkan magma meleleh keluar ke permukaan bumi.
Misalnya Yellow Stone National Park di amerika serikat yang luasnya 10.000
KM2.
6
Gempa
Gempa merupakan getaran yang terjadi karena gerakan batuan yang melewati batas
kelentingan atau kelengkungan. Jika batas kelentingan tersebut melampaui makan
akan menghasilkan sebuat getaran.
Gempa dibedakan menjadi gempa tektonik, vulkanik, dan longsoran. Gempa
Tektonik adalah gempa yang terjadi akibat tumbukan lempeng-lempeng litosfer.
Gempa vulkanik adalah gempa yang terjadi karena adanya aktivitas gunungapi.
Gempa longsoran adalah gempa yang terjadi akibat longsor atau runtuhnya tanah
perbukitan atau gua kapur.
2.3 Bentuk Muka Bumi Yang Dihasilkan Oleh Tenaga Eksogen.
Tenaga eksogen ialah tenaga yang berasal dari luar bumi yang berpengaruh terhadap
permukaan bumi. Tenaga eksogen dapat menyebabkan relief permukaan bumi
berubah. Proses perubahan muka bumi dapat berlangsung secara mekanis, biologis,
maupun secara kimiawi. Tenaga eksogen ini menyebabkan terjadinya pelapukan,
7
erosi, gerak massa batuan, dan sedimentasi yang bersifat merusak bentuk permukaan
bumi.
a. Erosi, proses pelepasan dan pemindahan massa batuan secara alamiah dari suatu
tempat ke tempat lain oleh suatu zat pengangkut yang bergerak di permukaan
bumi
Menurut kecepatannya :
 Erosi geologi: Suatu bentuk erosi dimana proses pengahancuran tanah relatif
seimbang dengan proses pembentukannya. Tidak menimbulkan kerusakan
alam.
 Erosi yang dipercepat : Erosi dimana proses penghancuran tanah lebih cepat
dibandingkan proses pembentukannya. Mengakibatkan tanah menjadi tidak
subur, sehingga lahan kritis makin meluas
 Menurut zat pelarutnya :
 Erosi air : Disebabkan oleh air, baik di dalam tanah, permukaan maupun
sungai. Dibedakan menjadi :
 Erosi percikan : Disebabkan percikan air hujan
 Erosi lembar : Terjadi pada lapisan tanah bagian atas, menyebabkan tanah
menjadi tidak subur
 Erosi alur : Terjadi pada saat air mengalir
 Erosi parit : Lereng yang terkena erosi membentuk parit yang cukup dalam
 Erosi angin (deflasi) : Disebabkan tenaga angin, biasa terjadi di gurun
 Erosi es/glasial : Disebabkan oleh massa es yang bergerak
 Erosi air laur (abrasi) : Disebabkan oleh gelombang laut (erosi morena)
Bentuk tanah sebagai akibat erosi :
 Cliff : Pantai terjal & berdinding curam sebagai akibat abrasi
 Relung : Cekung yang memiliki dinding cliff
 Dataran abrasi : Hamparan wilayah daratan akibat abrasi
 Ngarai : Lembah yang dalam
 Batu jamur : Batu yang disebabkan erosi angin
8
b. Sedimentasi, proses pengendapan batuan/tanah yang dilakukan oleh air, angin,
dan es. Sedimentasi fluvial : Proses pengendapan materi yang diangkut oleh air
sepanjang aliran sungai. Bentuk lahan hasil sedimentasi fluvial :
1. Delta : Endapan pasir, lumpur, & kerikil yang terdapat di muara sungai
2. Bantaran sungai : Daratan yang terdapat di tengah-tengah badan sungai/pada
kelokan dalam sungai sebagai hasil endapan
Sedimen eolis (terrestrial) : Di daerah gurun/pantai
Sedimen marin : Proses pengendapan yang dilakukan oleh gelombang laut yang
terdapat di sepanjang pantai. Bentukan alam dari sedimen marin :
 Beach/bisik : Bentukan deposisional umumnya pada pantai yang landai,
terjadi jika swash membawa muatan sedimen
 Bar : Gosong pasir di pantai yang arahnya memanjang sebagai hasil
pengerjaan arus laut
 Tombolo : Gosong pasor yang menghubungkan suatu pulau karang dengan
pulau utama
c. Pelapukan. Batuan yang telah terbentuk melalui berbagai proses akhirnya lama
kelamaan akan mengalami proses penghancuran atau pelapukan. Batuan yang
berukuran besar akan terpecah menjadi batuan yang berukuran lebih kecil,
bahkan sampai menjadi debu. Pelapukan dapat dibedakan menjadi pelapukan
fisika, kimia dan biologik-mekanik
9
BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan
Keragaman bentuk muka bumi merupakan hasil kerja dari dua tenaga
pembentuk muka bumi yaitu tenaga endogen dan tenaga eksogen.
Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi berupa
vulkanisme, diastropisme dan seisme, sedangkan tenaga eksogen yang mengubah
bentuk muka bumi dipengaruhi oleh tiga proses yaitu pelapukan, erosi dan
sedimentasi.
3.2 Saran
Dengan megetahui keragaman bentuk permukaan bumi serta bagaimana proses
terbentuknya dan manfaatnya bagi kehidupan manusia, diharapkan kepada seluruh
generasi muda untuk bisa membantu melestarikan bumi dan tidak merusaknya.
DAFTAR PUSTAKA
Muh. Nurdin, S. W. warsito, Muh. Nursa’ban, 2008, Mari Belajar IPS Ilmu Pengetahuan
Sosial Untuk SMP/MTs Kelas VII Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional. Smart
Education
http://brainfolder.wordpress.com/2013/09/24/makalah-ips-keragaman-bentuk-permukaan
bumi

More Related Content

What's hot

Perkembangan Islam pada Abad Pertengahan
Perkembangan Islam pada Abad PertengahanPerkembangan Islam pada Abad Pertengahan
Perkembangan Islam pada Abad Pertengahan
Novi Widyawati
 
Isim isyaroh
Isim isyarohIsim isyaroh
Isim isyaroh
Septian Muna Barakati
 
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
Muhammad Luthfan
 
Dakwah Rasulullah Periode Makkah
Dakwah Rasulullah Periode MakkahDakwah Rasulullah Periode Makkah
Dakwah Rasulullah Periode Makkah
Khanifah Inabah
 
Ppt ti dalam bk
Ppt ti dalam bkPpt ti dalam bk
Ppt ti dalam bk
EkaRiyanto
 
Memelihara alam ciptaan tuhan
Memelihara alam ciptaan tuhanMemelihara alam ciptaan tuhan
Memelihara alam ciptaan tuhan
Naomi Fortuna
 
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
FitriHastuti2
 
Berita acara munaqosah
Berita acara munaqosahBerita acara munaqosah
Berita acara munaqosah
iwan Alit
 
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
sifatulfalah3120
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
Dechy Ebc
 
MAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKAN
MAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKANMAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKAN
MAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKAN
Potpotya Fitri
 
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
amirulmuminin9
 
Metodologi Pelatihan - 2022.pptx
Metodologi Pelatihan - 2022.pptxMetodologi Pelatihan - 2022.pptx
Metodologi Pelatihan - 2022.pptx
KotaLhokseumawe1
 
Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02
Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02
Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02
mucham04
 
Misi nabi muhammad saw
Misi nabi muhammad sawMisi nabi muhammad saw
Misi nabi muhammad saw
Tazkia Mar'atusyifa
 
Berbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tuaBerbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tua
yusbarina
 
Power point kerangka dasar agama islam
Power point kerangka dasar agama islamPower point kerangka dasar agama islam
Power point kerangka dasar agama islam
raden aisyah
 
Proses Terjadinya Hari Kiamat
Proses Terjadinya Hari KiamatProses Terjadinya Hari Kiamat
Proses Terjadinya Hari Kiamat
Mohamad Khaidir
 
manejemen mutu tentng kualitas asuransi
manejemen mutu tentng kualitas asuransimanejemen mutu tentng kualitas asuransi
manejemen mutu tentng kualitas asuransi
Rina Simanjuntak
 
Menjadi Saksi Kristus
Menjadi Saksi KristusMenjadi Saksi Kristus
Menjadi Saksi Kristus
Phasa Joshua
 

What's hot (20)

Perkembangan Islam pada Abad Pertengahan
Perkembangan Islam pada Abad PertengahanPerkembangan Islam pada Abad Pertengahan
Perkembangan Islam pada Abad Pertengahan
 
Isim isyaroh
Isim isyarohIsim isyaroh
Isim isyaroh
 
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
حقيقة الإيمان (Hakikat Iman)
 
Dakwah Rasulullah Periode Makkah
Dakwah Rasulullah Periode MakkahDakwah Rasulullah Periode Makkah
Dakwah Rasulullah Periode Makkah
 
Ppt ti dalam bk
Ppt ti dalam bkPpt ti dalam bk
Ppt ti dalam bk
 
Memelihara alam ciptaan tuhan
Memelihara alam ciptaan tuhanMemelihara alam ciptaan tuhan
Memelihara alam ciptaan tuhan
 
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
 
Berita acara munaqosah
Berita acara munaqosahBerita acara munaqosah
Berita acara munaqosah
 
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
Sejarah Tradisi Islam Nusantara (Ppt materi-kelas-9)
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
MAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKAN
MAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKANMAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKAN
MAKALAH METODE DAKWAH DAN PEMIKIRAN MAULANA SYAIKH DALAM PENDIDIKAN
 
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
Soal hadis kebersihan 161201054942-161216023523
 
Metodologi Pelatihan - 2022.pptx
Metodologi Pelatihan - 2022.pptxMetodologi Pelatihan - 2022.pptx
Metodologi Pelatihan - 2022.pptx
 
Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02
Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02
Pengurusanjenazahpowerpoint 140227053638-phpapp02
 
Misi nabi muhammad saw
Misi nabi muhammad sawMisi nabi muhammad saw
Misi nabi muhammad saw
 
Berbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tuaBerbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tua
 
Power point kerangka dasar agama islam
Power point kerangka dasar agama islamPower point kerangka dasar agama islam
Power point kerangka dasar agama islam
 
Proses Terjadinya Hari Kiamat
Proses Terjadinya Hari KiamatProses Terjadinya Hari Kiamat
Proses Terjadinya Hari Kiamat
 
manejemen mutu tentng kualitas asuransi
manejemen mutu tentng kualitas asuransimanejemen mutu tentng kualitas asuransi
manejemen mutu tentng kualitas asuransi
 
Menjadi Saksi Kristus
Menjadi Saksi KristusMenjadi Saksi Kristus
Menjadi Saksi Kristus
 

Viewers also liked

medioambiente
medioambientemedioambiente
medioambiente
ns676_carmen
 
El uso de internet en la educación
El uso de internet en la educaciónEl uso de internet en la educación
El uso de internet en la educación
franciscacorondo
 
ADEX - exportaciones 2015
ADEX - exportaciones 2015ADEX - exportaciones 2015
ADEX - exportaciones 2015
agroalimentaria.pe
 
Defensa oral TT6_David Sole
Defensa oral TT6_David SoleDefensa oral TT6_David Sole
Defensa oral TT6_David Sole
Joel Collell
 
Livro ebook-o-que-e-um-avivamento
Livro ebook-o-que-e-um-avivamentoLivro ebook-o-que-e-um-avivamento
Livro ebook-o-que-e-um-avivamento
mcshalom25
 
Tectonic processes
Tectonic processesTectonic processes
Tectonic processes
David G. Booc
 
Presentación1
Presentación1Presentación1
Presentación1
karenssarahi
 
Programacion anual 2° hge
Programacion anual 2° hgeProgramacion anual 2° hge
Programacion anual 2° hge
Diany Zapata
 
Analiza dhe modelimi i sistemeve transportuese
Analiza dhe modelimi i sistemeve transportueseAnaliza dhe modelimi i sistemeve transportuese
Analiza dhe modelimi i sistemeve transportuese
Ermal Sylejmani
 
Comment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielle
Comment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielleComment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielle
Comment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielle
Guillaume Dumas
 
Presentation dl beyond-the_hype-v0.3
Presentation dl beyond-the_hype-v0.3Presentation dl beyond-the_hype-v0.3
Presentation dl beyond-the_hype-v0.3
Sebastien Treguer
 

Viewers also liked (13)

DNaude CV 0812v1
DNaude CV 0812v1DNaude CV 0812v1
DNaude CV 0812v1
 
medioambiente
medioambientemedioambiente
medioambiente
 
El uso de internet en la educación
El uso de internet en la educaciónEl uso de internet en la educación
El uso de internet en la educación
 
guleen
guleenguleen
guleen
 
ADEX - exportaciones 2015
ADEX - exportaciones 2015ADEX - exportaciones 2015
ADEX - exportaciones 2015
 
Defensa oral TT6_David Sole
Defensa oral TT6_David SoleDefensa oral TT6_David Sole
Defensa oral TT6_David Sole
 
Livro ebook-o-que-e-um-avivamento
Livro ebook-o-que-e-um-avivamentoLivro ebook-o-que-e-um-avivamento
Livro ebook-o-que-e-um-avivamento
 
Tectonic processes
Tectonic processesTectonic processes
Tectonic processes
 
Presentación1
Presentación1Presentación1
Presentación1
 
Programacion anual 2° hge
Programacion anual 2° hgeProgramacion anual 2° hge
Programacion anual 2° hge
 
Analiza dhe modelimi i sistemeve transportuese
Analiza dhe modelimi i sistemeve transportueseAnaliza dhe modelimi i sistemeve transportuese
Analiza dhe modelimi i sistemeve transportuese
 
Comment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielle
Comment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielleComment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielle
Comment les neurosciences questionnent l'intelligence artificielle
 
Presentation dl beyond-the_hype-v0.3
Presentation dl beyond-the_hype-v0.3Presentation dl beyond-the_hype-v0.3
Presentation dl beyond-the_hype-v0.3
 

Similar to Makalah Bentuk Bumi

IPA - Bentuk Muka Bumi
IPA - Bentuk Muka BumiIPA - Bentuk Muka Bumi
IPA - Bentuk Muka Bumi
Gigih Westfriend
 
6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt
6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt
6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt
AlvinF2
 
Keragaman bentuk-muka-bumi
Keragaman bentuk-muka-bumiKeragaman bentuk-muka-bumi
Keragaman bentuk-muka-bumi
Nur Istikomah
 
PROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptx
PROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptxPROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptx
PROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptx
HarmitaLestari
 
Asslamula’kum
Asslamula’kum Asslamula’kum
Asslamula’kum
Jjemilah
 
Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7
Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7
Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7Dianda Fakhira
 
Geografi
GeografiGeografi
Geografi
Firman Islamy
 
Tenaga Eksogen
Tenaga EksogenTenaga Eksogen
Tenaga Eksogen
Triyastiti Wulandari
 
Permukaan bumi
Permukaan bumiPermukaan bumi
Permukaan bumi
Usman Solih
 
Tektonik lempeng
Tektonik lempengTektonik lempeng
Tektonik lempeng
Mul Hadramy
 
Makalah Geo
Makalah GeoMakalah Geo
Makalah Geonureaal
 
Litosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosferLitosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosfer
Paarief Udin
 
BA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdf
BA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdfBA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdf
BA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdf
AnikYuliarti2
 
Tenaga endogen
Tenaga endogenTenaga endogen
Tenaga endogen
Fadar Net
 
TENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGEN
TENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGENTENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGEN
TENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGEN
Nurul Shufa
 
GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)
GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)
GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)
danurifqi
 
Geologi lingkungan
Geologi lingkunganGeologi lingkungan
Geologi lingkungan
Fauzan Barnanda
 
geologi-pendalaman_materi.pdf
geologi-pendalaman_materi.pdfgeologi-pendalaman_materi.pdf
geologi-pendalaman_materi.pdf
Penikmatkuliner
 

Similar to Makalah Bentuk Bumi (20)

IPA - Bentuk Muka Bumi
IPA - Bentuk Muka BumiIPA - Bentuk Muka Bumi
IPA - Bentuk Muka Bumi
 
6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt
6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt
6.-PSD-121-TM-6-Atmosfer-Litosfer-dan-Hidrosfer.ppt
 
Keragaman bentuk-muka-bumi
Keragaman bentuk-muka-bumiKeragaman bentuk-muka-bumi
Keragaman bentuk-muka-bumi
 
PROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptx
PROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptxPROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptx
PROSES GEOLOGI dan aktivitas yang terjadi di bumi .pptx
 
IPBA
IPBAIPBA
IPBA
 
Asslamula’kum
Asslamula’kum Asslamula’kum
Asslamula’kum
 
Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7
Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7
Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7
 
Geografi
GeografiGeografi
Geografi
 
Tenaga Eksogen
Tenaga EksogenTenaga Eksogen
Tenaga Eksogen
 
Permukaan bumi
Permukaan bumiPermukaan bumi
Permukaan bumi
 
Tektonik lempeng
Tektonik lempengTektonik lempeng
Tektonik lempeng
 
Tenaga eksogen
Tenaga eksogenTenaga eksogen
Tenaga eksogen
 
Makalah Geo
Makalah GeoMakalah Geo
Makalah Geo
 
Litosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosferLitosfer dan pedosfer
Litosfer dan pedosfer
 
BA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdf
BA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdfBA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdf
BA X 3.5 Dinamika Litosfer - Copy (1).pdf
 
Tenaga endogen
Tenaga endogenTenaga endogen
Tenaga endogen
 
TENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGEN
TENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGENTENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGEN
TENAGA EKSOGEN DAN TENAGA ENDOGEN
 
GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)
GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)
GEOGRAFI (BENTUK MUKA BUMI- TENAGA ENDOGEN)
 
Geologi lingkungan
Geologi lingkunganGeologi lingkungan
Geologi lingkungan
 
geologi-pendalaman_materi.pdf
geologi-pendalaman_materi.pdfgeologi-pendalaman_materi.pdf
geologi-pendalaman_materi.pdf
 

Recently uploaded

SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 

Makalah Bentuk Bumi

  • 1. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Manusia yang tinggal di pegunungan memiliki corak kehidupan yang berbeda dengan mereka yang tinggal di pantai. Demikian pula dengan orang yang tinggal di perbukitan dan lembah sungai. Masing-masing menyesuaian diri atau beradaptasi dengan lingkungan tempat tinggalnya. Menurut para ahli, keragaman bentuk permukaan bumi ini disebabkan oleh dua kekuatan, yaitu tenaga endogen dan tenaga eksogen. Apa itu tenaga endogen dan tenaga eksogen? Tenaga Endogen adalah tenaga pengubah muka bumi yang berasal dari dalam bumi, sedangkan Tenaga Eksogen adalah tenaga pengubah muka bumi yang berasal dari luar bumi. Tenaga endogen bersumber dari magma yang bersifat membangun (konstruktif). Tenaga ini meliputi tektonisme, vulkanisme dan gempa bumi. Tenaga eksogen merupakan tenaga yang bersifat merusak kulit bumi. Factor- faktor yang berpengaruh terhadap tenaga eksogen ini meliputi air, angin, makhluk hidup, sinar matahari, dan gletser. Kedua tenaga ini menghasilkan rupa muka bumi yang beraneka ragam bentuknya baik di daratan maupun dasar laut. 1.2 Rumusan Masalah Untuk lebih memudahkan pembahasan materi, maka kami membuat rumusan masalah sebagai berikut: 1. Bagaiman Proses Pembentukan Muka Bumi 2. Bagaimana Dampak Keragaman Muka Bumi Terhadap Kehidupan Manusia 1.3 Tujuan Penulisan Adapun Tujuan dari penulisan makalah ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk Mengetahui Proses Pembentukan Muka Bumi 2. Untuk Mengetahui Dampak Keragaman Muka Bumi Terhadap Kehidupan Manusia.
  • 2. 2 BAB II PEMBAHASAN 2.1 Proses Pembentukan Muka Bumi Permukaan bumi terdiri atas berbagai bentuk dari yang datar, bergelombang atau berbukit sampai bergunung. Keragaman tersebut tidak terjadi begitu saja, melainkan melalui berbagai proses dan waktu yang sangat lama. Berbagai bentuk tenaga bekerja untuk mengubah muka bumi, baik dari dalam bumi maupun dari luar bumi yang dikenal dengan sebutan tenaga geologi.Tenaga dari dalam bumi mengubah bentuk muka bumi sehingga muncul gunung, pegunungan, dan lain-lain. Selanjutnya apa yang telah dilakukan oleh tenaga dari dalam bumi, kemudian dirombak oleh tenaga dari luar bumi oleh air, angin, es, dan organisme sehingga nampaklah keragaman muka bumi seperti yang kita lihat sekarang. Keragaman bentuk ketampakan alam di permukaan bumi tidak terjadi dengan sendirinya melainkan melalui suaru proses alam yang panjang. Keragaman tersebut terjadi karena adanya tenaga endogen dan eksogen yang ada di bumi.
  • 3. 3 2.2 Bentuk Muka Bumi Yang Dihasilkan Oleh Tenaga Endogen. Tenaga yang sangat besar dari dalam bumi dapat berpengaruh dalam membentuk keragaman permukaan bumi. Tenaga yang berasal dari dalam bumi itu disebut tenaga endogen. Tenaga endogen ada yang mempunyai sifat membangun dan ada yang mempunyai sifat merusak. Tetapi secara umum tenaga endogen bersifat membangun. Tenaga endogen merupakan kekuatan yang mendorong terjadinya pergerakan kerak bumi. Pergerakan ini disebut diastropisme. Adanya tenaga endogen dapat menyebabkan terjadinya pergeseran kerak bumi. Pergeseran jkerrak bumi akan menjadikan permukaan bumi berbentuk cembung, seperti pegunungan atau gunung- gunung berapi, serta berbentuk cekung seperti laut dan danau. Secara geologis, tenaga endogen meliputi tektonisme, vulkanisme, dan seisme (gempa). Hasil dari proses tektonisme a. Tektonisme adalah perubahan letak atau kedudukan lapisan kulit bumi secara horizontal maupun vertical. Berdasarkan kecepatan gerak dan luas daerah, tektonisme dibedakan atas epirogenesa dan orogenesa. b. Epirogenesa adalah gerakan pada lapisan kulit bumi secara horizontal maupun vertical akibat pengangkatan dan penurunan permukaan bumi yang terjadi sangat lambat serta meliputi wilayah yang sangat luas. Gerakan epirogenesa dibagi menjadi dua sebagai berikut.
  • 4. 4 1. Epirogenesa positif, yaitu gerak turunnya permukaan bumi sehingga laut seolah-olah mengalami kenaikan. 2. Epirogenesa negatif, yaitu gerak naiknya permukaan bumi sehingga laut seolah-olah mengalami penurunan. c. Orogenesa adalah gerakan pada lapisan kulit bumi secara horizontal maupun vertical akibat pengangkatan dan penurunan permukaan bumi yang terjadi sangat cepat serta meliputi wilayah yang sempit. Misalnya, pembentukan deretan sirkum pasifik. Hasil dari proses vulkanisme Vulkanisme adalah segala kegiatan magma dari lapisan dalam litosfera yang bergerak ke lapisan yang lebih atas atau keluar ke permukaan bumi (dalam arti luas). Pergerakan magma sebagai ciri aktivitas magma dibedakan sebagai berikut. 1. Intrusi magma adalah aktivitas magma di dalam lapisan litosfera, memotong atau menyisip litosfer dan tidak mencapai permukaan bumi. Intrusi magma disebut juga plutonisme. Bentuk-bentuk intrusi magma sebagai berikut: a. Batholit, yaitu batuan beku yang terbentuk dari dapur magma, terjadi karena penurunan suhu yang lambat.
  • 5. 5 b. Lakolit, yaitu magma yang menyusup di antara lapisan batuan yang menyebabkan lapisan batuan di atasnya terangkat sehingga cembung, sedangkan alasnya rata. c. Sill, yaitu lapisan magma tipis yang menyusup di antara lapisan batuan di atas, datar di bagian atasnya. d. Gang, yaitu batuan dari intrusi magma yang memotong lapisan batuan yang berbentuk pipih atau lempeng. e. Apofisa, yaitu cabang dari irupsi korok (gang). f. Diatrema, yaitu batuan yang mengisi pipa letusan. 2. Ekstrusi/erupsi magma adalah kegiatan magma yang mencapai permukaan bumi. Ekstrusi magma merupakan kelanjutan dari intrusi magma. Bahan yang dikeluarkan pada saat terjadi proses ekstrusi magma, terutama ketika terjadi letusan gunung api adalah dalam bentuk material padat yang disebut eflatal/piroklastik dan dalam bentuk cair berupa lava dan lahar, serta dalam wujud gas, seperti belerang, nitrogen, gas asam arang, dan gas uap air. 3. Ekstrusi areal, yaitu magma keluar dari lubang yang besar, karena magma terletak sangat dekat dengan permukaan bumi sehingga magma menghancurkan dapur magma yang menyebabkan magma meleleh keluar ke permukaan bumi. Misalnya Yellow Stone National Park di amerika serikat yang luasnya 10.000 KM2.
  • 6. 6 Gempa Gempa merupakan getaran yang terjadi karena gerakan batuan yang melewati batas kelentingan atau kelengkungan. Jika batas kelentingan tersebut melampaui makan akan menghasilkan sebuat getaran. Gempa dibedakan menjadi gempa tektonik, vulkanik, dan longsoran. Gempa Tektonik adalah gempa yang terjadi akibat tumbukan lempeng-lempeng litosfer. Gempa vulkanik adalah gempa yang terjadi karena adanya aktivitas gunungapi. Gempa longsoran adalah gempa yang terjadi akibat longsor atau runtuhnya tanah perbukitan atau gua kapur. 2.3 Bentuk Muka Bumi Yang Dihasilkan Oleh Tenaga Eksogen. Tenaga eksogen ialah tenaga yang berasal dari luar bumi yang berpengaruh terhadap permukaan bumi. Tenaga eksogen dapat menyebabkan relief permukaan bumi berubah. Proses perubahan muka bumi dapat berlangsung secara mekanis, biologis, maupun secara kimiawi. Tenaga eksogen ini menyebabkan terjadinya pelapukan,
  • 7. 7 erosi, gerak massa batuan, dan sedimentasi yang bersifat merusak bentuk permukaan bumi. a. Erosi, proses pelepasan dan pemindahan massa batuan secara alamiah dari suatu tempat ke tempat lain oleh suatu zat pengangkut yang bergerak di permukaan bumi Menurut kecepatannya :  Erosi geologi: Suatu bentuk erosi dimana proses pengahancuran tanah relatif seimbang dengan proses pembentukannya. Tidak menimbulkan kerusakan alam.  Erosi yang dipercepat : Erosi dimana proses penghancuran tanah lebih cepat dibandingkan proses pembentukannya. Mengakibatkan tanah menjadi tidak subur, sehingga lahan kritis makin meluas  Menurut zat pelarutnya :  Erosi air : Disebabkan oleh air, baik di dalam tanah, permukaan maupun sungai. Dibedakan menjadi :  Erosi percikan : Disebabkan percikan air hujan  Erosi lembar : Terjadi pada lapisan tanah bagian atas, menyebabkan tanah menjadi tidak subur  Erosi alur : Terjadi pada saat air mengalir  Erosi parit : Lereng yang terkena erosi membentuk parit yang cukup dalam  Erosi angin (deflasi) : Disebabkan tenaga angin, biasa terjadi di gurun  Erosi es/glasial : Disebabkan oleh massa es yang bergerak  Erosi air laur (abrasi) : Disebabkan oleh gelombang laut (erosi morena) Bentuk tanah sebagai akibat erosi :  Cliff : Pantai terjal & berdinding curam sebagai akibat abrasi  Relung : Cekung yang memiliki dinding cliff  Dataran abrasi : Hamparan wilayah daratan akibat abrasi  Ngarai : Lembah yang dalam  Batu jamur : Batu yang disebabkan erosi angin
  • 8. 8 b. Sedimentasi, proses pengendapan batuan/tanah yang dilakukan oleh air, angin, dan es. Sedimentasi fluvial : Proses pengendapan materi yang diangkut oleh air sepanjang aliran sungai. Bentuk lahan hasil sedimentasi fluvial : 1. Delta : Endapan pasir, lumpur, & kerikil yang terdapat di muara sungai 2. Bantaran sungai : Daratan yang terdapat di tengah-tengah badan sungai/pada kelokan dalam sungai sebagai hasil endapan Sedimen eolis (terrestrial) : Di daerah gurun/pantai Sedimen marin : Proses pengendapan yang dilakukan oleh gelombang laut yang terdapat di sepanjang pantai. Bentukan alam dari sedimen marin :  Beach/bisik : Bentukan deposisional umumnya pada pantai yang landai, terjadi jika swash membawa muatan sedimen  Bar : Gosong pasir di pantai yang arahnya memanjang sebagai hasil pengerjaan arus laut  Tombolo : Gosong pasor yang menghubungkan suatu pulau karang dengan pulau utama c. Pelapukan. Batuan yang telah terbentuk melalui berbagai proses akhirnya lama kelamaan akan mengalami proses penghancuran atau pelapukan. Batuan yang berukuran besar akan terpecah menjadi batuan yang berukuran lebih kecil, bahkan sampai menjadi debu. Pelapukan dapat dibedakan menjadi pelapukan fisika, kimia dan biologik-mekanik
  • 9. 9 BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan Keragaman bentuk muka bumi merupakan hasil kerja dari dua tenaga pembentuk muka bumi yaitu tenaga endogen dan tenaga eksogen. Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi berupa vulkanisme, diastropisme dan seisme, sedangkan tenaga eksogen yang mengubah bentuk muka bumi dipengaruhi oleh tiga proses yaitu pelapukan, erosi dan sedimentasi. 3.2 Saran Dengan megetahui keragaman bentuk permukaan bumi serta bagaimana proses terbentuknya dan manfaatnya bagi kehidupan manusia, diharapkan kepada seluruh generasi muda untuk bisa membantu melestarikan bumi dan tidak merusaknya. DAFTAR PUSTAKA Muh. Nurdin, S. W. warsito, Muh. Nursa’ban, 2008, Mari Belajar IPS Ilmu Pengetahuan Sosial Untuk SMP/MTs Kelas VII Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional. Smart Education http://brainfolder.wordpress.com/2013/09/24/makalah-ips-keragaman-bentuk-permukaan bumi