SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK 1
• HMI DIENULHAQ (131611008)
• MAULANA MAHMUDIN SALIM (131611015)
• TENTI TRESNA YANTI (131611027)
• TIA AULIA (131611028)
PEMBIMBING : MUHAMMAD ARMAN
KELAS : 2A
TUJUAN
• Memenuhi tugas akhir semester 3 pada mata kuliah instrumentasi.
• Memahami cara kerja dan fungsi alat-alat instrumentasi dengan baik dan sistematis
• Menerapkan system yang sederhana untuk keperluan sehari-hari sehingga dapat
membantu keperluan manusia pada khususnya.
DESKRIPSI ALAT
Lockduino merupakan kunci otomatis yang dapat membantu kita untuk mengunci pintu
dalam jarak yang jauh. Maka ketika kita ada di luar rumah dan lupa belum mengunci
pintu dengan menggunakan rangkaian alat ini kita dapat langsung memberikan perintah
untuk mengunci pintu otomatis melalui handphone kita. Dengan cara mengirim sms ke
GSM shield (handphone) yang memiliki kartu gsm yang telah kita pasang, sehingga
perintah mengunci pintu akan berfungsi. Akhirnya kita dapat merasa tenang
meninggalkan rumah yang sekarang dalam keadaan terkunci.
ALAT DAN BAHAN
ARDUINO UNO CENTRAL LOCK
CAR
HANDPHONE Acrilic
ALAT DAN BAHAN
KUNCI SLOT
BATERAI 9VIC L293D +
SOCKET
KABEL
ALAT DAN BAHAN
JACK 2,5 mm BAUT 3 mm ENGSEL
SKEMATIK
GAMBAR ALAT
LANGKAH KERJA
1. Pastikan semua komponen berjalan dengan baik;
Contoh : a. Mengecek motor : beri motor tersebut tegangan 12 v;
b. Mengecek arduino : led on, led 13, tx dan rx menyala;
c. Ic dan kabel : bisa dicek dengan menggunakan avometer, dilihat hambatannya ada
atau tidak, jika ada maka kabel dan ic baik dan bisa digunakan;
d. Handphone : bisa dicek dengan sms dan telpon.
2. Solder socket ic ke pcb, jangan langsung menyolder ic karena ada kemungkinan ic terbakar;
3. Setelah pemasangan IC maka kita memulai menempelkan kebel-kabel yang akan di pakai pada IC
tersebut. Pada proyek ini kami memakai port :
a. Enable1; b. Input1; c. Output1;
d. 2 ground; e. Output2; f. Input2;
g. Vs; h. Vss (untuk menghubungkan atara Arduino dan juga Motor).
4. Setelah semua kabel telah disolder dan telah siap untuk dihubungkan maka sambungkan port
seperti berikut.
1. Enable1 = 5v (arduino);
2. Input1 = digital i/o 4;
3. Output2 = motor kabel 1;
4. 2 ground = ground (arduino);
5. Output2 = motor kabel 2;
6. Input1 = digital i/o 3
7. Vs = 9v (baterai)
8. Vss = 5v (arduino)
5. Untuk supply arduino menggunakan baterai 9v namun baterai tersebut berbeda dengan baterai
yang dihubungkan ke IC. Sambungkan baterai yang dihubungkan dengan IC yang positif ke Vs IC
dan yang negative ke groud dari IC tersebut (jangan dipasang baterai terlebih dahulu, hanya
socketnya saja yang dihubungkan), sepetrti yang ada di gambar rangkaian;
6.
7. Tx handphone = port 10 (arduino)  rx;
Rx handphone = port 11 (arduino)  tx;
Ground handphone = ground arduino.
8. Next, pasangkan baterai dan alatpun akan berfungsi.
9. Lalu masukan script berikut ke dalam arduino :
KESIMPULAN
Dari hasil projek instrumentasi kita dapat menarik beberapa kesimpulan :
1. Dalam membuat suatu alat diperlukan beberapa komponen yang dihubungkan.
2. Arduino sebagai mikrokontroler memiliki peran sebagai pengontrol dari komponen-komponen
yang dijadikan input dan output dan dihubungkan pada arduino.
3. Arduino dapat dikoneksikan dengan perangkat lainnya dengan memberikan sejumlah program
dan dihubungkan dengan pin yang tepat. Untuk dapat menghubungkan arduino dengan
handphone yang dijadikan sebagai pengganti gsm shield kta mmebutuhkan library software
serial dan menghubungkan pin tx arduino dengan rx handphone dan rx handphoe dan tx arduino.
4. Sebagai aktuator untuk menggerakkan slot pintu kita membutuhkan sebuah motor DC. Disini
kita menggunakkan central lock sebagai motor. Untuk dapat menghubungkan arduino dengan
motor dibutuhkan IC L293D dan sebuah adaptor atau baterai diatas 9 volt karena motor dc
membutuhkan input tegangan lebih dari 5 volt.
5. Diperlukan program yang sesuai untuk membuat projek dapat berjalan. Untuk membuat arduino
dapat menerima sms maka arduino harus diberikan perintah AT command untuk membuat
arduino dalam mode sms dan menerima sms.
SARAN
• dalam pembuatan projek diperlukan pemahaman tentang apa yang ingin dibuat dan konsep
bagaimana cara kerjanya.
• dalam menghubungkan jack handphone dan arduino dibutuhkan pengecekkan apakah sudah
terhubung atau belum karena apabila tidak terhubung dengan baik akan menyebabkan projek tidak
bekerja.
• untuk penggunaan kartu gsm yang ada di handphone sebaiknya adalah kartu yang memiliki jaringan
yang baik sehingga penerimaan pesan dapat lancar.
• dalam penyolderan pcb dibutuhkan kehati-hatian agar komponen yang digunakan tidak menjadi
rusak.
• dibutuhkan ketelatenan,kesabaran , kerjasama dan keikhlasan dalam pembuatan projek .

More Related Content

What's hot

AUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNO
AUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNOAUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNO
AUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNO
ferdiananuruli
 
Arduino dasar untuk orang biasa
Arduino dasar untuk orang biasaArduino dasar untuk orang biasa
Arduino dasar untuk orang biasa
Go Asgard
 
kendali 2 motor DC menggunakan arduino UNO
kendali 2 motor DC menggunakan arduino UNOkendali 2 motor DC menggunakan arduino UNO
kendali 2 motor DC menggunakan arduino UNOfahmirace14
 
Humid and temp sensor dht11 with arduino
Humid and temp sensor dht11 with arduinoHumid and temp sensor dht11 with arduino
Humid and temp sensor dht11 with arduino
rena hakimah
 
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNOKONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNO
rahayuviraa
 
Control DC Motor with Smartphone via Bluetooth
Control DC Motor with Smartphone via BluetoothControl DC Motor with Smartphone via Bluetooth
Control DC Motor with Smartphone via Bluetooth
Rian Rizki Pratama
 
Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...
Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...
Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...
ShiddiqJafar
 
Wiring modul kontrol lampu via sms main control arduino uno
Wiring modul kontrol lampu via sms main control arduino unoWiring modul kontrol lampu via sms main control arduino uno
Wiring modul kontrol lampu via sms main control arduino uno
Mohamad Ikhsan
 
Automatic Lamp and Gordyn using Arduino UNO
Automatic Lamp and Gordyn using Arduino UNOAutomatic Lamp and Gordyn using Arduino UNO
Automatic Lamp and Gordyn using Arduino UNO
Auliya Fathiyyah
 
Automation Window and Lamp with Arduino Uno
Automation Window and Lamp with Arduino UnoAutomation Window and Lamp with Arduino Uno
Automation Window and Lamp with Arduino Uno
lolalestari18
 
Lampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan android
Lampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan androidLampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan android
Lampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan android
Rohmat Ramadhan
 
Humidity and temperature sensor using dht11 with arduino
Humidity and temperature sensor using dht11 with arduinoHumidity and temperature sensor using dht11 with arduino
Humidity and temperature sensor using dht11 with arduinoAsep Subagja
 
Instrumentasi dengan Arduino Uno
Instrumentasi dengan Arduino UnoInstrumentasi dengan Arduino Uno
Instrumentasi dengan Arduino Uno
Fadhilif
 

What's hot (13)

AUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNO
AUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNOAUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNO
AUTOMATIC DOOR OPENER with ARDUINO UNO
 
Arduino dasar untuk orang biasa
Arduino dasar untuk orang biasaArduino dasar untuk orang biasa
Arduino dasar untuk orang biasa
 
kendali 2 motor DC menggunakan arduino UNO
kendali 2 motor DC menggunakan arduino UNOkendali 2 motor DC menggunakan arduino UNO
kendali 2 motor DC menggunakan arduino UNO
 
Humid and temp sensor dht11 with arduino
Humid and temp sensor dht11 with arduinoHumid and temp sensor dht11 with arduino
Humid and temp sensor dht11 with arduino
 
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNOKONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LRD SENSOR DAN ARDUINO UNO
 
Control DC Motor with Smartphone via Bluetooth
Control DC Motor with Smartphone via BluetoothControl DC Motor with Smartphone via Bluetooth
Control DC Motor with Smartphone via Bluetooth
 
Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...
Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...
Automatic Open Close The Door a Car with Arduino UNO, Ultrasonic Sensor and M...
 
Wiring modul kontrol lampu via sms main control arduino uno
Wiring modul kontrol lampu via sms main control arduino unoWiring modul kontrol lampu via sms main control arduino uno
Wiring modul kontrol lampu via sms main control arduino uno
 
Automatic Lamp and Gordyn using Arduino UNO
Automatic Lamp and Gordyn using Arduino UNOAutomatic Lamp and Gordyn using Arduino UNO
Automatic Lamp and Gordyn using Arduino UNO
 
Automation Window and Lamp with Arduino Uno
Automation Window and Lamp with Arduino UnoAutomation Window and Lamp with Arduino Uno
Automation Window and Lamp with Arduino Uno
 
Lampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan android
Lampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan androidLampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan android
Lampu otomatis berbasis arduino, bluetooth dan android
 
Humidity and temperature sensor using dht11 with arduino
Humidity and temperature sensor using dht11 with arduinoHumidity and temperature sensor using dht11 with arduino
Humidity and temperature sensor using dht11 with arduino
 
Instrumentasi dengan Arduino Uno
Instrumentasi dengan Arduino UnoInstrumentasi dengan Arduino Uno
Instrumentasi dengan Arduino Uno
 

Viewers also liked

Lockduino
LockduinoLockduino
Lockduino
Tia Aulia
 
Water issue between israel and the palestinians extensive presentation (fin...
Water issue between israel and the palestinians   extensive presentation (fin...Water issue between israel and the palestinians   extensive presentation (fin...
Water issue between israel and the palestinians extensive presentation (fin...
Yigal Palmor
 
Lockduino
LockduinoLockduino
Lockduino
Tia Aulia
 
2013 итоги зимней сессии 1
2013 итоги зимней сессии 12013 итоги зимней сессии 1
2013 итоги зимней сессии 1Tatianasolovyeva
 
Relaxarea prin conştientizarea tensiunilor fizice
Relaxarea prin conştientizarea tensiunilor fiziceRelaxarea prin conştientizarea tensiunilor fizice
Relaxarea prin conştientizarea tensiunilor fizicepialexa
 
биологический фактор
биологический фактор биологический фактор
биологический фактор Tatianasolovyeva
 
Eco design assessment wheel
Eco design assessment wheelEco design assessment wheel
Eco design assessment wheel
Shanshan Liu
 
Tibet impression
Tibet impressionTibet impression
Tibet impression
bigtraveller
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
M RiendRa Uslani
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
M RiendRa Uslani
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
M RiendRa Uslani
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
M RiendRa Uslani
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
M RiendRa Uslani
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
M RiendRa Uslani
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
M RiendRa Uslani
 
дунаевский вмам
дунаевский вмамдунаевский вмам
дунаевский вмамSuslyaev
 
Product, services and branding strategies
Product, services and branding strategiesProduct, services and branding strategies
Product, services and branding strategies
Lizelle Turla
 
Buku panduan tugas akhir amik bsi 2014
Buku panduan tugas akhir amik bsi  2014Buku panduan tugas akhir amik bsi  2014
Buku panduan tugas akhir amik bsi 2014
Khoriana Khoriana
 

Viewers also liked (18)

Lockduino
LockduinoLockduino
Lockduino
 
Water issue between israel and the palestinians extensive presentation (fin...
Water issue between israel and the palestinians   extensive presentation (fin...Water issue between israel and the palestinians   extensive presentation (fin...
Water issue between israel and the palestinians extensive presentation (fin...
 
Lockduino
LockduinoLockduino
Lockduino
 
2013 итоги зимней сессии 1
2013 итоги зимней сессии 12013 итоги зимней сессии 1
2013 итоги зимней сессии 1
 
Relaxarea prin conştientizarea tensiunilor fizice
Relaxarea prin conştientizarea tensiunilor fiziceRelaxarea prin conştientizarea tensiunilor fizice
Relaxarea prin conştientizarea tensiunilor fizice
 
биологический фактор
биологический фактор биологический фактор
биологический фактор
 
Eco design assessment wheel
Eco design assessment wheelEco design assessment wheel
Eco design assessment wheel
 
Tibet impression
Tibet impressionTibet impression
Tibet impression
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
 
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang SelatanSPAM Kecamatan Semarang Selatan
SPAM Kecamatan Semarang Selatan
 
дунаевский вмам
дунаевский вмамдунаевский вмам
дунаевский вмам
 
Product, services and branding strategies
Product, services and branding strategiesProduct, services and branding strategies
Product, services and branding strategies
 
Buku panduan tugas akhir amik bsi 2014
Buku panduan tugas akhir amik bsi  2014Buku panduan tugas akhir amik bsi  2014
Buku panduan tugas akhir amik bsi 2014
 

Similar to Lockduino

MODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdf
MODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdfMODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdf
MODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdf
AzizahFajar
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
aseprohmath
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
qhiandave
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Aghnia Rusydah
 
Mikrokontroler (arduino) 2019
Mikrokontroler (arduino) 2019Mikrokontroler (arduino) 2019
Mikrokontroler (arduino) 2019
Farichah Riha
 
Robot Sumo
Robot SumoRobot Sumo
Robot Sumo
Imam budiyanto
 
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
doni oktaviana
 
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Retno Widya
 
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
cahyaniafifah
 
Tirai otomatis ppt
Tirai otomatis pptTirai otomatis ppt
Tirai otomatis ppt
ade maulana
 
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNOKONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNO
Jauhari Giri P
 
Aplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptx
Aplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptxAplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptx
Aplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptx
ArifHendrawan9
 
Arduino macro key dan turn on wireless
Arduino macro key dan turn on wirelessArduino macro key dan turn on wireless
Arduino macro key dan turn on wireless
Muhammad Biladth
 
Sistem pengukuran berbasis arduino
Sistem pengukuran berbasis arduinoSistem pengukuran berbasis arduino
Sistem pengukuran berbasis arduino
AlyaPenta1
 
Teknik Kendali
Teknik KendaliTeknik Kendali
Teknik Kendali
Imam budiyanto
 
Modul arduino i ii
Modul arduino i iiModul arduino i ii
Modul arduino i ii
sutono stn
 
UAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdf
UAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdfUAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdf
UAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdf
HendroGunawan8
 
Project Sistem Pegukuran Arduino
Project Sistem Pegukuran ArduinoProject Sistem Pegukuran Arduino
Project Sistem Pegukuran Arduino
YasyfiFai
 
Microcontroller
MicrocontrollerMicrocontroller
Microcontroller
AmaliaTsabita
 
control android
control androidcontrol android
control android
Arief Sulaeman
 

Similar to Lockduino (20)

MODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdf
MODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdfMODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdf
MODUL WORKSHOP MIKROKONTROLLER MANTINGAN.pdf
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
 
Mikrokontroler (arduino) 2019
Mikrokontroler (arduino) 2019Mikrokontroler (arduino) 2019
Mikrokontroler (arduino) 2019
 
Robot Sumo
Robot SumoRobot Sumo
Robot Sumo
 
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
 
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
 
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
Pengontrol kecerahan lampu pijar menggunakan aplikasi android berbasis arduin...
 
Tirai otomatis ppt
Tirai otomatis pptTirai otomatis ppt
Tirai otomatis ppt
 
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNOKONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNO
KONTROL TIRAI OTOMATIS MENGGUNAKAN LDR SENSOR DAN ARDUINO UNO
 
Aplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptx
Aplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptxAplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptx
Aplikasi kendali smart relay pada motor 3 fasa.pptx
 
Arduino macro key dan turn on wireless
Arduino macro key dan turn on wirelessArduino macro key dan turn on wireless
Arduino macro key dan turn on wireless
 
Sistem pengukuran berbasis arduino
Sistem pengukuran berbasis arduinoSistem pengukuran berbasis arduino
Sistem pengukuran berbasis arduino
 
Teknik Kendali
Teknik KendaliTeknik Kendali
Teknik Kendali
 
Modul arduino i ii
Modul arduino i iiModul arduino i ii
Modul arduino i ii
 
UAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdf
UAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdfUAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdf
UAS_INTERNET OF THINGS_NAMA_HENDRO GUNAWAN_NIM 200401072103_KELAS IT602.pdf
 
Project Sistem Pegukuran Arduino
Project Sistem Pegukuran ArduinoProject Sistem Pegukuran Arduino
Project Sistem Pegukuran Arduino
 
Microcontroller
MicrocontrollerMicrocontroller
Microcontroller
 
control android
control androidcontrol android
control android
 

Recently uploaded

Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Lockduino

  • 1.
  • 2. KELOMPOK 1 • HMI DIENULHAQ (131611008) • MAULANA MAHMUDIN SALIM (131611015) • TENTI TRESNA YANTI (131611027) • TIA AULIA (131611028) PEMBIMBING : MUHAMMAD ARMAN KELAS : 2A
  • 3. TUJUAN • Memenuhi tugas akhir semester 3 pada mata kuliah instrumentasi. • Memahami cara kerja dan fungsi alat-alat instrumentasi dengan baik dan sistematis • Menerapkan system yang sederhana untuk keperluan sehari-hari sehingga dapat membantu keperluan manusia pada khususnya.
  • 4. DESKRIPSI ALAT Lockduino merupakan kunci otomatis yang dapat membantu kita untuk mengunci pintu dalam jarak yang jauh. Maka ketika kita ada di luar rumah dan lupa belum mengunci pintu dengan menggunakan rangkaian alat ini kita dapat langsung memberikan perintah untuk mengunci pintu otomatis melalui handphone kita. Dengan cara mengirim sms ke GSM shield (handphone) yang memiliki kartu gsm yang telah kita pasang, sehingga perintah mengunci pintu akan berfungsi. Akhirnya kita dapat merasa tenang meninggalkan rumah yang sekarang dalam keadaan terkunci.
  • 5. ALAT DAN BAHAN ARDUINO UNO CENTRAL LOCK CAR HANDPHONE Acrilic
  • 6. ALAT DAN BAHAN KUNCI SLOT BATERAI 9VIC L293D + SOCKET KABEL
  • 7. ALAT DAN BAHAN JACK 2,5 mm BAUT 3 mm ENGSEL
  • 10. LANGKAH KERJA 1. Pastikan semua komponen berjalan dengan baik; Contoh : a. Mengecek motor : beri motor tersebut tegangan 12 v; b. Mengecek arduino : led on, led 13, tx dan rx menyala; c. Ic dan kabel : bisa dicek dengan menggunakan avometer, dilihat hambatannya ada atau tidak, jika ada maka kabel dan ic baik dan bisa digunakan; d. Handphone : bisa dicek dengan sms dan telpon.
  • 11. 2. Solder socket ic ke pcb, jangan langsung menyolder ic karena ada kemungkinan ic terbakar; 3. Setelah pemasangan IC maka kita memulai menempelkan kebel-kabel yang akan di pakai pada IC tersebut. Pada proyek ini kami memakai port : a. Enable1; b. Input1; c. Output1; d. 2 ground; e. Output2; f. Input2; g. Vs; h. Vss (untuk menghubungkan atara Arduino dan juga Motor).
  • 12. 4. Setelah semua kabel telah disolder dan telah siap untuk dihubungkan maka sambungkan port seperti berikut. 1. Enable1 = 5v (arduino); 2. Input1 = digital i/o 4; 3. Output2 = motor kabel 1; 4. 2 ground = ground (arduino); 5. Output2 = motor kabel 2; 6. Input1 = digital i/o 3 7. Vs = 9v (baterai) 8. Vss = 5v (arduino)
  • 13. 5. Untuk supply arduino menggunakan baterai 9v namun baterai tersebut berbeda dengan baterai yang dihubungkan ke IC. Sambungkan baterai yang dihubungkan dengan IC yang positif ke Vs IC dan yang negative ke groud dari IC tersebut (jangan dipasang baterai terlebih dahulu, hanya socketnya saja yang dihubungkan), sepetrti yang ada di gambar rangkaian; 6.
  • 14. 7. Tx handphone = port 10 (arduino)  rx; Rx handphone = port 11 (arduino)  tx; Ground handphone = ground arduino. 8. Next, pasangkan baterai dan alatpun akan berfungsi.
  • 15. 9. Lalu masukan script berikut ke dalam arduino :
  • 16.
  • 17.
  • 18. KESIMPULAN Dari hasil projek instrumentasi kita dapat menarik beberapa kesimpulan : 1. Dalam membuat suatu alat diperlukan beberapa komponen yang dihubungkan. 2. Arduino sebagai mikrokontroler memiliki peran sebagai pengontrol dari komponen-komponen yang dijadikan input dan output dan dihubungkan pada arduino. 3. Arduino dapat dikoneksikan dengan perangkat lainnya dengan memberikan sejumlah program dan dihubungkan dengan pin yang tepat. Untuk dapat menghubungkan arduino dengan handphone yang dijadikan sebagai pengganti gsm shield kta mmebutuhkan library software serial dan menghubungkan pin tx arduino dengan rx handphone dan rx handphoe dan tx arduino.
  • 19. 4. Sebagai aktuator untuk menggerakkan slot pintu kita membutuhkan sebuah motor DC. Disini kita menggunakkan central lock sebagai motor. Untuk dapat menghubungkan arduino dengan motor dibutuhkan IC L293D dan sebuah adaptor atau baterai diatas 9 volt karena motor dc membutuhkan input tegangan lebih dari 5 volt. 5. Diperlukan program yang sesuai untuk membuat projek dapat berjalan. Untuk membuat arduino dapat menerima sms maka arduino harus diberikan perintah AT command untuk membuat arduino dalam mode sms dan menerima sms.
  • 20. SARAN • dalam pembuatan projek diperlukan pemahaman tentang apa yang ingin dibuat dan konsep bagaimana cara kerjanya. • dalam menghubungkan jack handphone dan arduino dibutuhkan pengecekkan apakah sudah terhubung atau belum karena apabila tidak terhubung dengan baik akan menyebabkan projek tidak bekerja. • untuk penggunaan kartu gsm yang ada di handphone sebaiknya adalah kartu yang memiliki jaringan yang baik sehingga penerimaan pesan dapat lancar. • dalam penyolderan pcb dibutuhkan kehati-hatian agar komponen yang digunakan tidak menjadi rusak. • dibutuhkan ketelatenan,kesabaran , kerjasama dan keikhlasan dalam pembuatan projek .