SlideShare a Scribd company logo
Life Cycle Assessment Pabrik Semen
PT Holcim Indonesia Tbk. Pabrik Cilacap:
Komparasi antara Bahan Bakar Batubara
dengan Biomassa
Penerbit : Taufan Ratri Harjanto, Moh. Fahrurrozi, I Made Bendiyasa.
Tahun Terbit : 2012
Latar Belakang
PT Holcim Indonesia Tbk mengganti bahan bakar batubara dengan bahan bakar lain
khususnya biomassa, akan tetapi dapat menimbulkan suatu permasalahan baru yaitu,
berapa besar konstribusi emisi (gas buang) dan dampak lain yang dihasilkan oleh
penggunaan bahan bakar alternatif tersebut didalam industri semen. Salah satu metode
yang dapat digunakan untuk menjawab permasalahan tersebut adalah dengan metode Life
Cycle Assessment / LCA.
Life Cycle Assessment merupakan sebuah metode berbasis cradle to grave (analisis
keseluruhan siklus dari proses produksi hingga pengolahan limbah) yang digunakan untuk
mengetahui jumlah energi, biaya, dan dampak lingkungan yang disebabkan oleh tahapan
daur hidup produk dimulai dari saat pengambilan bahan baku sampai dengan produk itu
selesai digunakan oleh konsumen. Metode Life Cycle Assessment (LCA) digunakan untuk
mengevaluasi dampak lingkungan penggunaan bahan bakar batubara dan bahan bakar
biomassa pada industri semen.
Hasil dan Pembahasan
Analisis Inventori
Inventori dilakukan berdasarkan input dan output material didalam sistem. Data
Input terdiri dari: kebutuhan bahan baku, energi/kelistrikan, air, dan alat transportasi yang
digunakan.
Berdasarkan hasil analisis kontribusi dampak terhadap lingkungan dengan
menggunakan bahan bakar sesuai dengan skenario 1, 2, 3, dan 4 untuk menghasilkan 1000
kg semen didapatkan nilai kontribusi total berturut-turut 2,78 x10-1 Pt, 2,24 x10-1 Pt, 1,57
x10-1 Pt, dan 8,50 x10-2 Pt. Dari hasil analisis kontribusi tersebut penggunaan biomassa
lebih ramah terhadap lingkungan.
Penilaian Dampak/Impact Assessment
Pada keempat skenario pemakaian bahan bakar dampak yang paling berpengaruh
adalah global warming, respiratory inorganic dan resources. Secara umum kontribusi
dampak terhadap lingkungan tertinggi berasal dari tahap pyroprocessing, kemudian disusul
dari alat transportasi yang digunakan.
Berdasarkan analisis perbaikan, truck sebagai alat transportasi pengangkut silika
diganti dengan menggunakan kereta api, sehingga terjadi pengurangan kontribusi nilai
sebesar 6,00 x10-4 Pt terhadap impact category global warming, 2,00 x10-3 Pt terhadap
impact category respiratory inorganic dan 6,00 x10-4 Pt terhadap impact category non
renewable energy.
Interpretasi
Komparasi penggunaan bahan bakar pada skenario 3 antara sekam padi dengan
miscantus giganteus terhadap kontribusinya ke lingkungan, didapatkan bahwa sekam padi
memberikan nilai sebesar 1,59 x10-2 Pt dan miscanthus giganteus (alang-alang raksasa)
sebesar 1,58 x10-2 Pt, sehingga dengan hasil tersebut penggunaan miscantus giganteus
(alang-alang raksasa) sebagai bahan bakar substitusi batubara lebih ramah terhadap
lingkungan.
Peluang Penelitian Lanjutan
Penelitian ini dilakukan dalam skala kecil (1000 kg) maka diperlukan penelitian pada
skala besar yaitu skala produksi PT Holcim Indonesia Tbk. Karena pada skala besar
memungkinkan terjadinya faktor yang mempengaruhi hasil outputnya.
Dilakukan penelitian upaya peningkatan jumah pertumbuhan tanaman alang alang
raksasa sebagai bahan dasar pembuatan biomassa.

More Related Content

Viewers also liked

Pengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakat
Pengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakatPengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakat
Pengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakatSubianto Unmura
 
INDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEW
INDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEWINDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEW
INDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEW
tribudia
 
Kemiskinan
KemiskinanKemiskinan
Kemiskinan
Deni Wahyu
 
Implementasi Kebijakan Pengentasan Kemiskinan
Implementasi Kebijakan Pengentasan KemiskinanImplementasi Kebijakan Pengentasan Kemiskinan
Implementasi Kebijakan Pengentasan Kemiskinan
Dadang Solihin
 
Kebijakan Pemerintah Dalam Menangani Kemiskinan
Kebijakan Pemerintah Dalam Menangani KemiskinanKebijakan Pemerintah Dalam Menangani Kemiskinan
Kebijakan Pemerintah Dalam Menangani Kemiskinan
Randy Chamzah
 
Manajemen strategi pt holcim indonesia
Manajemen strategi pt holcim indonesiaManajemen strategi pt holcim indonesia
Manajemen strategi pt holcim indonesia
Gina Azhar Fairuz
 
VRM
VRMVRM
VRM
mkpasha
 
Vertical raw mill pradeep kumar
Vertical raw mill pradeep kumarVertical raw mill pradeep kumar
Vertical raw mill pradeep kumar
pradeepdeepi
 

Viewers also liked (9)

Pengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakat
Pengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakatPengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakat
Pengentasan kemiskinan dan pemberdayaan masyarakat
 
INDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEW
INDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEWINDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEW
INDONESIA TRANSPORTATION SECTOR OVERVIEW
 
Kemiskinan
KemiskinanKemiskinan
Kemiskinan
 
Implementasi Kebijakan Pengentasan Kemiskinan
Implementasi Kebijakan Pengentasan KemiskinanImplementasi Kebijakan Pengentasan Kemiskinan
Implementasi Kebijakan Pengentasan Kemiskinan
 
Kebijakan Pemerintah Dalam Menangani Kemiskinan
Kebijakan Pemerintah Dalam Menangani KemiskinanKebijakan Pemerintah Dalam Menangani Kemiskinan
Kebijakan Pemerintah Dalam Menangani Kemiskinan
 
Manajemen strategi pt holcim indonesia
Manajemen strategi pt holcim indonesiaManajemen strategi pt holcim indonesia
Manajemen strategi pt holcim indonesia
 
PPT KEMISKINAN
PPT KEMISKINANPPT KEMISKINAN
PPT KEMISKINAN
 
VRM
VRMVRM
VRM
 
Vertical raw mill pradeep kumar
Vertical raw mill pradeep kumarVertical raw mill pradeep kumar
Vertical raw mill pradeep kumar
 

Similar to Life cycle assessment pabrik semen holcim

Green-Chemistry-An-Introduction.pptx
Green-Chemistry-An-Introduction.pptxGreen-Chemistry-An-Introduction.pptx
Green-Chemistry-An-Introduction.pptx
SyarifHidayat454768
 
Tabel perbandingan jurnals
Tabel perbandingan jurnalsTabel perbandingan jurnals
Tabel perbandingan jurnals
Anisa EF
 
Tugas akhir modul 2 korina
Tugas akhir modul 2 korinaTugas akhir modul 2 korina
Tugas akhir modul 2 korina
Rahmayanti35
 
5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...
5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...
5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...
Mirmanto
 
ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...
ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...
ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...
ALLIN
 
6563 15871-1-pb
6563 15871-1-pb6563 15871-1-pb
6563 15871-1-pb
Agus Witono
 
Life cycle inventory
Life cycle inventoryLife cycle inventory
Life cycle inventoryiiqsja
 
Pemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak Bumi
Pemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak BumiPemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak Bumi
Pemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak Bumi
Fairuz Hilwa
 
4 27-1-pb (1)
4 27-1-pb (1)4 27-1-pb (1)
4 27-1-pb (1)
MutiaLuckfa
 
Essay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai Sisi
Essay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai SisiEssay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai Sisi
Essay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai Sisi
Muhamad Imam Khairy
 
Biogas
BiogasBiogas
4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...
4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...
4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...
Mirmanto
 
CHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdf
CHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdfCHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdf
CHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdf
IMadeGunamantha
 
Makalah lengkap-dimetil-eter-docx
Makalah lengkap-dimetil-eter-docxMakalah lengkap-dimetil-eter-docx
Makalah lengkap-dimetil-eter-docx
Try Sutrisno
 
identifikasi LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptx
identifikasi  LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptxidentifikasi  LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptx
identifikasi LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptx
RekaViola2
 
Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...
Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...
Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...
Aa Renovit
 
LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT
LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWITLIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT
LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT
riesonetwo
 
Tugas artikel kpli
Tugas artikel kpliTugas artikel kpli
Tugas artikel kpli
Aditya Setyawan
 
Tugas aplikom ttg kti
Tugas aplikom ttg ktiTugas aplikom ttg kti
Tugas aplikom ttg kti
tului
 

Similar to Life cycle assessment pabrik semen holcim (20)

Green-Chemistry-An-Introduction.pptx
Green-Chemistry-An-Introduction.pptxGreen-Chemistry-An-Introduction.pptx
Green-Chemistry-An-Introduction.pptx
 
Tabel perbandingan jurnals
Tabel perbandingan jurnalsTabel perbandingan jurnals
Tabel perbandingan jurnals
 
4647 10527-1-pb (1)
4647 10527-1-pb (1)4647 10527-1-pb (1)
4647 10527-1-pb (1)
 
Tugas akhir modul 2 korina
Tugas akhir modul 2 korinaTugas akhir modul 2 korina
Tugas akhir modul 2 korina
 
5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...
5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...
5 pengaruh absorsi gas co2 dan h2 s dalam biogas menggunakan pasta batu apung...
 
ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...
ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...
ALLIN - Rencana Implementasi Life Cycle Assessment (LCA) pada Kegiatan Pemban...
 
6563 15871-1-pb
6563 15871-1-pb6563 15871-1-pb
6563 15871-1-pb
 
Life cycle inventory
Life cycle inventoryLife cycle inventory
Life cycle inventory
 
Pemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak Bumi
Pemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak BumiPemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak Bumi
Pemanfaatan Limbah Plastik sebagai Bahan Bakar Alternatif Pengganti Minyak Bumi
 
4 27-1-pb (1)
4 27-1-pb (1)4 27-1-pb (1)
4 27-1-pb (1)
 
Essay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai Sisi
Essay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai SisiEssay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai Sisi
Essay: Teknologi Biorefinery dari Berbagai Sisi
 
Biogas
BiogasBiogas
Biogas
 
4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...
4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...
4 pengaruh ketinggian lubang udara pada tungku pembakaran biomassa terhadap u...
 
CHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdf
CHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdfCHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdf
CHAPTER I Introduction to Green Chemistry.pdf
 
Makalah lengkap-dimetil-eter-docx
Makalah lengkap-dimetil-eter-docxMakalah lengkap-dimetil-eter-docx
Makalah lengkap-dimetil-eter-docx
 
identifikasi LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptx
identifikasi  LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptxidentifikasi  LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptx
identifikasi LIFE CYCLE ASSESSMENT IUP PPT FIX BARURU TERJEMAHAN 2.pptx
 
Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...
Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...
Efisiensi Penggunaan Air dan Energi Berbasis Produksi Bersih pada Industri Ke...
 
LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT
LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWITLIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT
LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT
 
Tugas artikel kpli
Tugas artikel kpliTugas artikel kpli
Tugas artikel kpli
 
Tugas aplikom ttg kti
Tugas aplikom ttg ktiTugas aplikom ttg kti
Tugas aplikom ttg kti
 

More from Haelis Muslimah

Istilah dalam ilmu lingkungan
Istilah dalam ilmu lingkunganIstilah dalam ilmu lingkungan
Istilah dalam ilmu lingkungan
Haelis Muslimah
 
Pemanasan global ii
Pemanasan global iiPemanasan global ii
Pemanasan global ii
Haelis Muslimah
 
Komposisi udara
Komposisi udaraKomposisi udara
Komposisi udara
Haelis Muslimah
 
Pencemaran air dan sifat air tercemar
Pencemaran air dan sifat air tercemarPencemaran air dan sifat air tercemar
Pencemaran air dan sifat air tercemar
Haelis Muslimah
 
Dampak industri terhadap lingkungan
Dampak industri terhadap lingkunganDampak industri terhadap lingkungan
Dampak industri terhadap lingkungan
Haelis Muslimah
 
Pemecahan masalah kesetimbangan
Pemecahan masalah kesetimbanganPemecahan masalah kesetimbangan
Pemecahan masalah kesetimbangan
Haelis Muslimah
 
Korosi pada besi
Korosi pada besiKorosi pada besi
Korosi pada besi
Haelis Muslimah
 
Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...
Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...
Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...
Haelis Muslimah
 
Struktur dasar atom
Struktur dasar atomStruktur dasar atom
Struktur dasar atom
Haelis Muslimah
 
Termokimia
TermokimiaTermokimia
Termokimia
Haelis Muslimah
 
Massa atom, jumlah partikel, mol
Massa atom, jumlah partikel, molMassa atom, jumlah partikel, mol
Massa atom, jumlah partikel, mol
Haelis Muslimah
 
Presentasi reaksi kimia
Presentasi reaksi kimiaPresentasi reaksi kimia
Presentasi reaksi kimia
Haelis Muslimah
 

More from Haelis Muslimah (12)

Istilah dalam ilmu lingkungan
Istilah dalam ilmu lingkunganIstilah dalam ilmu lingkungan
Istilah dalam ilmu lingkungan
 
Pemanasan global ii
Pemanasan global iiPemanasan global ii
Pemanasan global ii
 
Komposisi udara
Komposisi udaraKomposisi udara
Komposisi udara
 
Pencemaran air dan sifat air tercemar
Pencemaran air dan sifat air tercemarPencemaran air dan sifat air tercemar
Pencemaran air dan sifat air tercemar
 
Dampak industri terhadap lingkungan
Dampak industri terhadap lingkunganDampak industri terhadap lingkungan
Dampak industri terhadap lingkungan
 
Pemecahan masalah kesetimbangan
Pemecahan masalah kesetimbanganPemecahan masalah kesetimbangan
Pemecahan masalah kesetimbangan
 
Korosi pada besi
Korosi pada besiKorosi pada besi
Korosi pada besi
 
Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...
Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...
Penyisihan kekeruhan pada sistem pengolahan air sungai tembalang dengan tekno...
 
Struktur dasar atom
Struktur dasar atomStruktur dasar atom
Struktur dasar atom
 
Termokimia
TermokimiaTermokimia
Termokimia
 
Massa atom, jumlah partikel, mol
Massa atom, jumlah partikel, molMassa atom, jumlah partikel, mol
Massa atom, jumlah partikel, mol
 
Presentasi reaksi kimia
Presentasi reaksi kimiaPresentasi reaksi kimia
Presentasi reaksi kimia
 

Life cycle assessment pabrik semen holcim

  • 1. Life Cycle Assessment Pabrik Semen PT Holcim Indonesia Tbk. Pabrik Cilacap: Komparasi antara Bahan Bakar Batubara dengan Biomassa Penerbit : Taufan Ratri Harjanto, Moh. Fahrurrozi, I Made Bendiyasa. Tahun Terbit : 2012 Latar Belakang PT Holcim Indonesia Tbk mengganti bahan bakar batubara dengan bahan bakar lain khususnya biomassa, akan tetapi dapat menimbulkan suatu permasalahan baru yaitu, berapa besar konstribusi emisi (gas buang) dan dampak lain yang dihasilkan oleh penggunaan bahan bakar alternatif tersebut didalam industri semen. Salah satu metode yang dapat digunakan untuk menjawab permasalahan tersebut adalah dengan metode Life Cycle Assessment / LCA. Life Cycle Assessment merupakan sebuah metode berbasis cradle to grave (analisis keseluruhan siklus dari proses produksi hingga pengolahan limbah) yang digunakan untuk mengetahui jumlah energi, biaya, dan dampak lingkungan yang disebabkan oleh tahapan daur hidup produk dimulai dari saat pengambilan bahan baku sampai dengan produk itu selesai digunakan oleh konsumen. Metode Life Cycle Assessment (LCA) digunakan untuk mengevaluasi dampak lingkungan penggunaan bahan bakar batubara dan bahan bakar biomassa pada industri semen. Hasil dan Pembahasan Analisis Inventori Inventori dilakukan berdasarkan input dan output material didalam sistem. Data Input terdiri dari: kebutuhan bahan baku, energi/kelistrikan, air, dan alat transportasi yang digunakan. Berdasarkan hasil analisis kontribusi dampak terhadap lingkungan dengan menggunakan bahan bakar sesuai dengan skenario 1, 2, 3, dan 4 untuk menghasilkan 1000 kg semen didapatkan nilai kontribusi total berturut-turut 2,78 x10-1 Pt, 2,24 x10-1 Pt, 1,57 x10-1 Pt, dan 8,50 x10-2 Pt. Dari hasil analisis kontribusi tersebut penggunaan biomassa lebih ramah terhadap lingkungan.
  • 2. Penilaian Dampak/Impact Assessment Pada keempat skenario pemakaian bahan bakar dampak yang paling berpengaruh adalah global warming, respiratory inorganic dan resources. Secara umum kontribusi dampak terhadap lingkungan tertinggi berasal dari tahap pyroprocessing, kemudian disusul dari alat transportasi yang digunakan. Berdasarkan analisis perbaikan, truck sebagai alat transportasi pengangkut silika diganti dengan menggunakan kereta api, sehingga terjadi pengurangan kontribusi nilai sebesar 6,00 x10-4 Pt terhadap impact category global warming, 2,00 x10-3 Pt terhadap impact category respiratory inorganic dan 6,00 x10-4 Pt terhadap impact category non renewable energy. Interpretasi Komparasi penggunaan bahan bakar pada skenario 3 antara sekam padi dengan miscantus giganteus terhadap kontribusinya ke lingkungan, didapatkan bahwa sekam padi memberikan nilai sebesar 1,59 x10-2 Pt dan miscanthus giganteus (alang-alang raksasa) sebesar 1,58 x10-2 Pt, sehingga dengan hasil tersebut penggunaan miscantus giganteus (alang-alang raksasa) sebagai bahan bakar substitusi batubara lebih ramah terhadap lingkungan. Peluang Penelitian Lanjutan Penelitian ini dilakukan dalam skala kecil (1000 kg) maka diperlukan penelitian pada skala besar yaitu skala produksi PT Holcim Indonesia Tbk. Karena pada skala besar memungkinkan terjadinya faktor yang mempengaruhi hasil outputnya. Dilakukan penelitian upaya peningkatan jumah pertumbuhan tanaman alang alang raksasa sebagai bahan dasar pembuatan biomassa.