SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN
Analisis Sistem Informasi Penjualan Indomaret
Safira Vanillia Putri 05111640000001
Modista Garsia 05111640000031
Dosen:
Fajar Baskoro, S.KOM., MT.
Departemen Infomatika 
Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi 
Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 
2018 
● Deskripsi Sistem :
Indomaret merupakan salah satu swalayan yang besar dan mememiliki nama di
Indonesia. Didirikan pada tahun 1988, sekarang Indomaret menjadi salah satu
swalayan yang memiliki cabang terbanyak di Indonesia. Indomaret memanglah
swalayan cukup besar, oleh karena itu masalah perdagangan yang didalamnya pun
jugalah sangat banyak. Salah satunya adalah permasalahan di bidang penjualannya.
Indomaret pastinya membutuhkan sistem yang menangani masalah penjualan.
Sebagai salah satu swalayan yang terbesar di Indonesia, pastilah Indomaret
membutuhkan sistem yang dapat melakukan request stok barang, list stok dan harga
setiap barang, sistem yang mampu menerapkan diskon di kala waktu tertentu.
● Analisis Sistem
Menurut Jogiyanto, analisis sistem dapat didefenisikan sebagai Penguraian dari
suatu sistem informasi yang utuh kedalam bagian–bagian komponennya dengan
maksud untuk mengidentifikasikan dan mengavaluasi permasalahan -
permasalahan, kesempatan-kesempatan, hambatan - hambatan yang terjadi dan
kebutuhan - kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan
perbaikan-perbaikannya. Tahap analisis sistem dilakukan setelah tahap
perencanaan sistem (system planning) dan sebelum tahap desain sistem (system
design). Tahap analisis merupakan tahap yang kritis dan sangat penting, karena
kesalahan didalam tahap ini akan menyebabkan juga kesalahan ditahap selanjutnya.
➔ Metode analisa yang akan dipakai pada Indomaret Wijaya Kusuma adalah
Analisis SWOT (internal, eksternal serta penggabungan keduanya)
A. Strength (Kekuatan)
❏ Indomaret telah mengembangkan franchise yang mempunyai
tujuan menjadi assets nasional dalam bentuk jaringan ritail
waralaba yang unggul dalam persaingan nasional.
❏ Investasi franchise Indomaret yang ditawarkan sangat
kompetitif,bila dibandingkan dengan Alfamart. Indomaret
berkisar antara 300 juta sampai dengan 350 juta,sedangkan
Alfamart berkisar antara 300 juta sampai 400 juta.
❏ Penempatan lokasi pabrik dan head office di beberapa wilayah
yang sudah cukup strategis.
❏ Tingkat upah karyawan yang relatif rendah berkisar 600 ribu
rupiah perbulan. Sehingga mampu menekan biaya operasional
serendah mungkin.
❏ Pertumbuhan frainchise Indomaret yang terbukti tinggi di
setiap tahunnya. (2002= 192 gerai, 2003= 312 gerai, 2004=
408 gerai)
❏ Indomaret adalah salah satu franchise yang bergerak dibidang
ritail yang siap go Internasional.
❏ Indomaret mampu menjual barang eceran dengan harga lebuh
murah,karena Indomaret mengambil pasokan barang dari
salah satu distributor terbesar produk kebutuhan sehari-hari
yaitu Indomarco.
❏ Indomaret merupakan pelopor waralaba bidang ritail di
Indonesia. Indomaret mewaralabakan sejak tahun 1997.
B. Weaknesses (Kelemahan)
❏ Franchise fee yang ditawarkan ralatif tinggi. Franchise fee
yang ditawarkan Indomaret yaitu 75 juta rupiah per 5
tahun,sedangkan Alfamart 45 juta rupiah per 5 tahun.
❏ Berbagai daerah kurang mengenal Indomaret,karena
kurangmya promosi.
❏ Break Event Points yang ditawarkan Indomaret 4
tahun,sedangkan Alfamart antara 3-4 tahun.
C. Oportunities (Peluang)
❏ Masih terdapat beberapa daerah yang potensial namun belum
dimasuki oleh Indomaret. Dengan waralaba Indomaret dapat
lebih mudah melakukan eksploitasi ke daerah-daerah yang
potensial tresebut.
❏ Dengan adanya perdagangan bebas, maka peluang
mengembangkan franchise akan semakin besar.
❏ Perlunya promosi yang lebih gencar agar franchise Indomaret
lebih dikenal dan laku di pasaran.
❏ Adanya pangsa pasar yang cukup menjanjikan, dimana di
Indonesia bisnis waralaba dalam 1-2 tahun semakin tubuh
subur 12,5 %.
❏ Mempunyai kesempatan untuk memperluas jaringan secara
lebih cepat dengan menggunakan modal seminimal mungkin.
D. Threats (Ancaman)
❏ Adanya franchisor lain yang terus mengikuti langkan Indomaret
dalam mencari franchisee,yaitu Almafart.
❏ Terdapat perusahaan franchise yang sejenis dengan harga
jual franchise yang hampir sama. Seperti: investasi untuk
Alfamart sebasar 300-400 juta. Investasi Indomaret berkisar
300-350 juta.
❏ Adanya kemungkinan beberapa gerai milik franchise yang
dapat menurunkan reputasi nama franchise akibat
kegagalannya memenuhi baku standar tertentu yang kemudian
melakukan komplain.
❏ Adanya tindakan peniruan terhadap keunikan yang dimiliki
franchisor yang kemudian dapat menjadi pesaing franchisor.
❏ Adanya franchise asing memasuki pangsa pasar indonesia
,maka secara tidak langsung akan memberikan dampak
negatif terhadap perusahaan.
❏ Timbul kekurang percayaan dari franchisee terhadap
Indomaret yang disebabkan franchisee tidak ikut campur
dalam
● Identifikasi Masalah
1. Untuk penambahan stok dan diskon barang masih dilakukan tertulis.
2. Untuk mengetahui stok yang ada, mesti dilakukan pengecekkan yang
memakan waktu.
3. Untuk proses pencarian data yang masih dilakukan dengan cara membuka
dokumen atau berkas yang ada.
● Analisis Kebutuhan
○ Functional Requirement
■ Sistem harus dapat menampilkan list stok barang yang sudah habis
(bila ada)
■ Sistem harus dapat menampilkan list stok barang yang akan di
restock
■ Sistem harus dapat menampilkan list-list barang yang masih ada
beserta dengan jumlah dan harganya
■ Sistem harus dapat mengkalkulasikan harga barang yang terdiskon
(bila ada diskon)
○ Non-functional requirement
■ Diperlukan database yang cukup besar untuk memuat ratusan bahkan
ribuan data
■ Diperlukan server terpusat dengan peforma yang mumpuni
■ Sistem keaman harus kuat sehingga tidak menimbulkan data yang
yang ​crash​ atau tidak ter-​update​ dengan baik
● Analisis Existing System
○ Sistem yang sudah diterapkan di Indomaret salah satunya adalah aplikasi
mobile-based yaitu Klik Indomaret. Sistem ini membantu proses penjualan
yang terjadi di Indomaret. Pada aplikasi ini user bisa melakukan proses
pembelian di aplikasi tersebut. Pembelian yang dapat dilakukan adalah
pembelian barang-barang kebutuhan sehari-hari, paket data internet, tiket
kereta api, pulsa, pembayaran listrik, pembayaran BPJS, pembayaran air, dll
Untuk melakukan pembelian barang-barang keperluan sehari-hari, nantinya
user akan memilih kategori barang yang hendak dibeli lalu sistem akan
menampilkan list barang yang dapat dibeli beserta harganya. Lalu sistem
akan meminta inputan dari user untuk memasukan jumlah barang yang dibeli,
kemudian sistem akan mengantar user kehalaman konfirmasi pembelian.
● Desain Input
1. Form Penambahan Stok Barang
2. Form Pencarian Stok Barang
3. Form Penambahan Diskon
● Desain Output
1. List Stok dan Harga Barang (Report)
2. Notifikasi Penambahan Stok dan Diskon
■ Penambahan Berhasil
■ Penambahan Gagal
● Desain Proses
1. Flowchart Diagram
2. Data Flow Diagram (DFD)
● Context Flow Diagram
● Level 0
● Level 1
● Desain Database
1. Entity Relationship Diagram (ERD)
2. Desain Tabel
● Entity Barang
● Entity Diskon
● Entity Restock
3. Desain Data
● Data Barang
Laporan Analisis Sistem Informasi Penjualan Indomaret

More Related Content

What's hot

Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.comAnalisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Cllszhr
 
MO II Forecasting
MO II ForecastingMO II Forecasting
MO II Forecasting
Lilia Pascariani
 
Sistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiSistem Informasi Produksi
Sistem Informasi Produksi
Luthfi Nk
 
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUILatihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
Farah Fauziah Hilman
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaan
putrirakhma13
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5
Judianto Nugroho
 
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
AsadCungkring97
 
Kualitas informasi
Kualitas informasiKualitas informasi
Kualitas informasi
Imam Nursyihab
 
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiKeseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Yasmin Pambudi Putri
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaan
Putrii Wiidya
 
Bahan lengkap
Bahan lengkapBahan lengkap
Bahan lengkap
Sri Rahayu
 
Tugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklanTugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklanHartono Ikawy
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Mandiri Sekuritas
 
Manajemen persediaan
Manajemen persediaanManajemen persediaan
Manajemen persediaan
Gusstiawan Raimanu
 
Bahan ajar statistik bisnis
Bahan ajar statistik bisnisBahan ajar statistik bisnis
Bahan ajar statistik bisnis
Nardiman SE.,MM
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Nuri Andhika Pratama
 
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Puw Elroy
 
1.manajemen operasional
1.manajemen operasional1.manajemen operasional
1.manajemen operasional
Asep suryadi
 
4. metode transportasi
4. metode transportasi4. metode transportasi
4. metode transportasi
Lembayung Senja
 

What's hot (20)

Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.comAnalisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
 
MO II Forecasting
MO II ForecastingMO II Forecasting
MO II Forecasting
 
Sistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiSistem Informasi Produksi
Sistem Informasi Produksi
 
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUILatihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaan
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5
 
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
 
Kualitas informasi
Kualitas informasiKualitas informasi
Kualitas informasi
 
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiKeseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaan
 
Bahan lengkap
Bahan lengkapBahan lengkap
Bahan lengkap
 
Tugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklanTugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklan
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
 
Manajemen persediaan
Manajemen persediaanManajemen persediaan
Manajemen persediaan
 
Bahan ajar statistik bisnis
Bahan ajar statistik bisnisBahan ajar statistik bisnis
Bahan ajar statistik bisnis
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
Penyampaian bad news (komunikas bisnis)
 
1.manajemen operasional
1.manajemen operasional1.manajemen operasional
1.manajemen operasional
 
4. metode transportasi
4. metode transportasi4. metode transportasi
4. metode transportasi
 

Similar to Laporan Analisis Sistem Informasi Penjualan Indomaret

Benchmarking
Benchmarking Benchmarking
Benchmarking
Purwanti Rahayu
 
EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064
VinsensiusIndra1
 
EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064
VinsensiusIndra1
 
Eas apsi e_021_064
Eas apsi e_021_064Eas apsi e_021_064
Eas apsi e_021_064
VinsensiusIndra1
 
Makalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan Kasir
Makalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan KasirMakalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan Kasir
Makalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan Kasir
'Adinda Mulyani
 
Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...
Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...
Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...
Andika Fajar
 
Fp apsi denny rengganis
Fp apsi denny rengganisFp apsi denny rengganis
Fp apsi denny rengganis
DennyRengganis
 
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Ferdinand Jason
 
Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...
Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...
Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...
Andika Fajar
 
Sistem informasisupermarket
Sistem informasisupermarketSistem informasisupermarket
Sistem informasisupermarket
Gilbert Therry
 
jbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptx
jbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptxjbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptx
jbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptx
EkaSafari
 
Artikel nuke
Artikel nukeArtikel nuke
Artikel nuke
MamanSulaeman21
 
e-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia mayae-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia maya
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Konsultan managemen moderen retail jaringan
Konsultan managemen moderen retail jaringanKonsultan managemen moderen retail jaringan
Konsultan managemen moderen retail jaringan
mitrakonsulindo
 
Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"
Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"
Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"
Kanaidi ken
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...
Fajar Muh Triadi Sakti
 

Similar to Laporan Analisis Sistem Informasi Penjualan Indomaret (20)

Benchmarking
Benchmarking Benchmarking
Benchmarking
 
Soal uts kwu
Soal uts kwuSoal uts kwu
Soal uts kwu
 
EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064
 
EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064EAS APSI E_021_064
EAS APSI E_021_064
 
Eas apsi e_021_064
Eas apsi e_021_064Eas apsi e_021_064
Eas apsi e_021_064
 
branding tools
branding tools branding tools
branding tools
 
Makalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan Kasir
Makalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan KasirMakalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan Kasir
Makalah statistika Perbandingan Waktu Pelayanan Kasir
 
Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...
Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...
Sim, 7, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, tug...
 
Lots
LotsLots
Lots
 
Fp apsi denny rengganis
Fp apsi denny rengganisFp apsi denny rengganis
Fp apsi denny rengganis
 
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
 
Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...
Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...
Sim, andika fajar, hapzi ali, implementasi sistem informasi indomaret, univer...
 
Sistem informasisupermarket
Sistem informasisupermarketSistem informasisupermarket
Sistem informasisupermarket
 
Soal Kewirausahaan
Soal KewirausahaanSoal Kewirausahaan
Soal Kewirausahaan
 
jbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptx
jbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptxjbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptx
jbptunikompp-gdl-ariagustri-31638-14-unikom_a-.pptx
 
Artikel nuke
Artikel nukeArtikel nuke
Artikel nuke
 
e-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia mayae-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia maya
 
Konsultan managemen moderen retail jaringan
Konsultan managemen moderen retail jaringanKonsultan managemen moderen retail jaringan
Konsultan managemen moderen retail jaringan
 
Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"
Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"
Marketing Intelligence _"Training BUSINESS DEVELOPMENT & MARKETING STRATEGY"
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, pengembangan sistem, universitas merc...
 

Recently uploaded

Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
AryaMahardhika3
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

Laporan Analisis Sistem Informasi Penjualan Indomaret

  • 1. LAPORAN Analisis Sistem Informasi Penjualan Indomaret Safira Vanillia Putri 05111640000001 Modista Garsia 05111640000031 Dosen: Fajar Baskoro, S.KOM., MT. Departemen Infomatika  Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi  Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya  2018 
  • 2. ● Deskripsi Sistem : Indomaret merupakan salah satu swalayan yang besar dan mememiliki nama di Indonesia. Didirikan pada tahun 1988, sekarang Indomaret menjadi salah satu swalayan yang memiliki cabang terbanyak di Indonesia. Indomaret memanglah swalayan cukup besar, oleh karena itu masalah perdagangan yang didalamnya pun jugalah sangat banyak. Salah satunya adalah permasalahan di bidang penjualannya. Indomaret pastinya membutuhkan sistem yang menangani masalah penjualan. Sebagai salah satu swalayan yang terbesar di Indonesia, pastilah Indomaret membutuhkan sistem yang dapat melakukan request stok barang, list stok dan harga setiap barang, sistem yang mampu menerapkan diskon di kala waktu tertentu. ● Analisis Sistem Menurut Jogiyanto, analisis sistem dapat didefenisikan sebagai Penguraian dari suatu sistem informasi yang utuh kedalam bagian–bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasikan dan mengavaluasi permasalahan - permasalahan, kesempatan-kesempatan, hambatan - hambatan yang terjadi dan kebutuhan - kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikan-perbaikannya. Tahap analisis sistem dilakukan setelah tahap perencanaan sistem (system planning) dan sebelum tahap desain sistem (system design). Tahap analisis merupakan tahap yang kritis dan sangat penting, karena kesalahan didalam tahap ini akan menyebabkan juga kesalahan ditahap selanjutnya. ➔ Metode analisa yang akan dipakai pada Indomaret Wijaya Kusuma adalah Analisis SWOT (internal, eksternal serta penggabungan keduanya) A. Strength (Kekuatan) ❏ Indomaret telah mengembangkan franchise yang mempunyai tujuan menjadi assets nasional dalam bentuk jaringan ritail waralaba yang unggul dalam persaingan nasional. ❏ Investasi franchise Indomaret yang ditawarkan sangat kompetitif,bila dibandingkan dengan Alfamart. Indomaret berkisar antara 300 juta sampai dengan 350 juta,sedangkan Alfamart berkisar antara 300 juta sampai 400 juta. ❏ Penempatan lokasi pabrik dan head office di beberapa wilayah yang sudah cukup strategis.
  • 3. ❏ Tingkat upah karyawan yang relatif rendah berkisar 600 ribu rupiah perbulan. Sehingga mampu menekan biaya operasional serendah mungkin. ❏ Pertumbuhan frainchise Indomaret yang terbukti tinggi di setiap tahunnya. (2002= 192 gerai, 2003= 312 gerai, 2004= 408 gerai) ❏ Indomaret adalah salah satu franchise yang bergerak dibidang ritail yang siap go Internasional. ❏ Indomaret mampu menjual barang eceran dengan harga lebuh murah,karena Indomaret mengambil pasokan barang dari salah satu distributor terbesar produk kebutuhan sehari-hari yaitu Indomarco. ❏ Indomaret merupakan pelopor waralaba bidang ritail di Indonesia. Indomaret mewaralabakan sejak tahun 1997. B. Weaknesses (Kelemahan) ❏ Franchise fee yang ditawarkan ralatif tinggi. Franchise fee yang ditawarkan Indomaret yaitu 75 juta rupiah per 5 tahun,sedangkan Alfamart 45 juta rupiah per 5 tahun. ❏ Berbagai daerah kurang mengenal Indomaret,karena kurangmya promosi. ❏ Break Event Points yang ditawarkan Indomaret 4 tahun,sedangkan Alfamart antara 3-4 tahun. C. Oportunities (Peluang) ❏ Masih terdapat beberapa daerah yang potensial namun belum dimasuki oleh Indomaret. Dengan waralaba Indomaret dapat lebih mudah melakukan eksploitasi ke daerah-daerah yang potensial tresebut. ❏ Dengan adanya perdagangan bebas, maka peluang mengembangkan franchise akan semakin besar. ❏ Perlunya promosi yang lebih gencar agar franchise Indomaret lebih dikenal dan laku di pasaran. ❏ Adanya pangsa pasar yang cukup menjanjikan, dimana di Indonesia bisnis waralaba dalam 1-2 tahun semakin tubuh subur 12,5 %. ❏ Mempunyai kesempatan untuk memperluas jaringan secara lebih cepat dengan menggunakan modal seminimal mungkin. D. Threats (Ancaman) ❏ Adanya franchisor lain yang terus mengikuti langkan Indomaret dalam mencari franchisee,yaitu Almafart. ❏ Terdapat perusahaan franchise yang sejenis dengan harga jual franchise yang hampir sama. Seperti: investasi untuk Alfamart sebasar 300-400 juta. Investasi Indomaret berkisar 300-350 juta. ❏ Adanya kemungkinan beberapa gerai milik franchise yang dapat menurunkan reputasi nama franchise akibat
  • 4. kegagalannya memenuhi baku standar tertentu yang kemudian melakukan komplain. ❏ Adanya tindakan peniruan terhadap keunikan yang dimiliki franchisor yang kemudian dapat menjadi pesaing franchisor. ❏ Adanya franchise asing memasuki pangsa pasar indonesia ,maka secara tidak langsung akan memberikan dampak negatif terhadap perusahaan. ❏ Timbul kekurang percayaan dari franchisee terhadap Indomaret yang disebabkan franchisee tidak ikut campur dalam ● Identifikasi Masalah 1. Untuk penambahan stok dan diskon barang masih dilakukan tertulis. 2. Untuk mengetahui stok yang ada, mesti dilakukan pengecekkan yang memakan waktu. 3. Untuk proses pencarian data yang masih dilakukan dengan cara membuka dokumen atau berkas yang ada. ● Analisis Kebutuhan ○ Functional Requirement ■ Sistem harus dapat menampilkan list stok barang yang sudah habis (bila ada) ■ Sistem harus dapat menampilkan list stok barang yang akan di restock ■ Sistem harus dapat menampilkan list-list barang yang masih ada beserta dengan jumlah dan harganya ■ Sistem harus dapat mengkalkulasikan harga barang yang terdiskon (bila ada diskon) ○ Non-functional requirement ■ Diperlukan database yang cukup besar untuk memuat ratusan bahkan ribuan data ■ Diperlukan server terpusat dengan peforma yang mumpuni ■ Sistem keaman harus kuat sehingga tidak menimbulkan data yang yang ​crash​ atau tidak ter-​update​ dengan baik ● Analisis Existing System ○ Sistem yang sudah diterapkan di Indomaret salah satunya adalah aplikasi mobile-based yaitu Klik Indomaret. Sistem ini membantu proses penjualan yang terjadi di Indomaret. Pada aplikasi ini user bisa melakukan proses pembelian di aplikasi tersebut. Pembelian yang dapat dilakukan adalah pembelian barang-barang kebutuhan sehari-hari, paket data internet, tiket kereta api, pulsa, pembayaran listrik, pembayaran BPJS, pembayaran air, dll Untuk melakukan pembelian barang-barang keperluan sehari-hari, nantinya user akan memilih kategori barang yang hendak dibeli lalu sistem akan menampilkan list barang yang dapat dibeli beserta harganya. Lalu sistem
  • 5. akan meminta inputan dari user untuk memasukan jumlah barang yang dibeli, kemudian sistem akan mengantar user kehalaman konfirmasi pembelian. ● Desain Input 1. Form Penambahan Stok Barang 2. Form Pencarian Stok Barang 3. Form Penambahan Diskon
  • 6. ● Desain Output 1. List Stok dan Harga Barang (Report) 2. Notifikasi Penambahan Stok dan Diskon ■ Penambahan Berhasil ■ Penambahan Gagal ● Desain Proses 1. Flowchart Diagram
  • 7. 2. Data Flow Diagram (DFD) ● Context Flow Diagram ● Level 0
  • 8. ● Level 1 ● Desain Database 1. Entity Relationship Diagram (ERD) 2. Desain Tabel ● Entity Barang
  • 9. ● Entity Diskon ● Entity Restock 3. Desain Data ● Data Barang