SlideShare a Scribd company logo
KARANGAN ILMIAH
KUTIPAN, CATATAN KAKI
DAN BIBLIOGRAFI
KUTIPAN
 Model penulisan kutipan :
- sistem catatan (note bibliography)
- sitem langsung (parenthical reference)
 Jenis Kutipan
- Kutipan Langsung : fakta lengkap
- kutipan tidak langsung : ditulis intisarinya saja
 Guna kutipan
- mengulas, menganalisis, mengritik
- memperkuat uraian
KUTIPAN
 Prinsip Mengutip
- Pada kutipan langsung; jangan
mengubah apapun
- Bila ada keraguan / kesalahan : tulis
apa adanya beri tanda {sic !}
‘demikianlah adanya’
- Bila menghilangkan sebagian, tidak
boleh mengubah aslinya.
KUTIPAN
1. Kutipan langsung maksimal 4 baris (kutipan
pendek) :
- masukkan langsung ke dalam teks
- jarak tetap dua spasi
- diapit tanda kutip
- pada sistem penulisan sistem note
bibliogaphy : beri nomor urut catatan
kaki dengan superscript
2. Kutipan Langsung lebih dari 4 baris (kutipan
panjang):
- dipisahkan dari teks kira-kira 2,5
spasi
- jarak tulisan 1 spasi
- tidak diapit tanda kutip
- pada sistem penulisan sistem note
bibliogaphy : di akhir beri tanda nomor
catatan kaki
Beberapa pedoman
1. Daftar pustaka / bibliografi disusun menurut
abjad pengarang, tanpa nomor urut.
2. Tidak dipisahkan antara buku, artikel dalam
majalah, koran atau jurnal.
3. Jarak dalam butir (item) pustaka 1 spasi, jarak
antarbuku 2 spasi.
4. Nama pengarang disusun dari belakang ke
depan kecuali nama Tionghoa (satu
pengarang)
Beberapa pertunjuk…
5. Jika penulis dua orang, hanya penulis pertama
yang dibalik.
6. Jika penulisnya tiga orang, penulis pertama
namanya dibalik, penulis ke-2 dan ke-3 tidak.
7. Jika penulisnya lebih dari tiga orang, hanya
penulis pertama yang ditulis, diikuti et alii (et
al.)
8. Pada buku terjemahan cantumkan nama
penerjemahnya sesudah judul buku.
3. Kutipan tidak langsung
- diintegrasikan langsung ke dalam teks
- tidak diapit tanda kutip
- jarak tetap dua spasi
- pada sistem penulisan sistem note
bibliogaphy : di bagian akhir diberi nomor catatan kaki
4. Kutipan yang ditulis pada catatan kaki (langsung atau
tidak langsung)
- spasi rapat
Contoh kutipan Penulisan Kutipan.docx
Daftar Pustaka / Bibliografi
 Mencakup tiga unsur : judul buku / artikel,
pengarang, fakta penerbitan
 Ada beberapa sistem penulisan. Sekedar
contoh: Sistem Harvard, Sistem American
Anthroplogyst, dsb.
 Cara penulisan di Indonesia pun berbeda-beda.
 Pilih satu sistem saja secara konsisten /
sesuaikan dengan cara standar lembaga anda.
Contoh penulisan Daftar Pustaka
Zen, M.T. Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup.
Jakarta: Gramedia, 2000.
Zen, M.T., Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup,
Gramedia, Jakarta, 2000.
Zen, M.T., (2000): Menuju Kelestarian Lingkungan
Hidup. Jakarta, Gramedia.
Zen, M.T. 2000. Menuju Kelestarian Lingkungan
Hidup. Jakarta, Gramedia.
Zen, M.T.
2000. Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup.
Jakarta, Gramedia.
Contoh Penulisan Artikel :
Sumantono, Antonius. “Potret Industri Nasional : Tak Berdaya
Dihantam Impor Komponen dan Disortasi Pasar.”
Kompas. 23 Desember 2011, hlm. 5.
Contoh Sumber dari Internet :
Kumaidi. 2011.“Pengukuran Bekal Awal Belajar dan
Pengembangan Tes” Jurnal Ilmu Pendidikan (online),. Jilid
5, No. 4, (http://www.jurnal.ilmupendidikan.com, diakses 30
Januari 2013).
Contoh Pengarang 3 orang :
Akhadiah, Sabarti, Maidar Arsyad dan Ermalina Simanjuntak.
2010. Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia.
Jakarta, Media Elex Komputindo.
Contoh Pengarang leibih dari 3 orang :
Canfield, Jack. et al. 2011. Chicken Soup for the
Women’s Soul. terj. Anton Sunyata. Jakarta,
Gramedia Pustaka Utama.
Contoh Disertasi/ skripsi tidak diterbitkan :
Hermana Sumantri. 2000. “Hasil Belajar Ilmu
Pengetahuan Sosial dan Beberapa Faktor
Psikologis yang Mempengaruhinya”. Disertasi
Universitas Negeri Jakarta. Jakarta.

More Related Content

What's hot

Kutipan dan daftar pustaka
Kutipan dan daftar pustakaKutipan dan daftar pustaka
Kutipan dan daftar pustaka
Merlinda Ambinari
 
Cara menggunakan kutipan & sampe dapus
Cara menggunakan kutipan & sampe dapus Cara menggunakan kutipan & sampe dapus
Cara menggunakan kutipan & sampe dapus
DinaTrisnawati3
 
Tulisan ilmiah vs tulisan sastra
Tulisan ilmiah vs tulisan sastraTulisan ilmiah vs tulisan sastra
Tulisan ilmiah vs tulisan sastraBogor
 
2
22
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)Rizqi Fadhilah
 
Kutipan & dp
Kutipan & dpKutipan & dp
Kutipan & dp
Afifahs
 

What's hot (6)

Kutipan dan daftar pustaka
Kutipan dan daftar pustakaKutipan dan daftar pustaka
Kutipan dan daftar pustaka
 
Cara menggunakan kutipan & sampe dapus
Cara menggunakan kutipan & sampe dapus Cara menggunakan kutipan & sampe dapus
Cara menggunakan kutipan & sampe dapus
 
Tulisan ilmiah vs tulisan sastra
Tulisan ilmiah vs tulisan sastraTulisan ilmiah vs tulisan sastra
Tulisan ilmiah vs tulisan sastra
 
2
22
2
 
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
 
Kutipan & dp
Kutipan & dpKutipan & dp
Kutipan & dp
 

Similar to Kutipan daftar pustaka_dan_catatan_kaki

Catatan-Kaki-Footnote_new.pdf
Catatan-Kaki-Footnote_new.pdfCatatan-Kaki-Footnote_new.pdf
Catatan-Kaki-Footnote_new.pdf
GunawanMegaLesmana3
 
Aturan penulisan artikel jurnal ilmiah ug
Aturan penulisan artikel jurnal ilmiah ugAturan penulisan artikel jurnal ilmiah ug
Aturan penulisan artikel jurnal ilmiah ug
Muhammad Zen
 
Abstrak dan Daftar Pustaka
Abstrak dan Daftar PustakaAbstrak dan Daftar Pustaka
Abstrak dan Daftar Pustaka
Wulandari Rima Kumari
 
Penulisan kutipan
Penulisan kutipanPenulisan kutipan
Penulisan kutipan
Rock Holik
 
Teknik_Mengutip.pdf
Teknik_Mengutip.pdfTeknik_Mengutip.pdf
Teknik_Mengutip.pdf
RiskaAmelia32
 
04 penulisan daftar pustaka
04 penulisan daftar pustaka04 penulisan daftar pustaka
04 penulisan daftar pustaka
Simon Nisja Zai
 
Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...
Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...
Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...
Chris Hukubun
 
Notasi ilmiah
Notasi ilmiahNotasi ilmiah
Notasi ilmiah
aks247
 
APA Dan MLA Edisi Baru
APA Dan MLA Edisi BaruAPA Dan MLA Edisi Baru
APA Dan MLA Edisi Baru
Scott Donald
 
Makalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiahMakalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiah
f471h
 
DOKUMENTASI
DOKUMENTASIDOKUMENTASI
DOKUMENTASI
Syahremie Teja
 
5. teknik tulisan
5. teknik tulisan5. teknik tulisan
5. teknik tulisanevinurleni
 
Tatatulis karya ilmiah1 1
Tatatulis karya ilmiah1 1Tatatulis karya ilmiah1 1
Tatatulis karya ilmiah1 1
safira chika
 
9_Ringkasan_abstrak.pptx
9_Ringkasan_abstrak.pptx9_Ringkasan_abstrak.pptx
9_Ringkasan_abstrak.pptx
ssuser374c75
 
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docxFORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
BinargaWhisnuWhardan
 
Teknik Penulisan Referensi
Teknik Penulisan ReferensiTeknik Penulisan Referensi
Teknik Penulisan Referensi
AhmadHidayatullah20
 
Kutipan: Macam, Cara Penulisan dan Contohnya
Kutipan: Macam, Cara Penulisan dan ContohnyaKutipan: Macam, Cara Penulisan dan Contohnya
Kutipan: Macam, Cara Penulisan dan Contohnya
IkeWanusmawatie1
 
pengutipan. pdfF
pengutipan. pdfFpengutipan. pdfF
pengutipan. pdfF
HeryFadly2
 
Kaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiahKaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiah
Nurhasimah Arshad
 
Kaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiahKaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiah
Nurhasimah Arshad
 

Similar to Kutipan daftar pustaka_dan_catatan_kaki (20)

Catatan-Kaki-Footnote_new.pdf
Catatan-Kaki-Footnote_new.pdfCatatan-Kaki-Footnote_new.pdf
Catatan-Kaki-Footnote_new.pdf
 
Aturan penulisan artikel jurnal ilmiah ug
Aturan penulisan artikel jurnal ilmiah ugAturan penulisan artikel jurnal ilmiah ug
Aturan penulisan artikel jurnal ilmiah ug
 
Abstrak dan Daftar Pustaka
Abstrak dan Daftar PustakaAbstrak dan Daftar Pustaka
Abstrak dan Daftar Pustaka
 
Penulisan kutipan
Penulisan kutipanPenulisan kutipan
Penulisan kutipan
 
Teknik_Mengutip.pdf
Teknik_Mengutip.pdfTeknik_Mengutip.pdf
Teknik_Mengutip.pdf
 
04 penulisan daftar pustaka
04 penulisan daftar pustaka04 penulisan daftar pustaka
04 penulisan daftar pustaka
 
Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...
Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...
Format Penulisan Karya Ilmiah (makalah, skripsi, tesis) STT Seapin Filadelfia...
 
Notasi ilmiah
Notasi ilmiahNotasi ilmiah
Notasi ilmiah
 
APA Dan MLA Edisi Baru
APA Dan MLA Edisi BaruAPA Dan MLA Edisi Baru
APA Dan MLA Edisi Baru
 
Makalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiahMakalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiah
 
DOKUMENTASI
DOKUMENTASIDOKUMENTASI
DOKUMENTASI
 
5. teknik tulisan
5. teknik tulisan5. teknik tulisan
5. teknik tulisan
 
Tatatulis karya ilmiah1 1
Tatatulis karya ilmiah1 1Tatatulis karya ilmiah1 1
Tatatulis karya ilmiah1 1
 
9_Ringkasan_abstrak.pptx
9_Ringkasan_abstrak.pptx9_Ringkasan_abstrak.pptx
9_Ringkasan_abstrak.pptx
 
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docxFORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
 
Teknik Penulisan Referensi
Teknik Penulisan ReferensiTeknik Penulisan Referensi
Teknik Penulisan Referensi
 
Kutipan: Macam, Cara Penulisan dan Contohnya
Kutipan: Macam, Cara Penulisan dan ContohnyaKutipan: Macam, Cara Penulisan dan Contohnya
Kutipan: Macam, Cara Penulisan dan Contohnya
 
pengutipan. pdfF
pengutipan. pdfFpengutipan. pdfF
pengutipan. pdfF
 
Kaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiahKaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiah
 
Kaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiahKaedah penulisan ilmiah
Kaedah penulisan ilmiah
 

More from Titikbudiarti

Materi sosialisasi pkn
Materi sosialisasi pknMateri sosialisasi pkn
Materi sosialisasi pkn
Titikbudiarti
 
Wawasan nusantara
Wawasan nusantaraWawasan nusantara
Wawasan nusantara
Titikbudiarti
 
Ketahanan nasional
Ketahanan nasionalKetahanan nasional
Ketahanan nasional
Titikbudiarti
 
Lanjutan bangsa dan negara1
Lanjutan bangsa dan negara1Lanjutan bangsa dan negara1
Lanjutan bangsa dan negara1
Titikbudiarti
 
Lanjutan bangsa dan negara
Lanjutan bangsa dan negaraLanjutan bangsa dan negara
Lanjutan bangsa dan negara
Titikbudiarti
 
Bangsa dan negara
Bangsa dan negaraBangsa dan negara
Bangsa dan negara
Titikbudiarti
 
B.indo baru
B.indo baruB.indo baru
B.indo baru
Titikbudiarti
 
Tutorialpkn2
Tutorialpkn2Tutorialpkn2
Tutorialpkn2
Titikbudiarti
 
Tutorialbind2
Tutorialbind2Tutorialbind2
Tutorialbind2
Titikbudiarti
 
Tutorial b.idn
Tutorial b.idnTutorial b.idn
Tutorial b.idn
Titikbudiarti
 
Tutorial Pengguna
Tutorial PenggunaTutorial Pengguna
Tutorial Pengguna
Titikbudiarti
 
Cp identitas nasional
Cp identitas nasionalCp identitas nasional
Cp identitas nasional
Titikbudiarti
 
Cp ham dan rule of law
Cp ham dan rule of lawCp ham dan rule of law
Cp ham dan rule of law
Titikbudiarti
 
Cp falsafat pancasila
Cp falsafat pancasilaCp falsafat pancasila
Cp falsafat pancasila
Titikbudiarti
 
Cp demokrasi indonesia
Cp demokrasi indonesiaCp demokrasi indonesia
Cp demokrasi indonesia
Titikbudiarti
 
Materi sosialisasi 2018
Materi sosialisasi 2018Materi sosialisasi 2018
Materi sosialisasi 2018
Titikbudiarti
 
Kerangka karangan
Kerangka karanganKerangka karangan
Kerangka karangan
Titikbudiarti
 
24218 rpp pkn
24218 rpp pkn24218 rpp pkn
24218 rpp pkn
Titikbudiarti
 
Wawancara kerja 2
Wawancara kerja 2Wawancara kerja 2
Wawancara kerja 2
Titikbudiarti
 
Surat sekretaris
Surat sekretarisSurat sekretaris
Surat sekretaris
Titikbudiarti
 

More from Titikbudiarti (20)

Materi sosialisasi pkn
Materi sosialisasi pknMateri sosialisasi pkn
Materi sosialisasi pkn
 
Wawasan nusantara
Wawasan nusantaraWawasan nusantara
Wawasan nusantara
 
Ketahanan nasional
Ketahanan nasionalKetahanan nasional
Ketahanan nasional
 
Lanjutan bangsa dan negara1
Lanjutan bangsa dan negara1Lanjutan bangsa dan negara1
Lanjutan bangsa dan negara1
 
Lanjutan bangsa dan negara
Lanjutan bangsa dan negaraLanjutan bangsa dan negara
Lanjutan bangsa dan negara
 
Bangsa dan negara
Bangsa dan negaraBangsa dan negara
Bangsa dan negara
 
B.indo baru
B.indo baruB.indo baru
B.indo baru
 
Tutorialpkn2
Tutorialpkn2Tutorialpkn2
Tutorialpkn2
 
Tutorialbind2
Tutorialbind2Tutorialbind2
Tutorialbind2
 
Tutorial b.idn
Tutorial b.idnTutorial b.idn
Tutorial b.idn
 
Tutorial Pengguna
Tutorial PenggunaTutorial Pengguna
Tutorial Pengguna
 
Cp identitas nasional
Cp identitas nasionalCp identitas nasional
Cp identitas nasional
 
Cp ham dan rule of law
Cp ham dan rule of lawCp ham dan rule of law
Cp ham dan rule of law
 
Cp falsafat pancasila
Cp falsafat pancasilaCp falsafat pancasila
Cp falsafat pancasila
 
Cp demokrasi indonesia
Cp demokrasi indonesiaCp demokrasi indonesia
Cp demokrasi indonesia
 
Materi sosialisasi 2018
Materi sosialisasi 2018Materi sosialisasi 2018
Materi sosialisasi 2018
 
Kerangka karangan
Kerangka karanganKerangka karangan
Kerangka karangan
 
24218 rpp pkn
24218 rpp pkn24218 rpp pkn
24218 rpp pkn
 
Wawancara kerja 2
Wawancara kerja 2Wawancara kerja 2
Wawancara kerja 2
 
Surat sekretaris
Surat sekretarisSurat sekretaris
Surat sekretaris
 

Recently uploaded

PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 

Kutipan daftar pustaka_dan_catatan_kaki

  • 1. KARANGAN ILMIAH KUTIPAN, CATATAN KAKI DAN BIBLIOGRAFI
  • 2. KUTIPAN  Model penulisan kutipan : - sistem catatan (note bibliography) - sitem langsung (parenthical reference)  Jenis Kutipan - Kutipan Langsung : fakta lengkap - kutipan tidak langsung : ditulis intisarinya saja  Guna kutipan - mengulas, menganalisis, mengritik - memperkuat uraian
  • 3. KUTIPAN  Prinsip Mengutip - Pada kutipan langsung; jangan mengubah apapun - Bila ada keraguan / kesalahan : tulis apa adanya beri tanda {sic !} ‘demikianlah adanya’ - Bila menghilangkan sebagian, tidak boleh mengubah aslinya.
  • 4. KUTIPAN 1. Kutipan langsung maksimal 4 baris (kutipan pendek) : - masukkan langsung ke dalam teks - jarak tetap dua spasi - diapit tanda kutip - pada sistem penulisan sistem note bibliogaphy : beri nomor urut catatan kaki dengan superscript
  • 5. 2. Kutipan Langsung lebih dari 4 baris (kutipan panjang): - dipisahkan dari teks kira-kira 2,5 spasi - jarak tulisan 1 spasi - tidak diapit tanda kutip - pada sistem penulisan sistem note bibliogaphy : di akhir beri tanda nomor catatan kaki
  • 6. Beberapa pedoman 1. Daftar pustaka / bibliografi disusun menurut abjad pengarang, tanpa nomor urut. 2. Tidak dipisahkan antara buku, artikel dalam majalah, koran atau jurnal. 3. Jarak dalam butir (item) pustaka 1 spasi, jarak antarbuku 2 spasi. 4. Nama pengarang disusun dari belakang ke depan kecuali nama Tionghoa (satu pengarang)
  • 7. Beberapa pertunjuk… 5. Jika penulis dua orang, hanya penulis pertama yang dibalik. 6. Jika penulisnya tiga orang, penulis pertama namanya dibalik, penulis ke-2 dan ke-3 tidak. 7. Jika penulisnya lebih dari tiga orang, hanya penulis pertama yang ditulis, diikuti et alii (et al.) 8. Pada buku terjemahan cantumkan nama penerjemahnya sesudah judul buku.
  • 8. 3. Kutipan tidak langsung - diintegrasikan langsung ke dalam teks - tidak diapit tanda kutip - jarak tetap dua spasi - pada sistem penulisan sistem note bibliogaphy : di bagian akhir diberi nomor catatan kaki 4. Kutipan yang ditulis pada catatan kaki (langsung atau tidak langsung) - spasi rapat Contoh kutipan Penulisan Kutipan.docx
  • 9. Daftar Pustaka / Bibliografi  Mencakup tiga unsur : judul buku / artikel, pengarang, fakta penerbitan  Ada beberapa sistem penulisan. Sekedar contoh: Sistem Harvard, Sistem American Anthroplogyst, dsb.  Cara penulisan di Indonesia pun berbeda-beda.  Pilih satu sistem saja secara konsisten / sesuaikan dengan cara standar lembaga anda.
  • 10. Contoh penulisan Daftar Pustaka Zen, M.T. Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup. Jakarta: Gramedia, 2000. Zen, M.T., Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup, Gramedia, Jakarta, 2000. Zen, M.T., (2000): Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup. Jakarta, Gramedia. Zen, M.T. 2000. Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup. Jakarta, Gramedia. Zen, M.T. 2000. Menuju Kelestarian Lingkungan Hidup. Jakarta, Gramedia.
  • 11. Contoh Penulisan Artikel : Sumantono, Antonius. “Potret Industri Nasional : Tak Berdaya Dihantam Impor Komponen dan Disortasi Pasar.” Kompas. 23 Desember 2011, hlm. 5. Contoh Sumber dari Internet : Kumaidi. 2011.“Pengukuran Bekal Awal Belajar dan Pengembangan Tes” Jurnal Ilmu Pendidikan (online),. Jilid 5, No. 4, (http://www.jurnal.ilmupendidikan.com, diakses 30 Januari 2013). Contoh Pengarang 3 orang : Akhadiah, Sabarti, Maidar Arsyad dan Ermalina Simanjuntak. 2010. Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta, Media Elex Komputindo.
  • 12. Contoh Pengarang leibih dari 3 orang : Canfield, Jack. et al. 2011. Chicken Soup for the Women’s Soul. terj. Anton Sunyata. Jakarta, Gramedia Pustaka Utama. Contoh Disertasi/ skripsi tidak diterbitkan : Hermana Sumantri. 2000. “Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial dan Beberapa Faktor Psikologis yang Mempengaruhinya”. Disertasi Universitas Negeri Jakarta. Jakarta.