SlideShare a Scribd company logo
Anak usia dini harus tumbuh dan berkembang menjadi
anak yang BAHAGIA
MEMAHAMI KONSEP DASAR KURIKULUM BACA.
 Pahami materi dalam kurikulum baca.
 Pahami cara membaca bagan kurikulum.
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
BAGAN KURIKULUM BACA biMBA-AIUEO
TAHAP PERSIAPAN
(tahap verbal)
TAHAP AWAL
(tahap simbol)
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
TERPENUHI
YA TIDAK
PAHAM
YA TIDAK
DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI
YA TIDAK
PAHAM
Materi boleh
diberikan
Tidak salah
arah
Sarana untuk melatih
dan membiasakan anak
Boleh lanjut ke
materi berikutnya
B-1A
HS-AIUEO
D-4HVK
HV-BDG KMPSY
Tanda panah menunjukkan ALUR
Garis tebal menunjukkan SYARAT
CARA MEMBACA BAGAN KURIKULUM
B-1A
HS-AIUEO
D-4HVK
HV-BDG KMPSY
1. Apa syarat modul B-1A?
2. Tahap selanjutnya setelah D-4HVK?
B-1A
D-4HVK
CARA BACA BAGAN KURIKULUM
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Syarat D-5HVS
INGAT!
Semua syarat
harus terpenuhi
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Syarat B-1B
INGAT!
Semua syarat
harus terpenuhi
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Syarat B-1D
INGAT!
Semua syarat
harus terpenuhi
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Tahap selanjutnya setelah 4HVK
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Tahap selanjutnya setelah D-4HVK
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Tahap selanjutnya setelah 4HVS
B - 2
B - 1C
B – 1D B - 1E
B – 1F B – 3 B – 4
B – 1G
B – 5
B – 6
4HKS
D-5HVS
B – 1H
Syarat.
- B-1H
- B-5
- B-3
B – 1H
B – 5
B – 3
B - 2
B - 1C
B – 1D B - 1E
B – 1F B – 3 B – 4
B – 1G
B – 5
B – 6
4HKS
D-5HVS
B – 1H
Tahap selanjutnya.
- B-3
- B-1E
- B-5
B – 3
B - 1E
B – 5
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
4 - HKS
TAHAP PERSIAPAN (TAHAP VERBAL)
 Tahap dimana motivator hanya MEMPERDENGARKAN bunyi huruf,
kata, dan kalimat secara verbal.
 Media pembelajaran yang utama adalah :
- La biMBA.
- Bahasa biMBA.
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
4 - HKS
MATERI TAHAP PERSIAPAN
1. VERBAL
HURUF
2. VERBAL
KATA
3. VERBAL
DIKTE
4. VERBAL
KALIMAT
HV – ABC/JLN TRC 4HVK D – 4HVK 4HKS
HV – AIUEO 4HVS D – 4HVS
HV – BDG KMPSY 5HVS D – 5HVS
HV – JLN TRC HV - AIUEO HV – BDG KMPSY
4 - HKS
4 - HVK
4 - HVS
5- HVS
D - 4HVK
D - 4HVS
D - 5HVS
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
4 - HKS
MATERI VERBAL HURUF
HV-AIUEO (Huruf Verbal AIUEO).
HV-JLN TRC (Huruf Verbal JLN TRC).
HV-BDG KMPSY (Huruf Verbal BDG KMPSY).
VERBAL HURUF
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
4 - HKS
Adalah huruf yang hanya diucapkan,
dibunyikan, diperdengarkan saja tanpa
memperlihatkan simbol hurufnya.
Definisi Huruf Verbal (HV).
VERBAL HURUF
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
TERPENUHI PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI PAHAM
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Syarat verbal huruf
4 - HVK
HV-JLN TRC HV-AIUEO HV-BDG KMPSY
TUJUAN
UTAMA
Menyukai kegiatan bermain verbal huruf
TUJUAN
KHUSUS
Terampil mengucapkan bunyi huruf
JLN TRC AIUEO BDG KMPSY
Tujuan
TUJUAN MATERI
CARA BERMAIN
Motivator memperdengarkan bunyi huruf dengan cara bernyanyi
menggunakan lagu-lagu sebagai berikut :
- HV-AIUEO => Yel biMBA.
- HV-BDG KMPSY => lagu “BDG KMPSY”.
- HV-JLN TRC => lagu “JLN TRC”.
Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain
sambil belajar :
*motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya.
*Reward diberikan minimal 5 menit sekali.
*Evaluasi afeksi dilakukan setiap saat.
*evaluasi kognitif (kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
Tujuan
EVALUASI TUJUAN UTAMA
HV-JLN TRC HV-AIUEO HV-BDG KMPSY
TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain verbal huruf.
EVALUASI
TUJUAN UTAMA
Memperhatikan sikap dan ekspresi anak
saat bermain sambil belajar.
Tujuan
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
HV-JLN TRC HV-AIUEO HV-BDG KMPSY
TUJUAN
KHUSUS
Terampil
mengucapkan
bunyi huruf
JLN TRC
Terampil
mengucapkan
bunyi huruf
AIUEO
Terampil
mengucapkan
bunyi huruf
BDG KMPSY
EVALUASI
TUJUAN
KHUSUS
Motivator mendengarkan saat anak bernyanyi, perhatikan
apakah anak dapat mengucapkan bunyi huruf dengan cepat
tanpa terbolak-balik atau tidak.
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Tahap selanjutnya setelah verbal huruf
HV – BDG KMPSYHV – BDG KMPSYHV - AIUEOHV - AIUEOHV – JLN TRC
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
4 - HKS
VERBAL KATA
Verbal kata
4HVK (4 Huruf Verbal Kembar).
4HVS (4 Huruf Verbal Sederhana).
5HVS (5 huruf Verbal Sederhana).
BERMAKNA
MUDAH DIUCAPKAN
DEKAT DENGAN ANAK
ADA GAMBARNYA
KATA BERMAKNA
B D G K M P S Y
BOBO DADA GIGI KUKU MAMA PAPA SUSU YOYO
BIBI DEDE MIMI PIPI
4HVK : 4 Huruf Verbal Kembar.
Suatu kata terdiri dari 4 huruf
yang suku katanya kembar dan
hanya diucapkan saja.
4HVS : 4 Huruf Verbal Sederhana.
Suatu kata terdiri dari 4 huruf yang
suku katanya berbeda dan hanya
diucapkan saja.
KATA BERMAKNA
BUKU KUDA SAPU SAPI KADO BOLA BACA
MATA NASI RUSA BAJU MEJA TOPI CUCI
5HVS : 5 Huruf Verbal Sederhana.
Suatu kata terdiri dari 5 huruf dan
hanya diucapkan saja.
KATA BERMAKNA
L M N R S
MOBIL SIRAM MAKAN TELUR NANAS
KAPAL MINUM HUTAN MOTOR KUPAS
K P T H - NG
BEBEK SAYAP ROBOT GAJAH KUCING
KODOK BADUT PAYUNG
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI
Tujuan
TUJUAN MATERI
4HVK 4HVS 5HVS
TUJUAN
UTAMA
Menyukai kegiatan bermain verbal kata
TUJUAN
KHUSUS
Membentuk
logika anak agar
mengerti bunyi
penggabungan
huruf konsonan
dan vokal.
Mengerti bunyi
penggabungan
huruf konsonan
dan vokal yang
suku katanya
berbeda.
Mengerti bunyi
penggabungan
huruf yang
berpola
K – V – K
M A M A
P AP A
B OB O
M A T A
J UB A
K IK A
B U L A
N DP A
C IK U
N
A
N G
CARA BERMAIN
Anak-anak diperdengarkan verbal kata dengan cara :
- Berdialog menggunakan bahasa biMBA (dengan pengulangan 3X).
- Bernyanyi La biMBA (lagu biMBA).
- Bercerita (menggunakan cerita dan gambar yang ada dalam buku).
- Dongeng (bercerita menggunakan boneka tangan dll).
- Permainan (menggunakan media gambar).
Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain
sambil belajar :
*motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya.
*reward diberikan minimal 5 menit sekali
*evaluasi afeksi dilakukan setiap saat.
*evaluasi kognitif (kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
SIMULASI
a. Mencari pasangan.
b. Tentukan siapa yang menjadi motivator
dan menjadi murid.
c. Waktu simulasi selama 3 menit.
Tujuan
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
4HVK 4HVS 5HVS
TUJUAN
KHUSUS
Membentuk logika
anak agar
mengerti bunyi
penggabungan
huruf konsonan
dan vokal.
Mengerti bunyi
penggabungan
huruf konsonan
dan vokal yang
suku katanya
berbeda.
Mengerti bunyi
penggabungan
huruf yang
berpola
K – V – K.
EVALUASI
TUJUAN
KHUSUS
Motivator memverbalkan 1 kata yang belum pernah
diperdengarkan sebelumnya. Perhatikan apakah anak
mampu menjawab atau tidak?
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
4 - HKS
VERBAL DIKTE
VERBAL DIKTE (verbal balik)
=> Menyebutkan susunan huruf secara verbal.
D – 4HVK (Dikte – 4 Huruf Verbal Kembar).
D – 4HVS (Dikte – 4 Huruf Verbal Sederhana).
D – 5HVS (Dikte – 5 Huruf Verbal Sederhana).
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI
5 POIN PENTING
TUJUAN MATERI
D-4HVK D-4HVS D-5HVS
TUJUAN
UTAMA
Menyukai kegiatan bermain verbal dikte.
TUJUAN
KHUSUS
Terampil menyebutkan susunan huruf
secara verbal.
kata kembar.
kata sederhana
(4 huruf).
kata sederhana
(5 huruf).
CARA BERMAIN
Motivator melatih anak agar terampil menyebutkan susunan
huruf dengan cara :
- Motivator mengajak anak berperan aktif. Saat motivator
memverbalkan kata, ajak anak ikut menyebutkan susunan
hurufnya.
- Awali dengan menyebutkan huruf secara perlahan.
- Latih terus sampai terampil.
Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain sambil
belajar :
*motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya.
*Reward diberikan minimal 5 menit sekali
*Evaluasi afeksi dilakukan setiap saat, evaluasi kognitif
(kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
Tujuan
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
D-4HVK D-4HVS D-5HVS
TUJUAN
KHUSUS
Terampil menyebutkan susunan huruf
dari suatu kata bermakna secara verbal.
EVALUASI
TUJUAN
KHUSUS
Motivator menanyakan susunan huruf dari suatu kata
bermakna. Perhatikan apakah anak dapat menjawab
dengan cepat dan benar atau tidak?
(minimal 10 kata sederhana).
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
4 - HKS
VERBAL KALIMAT
VERBAL KALIMAT
4HKS (4 Huruf Kalimat Sederhana) adalah kalimat yang terdiri
dari 3 kata, masing-masing kata terdiri dari 4 huruf.
Contoh : SAYA SUKA ROTI
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI
5 POIN PENTING
TUJUAN MATERI
4 HURUF KALIMAT SEDERHANA
TUJUAN UTAMA
Menyukai kegiatan bermain
verbal kalimat.
TUJUAN KHUSUS
Mampu menggabungkan kata
menjadi kalimat secara verbal.
CARA BERMAIN
Motivator melatih anak menggabungkan kata menjadi kalimat
dengan cara :
- Mengajak anak bermain kalimat menggunakan La biMBA.
- Mengajak anak membuat kalimat sendiri.
Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain sambil
belajar :
*motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya.
*Reward diberikan minimal 5 menit sekali
*Evaluasi afeksi dilakukan setiap saat, evaluasi kognitif
(kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
Kalimat Positif
KATA 1 KATA 2 KATA 3
SAYA SUKA ROTI
SALWA MINUM SUSU
DEDE BELI BOLA
Kalimat Perintah
KATA 1 KATA 2 KATA 3
AYO KITA BACA
Kalimat Tanya
KATA 1 KATA 2 KATA 3
KAMU SUKA
APA?MAMA BELI
Tujuan
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
4 HURUF KALIMAT SEDERHANA
TUJUAN KHUSUS
Anak mampu menggabungkan
kata menjadi kalimat secara verbal.
EVALUASI
TUJUAN KHUSUS
Saat verbal kalimat, motivator
menanyakan kepada anak
“jadinya apa?”
Apa sih kelas persiapan?
Kelas bagi anak yang baru mendaftar di biMBA-AIUEO.
Kelas persiapan dibimbing oleh KU atau asisten KU.
Mengapa perlu masuk kelas persiapan?
Sebagai pembentukan pondasi dasar MINAT Baca, agar anak siap
melanjutkan ke tahap berikutnya.
Berapa lama waktu yang dibutuhkan dalam kelas persiapan?
antara 2 minggu sampai dengan 1 bulan.
Apa indikator siswa boleh dipindahkan ke kelas lanjutan atau belum?
Jika dalam waktu 1 bulan, tujuan kelas persiapan belum tercapai,
belum boleh dilanjutkan ke kelas lanjutan.
KELAS PERSIAPAN
Tujuan
TUJUAN
KELAS PERSIAPAN
TUJUAN UTAMA
- Anak menyukai kegiatan yang dilakukan
di kelas persiapan.
TUJUAN KHUSUS
1. Terampil berbahasa biMBA sederhana
(terbentuk logika).
2. Terampil menyebutkan dan menunjuk
HS AIUEO secara berurutan.
VERBAL
HURUF
VERBAL
KATA
VERBAL
DIKTE
HURUF SIMBOL AIUEO
HV-AIUEO 4HVK D-4HVK HS-AIUEO
HV-BDG KMPSY 4HVS D-4HVS
(anak terampil menunjuk
HS-AIUEO secara berurutan)
HV-JLN TRC
MATERI KELAS PERSIAPAN
VERBAL
HURUF
VERBAL KATA VERBAL DIKTE
VERBAL
KALIMAT
HV-AIUEO 4HVK D-4HVK 4HKS
HV-BDG KMPSY 4HVS D-4HVS
HV-JLN TRC 5HVS D-5HVS
MATERI TAHAP PERSIAPAN
Kegiatan awal (dilakukan secara klasikal) :
 Duduk bersama membentuk lingkaran.
 Diawali dengan berdialog, yel-yel, membaca doa, bernyanyi lagu-lagu biMBA,
berbahasa biMBA.
 Motivator memperdengarkan bunyi huruf, kata, dikte dengan cara :
- bernyanyi lagu huruf.
- bernyanyi La biMBA.
Kegiatan Inti (dilakukan secara individual) :
 Anak duduk di meja masing-masing.
 Motivator memberikan kegiatan yang disukai oleh anak.
 Sambil anak mengerjakan kegiatannya, motivator berdialog ke salah satu
anak untuk memperdengarkan materi yang sesuai dengan kemampuannya.
Proses bermain sambil belajar dalam kelas persiapan
Proses bermain sambil belajar dalam kelas persiapan
Kegiatan akhir (dilakukan secara klasikal) :
 Merapikan meja setelah selesai berkegiatan.
 Mengajak anak berkumpul membentuk lingkaran seperti pada kegiatan awal :
- awali dengan berdialog (gunakan kata tanya untuk memulai dialog).
- memperdengarkan verbal kata atau verbal dikte dengan cara
bernyanyi, membacakan cerita, dongeng, atau permainan.
 Mengajak anak bernyanyi sambil bergerak.
 Bersiap untuk pulang, bernyanyi lagu pulang sekolah dan berdoa sesudah
belajar.
 Bermain kereta api.
Tujuan
EVALUASI TUJUAN UTAMA
KELAS PERSIAPAN
TUJUAN UTAMA
Anak menyukai kegiatan yang dilakukan
di kelas persiapan.
EVALUASI
TUJUAN UTAMA
anak bersemangat saat bermain
bahasa biMBA di kelas.
KELAS PERSIAPAN
TUJUAN
KHUSUS
1. Terampil berbahasa biMBA sederhana.
2. Terampil menyebutkan dan menunjuk HS AIUEO
secara berurutan.
EVALUASI
TUJUAN
KHUSUS
1. Perhatikan apakah tujuan di materi kelas persiapan sudah
terpenuhi atau belum? (verbal huruf, kata, dan dikte).
2. Perhatikan apakah anak sudah cepat menyebutkan dan
menunjuk simbol AIUEO secara berurutan atau belum?
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
Tujuan
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
KELAS PERSIAPAN
TUJUAN
KHUSUS
1. Terampil berbahasa biMBA sederhana.
2. Terampil menyebutkan dan menunjuk HS AIUEO
secara berurutan.
EVALUASI
TUJUAN
KHUSUS
1. Menguasai La biMBA dan megucapkannya dengan
benar (yang utama adalah 4HVK dan D-4HVK).
2. Cepat menyebutkan dan menunjuk simbol AIUEO
secara berurutan (sebagai persiapan mengenal simbol
AIUEO di kelas lanjutan).
1. Azka bisa menjawab saat motivator memverbalkan kata
MAMA, PAPA, BOBO, DEDE, MIMI, SUSU. Namun saat
diperdengarkan kata LELE, Azka belum bisa menjawab.
Apakah Azka sudah lulus di materi 4HVK atau belum?
Jelaskan!
2. Seorang motivator harus paham konsep dasar materi-materi
yang ada di biMBA. Sebutkan konsep dasar tersebut?
3. Apakah biMBA mengajarkan menghafal huruf dan kata
kepada anak? Apa beda menghafal dengan terbentuk
logikanya?
REVIEW
TAHAP AWAL
Adalah tahap dimana motivator sudah memperlihatkan
simbol huruf, kata, dan kalimat kepada anak menggunakan
modul-modul biMBA yang sudah disusun secara bertahap,
sistematis, menarik, dan mudah untuk digunakan.
HS - AIUEO
B - 1A
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E B - 2
PROSES
PENGENALAN HURUF
PROSES LATIHAN
MEMBACA
AIUEO
BDG KMPSY
JLN TRC
PROSES TAHAP AWAL
PENGENALAN SIMBOL HURUF
biMBA mengenalkan simbol huruf melalui kata-kata
bermakna yang terdapat dalam modul baca biMBA-AIUEO.
PENGENALAN SIMBOL HURUF AIUEO
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI PAHAM
HURUF SIMBOL AIUEO
TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain HS-AIUEO
TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf AIUEO
TUJUAN
1. Awali dengan berdialog umum
agar anak tertarik dengan modul
pelangi AIUEO, gunakan gambar
yang ada di modul (berdiagam).
2. Saat anak sudah mulai tertarik,
arahkan anak untuk menyebutkan
dan menunjuk huruf simbol AIUEO
secara berurutan.
CARA BERMAIN HS-AIUEO
3. Pengenalan HS-AIUEO diawali dengan mengenalkan simbol huruf O.
4. Pastikan anak sudah mengenalkan huruf O, baru dikenalkan dengan
simbol huruf lainnya.
5. Berikan reward saat anak semangat melakukan kegiatannya.
6. Lakukan evaluasi terhadap afeksi (setiap saat) dan kemampuan anak
(10 menit sekali).
1. Gunakan kata AIUEO sebagai kamus.
2. Huruf yang sudah diketahui tetap diulangi saat anak dikenalkan
huruf baru.
Contoh :
- Pertemuan 1 : pengenalan huruf O. Jika huruf O sudah ingat...
- Pertemuan 2 : pengenalan huruf O dan A.
- Pertemuan 3 : pengenalan huruf O, A, dan I.
- Pertemuan 4 : pengenalan huruf O, A, I, dan U.
- Pertemuan 5 : pengenalan huruf O, A, I, U, dan E.
BAGAIMANA CARA AGAR ANAK TIDAK LUPA HURUF?
SIMULASI
a. Mencari pasangan.
b. Tentukan siapa yang menjadi motivator
dan menjadi murid.
c. Waktu simulasi selama 3 menit.
HURUF SIMBOL AIUEO
TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain HS-AIUEO.
EVALUASI
TUJUAN UTAMA
Memperhatikan sikap dan ekspresi anak
saat bermain sambil belajar.
EVALUASI TUJUAN UTAMA
HURUF SIMBOL AIUEO
TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf AIUEO.
EVALUASI
TUJUAN KHUSUS
Dapat menjawab dengan cepat dan tepat
HS-AIUEO yang ditunjuk secara acak.
(1 huruf 1 detik).
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Tahap selanjutnya setelah HS-AIUEO
PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI
A I U E O
5 HURUF KAPITAL
MODUL B-1A
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI
MODUL B-1A
TUJUAN UTAMA
Menyukai kegiatan bermain
Modul B-1A.
TUJUAN KHUSUS
Terampil mengenal simbol huruf
BDG KMPSY dalam kata bermakna.
TUJUAN
B D G K M P S Y
BOBO DADA GIGI KUKU MAMA PAPA SUSU YOYO
BIBI DEDE MIMI PIPI
INGAT!
Dalam 1 kata hanya ada 1 huruf yang belum diketahui oleh anak
(small step system).
Bagaimana cara mengenalkan simbol huruf BDG KMPSY?
melalui kata bermakna yang terdapat dalam modul B-1A.
1. Awali dengan mengajak anak
berdialog umum menggunakan
gambar yang ada dalam modul
(berdiagam), sambil menanyakan
kembali D-4HVK. Gunakan gambar
sebagai kamus.
2. Motivator mengarahkan ke dialog
biMBA dengan mengajak anak
membaca kata bermakna.
3. Motivator melatih anak untuk
menyebutkan susunan huruf dengan
cepat, agar anak terampil membaca
secara mandiri.
4. Menarik garis menghubungkan
kata ke gambar yang sesuai.
CARA BERMAIN MODUL
5. Mengajak anak menyanyikan lagu BDG
KMPSY. Jadikan huruf simbol BDG
KMPSY sebagai kamus.
6. Agar anak mau mengulang, lakukan
permainan dengan cara melipat kertas
modul.
7. Selama proses bermain sambil belajar :
> selalu lakukan evaluasi terhadap
afeksi dan kemampuan anak. Amati
apakah afeksi dan kemampuan anak
sudah meningkat dari sebelumnya
atau belum.
> berikan reward agar semangat anak
semakin menggelora dari
sebelumnya.
CARA BERMAIN MODUL
SIMULASI
a. Mencari pasangan.
b. Tentukan siapa yang menjadi motivator
dan menjadi murid.
c. Waktu simulasi selama 2 x 3 menit.
MODUL B-1A
TUJUAN
KHUSUS
Terampil mengenal simbol huruf BDG KMPSY
dalam kata bermakna.
EVALUASI
TUJUAN
KHUSUS
1. Terampil membaca kata bermakna dalam
modul B- 1A.
2. Terampil menjawab huruf simbol BDG KMPSY
yang ditunjuk secara acak (1 huruf 1 detik).
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI
A I U E O B D G - K M P S Y
5 HURUF 8 HURUF
13 HURUF KAPITAL
MODUL BACA 1B
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI PAHAM
MODUL BACA 1B
TUJUAN UTAMA
Menyukai kegiatan bermain
Modul B-1B.
TUJUAN KHUSUS
Terampil mengenal simbol huruf
JLN TRC dalam kata bermakna.
TUJUAN
INGAT!
Dalam 1 kata hanya ada 1 huruf yang belum diketahui oleh anak
(small step system).
J L N T R C
BAJU BOLA NASI MATA RUSA BACA
MEJA TOPI CUCI
Bagaimana cara mengenalkan simbol huruf JLN TRC?
melalui kata bermakna yang terdapat dalam modul Baca 1B.
CARA BERMAIN MODUL
1. Awali dengan mengajak anak berdialog
umum menggunakan gambar yang ada
dalam modul (berdiagam), sambil
menanyakan kembali D-4HVS. Gunakan
gambar sebagai kamus.
2. Motivator mengarahkan ke dialog
biMBA dengan mengajak anak
membaca kata bermakna.
3. Motivator melatih anak untuk
menyebutkan susunan huruf dengan
cepat, agar anak terampil membaca
secara mandiri.
4. Menarik garis menghubungkan
kata ke gambar yang sesuai.
5. Mengajak anak menyanyikan lagu JLN
TRC. Jadikan huruf simbol JLN TRC
sebagai kamus.
6. Agar anak mau mengulang, lakukan
permainan dengan cara melipat kertas
modul.
7. Selama proses bermain sambil belajar :
> selalu lakukan evaluasi terhadap
afeksi dan kemampuan anak. Amati
apakah afeksi dan kemampuan anak
sudah meningkat dari sebelumnya
atau belum.
> berikan reward agar semangat anak
semakin menggelora dari
sebelumnya.
CARA BERMAIN MODUL
EVALUASI
TUJUAN KHUSUSMODUL BACA 1B
TUJUAN KHUSUS
Terampil mengenal simbol huruf JLN TRC
dalam kata yang bermakna.
EVALUASI
TUJUAN KHUSUS
- Dapat membaca kata bermakna dalam modul
B-1B secara cepat dan tepat.
- Dapat menjawab huruf simbol JLN TRC yang
ditunjuk secara acak dengan cepat dan tepat
(1 huruf 1 detik).
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI
A I U E O B D G - K M P S Y J L N – T R C
5 HURUF 8 HURUF 6 HURUF
19 HURUF KAPITAL
MODUL BACA 1C
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI PAHAM
TUJUAN
MODUL BACA 1C
TUJUAN UTAMA
Menyukai kegiatan bermain
Modul B-1C.
TUJUAN KHUSUS
Terampil membaca kata bermakna
dalam modul B-1C.
CARA BERMAIN MODUL
1. Modul ini merupakan sarana bagi
anak untuk berlatih agar semakin
terampil membaca kata sederhana
4 huruf (pengulangan modul B-1A
dan B-1B).
2. Gambar tidak perlu diceritakan lagi.
3. Ada penambahan pengenalan 4
huruf baru, yaitu :
F (SOFA), H (PAHA), X (TAXI),
W (SAWO).
4. Melipat kertas tetap dilakukan.
5. Berikan reward dan lakukan evaluasi
terhadap afeksi dan kemampuan
anak.
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
MODUL B-1C
TUJUAN KHUSUS
Terampil membaca kata bermakna
dalam modul B-1C.
EVALUASI
TUJUAN KHUSUS
Anak semakin cepat membaca kata
bermakna dalam modul B-1C.
Anak sudah mengenal
23 huruf kapital.PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI
HS-AIUEO B-1A B-1B B-1C
A I U E O B D G - K M P S Y J L N - T R C F H W X
5 HURUF 8 HURUF 6 HURUF 4 HURUF
23 HURUF KAPITAL
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Tahap selanjutnya setelah modul B-1C
MODUL BACA 2
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI
TUJUAN
MODUL B-2
TUJUAN UTAMA
Menyukai kegiatan bermain
Modul B-2.
TUJUAN KHUSUS
Terampil membaca kata bermakna
dalam modul B-2 dengan “suara semut”
(mengeja dengan suara berbisik).
CARA BERMAIN MODUL
1. Pada modul B-2 motivator melatih
anak mengeja dengan “suara
semut”, tujuannya untuk
menghilangkan mengeja secara
perlahan.
2. Latih terus sampai anak terampil
mengeja dengan “suara semut”. Jika
anak masih membaca dengan suara
keras, motivator mengingatkan
dengan sabar.
3. Berikan reward dan lakukan evaluasi
terhadap afeksi dan kemampuan
anak.
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
MODUL BACA 2
TUJUAN KHUSUS
Terampil membaca kata bermakna
dalam modul B-2 dengan “suara semut”
(membaca dengan suara berbisik).
EVALUASI
TUJUAN KHUSUS
Perhatikan apakah anak sudah terampil
mengeja dengan “suara semut” atau belum?
MENGAPA DIBIASAKAN MEMBACA DENGAN “SUARA SEMUT?”
MODUL BACA 1D
5 POIN PENTING
SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA
PAHAM DILAKUKAN
BERULANG-
ULANG
TERCAPAI
TUJUAN
MODUL BACA 1D
TUJUAN UTAMA
Menyukai kegiatan bermain
Modul B-1D.
TUJUAN KHUSUS
Latihan membaca kata bermakna
5 huruf dalam modul B-1D.
kata-kata yang terdapat dalam modul B-1D.
KATA SEDERHANA 5 HURUF
BALON SISIR SUSUN PAGAR KUPAS PANDA JAKET
POHON KUMIS KERAN TELUR KAPAL KURSI SAWAH
BULAN BIBIR SENAM KAPUR RUMAH BEBEK SEMUT
MAKAN TIKUS SIRAM GELAS JERUK KODOK BURUNG
MINUM TULIS TANAM CICAK SURAT GAJAH BENANG
LILIN LEHER MASAK NANAS LAMPU BADUT CACING
MOBIL MACAN GITAR PETIK JAMBU TOMAT PAYUNG
MOTOR TAWON TAPIR ROBOT KUNCI DONAT ANJING
BOTOL HUTAN SIKAT JARUM PINTU JAKET KUCING
1. Awali dengan mengajak anak
berdialog umum menggunakan
gambar yang ada dalam modul
(berdiagam), sambil menanyakan
kembali D-5HVS. Gunakan
gambar sebagai kamus.
2. Motivator mengarahkan ke dialog
biMBA dengan mengajak anak
membaca kata bermakna.
3. Motivator melatih anak untuk
menyebutkan susunan huruf
dengan cepat, agar anak terampil
membaca secara mandiri.
4. Menarik garis menghubungkan
kata ke gambar yang sesuai.
CARA BERMAIN MODUL
5. Agar anak mau mengulang, lakukan
permainan dengan cara melipat kertas
modul.
6. Selama proses bermain sambil belajar :
> selalu lakukan evaluasi terhadap
afeksi dan kemampuan anak. Amati
apakah afeksi dan kemampuan anak
sudah meningkat dari sebelumnya
atau belum.
> berikan reward agar semangat anak
semakin menggelora dari sebelumnya.
CARA BERMAIN MODUL
EVALUASI TUJUAN KHUSUS
MODUL BACA 1D
TUJUAN KHUSUS
Latihan membaca kata bermakna
dalam modul B-1D.
EVALUASI
TUJUAN KHUSUS
Anak mampu membaca kata bermakna
dalam modul B-1D.
EVALUASI SUMATIF 1
TUJUAN
TUJUAN
Mampu membaca kata bermakna
dalam modul evaluasi sumatif 1 tanpa dibantu
(minimal 90 kata).
kata-kata yang terdapat dalam modul evaluasi sumatif 1.
100 KATA BERMAKNA
BALON BULAN KAPUR KUMIS LIDAH MAKAN MOBIL POHON TAWON PERUT
BACA NASI PAKU PITA ROTI SAPI TOMAT SAWI SOFA TOPI
DONUT GARPU JAMBU KURSI LILIN LIMA GURU PILOT ROBOT LABU
LARI BATU BECA BOLA CUCI DASI SIKAT KACA KAKI TULIS
BADUT GITAR JERUK TAPIR MASAK RUMAH SATE TELUR SENAM KUCING
BAJU PAHA KUNCI LEHER MACAN MINUM MOTOR SISIR TIKUS KUNCI
BOTOL GOSOK KUDA RODA DAGU SAPU JARI SAWO TEKO KUDA
MEJA BAWA PALU BUKU LUTUT NANAS PANDA PINTU SEMUT PALU
CICAK HUTAN KAPAL LAMPU RUSA DURI SURAT KADO KAYU KAPAL
GELAS JAKET BIJI KODOK PAGAR SAWAH SATU SENDOK KERAN BIJI
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
Syarat evaluasi sumatif 1
1 B – 1D B - 2
Anak mampu membaca
kata bermakna 5 huruf.
2
CARA BERMAIN
1. Anak menyelesaikan evaluasi tanpa dibantu.
2. Lakukan evaluasi seperti proses pembelajaran biasa.
3. Evaluasi sumatif tidak harus diselesaikan sekaligus.
4. Nilai minimum kelulusan adalah 90.
Bagaimana jika nilai evaluasi kurang dari 90?
ABSENSI MURID
1 2 3 4 5 6 ... ... ... 72 73 74 75 76 77 dst
Jika jam belajar ≤ 72 jam :
1. Mengulang kembali modul B-1D.
2. Mengulang evaluasi dengan memperbaiki
hanya pada jawaban yang salah saja.
Jika jam belajarnya ≥ 72
jam : Diberikan bimbingan
intensif dan gratis sampai
anak bisa menyelesaikan
evaluasi dengan nilai
minimal 90.
BATASGARANSI
JASMINE
Jakarta, 21 Juli 2011
TK. PEMBINA
01 April 2015
17 Juni 2015
32
100
17 Juni 15
Suci Amelia
COVER EVALUASI SUMATIF 1
HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO
5- HVS
4 - HVS
D - 4HVS
D - 4HVK
D - 5HVS
HS - AIUEO
B - 1A
B - 2
B - 1B
B - 1C
B – 1D B- 1E
4 - HKS
PLACEMENT TEST
Tujuan :
mengetahui kemampuan anak, agar
dapat memberikan materi yang sesuai
dengan kemampuan anak.
REVIEW
1. Jelaskan bagaimana cara agar anak tidak lupa saat
dikenalkan huruf simbol AIUEO?
2. Tujuan khusus modul B-1A adalah anak mampu
membaca kata-kata kembar. Pernyataan tersebut
Benar atau Salah? Jelaskan.
3. Pada modul apa anak mulai dilatih menghilangkan
mengeja? Apa dampak jika anak masih mengeja
dengan suara keras?
Semoga ilmu yang kita dapatkan hari ini bermanfaat
dan menggerakkan hati kita untuk terus mempelajari,
memahami, dan menerapkannya dengan benar agar
hidup menjadi lebih bermakna dan semakin bahagia
dari sebelumnya.
Jika lupa, baca lagi handoutnya. Jika tidak tahu,
silahkan bertanya. Jika salah, perbaiki sehingga kita
semakin terampil dan menjadi pribadi yang lebih baik
dari diri kita sendiri sebelumnya.
Selamat bergabung dan berjuang bersama
komunitas pembelajar biMBA-AIUEO.
Bersama biMBA, kita bisa mewariskan MINAT
baca dan belajar sejak usia dini, demi
membangun generasi pembelajar mandiri
sepanjang hayat.
Terima kasih, sampai jumpa dan salam biMBA
EVALUASI SUMATIF 1
JASMINE
Jakarta, 21 Juli 2011
TK. PEMBINA
01 April 2015
17 Juni 2015
32
100
17 Juni 15
Suci Amelia
COVER EVALUASI SUMATIF 1

More Related Content

What's hot

Kurikulum Tulis Agustus 2019
Kurikulum Tulis Agustus 2019Kurikulum Tulis Agustus 2019
Kurikulum Tulis Agustus 2019
Diklat biMBA
 
kebiMBAan
kebiMBAankebiMBAan
HASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTA
HASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTAHASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTA
HASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTA
firafaris
 
Bahasa indonesia kelas 1 - mahmud fasya
Bahasa indonesia kelas 1  - mahmud fasyaBahasa indonesia kelas 1  - mahmud fasya
Bahasa indonesia kelas 1 - mahmud fasya
primagraphology consulting
 
Pengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autis
Pengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autisPengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autis
Pengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autisTiya Widiyanti
 
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udaraRpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Lintong Hutagalung
 
Makalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan Khusus
Makalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan KhususMakalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan Khusus
Makalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan Khusus
Dedy Wiranto
 
LEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docx
LEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docxLEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docx
LEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docx
AdhitSupardi
 
Ppt penulisan soal pilihan ganda
Ppt penulisan soal pilihan gandaPpt penulisan soal pilihan ganda
Ppt penulisan soal pilihan ganda
Mushlihatun Syarifah
 
PPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptxPPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
Arman Ahmad
 
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)Dhiekha Nak Minang
 
Soal Tugas Tutorial 3.docx
Soal Tugas Tutorial 3.docxSoal Tugas Tutorial 3.docx
Soal Tugas Tutorial 3.docx
NganjukSolid
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdfAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
TattiHerawati1
 
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUDPERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
IAIN Padangsidimpuan
 
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarModul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Naita Novia Sari
 
PEMAPARAN VISI MISI.pptx
PEMAPARAN VISI MISI.pptxPEMAPARAN VISI MISI.pptx
PEMAPARAN VISI MISI.pptx
SudirmanMaros2
 
Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2
Zaiful Saputra
 
MODUL 6.docx
MODUL 6.docxMODUL 6.docx
MODUL 6.docx
fitrifajriati
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Akang Juve
 
PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini
PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini
PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini
Universitas Negeri Jakarta
 

What's hot (20)

Kurikulum Tulis Agustus 2019
Kurikulum Tulis Agustus 2019Kurikulum Tulis Agustus 2019
Kurikulum Tulis Agustus 2019
 
kebiMBAan
kebiMBAankebiMBAan
kebiMBAan
 
HASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTA
HASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTAHASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTA
HASIL OBSERVASI DI TK AL- ISLAM 9 AL-FAJAR SURAKARTA
 
Bahasa indonesia kelas 1 - mahmud fasya
Bahasa indonesia kelas 1  - mahmud fasyaBahasa indonesia kelas 1  - mahmud fasya
Bahasa indonesia kelas 1 - mahmud fasya
 
Pengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autis
Pengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autisPengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autis
Pengembangan interaksi sosial dan komunikasi anak autis
 
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udaraRpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
 
Makalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan Khusus
Makalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan KhususMakalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan Khusus
Makalah Hakikat dan Fungsi Pendidikan Kelas Khusus Bagi Anak Berkebutuhan Khusus
 
LEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docx
LEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docxLEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docx
LEMBAR UMPAN BALIK AKSI NYATA.docx
 
Ppt penulisan soal pilihan ganda
Ppt penulisan soal pilihan gandaPpt penulisan soal pilihan ganda
Ppt penulisan soal pilihan ganda
 
PPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptxPPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 5 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
 
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
 
Soal Tugas Tutorial 3.docx
Soal Tugas Tutorial 3.docxSoal Tugas Tutorial 3.docx
Soal Tugas Tutorial 3.docx
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdfAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
 
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUDPERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
 
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarModul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
 
PEMAPARAN VISI MISI.pptx
PEMAPARAN VISI MISI.pptxPEMAPARAN VISI MISI.pptx
PEMAPARAN VISI MISI.pptx
 
Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2Ptk matematika sd kelas 2
Ptk matematika sd kelas 2
 
MODUL 6.docx
MODUL 6.docxMODUL 6.docx
MODUL 6.docx
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
 
PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini
PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini
PPT Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini
 

Recently uploaded

modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptxmodul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
IrfanAudah1
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 

Recently uploaded (20)

modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptxmodul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
modul 1.4 Desiminasi-Budaya-Positif.pptx.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 

Kurikulum Baca biMBA-AIUEO

  • 1. Anak usia dini harus tumbuh dan berkembang menjadi anak yang BAHAGIA
  • 2. MEMAHAMI KONSEP DASAR KURIKULUM BACA.  Pahami materi dalam kurikulum baca.  Pahami cara membaca bagan kurikulum.
  • 3. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS BAGAN KURIKULUM BACA biMBA-AIUEO TAHAP PERSIAPAN (tahap verbal) TAHAP AWAL (tahap simbol)
  • 4. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA TERPENUHI YA TIDAK PAHAM YA TIDAK DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI YA TIDAK PAHAM Materi boleh diberikan Tidak salah arah Sarana untuk melatih dan membiasakan anak Boleh lanjut ke materi berikutnya
  • 5. B-1A HS-AIUEO D-4HVK HV-BDG KMPSY Tanda panah menunjukkan ALUR Garis tebal menunjukkan SYARAT CARA MEMBACA BAGAN KURIKULUM
  • 6. B-1A HS-AIUEO D-4HVK HV-BDG KMPSY 1. Apa syarat modul B-1A? 2. Tahap selanjutnya setelah D-4HVK? B-1A D-4HVK CARA BACA BAGAN KURIKULUM
  • 7. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Syarat D-5HVS INGAT! Semua syarat harus terpenuhi
  • 8. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Syarat B-1B INGAT! Semua syarat harus terpenuhi
  • 9. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Syarat B-1D INGAT! Semua syarat harus terpenuhi
  • 10. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Tahap selanjutnya setelah 4HVK
  • 11. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Tahap selanjutnya setelah D-4HVK
  • 12. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Tahap selanjutnya setelah 4HVS
  • 13. B - 2 B - 1C B – 1D B - 1E B – 1F B – 3 B – 4 B – 1G B – 5 B – 6 4HKS D-5HVS B – 1H Syarat. - B-1H - B-5 - B-3 B – 1H B – 5 B – 3
  • 14. B - 2 B - 1C B – 1D B - 1E B – 1F B – 3 B – 4 B – 1G B – 5 B – 6 4HKS D-5HVS B – 1H Tahap selanjutnya. - B-3 - B-1E - B-5 B – 3 B - 1E B – 5
  • 15. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS 4 - HKS TAHAP PERSIAPAN (TAHAP VERBAL)  Tahap dimana motivator hanya MEMPERDENGARKAN bunyi huruf, kata, dan kalimat secara verbal.  Media pembelajaran yang utama adalah : - La biMBA. - Bahasa biMBA.
  • 16. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS 4 - HKS MATERI TAHAP PERSIAPAN 1. VERBAL HURUF 2. VERBAL KATA 3. VERBAL DIKTE 4. VERBAL KALIMAT HV – ABC/JLN TRC 4HVK D – 4HVK 4HKS HV – AIUEO 4HVS D – 4HVS HV – BDG KMPSY 5HVS D – 5HVS HV – JLN TRC HV - AIUEO HV – BDG KMPSY 4 - HKS 4 - HVK 4 - HVS 5- HVS D - 4HVK D - 4HVS D - 5HVS
  • 17. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS 4 - HKS MATERI VERBAL HURUF HV-AIUEO (Huruf Verbal AIUEO). HV-JLN TRC (Huruf Verbal JLN TRC). HV-BDG KMPSY (Huruf Verbal BDG KMPSY). VERBAL HURUF
  • 18. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS 4 - HKS Adalah huruf yang hanya diucapkan, dibunyikan, diperdengarkan saja tanpa memperlihatkan simbol hurufnya. Definisi Huruf Verbal (HV). VERBAL HURUF
  • 19. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA TERPENUHI PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI PAHAM
  • 20. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Syarat verbal huruf 4 - HVK
  • 21. HV-JLN TRC HV-AIUEO HV-BDG KMPSY TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain verbal huruf TUJUAN KHUSUS Terampil mengucapkan bunyi huruf JLN TRC AIUEO BDG KMPSY Tujuan TUJUAN MATERI
  • 22. CARA BERMAIN Motivator memperdengarkan bunyi huruf dengan cara bernyanyi menggunakan lagu-lagu sebagai berikut : - HV-AIUEO => Yel biMBA. - HV-BDG KMPSY => lagu “BDG KMPSY”. - HV-JLN TRC => lagu “JLN TRC”. Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain sambil belajar : *motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya. *Reward diberikan minimal 5 menit sekali. *Evaluasi afeksi dilakukan setiap saat. *evaluasi kognitif (kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
  • 23. Tujuan EVALUASI TUJUAN UTAMA HV-JLN TRC HV-AIUEO HV-BDG KMPSY TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain verbal huruf. EVALUASI TUJUAN UTAMA Memperhatikan sikap dan ekspresi anak saat bermain sambil belajar.
  • 24. Tujuan EVALUASI TUJUAN KHUSUS HV-JLN TRC HV-AIUEO HV-BDG KMPSY TUJUAN KHUSUS Terampil mengucapkan bunyi huruf JLN TRC Terampil mengucapkan bunyi huruf AIUEO Terampil mengucapkan bunyi huruf BDG KMPSY EVALUASI TUJUAN KHUSUS Motivator mendengarkan saat anak bernyanyi, perhatikan apakah anak dapat mengucapkan bunyi huruf dengan cepat tanpa terbolak-balik atau tidak.
  • 25. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Tahap selanjutnya setelah verbal huruf HV – BDG KMPSYHV – BDG KMPSYHV - AIUEOHV - AIUEOHV – JLN TRC
  • 26. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS 4 - HKS VERBAL KATA Verbal kata 4HVK (4 Huruf Verbal Kembar). 4HVS (4 Huruf Verbal Sederhana). 5HVS (5 huruf Verbal Sederhana). BERMAKNA MUDAH DIUCAPKAN DEKAT DENGAN ANAK ADA GAMBARNYA
  • 27. KATA BERMAKNA B D G K M P S Y BOBO DADA GIGI KUKU MAMA PAPA SUSU YOYO BIBI DEDE MIMI PIPI 4HVK : 4 Huruf Verbal Kembar. Suatu kata terdiri dari 4 huruf yang suku katanya kembar dan hanya diucapkan saja.
  • 28. 4HVS : 4 Huruf Verbal Sederhana. Suatu kata terdiri dari 4 huruf yang suku katanya berbeda dan hanya diucapkan saja. KATA BERMAKNA BUKU KUDA SAPU SAPI KADO BOLA BACA MATA NASI RUSA BAJU MEJA TOPI CUCI
  • 29. 5HVS : 5 Huruf Verbal Sederhana. Suatu kata terdiri dari 5 huruf dan hanya diucapkan saja. KATA BERMAKNA L M N R S MOBIL SIRAM MAKAN TELUR NANAS KAPAL MINUM HUTAN MOTOR KUPAS K P T H - NG BEBEK SAYAP ROBOT GAJAH KUCING KODOK BADUT PAYUNG
  • 30. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI
  • 31. Tujuan TUJUAN MATERI 4HVK 4HVS 5HVS TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain verbal kata TUJUAN KHUSUS Membentuk logika anak agar mengerti bunyi penggabungan huruf konsonan dan vokal. Mengerti bunyi penggabungan huruf konsonan dan vokal yang suku katanya berbeda. Mengerti bunyi penggabungan huruf yang berpola K – V – K
  • 32. M A M A P AP A B OB O
  • 33. M A T A J UB A K IK A
  • 34. B U L A N DP A C IK U N A N G
  • 35. CARA BERMAIN Anak-anak diperdengarkan verbal kata dengan cara : - Berdialog menggunakan bahasa biMBA (dengan pengulangan 3X). - Bernyanyi La biMBA (lagu biMBA). - Bercerita (menggunakan cerita dan gambar yang ada dalam buku). - Dongeng (bercerita menggunakan boneka tangan dll). - Permainan (menggunakan media gambar). Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain sambil belajar : *motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya. *reward diberikan minimal 5 menit sekali *evaluasi afeksi dilakukan setiap saat. *evaluasi kognitif (kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
  • 36. SIMULASI a. Mencari pasangan. b. Tentukan siapa yang menjadi motivator dan menjadi murid. c. Waktu simulasi selama 3 menit.
  • 37. Tujuan EVALUASI TUJUAN KHUSUS 4HVK 4HVS 5HVS TUJUAN KHUSUS Membentuk logika anak agar mengerti bunyi penggabungan huruf konsonan dan vokal. Mengerti bunyi penggabungan huruf konsonan dan vokal yang suku katanya berbeda. Mengerti bunyi penggabungan huruf yang berpola K – V – K. EVALUASI TUJUAN KHUSUS Motivator memverbalkan 1 kata yang belum pernah diperdengarkan sebelumnya. Perhatikan apakah anak mampu menjawab atau tidak?
  • 38. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS 4 - HKS VERBAL DIKTE VERBAL DIKTE (verbal balik) => Menyebutkan susunan huruf secara verbal. D – 4HVK (Dikte – 4 Huruf Verbal Kembar). D – 4HVS (Dikte – 4 Huruf Verbal Sederhana). D – 5HVS (Dikte – 5 Huruf Verbal Sederhana).
  • 39. SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI 5 POIN PENTING
  • 40. TUJUAN MATERI D-4HVK D-4HVS D-5HVS TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain verbal dikte. TUJUAN KHUSUS Terampil menyebutkan susunan huruf secara verbal. kata kembar. kata sederhana (4 huruf). kata sederhana (5 huruf).
  • 41. CARA BERMAIN Motivator melatih anak agar terampil menyebutkan susunan huruf dengan cara : - Motivator mengajak anak berperan aktif. Saat motivator memverbalkan kata, ajak anak ikut menyebutkan susunan hurufnya. - Awali dengan menyebutkan huruf secara perlahan. - Latih terus sampai terampil. Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain sambil belajar : *motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya. *Reward diberikan minimal 5 menit sekali *Evaluasi afeksi dilakukan setiap saat, evaluasi kognitif (kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
  • 42. Tujuan EVALUASI TUJUAN KHUSUS D-4HVK D-4HVS D-5HVS TUJUAN KHUSUS Terampil menyebutkan susunan huruf dari suatu kata bermakna secara verbal. EVALUASI TUJUAN KHUSUS Motivator menanyakan susunan huruf dari suatu kata bermakna. Perhatikan apakah anak dapat menjawab dengan cepat dan benar atau tidak? (minimal 10 kata sederhana).
  • 43. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS 4 - HKS VERBAL KALIMAT VERBAL KALIMAT 4HKS (4 Huruf Kalimat Sederhana) adalah kalimat yang terdiri dari 3 kata, masing-masing kata terdiri dari 4 huruf. Contoh : SAYA SUKA ROTI
  • 44. SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI 5 POIN PENTING
  • 45. TUJUAN MATERI 4 HURUF KALIMAT SEDERHANA TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain verbal kalimat. TUJUAN KHUSUS Mampu menggabungkan kata menjadi kalimat secara verbal.
  • 46. CARA BERMAIN Motivator melatih anak menggabungkan kata menjadi kalimat dengan cara : - Mengajak anak bermain kalimat menggunakan La biMBA. - Mengajak anak membuat kalimat sendiri. Hal wajib yang harus dilakukan selama proses bermain sambil belajar : *motivator mengarahkan anak berperan aktif dalam kegiatannya. *Reward diberikan minimal 5 menit sekali *Evaluasi afeksi dilakukan setiap saat, evaluasi kognitif (kemampuan) dilakukan 10 menit sekali.
  • 47. Kalimat Positif KATA 1 KATA 2 KATA 3 SAYA SUKA ROTI SALWA MINUM SUSU DEDE BELI BOLA Kalimat Perintah KATA 1 KATA 2 KATA 3 AYO KITA BACA Kalimat Tanya KATA 1 KATA 2 KATA 3 KAMU SUKA APA?MAMA BELI
  • 48. Tujuan EVALUASI TUJUAN KHUSUS 4 HURUF KALIMAT SEDERHANA TUJUAN KHUSUS Anak mampu menggabungkan kata menjadi kalimat secara verbal. EVALUASI TUJUAN KHUSUS Saat verbal kalimat, motivator menanyakan kepada anak “jadinya apa?”
  • 49. Apa sih kelas persiapan? Kelas bagi anak yang baru mendaftar di biMBA-AIUEO. Kelas persiapan dibimbing oleh KU atau asisten KU. Mengapa perlu masuk kelas persiapan? Sebagai pembentukan pondasi dasar MINAT Baca, agar anak siap melanjutkan ke tahap berikutnya. Berapa lama waktu yang dibutuhkan dalam kelas persiapan? antara 2 minggu sampai dengan 1 bulan. Apa indikator siswa boleh dipindahkan ke kelas lanjutan atau belum? Jika dalam waktu 1 bulan, tujuan kelas persiapan belum tercapai, belum boleh dilanjutkan ke kelas lanjutan. KELAS PERSIAPAN
  • 50. Tujuan TUJUAN KELAS PERSIAPAN TUJUAN UTAMA - Anak menyukai kegiatan yang dilakukan di kelas persiapan. TUJUAN KHUSUS 1. Terampil berbahasa biMBA sederhana (terbentuk logika). 2. Terampil menyebutkan dan menunjuk HS AIUEO secara berurutan.
  • 51. VERBAL HURUF VERBAL KATA VERBAL DIKTE HURUF SIMBOL AIUEO HV-AIUEO 4HVK D-4HVK HS-AIUEO HV-BDG KMPSY 4HVS D-4HVS (anak terampil menunjuk HS-AIUEO secara berurutan) HV-JLN TRC MATERI KELAS PERSIAPAN VERBAL HURUF VERBAL KATA VERBAL DIKTE VERBAL KALIMAT HV-AIUEO 4HVK D-4HVK 4HKS HV-BDG KMPSY 4HVS D-4HVS HV-JLN TRC 5HVS D-5HVS MATERI TAHAP PERSIAPAN
  • 52. Kegiatan awal (dilakukan secara klasikal) :  Duduk bersama membentuk lingkaran.  Diawali dengan berdialog, yel-yel, membaca doa, bernyanyi lagu-lagu biMBA, berbahasa biMBA.  Motivator memperdengarkan bunyi huruf, kata, dikte dengan cara : - bernyanyi lagu huruf. - bernyanyi La biMBA. Kegiatan Inti (dilakukan secara individual) :  Anak duduk di meja masing-masing.  Motivator memberikan kegiatan yang disukai oleh anak.  Sambil anak mengerjakan kegiatannya, motivator berdialog ke salah satu anak untuk memperdengarkan materi yang sesuai dengan kemampuannya. Proses bermain sambil belajar dalam kelas persiapan
  • 53. Proses bermain sambil belajar dalam kelas persiapan Kegiatan akhir (dilakukan secara klasikal) :  Merapikan meja setelah selesai berkegiatan.  Mengajak anak berkumpul membentuk lingkaran seperti pada kegiatan awal : - awali dengan berdialog (gunakan kata tanya untuk memulai dialog). - memperdengarkan verbal kata atau verbal dikte dengan cara bernyanyi, membacakan cerita, dongeng, atau permainan.  Mengajak anak bernyanyi sambil bergerak.  Bersiap untuk pulang, bernyanyi lagu pulang sekolah dan berdoa sesudah belajar.  Bermain kereta api.
  • 54. Tujuan EVALUASI TUJUAN UTAMA KELAS PERSIAPAN TUJUAN UTAMA Anak menyukai kegiatan yang dilakukan di kelas persiapan. EVALUASI TUJUAN UTAMA anak bersemangat saat bermain bahasa biMBA di kelas.
  • 55. KELAS PERSIAPAN TUJUAN KHUSUS 1. Terampil berbahasa biMBA sederhana. 2. Terampil menyebutkan dan menunjuk HS AIUEO secara berurutan. EVALUASI TUJUAN KHUSUS 1. Perhatikan apakah tujuan di materi kelas persiapan sudah terpenuhi atau belum? (verbal huruf, kata, dan dikte). 2. Perhatikan apakah anak sudah cepat menyebutkan dan menunjuk simbol AIUEO secara berurutan atau belum? EVALUASI TUJUAN KHUSUS
  • 56. Tujuan EVALUASI TUJUAN KHUSUS KELAS PERSIAPAN TUJUAN KHUSUS 1. Terampil berbahasa biMBA sederhana. 2. Terampil menyebutkan dan menunjuk HS AIUEO secara berurutan. EVALUASI TUJUAN KHUSUS 1. Menguasai La biMBA dan megucapkannya dengan benar (yang utama adalah 4HVK dan D-4HVK). 2. Cepat menyebutkan dan menunjuk simbol AIUEO secara berurutan (sebagai persiapan mengenal simbol AIUEO di kelas lanjutan). 1. Azka bisa menjawab saat motivator memverbalkan kata MAMA, PAPA, BOBO, DEDE, MIMI, SUSU. Namun saat diperdengarkan kata LELE, Azka belum bisa menjawab. Apakah Azka sudah lulus di materi 4HVK atau belum? Jelaskan! 2. Seorang motivator harus paham konsep dasar materi-materi yang ada di biMBA. Sebutkan konsep dasar tersebut? 3. Apakah biMBA mengajarkan menghafal huruf dan kata kepada anak? Apa beda menghafal dengan terbentuk logikanya? REVIEW
  • 57. TAHAP AWAL Adalah tahap dimana motivator sudah memperlihatkan simbol huruf, kata, dan kalimat kepada anak menggunakan modul-modul biMBA yang sudah disusun secara bertahap, sistematis, menarik, dan mudah untuk digunakan.
  • 58. HS - AIUEO B - 1A B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E B - 2 PROSES PENGENALAN HURUF PROSES LATIHAN MEMBACA AIUEO BDG KMPSY JLN TRC PROSES TAHAP AWAL
  • 59. PENGENALAN SIMBOL HURUF biMBA mengenalkan simbol huruf melalui kata-kata bermakna yang terdapat dalam modul baca biMBA-AIUEO.
  • 61. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI PAHAM
  • 62. HURUF SIMBOL AIUEO TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain HS-AIUEO TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf AIUEO TUJUAN
  • 63. 1. Awali dengan berdialog umum agar anak tertarik dengan modul pelangi AIUEO, gunakan gambar yang ada di modul (berdiagam). 2. Saat anak sudah mulai tertarik, arahkan anak untuk menyebutkan dan menunjuk huruf simbol AIUEO secara berurutan. CARA BERMAIN HS-AIUEO 3. Pengenalan HS-AIUEO diawali dengan mengenalkan simbol huruf O. 4. Pastikan anak sudah mengenalkan huruf O, baru dikenalkan dengan simbol huruf lainnya. 5. Berikan reward saat anak semangat melakukan kegiatannya. 6. Lakukan evaluasi terhadap afeksi (setiap saat) dan kemampuan anak (10 menit sekali).
  • 64. 1. Gunakan kata AIUEO sebagai kamus. 2. Huruf yang sudah diketahui tetap diulangi saat anak dikenalkan huruf baru. Contoh : - Pertemuan 1 : pengenalan huruf O. Jika huruf O sudah ingat... - Pertemuan 2 : pengenalan huruf O dan A. - Pertemuan 3 : pengenalan huruf O, A, dan I. - Pertemuan 4 : pengenalan huruf O, A, I, dan U. - Pertemuan 5 : pengenalan huruf O, A, I, U, dan E. BAGAIMANA CARA AGAR ANAK TIDAK LUPA HURUF?
  • 65. SIMULASI a. Mencari pasangan. b. Tentukan siapa yang menjadi motivator dan menjadi murid. c. Waktu simulasi selama 3 menit.
  • 66. HURUF SIMBOL AIUEO TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain HS-AIUEO. EVALUASI TUJUAN UTAMA Memperhatikan sikap dan ekspresi anak saat bermain sambil belajar. EVALUASI TUJUAN UTAMA
  • 67. HURUF SIMBOL AIUEO TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf AIUEO. EVALUASI TUJUAN KHUSUS Dapat menjawab dengan cepat dan tepat HS-AIUEO yang ditunjuk secara acak. (1 huruf 1 detik). EVALUASI TUJUAN KHUSUS
  • 68. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Tahap selanjutnya setelah HS-AIUEO
  • 69. PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI A I U E O 5 HURUF KAPITAL
  • 71. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI
  • 72. MODUL B-1A TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain Modul B-1A. TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf BDG KMPSY dalam kata bermakna. TUJUAN
  • 73. B D G K M P S Y BOBO DADA GIGI KUKU MAMA PAPA SUSU YOYO BIBI DEDE MIMI PIPI INGAT! Dalam 1 kata hanya ada 1 huruf yang belum diketahui oleh anak (small step system). Bagaimana cara mengenalkan simbol huruf BDG KMPSY? melalui kata bermakna yang terdapat dalam modul B-1A.
  • 74. 1. Awali dengan mengajak anak berdialog umum menggunakan gambar yang ada dalam modul (berdiagam), sambil menanyakan kembali D-4HVK. Gunakan gambar sebagai kamus. 2. Motivator mengarahkan ke dialog biMBA dengan mengajak anak membaca kata bermakna. 3. Motivator melatih anak untuk menyebutkan susunan huruf dengan cepat, agar anak terampil membaca secara mandiri. 4. Menarik garis menghubungkan kata ke gambar yang sesuai. CARA BERMAIN MODUL
  • 75. 5. Mengajak anak menyanyikan lagu BDG KMPSY. Jadikan huruf simbol BDG KMPSY sebagai kamus. 6. Agar anak mau mengulang, lakukan permainan dengan cara melipat kertas modul. 7. Selama proses bermain sambil belajar : > selalu lakukan evaluasi terhadap afeksi dan kemampuan anak. Amati apakah afeksi dan kemampuan anak sudah meningkat dari sebelumnya atau belum. > berikan reward agar semangat anak semakin menggelora dari sebelumnya. CARA BERMAIN MODUL
  • 76. SIMULASI a. Mencari pasangan. b. Tentukan siapa yang menjadi motivator dan menjadi murid. c. Waktu simulasi selama 2 x 3 menit.
  • 77. MODUL B-1A TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf BDG KMPSY dalam kata bermakna. EVALUASI TUJUAN KHUSUS 1. Terampil membaca kata bermakna dalam modul B- 1A. 2. Terampil menjawab huruf simbol BDG KMPSY yang ditunjuk secara acak (1 huruf 1 detik). EVALUASI TUJUAN KHUSUS
  • 78. PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI A I U E O B D G - K M P S Y 5 HURUF 8 HURUF 13 HURUF KAPITAL
  • 80. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI PAHAM
  • 81. MODUL BACA 1B TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain Modul B-1B. TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf JLN TRC dalam kata bermakna. TUJUAN
  • 82. INGAT! Dalam 1 kata hanya ada 1 huruf yang belum diketahui oleh anak (small step system). J L N T R C BAJU BOLA NASI MATA RUSA BACA MEJA TOPI CUCI Bagaimana cara mengenalkan simbol huruf JLN TRC? melalui kata bermakna yang terdapat dalam modul Baca 1B.
  • 83. CARA BERMAIN MODUL 1. Awali dengan mengajak anak berdialog umum menggunakan gambar yang ada dalam modul (berdiagam), sambil menanyakan kembali D-4HVS. Gunakan gambar sebagai kamus. 2. Motivator mengarahkan ke dialog biMBA dengan mengajak anak membaca kata bermakna. 3. Motivator melatih anak untuk menyebutkan susunan huruf dengan cepat, agar anak terampil membaca secara mandiri. 4. Menarik garis menghubungkan kata ke gambar yang sesuai.
  • 84. 5. Mengajak anak menyanyikan lagu JLN TRC. Jadikan huruf simbol JLN TRC sebagai kamus. 6. Agar anak mau mengulang, lakukan permainan dengan cara melipat kertas modul. 7. Selama proses bermain sambil belajar : > selalu lakukan evaluasi terhadap afeksi dan kemampuan anak. Amati apakah afeksi dan kemampuan anak sudah meningkat dari sebelumnya atau belum. > berikan reward agar semangat anak semakin menggelora dari sebelumnya. CARA BERMAIN MODUL
  • 85. EVALUASI TUJUAN KHUSUSMODUL BACA 1B TUJUAN KHUSUS Terampil mengenal simbol huruf JLN TRC dalam kata yang bermakna. EVALUASI TUJUAN KHUSUS - Dapat membaca kata bermakna dalam modul B-1B secara cepat dan tepat. - Dapat menjawab huruf simbol JLN TRC yang ditunjuk secara acak dengan cepat dan tepat (1 huruf 1 detik). EVALUASI TUJUAN KHUSUS
  • 86. PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI A I U E O B D G - K M P S Y J L N – T R C 5 HURUF 8 HURUF 6 HURUF 19 HURUF KAPITAL
  • 88. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI PAHAM
  • 89. TUJUAN MODUL BACA 1C TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain Modul B-1C. TUJUAN KHUSUS Terampil membaca kata bermakna dalam modul B-1C.
  • 90. CARA BERMAIN MODUL 1. Modul ini merupakan sarana bagi anak untuk berlatih agar semakin terampil membaca kata sederhana 4 huruf (pengulangan modul B-1A dan B-1B). 2. Gambar tidak perlu diceritakan lagi. 3. Ada penambahan pengenalan 4 huruf baru, yaitu : F (SOFA), H (PAHA), X (TAXI), W (SAWO). 4. Melipat kertas tetap dilakukan. 5. Berikan reward dan lakukan evaluasi terhadap afeksi dan kemampuan anak.
  • 91. EVALUASI TUJUAN KHUSUS MODUL B-1C TUJUAN KHUSUS Terampil membaca kata bermakna dalam modul B-1C. EVALUASI TUJUAN KHUSUS Anak semakin cepat membaca kata bermakna dalam modul B-1C.
  • 92. Anak sudah mengenal 23 huruf kapital.PERBENDAHARAAN HURUF YANG DIKUASAI HS-AIUEO B-1A B-1B B-1C A I U E O B D G - K M P S Y J L N - T R C F H W X 5 HURUF 8 HURUF 6 HURUF 4 HURUF 23 HURUF KAPITAL
  • 93. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Tahap selanjutnya setelah modul B-1C
  • 95. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI
  • 96. TUJUAN MODUL B-2 TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain Modul B-2. TUJUAN KHUSUS Terampil membaca kata bermakna dalam modul B-2 dengan “suara semut” (mengeja dengan suara berbisik).
  • 97. CARA BERMAIN MODUL 1. Pada modul B-2 motivator melatih anak mengeja dengan “suara semut”, tujuannya untuk menghilangkan mengeja secara perlahan. 2. Latih terus sampai anak terampil mengeja dengan “suara semut”. Jika anak masih membaca dengan suara keras, motivator mengingatkan dengan sabar. 3. Berikan reward dan lakukan evaluasi terhadap afeksi dan kemampuan anak.
  • 98. EVALUASI TUJUAN KHUSUS MODUL BACA 2 TUJUAN KHUSUS Terampil membaca kata bermakna dalam modul B-2 dengan “suara semut” (membaca dengan suara berbisik). EVALUASI TUJUAN KHUSUS Perhatikan apakah anak sudah terampil mengeja dengan “suara semut” atau belum?
  • 99. MENGAPA DIBIASAKAN MEMBACA DENGAN “SUARA SEMUT?”
  • 101. 5 POIN PENTING SYARAT TUJUAN PENYAMPAIAN EVALUASI SELANJUTNYA PAHAM DILAKUKAN BERULANG- ULANG TERCAPAI
  • 102. TUJUAN MODUL BACA 1D TUJUAN UTAMA Menyukai kegiatan bermain Modul B-1D. TUJUAN KHUSUS Latihan membaca kata bermakna 5 huruf dalam modul B-1D.
  • 103. kata-kata yang terdapat dalam modul B-1D. KATA SEDERHANA 5 HURUF BALON SISIR SUSUN PAGAR KUPAS PANDA JAKET POHON KUMIS KERAN TELUR KAPAL KURSI SAWAH BULAN BIBIR SENAM KAPUR RUMAH BEBEK SEMUT MAKAN TIKUS SIRAM GELAS JERUK KODOK BURUNG MINUM TULIS TANAM CICAK SURAT GAJAH BENANG LILIN LEHER MASAK NANAS LAMPU BADUT CACING MOBIL MACAN GITAR PETIK JAMBU TOMAT PAYUNG MOTOR TAWON TAPIR ROBOT KUNCI DONAT ANJING BOTOL HUTAN SIKAT JARUM PINTU JAKET KUCING
  • 104. 1. Awali dengan mengajak anak berdialog umum menggunakan gambar yang ada dalam modul (berdiagam), sambil menanyakan kembali D-5HVS. Gunakan gambar sebagai kamus. 2. Motivator mengarahkan ke dialog biMBA dengan mengajak anak membaca kata bermakna. 3. Motivator melatih anak untuk menyebutkan susunan huruf dengan cepat, agar anak terampil membaca secara mandiri. 4. Menarik garis menghubungkan kata ke gambar yang sesuai. CARA BERMAIN MODUL
  • 105. 5. Agar anak mau mengulang, lakukan permainan dengan cara melipat kertas modul. 6. Selama proses bermain sambil belajar : > selalu lakukan evaluasi terhadap afeksi dan kemampuan anak. Amati apakah afeksi dan kemampuan anak sudah meningkat dari sebelumnya atau belum. > berikan reward agar semangat anak semakin menggelora dari sebelumnya. CARA BERMAIN MODUL
  • 106. EVALUASI TUJUAN KHUSUS MODUL BACA 1D TUJUAN KHUSUS Latihan membaca kata bermakna dalam modul B-1D. EVALUASI TUJUAN KHUSUS Anak mampu membaca kata bermakna dalam modul B-1D.
  • 108. TUJUAN TUJUAN Mampu membaca kata bermakna dalam modul evaluasi sumatif 1 tanpa dibantu (minimal 90 kata).
  • 109. kata-kata yang terdapat dalam modul evaluasi sumatif 1. 100 KATA BERMAKNA BALON BULAN KAPUR KUMIS LIDAH MAKAN MOBIL POHON TAWON PERUT BACA NASI PAKU PITA ROTI SAPI TOMAT SAWI SOFA TOPI DONUT GARPU JAMBU KURSI LILIN LIMA GURU PILOT ROBOT LABU LARI BATU BECA BOLA CUCI DASI SIKAT KACA KAKI TULIS BADUT GITAR JERUK TAPIR MASAK RUMAH SATE TELUR SENAM KUCING BAJU PAHA KUNCI LEHER MACAN MINUM MOTOR SISIR TIKUS KUNCI BOTOL GOSOK KUDA RODA DAGU SAPU JARI SAWO TEKO KUDA MEJA BAWA PALU BUKU LUTUT NANAS PANDA PINTU SEMUT PALU CICAK HUTAN KAPAL LAMPU RUSA DURI SURAT KADO KAYU KAPAL GELAS JAKET BIJI KODOK PAGAR SAWAH SATU SENDOK KERAN BIJI
  • 110. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS Syarat evaluasi sumatif 1 1 B – 1D B - 2 Anak mampu membaca kata bermakna 5 huruf. 2
  • 111. CARA BERMAIN 1. Anak menyelesaikan evaluasi tanpa dibantu. 2. Lakukan evaluasi seperti proses pembelajaran biasa. 3. Evaluasi sumatif tidak harus diselesaikan sekaligus. 4. Nilai minimum kelulusan adalah 90. Bagaimana jika nilai evaluasi kurang dari 90?
  • 112. ABSENSI MURID 1 2 3 4 5 6 ... ... ... 72 73 74 75 76 77 dst Jika jam belajar ≤ 72 jam : 1. Mengulang kembali modul B-1D. 2. Mengulang evaluasi dengan memperbaiki hanya pada jawaban yang salah saja. Jika jam belajarnya ≥ 72 jam : Diberikan bimbingan intensif dan gratis sampai anak bisa menyelesaikan evaluasi dengan nilai minimal 90. BATASGARANSI
  • 113. JASMINE Jakarta, 21 Juli 2011 TK. PEMBINA 01 April 2015 17 Juni 2015 32 100 17 Juni 15 Suci Amelia COVER EVALUASI SUMATIF 1
  • 114. HV – BDG KMPSY4 - HVK HV – JLN TRC HV - AIUEO 5- HVS 4 - HVS D - 4HVS D - 4HVK D - 5HVS HS - AIUEO B - 1A B - 2 B - 1B B - 1C B – 1D B- 1E 4 - HKS PLACEMENT TEST Tujuan : mengetahui kemampuan anak, agar dapat memberikan materi yang sesuai dengan kemampuan anak.
  • 115. REVIEW 1. Jelaskan bagaimana cara agar anak tidak lupa saat dikenalkan huruf simbol AIUEO? 2. Tujuan khusus modul B-1A adalah anak mampu membaca kata-kata kembar. Pernyataan tersebut Benar atau Salah? Jelaskan. 3. Pada modul apa anak mulai dilatih menghilangkan mengeja? Apa dampak jika anak masih mengeja dengan suara keras?
  • 116. Semoga ilmu yang kita dapatkan hari ini bermanfaat dan menggerakkan hati kita untuk terus mempelajari, memahami, dan menerapkannya dengan benar agar hidup menjadi lebih bermakna dan semakin bahagia dari sebelumnya. Jika lupa, baca lagi handoutnya. Jika tidak tahu, silahkan bertanya. Jika salah, perbaiki sehingga kita semakin terampil dan menjadi pribadi yang lebih baik dari diri kita sendiri sebelumnya.
  • 117. Selamat bergabung dan berjuang bersama komunitas pembelajar biMBA-AIUEO. Bersama biMBA, kita bisa mewariskan MINAT baca dan belajar sejak usia dini, demi membangun generasi pembelajar mandiri sepanjang hayat. Terima kasih, sampai jumpa dan salam biMBA
  • 119. JASMINE Jakarta, 21 Juli 2011 TK. PEMBINA 01 April 2015 17 Juni 2015 32 100 17 Juni 15 Suci Amelia COVER EVALUASI SUMATIF 1