Karya tulis ilmiah ini membahas asuhan kebidanan pada ibu hamil trimester III yang mengalami berbagai ketidaknyamanan. Ibu hamil sering mengeluhkan berbagai keluhan seperti nyeri pinggang, keputihan, konstipasi, edema, dan insomnia. Walaupun keluhan-keluhan tersebut bersifat fisiologis, tetapi perlu mendapatkan pencegahan dan perawatan dari bidan. Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran tentang